Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa...

5
Halaman 1 Edisi Awal September Online Marketing & SEO Seperti pada kebanyakan orang, dunia internet masih asing dan masih menjadi nomor sekian terutama dalam memasarkan bisnis. Sampai sekarangpun masih banyak kawan2 saya yang masih menanyakan efisiensi, kehebatan bisnis melalui internet. Sekedar info saja, 1.5thn saya menjual produk melalui internet, 95% pasar saya dapatkan dari internet, dan omset 5.000% naik dalam kurang dari 1 tahun. Yang jelas saya berpenghasilan yang luar biasa dari sistem bisnis yang luar biasa sederhana ini. Untuk masuk di bisnis online marketing syaratnya cuma 3 yaitu : 1. punya produk, 2. punya toko/website, 3. punya pengunjung. Bisnis online sebenarnya secara prinsip sama persis dengan bisnis offline, yang membedakan adalah tool dan medianya saja. Sekarang untuk membuat blog/website sudah banyak engine yang tinggal “MANCAL”, kita tinggal dituntut membuat konten yang salesable dan how to pro- mote aja. Jangan bebankan pikiran kita hanya karena kita “gaptek”. Syarat utama masarin produk, definisi produk perlu dikupas dulu. Di internet aliran uang paling banyak di bisnis digital/informasi, jadi kalau kita mau terjun di dunia internet ya larilah ke bisnis itu. Tapi kalau kita omong produk itu adalah produk komoditi atau produk yang bersifat fisik. Pencapaian online bisnis memang luar biasa, produk yang tadinya harus dipasarkan menggunakan biaya tinggi seperti promosi dan buka cabang, via internet praktis tidak dibutuhkan untuk itu. Satu hal yang mendukung kesuksesan kita di dunia maya ini adalah pemilihan produk yang tepat produk non digital yang sukses biasanya mempunyai ciri utama : susah dicari di offline, atau produknya bersifat lokal. Jadi kita agak susah kalau menjual produk yang di offline bisa dengan mudah kita dapatkan, misalnya, kita susah untuk berhasil kalau jualan beras. Seperti produk2 saya, bumbu tabur, minyak padat, bread crumb atau tepung nugget itu susah dicari di pasaran, hanya distribu- tor2 tertentu yang mempunyai kapasitas penjualan yang bersifat lokal. Yang membuat luar biasa di internet adalah sebenarnya daya jangkau produk kita bisa mengglobal dengan sangat cepat. Resume Conference Diskusi SOLID hari Rabu malam, 10 September 2008 jam 20:00 - 24:00 Nara Sumber : Siswo Nugroho ([email protected]) (profile lengkap di www.siswonugroho.com) Online Bisnis Conference dgn diskusi tanya jawab setelah dirangkum adalah seperti di bawah ini : Tetapi ada juga teman saya dari bandung jualan pulsa tapi sukses, padahal orang jualan pulsa online kan banyak. Bahkan omzetnya bisa sampai 1M per hari. Kok bisa?? Ketika orang belum jualan pulsa teman saya itu yang pertama jualan pulsa online. Dan saat penjual pulsa sudah banyak, dia menciptakan peluang untuk orang yang mau jualan pulsa. Ketika pemain yang menciptakan peluang untuk menjual pulsa bertambah, dia menciptakan software dan menjual server untuk bisa dijual ke orang yang menciptakan peluang tsb. Dia naik 1 tingkat dari pengecer jadi distributor lalu jadi dristibutor besar. Artinya walaupun pasar pengguna akhir itu besar tapi produk dia tetep niche/sempit. Perlu diketahui persaingan dibisnis internet lebih ketat daripada di offline, jadi dengan mengambil ceruk pasar yang sempit kita bisa menjadi raja di produk itu. Jadi dengan mengambil ceruk pasar yang sempit kita bisa menjadi raja di keyword itu. Niche Produk SEO hanya salah satu dari pemasaran internet. Bisnis yang berbasis komunitas relative tidak butuh SEO. Mas Didik (www.didikekotjahjono.com) contohnya, beliau menggunakan promosi dengan berbasis komunitas. SEO tidak perlu, karena disetiap forum dan thread mas Didik selalu menjual “dirinya” sebagai orang yang expert dibidang property dan itu adalah salah satu pemasaran yang tepat. Cuma memang mas Didik harus selalu aktif, selalu memberikan testimoni, selalu memberikan bocoran ilmu2 beliau. Bisnis Berbasis Komunitas Memang bagian itu yang paling berat adalah menentukan produk apa yang mau dijual. Seperti halnya kalau kita mau bisnis, mau bisnis apa yah??? Pertama bisnis bisa dibuat karena munculnya kebutuhan. Tapi bisnis juga bisa diciptakan dengan menciptakan kebutuhan, coba kita tengok kanan kiri kita. Ada nggak UKM atau pebisnis lokal yang perlu dibantu pemasarannya, atau anda yang tinggal di jakarta, di mangga dua banyak produk2 yang aneh2 yang di lokal susah dicari. Dari pengalaman, Mas Danny_bmx (www.indodaf.com), awalnya dia jualan vcd tuto- rial secara offline tapi susah berkembang. Tapi setelah dia berjualan secara online maka dalam 10 hari udah laku 1100 keping. Biaya marketing lebih murah dari pada saya harus promo offline. Awalnya dia ikut program affiliate, dari sana banyak belajar, bedanya lewat offline dan online. Sekarang selain vcd tutorial, dia juga jual aksesoris motor, pulsa, dinar, dll.. cuma dari kamar… Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword adalah iklan yang ada di posisi atas, sebelah kanan web Google. Di adword kita set kata kunci. Misalnya per kata kunci kita pasang Rp 350. Jadi tiap ada yang mengklik iklan kita, maka kita akan kepotong biaya tsb.. Kalau tidak mau bayar Adwords, kita bisa pakai tehnik SEO. Mengawali Online Bisnis bersambung ke hal 2 Edisi Awal September 2008 Terbit halaman 5 Khusus untuk Anggota www.solidbulletin.wordpress.com

Transcript of Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa...

Page 1: Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword

Halaman 1

Edisi Awal September

Online Marketing & SEO

Seperti pada kebanyakan orang, dunia internet masih asing danmasih menjadi nomor sekian terutama dalam memasarkan bisnis. Sampaisekarangpun masih banyak kawan2 saya yang masih menanyakanefisiensi, kehebatan bisnis melalui internet. Sekedar info saja, 1.5thnsaya menjual produk melalui internet, 95% pasar saya dapatkan dariinternet, dan omset 5.000% naik dalam kurang dari 1 tahun. Yang jelassaya berpenghasilan yang luar biasa dari sistem bisnis yang luar biasasederhana ini.

Untuk masuk di bisnis online marketing syaratnya cuma 3 yaitu : 1.punya produk, 2. punya toko/website, 3. punya pengunjung. Bisnisonline sebenarnya secara prinsip sama persis dengan bisnis offline,yang membedakan adalah tool dan medianya saja. Sekarang untukmembuat blog/website sudah banyak engine yang tinggal “MANCAL”,kita tinggal dituntut membuat konten yang salesable dan how to pro-mote aja. Jangan bebankan pikiran kita hanya karena kita “gaptek”.Syarat utama masarin produk, definisi produk perlu dikupas dulu.

Di internet aliran uang paling banyak di bisnis digital/informasi, jadikalau kita mau terjun di dunia internet ya larilah ke bisnis itu. Tapi kalaukita omong produk itu adalah produk komoditi atau produk yang bersifatfisik. Pencapaian online bisnis memang luar biasa, produk yang tadinyaharus dipasarkan menggunakan biaya tinggi seperti promosi dan bukacabang, via internet praktis tidak dibutuhkan untuk itu.

Satu hal yang mendukung kesuksesan kita di dunia maya ini adalahpemilihan produk yang tepat produk non digital yang sukses biasanyamempunyai ciri utama : susah dicari di offline, atau produknya bersifatlokal. Jadi kita agak susah kalau menjual produk yang di offline bisadengan mudah kita dapatkan, misalnya, kita susah untuk berhasil kalaujualan beras. Seperti produk2 saya, bumbu tabur, minyak padat, breadcrumb atau tepung nugget itu susah dicari di pasaran, hanya distribu-tor2 tertentu yang mempunyai kapasitas penjualan yang bersifat lokal.

Yang membuat luar biasa di internet adalah sebenarnya daya jangkauproduk kita bisa mengglobal dengan sangat cepat.

Resume Conference Diskusi SOLID hari Rabu malam, 10 September 2008 jam 20:00 - 24:00

Nara Sumber : Siswo Nugroho

([email protected])

(profile lengkap di www.siswonugroho.com)

Online Bisnis

Conference dgn diskusi tanya jawab setelah dirangkum adalah seperti di bawah ini :

Tetapi ada juga teman saya dari bandung jualan pulsa tapi sukses,padahal orang jualan pulsa online kan banyak. Bahkan omzetnya bisasampai 1M per hari. Kok bisa??

Ketika orang belum jualan pulsa teman saya itu yang pertama jualanpulsa online. Dan saat penjual pulsa sudah banyak, dia menciptakanpeluang untuk orang yang mau jualan pulsa. Ketika pemain yangmenciptakan peluang untuk menjual pulsa bertambah, dia menciptakansoftware dan menjual server untuk bisa dijual ke orang yang menciptakanpeluang tsb. Dia naik 1 tingkat dari pengecer jadi distributor lalu jadidristibutor besar. Artinya walaupun pasar pengguna akhir itu besartapi produk dia tetep niche/sempit.

Perlu diketahui persaingan dibisnis internet lebih ketat daripada dioffline, jadi dengan mengambil ceruk pasar yang sempit kita bisa menjadiraja di produk itu. Jadi dengan mengambil ceruk pasar yang sempit kitabisa menjadi raja di keyword itu.

Niche Produk

SEO hanya salah satu dari pemasaran internet. Bisnis yang berbasiskomunitas relative tidak butuh SEO. Mas Didik(www.didikekotjahjono.com) contohnya, beliau menggunakan promosidengan berbasis komunitas. SEO tidak perlu, karena disetiap forum danthread mas Didik selalu menjual “dirinya” sebagai orang yang expertdibidang property dan itu adalah salah satu pemasaran yang tepat.Cuma memang mas Didik harus selalu aktif, selalu memberikan testimoni,selalu memberikan bocoran ilmu2 beliau.

Bisnis Berbasis Komunitas

Memang bagian itu yang paling berat adalah menentukan produkapa yang mau dijual. Seperti halnya kalau kita mau bisnis, mau bisnisapa yah???

Pertama bisnis bisa dibuat karena munculnya kebutuhan. Tapi bisnisjuga bisa diciptakan dengan menciptakan kebutuhan, coba kita tengokkanan kiri kita. Ada nggak UKM atau pebisnis lokal yang perlu dibantupemasarannya, atau anda yang tinggal di jakarta, di mangga dua banyakproduk2 yang aneh2 yang di lokal susah dicari.

Dari pengalaman,Mas Danny_bmx (www.indodaf.com), awalnya dia jualan vcd tuto-

rial secara offline tapi susah berkembang. Tapi setelah dia berjualansecara online maka dalam 10 hari udah laku 1100 keping.

Biaya marketing lebih murah dari pada saya harus promo offline.Awalnya dia ikut program affiliate, dari sana banyak belajar, bedanyalewat offline dan online. Sekarang selain vcd tutorial, dia juga jualaksesoris motor, pulsa, dinar, dll.. cuma dari kamar…

Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanyabisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang diAdwords. Gampang nya adword adalah iklan yang ada di posisi atas,sebelah kanan web Google.

Di adword kita set kata kunci. Misalnya per kata kunci kita pasangRp 350. Jadi tiap ada yang mengklik iklan kita, maka kita akan kepotongbiaya tsb.. Kalau tidak mau bayar Adwords, kita bisa pakai tehnik SEO.

Mengawali Online Bisnis

bersambung ke hal 2

Edisi Awal September 2008

Terbit

halaman5

Khusus untuk Anggota

www.solidbulletin.wordpress.com

Page 2: Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword

lanjutan conference hal 1 Online Marketing .....

Halaman 2

SEO = Search Engine Optimization, artinyawebsite kita mudah dikenali sama SE (searh engine,misal Google, Yahoo, dkk). Tentu kita semua tidakpernah bisa lepas dari SE kan?? Kalau kita mau nyariapapun di internet pasti yang pertama kali di klik itukalau gak Google ya Yahoo.

SEO tetap wajib di pelajari, karena denganmenguasai SEO website kita lebih mudah dikenal olehgoogle. Dan itu adalah biaya yang sangat murah untukpemasaran produk kita. Coba silakan searchingmisalnya produk saya “bumbu tabur”. Orang denganmudah menemukan website yang menjual itu. Tapicoba anda sekarang cari di offline, anda akan kesusahanmencari itu.

SEO = Search Engine OptimizationSEO yang bagus ya kita akan ada di posisi paling atas untuk key-

word tertentu. Google punya indeks pencarian namanya PageRank,semakin PageRank (PR) kita tinggi ya kita lebih direkomendasikan oleh

googleBanyak Faktor untuk menjadi yang pertama di Google, faktor

intern seperti seperti kesesuain antar judul dan URL serta kontenatau isi dari website kita yang notabene mencerminkan produk

kita. Secara teknis ada alt tags, meta tags, bolding, italicizingdan underlining

Faktor extern yang berpengaruh terhadap penempatanwebsite kita adalah Berapa banyaknya link terkait menuju kita.Dan seberapa berkualitasnya link yang menuju situs kita.

Dengan mengetahui faktor2 yang mempengaruhi peringkatkita di google maka kita harus selalu mengupgrade pengetahuan

kita tentang teknik SEO ini, banyak sumber di Internet yangbisa anda gunakan sebagai acuan mendalami ilmu SEO.

Yang terpenting dari itu semua adalah ACTION. (nagz+sis)

Edisi Awal September 2008

Bila sudah tahu apa saja keuntungan menggunakan internet sebagaialat pemasaran, wajar kalau Anda mulai melirik untuk memanfaatkaninternet.

Namun langkah Anda tak berhenti di situ. Anda harus berpikirbagaimana memenangkan persaingan di pemasaran internet. Saat inisebagian besar pemilik produk sudah merambah internet sebagai alatpemasaran produknya.

Bicara tentang bagaimana memasarkan produk melalui internet, kitasedang bicara bagaimana meyakinkan pengunjung untuk membeliproduk. Nah, ada beberapa halyang harus Anda coba agarpemasaran internet Anda bisasukses.

1. Undang pengunjungsebanyak mungkin.

Semakin banyak pengunjungwebsite Anda, semakin besar pulapeluang mereka membeli produkyang Anda tawarkan. Jadi un-danglah pengunjung sebanyakmungkin ke website Anda.Anggap saja, Anda sedangmenggelar hajatan besar.Undanglah siapapun untukbertamu di website Anda.

Tentu kalau para tamu itusudah pada datang, Anda haruslayani mereka dengan baik.

Sediakan content yangenak dan bergizi. Biar dalam pesta ‘hajatan’ yang Anda gelar,

mereka tidak cepat pulang. Seperti dalam hajatan, bila perluberi mereka cenderamata sebagai ucapan terima kasih ataskunjungannya. Saya yakin, dengan begitu mereka akanberpikir untuk kembali berkunjung suatu saat nanti.

Cara lainnya, akrabkan website Anda dengan search engine. Jaringpengunjung yang sedang berseluncur di dunia maya agar mampir kewebsite Anda. Yakinlah, dengan memperbanyak pengunjung Anda akanlebih banyak untung.

2. Up date website secara teraturDalam memasarkan produk melalui internet Anda harus mengerti

kebutuhan calon pengunjung. Pahami apa yang mereka inginkan.Ikutilah tren atau jadilah trend setter agar apa yang Anda tawarkanselalu segar. Begitupun dalam mengelola website pemasaran. Up date

website Anda dengan beragam content yangbermanfaat bagi pengunjung. Upayakanmemposting secara teratur. Anggaplahkegiatan itu ya seperti membersihkan ataumendandani rumah Anda setiap harinya.Pasti kalau rumah Anda bersih dan rapi,banyak yang mau berkunjung ke rumahAnda.

3. Dukung dengan promosioffline

Anda tahu, tidak semua orang dapatmengakses internet. Beberapa bagianmasyarakat bahkan masih buta sama sekali.Karena itu mereka harus diberitahu tentangproduk Anda secara offline. Promosi melaluiinternet memang sangat efektif, tapi perludidukung dengan promosi offline. Inipenting dilakukan untuk menjangkaumasyarakat yang belum menggunakaninternet. Gunakan promosi ini untuk

menggiring massarakat mengunjungi website Anda.Ketiga cara di atas harus Anda lakukan terlebih dahulu secara

konsisten. Cara yang lain akan saya beritahukan berikutnya. Yang jelas,dengan memanfaatkan internet keuntungan melimpah sangat mungkinAnda dapat. Lakukan dan rasakan manfaatnya. www.siswonugroho.com

Cara Ampuh Memasarkan ProdukMelalui Internet, Saya Jamin Berhasil!

ArArArArArtiktiktiktiktikel diambel diambel diambel diambel diambil dari www.siswonugroho.comil dari www.siswonugroho.comil dari www.siswonugroho.comil dari www.siswonugroho.comil dari www.siswonugroho.com

Page 3: Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword

Humble Book, Kereeen !

Edisi Awal September 2008 Halaman 3

Bagi yg mauPasang Iklan

SilakanHubungi Tim

SOLID

Sutan Hadi Wijaya

Sesi conference dibuka oleh moderator SOLID Candra nur jam 20:20WIB. DanTopik malam minggu ini adalah bisnis fancy book (produsenbuku tulis unik) dengan narasumber yaitu bapak Sutan Hadi Wijaya(www.humblebook.com) yang akrab disapa Pak Hadi. Hasil diskusi yangmenggunakan sistem tanya jawab, dirangkum sebagai berikut.

Saat ini banyak yang jualan buku tulis terutama, dari harga yangancur2an sampai yang harga jetset, tetapi saya masuk dan masih dapetpasar. Bisa dilihat di Gramedia Kelapa Gading Jakarta. Di sana salahsatu best sellernya adalah produksi humble book.

Sebenernya saya ini jualan gambar kok, dengan design cover yanglucu-lucu dan unik. Contentnya sama buku tulis, tapi yang membuatbeda adalah gambarnya. Jadi intinya saya jualan gambar, hehehehehe.

Kenapa dinamai humble book? Merk itu sebenernya saya buatsewaktu saya semester 2 kuliah waktu itu bisnis saya pigura handycraft.Lalu saya daftar kan patentnya, sehingga sampai sekarang saya pakaipatentnya.

Buku ukuran 16 x 21.5 cm, isi 100 lbr, saya jual 27 ribu. Teknik cetaknyasama saja dengan percetakan lain. Speknya beda dengan yang dipasaran, misalnya dengan keluaran Sinar Dunia yang terkenal itu, olehsebab produk humble book itu bisa laku. Kalau “nantang” SiDu, sayabisa mati, alias gak laku. Untuk menyiasati pasar, maka designya sajadibuat yang lucu-lucu, dan saya hanya jual yang isi 100 dan 50 saja.

Bagaimana awalnya ketemu ide penjualan buku humblebook?Percetakan buku tulis berdiri tahun 2002. Idenya simpel, mirip kayakjoger (kaos lucu produksi Bali), cuma aplikasinya ke buku tulis. Designcover 80% digrafis, sisanya saya ambil dari internet. Dengan sering2browsing, setelah nemu, diolah, diedit, lalu dipasang.

Modal awal sebesar 5 jt, dan jumlah karyawan saat ini ada 7 yangtetap, dan ada beberapa yang tidak tetap. Dan tenaga akuntansi dipegangoleh istri sendiri.

Nara sumber : Sutan Hadi Wijaya (Malang)Web: www.humblebook.com dan www.lesprivatbisnis.com.Email : [email protected]

Resume Conference Diskusi SOLID hari Sabtu malam, 13 September 2008 jam 20:00 - 24:00

Untuk penjualan, awalnya saya pasarin sendiri. Kirim contoh barang,di telpon, negosiasi. Kadang saya ke luar kota untuk pasarin sendiri, yamasuk ke toko-toko. Pertama sistem titip dulu, dan baru kalo sudah lariskita jual mahal (hehehehe).

Dengan sistem nitip, konsinyasi untuk pihak toko rata2 20%. Untukmelayani pasar saat ini produksinya sendiri selalu kewalahan, akhirnyasaya buat untuk toko-toko saja, bukan pada end user. Dan saat ini sayalagi optimalisasi mesin agar kuantitas produksi lebih banyak, dan maubikin pabrik baru di Manado.

Sebenarnya saya ingin bikin toko outlet khusus humble book. Produkgarment dan buku

produksi saya ini rencananya akan saya franchise kan. Sehinggakalau saudara-saudara mau njualin produk saya, sebaiknya pakai konseptoko aja.

Usaha buku tulis pak Hadi, yang dirintis mulai tahun 2002 itusekarang dalam tahap pengembangan. Dan nantinya juga akanmemasarkan produknya melalui website yaitu www.humblebook.com.

Pak Hadi juga berkeinginan menularkan ilmu bisnisnya kepadaentrepreneur- entrepreneur muda dalam memulai bisnisnya. Bagi yangberminat bisa browsing ke www.lesprivatbisnis.com. Dengan sistempengajaran berupa pendampingan bisnis, sampai bisnis yang dibimbingberjalan dan berhasil. Siapa yang berminat, silakan…. (nagz)

Conference dgn diskusi tanya jawab setelah dirangkum adalah seperti di bawah ini :

MMMMMenungguenungguenungguenungguenunggu P P P P Pembicaraembicaraembicaraembicaraembicara

Pada suatu kesempatan saya diundang untuk menjadi pembicara padasebuah seminar yang diselenggarakan disebuah hotel berbintang.Saya sengajadatang lebih awal dari jadwal yangseharusnya dan langsung dudukmengambil tempat di jajaran depan,

sempat juga ber-bincang-bincangdengan salah se-or-ang Panitia.

Lama menunggu, seminar tak kunjungdimulai juga. Menurut panitiapenyelenggara, masih menunggudatangnya pembicarautama. Setelah menunggusekitar 1 jam, ahirnyadiketahui bahwapembicara utama yangmereka tunggu adalahsaya....

ANEKDOTANEKDOTANEKDOTANEKDOTANEKDOTPAK PURDIPAK PURDIPAK PURDIPAK PURDIPAK PURDI

Diambil dari www.purdiechandra.net

Purdi E Chandra

Tak Bisakah kauMenunggukuuuu

Page 4: Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword

Halaman 4

Bagi yg mau Pasang IklanSilakan Hubungi Tim SOLID

SOLID BulletinPenasehat : Didik Eko Tjahjono ([email protected])Penanggung jawab : Arif Rahman Hakim, ST ([email protected])Pemimpin Redaksi : Heru Setyo ([email protected])Marketing/Iklan : Candra Nur, Dian Syach, Nurcholis M.

Arif Rahman Hakim, Ketua SOLID, dengan panel conference

SOLID Organized...

Ketua Solid :

Arif RH

Wk Ketua :

Candra Nur

Sekretaris :

Dian Syach

Wk Sekretaris :

Heru S

Bendahara :

Nurcholis

Edisi Awal September 2008

Apa khabar SOLIDer…. Kami mengucapkan selamat menjalankanibadah puasa Ramadhan. Dan dalam bulan puasa ini pun diskusi con-ference Solid masih tetap berlanjut. Beberapa topik telah kita diskusikanbersama-sama dalam forum malam mingguan yang rutin kita gelar.

Jumlah anggota Solid saat ini ada 67 orang, dan akan terusbertambah. Mengingat SOLID sangat bermanfaat bagi anggota yangmerupakan para entrepreneur muda Indonesia. Dengan anggota yangheterogen maka forum sharing akan menambah pengalaman danpengetahuan bagi lintas usaha masing-masing bidang.

Dalam setiap forum diskusi malam mingguan kita dipandu oleh mod-erator Mas Arif Rahman dan co-moderatorMas Candra Nur. Dengan diskusiyang serius tapi santai, yangkadang-kadang diselingi humordan joke yang segar, menambahsuasana diskusi makin hangat.Dan diharapkan demi lancarnyadiskusi, semua peserta wajibmentaati tata tertib conference.Yang berhak menginvite pesertadiskusi hanyalah Ketua ataupunModerator yang bertugas saat itu.Dan prosesnya mudah kok,peserta atau calon anggota tinggalmeng-add YM ID Ketua SolidMas Arif Rahman Hakim, ST([email protected]), dansetelah itu akan di invite.

Hasil diskusi dirangkum olehsekretaris, dan setelah diedithasilnya di upload ke www.solidbulletin.wordpress.com. SOLID memilikimedia web, walaupun itu adalah free alias gratisan. Dan untuk selanjutnyasesuai dengan usulan anggota, agar web nya di buat lebih profesional,maka pengurus langsung menyepakati. Dengan langkah konkret membelidomain www.solidbulletin.com, seharga Rp. 85 ribu (sementara nge-bon ke Mas Candra, hehehehe). Dan domain inipun belum bisa diaktifkankarena kita perlu juga membeli web-hosting. Hal ini tentunya juga kembalike anggota, bagaimana kita akan membeli hosting tersebut. Apakah kitaurunan per anggota ditarik berapaan, ataukah kita mendapat donatur/sponsor. Hal ini perlu dimusyarahkan lebih lanjut dalam forum confer-ence yang akan datang….(nagz)

Website SOLID :

www.solidbulletin.wordpress.com

Pengurus SOLID :Jabatan Nama Kota YM ID

Dewan Kehormatan Didik Eko Tjahjojo Blitar [email protected]

Ketua Arif Rahman Hakim Semarang [email protected]

Wakil Ketua Candra Nur Semarang [email protected]

Sekretaris Dian Syach Gresik [email protected]

Wakil Sekretaris Heru Setyo Banyuwangi [email protected]

Bendahara Nurcholis M. Wonosobo [email protected]

Page 5: Online Marketing & SEO · Di inteternet banyak sekali alat2 untuk promosi, yang biayanya bisa murah, bahkan free. Dengan memanfaatkan Google, dia pasang di Adwords. Gampang nya adword

Inilah daftar anggota Solid yang berjumlah 67 entrepreneur. Mohondicek apakah anda sudah masuk didalamnya? Kalau belum langsungsaja menghubungi pengurus.

Halaman 5Edisi Awal September 2008

67 Anggota SOLIDAnda juga bisa langsung add ID anggota yang lain untuk keperluan

sharing bisnis. Semoga dengan anggota yang semakin banyak akanbermanfaat bagi seluruh anggota...