Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

10
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI Sistem Komunikasi Data Meriska Defriani, S.Komp

description

Tugas Kuliah

Transcript of Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

Page 1: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

PENGANTAR

TEKNOLOGI

INFORMASISistem Komunikasi Data

Meriska Defriani, S.Komp

Page 2: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

Sistem Komunikasi Data?

• Proses pengiriman dan penerimaan data/informasi dari dua atau lebih perangkat dalam bentuk digital yang dikirimkan melalui media komunikasi data yang terhubung dalam sebuah jaringan, baik lokal maupun yang lebih luas.

• Data : semua informasi yang berbentuk digital (bit 0 dan 1)

Page 3: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

Tujuan SKD?

• Memungkinkan pengiriman data dalam jumlah besar dengan efisien, tanpa kesalahan dan ekonomis

• Memungkinkan penggunaan komputer scr terpusat atau tersebar shg mendukung manajemen dalam hal kontrol

• Mempermudah pengelolaan dan pengaturan data sehingga lebih hemat waktu

• Data didapat langsung dari sumbernya shg lebih handal

• Mempercepat penyebarluasan informasi

Page 7: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

• Full Duplex

• Komunikasi dua arah dimana masing-

masing user dapat mengirim atau menerima

informasi dalam waktu yang bersamaan

• Contoh : Telepon

Page 8: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

Media Pengiriman Data

• Jaringan kabel

• Kabel UTP

• Kabel STP

• Kabel Coaxial

• Kabel Fiber Optik

• Jaringan Nirkabel

• Gelombang Radio

• Gelombang Mikro (microwave)

• Satelit

Page 9: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

Sinyal

• Sinyal Analog/Kontinu

• Sinyal berupa gelombang elektromagnetik yang

berbentuk sinusiodal dan bergerak atas dasar

frekuensi

• Ciri : memiliki amplitudo dan frekuensi

• Kerugian : Semakin jauh gelombang merambat

akan semakin melemah, terdapat interferensi

elektrik atau noise membutuhkan amplifier

Page 10: Pengantar Teknologi Informasi - Sistem Komunikasi Data

• Sinyal Digital/Diskret

• Sinyal yang tersusun dari kombinasi bit 0 dan 1

• Kelebihan :

• Mampu mengirimkan informasi dengan kecepatan tinggi

• Penggunaan informasi yang berulang-ulang tidak

mempengaruhi kualitas dan kuantitas informasi

• Informasi dapat dengan mudah diproses dan dimodifikasi ke

dalam berbagai bentuk

• Dapat memproses informasi dalam jumlah yang sangat

besar dan mengirimnya secara interaktif