Pembahasan Ips

22
PEMBAHASAN TES POTENSI AKADEMIK 1. Jawab: A Ekskavasi = penggalian. 2. Jawab: B Intimidasi = menakut-nakuti. 3. Jawab: C Sporadis = tidak tentu atau kadang-kadang. 4. Jawab:E Grasi= pengampunan hukum 5. Jawab:A Ugahari=sederhana 6. Jawaban: D Handai adalah teman. Antonim handai adalah musuh. 7. Jawaban: C Sinkron adalah selaras. Antonim sinkron adalah sumbang. 8. Jawaban: B Waruga adalah badan. Antonim waruga adalah jiwa. 9. Jawaban: C Bahadun adalah gagah berani. Antonim bahadun adalah pengecut. 10. Jawaban: B Versus adalah lawan. Antonim lawan adalah mitra. 11. Jawaban: B Lucu membuat kita ketawa, cantik membuat kita terpesona. 12. Jawaban: A Julukan untuk Aceh adalah Serambi Mekah. Julukan untuk Michael Jakson adalah King of Pop. 13. Jawaban: D Kepenatan menyebabkan kantuk, kegembiraan menyebabkan senyum. 14. Jawaban: B “Bunga bukan berarti riba”, “hemat bukan berarti kikir”. 15. Jawaban: B Bait bagian dari puisi, loteng bagian dari bangunan. 16. Jawaban : B Semua siswa diminta mempersiapkan diri untuk ujian nasional. hanya himbauan. Belum tentu setiap siswa mempersiapkan diri denga baik. Sebagian siswa mendapatkan nilai baik dalam ujian

description

yoo

Transcript of Pembahasan Ips

PEMBAHASAN TES POTENSI AKADEMIK1. Jawab: AEkskavasi = penggalian.2. Jawab: BIntimidasi = menakut-nakuti.3. Jawab: CSporadis = tidak tentu atau kadang-kadang.4. Jawab:EGrasi= pengampunan hukum5. Jawab:AUgahari=sederhana6. Jawaban: DHandai adalah teman. Antonim handai adalah musuh.7. Jawaban: CSinkron adalah selaras. Antonim sinkron adalah sumbang.8. Jawaban: BWaruga adalah badan. Antonim waruga adalah jiwa.9. Jawaban: CBahadun adalah gagah berani. Antonim bahadun adalah pengecut.10. Jawaban: BVersus adalah lawan. Antonim lawan adalah mitra.11. Jawaban: BLucu membuat kita ketawa, cantik membuat kita terpesona.12. Jawaban: AJulukan untuk Aceh adalah Serambi Mekah. Julukan untuk Michael Jakson adalah King of Pop.13. Jawaban: DKepenatan menyebabkan kantuk, kegembiraan menyebabkan senyum.14. Jawaban: BBunga bukan berarti riba, hemat bukan berarti kikir.15. Jawaban: BBait bagian dari puisi, loteng bagian dari bangunan.16. Jawaban : BSemua siswa diminta mempersiapkan diri untuk ujian nasional. hanya himbauan. Belum tentu setiap siswa mempersiapkan diri denga baik. Sebagian siswa mendapatkan nilai baik dalam ujian nasional. Jadi, sebagian siswa tidak mempersiapkan diri dan tidak mendapatkan nilai baik.17. Jawaban : BIbu selalu berbelanja di hari Minggu. Artinya, setiap hari Minggu Ibu selalu berbelanja. Sebagian tempat belanja terletak di pusat kota. Artinya, terkadang Ibu belanja di pinggir kota, tidak selalu di pusat kota. Dengan demikian, terkadang Ibu berbelanja di pinggir kota.18. Jawaban : EGunakan metode berikut.P Q~P---------~Q

Jika hari ini cerah jalanan berdebu. Hari ini hujan.P Q ~PKesimpulan : Hari ini jalanan tidak berdebu.19. Jawaban : ADari soal, kita dapat membuat poin-poin penting seperti : A selalu mencapai garis finish di depan E tetapi di belakang F menjadi F-A-E B selalu mencapai garis finish di depan C tetapi di belakang F menjadi F-B-C D selalu mencapai garis finish di depan C tetapi di belakang A menjadi A-D-CSetelah membuat poin-poin tersebut kita cocokkan dengan pilihan yang ada, pilih yang paling mendekati. Dan pada pilihan, jawaban yang paling mendekati adalah F, A, B, D, C, E20. Jawaban : D Dari jawaban No. 4 yaitu F, A, B, D, C, E , pernyataan yang benar sesuai informasi pada soal adalah Pelari D menempati urutan keempat.21. Jawaban : BDari jawaban No. 4 yaitu F, A, B, D, C, E , urutan pelari yang berada di belakang B adalah D, C, E.22. Jawaban : BDari jawaban No. 4 yaitu F, A, B, D, C, E, pelari yang menempati urutan ketiga adalah B.23. Jawaban : EDari jawaban No. 4 yaitu F, A, B, D, C, E , pelari yang tidak berada di depan C adalah E.24. Jawaban : CDiketahui :1) Apabila ada yang memilih akuntansi maka tidak ada yang memilih teknik, dan apabila ada yang memilih kedokteran maka tidak ada yang memilih matematika.2) Satu diantara mereka pasti memilaih psikologi3) Surya tidak memilih bahasa Inggris dan Lily tidak memilih kedokteran maupun bahasa Inggris.Dari pernyataan (1), apabila ada yang memilih akuntansi maka tidak ada yang memiih teknik. Maka, karena ada teknik maka tidak boleh ada akuntansi. Karena Lily tidak memilih kedokteran maupun bahasa Inggris, maka dia hanya bisa di Matematika ataupun Psikologi.

25. Jawaban : ABerikut adalah tabel kemungkinan jurusan yang diambil :EmiSuryaLily

PsikologiPsikologiPsikologi

KedokteranKedokteranMatematika

MatematikaMatematika

Bahasa Inggris

Kedokteran dan Matematika tidak bisa di ambil bersamaan, artinya Bahasa Inggris dan Psikologi akan selalu diambil. Sementara yang berkemungkinan untuk mengambil jurusan Bahasa Inggris hanya Emi. Jadi, Emi pasti akan mengambil Bahasa Inggris.26. Jawaban : A Pilihan B, C jelas salah (lihat pernyataan 1, yaitu Apabila ada yang memilih akuntansi maka tidak ada yang memilih teknik, dan apabila ada yang memilih kedokteran maka tidak ada yang memilih matematika). Pilihan D bertentangan dengan pernyataan 3, yaitu Surya tidak memilih bahasa Inggris dan Lily tidak memilih kedokteran maupun bahasa Inggris. Jadi Emi (Psikologi), Surya (Kedokteran), dan Lily (Teknik).27. Jawaban : AJelas bahwa tangkai pohon yang dibawa Karti bukan dari kebun Pak Karto karena semua pohon di kebun Pak Karto berdaun hijau.28. Jawaban : D Jika Ani rajin belajar maka dia akan memperoleh nilai yang baik. Kenyataannya Ani tidak rajin belajar.Kesimpulan : Tidak dapat disimpulkan. Karena meskipun Ani tidak rajin belajar, bisa saja dia mendapat nilai yang baik29. A30. D31. B32. A33. B34. C35. D36. B37. C38. A39. C40. E41. D42. B43. C44. A45. A

MATEMATIKA DASAR46. E

(1) Syarat: (2) Penyelesaian: misalkan

--+

Dari irisan (1) dan (2) diperoleh:

47. EP bernilaisalah (S).Q bernilaibenar (B).R bernilaisalah (S).Jadipernyataanyangbernilaibenaradalah ~R ~(Q R) yang dapatdibuktikansebagaiberikut : ~(S)~(B S) B ~ (S) B B B

48. D

(x4)

MakanilaiMakanilai adalah 0, 42, dan 56.49. EGaris melalui (1,6)

Parabola melalui

Jadititikpotonggarisdengan parabola adalah

Maka,

Untuk maka Jadititikpotong (4,9)50. APersamaan:

Jadi51. D52. D

53. B54. D55. B56. A57. C58. E59. B60. EBAHASA INDONESIA61. Pembahasan: penulisan huruf kapital yang mengikuti EYD terdapat pada pilihan B. Hal ini karena pilihan A. kata Tanah Air ditulis dengan tanah air.B. sudah sesuai EYD.C. seharusnya peningkatan penggunaan produk dalam negeri ditulis menjadi Peningkatan Penggunaan Produk dalam Negeri.D. kata kali menjadi Kali.E. kata Tahun Baru ditulis tahun baru.Jawaban: B62. Pembahasan: kalimat baku adalah kalimat yang sesuai dengan tata bahasa baku dan EYD. Maka agar kalimat tersebut menjadi kalimat baku dengan cara menghilangkan kata karena pada kalimat tersebut yang terdapat pada pilihan A.Jawaban: A63. Pembahasan: kalimat yang ditulis dengan ejaan yang salah adalah pilihan jawaban B. penulisan pra diabetes seharusnya digabung menjadi pradiabetes. Penulisan ini menggunakan kaidah kata gabung.Jawaban: B64. Pembahasan: makna istilah domestikasi pada kalimat tersebut adalah proses menjinakkan hewan liar untuk kepentingan hidup manusia terdapat pada pilihan B.Jawaban: B65. Pembahasan :kalimat pada jawaban B merupakan kalimat yang tepat untuk mengakhiri wacana tersebut.Jawaban: B66. Pembahasan: kalimat luas Lingkungan fisik Indonesia yang terdiri atas daerah-daerah yang terentang dari Sabang sampai Merauke yang bertabur beribu-ribu pulau di seluruh Nusantara berpengaruh pada praktik sosial, antara lain berupa perilaku bermasyarakat. Kalimat tunggal yang bukan pembangun kalimat luas adalah Daerah-daerah tertabur menjadi beribu-ribu pulau(C). Hal ini dikarenakan adanya pergeseran makna antara bertabur (dalam kalimat luas) dan tertabur (dalam kalimat tunggal).Jawaban: C67. Pembahasan: kata membuku dalam kalimat tersebut bermakna menjadi gumpal kecil-kecil.Jawaban: D68. Pembahasan: kata baku untuk mengisi bagian-bagian yang rumpang adalah menembus, kepemilikan, dan penangkaran.Jawaban: B69. Pembahasan: paragraf tersebut memaparkan kandungan gizi pada daging.Jawaban: E70. Pembahasan: penggunaan yang tidak tepat terdapat pada kata relatif dalam kalimat 2.Jawaban: B71. Pembahasan: kata itu pada kalimat 9 merujuk pada sentralisasi pengelolaan kurikulum.Jawaban: B72. Pembahasan: hubungan isi antarparagraf dalam teks tersebut adalah paragraf ke-3 menjelaskan paragraf ke-2.Jawaban: D73. Pembahasan: berdasarkan teks bacaan tersebut pada Kurikulum 2013, seolah-olah guru tidak mendapatkan kebebasan berkreasi karena penyusunan silabus dan buku pelajaran ditentukan dan dilakukan oleh pemerintah pusat.Jawaban: A74. Pembahasan: ide pokok paragraf adalah ide yang menjadi dasar pengembangan sebuah paragraf. Maka, ide pokok paragraf tersebut terdapat pada pilihan E.Jawaban: E75. Pembahasan: rangkuman adalah penyajian singkat dari suatu tulisan. Merangkum dapat dilakukan dengan cara menggabungkan gagasan dari setiap paragraf menjadi satu kalmat. Rangkuman yang tepat untuk paragraf tersebut adalah pilihan jawaban E.Jawaban: EBAHASA INGGRIS76. Jawab : A(the cause of and the solution to halitosis)Penyelesaian :Clearly explained in every main ideas of theparagraphs.77. Jawab : D(Mouth washes contain sugar and alcohol)Penyelesaian :See the last paragraph line 22 :(because sugar and alcohol dries out themouth)78. Jawab : D(problem)Penyelesaian :See paragraph three line 11 12 :( there is a problem when a family member,friend or co-worker bring it )79. Jawab : C(protein and bacteria in the mouth are thecauses of bad breath)Penyelesaian :protein in the dairy products exacerbate theproblem (see the last paragraph line 21)80. Jawab : E(Halitosis can be detected from the emissionof sulfurous gases.)Penyelesaian : because halitosis is caused by bacteria onthe back of the tongue and upper throat thatproduce sulfurous gases.(see paragraph 2 line 7 - 8)81. Jawab : A(characteristic)Penyelesaian :Nature = the essential character orconstitution of something (according toMerriam Webster Dictionary)82. Jawab : BPenyelesaian :Treatment of halitosis with medicinecontaining oxygen is effective and has no sideeffect. (the last sentence of the lastparagraph)83. Jawab : D(surprising)Penyelesaian :Causing amazement, great wonder orsurprise : ASTONISHING(referring to Merriam Webster Dictionary)84. Jawab : E(water, carrot and tomato)Penyelesaian :Do not belong to dairy product and foods thatcontain high sulfates.85. Jawab : C(worsen = memburuk)Penyelesaian :Synonyms EXACERBATE, EMBITTER,SOUR ; to cause (a disease or its symptoms)to become severe (according to MerriamWebster Dictionary)86. Jawab : A(interfering)Penyelesaian : interfering from = which interferes from (Participle => Relative Clause).87. Jawab : C(even though)Penyelesaian :Even though = Although is used to contrastbetween two sentences. _____ it is onstandby, your phone is still emittingelectromagnetic signals.88. Jawab : A(approached cruising)Penyelesaian :Parallelism from . has taken off and ...89. Jawab : A(because)Penyelesaian :Because is used to show cause and resultexpression. Remember but, nevertheless,however has the same meaning.90. Jawab : A(rather than risking)Penyelesaian :Meaning . daripada membahayakan .

SOSIOLOGI91. Kunci : E (Topik : Pranata Sosial)Politik aliran yang berkembang di Indonesia diwujudkan dengan banyaknya partai politik. Dampak positif yang timbul dari sistem politik tersebut adalah beragam saluran aspirasi92. B93. C94. B95. B96. . Kunci : A (Topik : Interaksi Sosial)Proses disosiatif merupakan cara bertentangan dengan seseorang ataupun kelompok untuk mencapai tujuan tertentu97. Kunci : C (Topik: Masyarakat Multikultural)Keragaman agama yang dianut oleh masyarakat Indonesia disebabkan oleh kondisi sosial di masa lalu, yaitu penjajahan dan perdagangan asing di Indonesia.98. . Kunci : A (Topik : Pranata Sosial)Bentuk afeksi adalah suatu tindakan yang diwujudkan dalam bentuk kasih sayang. Misalnya kasih sayang seorang kakak terhadap adiknya99. Kunci : E (Topik : Struktur Sosial)- Pembahasan :Unsur-unsur struktur sosial yaitu lembaga sosial, kelompok sosial, dan lapisan sosial.100. Kunci : E (Topik : Struktur Sosial)- Pembahasan :Unsur-unsur struktur sosial yaitu lembaga sosial, kelompok sosial, dan lapisan sosial.101. D102. A103. E104. B105. BEkonomi106. B107. D108. C109. C110. E111. Jawaban : dDiketahui :C1 = 250.000Y1 = 0Y2 = 1.000.000S2 = 500.000 Ditanya : MPCJawab : Y2 = C2 + S21.000.000 = C2 + 500.0001.000.000 500.000 = C2 C2 = 500.000 MPC = 0,25112. Jawaban : CHPP = Persediaan barang dagang awal + pembelian bersih Persediaan barang dagang akhir

HPP = Persediaan Barang Dagang Awal + ( Pembelian ( Potongan pembelian + Retur Pembelian ) + Beban Angkut Pembelian ) - Persediaan barang dagang akhirHPP = 30.000.000 + ( 3.000.000 (230.000 + 500.000) + 300.000) 10.000.000HPP = 30.000.000 + 2.570.000 10.000.000HPP = Rp22.570.000,00113. Jawaban : dDiketahui :C = 300.000.000I = 100.000.000G = 500.000.000X = 75.000.000M = 11.000.000

Ditanya : GNP

Dijawab :

GNP = C + I + G + (X M)= 300.000.000 + 100.000.000 + 500.000.000 + ( 75.000.000 11.000.000)= Rp964.000.000,00114. D115. C116. JAWAB : EPENYELESAIAN :Pernyataan salahHarga yang terlalu tinggi akan mengakibatkan jumlah permintaan menjadi berkurang (shortage demand) bukan berkelebihan (excess demand).Alasan salahKebijakan excess demand berarti harga lebih rendah dari harga pasar. Yang diuntungkan adalah konsumen. Bukan produsen.

117. Jawab : DPembahasan :- Pengertian pasar persaingan sempurna adalah suatu bentuk interaksi antara permintaan dengan penawaran di mana jumlah pembeli dan penjual sedemikian rupa banyaknya/ tidak terbatas.- Ciri-ciri pokok dari pasar persaingan sempurna adalah:- Jumlah perusahaan dalam pasar sangat banyak.- Produk / barang yang diperdagangkan serba sama (homogen).- Konsumen memahami sepenu-hnya keadaan pasar.- Tidak ada hambatan untuk keluar/ masuk bagi setiap penjual.- Pemerintah tidak campur tangan dalam proses pemben-tukan harga.- Penjual atau produsen hanya berperan sebagai price taker (pengambil harga).

118. Jawab :(C)FungsipenawaranP = a + bQatau Q = a + bP

KurvaFungsiPenawaran

SQP119.

119. Jawab: (E)Ciri-cirisistemekonomikomando: Perencanaandisusunolehpemerintahpusat Semuaalatproduksidikuasaiolehnegara Produksi, distribusi, dankonsumsidiatursecaraterpusat Inisiatifdanhakmilikperorangandibatasi

120. Jawab: (B)Untukmenukarkanvalutaasingdenganuangdomestik, dalamhalinidolarsebagaimatauangasingdan rupiah merupakanmatauangdomestik.Maka bank akanmengalikan $10.000 dengankursbeli, makaakandiperolehuangdomestiksebesar Rp100.000.000.

Sejarah121. Jawaban : CPemabahasan : De Koninklijke merupakan perusahan minyak pertama di Hindia Belanda dan dimiliki oleh orang Belanda bernama AJ. Zijker. Perusahaan ini berdiri di Deli pada 1890 dan beroperasi pada 1892. Mereka mengekspor dari pelabuhan Cina timur sampai India barat. Dan pada 1907 mereka bergabung dengan perusahaan minyak milik Inggris bernama Shell Transport and Trading Company menjadi Royal Dutch Shell.122. Jawaban : APembahasan : pada 11 November 1911 Sarekat Dagang Islam (SDI) mentransformasi menjadi Sarekat Islam. 16 Oktober 1905 Sarekat Dagang Islam didirikan. 20 Mei hari lahir Budi Oetomo. 8 November 1912 milad Muhammadiyah. Dan 11 Agustus 1912 hanya pengecoh.123. Jawaban : BPembahsan : kerajaan Samudra Islam adalah salah satu kerajaan Islam awal. Kerajaan ini terletak di Aceh, tepatnya Lhokseumawe, Nangro Aceh dan didirikan pada 1270-1275. Raja pertama bernama Sultan Malik as-Shalih, dilanjutkan Sultan Muhammad Malik az-Zahir, lalu Sultan Mahmud Malik az-Zahir, lalu Sultan Zain al-Abidin Malik az-Zahir, Sultanah Nahrisyah, lalu Abu Zaid Malik az-Zahir, dan Mahmud Malik az-Zahir.124. Jawaban : EPembahasan : Kerajaan Kutai adalah kerajaan Hindhu pertama di Indonesia. Dia terletak di Kalimantan Timur. Raja pertama bernama Raja Kudungga. Kerajaan ini berdiri sekitar abad ke- 4-5 M. Mereka memiliki Yupa sebagai alat legitimasi raja.125. Jawaban : APembahasan : Bustan as-Salatin merupaka karya terbesar dari Nuruddian ar-Raniri. Naskah ini bercerita tentang Taman raja-raja. Karya ini berupa ensiklopedia yang terdiri 7 jilid dan bersumber naskah-naskah arab.126. Jawaban : BPembahasan : Marshall Plan atau Eroupean Recovery Program adalah program pemulihan pasca Perang Dunia II. Ide program ini berasal dari George Marshall dan disetujui oleh Truman (presiden AS). Program ini memiliki tujuan melawan kelaparan, kemiskinan, keputusasaan, dan kerusuhan.127. C128. E129. A130. D131. Jawaban : BPolitik Ethis merupakan bentuk balas budi atau hutang kehormatan Belanda kepada Hindia Belanda. Tiga prinsip utama educatie, migrastie,dan irigatie(pendidikan, perpindahan penduduk, dan pengairan). Salah satu dalang Politik Ethis adalah van Deventer. (Benar)Sistem pendidikan (sekolah ala barat) di Hindia Belanda telah ada sebelum Politik Ethis sekitar pertengahan abad ke-18. Surakarta adalah salah satu tempat sekolah ala barat didirikan pada 1857. (Benar)Baik sebab maupun akibat BENAR tetapi tidak BERHUBUNGAN132. Jawaban : APembahasan : VOC adalah sebuah kongsi atau persekutuan dagang asal Belanda yang dibentuk pada 1602. Mereka dan memiliki hak Octrooei atau hak istimewa. Perusahaan ini memiliki markas di Batavia (Randevu). Disebabkan VOC adalah perseukutuan dagang berakibat memiliki kamers dagang, yakni Hoorn, Amsterdam, Rotterdam, Enkhuizen, Delf, Zeeland.133. Jawaban : EPembahasan : setelah Presiden Sukarno (1945-1967) memberlakukan Demokrasi Terpimpin beberapa pengamat mengasumsikan bahwa Sukarno hanya seorang ahli manipulator rakyat, dianggap dictator, memberikan sebuah janji kosong kepada rakyat, dan mengabaikan masa depan negara.134. Jawaban : EPembahasan : mereka adalah pemenang pemilu (empat besar) 1955 : PNI mendapatkan 8,5 juta suara (22,3%), MASYUMI 8 juta suara (20,9%), NU 7 juta suara (18,4%), dan PKI 6,1 juta suara (16,4%) sisanya adalah partai-partai kecil.135. Jawaban : BPembahasan : isi July Ordonances di Perancis pada 1830 adalah a) Pengawasan pemerintah yang ketat atas pers, b) pembubaran parlemen (Chambre des Deputes), c) perubahan sistem pemilihan untuk menghapuskan hak memilih golongan liberal, kelas menengah kaya. Sementara 2 lainnya merupakan tujuan Sosialis Revision pada 1990.GEOGRAFI136. CTeori Tektonik Lempeng (Plate Tectonics) menyatakan bahwa litosfer ini terpecah-pecah menjadi banyak segmen yang dikenal sebagai lempeng. Lempeng lempeng tersebut memiliki bentuk yng tidak sama. Namun jumlah lempeng dapat diketahui, masing masing lempeng ini bergerak dan berubh bentuk secara kontinyu serta diketahui arah pergerakannya.137. C Cara mengetahui batas suatu lempeng adalah dengan melihat sebaran gempa bumi dan gunung api (ditandai oleh zona konvergensi antar lempeng), kehadiran patahan transform (menunjukkan pergerakan dua batas lempeng yang saling menggeser) serta MOR atau mid oceanic ridge (menunjukkan adanya divergensi lempeng).

138. CLereng bukit yang landai pada suatu bukit ditandai oleh jarak kontur yang semakin berkurang. Jarak kontur yang renggang belum tentu menunjukkan kenampakan bukit karena bisa jadi peneplain atau dataran. Kontur yang rapat menunjukkan lereng yang curam, derah yang memiliki jarak kontur berdekatan secara periodik menujukkan daerah undulasi (bergelombang), dan jarak kontur yang tetap menunjukkan relief datar.139. APerbandingan antara radiasi yang dipantulkan dengan radiasi yang datang disebut ALBEDO140. APendekatan generik didasarkan pada faktor apa saja yang mempengaruhi suatu iklim, sementara itu pendekatan empiris mengacu pada pengaruh yang ditimbulkan dari iklim yang bersangkutan.141. D142. E143. E144. B145. E146. AGeneralisasi peta merupakan proses mereduksi jumlah detail sebuah peta dengan cara yang masih penuh arti dengan besarnya reduksi skala, semakin besar reduksi maka generalisasi lebih radkal dan akan mempengaruhi data asli. 147. EFenomena hilangnya pengunjung pantai parangtritis yang berenang di laut selatan di Yogyakarta dapat dijelaskan secara ilmiah karena adanya Rip Current. rip current merupakan arus yang dibentuk oleh pergerakan air yang relatif cepat yang mendesak keluar kembali ke tengah laut dari mana mereka datang. Sementara itu, shaoling gelombang merupakan efek dimana suatu gelombang yang memasuki air dangkal dan mengalami bertambahnya frekuensi gelombang148. A149. B150. E