Pengobatan Iskemia Dan Infark Miokardium

download Pengobatan Iskemia Dan Infark Miokardium

of 1

Transcript of Pengobatan Iskemia Dan Infark Miokardium

  • 7/23/2019 Pengobatan Iskemia Dan Infark Miokardium

    1/1

    PENGOBATAN ISKEMIA DAN INFARK MIOKARDIUM

    Tujuan pengobatan iskemia dan infark miokardium adalah untuk

    mencegah terjadinya kerusakan miokardium dengan mempertahankan

    keseimbagan antara konsumsi dan permintaan sel akan oksigen. Suplai

    oksigen diperthankan dengan mencegah agregasi trombosit dan

    trombosis, dapat dipakai aspirin, heparin, glikoprotein IIb/IIIa, dan

    trombolitik intravena (iv). Tujuan pemberian aspirin adalah untuk

    mempertahankan lumen arteri yang terkena infark untuk tetap terbuka.

    itrogliserin sublingual atau iv merupakan terapi utama untuk iskemia

    dengan. !). "asodilatasi perifer jaringan arteri dan vena, yang akan

    menurunkan preload. #) memperbaiki penyebaran aliran darah koroner ke

    daerah iskemi dengan mendilatasi arteria epikardium dan meningkatkan

    aliran darah kolateral ke miokardium yang iskemik. $bat penyeka

    adrenergik juga bermanfaat menghambat perkembangan iskemia dengan

    menurunkan frekuensi denyut jantung dan kekuatan kontraksi sehingga

    mampu mengurangi kebutuhan oksigen miokardium. %or&n sulfat

    menurunkan kebutuhan oksigen miokardium akut atau kongesti paru akut,

    menghilangkan nyeri dan agregasi. $bat diuretik menurunkan volume

    darah dan aliran balik vena ke jantung sehingga menurunkan volume dan

    ukuran ventrikel. $bat vasodilator, ' inhibitor, dan penyekat saluran

    kalsium menurunkan tekanan arteri dan resistensi terhadap ejeksi

    ventrikel. Sedatif juga dapat mengurangi angina akibat stres. *apat juga

    diberikan terapi trombolitik, revaskularisasi dengan kateter maupunbedah.