P1A0 Post Sectio Caesaria A

55
LOGO Crashana Siregar Pembimbing: dr. Ferry Armanza, Sp. OG BAGIAN / SMF ILMU OBSTETRI DAN GINEKOLOGI FK UNLAM – RSUD ULIN BANJARMASIN Juli 2013 P1A0 Post Sectio Caesaria a/i Secondary Arrest e.c POPP Laporan Kasus

description

lapsus obgyn

Transcript of P1A0 Post Sectio Caesaria A

Page 1: P1A0 Post Sectio Caesaria A

LOGO

Crashana Siregar

Pembimbing: dr. Ferry Armanza, Sp. OG

BAGIAN / SMF ILMU OBSTETRI DAN GINEKOLOGIFK UNLAM – RSUD ULIN

BANJARMASINJuli 2013

P1A0 Post Sectio Caesaria a/i Secondary Arrest e.c POPP

P1A0 Post Sectio Caesaria a/i Secondary Arrest e.c POPP

Laporan Kasus

Page 2: P1A0 Post Sectio Caesaria A

PENDAHULUAN

www.themegallery.com

Company Logo

Secondary arrest: persalinan lama (kala I) tidak adan

pembukaan serviks dalam 2 jam (arrest of dilatation) + tidak ada penurunan janin dalam 1 jam

(arrest of descent).

Persistent Occiput Posterior Position (POPP): UUK tidak berputar ke depan,

tetapi tetap berada di belakang

Persalinan Pervaginam

Persalinan per abdominal

FAILED

Page 3: P1A0 Post Sectio Caesaria A

PENDAHULUAN

Berikut ini diajukan kasus seorang wanita Ny.A/19 tahun dengan G1P0A0 40-41 minggu + inpartu kala 1 fase aktif + secondary arrest et causa POPP + Janin Tunggal Hidup Intra Uterin + presentasi kepala dan ditatalaksanai dengan melakukan sectio caesarea

www.themegallery.com

Company Logo

Page 4: P1A0 Post Sectio Caesaria A

TINJAUAN PUSTAKA

Persalinan normal: tidak >24 jam dihitung dari awal pembukaan sampai lahirnya anak

Perpanjangan fase laten: (primipara 20 jam, multipara 14 jam) Perpanjangan fase aktif (primipara 1,2 cm / jam dan 1,5 cm / jam

pada multipara) kala II (primipara 2 jam dan multipara 1 jam)

www.themegallery.com

Company Logo

Partus Lama

Page 5: P1A0 Post Sectio Caesaria A

TINJAUAN PUSTAKA

Keberhasilan Persalinan: passage (jalan lahir), passenger (janin), power (kekuatan ibu), psikologi ibu dan penolong gangguan kemacetan

1. Faktor Panggul : kesempitan panggul

2. Faktor anak : kelainan letak

3. Faktor tenaga : hipotonia

4. Faktor penolong : pimpinan yang salah

www.themegallery.com

Company Logo

Page 6: P1A0 Post Sectio Caesaria A

TINJAUAN PUSTAKA

www.themegallery.com

Company Logo

Page 7: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Urutan rata-rata kurva pembukaan serviks pada persalinan nulipara

Page 8: P1A0 Post Sectio Caesaria A

POP kepala mengalami putaran paksi anak lahir dengan oksiput di bawah simfisis

Jika pada posisi oksiput posterior ubun-ubun kecil berputar ke belakang, tidak ke depan: POPP

www.themegallery.com

Company Logo

Partus Lama

Page 9: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 10: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Penyebab POPPFaktor Predisposisi POPP Penyebab ???:

• Panggul anthropoid, android dan kesempitan midpelvis.• KPD• Fleksi kepala kurang• Inersia uteri• Letak punggung janin dorsoposterior• Janin kecil atau janin mati• Arkus pubis sangat luas• Dolichocephali• Panggul sempit

Page 11: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

DiagnosisAnamnesis: nyeri punggung bagian bawah janin sangat tinggi menekan tulang rusuk.

1

Pemeriksaan fisik: - bokong mudah dipalpasi pada fundus, - punggung sulit untuk dipalpasi, - Kepala tinggi, posisi posterior penyebab paling sering tidak

terjadinya engaged pada primigravida pada hamil aterm

2

3 VT: Fontanella posterior dekat sakrum

Posisi oksipitoposterior kanan dilihat secara pervaginam

Page 12: P1A0 Post Sectio Caesaria A

PENDAHULUAN

www.themegallery.com

Company Logo

Secondary arrestPOPP

Persalinan Pervaginam

(rotasi manual)

SCForceps

Page 13: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Persalinan pada posisi oksipitoposterior persistent

Page 14: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

When will we do the sectio caesarea??

Persalinan macet

Gawat Janin pada fase apapun

Kepala janin teraba 3/5 atau lebih diatas simfisis pubis (PAP) atau kepala diatas stasion (-2)

SC

Kepala janin diantara 1/5 dan 3/5 diatas simfisis pubis atau bagian terdepan kepala janin diantara stasion 0 dan -2

Page 15: P1A0 Post Sectio Caesaria A

LAPORAN KASUS

A. Identitas Nama : Ny. A Umur : 19 tahun Pekerjaan : Ibu rumah tangga Agama : Islam Pendidikan : SMA Alamat : Jalan A. Yani MRS tanggal : 19 Mei 2013, Pukul

16.00

WITA

www.themegallery.com

Company Logo

Page 16: P1A0 Post Sectio Caesaria A

B. AnamnesisKeluhan Utama : ingin melahirkan Riwayat Penyakit Sekarang:

Pasien merupakan rujukan dari bidan praktik swasta dengan diagnosis G1P0A0 kala I fase aktif lama. Pasien mengaku ada keluar lendir darah sejak 18 hari SMRS kemudian disusul rasa kencang-kencang di perut sampai ke punggung. Keluhan keluar air-air disangkal. Pasien pernah di USG satu kali dan rutin ANC ke bidan dan dikatakan kehamilannya baik-baik saja.

RPD / RPK : HT (-), DM (-), asma (-)

www.themegallery.com

Company Logo

Page 17: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Riwayat Obstetri

I. Hamil sekarang /2013

Riwayat haid

Menarche : 12 tahun

Lama menstruasi : 7 hari

Siklus haid : 28 hari, teratur

HPHT : 05 -08- 2012 UK : 40 - 41 minggu TP : 12 Mei 2013 Riwayat Perkawinan Kawin 1 kali, lamanya perkawinan 1 tahun Riwayat kontrasepsi -

www.themegallery.com

Company Logo

Page 18: P1A0 Post Sectio Caesaria A

C. Pemeriksaan Fisik Pemeriksaan Umum 1. Keadaan umum: baik 2. Kesadaran : kompos mentis 3. Tanda vital

Tekanan darah : 120/80 mmHg

Suhu : 36,5 o C

Nadi : 88 kali/menit

Pernapasan : 20 kali/menit

Lain – lain dalam batas normal

www.themegallery.com

Company Logo

Page 19: P1A0 Post Sectio Caesaria A

D. Pemeriksaan Obstetri 1. Inspeksi : perut tampak membuncit, asimetris 2. Palpasi

Leopold I : FU 2 jari di bawah processus xypoideus, TFU 32cm

Leopold II : punggung kiri

Leopold III : kepala

Leopold IV : kepala masuk PAP

3. HIS : - 4. TBJ : 3100 g 5. DJJ : 140 kali/menit 6. Pemeriksaan Dalam : Portio: Konsistensi : Lunak Arah : Posterior Pembukaan : 1 cm Kulit ketuban : positif

www.themegallery.com

Company Logo

Page 20: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Penurunan : Hodge I Penunjuk : Sulit dievaluasi

 

Pelvimetri: Promontorium : tidak teraba Spina ischiadica : tidak menonjol Linea inominata : teraba < 2/3 Dinding samping : sejajar Sakrum : cekung Kesan : luas

www.themegallery.com

Company Logo

Page 21: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 22: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 23: P1A0 Post Sectio Caesaria A

19 Mei 2013 Pukul 16.15 VT: 1 cm / Kepala / HI / Ketuban (+) / His (-) Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + tak inpartu + Preskep + JTHIU

Pukul 19.00 VT : 3 cm / Kepala / HI / Ketuban (+) / His 1 x 10’ 10” Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + inpartu kala I Fase Laten + Preskep + JTHIU Plan: Obs. CHPB Evaluasi 4 jam pro Spt. Bk

20 Mei 2013 Pukul 08.00 VT : 4 cm / Kepala / HI / Ketuban (+) / His 2 x 10’ 10” Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + inpartu kala I Fase Laten + Preskep + JTHIU Plan: Obs. CHPB

Pukul 16.00 VT : 4 cm / Kepala / HII / Ketuban (-) / His 2 x 10’ 10” Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + inpartu kala I Fase Laten + Preskep + JTHIU Plan : pro induksi

www.themegallery.com

Company Logo

Page 24: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Pukul 19.00: OD dimulai

21 Mei 2013 Pukul 00.00 VT : 8 cm / kenyal / Kepala / HII / Ketuban (+) / His 2 x 10’ 10” Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + inpartu kala I Fase Aktif + Preskep + JTHIU Plan : obs CHPB

Evaluasi 2 jam pro ekpektatif per vaginam

Pukul 02.00 VT : 8 cm / kenyal / Kepala / UUK di belakang, terba caput /HII / Ketuban (+) / His

2 x 10’ 10” Ass: G1P0A0 + H 40-41 minggu + inpartu kala I Fase Aktif + secondary arrest e.c

POPP + Preskep + JTHIU Plan : KIE informed consent pro cito SC

www.themegallery.com

Company Logo

Page 25: P1A0 Post Sectio Caesaria A

DIAGNOSIS

G1P0A0 hamil 40-41 minggu + inpartu kalai I fase

aktif + secondary arrest e.c POPP + janin

tunggal hidup intra uterine + presentasi kepala.

www.themegallery.com

Company Logosc

Page 26: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Laporan SC

Diagnosis pre operatif:

G1P0A0 hamil 40-41 minggu + inpartu kala I fase aktif + secondary arrest e.c POPP + janin tunggal hidup intra uterine + presentasi kepala.

Macam operasi : Sectio caesareaTgl. operasi 21 Mei 2013Mulai 9.45 WITA

www.themegallery.com

Company Logo

Page 27: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 28: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Penatalaksanaan post SC :

Diet lunak TKTP Infus RL: D5 = 2:2 /24 jam Drip oksitosin 2 ampul dalam 500 cc infus D5 500 cc/12

jam post SC Obat :

• Injeksi Ceftriaxone 2 x 1 gram• Injeksi Alinamin F 3 x 1 amp• Injeksi Ketorolac 3 x 1 amp• Injeksi Vitamin C 3 x 1 amp

Cek DL post operasi, bila Hb < 8 g/dl pro transfusi PRC sampai Hb ≥ 8 g/dl

Monitoring keluhan/VS/kontraksi uterus/fluksus pervaginam

www.themegallery.com

Company Logo

Page 29: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Px Lab Post SC

Pemeriksaan darah 21/05/2013

Hemoglobin 9,9 g/dl

Lekosit 14400 /ul

Eritrosit 3,77 juta/ul

Hematokrit 30,8 vol %

Trombosit 273 ribu/ul

RDW-CV 15,9 %

www.themegallery.com

Company Logo

Page 30: P1A0 Post Sectio Caesaria A

FOLLOW UP

www.themegallery.com

Company Logo

Page 31: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 32: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 33: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

Page 34: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

PEMBAHASAN

Page 35: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

G1P0A0 hamil 40-41 minggu + inpartu kala I fase aktif

Text

Text

Anamnesis:- Kehamilan

pertama- Nyeri perut

sampai punggung

- keluar lendir darah

Pemeriksaan Fisik:

- TFU 31 cm- UK 40-41 mg- Pembukaan 1

cm

Text

Text

Page 36: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Evaluasi 6 jam untuk persalinan pervaginam

VT: 8 cm, ketuban (+),bagian kepala terbawah di Hodge II penunjuk ubun-ubun kecil kiri posterior

posisi oksiput posterior evaluasi 2 jam pro expectative pervaginam

. UUK di belakang, teraba caput SC.

www.themegallery.com

Company Logo

Page 37: P1A0 Post Sectio Caesaria A

TEORI

KASUS Nulipara pembukaan tetap 8 setelah ditunggu selama 2 jam,tetap

H II

www.themegallery.com

Company Logo

Page 38: P1A0 Post Sectio Caesaria A

www.themegallery.com

Company Logo

TEORI Penyebab ??? Faktor Predisposisi POPP:

• Panggul anthropoid, android dan kesempitan midpelvis.

• KPD• Fleksi kepala kurang• Inersia uteri• Letak punggung janin

dorsoposterior• Janin kecil atau janin mati• Arkus pubis sangat luas• Dolichocephali• Panggul sempit

KASUS Pada pasien ini tidak

terdapat adanya faktor-faktor yang berhubungan dengan terjadinya POPP penyebab tidak diketahui

Page 39: P1A0 Post Sectio Caesaria A

TEORI

www.themegallery.com

Company Logo

Persalinan macet, Partus Lama

Gawat Janin pada fase apapun

Kepala janin teraba 3/5 atau lebih diatas simfisis pubis (PAP) atau kepala diatas stasion (-2)

Kepala janin diantara 1/5 dan 3/5 diatas simfisis pubis atau bagian terdepan kepala janin diantara stasion 0 dan -2

SC

KASUS

Trial of Labor (2 jam) tidak ada kemajuan persalinan secondary arrest

Persalinan Macet

Page 40: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Pada kasus ini dilakukan persalinan percobaan, namun dalam perjalanannya setelah evaluasi 2 jam, pasien. Dari pemeriksaan dalam didapatkan ketuban masih (+), pembukaan 8 cm, bagian kepala terbawah di Hodge II dengan penunjuk ubun-ubun kecil kiri posterior. Pasien jatuh ke dalam fase karena tidak ada perubahan serviks dalam waktu 2 jam pada nulipara.

Sehingga diputuskan untuk dilakukan terminasi secara sectio sesarea dengan pertimbangan adanya secondary arrest ec POPP

www.themegallery.com

Company Logo

Page 41: P1A0 Post Sectio Caesaria A

PENUTUP

Telah dilaporkan sebuah kasus wanita usia 19 tahun dengan diagnosis masuk G1P0A0 hamil 40-41 minggu + inpartu kala I fase aktif + secondary arrest e.c POPP janin tunggal hidup intra uterine + presentasi kepala yang dirawat di bangsal kandungan RSUD Ulin Banjarmasin.

Telah dilakukan tindakan seksio caesaria, dan diberikan cairan D5 dan RL, drip Oksitosin, injeksi ceftriaxon, injeksi alinamin F, injeksi ketorolac, vitamin C, dan perawatan luka dengan nebacetin.

Pasien dirawat selama dua belas hari. Pasien diperbolehkan pulang dengan kondisi baik, dengan diagnosis keluar P1A0 post SC a/i secondary arrest e.c POPP.

www.themegallery.com

Company Logo

Page 42: P1A0 Post Sectio Caesaria A

LOGOThank You, God bless

Page 43: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Concept

Add Your Text

Text

Text

Text

Text

Text

Text

Page 44: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Page 45: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Title

Title

Title

Page 46: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Add Your Title

Text

Text

Text

Text

Page 47: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Cycle Diagram

Concept

B

E

C

D

AAdd Your Text

Add Your Text

Add Your Text

Add Your Text Add Your Text

Page 48: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

1 2 3

Page 49: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Your TextYour Text

Your TextYour Text

Your TextYour Text

Your TextYour Text

2001 2002 2003 2004

Page 50: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

Add Your Text Add Your Text

Add Your Text

Page 51: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Diagram

2003.10 Add Your Text2003.10 Add Your Text2003.10 Add Your Text

2000

2001

2002

2003Company History

2001.10 Add Your Text2001.10 Add Your Text2001.10 Add Your Text

2002.10 Add Your Text2002.10 Add Your Text2002.10 Add Your Text

2000.10 Add Your Text2000.10 Add Your Text2000.10 Add Your Text

Page 52: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Table

Title Title Title Title Title

Title O O O O O

Title O O O O O

Title O O O O O

Title O O O O O

Title O O O O O

Title O X O X O

Page 53: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Block Diagram

Add Your TextAdd Your Text

Add Your Text

concept Concept Concept Concept

Page 54: P1A0 Post Sectio Caesaria A

Company Logo

Text1

Text2Text3

Text5

Text4

3-D Pie Chart

Page 55: P1A0 Post Sectio Caesaria A

LOGO