Nyapu Dan Ngepel

3
RS. Siti Khodijah Pekalongan MENYAPU DAN MENGEPEL No. Dokumen No. Revisi Halaman 1/2 STANDAR PROSEDUR OPRASIONAL Tanggal Terbit Ditetapkan Direktur Drg. Said Hassan, M.Kes PENGERTIAN Adalah membersihkan debu di lantai dengan alat bantu berupa sapu dan membersihkan lantai menggunakan alat bantu kain pel dengan cara diusap dengan air setengah basah TUJUAN Menciptakan lantai yang bersih dari kotoran dan debu KEBIJAKAN Lantai rumah sakit bersih PROSEDUR 1. Siapkan alat dan bahan untuk menyapu dan mengepel ( obat pel, stainless, double buket, sapu, serok sampah dan papan petunjuk pengepelan 2. Bawa alat dan bahan untuk mengepel ke ruang yang akan dibersihkan 3. Mengucapkan permisi pada ruang yang akan dibersihkan 4. Bersihkan meja, kursi, kusen-kusen di ruangan, sapu ruangan yang akan dibrsihkan

Transcript of Nyapu Dan Ngepel

Page 1: Nyapu Dan Ngepel

RS. Siti Khodijah

Pekalongan

MENYAPU DAN MENGEPEL

No. Dokumen No. Revisi Halaman

1/2

STANDAR

PROSEDUR

OPRASIONAL

Tanggal Terbit Ditetapkan

Direktur

Drg. Said Hassan, M.Kes

PENGERTIAN Adalah membersihkan debu di lantai dengan alat bantu berupa sapu

dan membersihkan lantai menggunakan alat bantu kain pel dengan

cara diusap dengan air setengah basah

TUJUAN Menciptakan lantai yang bersih dari kotoran dan debu

KEBIJAKAN Lantai rumah sakit bersih

PROSEDUR

1. Siapkan alat dan bahan untuk menyapu dan mengepel ( obat pel,

stainless, double buket, sapu, serok sampah dan papan petunjuk

pengepelan

2. Bawa alat dan bahan untuk mengepel ke ruang yang akan

dibersihkan

3. Mengucapkan permisi pada ruang yang akan dibersihkan

4. Bersihkan meja, kursi, kusen-kusen di ruangan, sapu ruangan yang

akan dibrsihkan mulai dari dalam ruangan menuju ke luar ruangan

5. Serok sampah yang sudah terkumpul dan buang ke tempat sampah

6. Pasang papan wet caution

7. Gunakan presmob atau troli yanng telah diberi dan cairan

pembersih lantai untuk memulai pengepelan dari dalam ruangan ke

luar ruangan

Page 2: Nyapu Dan Ngepel

RS. Siti Khodijah

Pekalongan

MENYAPU DAN MENGEPEL

No. Dokumen No. Revisi Halaman

2/2

PROSEDUR

8. Pel lantai menggunakan cotton mop dengan gerakan ke kanan dan

ke kiri hingga bersih

9. Ucapkan permisi pada penunggu ruangan bahwa ruangan telah

selesai dibersihkan

10. Apabila ada lantai yang terkena darah maka bersihkan dahulu

cairan darah tersebut dg menggunakan waslap atau lap kain

kemudian pel menggunakan catton mop dan disinfektan (karbol)

UNIT TERKAT Semua Unit