PADATAN

download PADATAN

of 28

description

Materi Padatan

Transcript of PADATAN

  • 5/26/2018 PADATAN

    1/28

    PADATAN

    Partikel penyusunnya sangat teratur dan

    hanya bervibrasi pada posisi tertentu.

    Tidak dapat bergerak bebas.

    Berdasarkan gaya yang mengikat partikel

    penyusunnya padatan dibagi menjadi

    padatan kovalen, ion, molekuler dan

    padatan logam.

    Berdasarkan pola geometrinya padatan

    dibagi menjadi dua yaitu padatan kristal

    dan padatan amorf.

  • 5/26/2018 PADATAN

    2/28

  • 5/26/2018 PADATAN

    3/28

  • 5/26/2018 PADATAN

    4/28

    Padatan Molekuler

    Penyusun utamanya molekul

    Molekul disatukan oleh gaya van der

    waals( interaksi dipol induksi-dipol induksi)

    Titik didih dan titik leleh rendah

  • 5/26/2018 PADATAN

    5/28

    Padatan Logam

    Terdiri dari satuan sel kubik tersusun rapat

    maupun sel heksagonal tersusun rapat.

    Sebagai penghantar panas dan listrik yang

    baik.

    Dapat ditempa.

  • 5/26/2018 PADATAN

    6/28

    Padatan Berdasarkan geometrinya.

    Padatan Kristal : memiliki keteraturan

    penyusun (atom, ion,molekul) secara tiga

    dimensi

    Padatan amorf: penyusunnya tidak teratur

  • 5/26/2018 PADATAN

    7/28

    Partikel penyusun dalam padatan kristal

    dapat berupa atom, ion atau molekul.

    Gaya-gaya yang bekerja dapat berupagaya van der waals, ikata kovalen, gaya

    tarik antar ion, atau ikatan logam.

  • 5/26/2018 PADATAN

    8/28

    Kisi kristal melibatkan tiga perangkat

    bidang sejajar yang mempunyai jarakyang sama dan saling tegak lurus.

    Gambaran tersebut dinamakan kisi kubus.

    Kisi kubus berlaku untuk sebagian besar

    kristal tetapi tidak semua kristal.

    Terdapat tujuh sistem kristal yaitu kubus,

    tetragonal, heksagonal, rhombohedral,

    ortorombic, monoklinik, triklinik

  • 5/26/2018 PADATAN

    9/28

    Unit sel= sekelompok kecil atom, ion ataumolekul yang dapat mengacu seluruh struktur

    kristal atau satuan terkecil dalam tiga dimensidengan mana struktur kristal dapat didefinisikansecara lengkap.

    Unit sel kubus :

    Kubus primitif : Partikel penyusun kristal hanyaterdapat pada setiap sudutnya.

    Kubus pusat badan(kbp/bcc):partikel penyusunkubus terdapat ditengah kubus dan di setiap

    sudutnya. Kubus pusat muka(kpm,fcc)partikel penyusun

    berada di setiap muka dan di setiap sudut.

  • 5/26/2018 PADATAN

    10/28

    Satuan sel / unit sel

    a

    b

    c

  • 5/26/2018 PADATAN

    11/28

    Kubik Primitif

  • 5/26/2018 PADATAN

    12/28

    Kubik non Primitif

    Kubik berpusat muka ( face centered cubic): Jika

    setiap sudut dan perpotongan diagonal sisi

    ditempati oleh atom yang sama.

    Kubik berpusat badan( body centered cubic) :jika setiap sudut sel dan perpotongan diagonal

    ruang ditempati oleh atom yang sama.

    Kubik berpusat akhir: jika sudut sel dan

    perpotongan diagonal sisi yang berlawanan

    ditempati oleh atom yang sama.

  • 5/26/2018 PADATAN

    13/28

    Struktur susunan terpadat

    Partikel penyusun kristal berbentuk bolasehingga ada rongga yang terbentuk .

    Cara penyusunan tertentu yang

    meminimumkan rongga-rongga tersebut.

    - Susunan terpadat heksagonal

    - Susunan terpadat kubus.

  • 5/26/2018 PADATAN

    14/28

    Bilangan koordinasi kristal dan jumlah

    atom per unit sel

    - Bilangan koordinasi kristal adalah bilangan

    yang menunjukkan jumlah atom yang

    bersinggungan dengan sebuah atom

    tertentu

  • 5/26/2018 PADATAN

    15/28

    Bilangan

    koordinasi

    kristal

    Jumlah

    atom per

    unit sel

    Contoh

    Susunan

    terpadat

    heksagonal12 2

    Cd, Mg, Ti,

    Zn

    Kubus

    pusat muka

    kpm

    12 4

    Al,Cu, Pb,

    Ag

    Kubuspusatbadan

    kpb

    8 2

    Fe,K,Na, W

  • 5/26/2018 PADATAN

    16/28

    Difraksi Sinar X

    Merupakan metode yang paling luas

    penggunaannya dalam identifikasi kristal,

    tidak merusak sampel.

    Dasar penggunaan sinar X adalah

    susunan sistematik atom,ion atau molekul

    dalam bidang kristal.

    Sinar X adalah radiasi elektromagnetik

    dengan panjang gelombang yang pendek.

  • 5/26/2018 PADATAN

    17/28

    Pada kebanyakan kristal jarak antar atom

    atau bidang kristal mempunyai ukuran

    yang hampir sama dengan panjanggelombang sinar X. Sinar X dipantulkan

    oleh atom,ion,molekul dalam bidang kristal

    yang menghasilkan pola-pola yang khassewaktu direkam.

    Sinar X dihasilkan dalam sebuah tabung

    sinar X oleh pukulan elektron yangbergerak cepat ke suatu target logam.

    Hukum Bragg n= d sin

  • 5/26/2018 PADATAN

    18/28

    Indeks Miller

    Indeks atau lambang yang terdiri dari tigaangka yang diberikan untuk bidang kisi

    yang diturunkan dari perpotongan masing-

    masing titik kisi dengan sumbu x, y atau z.

    a/2

    bc/2

  • 5/26/2018 PADATAN

    19/28

    Bidang datar (segitiga) di atas memotong

    sumbu x di a/2, sumbu y di b dan

    memotong sumbu z dic/2. Fraksiperpotongannya adalah (1/2, 1,1/2).

    Indeks miller adalah kebalikan dari

    perpotongan ketiga sumbu tersebut,sehingga bidang kisi tersebut memiliki

    indeks Miller (2,1,2)

  • 5/26/2018 PADATAN

    20/28

    Kerapatan ideal dari kristal

    Kerapatan teoritis dari satuan sel kristal dan

    didefinisikan sebagai:

    V

    M

    d

  • 5/26/2018 PADATAN

    21/28

    M adalah massa efektif, V adalah volume

    satuan sel.

    Z= jumlah partikel efektif dalam satuan sel

    N =bilangan avogadro

    VN

    MZd

  • 5/26/2018 PADATAN

    22/28

    Persen pengisian tempat

    100%

    hitung

    eksp

    d

    dempatpengisiant

  • 5/26/2018 PADATAN

    23/28

    Soal-Soal

    Pada suhu kamar besi mengkristal;

    dengan struktur kpb. Melalui difraksi sinar

    X sisi dari sel kubus diketahui mempunyai

    panjang 287 pm.Berapakah jari-jari atombesi?

  • 5/26/2018 PADATAN

    24/28

    Unitsel kpm adalah sebuah kubus dengan

    atom-atom di setiap sudutnya dan sebuahatom di pusat mukanya. Apabila jari-jariatom Cu adalah 128 pm:

    a. Berapakah panjang unit sel Cu?

    b.Berapakah volume unit sel?

    c.Berapakah atom yang dimiliki oleh unitsel?

    d.Berapakah massa unit sel?

    e.Hitunglah rapatan tembaga.

  • 5/26/2018 PADATAN

    25/28

    Li membentuk kisi kubik berpusat muka.

    Jika panjang kisi adalah 3,5 x 10-10m dan

    kerapatan eksperimen adalah 5,30 x 102kgm-3, hitunglah persentase pengisian

    tempat logam Li.

  • 5/26/2018 PADATAN

    26/28

    Strontium berada sebagai kisi kubik

    berpusat muka. Jari-jari atom adalah 2,15

    x 10-10

    m.Hitung kerapatan ideal darilogam.

    Rubedium membentuk kisi kubik berpusatbadan. Jari-jari atom dari atom rubedium

    adalah 2,48 x 10-10m. Hitunglah panjang

    kisi kubik atau konstanta kisi kubik.

  • 5/26/2018 PADATAN

    27/28

    Tentukanlah Indeks Miller dari bidang

    dibawah ini

    a

    b

    c

  • 5/26/2018 PADATAN

    28/28