Membuat Saos Tomat

2
. Cucilah tomat dengan air yang mengalir hingga bersih. 2. Didihkan air di dalam panci. 3. Masukkan tomat ke dalam air yang mendidih. Lakukan cara ini sebentar saja karena jika terlalu lama tomatnya akan hancur, kemudian angkat. Pencelupan ini bertujuan agar kulit tomat mudah terkelupas. 4. Setelah dingin, kupaslah tomat dan keluarkan lah isi tomat serta buang bijinya hingga benar-benar bersih. 5. Blenderlah tomat hingga benar-benar halus. 6. Masukkanlah tomat yang telah di blender ke dalam wajan panas tanpa minyak. 7. Tambahkanlah gula dan garam. Hal ini bertujuan agar tomat yang kita buat tahan lama. 8. Aduklah secara perlahan sampai kandungan air hilang dan saos tomatpun mengental. 9. Selanjutnya dinginkanlah saos tomat hingga benar-benar dingin. 10. Saos tomat pun telah jadi dan siap untuk digunakan. Nah sobat sekalian, itulah beberapa langkah dalam membuat saos tomat. Semoga artikel Tips Cara Membuat Saos Tomat Sendiri di atas bisa bermanfaat bagi anda semua. Selain itu baca juga artikel lain mengenai manfaat jus tomat bagi kesehatan . Terima kasih atas kunjungan anda dan ingatlah untuk selalu bersyukur. 250 gr Tomat segar 50 gr Gula pasir (atau sesuai selera) 1 sendok teh Garam 2 Sendok makan Tepung Maizena 75 gr Cabe (atau sesuai selera)

description

cara membuat saos tomat

Transcript of Membuat Saos Tomat

. Cucilah tomat dengan air yang mengalir hingga bersih.

2. Didihkan air di dalam panci.

3. Masukkan tomat ke dalam air yang mendidih. Lakukan cara ini sebentar saja karena jika terlalu lama tomatnya akan hancur, kemudian angkat. Pencelupan ini bertujuan agar kulit tomat mudah terkelupas.

4. Setelah dingin, kupaslah tomat dan keluarkan lah isi tomat serta buang bijinya hingga benar-benar bersih.

5. Blenderlah tomat hingga benar-benar halus.

6. Masukkanlah tomat yang telah di blender ke dalam wajan panas tanpa minyak.

7. Tambahkanlah gula dan garam. Hal ini bertujuan agar tomat yang kita buat tahan lama.

8. Aduklah secara perlahan sampai kandungan air hilang dan saos tomatpun mengental.

9. Selanjutnya dinginkanlah saos tomat hingga benar-benar dingin.

10. Saos tomat pun telah jadi dan siap untuk digunakan.

Nah sobat sekalian, itulah beberapa langkah dalam membuat saos tomat. Semoga artikel Tips Cara Membuat Saos Tomat Sendiri di atas bisa bermanfaat bagi anda semua. Selain itu baca juga artikel lain mengenai manfaat jus tomat bagi kesehatan. Terima kasih atas kunjungan anda dan ingatlah untuk selalu bersyukur.

250 gr Tomat segar50 gr Gula pasir (atau sesuai selera)1 sendok teh Garam2 Sendok makan Tepung Maizena75 gr Cabe (atau sesuai selera)

Alat :

Kompor gas (tidak wajib. dapat juga menngunakan tungku)PanciWajan/SaucepanBlenderBotol kaca (bisa memanfaatkan bekas tempat saus buatan pabrik)

Cara membuat :

Masukkan air kedalamPanci, lalu rebus hingga mendidih. Setelah mendidih, masukkan Cabe dan Tomat.(untuk tomatnya jangan terlalu lama karena tomat akan hancur). Kemudian kupas kulitnya dan ambil biji-bijinya. Di sini yang akan kita gunakan adalah daging buahnya saja. Blenderdaging buah tomat sampai halus, lalu masukkan tomat yang sudah halus ke dalamWajan/Saucepanpanas tanpa minyak. Masukkan Gula pasir, Garam dan Tepung Maizena, aduk-aduk hingga mengental, tambahkan juga cabe yang sudah dihaluskan untuk menambah sensasi pedas. Angkat lalu dinginkan.(Fungsi lain gula dan garam disini, selain menambah cita rasa, juga digunakan sebagai pengawet alami). Simpan dalam botol yang sudah tersedia. Cuci bersih botol sebelum digunakan atau bisa dengan cara merebusnya terlebih dahulu.Di dalam Kulkas, Saus Tomat bikinan anda tadi bisa tahan selama kurang lebih 6 minggu.