Membuat Direktori Website.docx

4
Membuat Direktori Website 8 April 2012 pukul 9:58 Direktori Website yang dimaksud disini merupakan kumpulan link ke alamat URL dari website yang menyajikan informasi terkait teknologi informasi. Pembaca akan menambahkan link website sesuai kategori Direktori Website yang telah dibuat sebelumnya yaitu [Pemrograman], [Pengembangan Web], dan [Tips & Tricks]. Sebagai contoh, link website yang akan ditambahkan adalah seperti tersebut di bawah ini: [Pemrograman] - PHP Scripting Language: http://php.net/manual/en/index.php - Visual Basic Development Skills: http://msdn.microsoft.com/en-us/vstudio/hh388568 [Pengembangan Web] - Webmaster Resource Center: http://www.ilmuwebsite.com/ [Tips & Tricks] - Tips dan Trik Komputer: http://www.tipstrikkomputer.com/ - Tips n Trick: http://www.tipsntrick.net/ Sebagai Administrator Joomla, Pembaca dapat menambahkan link website tersebut di atas dengan memanfaatkan fitur [Weblinks] yang tersedia pada menu [Components] di dalam halaman backend Joomla. Caranya adalah seperti berikut ini: Login ke dalam backend Joomla (halaman Administrator), Klik menu [Components|Weblinks|Links] dan lanjutkan dengan klik New,

Transcript of Membuat Direktori Website.docx

Membuat Direktori Website8 April 2012 pukul 9:58Direktori Website yang dimaksud disini merupakan kumpulan link ke alamat URL dari website yang menyajikan informasi terkait teknologi informasi. Pembaca akan menambahkan link website sesuai kategori Direktori Website yang telah dibuat sebelumnya yaitu [Pemrograman], [Pengembangan Web], dan [Tips & Tricks].Sebagai contoh, link website yang akan ditambahkan adalah seperti tersebut di bawah ini: [Pemrograman] - PHP Scripting Language: http://php.net/manual/en/index.php - Visual Basic Development Skills: http://msdn.microsoft.com/en-us/vstudio/hh388568 [Pengembangan Web] - Webmaster Resource Center: http://www.ilmuwebsite.com/ [Tips & Tricks] - Tips dan Trik Komputer: http://www.tipstrikkomputer.com/ - Tips n Trick: http://www.tipsntrick.net/Sebagai Administrator Joomla, Pembaca dapat menambahkan link website tersebut di atas dengan memanfaatkan fitur [Weblinks] yang tersedia pada menu [Components] di dalam halaman backend Joomla.Caranya adalah seperti berikut ini: Login ke dalam backend Joomla (halaman Administrator), Klik menu [Components|Weblinks|Links] dan lanjutkan dengan klik New,

Kemudian pada halaman Web Links Manager: Web Link, isikan judul Website pada Title, isikan URL website pada URL, pilih kategori yang sesuai pada Category, dan akhiri dengan klik Save & Close,

Lakukan langkah yang sama untuk menambahkan link Website lainnya.Langkah-langkah membuat Direktori Website seperti dijelaskan di atas hanya dapat dilakukan di halaman backend Joomla oleh Anda sebagai Administrator website Joomla. Adapun User yang diberi hak mengirimkan link website untuk ditambahkan ke dalam Direktori Website, dapat melakukannya melalui Menu User yang akan disiapkan mengikuti penjelasan (yang menurut rencana akan ditulis) di Notes-8.Direktori Website yang telah Pembaca buat mengikuti langkah-langkah di atas, akan terlihat di halaman Web Links Manager: Web Links seperti pada gambar di bawah ini.

Tulisan ini bermaksud membantu siapapun untuk membuat website Joomla di PC/Laptop berdasarkan pengalaman penulis, dengan tanpa kendaladan kerusakan apapun yang muncul sebagai akibat. Meskipun demikian, tidakada pernyataan atau jaminan apapun akan diperoleh hasil yang sama denganmengikuti tulisan ini. Dengan kata lain, penulis tidak bertanggungjawabkepada apapun atau siapapun apabila tidak memenuhi kebutuhan, atauterdapat ketidaksesuaian hasil atau ketidakberhasilan atau kerusakan atauhal lainnya yang mungkin muncul sebagai akibat dari mengikuti tulisan ini.-bacalah... pahamilah... praktekkanlah secara bijak-