Organisasi

30
Oleh : Lilik Ismanto Deputi Direktur Perencanaan Tenaga Kerja Disampaikan pada : Diklat Prajabatan D1 tahun 2009 Jakarta, Oktober 2009 ORGANISASI PT PLN (PERSERO)

description

how about organisasi

Transcript of Organisasi

  • Oleh :Lilik IsmantoDeputi Direktur Perencanaan Tenaga KerjaDisampaikan pada :Diklat Prajabatan D1 tahun 2009Jakarta, Oktober 2009ORGANISASI PT PLN (PERSERO)

  • TUJUAN UTAMA PERUSAHAAN1. Membangun Costumer yang puas (satisfied costumers).2. Membangun karyawan yang kompeten dan berkomitmen.3. Menghasilkan financial returns yang memadai.

    Strategi organisasi harrus dapat menjawab tujuan utama perusahaan. Bagaimana perusahaan bertumbuh, berkembang, unggul & terpercaya. menuju perusahaan Kelas Dunia.

  • CHANGE or DIEOrganisasi seperti orgasme yang hidup. Organisasi mempunyai daur hidup (life cycle) tahapan organisasi. tumbuh, berkembang, dewasa, mati (tapi dapat re-cycle)Kelangsungan hidup organisasi tergantung kemampuan organisasi untuk dapat beradaptasi dengan lingkungan (bisnis).Mati hidup organisasi sangat tergantung kepada para pemimpinnya.Diperlukan budaya yang mendukung / membangun Leader Creates Leaders

  • TATA NILAI (VALUES)Kaidah kaidah yang menjadi landasan bagi kita dalam bertindak dan mengambil keputusan.Perjalanan mewujudkan Visi melalui Misi menuntut perilaku tertentu dari para anggota organisasi. Perilaku yang diharapkan dari setiap anggota organisasi diwujudkan

  • VISI, MISI DAN TATA NILAIVisi : Diakui sebagai Perusahaan Kelas Dunia yang bertumbuh kembang, Unggul dan Terpercaya dengan bertumpu pada potensi insani.

    Misi : 1. Menjalankan bisnis kelistrikan dan bidang lain yang terkait, berorientasi pada kepuasan pelanggan, anggota perusahaan, dan pemegang saham. 2. Menjadikan tenaga listrik sebagai media untuk meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat. 3. Mengupayakan agar tenaga listrik menjadi pendorong kegiatan ekonomi. 4. Menjalankan kegiatan usaha yang berwawasan lingkungan.

    Tata Nilai : SIPP!!!!!! (Saling Percaya, Integritas, Peduli, Pembelajar)

  • PEMBENTUKAN MINDSET YANG SESUAI DENGAN LINGKUNGAN BISNISCostumer Value MindsetContinuous improvement value mindsetEmployee empowerment value mindsetOpportunity value minsdet

    Strategi organisasi harus mampu menciptakan mindset SDM nya dalam mendukung tujuan organisasi. menjawab tantangan bisnis yang terus berubah dengan cepat dan tidak pasti (uncertainty).

  • WILAYAH USAHA

    Seluruh Indonesia (Dari Sabang sampai Merauke)

  • PLN sebagai PKUKPKUK : Pemegang Kuasa Usaha Ketenagalistrikan

  • PLN sebagai Pelaksana psoPSO : Public Service Obligation

  • ELECTRICITY SUPPLY CHAIN

  • BISNIS PLNPLN LITBANGPLN PUSDIKLATPLN Jasa Manajemen Konstruksi4.PLN Jasa Enjiniring5.PLN Jasa dan Produksi6.PLN Jasa SertifikasiPT. Indonesia PowerPT. Pembangkitan Jawa BaliPT. Indonesia Comnet PlusPT. PLN EnjiniringPT. PLN BatamPT. PLN TarakanPT. PLN BatubaraPT. PLN GeothermalMajapahit Holding BV.

  • PROSES BISNIS UTAMAPembangkitanTransmisiDistribusiPelayanan PelangganPelangganSupportKEUANGANTEKNOLOGIINFORMASISUMBER DAYA MANUSIAGENERALAFFAIRSHUKUM DAN HUMASPRIMARY

  • Konsep : 7S Businees Entity Effective, Mc KinseySkillStaffStructureShared ValueStyleStrategySystem7 Aspek organisasi

  • DEPUTI DIREKTUR PERENCANAAN STRATEGIS KORPORAT

    DIREKTUR UTAMADIREKTURPERENCANAAN DAN TEKNOLOGI

    KEPALA SATUAN MANAJEMEN RISIKO

    WAKIL DIREKTUR UTAMADIREKTURKONSTRUKSI STRATEGISDIREKTURJAWA-MADURA-BALI

    DIREKTURLUAR JAWA-MADURA-BALI

    DIREKTURSDM DAN UMUM

    DIREKTURKEUANGAN

    KEPALA SATUAN PELAYANAN HUKUM KORPORATKEPALA SATUAN ENERGI PRIMERSHARED SERVICE UNITSEKRETARIS PERUSAHAANMANAGEMENT CUNSULTING GROUPVICE PRESIDENT EDP & KINERJA

    KEPALA SATUAN PENGAWASAN INTERN

    VICE PRESIDENT PSO & TARIFVICE PRESIDENT TRANSAKSI TENAGA LISTRIKVICE PRESIDENT ENERGI ALTERNATIF/TERBARUKANVICE PRESIDENT MANAJEMEN PENGETAHUAN

    VICE PRESIDENT MANAJEMEN PROPERTI

    VICE PRESIDENT LINGKUNGAN & K2VICE PRESIDENT CORPORAT SOCIAL RESPONSIBILITYVICE PRESIDENT HUBUNGAN INTERNATIONAL

    DEPUTI DIREKTUR PERENCANAAN SISTEM

    DEPUTI DIREKTUR IPP STRATEGIS

    DEPUTI DIREKTUR PROSES BISNIS & SISTEM

    DEPUTI DIREKTUR TEKNOLOGI

    DEPUTI DIREKTUR ENJINIRING

    DEPUTI DIREKTUR SUPERVISI PENGADAAN KONSTRUKSI

    DEPUTI DIREKTUR SUPERVISI KONSTRUKSI PEMBANGKIT

    DEPUTI DIREKTUR SUPERVISI PENGADAAN JARINGAN

    DEPUTI DIREKTUR ADMINISTRASI KONSTRUKSI

    DEPUTI DIREKTUR PEMBANGKITAN

    DEPUTI DIREKTUR TRANSMISI

    DEPUTI DIREKTUR DISTRIBUSI

    DEPUTI DIREKTUR NIAGA DAN PELAYANAN PELANGGAN

    DEPUTI DIREKTUR PEMBANGKITAN

    DEPUTI DIREKTUR TRANSMISI

    DEPUTI DIREKTUR DISTRIBUSI

    DEPUTI DIREKTUR NIAGA DAN PELAYANAN PELANGGAN

    DEPUTI DIREKTUR PENGEMBANGAN ORGANISASI

    DEPUTI DIREKTUR PENGEMBANGAN SISTEM SDM

    DEPUTI DIREKTUR PENGEMBANGAN SDM DAN TALENTA

    DEPUTI DIREKTUR HUBUNGAN INDUSTRIAL DAN UMUM

    DEPUTI DIREKTUR PENDIDKAN DAN PELATIHAN

    DEPUTI DIREKTUR KEUANGAN KORPORAT

    DEPUTI DIREKTUR PERENCANAANPENGENDALIAN ANGGARAN DAN KINERJA

    DEPUTI DIREKTUR AKUNTANSI,PAJAK DAN ASURANSI

    DEPUTI DIREKTUR PERBENDAHARAAN

    VICE PRESIDENT PELAYANAN KONSTRUKSI IPPORGANISASI PLN KANTOR PUSAT

  • ORGANISASI PLNUNIT PEMBANGKITAN(KIT)PLN KANTOR PUSATUNIT TRANSMISI(P3B)UNIT DISTRIBUSI (DIS)UNITPENUNJANGANAK PERUSAHAANPLN KIT SumateraBagian UtaraPLN KIT Sumatera Bagian Selatan3.PLN KIT Cilegon4.PLN KIT Muara Tawar5.PLN KIT Tanjung Jati B6.PLN KIT Sumatera I7.PLN KIT Sumatera II8.PLN KIT Kalimantan dan Nusa Tenggara9.PLN KIT Sulawesi, Maluku dan PapuaPLN P3B SumateraPLN P3B Jawa BaliPLN DIS Jakarta Raya dan Tangerang2.PLN DIS Barat dan Banten3.PLN DIS Tengah dan DIY4.PLN DIS Timur5.PLN DIS BaliPLN WIL Nangroe Aceh Darusalam2.PLN WIL Sumatera Utara3.PLN WIL Sumatera Barat4.PLN WIL Riau dan Kepulauan Riau5.PLN WIL Sumatera Selatan, Jambi dan Bengkulu6.PLN WIL Bangka Belitung7.PLN WIL LampungPLN WIL Kalimantan BaratPLN WIL Kalimantan Timur10.PLN WIL Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah11.PLN WIL Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah dan Gorontalo12.PLN WIL Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat dan Sulawesi Tenggara13.PLN WIL Maluku dan Maluku Utara14.PLN WIL Papua15.PLN WIL Nusa Tenggara Barat16.PLN WIL Nusa Tenggara TimurPLN PI Sumatera Utara, Aceh dan Riau2.PLN PI Sumatera Selatan, Jambi, Bengkulu, Lampung, Sumatera Barat dan Bangka Belitung3.PLN PI Jawa, Bali dan Nusa Tenggara4.PLN PI Induk Kalimantan5.PLN PI Sulawesi, Maluku dan PapuaPLN LITBANGPLN PUSDIKLATPLN Jasa Manajemen Konstruksi4.PLN Jasa Enjiniring5.PLN Jasa dan Produksi6.PLN Jasa SertifikasiPT. Indonesia PowerPT. Pembangkitan Jawa BaliPT. Indonesia Comnet PlusPT. PLN EnjiniringPT. PLN BatamPT. PLN TarakanPT. PLN BatubaraPT. PLN GeothermalMajapahit Holding BV.UNIT WILAYAH(WIL)PROYEK INDUK (PI)

  • Pemasok Pemerintah. LINGKUNGAN ORGANISASI PLNPelangganTeknologiMoneterPesaingSerikatPekerjaMediaPemegang Saham dan DireksiKaryawan

  • Penyempurnaan Proses Bisnis.Meningkatkan efektifitas dan adaptabilitas organisasi.Mendorong Outsourcing sebagai strategi kemitraan.Implementasi Manajemen SDM berbasis Kompetensi.Meningkatkan budaya pembelajaran berbasis Knowledge Management.Memberlakukan Sistem Remunerasi 3P.Menciptakan hubungan industrial yang harmonis dan kondusif.

    RKAP 2009STRATEGI ORGANISASI DAN SDM

  • Melakukan survey efektivitas kepemimpinan dan organisasi.Evaluasi bobot jabatan struktural dan fungsional.Meningkatkan komposisi pegawai D1 sebesar 25%.Melaksanakan program kerjasama dengan lembaga pendidikan Tinggi untuk rekrutmen D1 dan D3.Mempersiapkan SDM untuk menangani proyek strategis 10.000 MW dan IPP.Pengembangan 25 Doktor sampai dengan tahun 2015.Pengembangan Sistem Informasi SDM.Menetapkan pegawai talenta.Melakukan review sistem SDM menuju human capital.Meningkatkan peran LKS bipartit dan tripartit dalam mengantisipasi hubungan industrial.

    RKAP 2009PROGRAM ORGANISASI DAN SDM

  • Membuat Road map dan pola organisasi ke depan yang efektif dan efisien.Menyempurnakan pola perencanaan tenaga kerja sesuai kebutuhan organiasi.Evaluasi implementasi Sistem Manajemen mutu.Implementasi ISO 9001:2000.Menindaklanjuti OFI hasil assesment Malcolm Baldrige.Implementasi Sistem Remunerasi 3P.Menyempurnakan Sistem manajemen Talenta.Perubahan SIPEG dan SAP-RRP terkait sistem 3P.Melaksanakan Employee Engagement Survey dan Leadership Survey.Melaksanakan survei budaya perusahaan.Melaksanakan rekrutmen sebesar 2700 orang.Melaksanakan pertemuan forum LKS bipartit secara periodik.RKAP 2009PELAKSANAAN PROGRAM ORGANISASI DAN SDM

  • Techno Structure

    Support

    Strategic ApexMiddleLineOperating CoreSumber ; Organization Design, MinzbergELEMEN DASAR ORGANISASI

  • Strategic Apex : Bertanggung jawab secara umum terhadap organisasi secara keseluruhan.Middle Line : Menjembatani antara operator dengan Manajer PuncakOperating Core : Inti dari organisasi yang menghasilkan produk.Technostructure : Perencanaan dan analisis sistem operasi.Supporting Staff : Memberikan bantuan tidak langsung terhadap proses operasi.

    Sumber ; Organization Design, MinzbergPERAN ELEMEN ORGANISASI

  • ORGANISASI PEMBANGKITANKonsep : Optimasi Sumber Daya => Efektif dan Efisien.1.Unit Supervisi Operasi dan Supervisi konstruksi.2.Operasi => Kontraktor O & MKonstruksi => Kontraktor Proyek3.Desain Organisasi : a. Sederhana and Ramping.b. Tidak ada duplikasi peran dan tanggung jawab.ISU STRATEGIS ORGANISASI (1)

  • Bidang Enjiniring

    Bidang Keuangan dan SDM

    General ManagerBidang ProduksiElemen Dasar OrganisasiUnit PembangkitanEnergi PrimerTransaksi Tenaga ListrikPemeliharaanOperasiManajer SektorPIHAK III (TJBPS)Sumber ; Organization Design, MinzbergISU STRATEGIS ORGANISASI (1)

  • ISU STRATEGIS ORGANISASI (2)Jumlah Tingkat 5 ( A, B, C, D, E )Setiap jenis Unit menggunakan pedoman penilaian tersendiri/berbedaBelum ada kesetaraan nilai antar jenis Unit

    Jumlah Tingkat ( I, II, III ) Menggunakan satu pedoman penilaian untuk semua jenis unit Ada kesetaraan nilai antar jenis Unit

    Sistem LamaSistem BaruUnit Induk Point System Unit /Sub Unit Pelaksana KonversiPerubahan Sistem Tingkat Organisasi

  • Lama BaruPERUBAHAN SISTEM TINGKAT UNITKONVERSI (Unit/Sub Unit Pelaksana)EDCBAIIIIIITingkat UnitTingkat UnitISU STRATEGIS ORGANISASI (2)

  • InputProsesOutputJob Description (Analisa Jabatan)Data Pengusahaan Job PointKnow-how

    Problem solving

    AccountabilityTk UnitJob EvaluationISU STRATEGIS ORGANISASI (2)Point system

  • Point systemJob EvaluationJob PointTingkat Unit480430400380360340310270200200230IIIIIIKnow HowDepth of Technical KnowledgeHuman RelationsBreadth of Management KnowledgeProblem SolvingThinking EnvironmentFreedom to Act Know HowDepth of Technical KnowledgeMagnitude and Area of ImpactNature of Impact ISU STRATEGIS ORGANISASI (2)

  • Penjelasan Job Evaluation

    Parameter PenilaianPenjelasanKNOW HOWFaktor penilaian terhadap tingkatan pengetahuan, ketrampilan dan pengalaman yang diperlukan dalam menjalankan suatu pekerjaan, terdiri atas- Depth of Technical KnowledgeTingkat penguasaan kompetensi teknis yang diperlukan dalam menjalankan pekerjaan.- Human RelationsKemampuan berkomunikasi, menjalin hubungan/ networking dan bernegosiasi yang diperlukan dalam menjalankan pekerjaan.- Breadth of Management KnowledgeKeluasan ruang lingkup organisasi yang ditangani dan tingkat penguasaan kompetensi manajerial untuk menunjang pelaksanaan jabatan.PROBLEM SOLVINGFaktor penilaian terhadap jangka waktu, kompleksitas, tingkat analisis, evaluasi dan inovasi yang diperlukan dalam pekerjaan sebagai penerapan know how, terdiri atas :- Thinking EnvironmentTingkat kebebasan dalam berpikir apakah sesuai dengan prosedur atau memerlukan inovasi baru untuk mencapai target pekerjaan.- Thinking ChallengeBesaran tantangan yang dihadapi untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi.

  • Penjelasan Job Evaluation

    Parameter PenilaianPenjelasanACCOUNTABILITYFaktor penilaian terhadap ruang lingkup pekerjaan dalam mengarahkan sumber daya yang ada dan keluasan dampak yang dihasilkan dari konsekuensi suatu keputusan, terdiri atas; - Freedom to Act Tingkat kebebasan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab jabatan apakah sesuai dengan prosedur atau memerlukan tindakan-tindakan khusus untuk mencapai target pekerjaan. - Magnitude and Area of ImpactBesaran nilai yang dikendalikan dan bisa diukur secara kuantitatif, misal bertanggung jawab untuk mengendalikan anggaran operasional sebesar Rp.1 Milyar. ' - Nature of Impact Tipe dampak/ pengaruh hasil pekerjaan secara langsung atau tidak langsung terhadap berjalannya suatu proses pekerjaan, misal memiliki kendali secara langsung atau hanya berkontribusi memasok bahan bakar terhadap hasil produksi tenaga listrik.

  • TERIMA KASIH

    **********