Pedoman Skoring

3
Pedoman Skoring No Soal Penyelesaian Skor 1 Perhatikan peta pulau  bali.diketahui jarak kota Denpasar ke kabupaten Gianyar adalah 2cm dan skala  pada peta 1:5000.000. tentukan jarak sebenarnya! Jarak sebenarnya = jarak pada peta : skala = 2cm : 1/ 5.000.000 = 2 x 5.000.000 = 10.000.000cm =100km 10 2 Diketahui jarak kota Denpasar dan Badung adalah 250km dan skala pada peta 1:30.000.000. tentuka jarak kota Denpasar dan Badung dalam peta? Jarak dalam peta = skala x jarak sebenarnya = 1/30.000.000 x 25.000.000 = 30 : 25 = 1,2 10 3 Jarak kota A dan B dalam  peta adalah 20cm. Jika jarak kota A dan B sesungguhnya adalah 40km, berapa skala yang dipergunakan? Skala = Jarak pada peta / Jarak sebebarnya = 20km / 40 km = 20 / 4.000.000 = 1 / 200.000 = 1 : 200.000 10 4 Diketahui jarak rumah ahmad dan putri adalah 8cm dan skala pada peta 1:9.000.000. Tentukan jarak sebenarnya rumah ahmad dan putri? Jarak sebenarnya = Jarak pada peta : skala = 8 : 1 / 9.000.000 = 8 x 9.000.000 = 72.000.000cm = 720km 10 5 Di dalam keranjang terdapat 78 buah terdiri atas buah apel dan buah jeruk. Jika  perbandingan buah apel dan  buah jeruk adalh 5 : 8 banyak masing-masing buah adalah? Apel = 5 / 13 x 78 = 5 x 78 / 13 = 390 / 13 = 30 buah Jeruk = 8 / 13 x 78 = 8 x 78 / 13 = 624 / 13 = 48 buah 10

Transcript of Pedoman Skoring

 

Pedoman Skoring

No Soal Penyelesaian Skor

1 Perhatikan peta pulau

 bali.diketahui jarak kota

Denpasar ke kabupaten

Gianyar adalah 2cm dan skala

 pada peta 1:5000.000.

tentukan jarak sebenarnya!

Jarak sebenarnya = jarak pada peta :

skala

= 2cm : 1/ 5.000.000= 2 x 5.000.000

= 10.000.000cm=100km

10

2 Diketahui jarak kota

Denpasar dan Badung adalah

250km dan skala pada peta

1:30.000.000. tentuka jarak 

kota Denpasar dan Badung

dalam peta?

Jarak dalam peta = skala x jarak 

sebenarnya

= 1/30.000.000 x 25.000.000= 30 : 25

= 1,2

10

3 Jarak kota A dan B dalam

 peta adalah 20cm. Jika jarak 

kota A dan B sesungguhnya

adalah 40km, berapa skala

yang dipergunakan?

Skala = Jarak pada peta / Jarak 

sebebarnya= 20km / 40 km

= 20 / 4.000.000

= 1 / 200.000

= 1 : 200.000

10

4 Diketahui jarak rumah ahmad

dan putri adalah 8cm dan

skala pada peta 1:9.000.000.

Tentukan jarak sebenarnya

rumah ahmad dan putri?

Jarak sebenarnya = Jarak pada peta :

skala= 8 : 1 / 9.000.000

= 8 x 9.000.000

= 72.000.000cm= 720km

10

5 Di dalam keranjang terdapat

78 buah terdiri atas buah apel

dan buah jeruk. Jika

 perbandingan buah apel dan

 buah jeruk adalh 5 : 8 banyak 

masing-masing buah adalah?

Apel = 5 / 13 x 78

= 5 x 78 / 13= 390 / 13

= 30 buah

Jeruk = 8 / 13 x 78

= 8 x 78 / 13

= 624 / 13= 48 buah

10

 

6 Diketahui perbandingan

 banyak bidan dan dokter di

kota blitar adalah 5 : 3. Jika

selisih banyak bidan dan

dokter di kota Blitar tersebut

20 orang, maka banyak bidan

dan dokter adalah?

Bidan = 5/2 x 20

= 5 x 20 / 2= 100/ 2

= 50 orang

Dokter = 3/2 x 20

= 3 x 20 / 2

= 60 / 2= 30 orang

10

7 Ayah akan membagikan uang

sejumlah Rp. 320.000,-

kepada Amir, Budi, dan reni

dengan perbandingan 3 : 5 :

8. Tentukan jumlah uang

yang diterima masing-masing

oleh Amir, Budi dan Reni?

Amir : Budi : Reni = 3 : 5 : 8

Jumlah uang = Rp 240.000,00

Uang yang diterima oleh Amir adalah

3/16 x Rp 320.000,00 = Rp 60.000,00

Uang yang diterima oleh Budi adalah

5/16 x Rp 320.000,00 = Rp 100.000,00

Uang yang diterima oleh Reni adalah

8/16 x Rp 320.000 = Rp 160.000,00

Catatan : Angka 16 didapat dari 3 + 5

+8

10

8 1 lusin baju dihargai dengan

harga Rp. 480.000,- .

Berpakah harga 15 buah baju

yang sama?

1 lusin baju harganya Rp 480.000,00

1 buah baju harganya Rp 480.000,00 :

12 = Rp 40.000,00

Jadi harga 15 buah baju adalah 15 x Rp

40.000,00 = Rp 600.000,00 

10

9 Jarak kota A ke kota B sama

dengan jarak kota B ke kota

C. Jika AB dapat ditempuh

dengan dengan kecepatan

40km/jam selama 10 jam,

 berpakah kecepatan yang

harus ditambhakan jika jarak 

BC akan ditempuh selama 8

 jam?

40/x = 8/10

x = 40 x 10/ 8

= 50

Kecepatan

(km)

Waktu

(jam)

40

x

10

8

10

 

Jadi kecepatan yang harus ditambahkan

adalah 50 – 40 = 10km/jam

10 Diketahui uang Andi : uang

Agus = 5 : 4, dan uang Agus :

uang Candra 3 : 4. Jika

 jumlah uang Andi, Agus, dan

Candra Rp. 43.000,-. Berapa

rupiah uang Agus? 

Uang andi : uang agus = 5 : 3 (kali 3)

Uang agus : uang Candra = 3 : 4 (kali 4)

Uang andi : uang agus = 15 : 12

Uang agus : uang candra = 12 : 16

Diperoleh uang Andi : uang agus : uang

candra = 15 : 12 : 16 (43)

Uang andi = 15/43xRp. 43.000 = Rp.

15.000

Uang agus = 12/43x Rp. 43.000 = Rp.

12.000

Uang candra = 16/43x Rp. 43.000 = Rp.

16.000

10

Total 100