Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

11
PENGERTIAN DAN TUJUAN LAYANAN KONSELING TRAUMATIK Supri Widyanto 10144200270 A 5 Bimbingan dan Konseling

Transcript of Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

Page 1: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

PENGERTIAN DAN TUJUAN LAYANAN KONSELING TRAUMATIK

Supri Widyanto10144200270

A 5Bimbingan dan Konseling

Page 2: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

A. Pengertian Konseling

Counseling berasal dari bahasa inggris yang memiliki arti : Nasehat ( to obtain counsel ) Anjuran ( to give counsel ) Pembicaraan ( to make counsel ). Konseling merupakan upaya membantu individu melalui proses interaksi yang bersifat pribadi antara konselor dan klien agar klien mampu memahami diri dan lingkungannya, mampu membuat keputusan dan menentukan tujuan berdasarkan nilai yang diyakininya sehingga klien merasa bahagia dan efektif perilakunya.

Page 3: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

ASCA mengemukakan bahwa konseling merupakan hubungan tatap muka yang

bersifat rahasia,penuh dengan sikap penerimaan dan pemberian kesempatan dari

konselor kepada klien.

Secara garis besar konseling merupakan suatu proses terapi yang kondusif didasari oleh

kejujuran dan niat baik dari kedua belah pihak untuk membantu klien agar dapat melihat

persoalan yang dihadapi klien secara jelas dan menuntun klien agar dapat menemukandan

menyadari diri sendiri, melalui prosesinteraksi yang bersifat pribadi.

Page 4: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

B. Konseling Sebagai Profesi Bantuan

Konseling adalah profesi bantuan. Proses bantuan ini terdiri atas kumpulan profesional. Tiap-tiap profesional menyesuaikan dengan kebutuhan khusus pribadi atau masyarakat.ex : Psikiater bertugas memberikan konsultasi seputar kesehatan jiwa.

Page 5: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

Proses bantuan itu sendiri memiliki beberapa dimensi :

1. kondisi-kondisi yang mendasari bantuanex : seseorang yang memiliki permasalahan dengan teman sekelasnya.

2. beberapa prakondisi untuk bantuan yang meliputi karakteristik-karakteristik dari pemberi bantuan (konselor) dan klien.

3. Hasil dari interaksi kedua orang pribadi

Page 6: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

Strata konselor memiliki 3 kategori, yaitu :1. Konselor profesional

meliputi : psikiater yang memadukan latar belakang sekolah kedokterannya dengan praktik psikiatri.

2. Konselor para profesionalex : asisten ahli, teknisi kesehatan mental, pekerja pemuda masjid

3. Konselor non profesionalex : orang yang dianggap memiliki peran dalam masyarakat ( orang dewasa )

Page 7: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

C. Pengertian Traumatik

Trauma merupakan suatu keadaan jiwa atau tingkah laku yang tidak normal sebagai akibat dari tekanan jiwa atau cidera jasmani.

Trauma jiga bisa diartikan sebagai luka yang ditimbulkan oleh faktor ekstern, tekanan jiwa yang timbula akibat peristiwa yang berbahayanbaik fisik maupun psikologis seseorang, yang membuatnya tidak lagi merasa nyaman, merasa tidak berdaya dan peka dalam menghadapi bahaya.

Page 8: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

D. Pengertian Layanan Konseling Traumatik

Merupakan upaya konselor untuk membantu klien yang mengalami trauma melalui proses hubungan pribadi sehingga pribadi klien dapat memahami diri dan berusaha mengatasi masalah tersebut sebaik mungkin.

Page 9: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

E. Tujuan Konseling Traumatik

1. Membantu pemulihan kondisi mental psikologis klien sehingga dapat menjalani proses kehidupan secara normal kembali

2. Membantu pemulihan kondisi mental psikologis klien sehingga terbebas dari gangguan akibat trauma.

3. Membantu pemulihan kondisi mental psikologis klien agar klien dapat berfikir realistis.

4. Memperoleh pemahaman tentang peristiwa dan dapat menerima perasaan berhubungan dengan trauma

5. Terarah kepada sasaran yang teridentifikasi mengalami dampak mental psikologis yang paling memerlukan bantuan melalui pelayanan konseling traumatik.

Page 10: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

Sekian Dan Terima Kasih !!!!

Wassalamuallaikum Wr .Wb

Page 11: Pengertian dan tujuan layanan konseling traumatik

Karakter klien & konselor

Karakteristik klien1. Keterampilan-keterampilan penguasaan2.Kemampuan-kemampuan menyelesaikan masalah3. Konsep diri4.Temperamen5.Pengalaman-pengalaman interpersonal

Karakteristik konselor 1.Pengalaman memberi bantuan dalam peran bantuan2.Konsep diri3.Sikap profesional4.Pengalaman interpersonal5.Kesadaran diri yang memengaruhi perkembangan hubungan