Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

download Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

of 14

Transcript of Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    1/14

    PENETAPAN KADAR SENYAWA YANG TIDAK BERWARNA

    ( TETAPI MEMILIKI KROMOFOR ) SECARA SPEKTROFOTOMETRIULTRA-VIOLET (UV)

    A. TUJUANTujuan untuk mengetahui senyawa yang tidak berwarna ( tetapi

    memiliki kromofor ) secara spektrofotometri ultraviolet (UV).

    B. LANDASAN TEORI

    Spektrofotometri UV Visibel adalah alat yang umum digunakan dalam

    laboratorium kimia. !lat ini biasanya digunakan untuk analisa kimia kuantitatif.

    "amun dapat juga digunakan #ntuk analisa semi kuantitatif. Spektrofotometri

    adalah alat yang terdiri dari spektrofotometer$ dan fotometer. Spektrofotometer

    menghasilkan sinar dengan panjang gelombangtertentu$ dan fotometer megukur

    intensitas sinar. Suatu spektrofotometer tersusun dari sumber spectrum yang

    kontinyu monokromator$ sel pengabsorpsi untuk sampel serta blanko dan suatu

    alat untuk mengukur perbedaan absorbsi antara sampel dengan blanko tersebut

    ( %uda$ &'' )

    Setelah analisis dengan menggunakan kedua eluen dan reaksi warna$

    dilakukan penentuan panjang gelombang maksimum dari larutan baku

    pembanding dalam etanol *+ dengan spektrofotometri UV V,S panjang

    gelombang yang diperoleh akan digunakan untuk identifikasi densitametri

    ( %idayati$ &''#).

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    2/14

    Selain gelombang cahaya tampak$ spektrofotometer juga

    menggunakan panjang gelombang pada panjang gelombang ultra violet dan

    inframerah. -imana jumlah cahaya yang diabsorpsi oleh larutan sebanding

    dengan konsetrasi kontaminan dalam larutan yang menghubungkan antara

    absorbannsi dengan cahaya konsentrasi pada suatu bahan yang mengabsorpsi

    ( estari$ &' ')

    Struktur a/o sebagai komponene atau senyawa a/o adalah senyawa

    organic yang mengandung gugus 0"1" terikat pada gugus lain. 2at warna harus

    terdiri dari kromofor dan ausokrom. 2at golongan a/o merupakan gugus /at

    warna yang memiliki kromofor. 3romofor adalah senyawa yang memberikan /at

    warna$ bukan sebagai /at warna karena kain yang terkena warna ini akan

    terwarnai sementara dan tidak permanen $ kromofor akan terikat dalam bahan bila

    ada radikal yang mengikatnya yaitu ausokrom( estari$&' ').

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    3/14

    C. ALAT DAN BAHAN. !lat

    !lat yang digunakan pada praktikum ini yaitu45atang pengaduk 5otol semprot6elas ukur 6elas kimia3uvet

    abu takar umpang dan alu

    7ipet tetes7ipet mikroSendok tanduk Spektrofometri UVTimbangan analitik

    &. 5ahan5ahan yang d8gunakan pada praktikum ini yaitu4

    9tanolSulfadia/ine murniTisuTrisulfa (mengandung S-)

    :. Uraian 5ahan

    !lkohol (-irjen 7;@*$'#

    =umus Struktur 4 % %

    % ? ? ;%

    % %

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    4/14

    7emerian 4 Aernih$ tidak berbau$ bergerak$ cairan pelarut$

    menghasilkan bau yang khas dan rasa terbakar pada

    lidah.

    3elarutan 4 Sangat mudah larut dalam air$ dalam kloroform p$ dan

    dalam eter p.

    7enyimpanan 4 dalam wadah tertutup baik$ terlindung dari cahaya$ di

    tempat sejuk jauh dari nyala api.

    Sulfadia/in (-irjen 7; &C'$

    =umus Struktur 4

    7emerian 4 Serbuk putih kekunigan atau putih agak merah

    jambu$ hampir tidak berbau$ tidak berasa

    3elarutan 4 7raktis tidak larut dalam air$ agak sukar larut dalam

    etanol ( C+) 7 dan dalam aseton 7$ mudah larut

    dalam asam mineral encer dan dalam larutan alkali

    hidroksida

    7enyimpanan 4 -alam wadah tertutup rapat terlindung dari cahaya

    matahari

    3egunaan 4 !ntibakteri

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    5/14

    D. PRSEDUR KERJA

    . 7embuatan arutan ,nduk ( i)

    - -ihitung sebanyak '' mg- -imasukkan kedalam gelas kimia- -ilarutkan dengan etanol sedikit demi sedikit- -imasukkan dedalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    i S-

    &. 7enentuan D maks

    - -ipipet sebanyak '' dengan menggunakan pipet mikro- -imasukkan kedalam labu takar- -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera- -imasukkan kedalam 9rlenmeyer - -itentukan panjang gelombangnya

    ! maks 1 ' nm

    S-

    i S-

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    6/14

    :. 7embuatan 3urva 5aku

    - -iambil '$ ml- -imasukkan dalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    - -iambil '$ ml- -imasukkan dalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    - -iambil '$ ml- -imasukkan dalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    - -iambil '$ m- -imasukkan dalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    - -iambil '$ ml- -imasukkan dalam labu takar - -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    - -iukur absorbansi masing 0masing larutan diatas padaspektrofotometer UV dengan D maks ' nm

    !bsorbansi Standar 1 '$ *!bsorbansi Standar & 1 '$::8

    !bsorbansi Standar : 1 '$C'#!bsorbansi Standar @ 1 '$*#!bsorbansi Standar C 1 '$8@@

    @. 7embuatan arutan Sampel

    i S-

    arutan standar &C' ml

    arutan standar &'' ml

    arutan standar C' ml

    Larutan standar 100

    Absorbansi Standar

    Trisulfa ( mengandung S-

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    7/14

    -igerus

    -imasukkan dalam gelas kimia '' ml

    -itambahkan etanol sedikit demi sedikit

    -imasukkan dalam labu takar '' ml

    -iencerkan dengan etanol hingga tanda tera

    -iukur absorbansinya menggunakan spektrofotometerUV pada D maks ' nm

    !1 '$@C

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    8/14

    E. HASIL PENGAMATAN. Tabel 7engamatan

    "; 79= !3U!" %!S,7embuatan arutan 5aku

    '' mg E etanoli

    & 7enentuan D maksi S- '' ml E etanol diukur

    dengan spektrofotometer UV

    D maks ' nm

    : 7embuatan 3urva 5akuarutan induk ( i) '$ ml E

    etanol hingga tanda teraducuplik larutan standar &C'ml$&'' ml$ C' ml$ '' ml C'ml $ diambil masing masing '$ml diabsorbansi dengan D maks' nm

    !bsorbansi standar 1 '$ *!bsorbansi standar & 1 '$ ::8!bsorbansi standar : 1 '$ C'#!bsorbansi standar @ 1 '$ *#

    !bsorbansi standar C 1 '$ 88@

    @ 7Fembuatan arutan Sampel'$ gr Trisulfa E etanol hinggatanda tera

    ! 1 '$@C g>ml

    &. -ata 7erhitungan

    "ama arutan 3onsentrasi !bsorbansi. S-

    Standar Standar & Standar : Standar @ Standar C

    &. Trisulfa

    '$'C'$''$ C'$&''$&C

    '$

    '$ *'$::8'$C'#'$*#'$88@

    '$

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    9/14

    b. 6rafik

    c. 7erhitungan 3adar

    7erhitungan kadar sulfadia/ine dalam trisulfatG 1 &$ C8 H E '$ #@*!bsorbansi 4 SampelG 1 '$:'$ : $ 1 &$C8 H '$#@*&$ C8 H 1 '$: E '$ #@*H 1 '$ C*C*

    &$ C8H 1 '$& g> ml

    Aadi kadar sulfadia/in dalam trisulfat adalah sebesar '$& g>ml

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    10/14

    F. PEMBAHASAN

    !nalisis data kuantitatif adalah pengolahan data dengan kaidah

    kaidah mate matik terhadap data dan nomerik angka dapat merupakan

    represntasi dari dari suatu kuantika maupun angka sebagai hasil konversi

    dari suatu kualita yakni dat kuantitatif yang dikuantifikasikan.Spektrofotometri merupakan metode analisis yang didasarkan pada

    besarnya nilai absorbs suatu /at terhadap sinar elektromagnetik dimana

    prinsip dari spektrofotometri yaitu dengan menggunakan spektrofotometer pada umumnya terdiri dari unsusr unsur sumber cahaya$ monokromator$

    fotosel$ dan detector. Sinar yang dikeluarkan sumber radiasi maupun sinar

    politromatis$ sehingga harus dibuat menjadi sinar monokromatis oleh

    monokromator. =adiasi yang melewati monokromator diteruskan ke /at yang

    akan diukur dan sebagian radiasinya akan diserap oleh /at tersebut$ kemudian

    /at tersebut akan diukur nilai absorbansinya diletakkan pada wadah kuvet.3romofor adalah gugugs fungsi yang menyerap radiasi daerah

    ultraviolet dekat$ dan daerah tampak. Sedangkan !usokrom adalah gugs

    fungsi yang mempunyai electron electron variasi bukan ikatan$ bila suatu

    ausokrom terikat pada suatu kromofor$dimana pita serapan kromofor bergeser

    kepanjang gelombang yang lebih panjang dengan yang lebih lanjut.7ercobaan pada praktikum ini bertujuan untuk menetapkan kadar

    senyawa tidak berwarna namun memiliki kromofor$ senyawa tidak berwarna

    diubah menjadi senyawa berwarna sehingga spektrofotometri UV Vis dimana

    analisis percobaan kelompok kami menggunakan sampel obat trisulfa untuk

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    11/14

    menentukan kadar sulfadia/ine dalam obat tersebut tidak adanya warna dari

    larutan sulfadia/ine meskipun senyawa tersebut memiliki kromofor dalam dua

    cincin ben/ennya dikarena oleh cahaya yang tidak diserap kromofor memiliki

    panjang gelombang dalam rentang daerah sinar UV dalam spectrum

    gelombangnya.7enetapan kadar sampel dilakukan dengan terlebih dahulu dengan

    mengukur absorbansi dari beberapa larutan baku. arutan baku ini

    mengandung senyawa kompleks yang sama dengan konsentrasi dari nilaiabsorbansi dari suatu persamaan garis yang telah diperoleh dari kurva

    standar.7raktikum percobaan pada kelompok kami dapat diperoleh dengan

    hasil pengamatan didapatkan absorbansi dari masing masing larutan baku

    dengan sampel trisulfa pada panjang gelombang ' nm yaitu dengan

    pembuatan baku diperoleh hasil dari sulfadia/ine murni pada standar dengan

    konsentrasi '$'C absorbansi '$ * $ standar & dengan konsentrasi '$'

    absorbansi'$::8$ standar : dengan konsentrasi '$ C absorbansinya '$C'#$

    standar @ dengan konsentrasi '$&' absorbansinya *# $ dan standar C dengan

    konsentrasi '$&C dan absorbansinya '$'8@$ jadi sampel sulfadia/ine dengan

    konsentrasi dapat diperoleh hasil absorbansi '$ : g>ml.Sulfadia/in dapat menginduksi terbentuknya 3ristal anuria dalam

    ginjal pemakai karena kelarutanya sangat kecil meskipun telah mengalami

    reaksi metabolism fase , dan Base ,, dihati. Untuk mencegah hal tersebut

    maka umumnya sulfadia/ine dalam sediaan oral diberikan berdasarkan

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    12/14

    dengan obat golongan sulfa lainnya juga merupakan senyawa antimikroba

    yaitu sulfamena/ine$ dan sulfadimi/in yang sering disebut trisulfa.

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    13/14

    6. 3esimpulan3esimpulan yang dapat diambil dalam praktikum ini yaitu besarnya

    konsentrasi dalam sulfadia/ine adalah '$: g>ml.

  • 7/24/2019 Penetapan Kadar Senyawa Yang Tidak Berwarna

    14/14

    DAFTAR PUSTAKA

    %idayati %eid$ &''#. !nalisis 2at Iarna Sintetik Terlarang Untuk