Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

13
UJIAN NASIONAL SMA IPS SOAL DAN PEMBAHASAN GEOGRAFI GENIUS EDUKASI 2012/2013

Transcript of Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

Page 1: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

UJIAN NASIONALSMA IPS

SOAL DAN PEMBAHASANGEOGRAFI

GENIUS EDUKASI

2012/2013

Page 2: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

1. Tanaman teh tumbuh baik di dataran tinggi, sedangkan tanaman mangrove (bakau) tumbuh baik di daerah pantai berlumpur.

Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena itu adalah ....A. konsep lokasiB. konsep diferensiasi areac. konsep aglomerasiD. konsep jarakE. konsep pola

2. Pendangkalan sungai yang terjadi di sekitar Yogyakarta adalah akibat banjir lahar dingin dari letusan Gunung Merapi.

Pendekatan geografi untuk mengkaji hal tersebut adalah ....A. pendekatan korologiB. pendekatan deskripsic. pendekatan ekologiD. pendekatan keruanganE. pendekatan kompleks wilayah

3. Penduduk pedesaan menjual hasil pertanian dan perkebunan ke kota dan dari perkotaan penduduk membeli berbagai jenis kebutuhan hidup seperti pakaian, peralatan elektronik, dan kendaraan.

Prinsip geografi yang berkaitan dengan hal tersebut adalah ....A. prinsip korologiB. prinsip interelasic. prinsip distribusiD. prinsip interaksiE. prinsip deskripsi

4. Pernyataan:(1) perkebunan teh terdapat di daerah

yang memiliki iklim sejuk;(2) kerusakan hutan akibat penebangan

hutan ilegal;(3) penduduk menjual hasil panen ke

pasar;(4) jaringan jalan mengikuti relief

gunung;(5) kegiatan ekonomi penduduk sesuai

potensi wilayah.

Fenomena yang tergolong aspek fisik terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (4)C. (1), (3), dan (5)D. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

Tahun Pelajaran 2012/2013

UJIAN NASIONAL

GEOGRAFI

Page 3: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

5. Pernyataan:(1) Pegunungan Andes di Amerika

Selatan;(2) Pegunungan Himalaya di India;(3) celah di alur dasar samudera kian

melebar;(4) kutub selatan kian menyempit;(5) gunung api di punggung tengah

Samudera Pasifik.

Bukti gerakan lempeng yang saling menjauh terdapat pada angka ....A. (1) dan (4)B. (1) dan (5)C. (2) dan (3)D. (3) dan (5)E. (4) dan (2)

6. Dampak pergerakan tektonik adalah terjadinya patahan di dasar laut yang menimbulkan....A. gempa laut disertai tsunamiB. hiposentrum menjadi dangkalc. perluasan tepi lempeng benuaD. palung pada tepian benuaE. aktivitas vulkanisme di dasar laut

7. Terbentuknya tata surya menurut teori Kabut Nebula oleh Immanuel Kant adalah ....A. beberapa bintang di langit awal

terbentuknya tata suryaB. adanya bintang yang bergerak dekat

mataharic. adanya gaya gravitasi antara matahari

dan bintangD. adanya kabut bola bersuhu rendahE. adanya kabut bola bersuhu tinggi

8. Pernyataan:(1) mempunyai cahaya sendiri;(2) terdiri atas miliaran bintang;(3) mempunyai bentuk-bentuk tertentu;(4) tersusun dari awan yang

mengembang;(5) mengalami pasang dan surut.

ciri-ciri galaksi terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (4)C. (2), (3), dan (4)D. (1), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

9. ciri planet:(1) sudut elongasi maksimal 48o;(2) sudut elongasi maksimal 180o;(3) mengalami oposisi;(4) mengalami konjungsi atas;(5) mengalami konjungsi bawah.

ciri planet dalam terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (4)c. (1), (4), dan (5)D. (2), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

10. Angka 5 pada gambar merupakan batuan metamorf yang terbentuk karena pengaruh ....

4a

4b

5

3

2

magma

Page 4: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

A. pengendapan dan pendinginanB. pembekuan dan pelapukan c. tekanan dan suhuD. tekanan dan organismeE. tekanan dan air hujan

11. Gerak tektonik yang banyak memberikan pengaruh besar terhadap kehidupan adalah ....

A. patahanB. lipatanc. epirogenetik negatifD. epirogenetik positifE. orogenetik

12. Gejala gunung api:(1) intrusi magma;(2) ekstrusi magma;(3) erupsi eksplosif;(4) munculnya geiser;(5) erupsi areal.

Gejala vulkanisme terdapat pada angka ....

a. (1), (3), dan (4)B. (1), (4), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

13. Pernyataan:(1) denah yang sederhana dan simetris;(2) bahan bangunan seringan mungkin;(3) konstruksi dengan penahan beban

yang memadai;(4) struktur pondasi harus sangat dalam;(5) harus dikerjakan tenaga ahli dari luar

negeri.

Prinsip utama pembuatan rumah tahan gempa sebagai mitigasi terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (5)C. (1), (3), dan (4)D. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

14. Pernyataan:(1) manusia(2) tekstur batuan(3) batuan induk(4) iklim(5) topografi

Faktor yang memengaruhi pembentukan tanah terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (4)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

15. Pernyataan:(1) temperatur rata-rata bulan terpanas

20oc;(2) suhu rata-rata tahunan tinggi karena

berada di daerah khatulistiwa;(3) bebas dari angin taifun karena terletak

pada lintang rendah;(4) pada bulan kering jumlah hujan

kurang dari 30 m;(5) kelembapan udara tinggi karena

berbentuk kepulauan.

ciri-ciri iklim di wilayah Indonesia terdapat pada angka ....

Page 5: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

a. (1), (3), dan (4)B. (1), (4), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

16. Daerah yang mengalami musim kemarau sesuai arah gerakan angin pada gambar adalah ….

A. Sumatera, Kalimantan, dan MalukuB. Sumatera, Kalimantan, dan Jawac. Kalimantan, Maluku, dan JawaD. Sulawesi, Maluku, dan Nusa Tenggara

TimurE. Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara

Timur

17. Proses perkolasi pada gambar ditunjukkan pada angka ....

4

1

35

2

A. 1B. 2C. 3

D. 4E. 5

18. Faktor-faktor yang dapat memengaruhi infiltrasi air hujan adalah ....A. curah hujan, kerapatan vegetasi,

persebaran fauna, dan kelembapan tanah

B. curah hujan, kerapatan vegetasi, porositas tanah, dan kelembapan tanah

c. curah hujan, kelembapan udara, jenis vegetasi, dan kerapatan tanah

D. persebaran fauna, kerapatan vegetasi, kerapatan tanah, dan porositas tanah

E. arah angin, curah hujan, persebaran fauna, dan porositas tanah

19. Pola air sungai di daerah yang relatif datar, dengan ciri anak-anak sungai bermuara pada sungai induk secara tidak teratur, membentuk sudut tumpul dan lancip adalah ....

A. pola radial sentripetalB. pola radial sentrifugalc. pola dendritikD. pola anularE. pola trellis

20. Dampak pertemuan arus Kuroshio dan Oyashio bagi Jepang adalah ....A. jalur lalu lintas Jepang banyak yang

membekuB. musim dingin pelabuhan di Jepang

tidak membeku

Page 6: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

c. aktivitas perekonomian Jepang terganggu di musim dingin

D. Jepang tumbuh sebagai negara penghasil ikan

E. musim dingin pelabuhan-pelabuhan di Jepang membeku

21. Faktor-faktor:(1) suhu udara(2) arah angin(3) curah hujan(4) organisme(5) jenis batuan

Faktor klimatik yang memengaruhi persebaran flora dan fauna terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (4)C. (1), (3), dan (5)D. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

22. Penduduk yang bertempat tinggal di sekitar kawasan hutan lebat, umumnya membangun rumah berbentuk panggung. Hal ini dilakukan untuk ....A. menghemat biaya pemeliharaanB. memanfaatkan kayu hutanc. menghindari serangan binatang

buasD. mengurangi kelembapan suhu

ruanganE. memberikan kesan artistik pada

rumah

23. Persebaran flora Indonesia dari wilayah barat ke timur adalah ....

A. hutan hujan tropik → hutan musim →sabana tropik

B. sabana tropik → hutan hujan tropik →hutan musim

c. sabana tropik → hutan musim →hutan hujan tropik

D. hutan musim → sabana tropik →hutan hujan tropik

E. hutan hujan tropik → sabana tropik →hutan musim

24. Jenis-jenis fauna:(1) tapir(2) badak(3) banteng(4) lutung(5) orangutan

Fauna khas yang terdapat di Pulau Jawa terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (3), dan (5)c. (1), (4), dan (5)D. (2), (3), dan (4)E. (2), (4), dan (5)

25. Faktor pendorong urbanisasi tinggi ke kota-kota besar adalah ....A. rasio seks di desa tinggiB. usia produktif sedikitc. rendahnya ruralisasiD. pembangunan kurang merataE. sarana prasarana desa-kota

memadai

26. Dampak angka kelahiran tinggi dan kematian rendah yang dirasakan oleh negara adalah ....

Page 7: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

A. rasio seks tinggi yang membebani keluarga

B. harapan hidup layak menjadi sulitc. piramida penduduk stasionerD. beban ketergantungan rendahE. kesehatan dan pendidikan semakin

murah

27. Pak Edy yang tinggal di Jakarta memilih pulang ke kampung halamannya untuk menetap di sana. Mobilitas seperti Pak Edy termasuk ....A. ruralisasiB. penglajuc. remigrasiD. urbanisasiE. reurbanisasi

28. Sumber daya alam:(1) garam(2) emas(3) teripang(4) perak(5) intan

Sumber daya alam terestrial terdapat pada angka ....a. (1), (2), dan (3)B. (1), (2), dan (4)C. (1), (3), dan (5)D. (2), (4), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

29. Faktor yang menghambat pemanfaatan sumber daya alam di Indonesia adalah ....

A. banyaknya tenaga ahli yang tidak dimanfaatkan

B. tidak adanya investor yang mau menanamkan modal

c. penguasaan teknologi yang masih rendah

D. persebaran sumber daya manusia tidak merata

E. sumber daya manusia jumlahnya minim

30. Pemanfaatan lingkungan hidup yang sesuai dengan pembangunan berkelanjutan adalah ....

A. memanfaatkan lingkungan hidup semaksimal mungkin

B. mencegah terjadinya pencemaran lingkungan

c. mengelola sumber daya alam sesuai prinsip ekoefisien

D. menghentikan sementara pembangunan fisik

E. mengurangi anggaran untuk pembangunan fisik

31. Ciri pembangunan berkelanjutan adalah ....

A. penggunaan teknologi tepat guna yang ramah lingkungan

B. pengembangan sumber daya alam lingkungan secara maksimal

c. pemberian kesempatan seluas-luasnya dalam pengelolaan lingkungan

D. pemberian pengelolaan lingkungan pada kemampuan sendiri

E. peningkatan usaha eksplorasi sumber daya alam lingkungan yang baru

Page 8: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

32. Wilayah yang diberi tanda X seperti gambar adalah cagar alam ....

A. Pulau Komodo, tempat perlindungan hewan komodo

B. Pulau Flores, tempat pelestarian berbagai jenis burung laut

c. cibodas, daerah perlindungan hewan anoa

D. Pangandaran daerah pelestarian hutan bakau

E. Arjuno Lalijiwo, daerah pelestarian tumbuhan alpina

33. Lahan pertanian kering akibat musim kemarau yang berkepanjangan. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi kekeringan tersebut adalah ....A. reboisasi di daerah persawahan

tadah hujanB. pembuatan aliran sungai buatan di

daerah tandusc. penghutanan daerah aliran sungai

sekitar pertanianD. penghijauan di daerah hulu aliran

sungaiE. perbaikan daerah aliran sungai

sekitar pertanian

34. Jenis-jenis peta:- peta curah hujan- peta topografi- peta persebaran vegetasi

Informasi yang diperoleh dari peta tersebut adalah ....A. daerah padat pendudukB. persebaran pengununganc. daerah rawan longsorD. mata pencaharian pendudukE. keadaan iklim suatu daerah

35. Skala peta 1 sesuai ilustrasi gambar adalah ....

A. 1 : 2.500B. 1 : 15.000c. 1 : 60.000D. 1 : 150.000E. 1 : 250.000

36. Ketinggian titik a sesuai ilustrasi gambar adalah ....

A. 100 mB. 150 mc. 200 mD. 250 me. 300 m

Page 9: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

37. adam seorang pengusaha ingin membuka industri di daerah pedesaan, maka jenis peta yang dibutuhkan adalah ....a. peta topografiB. peta tata guna lahanc. peta sumber daya alamD. peta persebaran sawahE. peta kontur

38. Lokasi Q sesuai gambar tepat untuk lokasi pabrik makanan dan minuman karena ….

A. bahan mentah lebih berat dari barang jadi

B. dekat dengan pemasaran hasil industri

c. barang jadi dipengaruhi kemauan pasar

D. barang mentah banyak terdapat di perumahan

E. barang jadi tidak dapat bertahan lama

39. Karakteristik objek pada citra:(1) bentuk dan ukuran sama;(2) pola perumahan memanjang

mengikuti jalan tanah;(3) jarak rumah satu sama lain sama;(4) sekitar rumah terdapat pekarangan

yang luas sama;

(5) tampak ada tanaman dari bertekstur sedang sampai kasar.

Objek yang tergambar kemungkinan pemukiman di daerah ....A. pedesaanB. pantaic. transmigrasiD. perkotaanE. pegunungan

40. Manfaat citra penginderaan jauh dalam bidang geologi dan lingkungan adalah ....A. menggambarkan pola angin B. pemetaan persebaran sumber daya

alamc. pemantauan wilayah bencana alam D. pemantauan daerah aliran sungaiE. pengamatan suhu permukaan air

laut

41. Pernyataan:(1) tidak memerlukan perangkat keras;(2) dapat mengintegrasi data spasial dan

atribut;(3) mampu memanipulasi data;(4) biaya yang diperlukan sangat mahal.

Keunggulan Sistem Informasi Geografis terdapat pada angka ....A. (1) dan (2)B. (1) dan (4)C. (2) dan (3)D. (2) dan (3)e. (3) dan (3)

42. Pemanfaatan Sistem Informasi Geografis dalam pengelolaan fasilitas kota adalah ....

Page 10: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

A. pengamatan jumlah penduduk kotaB. penentuan lokasi aglomerasi industric. perencanaan tata ruang kotaD. perencanaan evakuasi anak jalananE. perencanaan rute angkutan kota

43. Ciri-ciri masyarakat desa:(1) ketergantungan pada alam;(2) adat istiadat mengalami transisi;(3) lembaga-lembaga sosial masih

sederhana;(4) mata pencaharian mulai heterogen;(5) pendidikan dan keterampilan masih

rendah.

Klasifikasi desa swakarya terdapat pada angka ....a. (1), (3), dan (4)B. (1), (4), dan (5)C. (2), (3), dan (4)D. (2), (3), dan (5)e. (3), (4), dan (5)

44. Pola desa yang terbentuk di daerah pegunungan/melingkar di sekitar gunung adalah ....A. pola linearB. pola radialc. pola terpencarD. pola tersebarE. pola memanjang

45. angka 3 pada gambar teori sektor menunjukkan zona ....

A. pusat wilayah kegiatanB. grosir dan manufakturc. pemukiman kelas rendahD. pemukiman kelas menengahE. pemukiman kelas tinggi

46. Jumlah penduduk kota A 500.000 orang, kota B 20.000 orang. Jarak a–B = 30 km. Di antara kota A dan B akan dibangun pasar. Di manakah posisi ideal pasar akan dibangun sesuai dengan teori titik henti?A. 2,5 km dari kota AB. 5,0 km dari kota Bc. 7,5 km dari kota AD. 10 km dari kota BE. 12,5 km dari kota A

47. Arah pengembangan kota seperti pada gambar adalah ke arah nomor ....

A. 1, berada di daerah pegununganB. 2, berada di daerah objek wisataC. 3, berada di daerah pelabuhan

Page 11: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

D. 4, adanya pusat perdaganganE. 5, dekat dengan lokasi pemukiman

48. Model pembangunan wilayah di negara berkembang adalah ....A. mengatasi permasalahan yang

dihadapiB. memanfaatkan teknologi pertanianc. meningkatkan jumlah pendudukD. penyebaran penduduk melalui

transmigrasiE. meningkatkan pendapatan negara

49. Pernyataan:(1) piramida penduduk muda;(2) kemajuan di bidang teknologi;(3) angka harapan hidup tinggi;(4) pertumbuhan penduduk relatif

rendah;(5) beban ketergantungannya tinggi.

Karakteristik negara maju terdapat pada angka ....A. (1), (2), dan (4)B. (1), (2), dan (5)C. (1), (3), dan (5)D. (2), (3), dan (4)e. (3), (4), dan (5)

50. Negara berkembang yang terletak di kawasan seperti peta adalah ....

A. Vietnam, Laos, Kamboja, dan Banglades

B. Indonesia, Malaysia, India, dan Myanmar

c. Filipina, Indonesia, Vietnam, dan Kamboja

D. Malaysia, Singapura, Vietnam, dan Banglades

E. Filipina, Kamboja, Vietnam, dan India

Page 12: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

Pembahasan Soal Dapat Anda Temukan Selengkapnya dalam

SOFTWARE

GENIUS TRYOUT

Klikwww.geniusedukasi.com

Buktikan Sekarang >>

- Soal dan Pembahasan - Latihan- Tryout - Kisi-kisi- Strategi - Ringkasan Materi- Intermezzo- Raport - Dll

Page 13: Soal dan pembahasan un geografi sma ips 2012-2013

Label Kata Kunci Isi

soal un sma dan pembahasannya, soal un matematika sma, soal un sma bahasa inggris, soal un sma 2012, soal un sma 2011,soal un ipa sma,soal un sma 2013,soal un sma biologi,soal dan pembahasan un matematika sma 2013,soal un sma 2013 dan pembahasannya,soal un matematikasma dan pembahasannya,soal un sma dan pembahasannya 2015,soal un sma 2014 dan pembahasannya,soal un kimia sma dan pembahasannya,soal un sma dan pembahasannya 2016,soal un sma dan pembahasannya pdf,soal un sma ips 2014 dan pembahasannya,kumpulan soal un sma ips,soal un matematika sma ips,soal un sma ips geografi,soal un sma ips 2015,soal un sma ips 2016,soal un sma ips 2007,soal un bahasa inggris sma,kumpulan soal un bahasa indonesia sma,kumpulan soal un bahasa indonesia sma dan pembahasan,kumpulan soal un bahasa indonesia sma doc,kumpulan soal un bahasa indonesia sma document,download kumpulan soal un bahasa indonesia sma,download bank soal un smp 2012,kumpulan soal un bahasa indonesia sma dan pembahasannya,soal un bahasa indonesia sma 2014 dan pembahasannya,bank soal un sma bahasa indonesia,kunci jawaban un sma ips 2014,kunci jawaban un sma 2013,kunci jawaban un sma 2016,kunci jawaban un sma 2015 fisika,bocoran kunci jawaban un sma 2015,kunci jawaban un kelas 6,kunci jawaban un smp,kunci jawaban un 2016 smp,un sma ips,soal un matematika sma ips dan pembahasannya,kumpulan soal un sma ips,kumpulan soal un matematika sma ips,soal ujian nasional sma ips,soal un sma ips 2011 dan pembahasannya,contoh soal un matematika sma ips dan pembahasannya,soal un matematika smaips 2015,soal un matematika sma ips 2012 dan pembahasannya,kisi-kisi ujian nasional, kisi-kisi un sma ips, kisi-kisi un sma ipa