Peraturan lomba masak

1
LOMBA MASAK IBU-IBU PKK Tema : Makanan anti Hipertensi Hari/Tanggal : 4 Desember 2011 Tempat : (menyesuaikan) Syarat dan Ketentuan Lomba: 1. Bahan Utama : Tempe 2. Peserta dipersilahkan untuk mengkreasikan masakan sekreatif mungkin 3. Lomba dilaksanakan per kelompok 4. Tiap kelompok maksimal terdiri dari 3 orang dan tidak diperbolehkan menambah anggota kelompok 5. Tiap RT terdapat perwakilan maksimal 2 kelompok 6. Waktu memasak adalah 1 jam 7. Peserta wajib memberi nama masakan yang dimasak dan pada saat penjurian akan menjelaskan masing-masing masakannya 8. Kriteria penilaian berdasarkan penampilan, rasa, kebersihan, dan presentasi masakan yang telah dimasak

description

lomba

Transcript of Peraturan lomba masak

LOMBA MASAK IBU-IBU PKKTema: Makanan anti HipertensiHari/Tanggal: 4 Desember 2011Tempat: (menyesuaikan)Syarat dan Ketentuan Lomba:1. Bahan Utama : Tempe2. Peserta dipersilahkan untuk mengkreasikan masakan sekreatif mungkin3. Lomba dilaksanakan per kelompok4. Tiap kelompok maksimal terdiri dari 3 orang dan tidak diperbolehkan menambah anggota kelompok5. Tiap RT terdapat perwakilan maksimal 2 kelompok6. Waktu memasak adalah 1 jam7. Peserta wajib memberi nama masakan yang dimasak dan pada saat penjurian akan menjelaskan masing-masing masakannya8. Kriteria penilaian berdasarkan penampilan, rasa, kebersihan, dan presentasi masakan yang telah dimasak