Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat...

31
Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word 0

Transcript of Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat...

Page 1: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word0

Page 2: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

I. Memulai Microsot Word

oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah

kata berbasis windows yang sangat populer, karena relatif mudah dioperasikan dan

mempunyai fitur-fitur yang lengkap dan mudah dijalankan.

SA. Memulai Ms-Word

Untuk memulai Ms-Word Langkahnya adalah sebagai berikut

1. Proses Booting hidupkan computer,

2. Klik start, sorot All Program

3. Sorot Microsoft Office, klik Microsoft word. Seperti gambar berikut :

Cara yang lain memulai Ms-Word dengan double klik ikon Ms-Word pada

desktop yaitu . Setelah itu akan muncul editor Ms-Word seperti berikut ini.

Maka kita sudah siap untuk mengoperasikan program Ms-Word dan segala fasilitasnya.

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Task Bar Menu

Area pengolahan dokumen

1

Page 3: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Lokasi penyimpanan data

Nama file

B. Perintah Dasar Ms-Word

Setelah bisa menampilkan editor Ms-Word, maka kita sudah bisa mulai bekerja

untuk membuat dokumen dengan langsung menulis apa saja dieditor Ms-Word.

1. Menyimpan File

Menyimpan file adalah dasar pertama yang harus dikuasai, yaitu menyimpan

lembar kerja yang telah dibuat, menyimpan file bisa diletakkan di computer (harddisk)

atau media penyimpan yang lain seperti flash disk atau disket.

Langkah Menyimpan File

1. Ketikkan sebuah kalimat apa saja misalnya : Mulai belajar Komputer

2. Klik File, Klik Save As sampai muncul kotak dialog berikut :

3. Pada kotak file name ketikkan nama file yang diinginkan

4. Langkah terakhir klik save, maka dokumen yang kita buat sudah tersimpan

2. Menutup Lembar Kerja

Setelah bisa membuka lembar kerja Ms – Word dan bisa menyimpan dokumen

lembar kerja, maka langkah berikutnya adalah menutup lembar kerja, langkahnya

sebagai berikut :

1. Klik file

2. Klik exit, atau langsung klik ikon x pada pojok kanan atas, kemudian muncul

kotak dialog berikut :

3. Klik yes, untuk terlebih dulu menyimpan hasil kerja terakhir sebelum ditutup,

maka editor Ms – Word sudah tertutup

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word2

Page 4: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

3. Membuka Lembar Kerja

Kadangkala penyelesaian suatu dokumen tidak selesai dalam satu kalipengerjaan,

maka perlu disimpan lebih dulu kemudian dibuka kembali dan dilanjutkan lain waktu.

Untuk membuka lembar kerja yang pernah dibuat langkahnya sebagai berikut :

1. Buka terlebih dulu program Ms – Word

2. Klik file, klik Open maka akan muncul kotak dialog berikut

3. Kalau file tersimpan di c :\my Documents, maka nama-nama file akan langsung

muncul dikotak nama file langsung dipilih kemudian klik open, atau double klik

nama file maka file tersebut akan langsung muncul.

Lembar Kerja 1

1. Bukalah lembar kerja MS-Word

2. Ketiklah kalimat dibawah ini

Micrososft Word merupakan software pengolah kata. Dengan WORD kita dapatmeningkatkan effisiensi kerja, khususnya berkaitan dengan pembuatan dokumen.Ditinjau dari perkembangan , fungsi dan program aplikasi ini terus bertambah danberkembang , yakni tidak hanya untuk pengolah kata tetapi dapat juga untuk desktoppublishing. Oleh karena itu di tahun 2000 perusahaan microsoft mengeluarkan produkterbarunya salah satunya Microsoft Office 2000, yang di dalamnya terdapat aplikasi MsWord 2000 dengan penambahan kemampuan , baik untuk menyempurnakan versisebelumnya untuk mengikuti perkembangan dunia komputer.

3. Simpan lembar kerja di C:my document, dengan nama file : latihan1

4. Tutuplah lembar kerja MS Word5. Buka kembali lembar kerja MS Word6. Buka kembali file yang baru dibuat

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Lokasi penyimpanan file

Nama-nama file yang tersimpan

3

Page 5: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

II. Mengatur Tampilan DokumenA. Mengatur Margin

Untuk menulis dokumen standart maka harus diperhatikan juga membuat

margin/batas atas, bawah samping dan bawah kemudian jenis kertas yang akan

digunakan mencetak, posisi pencetakan dokumen keatas atau menyamping, dan ukuran

spasi tulisan

Mengatur margin dan bentuk pencetakkan langkahnya sebagai berikut :

1. Tulisan / lembar kerja terlebih dulu di blok dengan cara : klik edit, klik select All

atau dengan menekan tombol Ctrl + A

2. Klik File, klik Page Setup, sampai muncul kotak dialog berikut :

3. Langkah berikutnya memilih dengan cara klik atau mengisi batas margin yang

diinginkan dan memilih bentuk dokumen keatas (portrait) atau menyamping

( landscape) kemudian klik ok

B. Mengatur jarak spasi

Langkah berikutnya yang perlu diperhatikan adalah mengatur spasi yaitu jarak

antar baris, yang sering digunakan dalam penulisan adalah spasi 1 , 1.5, dan 2.

langkahnya sebagai berikut :

1. blok lembar kerja yang ingin diatur spasinya bisa sebagian atau seluruhnya

2. klik format, klik paragraph, muncul kotak dialog

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Batas atas

Batas kiri

Batas bawah

Batas kanan

Preview dokumen

Cetak tegakCetak menyamping

Ukuran spasi

4

Page 6: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

3. pada kotak ukuran spasi pilih spasi yang diinginkan 1.5 lines, single atau double,

klik Ok

C. Mengatur ukuran dan jenis huruf (font) dan mengatur perataan tulisan

Langkahnya sebagai berikut :

1. blok sebagian atau keseluruhan dokumen yang ingin diatur

2. klik pada taskbar menu berikut :

3. setelah kita pilih maka tampilan dokumen akan berubah.

Ukuran huruf standart dalam penulisan formal adalah 12 pt, font times new roman.

Untuk mengatur ukuran font, cetak tebal, miring atau garis bawah bisa dilakukan

sekaligus dengan langkah-langkah seperti diatas seperti ilustrasi berikut ; Setelah teks

dipilih dengan blok, langsung klik ikon maka teks

yang telah diblok akan berubah tampilan.

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Rata kiri

Rata tengah

Jenis huruf

Rata kanan

Rata kanan -kiri

Ukuran huruf

Cetak tebal Cetak miring Cetak Garis Bawah

5

Page 7: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

D. Menyalin dan Menghapus Teks

Ada kalanya kita ingin menulis kalimat yang sudah pernah dibuat, atau sebaliknya

menghapus kalimat yang sudah dibuat, untuk menyalin (copy) teks yang pernah dibuat

langkahnya :

1. blok teks yang ingin di copy

2. klik edit, klik copy

3. pindahkan kursor ke tempat yang diinginkan

4. klik edit klik paste

Langkah ini bisa disingkat dengan : blok teks, tekan tombol ctrl + c pindahkan kursor

kemudian tekan ctrl + v maka teks sudah ter copy.

Lembar Kerja II

1. Ketiklah teks berikut ini

2. Aturlah margin kanan 4 cm, atas 3 cm, kiri 3 cm dan bawah 3 cm, spasi antar

baris 1 spasi (single), rata kanan-kiri (justify)

3. Pada judul font : Jawa Palsu, ukuran 16 pt, tebal, miring dan garis bawah

sekaligus,

4. Alinea I font : times new roman, ukuran 14 pt tebal

5. Alinea II font : monotype corsiva, ukuran 12 pt, miring

6. Alinea III font : jawa palsu, ukuran 10 pt, tebal, miring, garis bawah.

7. Simpan lembar kerja dengan nama : latihan 2

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Kurikulum untuk anak usia dini, perlukah?Anak-anak usia dini hidup dalam dunia bermain. Meskipun demikian,tak ada salahnya jika orang tua memiliki rancangan bahan atau materi untuk mengisi hari-hari mereka. Hal yang pasti, kurikulum untuk anak usia dini haruslah sangat fleksibel, sesuai dengan kemampuan dan minat anak.Kelas-kelas prasekolah seperti Play Group (PG) atau Taman Kanak-Kanak (TK) pasti memiliki kurikulum dan target-target, namun karena tuntutan aturan formal, mau tidak mau guru akan menilai perkembangan anak secara kasar, berdasarkan akumulasi kemampuan yang dikuasai anak selama kurun waktu tertentu. Jelas penilaian itu tidak valid, karena ketika guru memasuki kurikulum mewarnai misalnya, beberapa anak mungkin belum siap dengan fase itu. Mereka mungkin menolak untuk melakukannya atau hanya membubuhkan satu coretan pendek di kertasnya, karena dia memang belum berminat.Di sinilah peran orang tua sangat dibutuhkan. Tak peduli apakah anak-anak masuk TK ataupun tidak, tugas orang tua-lah untuk memahami anak-anaknya dengan baik, sehingga tahu kapan harus memperkenalkan sebuah keterampilan, kapan harus menundanya, kapan harus memacunya lebih kencang, dan bagaimana membuat anak menjadi tertarik untuk mempelajari sesuatu tanpa harus dipaksa oleh waktu dan penilaian pihak lain .

6

Page 8: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

III. Membuat Teks Artistik, Kolom Koran dan Drop Cap

A. Word Art (teks artistic)

Perhatikan teks artistic berikut : ini

adalah contoh bentuk teks artistic yang

bisa kita buat untuk memperindah

tampilan dokumen yang ingin dibuat.

Langkahnya adalah sebagai berikut :

ketik teks yang diinginkan misalnya

“ Komputer”, kemudian

blok tersebut, klik ikon A pada tool bar

bawah berikut ini :

Kemudian akan tampil dialog box berikut :

Rosid Tamami, S.Pd Panduan Praktikum Ms Word

Ikon Word Art ( teks artistic)

Pilih salah satu bentuk yang diinginkan kemudian klik OK, maka akan muncul kotak dialog di bawah ini, maka teks artistic sudah bisa dibuat sesuai bentuk yang dinginkan

Teks yang telah di blok

Pilihan jenis font

Pilihan ukuran font

Klik OK maka word art sudah berhasil kita buat.

7

Page 9: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

B. Kolom Koran

adang kita ingin membuat sebuah dokumen seperti dalam surat kabar, yaitu

satu halaman dibagi menjadi beberapa kolom. Langkahnya adalah : ketik

terlebih dahulu teks yang diinginkan kemudian di blok semuanya, kemudian

klik format, klik coloumn maka akan muncul kotak dialog berikut :

K

C. Drop Cap

erhatikan huruf “K” dan “W” pada awal kalimat diatas, huruf besar diawal

paragraph sering kita jumpai pada penulisan di koran atau majalah, huruf besar

diawal tersebut dinamakan dengan Drop Cap, untuk membuat langkahnya

adalah : blok huruf diawal paragraph, kemudian klik format, klik dropcap, akan muncul

kotak dialog berikut :

P

Pilih bentuk kolom yang diinginkan kemudian klik OK, maka teks akan berubah.

Pilih salah satu dari tiga bentuk Drop Cap

Jenis font yang diinginkan

Jumlah baris teks yang dilewati Drop Cap

Jarak Drop Cap dengan teks

Klik OK, maka Drop Cap sudah berhasil dibuat.

Page 10: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena
Page 11: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

adang kita ingin membuat sebuah dokumen seperti dalam surat kabar, yaitu

satu halaman dibagi menjadi beberapa kolom. Langkahnya adalah : ketik

terlebih dahulu teks yang diinginkan kemudian di blok semuanya, kemudian

klik format, klik coloumn maka akan muncul kotak dialog berikut :

K

C. Drop Cap

erhatikan huruf “K” dan “W”

pada awal kalimat diatas, huruf

besar diawal paragraph sering

kita jumpai pada penulisan di koran atau

majalah, huruf besar diawal tersebut

P dinamakan dengan Drop Cap, untuk

membuat langkahnya adalah : blok

huruf diawal paragraph, kemudian klik

format, klik dropcap, akan muncul kotak

dialog berikut :

Pilih bentuk kolom yang diinginkan kemudian klik OK, maka teks akan berubah.

Pilih salah satu dari tiga bentuk Drop Cap

Jenis font yang diinginkan

Jumlah baris teks yang dilewati Drop Cap

Jarak Drop Cap dengan teks

Klik OK, maka Drop Cap sudah berhasil dibuat.

Page 12: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Lembar Kerja 3

1. Aturlah margin atas 3 cm, kanan 4 cm, kiri 3 cm bawah 3 cm

2. Aturlah spasi antar baris double (2 spasi)

3. Ketiklah teks berikut ini :

KALKULUSejarah perkembangan kalkulus bisa ditilik pada beberapa periode

zaman, yaitu zaman kuno, zaman pertengahan, dan zaman modern. Pada periode zaman kuno, beberapa pemikiran tentang kalkulus integral telah muncul, tetapi tidak dikembangkan dengan baik dan sistematis. Perhitungan volume dan luas yang merupakan fungsi utama dari kalkulus integral bisa ditelusuri kembali pada Papirus Moskwa Mesir (c. 1800 SM) di mana orang Mesir menghitung volume piramida terpancung.

S

Archimedes mengembangkan pemikiran ini lebih jauh dan menciptakan heuristik yang menyerupai kalkulus integral. Pada zaman pertengahan, matematikawan India, Aryabhata, menggunakan konsep kecil takterhingga pada tahun 499 dan mengekspresikan masalah astronomi dalam bentuk persamaan

diferensial dasar. Persamaan ini kemudian mengantar Bhāskara II pada abad ke-12 untuk mengembangkan bentuk awal turunan yang mewakili perubahan yang sangat kecil takterhingga dan menjelaskan bentuk awal dari "Teorema Rolle". Sekitar tahun 1000, matematikawan Irak Ibn al-Haytham (Alhazen) menjadi orang pertama yang menurunkan rumus perhitungan hasil jumlah pangkat empat, dan dengan menggunakan induksi matematika, dia mengembangkan suatu metode untuk menurunkan rumus umum dari hasil pangkat integral yang sangat penting terhadap perkembangan kalkulus integral. Pada abad ke-12, seorang Persia Sharaf al-Din al-Tusi menemukan turunan dari fungsi kubik, sebuah hasil yang penting dalam kalkulus diferensial. Pada abad ke-14, Madhava, bersama dengan matematikawan-astronom dari mazhab astronomi dan matematika Kerala, menjelaskan kasus khusus dari deret Taylor, yang dituliskan dalam teks

4. Simpan lembar kerjamu dengan nama Latihan 3

Page 13: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

IV. Membuat Tabel A. Tabel

Untuk membuat table langkahnya adalah : klik Table, insert, table , maka akan

muncul kotak dialog berikut :

Missal kita ingn membuat table dengan jumlah kolom 5 dan baris 4, maka isikan angka

5 pada kotak coloumn, dan 4 pada kotak rows, kemudian klik OK, maka table akan

tampil seperti berikut :

No Nama Nilai Ket

1 Doni 65 Tuntas

2 Putri 85 Tuntas

3 Bayu 55 Tidak Tuntas

Lebar kolom bisa diatur sesuai dengan kebutuhan, kemudian table sudah bisa digunakan

sesuai kebutuhan. Untuk mengatur lebar kolom caranya arahkan pointer ke garis vertical

table sampai muncul tanda panah kemudian tahan mouse dan geser, maka lebar kolom

akan berubah.

B.Memperindah Tampilan Tabel

Untuk memperindah tampilan table, seperti memberi arsiran, garis tebal maka

langkahnya adalah : untuk membuat arsiran (shading) langkahnya blok baris table yang

diinginkan seperti berikut :

Pilihan jumlah kolom

Pilhan jumlah baris

Page 14: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Langkah berikutnya klik format, klik border and shading, akan muncul kotak dialog

berikut :

Untuk menambah arsiran klik shading, untuk merubah baris klik border. Setelah klik

shading maka akan muncul kotak dialog berikut :

Ini adalah hasil table dengan arsiran 20 % dan border garis ganda.

No Nama Nilai Ket

1 Doni 65 Tuntas

2 Putri 85 Tuntas

3 Bayu 55 Tidak Tuntas

Cobalah membuat dan memperindah table dengan kreasimu sendiri.

Preview tampilan

Mengatur baris tabel

Mengatur arsiran

Pengaturan ketebalan arsiran. Setelah dipilih ketebalan klik OK, table akan terarsir seperti berikut ini

Page 15: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

V. Menyisipkan Gambar dan Membuat Objek AutoShape

A. Menyisipkan Gambar

Untuk menyisipkan gambar maka langkahnya adalah klik Insert, Picture, clipart

sehingga muncul kotak dialog disamping editor berikut :

B. Membuat Objek AutoShape

Banyak objek yang bisa kita buat di word seperti garis, lingkaran, segitiga, segi

empat dan bentuk-bentuk yang lain. Langkahnya tinggal klik pada bentuk yang disajikan

di toolbar bawah

Setelah dipilih salah satu bentuk autosahpe, maka pointer akan berubah menjadi

tanda +, kemudian arahkan pointer ke editor word kemudian klik maka objek akan

terbentuk, untuk membuat objek autoshape yang lain klik autoshape, kemudian pilih

bentuk yang diinginkan seperti berikut :

Klik salah satu gambar, kemudian klik insert maka gambar yang terpilih akan masuk ke editor word seperti berikut :

Membuat objek lingkaran

Membuat objek segi empatMembuat objek autoshape dengan berbagai bentuk

Page 16: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Lembar Kerja V1. Buatlah table berikut ini

No Nama Nilai

IPA MTK B.INGGRIS

1 Joko 80 50 45

2 Suparman 50 50 55

3 Maha Dewi 80 75 90

2. Sisipkan gambar berikut ini

3. Buatlah bentuk autoshape berikut ini

4. simpan lembar kerjamu dengan nama latihan 5

Page 17: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

VI. Membuat Rumus MatematikaA. Superscrip dan Subscrip

Untuk menulis bentuk pangkat misalnya y2 atau CO2 langkahnya ketik y2,

kemudian angka 2 diblok, kemudian klik format, font sampai muncul kotak dialog

berikut :

B. Microsoft Equation

Untuk men set rumus-rumus matematika yang rumit dan panjang dapat kita

gunakan Microsoft equation atau La Tex untuk yang lebih lengkap lagi. Langkahnya

sebagai berikut :klik insert, objek sampai muncul kotak dialog berikut :

Centang superscript untuk pangkat dan subscript untuk tulisan dibawah seperti H2O, kemudian klik OK

Sorot Microsoft Equation 3.0 kemudian klik OK maka akan muncul editor equation berikut

Hasil rumus yang dibuatPilihan bentuk rumus yang bisa dibuat

Page 18: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

Bentuk rumus yang bisa dibuat seperti berikut ini

Dan banyak lagi bentuk rumus-rumus matematis yang bisa di set. Silahkan dicoba

sendiri.

Lembar Kerja 6

Tulislah rumus-rumus matematika berikut ini

1.

2.

3.

4.

5.

Simpan lembar kerjamu dengan nama latihan 6

Page 19: Mengenal Microsot Word · Web viewI. Memulai Microsot Word S oftware Microsoft Word atau disingkat MS-Word, merupakan program pengolah kata berbasis windows yang sangat populer, karena

VII. Mencetak Lembar Kerja

Lembar kerja yang sudah dibuat dan kita simpan dapat kita cetak dilayar (print

preview) dan dicetak dikertas. Langkahnya adalah untuk print preview, klik file, Print

Preview, maka lembar kerja akan muncul dilayar.

Untuk mencetak kedalam kertas, langkahnya klik, print kemudian muncul kotak

dialog berikut :

Setelah semua diisi klik OK , maka lembar kerja sudah tercetak dari printer…..

Lembar Kerja 7

1. Bukalah semua lembar kerja yang telah kamu buat

2. cetaklah masing-masing lembar kerja tadi rangkap 2

Pilihan jenis printer

Halaman yang ingin dicetak

Banyak lembar yang ingin dicetak