Penilaian harian sub tema 1.2

2
PENILAIAN HARIAN Tema : 1. Organ Gerak Hewan dan Manusia Subtema : 1.2. Manusia dan Lingkungan Nama : _________________ Kelass : 5F PPKn Kompetensi Dasar PPKn : 3.1. Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari Bahasa Indonesia : 3.1. Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis IPA : 3.1. Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan alat gerak manusia IPS : 3.1. Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai negara kepulauan /maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, sosial budaya, komunikasi serta transportasi Jawablah dengan menyilang A, B, C, atau D di depan jawaban yang benar! 1. Baidu hari ini berpura-pura sakit kepala sehingga ia tidak ikut upacara bendera. Perilaku Baidu tidak mencerminkan nilai Pancasila sile ke… A. dua B. Tiga C. empat D. lima 2. Nilai-nilai Pancasila dijadikan sebagai petunjuk hidup dalam berperilaku sehari-hari. Maka Pancasila dikatakan … A. lambang negara B. Pandangan hidup bangsa C. nilai sosial D. dasar negara 3. Perilaku yang tidak sesuai dengan sila ke 5 Pancasila, kecuali… A. tidak meminjamkan peralatan sekolah kepada teman B. tidak mau belajar C. menyontek D. pamer kekayaan 4. Yang tidak termasuk trilogi kerukunan umat beragama adalah… A. kerukunan umat beragama dengan pemerintah B. kerukunan antar umat beragama C. kerukunan umat beragama dengan tidak beragama D. kerukunan internal umat dalam satu agama 5. Umar memaksa Bidin untuk membeli dagangannya saat ada bazaar di sekolah. Sikap Umar tidak sesuai dengan nilai Pancasila sila ke.. A. lima B. empat C. tiga D. dua 6. Paragraf yang disusun dengan menuliskan hal yang bersifat umum dan menguraikannya dengan hal-hal yang berifat khusus. Ide pokok paragraf tersebut berada di………… paragraf A.awal B. akhir C. awal dan akhir D. menyebar 7. Anggota gerak atas sesuai fungsi lengan yaitu untuk mengangkat, melempar, serta memukul. Tulang anggota gerak bawah memiliki bentuk dan susunan yang disesuaikan untuk berjalan, berlari, atau melompat. Anggota ge- rak dikelompokkan menjadi anggota gerak atas dan anggota gerak bawah. Ide pokok paragraf di atas adalah… A. Anggota gerak atas fungsinya untuk mengangkat, melempar, serta memukul B. Anggota gerak dikelompokkan menjadi anggota gerak atas dan anggota gerak bawah C. Anggota gerak bawah memiliki bentuk berbeda dengan anggota gerak atas D. Rangka dikelompokkan menjadi tulang anggota gerak, tengkorak, dan rangka badan 8. Ikan salmon banyak mengandung kalsium, protein, vitamin D, dan asam lemak omega-3. Vitamin D dan ome- ga-3 membantu meningkatkan penyerapan kalsium dalam tubuh. Sedangkan kalsium, dan protein merupakan nutrisi yang baik bagi tulang. Konsumsi salmon yang teratur dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang dan otot. Ide pokok paragraf di atas adalah… A. Ikan salmon banyak mengandung kalsium B. Makan Ikan salmon yang teratur dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang dan otot C. Vitamin D meningkatkan penyerapan kalsium dalam tubuh B. Indo IPS IPA

Transcript of Penilaian harian sub tema 1.2

Page 1: Penilaian harian sub tema 1.2

PENILAIAN HARIAN Tema : 1. Organ Gerak Hewan dan Manusia

Subtema : 1.2. Manusia dan Lingkungan

Nama : _________________ Kelass : 5F

PPKn

Kompetensi Dasar

PPKn : 3.1. Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari Bahasa Indonesia : 3.1. Menentukan pokok pikiran dalam teks lisan dan tulis IPA : 3.1. Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara

memelihara kesehatan alat gerak manusia IPS : 3.1. Mengidentifikasi karakteristik geografis Indonesia sebagai negara kepulauan /maritim dan agraris serta pengaruhnya terhadap kehidupan ekonomi, sosial

budaya, komunikasi serta transportasi

Jawablah dengan menyilang A, B, C, atau D di depan jawaban yang benar! 1. Baidu hari ini berpura-pura sakit kepala sehingga ia tidak ikut upacara bendera. Perilaku Baidu tidak mencerminkan nilai Pancasila sile ke… A. dua B. T iga C. empat D. lima

2. Nilai-nilai Pancasila dijadikan sebagai petunjuk hidup dalam berperilaku sehari -hari. Maka Pancasila dikatakan … A. lambang negara B. Pandangan hidup bangsa

C. nilai sosial D. dasar negara

3. Perilaku yang tidak sesuai dengan sila ke 5 Pancasila, kecuali… A. tidak meminjamkan peralatan sekolah kepada teman B. tidak mau belajar C. menyontek D. pamer kekayaan

4. Yang tidak termasuk trilogi kerukunan umat beragama adalah… A. kerukunan umat beragama dengan pemerintah B. kerukunan antar umat beragama

C. kerukunan umat beragama dengan tidak beragama D. kerukunan internal umat dalam satu agama

5. Umar memaksa Bidin untuk membeli dagangannya saat ada bazaar di sekolah. Sikap Umar tidak sesuai dengan nilai Pancasila sila ke.. A. lima B. empat C. tiga D. dua

6. Paragraf yang disusun dengan menuliskan hal yang bersifat umum dan menguraikannya dengan hal -hal yang berifat khusus. Ide pokok paragraf tersebut berada di………… paragraf A.awal B. akhir C. awal dan akhir D. menyebar

7. Anggota gerak atas sesuai fungsi lengan yaitu untuk mengangkat, melempar, serta memukul. Tulang anggota gerak bawah memiliki bentuk dan susunan yang disesuaikan untuk berjalan, berlari, atau melompat. Anggota ge - rak dikelompokkan menjadi anggota gerak atas dan anggota gerak bawah. Ide pokok paragraf di atas adalah… A. Anggota gerak atas fungsinya untuk mengangkat, melempar, serta memukul B. Anggota gerak dikelompokkan menjadi anggota gerak atas dan anggota gerak bawah C. Anggota gerak bawah memiliki bentuk berbeda dengan anggota gerak atas D. Rangka dikelompokkan menjadi tulang anggota gerak, tengkorak, dan rangka badan

8. Ikan salmon banyak mengandung kalsium, protein, vitamin D, dan asam lemak omega-3. Vitamin D dan ome- ga-3 membantu meningkatkan penyerapan kalsium dalam tubuh. Sedangkan kalsium, dan protein merupakan nutrisi yang baik bagi tulang. Konsumsi salmon yang teratur dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang dan otot. Ide pokok paragraf di atas adalah… A. Ikan salmon banyak mengandung kalsium

B. Makan Ikan salmon yang teratur dapat membantu meningkatkan kepadatan tulang dan otot C. Vitamin D meningkatkan penyerapan kalsium dalam tubuh

B. Indo

IPS

IPA

Page 2: Penilaian harian sub tema 1.2

D. protein berfungsi mengencangkan otot

9. Kerukunan umat beragama merupakan bentuk hubungan antarmanusia yang damai berkat adanya toleransi beragama. Toleransi beragama adalah suatu sikap saling mengerti dan menghargai tanpa adanya sikap mem- beda-bedakan dan mengecilkan umat agama lain Ide pokok paragraf di atas adalah… A. Toleransi merupakan sikap menghargai umat beragama lainnya B. Kerukunan umat beragama merupakan bentuk hubungan antarmanusia yang damai berkat adanya toleransi beragama C, Kerukunan umat beragama sangat penting bagi bangsa Indonesia untuk mencapai kesejah- teraan hidup

D. Tidak membedakan umat beragama

10. Kalimat yang berisi gagasan pokok sebuah paragraf disebut kalimat… A. penjelas B. utama C. pikiran D. setara

11. Otot biseps da triseps bekerja dengan cara…. A. antagonis B. sinergis C. estetis D. mutualis

12. Berikut ini cara merawat otot, kecuali… A. lakukan peregangan otot sebelum dan sesudah beraktivitas B. melakukan oleh raga rutin seperti jogging, latihan kebugaran C. Jangan minum banyak air, minimal 6 gelas per dua hari D. hindari beban secara berlebihan diberikan kepada otot

13. Otot yang bekerja pada organ lambung dan usus adalah otot… A. lurik B. polos C. keras D. otot bintil

14. Yang bukan fungsi otot adalah… A. menjaga suhu tubuh B. bergerak

C. menjaga postur tubuh D. menyeimbangkan berat badan

15. Yang bukan ciri otot jantung… A. mengandung mioglobin B. memiliki satu sel yang berada di tengah C. bekerja melalui sistem saraf otonom D. bekerja terus menerus tanpa henti

16. Berikut ini ciri-ciri iklim tropis, kecuali… A. kelembaban tinggi B. curah hujan tinggi C. matahari sepanjang tahun D. suhu dingin

17. Hewan komodo dan anoa bertipe… A. Asiatis B. Indo-Malayan C. peralihan D. Australis

18. Suku-suku berikut ini berada di Pulau Sumatera, kecuali… A. Batak B. Bugis C. Komering D. Tamiang

19. Angin muson barat terjadi pada bulan….. A. September – Maret B. April – September C. Juni – Juli D. November – Desember

20 Berikut ini flora bertipe Indo-Australian… A. kayu putih B. rotan C. Meranti D. rafflesia arnoldi