MILITER INDONESIA

7
KEMILITERAN INDONESIA by: Farida Ayuni

Transcript of MILITER INDONESIA

Page 1: MILITER INDONESIA

KEMILITERAN INDONESIA

by: Farida Ayuni

Page 2: MILITER INDONESIA

MENU

Definisi BelaNegara

Pasukan ElitIndonesia

MiliterIndonesia di mata dunia

StrukturkemiliteranIndonesia

Penutup

Page 3: MILITER INDONESIA

DEFINISI BELA NEGARA

Bela negara adalah tekad, sikap dan

perilaku warga negara yang dijiwai oleh

kecintaan kepada

negara kesatuan republik indonesia yang

berdasarkan pancasila dan uud 1945 dalam

menjamin

kelangsungan hidup bangsa dan negara.

Back to Menu

Page 4: MILITER INDONESIA

STRUKTUR KEMILITERAN

INDONESIA

Back to Menu

Page 5: MILITER INDONESIA

PASUKAN ELIT INDONESIA5 PASUKAN ELITE INDONESIA TERBAIK DI DUNIA1. DENBRAVO-90 : (1 Prajurit DENBRAVO-90 = 5 PrajuritTNI) 2. KOPASSUS : (1 Prajurit KOPASSUS = 8 Prajurit TNI) 3. KOPASKA : (1 Prajurit KOPASKA = 24 Prajurit TNI)4. YONTAIFIB : (1 Prajurit YONTAIFIB = 24 Prajurit TNI)5. DENJAKA : (1 Prajurit DENJAKA = 120 Prajurit TNI)

Back to Menu

Page 6: MILITER INDONESIA

MILITER INDONESIA

DIMATA DUNIA• Dalam percaturan dunia, Indonesia dikenal oleh

Internasional sebagai negara yang paling aktifberpartisipasi dalam menjaga perdamaian dunia, danIndonesia tercatat dalam laporan PBB menempati urutan ke15 dari 177 negara yang paling banyak mengirimkanprajuritnya. Pertama kalinya juga Indonesia melibatkanprajurit wanita sebagai pasukan misi PBB .

• Lembaga Analisa Militer Global Firepower merilis kekuatanIndonesia kini berada di urutan ke-15 dunia sejak Juni2013, tapi dari segi kemampuan tempur prajurit Indonesia masuk dalam 3 Besar dunia (Kopasus) setelah Inggris danIsrael. Sebelumnya pada tahun 2011 Indonesia masihberada di peringkat 18 Besar dunia. Untuk Kawasan Asia Pasifik, Indonesia tercatat sebagai negara terkuat Nomor7, jauh di atas malaysia urutan ke 33 dan Singapura urutanke 47.

Back to Menu

Page 7: MILITER INDONESIA

Penutup

Terima kasih atas perhatiannya semogaapa yang kami sampaikan bermanfaatkhususnya bagi saya dan umumnya bagikita semua .mohon maaf atas segalakekurangan .

Farida Ayuni

Back to Menu