PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

13
Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor Direktorat Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN PEMBUATAN DEKLARASI ASAL BARANG (DAB) ASEAN WIDE SELF CERTIFICATION (AWSC)

Transcript of PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Page 1: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan ImporDirektorat Jenderal Perdagangan Luar NegeriKementerian Perdagangan

PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN PEMBUATAN DEKLARASI ASAL BARANG (DAB)

ASEAN WIDE SELF CERTIFICATION (AWSC)

Page 2: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

LATAR BELAKANG AWSC

Sertifikasi Mandiri AWSC merupakan fasilitasi perdagangan kepada Eksportiryang telah disertifikasi oleh Kementerian Perdagangan.

Sertifikasi Mandiri AWSC memberi pilihan lebih kepada eksportir Indonesia untukmenggunakan Deklarasi Asal Barang, selain tetap bisa menggunakan Surat KeteranganAsal (SKA) Preferensi Form D dan SKA Elektronik (e-Form D) yang telah dikenal dandipergunakan secara luas sebelumnya.

Seluruh Negara Anggota ASEAN mulai mengimplementasikan skemaSertifikasi Mandiri AWSC mulai 20 September 2020

SERTIFIKASI MANDIRI ASEANASEAN WIDE SELF CERTIFICATION (AWSC)

Eksportir Tersertifikasi (ES) dapat secara mandiri membuat dokumen DeklarasiAsal Barang (DAB) untuk menikmati tarif preferensi skema ASEAN Trade in GoodAgreement (ATIGA) atas barang ekspor ke negara ASEAN.

Page 3: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

01 02 03Hard Copy SKAFORM D

e-Form D(SKA

Elektronik)

Deklarasi Asal Barang (DAB) dalam AWSC

• Dicetak pada Formulir SKAasli Form D.

• Dapat menggunakan AffixedSignature and Stamp (ASnS)yaitu fasilitas tanda tangandan stempel oleh pejabatpenerbit SKA dalam formatelektronik.

• Dilengkapi Barcode dan QRCode serta fasilitas e-verification untukmembuktikan legalitas SKA

• Indonesia implementasi e-Form D atau SKA elektronik sejak 1 Februari 2020 ke seluruh negara anggota ASEAN

• Penerbitan SKA Form D di Sistem e-SKA terkirim secaraelektronik dan otomatis keportal INSW dan di teruskan keASW

• Telah implementasi mulai 20September 2020

• Dapat dilakukan oleh eksportiryang sudah terdaftar sebagaiES

• Eksportir dapat membuatDeklarasi Asal Barang

DOKUMEN ASAL BARANG DALAM SKEMA ATIGA

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

Page 4: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

0301 02

Ketentuan Umum AWSC

• Di Indonesia, DAB skema ATIGAhanya dapat dibuat oleh ES

• Untuk menjadi ES, Eksportirtersertifikasi oleh KementerianPerdagangan.

• Kemendag/diwakili IPSKA akanmelakukan Penelusuran AsalBarang sebagai syarat penetapanES.

• Eksportir akan mendapatkan nomorES yang berlaku selama 4 Tahunsejak tanggal penetapan sebagai ES,dan dapat diperpanjang.

• DAB dibuat pada DokumenKomersial (Invoice / packing list /delivery note).

• Dokumen transportasi, seperti billof lading atau airway bill, tidakdapat dianggap sebagai dokumenkomersial lainnya, karenadikeluarkan oleh perusahaanpengangkutan atau agenpenerusan.

• Deklarasi Asal Barang (DAB)dibuat melalui e-SKA.

Page 5: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Pengajuan ES melalui sistem e-SKA kepada Kementerian Perdagangan

Eksportir Tersertifikasi (ES) adalah ER yang telah memenuhi kriteriapenetapan Eksportir Tersertifikasi dan Ketentuan ROO, dan diberikewenangan oleh Kementerian Perdagangan untuk mengeluarkanDeklarasi Asal Barang (Origin Declaration) untuk barang ekspor

Hanya dengan mengisi HS Code Barang 6 digit, Upload Cost Stucture, serta mengisi Nama & upload Spesimenmaksimal 3 orang penandatangan DAB dari perusahaan.

PENDAFTARAN SEBAGAI ES

Kriteria sebagai ES adalah:

• Produsen dan/atau Trader

• Memiliki reputasi yang baik

• Sistem pencatatan & pengelolaan data keuangan yang baik

• Bebas dari pelanggaran pidana di bidang perdaganganDirektorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

Page 6: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

CONFIDENTIAL 6

Page 7: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

ALUR PENETAPAN SEBAGAI ER

EksportirPemilik Hak Akses

mengajukanpermohonan kepada

IPSKA melalui

sistem e-SKA(Submit data dan

dokumen pendukung)

IPSKAVerifikasi

kelengkapanpermohonan dan

dokumenpendukung

IPSKAMemberikan

persetujuan jikadata telah lengkapdan sesuai. Data

akan dikirimkan keKementerian Perdagangan

Admin Kemendag

Admin mendaftarkaneksportir, lalu validasi

EksportirEksportir mencetak

Formulir pendaftarandan menandatangani

formlalu datang ke IPSKA

untuk minta TTD dan Cap IPSKA

IPSKA

Periksa Dokumen telahlengkap dan benar. Apabilalengkap dan benar, IPSKAmenetapankan sebagai ER.Tanda tangan dan CAP, laluUpload di sistem e-SKA.

Eksportir

Dapat MembuatDAB

1 2 3 4 5 6 7

ALUR PENETAPAN SEBAGAI ES

EksportirPemilik Hak Akses

mengajukanpermohonan kepada

Direktur melalui

sistem e-SKA

EksportirSubmit data dan

dokumenpendukung

KEMENDAG/IPSKAVerifikasi kelengkapan

permohonan dandocument pendukung

Kurang Lengkap→ Tolakatau

Lengkap→ PAB

KEMENDAG/IPSKAPAB :

Pemeriksaan kelapangan dan/atau

Pemeriksaandokumen

KEMENDAG/IPSKAPembuatan laporan

hasil PAB Laporan hasil PAB

disampaikan kepadaDirektur

DIREKTURTolak→ PAB tidaklengkap dan benar

atau

PAB→ Lengkap danbenar

DIREKTURMenetapkan ER

sebagai ES

1 2 3 4 5 6 7

ALUR PENETAPAN ER DAN ES

7

Page 8: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

Menyerahkan kapan saja, semua

dokumen pembuktian status asal

barang atas permintaan

Competent Authority (CA).

Bertanggung jawab penuh atas

DAB yang telah dibuat.

Menanggapi verifikasi atas

pembuktian keasalan barang dari

Customs Authority negara tujuan

ekspor

Menyimpan semua dokumen

DAB dan pabean yang berkaitan

dengan produksi barang ekspor

Memelihara catatan akuntansi

komersial atas barang ekspor

Melaporkan adanya perubahan

data ES/DAB.

KewajibanEksportir Tersertifikasi (ES)

Page 9: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

9

DEKLARASI ASAL BARANG(DAB)

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

Page 10: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

DEKLARASI ASAL BARANG (DAB)

Penggunaan DABDAB tidak dapat digunakan secara bersamaan denganSKA terhadap Barang yang sama dalam 1 (satu)transaksi Ekspor

Status Hukum &Fungsi DABDAB memiliki kekuatan hukum dan fungsi yang samadengan SKA dalam bentuk formulir maupun SKA Elektronik.

Deklarasi Asal Barang (DAB)Untuk menggunakan DAB ATIGA, eksportir harusterdaftar sebagai Eksportir Tersertifikasi (ES) yangdibuat melalui sistem e-SKA.

Direktorat Fasilitasi Ekspor dan Impor

Page 11: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

GLOBAL TRADEPRESENTATION

LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET

Portfolio Presentation

“menyatakan dan membuktikanbarang ekspor adalah originatingIndonesia.”

DAB memuat:

- Nomor ES- Nama Produk- HS Code 6 digit- Origin Criteria- Negara asal barang- FOB value (untuk origin

criteria RVC)- kuantitas barang- Merek dagang (jika ada)- Nama dan tandatangan pihak

perusahaan

DEKLARASI ASAL BARANG (DAB)

Page 12: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

Contoh DAB

➢ Deklarasi Asal Barang dibuatoleh Eksportir Tersertifikasi(dalam invoice, Packing list,atau dokumen komersiallainnya) yang akan digunakansebagai dasar pemberianTarif Preferensi.

➢ DAB dibuat pada saat eksporatau ketika terdapatkepastian ekspor.

➢ Masa berlaku DAB adalah 12(dua belas) bulan sejaktanggal pembuatan DAB

DEKLARASI ASAL BARANG (DAB)

Page 13: PENDAFTARAN EKSPORTIR TERSERTIFIKASI (ES) DAN …

TERIMA KASIH

NARAHUBUNGDirektorat Fasilitasi Ekspor dan ImporDirektorat Jenderal Perdagangan Luar NegeriKementerian Perdagangan

Jl. M.I. Ridwan Rais No. 5Gedung II, Lantai 1Jakarta Pusat 10110

(021) 3858171 Ext. [email protected]