Perbedaan Besi Dengan Baja

download Perbedaan Besi Dengan Baja

of 2

Transcript of Perbedaan Besi Dengan Baja

  • 7/26/2019 Perbedaan Besi Dengan Baja

    1/2

    Perbedaan Besi dengan Baja

    Besi dan baja merupakan jenis logam yang serupa namun bisa dikatakan

    berbeda atau tak sama. Besi dan baja masuk ke dalam logam jenis

    ferrous atau logam dengan bahan dasar Fe. Banyak orang awam yangmenyamakan derajat dua material tersebut. Lalu apa sih perbedaan

    mendasar dari logam besi dan baja.

    1. Dengan Cara MemukulnyaCara ini bukan candaan tapi merupakan cara yang paling mudah untuk

    membedakan material tersebut merupakan besi atau baja. Material

    baja jika dipukul akan menghasilkan bunyi yang nyaring, coba saja

    pukul material baja yang ada di sekitar rumah, seperti pagar rumah,

    dan sepeda. Nyaring kan bunyinya! Berbeda dengan material baja,

    besi jika dipukul tidak menghasilkan bunyi yang nyaring dan seperti

    teredam oleh sesuatu hal. Coba pukul blok mesin pada motor, maka

    suara tidak akan muncul. al tersebut terjadi karena pada besi

    terdapat grat yang dapat meredam getaran. "leh karena itu material

    besi banyak digunakan pada blok mesin yang diperuntukkan agar blok

    mesin tidak menerima getaran terlalu berlebihan.

    2. Kandungan Karbon#ika dilihat secara mikro, material besi dan baja tidak hanya tersusun

    oleh Fe saja, namun terdapat karbon didalamnya. #ika ditinjau dari ilmu

    material, perbedaan antara baja dengan besi dapat dilihat pada

    diagram Fe$Fe%C berikut ini. &i mana material dikatakan baja jika

    memiliki kandungan karbon kurang dari '(, sedangkan untuk kadar

    karbon lebih dari '( material tersebut dikatakan besi.)ada baja, karbon akan larut di dalam Fe membentuk *asa *erit

    +-Fe%C dengan bentuk lamellar atau sering disebut *asa perlit.

    /edangkan pada besi, karbon akan membentuk grat yang bebas.3. Sifat Mekanis

    )ernahkan 0nda melihat padepokan pencak silat yang sedang latihan

    mematahkan besi pemegang pompa air mianual atau biasa disebnut

    1pipa pompa dragon2. )asti 0nda terkesima melihatnya, dan bedecak

    kagum. Memang hal tersebut memang luar biasa namun apabila

    pesilat tersebut diberikan tantangan untuk mematahkan pipa baja

    pasti akan patah juga, 30N40NN50. &ari ilustrasi tersebut dapat

  • 7/26/2019 Perbedaan Besi Dengan Baja

    2/2

    dikatakan bahwa besi memiliki si*at yang rapuhgetas. Berbeda jika

    dibandingkan dengan baja yang memiliki keuletan dan tinggi sehingga

    baja termasuk material yang tangguh dan tidak mudah patah.4. Perbedaan lainnya

    3emperatur yang diperlukan untuk melebur baja adalah sekitar lebih

    dari 67788C sedangkan untuk besi yaitu 6%88$69888C. /edangkan jika

    dilakukan pemotongan dengan menggunakan gerinda pada baja akan

    dihasilkan bunga api yang sedikit jika dibandingkan dengan besi.

    &ihimpun dari berbagai sumber.