PENGARUH KUALITAS CORPORATE GOVERNANCE …eprints.perbanas.ac.id/3354/2/COVER.pdfmenyelesaikan...

16
i PENGARUH KUALITAS CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PESERTA CORPORATE GOVERNANCE PERCEPTION INDEX (CGPI) HALAMAN JUDUL S K R I P S I Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Oleh : NISA SABILA 2008310633 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2012

Transcript of PENGARUH KUALITAS CORPORATE GOVERNANCE …eprints.perbanas.ac.id/3354/2/COVER.pdfmenyelesaikan...

i

PENGARUH KUALITAS CORPORATE GOVERNANCE

TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PESERTA

CORPORATE GOVERNANCE PERCEPTION

INDEX (CGPI) HALAMAN JUDUL

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Strata Satu

Jurusan Akuntansi

Oleh :

NISA SABILA

2008310633

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2012

ii

iii

iv

v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHA

Climb as high as you can dream

Sesungguhnya bersama kesulitan itu pasti ada kemudahan, maka

apabila telah selesai suatu urusan, tetaplah bekerja keras untuk

urusan lainnya. Dan hanya kepada Tuhanmu-lah hendaknya

engkau berharap (Al-Insyirah:5-8).

Jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu dan

sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi

orang-orang yang khusyu’ (Al-Baqarah:45).

Bersyukurlah tatkala Allah memberikan ujian dan cobaan

terhadap kita, karena Allah masih menyayangi dan memperhatikan

kita melalui ujian tersebut.

Bahwasanya Nabi S.A.W bersabda: Seorang hamba yang dikaruniai

Allah harta dan ilmu, maka dia berusaha dengan karunia itu

memperkuat taqwa kepada Tuhannya, menghubungkan

silaturahminya dengan yang lain dan berbuat amal yang benar

(hak) karena Allah S.W.T, maka hal ini adalah kedudukan yang

amat mulia” (Riwayat Tirmizi dari Abi Khabsyah Al Anshori).

Man jadda wajada siapa yang bersungguh-sungguh pasti akan

sukses.

Man sara ala darbi washala siapa yang berjalan di jalanNya

akan sampai tujuan.

Never apologize for your success because you worked hard for it

The harder you work, the luckier you get.

vi

PERSEMBAHAN

Karya sederhana ini penulis persembahkan teruntuk:

ALLAH S.W.T

Rasulullah S.A.W

Bapak dan ibuku tercinta

Belahan jiwaku yang masih dirahasiakan Allah SWT

Untuk langkah dan perjuangan hidupku

vii

I would like to say “thank you” to…

Allah SWT karenaNya kita ada, we are nothing but Allah is

everything. Alhamdulillahirobbil’alamin, aku bersyukur telah

dilahirkan di dunia ini sebagai Nisa Sabila.

Nabi Muhammad SAW, sosok pemimpin yang luar biasa,

manusia tanpa cela.

Ibu tercinta, is a special part of all that’s cherished in my heart.

She is my pearl, my soul, my mate, she is the one to make life

great, she is an angel without the wings who makes life special with

the littles things, whenever I’m in need of love, she is there the

heaven above, whenever I’m in need of a shoulder, there’s no one as

devoted as my mother.

Bapak tersayang, I feel safe when you are with me, you show

me fun things to do, you make my life much better, the best father I

know is you dad. I attribute my success in life to the moral,

intellectual and physical education which I received from you.

Pak, Bu, aku bangga memiliki orang tua seperti kalian, bapak &

ibu yang tiada putusnya mendo’akan anaknya agar menjadi orang

yang sukses di dunia maupun akhirat. Let me be the one to love

you more and more...Forever,, You are my inspiration.

Kakak-kakak terbaik yang pernah aku punya, makasih sudah

menjadi kakak yang asyik, mau menolongku ketika aku ada

kesulitan walau kadang suka ngeselin. Mbah Mi, terimakasih atas

do’anya. Marwah, keponakanku yang lucu dan menyenangkan

yang mampu buat aku betah dirumah, jangan nangis yaah kalo

aku nakalin. Love you all.. don’t care how poor a people is, if she

has family, she’s rich

viii

Ika, Fifin, Kiki, Rifqy, Gilang, Resti, Stevy teman dan sahabat

terbaikku yang pernah aku punya, kalian yang membuat aku tetap

tegar menghadapi permasalahan kuliah maupun hati,

hehehee…Kalian telah membuat hari-hariku selama 3,5 tahun di

Perbanas begitu penuh warna, susah dan senang sama-sama^^,)’

Teman-teman kelompok bimbingan skripsi, Rifqy, Kiki, Nia, Koni,

Kadek, I’im, Septi, Yessica, Ivan, Citra, Listy, Gisti, teman

seperjuangan dalam membuat skripsi “Akhirnya” (^_^)/

Buat sahabat-sahabatku tersayang Lia, Galuh, Eva, Yogy, Yopy,

Putri, Ninis, Merry, Dayoen, Danang (sahabat-sahabat terbaikku

semasa SD, SMP dan SMA mudah-mudahan sampai kita tua nanti,

amiiinn…) Untuk pak guru R, makasih atas seluruh

pertolongannya, leppiku jadi gak lemod lagi deeh.

Temen-temen akuntansi angkatan 2008 yang tidak bisa

disebutkan satu persatu, terimakasih udah menjadi teman yang

asyik, kompak dan menyenangkan selama ini.

The last but not least, teruntuk belahan jiwaku yang masih

dirahasiakan Allah, semoga Allah selalu menjaga kita hingga kita

dipertemukan olehNya, amiiiiiiiiiin…man shabara zhafira

ix

KATA PENGANTAR

Assalammu’alaikum Wr. Wb.

Syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang

telah melimpahkan segala Rahmat dan HidayahNya, sehingga penulis mampu

menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Kualitas Corporate Governance

Terhadap Kinerja Perusahaan Peserta Corporate Governance Perception Index

(CGPI)” dengan baik dan lancar. Pada kesempatan kali ini penulis menyampaikan

ucapan terima kasih kepada yang saya hormati:

1. Ibu Prof.DR.Dra.Tatik Suryani, Psi., MM, selaku Ketua STIE Perbanas

Surabaya.

2. Ibu Supriyati,SE.,Ak.,M.Si, selaku Ketua Program Studi S1 Akuntansi

STIE Perbanas Surabaya.

3. Ibu Diyah Pujiati, S.E.,M.Si, selaku dosen wali.

4. Ibu Nurul Hasanah Uswati Dewi.,SE.,M.Si, selaku dosen pembimbing.

5. Dra. Nur Suci I. Mei Murni,Ak.,M.M, selaku dosen penguji.

6. Soni Agus Irwandi,SE.,M.Si, selaku dosen penguji.

7. Bayu Sarjono,SE.,Ak.M.Ak,BKP, selaku sekretaris dalam sidang skripsi.

8. Seluruh Dosen, Karyawan, Staff dan Civitas akademika STIE Perbanas

Surabaya yang telah memberikan semangat dan nasehat-nasehat bagi

penulis.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan

sehingga masih banyak memerlukan segala bentuk kritik, saran dan juga masukan-

masukan dari berbagai pihak yang sifatnya membangun demi kesempurnaan

skripsi ini. Akhir kata penulis berharap bahwa semoga skripsi ini dapat bermanfaat

bagi semua pihak.

Wassalammu’alaikum Wr. Wb.

Surabaya, Maret 2012

Penulis

x

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP UJI .............. Error! Bookmark not defined. HALAMAN PERNYATAAN LULUS UJIAN SKRIPSI ... Error! Bookmark not

defined.

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................ Error! Bookmark not defined.

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN .................................................. v KATA PENGANTAR .......................................................................................... ix

DAFTAR ISI .......................................................................................................... x DAFTAR TABEL ................................................................................................ xii DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xiii DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... xiv

ABSTRAK/RINGKASAN .................................................................................. xv ABSTRAK/RINGKASAN ................................................................................. xvi

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1 1.1 Latar Belakang ............................................................................... 1 1.2 Rumusan Masalah .......................................................................... 6

1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................... 7 1.4 Manfaat Penelitian ......................................................................... 7 1.5 Sistematika Penulisan Proposal...................................................... 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................... 11 2.1 Penelitian Terdahulu .................................................................... 11

2.2 Landasan Teori ............................................................................. 15 2.2.1 Agency Theory .................................................................. 15

2.2.2 Good Corporate Governance ........................................... 17

2.2.3 Prinsip-prinsip Good Corporate Governance .................. 20 2.2.4 Konsep Indikator Mekanisme Corporate Governance ..... 23 2.2.5 Kinerja Perusahaan ........................................................... 30

2.2.6 Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan .............. 35 2.3 Kerangka Pemikiran ..................................................................... 36 2.4 Hipotesis ....................................................................................... 37

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................... 39 3.1 Rancangan Penelitian ................................................................... 39 3.2 Batasan Penelitian ........................................................................ 40

3.3 Identifikasi Variabel ..................................................................... 40 3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ........................... 41

3.5 Populasi, Sample, dan Teknik Pengambilan Sample ................... 46 3.6 Data, Sumber Data dan Metode Pengumpulan Data .................... 47 3.7 Metode Analisis Data ................................................................... 48

xi

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA . 57 4.1 Gambaran Subyek Penelitian ....................................................... 57 4.2 Analisis Data ................................................................................ 60

4.2.1 Analisis deskriptif ............................................................ 61 4.2.2 Uji Asumsi Klasik ............................................................ 63

4.2.2 Pengujian Hipotesis .......................................................... 73 4.2.3 Pembahasan ...................................................................... 86

BAB V PENUTUP ............................................................................................ 89 5.1 Kesimpulan .................................................................................. 89 5.2 Keterbatasan Penelitian ................................................................ 91

5.3 Saran ............................................................................................. 91

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 : Kriteria Pengambilan Sampel 58

Tabel 4.2 : Daftar Perusahaan Sampel 59

Tabel 4.3 : Hasil Uji Statistik Deskriptif Variabel Penelitian 61

Tabel 4.4 : Hasil Uji Multikolinearitas ROA, NPM dan TOBIN’S 68

Tabel 4.5 : Hasil Autokorelasi DURBIN WATSON 69

Tabel 4.6 : Hasil Uji R2 ROA 74

Tabel 4.7 : Hasil Uji Regresi Berganda Secara Simultan (Uji F) 75

Tabel 4.8 : Hasil Pengujian Hipotesis I secara Parsial 75

Tabel 4.9 : Hasil Uji R2 NPM 78

Tabel 4.10 : Hasil Uji Regresi Berganda Secara Simultan (Uji F) 78

Tabel 4.11 : Hasil Pengujian Hipotesis II secara Parsial 79

Tabel 4.12 : Hasil Uji R2 TOBIN’S Q 82

Tabel 4.13 : Hasil Uji Regresi Berganda Secara Simultan (Uji F) 82

Tabel 4.14 : Hasil Pengujian Hipotesis III secara Parsial 83

xiii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran 36

Gambar 3.1 : Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji F 54

Gambar 3.2 : Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji F 55

Gambar 4.1 : Grafik Histogram ROA 64

Gambar 4.2 : Grafik Histogram NPM 64

Gambar 4.3 : Grafik Histogram TOBIN’S Q 65

Gambar 4.4 : Normal P-P Plot ROA 66

Gambar 4.5 : Normal P-P Plot NPM 67

Gambar 4.6 : Normal P-P Plot TOBIN’S Q 67

Gambar 4.7 : Scatterplot Model Regresi ROA 71

Gambar 4.8 : Scatterplot Model Regresi NPM 71

Gambar 4.9 : Scatterplot Model Regresi ROA 72

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Daftar Perusahaan Peserta Survey Corporate Governance

Perception Index (CGPI) tahun 2006, 2007, 2008 dan 2009 dan

Tabulasi Data.

Lampiran 2 : Analisis Deskriptif

Lampiran 3 : Hasil Pengujian Normalitas

Lampiran 4 : Hasil Pengujian Multikolinearitas

Lampiran 5 : Hasil Pengujian Autokorelasi

Lampiran 6 : Hasil Pengujian Heteroskedastisitas

Lampiran 7 : Hasil Pengujian Hipotesis

xv

THE INFLUENCE OF CORPORATE GOVERNANCE QUALITY ON

PARTICIPANT COMPANY PERFORMANCE CORPORATE

GOVERNANCE PERCEPTION INDEX (CGPI)

ABSTRAK/RINGKASAN

ABSTRACT

The purpose of this reseach is to investigated the influence of corporate

governance quality in Indonesian. Corporate governance quality in this research

used four measurements of mechanism indicators concept of corporate governance

consisted by size of board commissioner, proportion of independent commissioner,

institutional ownership and managerial ownership with Return on Assets, Net

Profit Margin as operational performance firm and Tobin’s Q as market

performance firm size. The methode analysis of this research used multiple

regression analysis. The sample of this research are listed companies on

Indonesian Stock Exchange and follow of survey CGPI years 2006-2009. Based on

test hypotheses can be taken in conclusion that the quality of corporate

governance with proxy proportion of independent commissioner positive and

significant effected on Net Profit Margin as a measure of operational performance

of the companies and on Tobin’s Q as a measure of market performance.

Keywords: mechanism indicators concept of corporate governance, firm

performace.

xvi

PENGARUH KUALITAS CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP

KINERJA PERUSAHAAN PESERTA CORPORATE

GOVERNANCE PERCEPTION INDEX (CGPI)

ABSTRAK/RINGKASAN

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh corporate

governance terhadap kinerja perusahaan di Indonesia. Kualitas Corporate

governance diukur dengan konsep indikator mekanisme corporate governance

yaitu ukuran dewan komisaris, proporsi komisaris independen, kepemilikan

institusional dan kepemilikan manajerial dengan Return on Assets, Net Profit

Margin dan Tobin’s Q sebagai ukuran kinerja perusahaan. Metode statistika yang

digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Sampel penelitian adalah

perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan mengikuti survey CGPI

tahun 2006-2009. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis dapat diambil

kesimpulan bahwa kualitas corporate governance dengan proksi proporsi

komisaris independen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Net Profit

Margin sebagai ukuran kinerja operasional perusahaan dan Tobin’s Q sebagai

ukuran kinerja pasar perusahaan.

Kata kunci: konsep indikator mekanisme corporate governance, kinerja

perusahaan.