PENGERTIAN KONSERVASI.docx

19
PENGERTIAN KONSERVASI 1.Konservasi adalah pemeliharaan dan perlindungan sesuatu secara teratur untuk mencegah kerusakan dan kemusnahan dng jalan mengawetkan; pengawetan; pelestarian; Suatu program konservasi sedapat mungkin tidak hanya dipertahankan keasliannya dan  perawatannya namun tidak mendatangkan nilai ekonomi atau manfaat lain bagi pemilik atau masyarakat luas. Dalam hal ini peran arsitek sangat penting dalam menentukan fungsi yang sesuai karena tidak semua fungsi dapat dimasukkan. Kegiatan yang dilakukan ini membutuhkan upaya lintas sektoral, multi dimensi dan disiplin, serta berkelanjutan. Tujuan dari kegiatan konservasi, antara lain : a. Memelihara dan melindungi tempat-tempat yang indah dan berharga, agar tidak hancur atau berubah sampai batas-batas yang wajar.  b. Menekankan pada penggunaan kembali bangunan lama, agar tidak terlantar. Apakah dengan menghidupkan kembali fungsi lama, ataukah dengan mengubah fungsi bangunan lama dengan fungsi baru yang dibutuhkan. c. Melindungi benda-benda cagar budaya yang dilakukan secara langsung dengan cara membersihkan, memelihara, memperbaiki, baik secara fisik maupun khemis secara langsung dari pengaruh berbagai faktor lingkungan yang merusak. d. Melindungi benda-benda (dalam hal ini benda-benda peninggalan sejarah dan purbakala) dari kerusakan yang diakibatkan oleh alam, kimiawi dan mikro organisme. 2. Beberapa strategi dalam pelaksanaan konservasi antara lain sebagai berikut. 1. Evaluasi secara menyeluruh kawasan konservasi 2. Untuk lebih menjamin keberadaan dan keterwakilan tipe-tipe ekosistem dan juga alam lainnya, perlu di kembangkan kawasan-kawasan konservasi baru yang dinilai memenuhi  persyaratan, baik dalam kawasan hutan maupun di luar kawasan hutan. 3. Peningkatan pembinaan satwa liar, baik yang dilindungi maupun tidak dilindungi melalui  peningkatan kegiatan inventarisasi popu lasi satwa liar, penan g kar an, pengawasan jual beli satwa liar, dan pembinaan habitat guna menjamin kelestarian populasi dan pe manfaatann ya. 4. Peningkatan pembinaan kawasan suaka alam melalui penilaian keunikan dan keasliannya serta pengembangan pengelolaannya melalui model pe ngelolaan yang memadai.

description

MAKALAH

Transcript of PENGERTIAN KONSERVASI.docx

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 1/18

PENGERTIAN KONSERVASI 

1.Konservasi

adalah pemeliharaan dan perlindungan sesuatu secara teratur untuk mencegah kerusakan dan

kemusnahan dng jalan mengawetkan; pengawetan; pelestarian;

Suatu program konservasi sedapat mungkin tidak hanya dipertahankan keasliannya dan

 perawatannya namun tidak mendatangkan nilai ekonomi atau manfaat lain bagi pemilik atau

masyarakat luas. Dalam hal ini peran arsitek sangat penting dalam menentukan fungsi yang

sesuai karena tidak semua fungsi dapat dimasukkan. Kegiatan yang dilakukan ini

membutuhkan upaya lintas sektoral, multi dimensi dan disiplin, serta berkelanjutan.

Tujuan dari kegiatan konservasi, antara lain :

a.  Memelihara dan melindungi tempat-tempat yang indah dan berharga, agar tidak hancur 

atau berubah sampai batas-batas yang wajar.

 b.  Menekankan pada penggunaan kembali bangunan lama, agar tidak terlantar. Apakah

dengan menghidupkan kembali fungsi lama, ataukah dengan mengubah fungsi bangunan

lama dengan fungsi baru yang dibutuhkan.

c.  Melindungi benda-benda cagar budaya yang dilakukan secara langsung dengan cara

membersihkan, memelihara, memperbaiki, baik secara fisik maupun khemis secara

langsung dari pengaruh berbagai faktor lingkungan yang merusak.

d. Melindungi benda-benda (dalam hal ini benda-benda peninggalan sejarah dan purbakala)

dari kerusakan yang diakibatkan oleh alam, kimiawi dan mikro organisme.

2. Beberapa strategi dalam pelaksanaan konservasi antara lain

sebagai berikut.

1. Evaluasi secara menyeluruh kawasan konservasi

2. Untuk lebih menjamin keberadaan dan keterwakilan tipe-tipe ekosistem dan juga alam

lainnya, perlu di kembangkan kawasan-kawasan konservasi baru yang dinilai memenuhi

 persyaratan, baik dalam kawasan hutan maupun di luar kawasan hutan.

3. Peningkatan pembinaan satwa liar, baik yang dilindungi maupun tidak dilindungi melalui

 peningkatan kegiatan inventarisasi populasi satwa liar, penang kar an, pengawasan jual beli

satwa liar, dan pembinaan habitat guna menjamin kelestarian populasi dan pe manfaatannya.

4. Peningkatan pembinaan kawasan suaka alam melalui penilaian keunikan dan keasliannya

serta pengembangan pengelolaannya melalui model pe ngelolaan yang memadai.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 2/18

5. Peningkatan pembangunan dan pengelolaan taman nasional, taman wisata, taman buru,

taman hutan ra ya, dan taman laut untuk mendorong pengembangan industri pariwisata alam

 baik daratan maupun perairan/lautan.

6. Peningkatan keterpaduan pembangunan kawasan konservasi dengan pembangunan

wilayah, terutama peningkatan kesejahteraan dan kepedulian masya rakat sekitar kawasan.

7. Penerapan analisis mengenai dampak lingkungan (amdal) secara ketat bagi semua

kegiatan pem ba ngun an kehutanan dan kegiatan-kegiatan lain di dalam kawasan hutan guna

menghindari ataupun menekan dampak negatif yang akan ditimbulkannya.

8. Pemantapan kegiatan perlindungan hutan melalui pe ningkatan kegiatan operasi

 pengamanan hutan terpadu, pembinaan cinta alam, penyuluhan serta pe ningkatan jumlah

dan mutu polisi khusus kehutan an/Jagawana, dan penyuluhan kehutanan bidang konservasi

sumber daya alam.

9. Peningkatan pengelolaan hutan lindung, meliputi model pengelolaan, perencanaan,

inventarisasi, pe nga manan kawasan, termasuk kawasankawasan lindung di dalam maupun

di luar kawasan hutan.

3. Persebaran Wilayah Konservasi 

Anda tentu akan bertanya dimana saja wilayah konservasi di dunia dan juga di

Indonesia? Uraian ini akan menjawab pertanyaan tersebut!

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 3/18

1. Wilayah konservasi di dunia 

wilayah-wilayah konservasi di dunia telah didirikan di beberapa negara antara lain

sebagai berikut:

a. Taman Nasional di Amerika Serikat, Kanada, Australia.

Taman Nasional Bryce Canyon Utah, AS

 b. Pembatasan penangkapan ikan sarden di California, dan ikan salem di

samudera Atlantik.

c. Di Srilangka dibuat danau buatan yang disebut tanki, berfungsi

menampung curah hujan di musim hujan.

d. Di Iran di daerah yang beriklim sangat kering, terdapat sebuat sistem air 

 bawah tanah yang dibuat beabad-abad yang lalu.

e. Di Amerika Serikat dibangun tandon-tandon air kecil berjumlah lebih dari

1000 tandon dalam satu tahun.

f. Di Australia dibangun proyek sungai salju yang berfungsi memasok air 

untuk tenaga listrik.

g. Di Amerika utara sedang dibangun proyek sungai salju.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 4/18

2. Wilayah konservasi di Indonesia 

Indonesia merupakan negara kepulauan dengan jumlah mencapai 17504 pulau. Seribu

 pulau tersebut terdiri dari berbagai macam habitat seperti: lautan, pantai dengan hutan

mangrovenya, hutan dataran rendah, hutan pegunungan, padang rumput, hutan rawa

gambut dan sebagainya yang masing-masing habitat memiliki beragam makhluk hidup

atau organisme sebagai penghuninya. Luas seluruh kepulauan Indonesia mencapai 1,3 %

dari luas permukaan bumi yang dihuni berbagai spesies flora dan fauna dengan

 jumlamnya diperkirakan mencapai 17 % dari seluruh spesies yang ada di bumi. Secara

umum jenis keanekaragaman hayati yang ada di Indonesia mencakup 11 % tanaman

 berbunga, 12 % mamalia, 16 % amfibi dan reptil, 17 % burung, 37 % ikan.

Suaka alam. disini hewan, tumbuh-tumbuhan dan sumber hayati lainnya dilindungi.

Mengingat begitu banyaknya keanekaragaman hayati yang ada di Indonesia yang perlu

dilndungi dan dilestarikan, maka perlu ada suaka alam. Suaka alam merupakan usaha

konservasi flora dan fauna secara umum yang mencakup cagar alam, dan suaka

margasatwa.

Suaka margasatwa merupakan kawasan suaka alam yang memiliki ciri khas berupa

keanekaragaman atau keunikan jenis satwanya, jadi suaka margasatwa adalah suaka alam

 bagi kelangsungan hidup satwa tertentu agar tidak punah. Cagar alam yaitu suaka alam

yang dilindungi agar perkembangannya terjadi secara alami karena mempunyai kekhasan

tumbuhan, hewan dan ekosistemnya.

Taman Nasional yaitu wilayah pelestarian alam yang ekosistemnya masih asli dan

dikelola untuk kepentingan pendidikan, ilmu pengetahuan, penelitian, rekreasi dan

 pariwisata.Selain di wilayah daratan, kawasan konservasi juga ada yang ditetapkan di

wilayah laut.

4. peta persebaran daerah konservasi 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 5/18

 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 6/18

Secara biogeografi wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia dibagi menjadi 7 biogeografi utama, yaitu :

1.  Sumatera.

2.  Jawa dan Bali.

3. 

Kalimantan.4.   Nusa Tenggara termasuk Pulau Wetar.

5.  Sulawesi.6.  Maluku.

7.  Papua termasuk Pulau Kai dan Aru.

Cagar Biosfer adalah situs yang ditunjuk oleh berbagai negara melalui kerjasama program

MAB-UNESCO untuk mempromosikan konservasi keanekaragaman hayati dan

 pembangunan berkelanjutan, berdasarkan pada upaya masyarakat lokal dan ilmu

 pengetahuan yang handal. Sebagai kawasan yang menggambarkan keselarasan hubunganantara pembangunan ekonomi, pemberdayaan masyarakat dan perlindungan lingkungan,

melalui kemitraan antara manusia dan alam, cagar biosfer adalah kawasan yang ideal untuk menguji dan mendemonstrasikan pendekatan-pendekatan yang mengarah kepada pembangunan berkelanjutan pada tingkat regional. Usulan penetapan cagar biosfer diajukan

oleh pemerintah nasional. Setiap calon cagar harus memenuhi kriteria tertentu dan sesuai

dengan persyaratan minimum sebelum dimasukan kedalam jaringan dunia. Indonesiamempunyai 6 cagar biosfer antara lain sebagai berikut :

1.  Cagar Biosfer  Pulau Siberut ditunjuk tahun 1981 dengan area inti Taman NasionalSiberut seluas 190.500 ha yang ditetapkan pada tahun 1993.

2. 

Cagar Biosfer  Gunung Leuser ditunjuk tahun 1981 dengan area inti Taman NasionalGunung Leuser seluas 792.675 ha yang ditetapkan pada tahun 1980.

3.  Cagar Biosfer  Tanjung Puting ditunjuk tahun 1977 dengan area inti Taman Nasional Tanjung Puting seluas 415.040 ha yang ditetapkan pada tahun 1982.

4.  Cagar Biosfer  Cibodas ditunjuk tahun 1977 dengan area inti Taman Nasional

Gunung Gede Pangrango seluas 15.196 ha yang ditetapkan pada tahun 1980.5.  Cagar Biosfer  Lore Lindu ditunjuk tahun 1977 dengan area inti Taman Nasional

Lore Lindu seluas 229.000 ha yang ditetapkan pada tahun 1993.

6.  Cagar Biosfer  Komodo dtunjuk pada tahun 1977 dengan area inti Taman NasionalKomodo seluas 173.300 ha yang ditetapkan pada tahun 1990. Pada tahun 1989

Kawasan Komodo juga dideklarasikan sebagai Situs Warisan Dunia (World Heritage

Site).

7.  Cagar Biosfer  Giam Siak Kecil-Bukit Batu, Riau (sedang diusulkan) adalah cagar  biosfer hasil kerjasama antara LIPI, Departemen Kehutanan(BBKSDA, Riau),

Pemerintah Daerah Provinsi Riau,dan sektor swasta(Sinar Mas Forestry). Keunikan

dari ekosistem cagar biosfer Giam Siak adalah banyak ditemukan sumber mata air yang sangat penting untuk menjaga keseimbangan volume air pada area cagar biosfer 

 bersangkutan.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 7/18

 

Pengertian konservasi

1.Konservasi 

Konservasi berasal dari kata Conservation yang terdiri dari kata Con (together) dan servare

(keep/save), yang memiliki pengertian upaya memelihara apa yang kita punya (keep/save

what you have), secara bijaksana (wise use). Ide ini dikemukakan oleh Theodore Roosevelt

(1902) yang merupakan orang Amerika pertama yang mengemukakan tentang konsep

konservasi. Menurut Rijksen (1981), konservasi merupakan suatu bentuk evolusi kultural

dimana pada saat dulu, upaya konservasi lebih buruk daripada saat sekarang.  

Konservasi adalah upaya pelestarian lingkungan, tetapi tetap memperhatikan, manfaat yang

dapat di peroleh pada saat itu dengan tetap mempertahankan keberadaan setiap komponenlingkungan untuk pemanfaatan, masa depan.

Menurut UU No. 4 Thn 1982, konservasi sumber daya alam adalah pengelolah sumber daya

alam yang menjamin pemanfaatannya secara bijaksana dan bagi sumber daya terbarui

menjamin kesinambungan untuk persediannya dengan tetap memelihara dan meningkatkan

kualitas nilai dan keanekaragaman.

Pengelolaan lingkungan hidup bertujuan :

1. Tercapainya keselarasan hubungan antara manusia dengan lingkungan. Hidup sebagai

tujuan membangun manusianindonesia seutuhnya.

2. Terkendalinya pemanfaatan sumber daya alam secara bijaksana.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 8/18

3. Terwujudnya manusia indonesian dengan pembina lingkungan hidup.

4. Terlaksananya pembangunan berwawasan lingkungan untuk kepentingan generasi

sekarang dan mendatang, dan

5. Terlinduginya negara terhadap dampak kegiatan di luar wilayah negara yang meyebabkan

kerusakan dan pencemaran lingkungan.

Sasaran pengolahan lingkungan hidup adalah :

1. Tercapainya keselarasan, keserasian, keseimbangan, antara manusia dan lingkungan

hidup,

2. Terwujudnya manusia indonesia sebagai insan lingkungan hidup yang memiliki sikap dan

tindak melindungi dan membina lingkungan hidup,

3. Terjaminnya kepentingan generasi masa kini dan generasi masa depan,

4. Tercapainya kelestarian fungsi lingkungan hidup,

5. Terkendalinya pemanfaatan sumber daya alam secara bijak sana, dan

6. Terlingdunginya NKRI terhadap dampak usaha dan/atau kegiatan di luar wilayah negara

yang memyebabkan pencemaran dan/atau perusakan lingkungan hidup.

2.Strategi Konservasi

1. Evaluasi secara menyeluruh kawasan konservasi sehingga benar-benar mencerminkan

keanekaragam an flora dan fauna, kekhasan, keunikan, dan keindah an sumber daya alam.

2. Untuk lebih menjamin keberadaan dan keterwakilan tipe-tipe ekosistem dan juga alam

lainnya, perlu di kembangkan kawasan-kawasan konservasi baru yang dinilai memenuhi

 persyaratan, baik dalam kawasan hutan maupun di luar kawasan hutan.

3. Peningkatan pembinaan satwa liar, baik yang dilindungi maupun tidak dilindungi melalui

 peningkatan kegiatan inventarisasi populasi satwa liar, penang kar an, pengawasan jual beli

satwa liar, dan pembinaan habitat guna menjamin kelestarian populasi dan pe manfaatannya.

4. Peningkatan pembinaan kawasan suaka alam melalui penilaian keunikan dan keasliannya

serta pengembangan pengelolaannya melalui model pe ngelolaan yang memadai.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 9/18

5. Peningkatan pembangunan dan pengelolaan taman nasional, taman wisata, taman buru,

taman hutan ra ya, dan taman laut untuk mendorong pengembangan industri pariwisata alam

 baik daratan maupun perairan/lautan.

6. Peningkatan keterpaduan pembangunan kawasan konservasi dengan pembangunan

wilayah, terutama peningkatan kesejahteraan dan kepedulian masya rakat sekitar kawasan.

7. Penerapan analisis mengenai dampak lingkungan (amdal) secara ketat bagi semua

kegiatan pem ba ngun an kehutanan dan kegiatan-kegiatan lain di dalam kawasan hutan guna

menghindari ataupun menekan dampak negatif yang akan ditimbulkannya.

8. Pemantapan kegiatan perlindungan hutan melalui pe ningkatan kegiatan operasi

 pengamanan hutan terpadu, pembinaan cinta alam, penyuluhan serta pe ningkatan jumlah

dan mutu polisi khusus kehutan an/Jagawana, dan penyuluhan kehutanan bidang konservasi

sumber daya alam.

9. Peningkatan pengelolaan hutan lindung, meliputi model pengelolaan, perencanaan,

inventarisasi, pe nga manan kawasan, termasuk kawasankawasan lindung di dalam maupun

di luar kawasan hutan.

3. Persebaran Wilayah Konservasi

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 10/18

.

1.

2

Wilayah konservasi di dunia 

wilayah-wilayah konservasi di dunia telah didirikan di beberapa negara antara lain

sebagai berikut:

a. Taman Nasional di Amerika Serikat, Kanada, Australia.

 b. Pembatasan penangkapan ikan sarden di California, dan ikan salem di

samudera Atlantik.

c. Di Srilangka dibuat danau buatan yang disebut tanki, berfungsi

menampung curah hujan di musim hujan.

d. Di Iran di daerah yang beriklim sangat kering, terdapat sebuat sistem air 

 bawah tanah yang dibuat beabad-abad yang lalu.

e. Di Amerika Serikat dibangun tandon-tandon air kecil berjumlah lebih

dari 1000 tandon dalam satu tahun.

f. Di Australia dibangun proyek sungai salju yang berfungsi memasok air 

untuk tenaga listrik.

g. Di Amerika utara sedang dibangun proyek sungai salju.

Wilayah konservasi di Indonesia 

Indonesia merupakan negara kepulauan dengan jumlah mencapai 17504

 pulau. Seribu pulau tersebut terdiri dari berbagai macam habitat seperti:

lautan, pantai dengan hutan mangrovenya, hutan dataran rendah, hutan

 pegunungan, padang rumput, hutan rawa gambut dan sebagainya yang

masing-masing habitat memiliki beragam makhluk hidup atau

organisme sebagai penghuninya. Luas seluruh kepulauan Indonesia

mencapai 1,3 % dari luas permukaan bumi yang dihuni berbagai spesiesflora dan fauna dengan jumlamnya diperkirakan mencapai 17 % dari

seluruh spesies yang ada di bumi. Secara umum jenis keanekaragaman

hayati yang ada di Indonesia mencakup 11 % tanaman berbunga, 12 %

mamalia, 16 % amfibi dan reptil, 17 % burung, 37 % ikan.

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 11/18

Suaka alam. disini hewan, tumbuh-tumbuhan dan sumber hayati lainnya

dilindungi.

at begitu banyaknya keanekaragaman hayati yang ada di Indonesia

yang perlu dilndungi dan dilestarikan, maka perlu ada suaka alam.

Suaka alam merupakan usaha konservasi flora dan fauna secara umum

yang mencakup cagar alam, dan suaka margasatwa.

Suaka margasatwa merupakan kawasan suaka alam yang memiliki ciri

khas berupa keanekaragaman atau keunikan jenis satwanya, jadi suaka

margasatwa adalah suaka alam bagi kelangsungan hidup satwa tertentu

agar tidak punah. Cagar alam yaitu suaka alam yang dilindungi agar  perkembangannya terjadi secara alami karena mempunyai kekhasan

tumbuhan, hewan dan ekosistemnya.

Taman Nasional yaitu wilayah pelestarian alam yang ekosistemnya

masih asli dan dikelola untuk kepentingan pendidikan, ilmu

 pengetahuan, penelitian, rekreasi dan pariwisata.

Selain di wilayah daratan, kawasan konservasi juga ada yang ditetapkan

di wilayah laut.

peta persebaran daerah konservasi

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 12/18

 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 13/18

Taman Nasional di

Pulau Sumatera  

Taman Nasional di

Pulau Jawa  

Taman Nasional

di Bali dan Nusa

Tenggara  

1. Gunung Leuser *) **) 1. Ujung Kulon **)  1. Bali Barat 2. Siberut *)  2. Kepulauan Seribu 2. Gunung Rinjani

3. Kerinci Seblat **)  3. Gunung Halimun  3. Komodo *) **) 4. Bukit Tigapuluh  4. Gunung Gede

Pangrango *)  4. Manupeu Tanah

Daru 5. Bukit Duabelas 5. Karimunjawa  5. Laiwangi

Wanggameti 6. Berbak ***)  6. Bromo Tengger

Semeru6. Kelimutu 

7. Sembilang  7. Meru Betiri 8. Bukit Barisan

Selatan **)  8. Baluran 9. Way Kambas  9. Alas Purwo 10. Batang Gadis  10. Gunung Merapi 11. Tesso Nilo  11. Gunung Merbabu 

12. Gunung Ciremai 

Taman Nasional di

Pulau Kalimantan  

Taman Nasional di

Pulau Sulawesi  

Taman Nasional

di Maluku dan

Papua  

1. Gunung Palung  1. Bunaken  1. Manusela 2. Danau Sentarum ***)  2. Bogani Nani

Wartabone  2. Aketajawe -

Lolobata 3. Betung Kerihun  3. Lore Lindu *)  3. Teluk

Cendrawasih 4. Bukit Baka-Bukit

Raya4. Taka Bonerate 4. Lorentz **) 

5. Tanjung Puting *)  5. Rawa Aopa

Watumohai5. Wasur 

6. Kutai 6. Wakatobi 7. Kayan Mentarang 7. Kepulauan Togean 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 15/18

 

nasi yang dimanfaatkan untuk tujuan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan,

nunjang budidaya, pariwisata, dan rekreasi (pasal 1 butir 14 UU No. 5 Tahun 1990).

wasan Pelestarian Alam adalah kawasan dengan ciri khas tertentu, baik di darat

upun di perairan yang mempunyai fungsi perlindungan sistem penyangga kehidupan,ngawetan keanekaragaman jenis tumbuhan dan satwa, serta pemanfaatan secaratari sumberdaya alam hayati dan ekosistemnya (Pasal 1 butir 13 UU No. 5 Tahun

90).

rikut ini daftar Taman Nasional yang ada di Indonesia (anda dapat klik setiap kawasanrdasarkan pulau pada peta diatas) : 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 16/18

2.

4. peta persebaran daerah konservasi 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 17/18

Indonesia memiliki banyak kawasan yang dilindungi dalam bentuk suaka alam. Kawasan

suaka alam diatur dalam Undang-Undang No. 5 tahun 1967 tentang ketentuan-ketentuan

 pokok kehutanan. Undang-undang tersebut menyatakan bahwa hutan suaka alam mencakup

kawasan huitan yang karena sifatnya yang khas diperuntukkan secara khusus bagi

 perlindungan alam hayati dan manfaat-manfaat lainnya. Kawasan tersebut terdiri atas Cagar 

Alam dan Suaka Marga Satwa.

Cagar Alam adalah kawasan yang ditetapkan sebagai tempat untuk melindungi tumbuhan

dan lingkungannya agar dapat tumbuh secara alami.

Suaka Marga Satwa adalah kawasan yang ditetapkan sebagai tempat untuk melindungi dan

melestarikan berbagai jenis hewan agar terhindar dari kepunahan.

Peta Persebaran Taman Nasional di Indonesia

Peta Persebaran Taman Nasional di Indonesia

Persebaran Kawasan suaka alam yang dilindungi di indonesia :

1. PULAU SUMATRA 

a. Taman Nasional Gunung Leuser (Aceh & Sumatra Utara)

 b. Taman Nasional Siberut (Sumatra Barat)

c. Taman Nasional Kerinci Seblat

d. Taman Nasional Bukit Tiga Puluh (Riau)

e. Taman Nasional Berbak (Jambi)

f. Taman Nasional Bukit Duabelas (Jambi)

g. Taman Nasional Bukit Barisan (Bengkulu & Lampung)

h. Taman Nasional Way Kambas (Lampung)

2. PULAU JAWA a. Taman Nasional Ujung Kulon (Banten)

 b. Taman Nasional Kepulauan Seribu (DKI Jakarta)

c. Taman Nasional Gunung Halimun (Jawa Barat)

d. Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (Jawa Barat)

e. Taman Nasional Laut Karimu Jawa (Jawa Tengah)

f. Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (Jawa Timur)

g. Taman Nasional Meru Betiri (Jawa Timur)

h. Taman Nasional Baluran (Jawa Timur)

i. Taman Nasional Alas Purwo (Jawa Timur)

3. Bali dan Nusa Tenggara 

7/16/2019 PENGERTIAN KONSERVASI.docx

http://slidepdf.com/reader/full/pengertian-konservasidocx 18/18

a. Taman Nasional Bali Barat (Bali)

 b. Taman Nasional Gunung Rinjani (Nusa Tenggara Barat)

c. Taman Nasional Komodo (Nusa Tenggara Timur)

d. Taman Nasional Kelimutu (Nusa Tenggara Timur)

4. KALIMANTAN 

a. Taman Nasional Gunung Palung (Kalimantan Barat)

 b. Taman Nasional Tanjung Puting (Kalimantan Tengah)

c. Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya (Kalbar & Kalteng)

d. Taman Nasional Betung Karihun (Kalimantan Barat)

e. Taman Nasional Kayan Mentarang (Kalimantan Timur)

f. Taman Nasional Kutai (Kalimantan Timur)

5. PULAU SULAWESI 

a. Taman Nasional Laut Bunaken Manado Tua (Sulawesi Utara)

 b.Taman Nasional Bogani Nani Wartabone (Sulawesi Utara)

c.Taman Nasional Lore Lindu (Sulawesi Tengah)

d.Taman Nasional Laut Taka Bonerate (Sulawesi Selatan)

e.Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai (Sulawesi Tenggara)

f.Taman Nasional Laut Wakatobi (Sulawesi Tenggara)

6. MALUKU dan PAPUA 

a. Taman Nasional Manusel (Maluku)

 b. Taman Nasional Laut Teluk Cendrawasih (Papua)

c. Taman Nasional Wasur (Papua)

d. Taman Nasional Gunung Lorentz (Papua)