MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9...

50
MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. [email protected] www.agusjero.blogspot.com

Transcript of MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9...

Page 1: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH

DI PROVINSI GORONTALO

Makassar, 9 Mei 2018

DR. AGUSSALIM, SE, MS. [email protected]

www.agusjero.blogspot.com

Page 2: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

OUTLINE

Penjelasan singkat tentang kajian;

Overview dinamika kemiskinan di Provinsi Gorontalo;

Temuan lapangan menurut tipologi wilayah;

Kesimpulan umum dan rekomendasi kebijakan.

Page 3: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Penjelasan SingkatTentang Kajian

Page 4: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Riset Kolaboratif

BAPPPEDAPROV.

GORONTALO

TENAGA AHLI

(UNHAS)

ENUMERA-TOR (UNG)

TIM PENELITI(UNG)

Page 5: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Gagasan Awal Kajian: Dua Tantangan

Angka kemiskinan yang masih relatif tinggi dan penurunan angka kemiskinan yang

berjalan lambat.

Page 6: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Tujuan Kajian

Memotret dan memahami kondisi dan karakteristikkemiskinan;

Mengetahui akses penduduk miskin terhadap layanan publikdan sumberdaya;

Memahami lingkungan yang berpengaruh terhadap terjadinyakemiskinan dan partisipasi sosial penduduk miskin.

Mengidentifikasi potensi dan peluang yang dapat dimanfaatkanoleh kaum miskin untuk memperbaiki kehidupan mereka;

Merekomendasikan upaya penanggulangan kemiskinan.

Page 7: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Lokus Kajian: Tiga Tipologi Wilayah

PERKOTAAN

PESISIR

PERDESAAN

Page 8: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Metode yang digunakan dalam kajian ini adalah metodedeskriptif-kualitatif yang dilengkapi dengan analisa kuantitatifterhadap data sekunder. Analisis kualitatif digunakan untukmenggali informasi yang lebih mendalam yang tidak bisaditangkap oleh data-data statistik makro dalam analisiskuantitatif. Pada umumnya, penelitian dan kajian tentangkemiskinan menggunakan metode deskriptif-kualitatif.

Metode Penelitian

Page 9: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Lokasi Pengambilan Data

No. TipologiWilayah

Kabupaten/Kota Kecamatan Kelurahan/Desa

1. Perkotaan Kota Gorontalo Kota Barat Lekobalo

2. Perdesaan Kab. Boalemo WonosarI Saritani

Kab. Pohuwatu Pattilanggio Balayo

Kab. Gorontalo Pulubala Toyidito

3. Pesisir Kab. Gorontalo Utara Kuandang Tihengo

Kab. Bone Bolango Kabila Bone Huangobotu

Teknik penarikan sampel lokasi: multistage area sampling

Page 10: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Overview Kemiskinandi Provinsi Gorontalo

Page 11: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Komparasi Kemiskinan Antar Provinsi

0.00

5.00

10.00

15.00

20.00

25.00

30.00

DK

I Jak

arta

Bal

i

Kal

iman

tan

sel

atan

Ban

gka

Bel

itu

ng

Kal

iman

tan

Te

nga

h

Ban

ten

Kep

ula

uan

Ria

u

Kal

iman

tan

Tim

ur

Mal

uku

Uta

ra

Sum

ate

ra B

arat

Kal

iman

tan

Uta

ra

Ria

u

Kal

iman

tan

Bar

at

Sula

wes

i Uta

ra

Jam

bi

Jaw

a B

arat

Sula

wes

i Sel

atan

Sum

ate

ra U

tara

Ind

on

esia

Sula

wes

i Bar

at

Jaw

a Ti

mu

r

Sula

wes

i Ten

ggar

a

Jaw

a Te

nga

h

DI Y

ogy

akar

ta

Sum

ate

ra S

elat

an

Lam

pu

ng

Sula

wes

i Ten

gah

Nu

sa T

engg

ara

Bar

at

Ben

gku

lu

Ace

h

Go

ron

talo

Mal

uku

Nu

sa T

engg

ara

Tim

ur

Pap

ua

Bar

at

Pap

ua

Page 12: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Komparasi Kemiskinan di Indonesia

Papua

Papua Barat

NTT

MalukuBengkulu

Gorontalo

NTB Aceh

Sulteng

Lampung

Sumsel

Jawa Tengah

DIY

Sultra

Jawa Timur

Sulbar

Sumut

Sulsel

Jawa Barat

Lampung JambiKalbar

RiauSumbar

KaltaraKaltim

MalutKalteng

Banten

SulutBabelKalsel

Bali

DKI Jkt

0

500,000

1,000,000

1,500,000

2,000,000

2,500,000

3,000,000

3,500,000

4,000,000

4,500,000

5,000,000

0.00 5.00 10.00 15.00 20.00 25.00 30.00

Jum

lah

Pen

du

du

k M

iski

n

Persentase Penduduk Miskin

Page 13: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Komparasi Kemiskinan di Pulau Sulawesi, Maret 2017

198.88

417.87

813.07

331.71

205.37149.76

8.10

14.14

9.38

12.81

17.65

11.30

0.00

2.00

4.00

6.00

8.00

10.00

12.00

14.00

16.00

18.00

20.00

0.00

100.00

200.00

300.00

400.00

500.00

600.00

700.00

800.00

900.00

SulawesiUtara

SulawesiTengah

SulawesiSelatan

SulawesiTenggara

Gorontalo SulawesiBarat

Pe

rse

nta

se P

en

du

du

k M

iski

n

Jum

lah

Pe

nd

ud

uk

Mis

kin

Jumlah Persentase

Page 14: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Perkembangan Kemiskinan di Prov. Gorontalo

257,688 257,588 259,100 255,000

273,800

241,900

221,600 224,600

209,900198,420

186,440 191,440 194,169206,843 203,190 205,374

32.12

29.25 29.01 29.05 29.13

27.35

24.88 25.01

23.19

18.7517.33 17.51 17.44

18.32 17.72 17.65

0.00

5.00

10.00

15.00

20.00

25.00

30.00

35.00

0

50,000

100,000

150,000

200,000

250,000

300,000

20

02

20

03

20

04

20

05

20

06

20

07

20

08

20

09

20

10

Mare

t 20

11

Mare

t 20

12

Mare

t 20

13

Mare

t 20

14

Mare

t 20

15

Mare

t 20

16

Mare

t 20

17

Pe

rse

nta

se P

en

du

du

kM

iski

n

Jum

lah

Pe

nd

ud

uk

Mis

kin

Jumlah Persentase

Page 15: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Perkembangan Kemiskinan Menurut Wilayah

5.64

24.52

0

5

10

15

20

25

30

35

40

20

07

20

08

20

09

20

10

Mare

t 20

11

Sep

t 20

11

Mare

t 20

12

Sep

t 20

12

Mare

t 20

13

Sep

t 20

13

Mare

t 20

14

Perkotaan Perdesaan

11.62

88.38

Perkotaan Perdesaan

Page 16: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Perkembangan Kemiskinan: P1 dan P2

0.000

1.000

2.000

3.000

4.000

5.000

6.000

20

07

20

08

20

09

20

10

Maret 2

01

1

Maret 2

01

2

Maret 2

01

3

Maret 2

01

4

Maret 2

01

5

Maret 2

01

6

Maret 2

01

7

P1 P2

Page 17: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

32,290

78,360

31,66027,800

20,650

12,430

21.11 21.03 21.17

17.97 18.51

6.05

0

5

10

15

20

25

0

10,000

20,000

30,000

40,000

50,000

60,000

70,000

80,000

90,000

Bualemo Gorontalo Pohuwato BoneBolango

GorontaloUtara

KotaGorontalo

Pe

rse

nta

se P

en

du

du

kM

iski

n

Jum

lah

Pe

nd

ud

uk

Mis

kin

Jumlah Persentase

Angka Kemiskinan Menurut Kab./Kota, 2016

Page 18: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Perkembangan Kemiskinan Menurut Kab./Kota

0

5

10

15

20

25

30

35

40

2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016

Bualemo

Gorontalo

Pohuwato

Bone Bolango

Gorontalo Utara

Kota Gorontalo

Page 19: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kemiskinan Vs Pertumbuhan

Pertumbuhan ekonomi yang melambat telah menyulitkan upaya pengentasan

kemiskinan.

Page 20: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Dinamika Pertumbuhan Ekonomi

0

1

2

3

4

5

6

7

8

9

20

01

20

02

20

03

20

04

20

05

20

06

20

07

20

08

20

09

20

10

20

11

20

12

20

13

20

14

20

15

20

16

Meskipun masih berada di atas angka Nasional, namunpertumbuhan ekonomi Gorontalo cenderung melambat dalamempat tahun terakhir.

Page 21: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Tingkat Pengangguran ….

Tingkat pengangguran terbuka (TPT) Gorontalo berada di bawahangka Nasional, dan menurun cukup tajam pada 2016.

PROVINSI 2011 2012 2013 2014 2015 2016

Sulawesi Utara 8.62 7.79 6.68 7.54 9.03 6.18

Sulawesi Tengah 4.01 3.93 4.27 3.68 4.10 3.29

Sulawesi Selatan 6.56 5.87 5.10 5.08 5.95 4.80

Sulawesi Tenggara 3.06 4.04 4.46 4.43 5.55 2.72

Gorontalo 4.26 4.36 4.12 4.18 4.65 2.76

Sulawesi Barat 2.82 2.42 2.33 2.08 3.35 3.33

Indonesia 6.56 6.14 6.25 5.94 6.18 5.61

0.00

1.00

2.00

3.00

4.00

5.00

6.00

7.00

2011 2012 2013 2014 2015 2016

Gorontalo Indonesia

Page 22: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kendala Fiskal

Upaya penanggulangan kemiskinan menjadi tidak mudah karena kapasitas fiskal yang

relatif terbatas.

Page 23: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Belanja Daerah Menurut Klasifikasi Ekonomi

-

200,000,000,000.00

400,000,000,000.00

600,000,000,000.00

800,000,000,000.00

1,000,000,000,000.00

1,200,000,000,000.00

1,400,000,000,000.00

1,600,000,000,000.00

2012 2013 2014 2015 2016

296,922,957,084

Belanja Lainnya Belanja Modal

Belanja Barang dan Jasa Belanja Pegawai

0%

10%

20%

30%

40%

50%

60%

70%

80%

90%

100%

2012 2013 2014 2015 2016

Belanja Lainnya Belanja Modal

Belanja Barang dan Jasa Belanja Pegawai

Struktur belanja daerah, didominasi oleh belanja barang dan jasaserta belanja lainnya dengan kecenderungan yang meningkat. Namun proporsi belanja modal cenderung menurun di 2016.

18,61%

Page 24: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Temuan LapanganMenurut Tipologi Wilayah

Page 25: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Rata-rata Jumlah ART

Perkotaan Perdesaan Pesisir

6 5 6

5,54

Page 26: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kelompok Umur ART

Kelompok Umur Perkotaan Perdesaan Pesisir Total

< 5 tahun 10,57 7.23 12.33 8.96

6 – 12 tahun 15,45 15.02 15.07 15.08

13 – 20 tahun 21,14 22.68 22.95 22.49

21 – 57 tahun 48,78 46.83 46.58 46.98

> 57 tahun 5,69 8.25 3.08 6.49

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Page 27: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Keadaan SDM RTM

0.00

5.00

10.00

15.00

20.00

25.00

30.00

35.00

40.00

45.00

50.00

Tidakpernahsekolah

Tidaktamat SD

Tamat SD SLTP SLTA Perguruantinggi

2.39

31.61

46.08

10.49 9.30

0.130.00

10.00

20.00

30.00

40.00

50.00

60.00

Tidakpernahsekolah

Tidaktamat SD

Tamat SD SLTP SLTA Perguruantinggi

Perkotaan Perdesaan Pesisir

Page 28: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Keadaan SDM RTM (Lanj…)

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Perkotaan Perdesaan Pesisir

3.57

12.29

3.8

Melek Huruf Buta Huruf

90.59

9.41

Melek Huruf Buta Huruf

Page 29: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kondisi Ketenagakerjaan RTM

0.00

10.00

20.00

30.00

40.00

50.00

60.00

54.93

45.07

Tidak Bekerja Bekerja

0

10

20

30

40

50

60

Perkotaan Perdesaan Pesisir

Tidak Bekerja Bekerja

Page 30: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Pengeluaran RTM

0

200,000

400,000

600,000

800,000

1,000,000

1,200,000

1,400,000

1,600,000

1,800,000

Perkotaan Perdesaan Pesisir Rata-rata

1,469,0401,349,782

1,677,641

1,498,821

Page 31: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Komposisi Pengeluaran RTM

67.19

32.81

Perkotaan

74.59

25.41

Perdesaan

61.97

38.03

Pesisir

67.46

32.54

Makanan

Non-Makanan

Page 32: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kondisi Tempat Tinggal Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Luas lantai bangunan

< 24 M2 36.00 75.00 16.67 56.2535 M2 32.00 19.23 55.00 30.0045 M2 12.00 3.21 3.33 4.17>45 M2 20.00 2.56 23.33 9.58

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Jenis lantai tempattinggal

Semen 72.00 76.13 65.00 72.61Tanah 20.00 10.97 0.00 9.13Kayu Murahan 0.00 4.52 13.33 6.22Lainnya 8.00 8.39 21.67 12.03

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Jenis dinding tempat tinggal

Papan 12.00 56.41 33.33 46.06Bambu 36.00 31.41 8.33 26.14Rumbia 0.00 0.64 3.33 1.24Lainnya 52.00 11.54 55.00 26.56

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Jenis atap tempat tinggal

Seng 92.00 63.46 93.33 74.06Genteng 4.00 0.00 0.00 0.42Rumbia 0.00 32.69 6.67 22.59Lainnya 1.00 3.85 0.00 2.93

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Keadaan Tempat Tinggal RTM

Page 33: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kondisi Tempat Tinggal Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Fasilitas buang air besar

Umum 68.00 53.90 53.33 55.60Milik Sendiri 32.00 6.49 35.00 15.95Lainnya 0.00 39.61 11.67 28.45

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Sumber peneranganrumah

PLN 96.00 76.43 95.00 83.40Genset Desa 0.00 0.64 0.00 0.41Petromax 0.00 3.82 0.00 2.49Lainnya 4.00 19.11 3.33 13.69

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Sumber air bersih

ST 36.00 51.59 36.67 46.28STT 4.00 44.59 25.00 35.54Air Sungai 0.00 1.27 0.00 0.83Air Hujan 0.00 0.00 0.00 0.00Lainnya 60.00 2.55 38.33 17.36

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Bahan bakar untuk memasak

Gas 51,85 21.79 75.00 38.87Minyak 18,52 0.00 1.56 2.43Kayu Bakar 29,63 78.21 23.44 58.70Lainnya 0.00 0.00 0.00 0.00

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Keadaan Tempat Tinggal RTM (Lanj…)

Page 34: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Akses Terhadap Pendidikan

Rincian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Jarak rumah ke sekolah

< 1 Km 74.00 27.56 68.33 42.42

1-5 Km 20.00 66.67 26.67 51.87

>5 Km 6.00 5.77 5.00 5.71

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Anggota rumah tangga usia sekolahyang masih bersekolah

60.00 67.74 86.67 71.67

Anggota rumah tangga usia sekolahyang tidak sekolah

40.00 32.26 13.33 28.33

Menerima bantuan sekolah 80.00 84.40 87.04 84.83

Alasan tidaksekolah

Jauh 20.00 10.26 7.69 10.53

Tidak ada biaya 60.00 48.72 7.69 40.35

Membantu orang tua

0.00 25.64 30.77 24.56

Lainnya 20.00 15.38 53.85 24.56

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Page 35: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Akses Terhadap Kesehatan

Rincian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Tempat berobatketika sakit

Puskesmas 100.00 96.15 87.50 94.76

Poliklinik 0.00 0.00 4.17 0.87

Dukun 0.00 3.85 4.17 3.49

Lainnya 0.00 0.00 4.17 0.87

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Memiliki asuransi (BPJS, lainnya) 100.00 87.82 85.00 88.38

Tidak memiliki asuransi 0.00 12.18 15.00 11.62

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Jarak rumah kepuskesmas

< 1 Km 42.86 22.44 10.17 21.19

1 – 5 Km 42.86 58.97 88.14 64.83

> 5 Km 14.29 18.59 1.69 13.98

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Page 36: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Aset RTM

Aset Rumah Tangga Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Kepemilikanbangunantempat tinggal

Milik Sendiri 82.61 89.61 93.22 89.83

Sewa 0.00 0.00 1.69 0.42

Milik Keluarga/ Pinjam 17.39 10.39 3.39 9.32

Lainnya 0.00 0.00 1.69 0.42

Total 100 100.00 100.00 100.00

Aset lainnya

Motor 32.00 26.92 15.00 24.48

Sepeda 24.00 3.21 1.67 4.98

Emas 8.00 3.85 3.33 4.15

TV 84.00 33.97 80 50.62

Kulkas 40.00 5.13 18.33 12.03

Hewan Ternak 4.00 24.36 31.67 24.07

Lainnya 0.00 12.82 8.33 10.37

ART memiliki tabungan 0.00 12.82 10.00 11.98

Page 37: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Partisipasi Sosial

Uraian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Anggota rumahtangga yang terlibat dalamorganisasi sosial

Kelompok tani 0.00 57.05 0.00 38.86

Kelompok nelayan 26.67 0.00 60.34 17.03

Dasawisma 13.33 5.77 0.00 4.80

Lainnya 6.67 0.00 6.80 2.18

Tidak terlibat 53.33 37.18 32.86 37.12

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Keaktifan

Sangat aktif 14.29 12.30 0.00 8.51

Aktif 28.57 83.61 79.66 80.32

Tidak aktif 57.14 4.10 20.34 11.17

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Jenis kegiatan yang selalu terlibat

Gotong royong 25.00 87.10 85.19 82.63

Pengajian 33,33 5.65 11.11 8.95

Arisan 41,67 4.03 1.85 5.79

Lainnya 0.00 3.23 1.85 2.63

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Pernah mengikutikegiatan lainnya

Musrenbang 8.33 16.02 12.33 14.73

Pertemuan RT/RW 54,17 16.41 28.77 21.53

Pertemuan desa/kel. 29,17 56.25 57.53 54.67

Pengurus masjid 4,17 10.16 1.37 7.93

Lainnya 4,17 1.17 0.00 1.13

Page 38: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Lingkungan Sosial

Uraian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Memperoleh bantuan darilingkungan sekitar

Ya 44.00 79.49 57.63 70.42

Tidak 56.00 20.51 42.37 29.58

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Tetangga peduli ketika kitamembutuhkan bantuan

Peduli 88.00 96.15 90.00 93.78

Tidak 12.00 3.85 10.00 6.22

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Bantuan yang seringdiminta pada tetangga

Pinjaman uang 76.19 61.18 69.64 64.63

Makanan 4.76 26.97 28.57 25.33

Lainnya 19.05 11.84 1.79 10.04

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Pernah mengikutikegiatan lainnya

Musrenbang 8.33 16.02 12.33 14.73

Pertemuan RT/RW 54,17 16.41 28.77 21.53

Pertemuan desa/kel. 29,17 56.25 57.53 54.67

Pengurus masjid 4,17 10.16 1.37 7.93

Lainnya 4,17 1.17 0.00 1.13

Memperoleh perlakuantidak menyenangkanketika meminta bantuantetangga

Pernah 21.74 1.92 14.28 5.11

Tidak pernah 78.26 98.08 85.71 94.89

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Page 39: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Potensi dan Peluang

Rincian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Memiliki keterampilan 32.00 23.08 16.67 22.41

Jenis keterampilan dimiliki

Pertukangan 0.00 38.71 50.00 34.69

Menjahit 37.50 12.90 0.00 14.29

Perbengkelan 0.00 16.13 0.00 10.20

Kerajinan, olahanmakanan, dll.

62.50 32.26 50.00 40.82

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Kegiatan ekonomi yang berkembang disekitar tempat tinggal yang memungkinkan untuk terlibat

Pertukangan 0.00 7.05 5.00 5.81

Perdagangan 44.00 12.18 20.00 17.43

Usaha kerajinan 4.00 1.28 3.33 2.07

Pengolahan komoditas 0.00 35.90 8.33 25.31

Lainnya 0.00 12.18 18.33 12.45

Total 48.00 68.59 55.00 63,07

Usaha yang ingin dilakukan jika mendapat bantuan modal

Pertukangan 12.00 9.38 6.67 8.98

Perdagangan 12.00 48.13 61.67 47.76

Usaha kerajinan 0.00 11.25 1.67 7.76

Lainnya 40.00 21.25 26.67 24.49

Total 64.00 90.00 97.67 88.98

Pernah memiliki usaha yang kemudian macet 8.00 10.90 25.00 14.11

Tidak pernah memiliki usaha 92.00 89.10 75.00 85.89

Total 100.00 100.00 100.00 100.00

Page 40: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Bantuan yang pernah diterima RTM

Rincian Perkotaan Perdesaan Pesisir Rerata

Memperoleh bantuan 1 tahun terakhir 88 58.33 68.33 64.32

Sumber bantuan berasal

Pemerintah 83.33 98.96 95.24 95.68

Swasta 0 0 2.38 0.62

Lembaga non pemerintah 12.5 1.04 0 2.47

Lainnya 4.17 0 2.38 1.23

Total 100 100 100 100

Bantuan pernah diterima dari pemerintah

Beras (raskin) 56 85.26 80 80.91

Uang tunai (BLT) 20 7.05 35 15.35

Perbaikan rumah 4 0.64 38.33 10.37

Pendidikan 24 12.18 56.67 24.48

Kesehatan 20 8.97 53.33 21.16

Hewan ternak 0 5.77 1.67 4.15

Saprodi 0 0 0 0

Lainnya 20 3.85 11.67 7.47

Bantuan yang pernah diterima dari dunia usaha / pihak lainnya

Uang tunai 0 0.64 3.33 1.24

Perbaikan rumah 0 1.92 0 1.24

Pendidikan 4 0.64 1.67 1.24

Kesehatan 0 2.56 0 1.66

Hewan ternak 0 0 0 0

Saprodi 0 1.28 1.67 1.24

Lainnya 0 1.28 0 0.83

Masalah dalam memperolehbantuan

Terlalu berbelit 28.57 29.01 16.13 26.63

Sering terlambat 71.43 52.67 38.71 50.89

Tidak sesuai seharusnya 0 12.21 32.26 15.38

Lainnya 0 6.11 12.9 7.1

Total 100 100 100 100

Page 41: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kesimpulan Umum danRekomendasi Kebijakan

Page 42: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Temuan Umum…

Kerentanan rumah tangga terhadap kemiskinan tampaknyaberasosiasi dengan aspek wilayah, dimana rumah tangga yang berdomisili pada wilayah perdesaan memiliki kerentanan yang lebih tinggi dibanding rumah tangga yang berdomisili padawilayah perkotaan dan pesisir.

Dari hasil survey di tiga tipologi wilayah, secara umum dapatdisimpulkan bahwa kondisi kemiskinan pendapatan (income poverty) dan kemiskinan non pendapatan (non-income poverty), lebih dominan terlihat pada rumah tangga miskin di wilayah perdesaan ketimbang di wilayah perkotaan dan pesisir.

Page 43: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kesimpulan Umum: Kombinasi Penyebab Kemiskinan

• Besarnya beban tanggungan kepala rumah tangga miskin (rata-rata 5,5 jiwa)

• Rendahnya kualitas sumberdaya manusia (tercermin daritingkat pendidikan);

• Tingginya proporsi anggota rumah tangga miskin yang tidakbekerja;

• Rendahnya balas jasa ekonomi yang diterima dari pekerjaan;

• Tidak memiliki keahlian dan keterampilan;

• Tidak memiliki pengalaman berusaha secara mandiri;

• Tidak bisa melihat peluang yang bisa dimanfaatkan;

Page 44: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Kesimpulan Umum: Potensi yang bisa dimanfaatkan

• Tempat tinggal sebagian besar milik sendiri;

• Lebih dari setengah anggota RTM berada pada usia produktif;

• Meski terbatas, RTM memiliki aset;

• Lingkungan sekitar RTM memiliki kepedulian sosial;

• Penduduk miskin berpartisipasi secara sosial;

• Bisa mengidentifikasi jenis bantuan yang dibutuhkan.

Page 45: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Pada Level Makro…

Menjaga sustainabilitas pertumbuhan sektor pertanian;

Mengembangkan industri manufaktur, terutama agro-industri;

Menjaga daya beli masyarakat melalui pengendalian harga;

Mendorong masyarakat untuk bekerja pada lapanganpekerjaan yang lebih produktif;

Mengalokasikan anggaran pemerintah yang lebih signifikanuntuk belanja modal, dsb.

Page 46: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Pada Level Mikro...

PENINGKATAN KUALITAS SDM

PENGURANGAN BEBAN PENGELUARAN

PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR FISIK

PENYEDIAAN MODAL/BANTUAN

USAHA

Page 47: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Pada Level Mikro... (Lanj...)

Mengurangi beban pengeluaran RTM melalui bantuan bahanmakanan, pendidikan, kesehatan, dll.

Meningkatkan akses RTM terhadap pendidikan (membangunsarana pendidikan, mengembalikan anak putus sekolah kebangku sekolah, dll.)

Memberantas butu huruf terutama bagi mereka yang beradapada usia produktif;

Memberikan berbagai jenis pelatihan keterampilan;

Memberikan bantuan modal yang disertai denganpendampingan dan pembinaan;

Page 48: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Memperbaiki kondisi fisik rumah tempat tinggal danlingkungan;

Memastikan semua jenis bantuan benar-benar sampai di RTM;

Mendorong stakeholder lainnya, terutama sektor swasta, untukterlibat dalam upaya penanggulangan kemiskinan;

Mengkoordinasikan penanggulangan kemiskinan dengankabupaten/kota dan OPD;

Melakukan evaluasi atas pelaksanaan intervensipenanggulangan kemiskinan, termasuk pelaksanaan Perda, kelembagaan TNPK, pelaksanaan SPKD, dll.

Pada Level Mikro... (Lanj...)

Page 49: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

DR. AGUSSALIM, SE, [email protected]. (0411) 582255HP. 08152557110 - 081243386010

Terima Kasih

Page 50: MEMAHAMI KEMISKINAN MENURUT TIPOLOGI WILAYAH DI PROVINSI ... · DI PROVINSI GORONTALO Makassar, 9 Mei 2018 DR. AGUSSALIM, SE, MS. ... Tenggara Gorontalo Sulawesi Barat Miskin Miskin

Dosen Tetap Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin (FEB-UNHAS) ;

Pernah menjadi Ketua Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan danPerencanaan FEB-UNHAS dan Sekretaris Jurusan Ilmu Ekonomi FEB-UNHAS;

Peneliti Senior pada Puslitbang Kebijakan dan Manajemen (P3KM) UNHAS;

Konsultan Ahli pada Perusahaan Konsultan Local Governance Celebes;

Anggota Dewan Riset Daerah (DRD) Provinsi Sulawesi Selatan;

Tenaga Ahli Bappeda Provinsi Sulawesi Selatan, Provinsi Sulawesi Barat, danProvinsi Gorontalo;

Tenaga ahli pada sejumlah kabupaten/kota di Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat;

Pernah bekerja pada berbagai proyek Bank Dunia, JICA, AusAID, ILO, dll.

Focal Point Jaringan Peneliti Kawasan Timur Indonesia (JiKTI).

Ketua Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) Cabang Makassar.

Riwayat Pekerjaan: