Mengelola Sumber Daya Manusia dan Hubungan Tenaga Kerja

15

description

Mata Kuliah Bisnis Pengantar Bersama Pak Iskandar pada pertemuan ketiga

Transcript of Mengelola Sumber Daya Manusia dan Hubungan Tenaga Kerja

  • Manajemen Sumber Daya ManusiaManajemen SDM : Serangkaian aktivitas organisasi yang diarahkan pada usaha untukMenarik Tenaga Kerja,Mengembangkan,Mempertahankan angkatan kerja yang efektif.

  • Perencanaan SDM Merupakan titik Awal Penarikan tenaga Kerja.Melibatkan :Analisis pekerjaan Perkiraan permintaan dan penawaran tenaga kerja.

  • Analisis pekerjaan1) Analisis pekerjaan: Analisis sistematis terhadap pekerjaan-pekerjaan dalam organisasi. Terdiri :Deksripsi pekerjaan : Evaluasi sistematis terhadap tugas-tugas, lingkungan kerja, alat, bahan, dan perlengkapan yang berkaitan dengan pekerjaan.Spesifikasi pekerjaan : Penjabaran keterampilan, kemampuan, dan keterangan-keterangan lain yang dibutuhkan untuk melakukan suatu pekerjaan.

  • Memperkirakan Permintaan dan Penawaran SDM.Meramalkan penawaran internal (internal supply) jumlah dan jenis karyawan yang akan berada di perusahaan pada satu waktu tertentu di masa mendatang.Meramalkan penawaran eksternal (external supply) jumlah dan jenis orang yang akan tersedia bagi proses rekrutmen dari semua pasar tenaga kerja.

    Memerlukan : Bagan Penggantian (replacement Place)Sistem Informasi karyawan (employee information system)Persediaan ketrampilan (skill inventories)

  • Menyesuaikan Permintaan dan penawaran SDM

    Kekurangan SDM : Pekerjakan karyawan baruPelatihan karyawan lama, memperpanjang masa pensiun, Labour saving, Peningkatan produktivitas

    Surplus SDM : Memindahkan (rotasi), Zero growth, pensiun dini, Memecat.

  • Penyusunan staffPerekrutan merupakan proses untuk menarik orang-orang yang memenuhi syarat dalam melamar lowongan kerja. Perekrutan internal berarti mempertimbangkan karyawan yang ada sebagai calon kebijakan yang membantu membangun semangat kerja dan menjaga karyawan bermutu tinggi. Perekrutan eksternal dilakukan dengan menarik orang dari luar organisasi.

  • Metode-metode perekrutan eksternal Iklan lowongan, Wawancara kampusPenggunaan agen kerja atau perusahaan pencari eksekutif Perekrutan serikat buruhRujukan dari karyawan yang ada. .

  • Proses seleksiFormulir AplikasiTest : Intelejensia, Kepribadian, KesehatanWawancara Teknik Lain : Test obat2an, ..

  • *

  • PelatihanPelatihan saat bekerja (on the job training) terjadi saat karyawan sedang bekerja. Pelatihan di luar tempat kerja (off the job training ) berlangsung pada lokasi di luar tempat bekerja dimana lingkungan yang terkontrol memungkinkan studi yang terfokus. Pelatihan simulasi (vestibule training) pelatihan di luar tempat kerja di lingkungan kerja yang disimulasi.

  • Penilaian kinerjaPenilaian kinerja : menunjukkan seberapa baiknya pekerja melakukan pekerjaannya.

  • Sistem kompensasiSistem kompensasi penetapan imbalan yang diberikan organisasi kepada individu sebagai balas jasa atas kesediaan mereka untuk melakukan berbagai pekerjaan dan tugas dalam organisasi.

    Upah: Kompensasi dalam bentuk uang yang dibayarkan berdasar jumlah waktu yang digunakan untuk bekerja.Gaji: Kompensasi dalam bentuk uang yang dibayarkan karena seseorang melaksanakan tanggung jawab pekerjaan

  • Sistem kompensasi ............ contProgram insentif: Program upah yang khusus dirancang untuk memotivasi kinerja yang tinggi.Tunjangan kompensasi selain upah dan gaji terdiri atas persentase besar dari kebanyakan anggaran kompensasi. Tunjangan pensiun sebagai jaminan sosial dan Asuransi kompensasi pekerja (asuransi keselematan kerja)

  • Tantangan Baru di Lingkungan Kerja yang terus BerubahMengelola Keanekaragaman angkatan kerja Mengelola Pekerja berilmu -ProfesiPekerja Paruh Waktu, Temporer, OutsourcingIsu- isu Perburuhan, Serikat pekerja

    *