Musik Indonesia Untuk Semua

8
Musik Indonesia untuk Semua oleh Robin Malau

description

Presentasi saya di event Indonesia Kreatif "We Share and Care: Mau Dibawa Kemana Ekonomi Kreatif Indonesia", tentang perbandingan industri musik Indonesia dan Inggris. Halaman event ada di sini http://event.indonesiakreatif.net/events/mau-dibawa-kemana-ekonomi-kreatif-indonesia/ Narasi di sini http://www.robinmalau.com/membandingkan-industri-musik-indonesia-dan-inggris/ Laporan event di sini http://news.indonesiakreatif.net/quo-vadis-ekonomi-kreatif-indonesia-di-talkshow-share-care/

Transcript of Musik Indonesia Untuk Semua

Page 1: Musik Indonesia Untuk Semua

Musik Indonesia untuk Semuaoleh Robin Malau

Page 2: Musik Indonesia Untuk Semua

Meningkatkan produksi hinggakonsumsiMusik Indonesia

Page 3: Musik Indonesia Untuk Semua

Sumber daya

Wirausaha kreatif

Pembiayaan

Perluasan pasarTeknologi

Iklim usaha

Tantangan

Page 4: Musik Indonesia Untuk Semua

• Sumber daya• Wirausaha kreatif

Community

• Iklim usaha• Teknologi

Collaboration

• Pembiayaan• Perluasan pasar

ShowcaseKunjungan ke Inggris

Page 5: Musik Indonesia Untuk Semua

Di Roundhouse, musisi aspiratif muda berumur 11-25 tahun (sumber daya)

diberi pengalaman pra-karir dan bimbingan untuk berinovasi dalam

bermusik (wirausaha kreatif).

Community Building

Page 6: Musik Indonesia Untuk Semua

The Great Escape festival & conference, adalah tempat musisi baru mempertunjukkan musiknya.

Pendatang tidak hanya penggemar, tapi juga label, distributor, booking agency (perluasan pasar) dan investor (pembiayaan) dari seluruh penjuru dunia.

Showcase

Page 7: Musik Indonesia Untuk Semua

Di Tileyard Studios, pengusaha musik berkolaborasi dan menciptakan lingkungan yang mendukung menciptakan iklim

usaha kolaboratif dan berbagi teknologi.

Collaboration

Page 8: Musik Indonesia Untuk Semua

• Talenta baru• Musik baru• Inovasi baru

Mindset