Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

10
Sosialisasi Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ke BPAD Sub Bidang Pembinaan Sub Bidang Penerimaan BPAD Provinsi DKI Jakarta Senin, 15 Februari 2021

Transcript of Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Page 1: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Sosialisasi Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ke BPAD

Sub Bidang Pembinaan

Sub Bidang Penerimaan

BPAD Provinsi DKI Jakarta

Senin, 15 Februari 2021

Page 2: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Dasar Hukum

▰ Peraturan Gubernur Nomor 12 Tahun 2020 tentang Tata Cara Pemenuhan

Kewajiban Dari Pemegang Izin Dan/Atau Non Izin Pemanfaatan Ruang

▰ Pasal 2 - Ruang Lingkup Pemenuhan Kewajiban

2

Bentuk dan jenis

kewajiban

Pemenuhan Kewajiban

Rekonsiliasi Pensertifikatan

Pemeliharaan, perawatan,

pengamanan

Pengawasan dan pengendalian

Page 3: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Bentuk Izin dan/atau Non Izin Pemanfaatan Ruang

3

• IPPR (Izin Prinsip Pemanfaatan Ruang)

• SIPPT (Surat Izin Penunjukan Penggunaan Tanah)

• IPPT (Izin Penunjukan Penggunaan Tanah)

• Persetujuan Prinsip Penggunaan Teknik pengaturan Zonasi Kode F dan G

• Perikatan di luar IPPR, SIPPT, dan IPPT

Jenis Kewajiban

• Prasarana, sarana, dan utilitas umum, dan/atau

• Kewajiban lainnya yang ditetapkan dalam Izin dan/atau Non Izin Pemanfaatan Ruang

Page 4: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

4

Walikota atau Bupati dalam melaksanakan pemenuhan

kewajiban dibantu oleh Tim Pengendalian dan

Pengawasan Pembangunan Wilayah (TP3W)

1. Melakukan penelitian dokumen administratif dan teknis

2. Melakukan penelitian fisik dan lapangan

3. Melakukan koordinasi pematokan batas Kewajiban yang akan

disediakan dan/atau diserahkan

4. Membuat DHPFT (Dokumen Hasil Penelitian Fisik dan Teknis)

5. Membuat BAPFP (Berita Acara Penelitian Fisik Penyediaan)

6. Menyiapkan BAST (Berita Acara Serah Terima)

yang bertanggung jawab untuk

Page 5: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

5

Pemenuhan Kewajiban oleh Pemegang Izin dan/atau Non Izin Pemanfaatan

Ruang diwujudkan dalam bentuk penyediaan dan/atau penyerahan

Persyaratan Teknis Persyaratan Administrasi

Dalam bentuk penyerahan perlu memenuhi:

1. Fotokopi akta pendirian dan perubahan

terakhir untuk badan hukum

2. Fotokopi identitas Pemegang Izin

dan/atau Non Izin Pemanfaatan Ruang

3. Fotokopi identitas pimpinan Pemegang

Izin dan/atau Non Izin Pemanfaatan

Ruang

4. Dokumen terkait lainnya

Dokumen tersebut perlu ditunjukkan aslinya

saat proses penandatanganan DHPFT

1. Izin

2. Rekomendasi dari PD/UPD

3. IMB

4. IMP

5. Ketetapan rencana kota, rencana tata letak

bangunan, atau gambar perencanaan

arsitektur

6. Hasil penilaian appraisal

7. Bukti pembayaran dan Surat Pemberitahuan

Pajak Terutang, Pajak Bumi dan Bangunan

dan Pedesaan tahun berjalan, dan

8. Sertifikat, surat ukur, atau peta bidang

Page 6: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Walikota atau Bupati menyampaikan BAST yang telah

ditandatangani kepada BPAD untuk dilakukan

pencatatan aset tembusan Asisten Pembangunan dan

Lingkungan Hidup, Dinas Cipta Karya Tata Ruang dan

Pertanahan, serta Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Satu Pintu

6

Page 7: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

Standar Operasional Prosedur Pencatatan dan Mutasi, serta Serah Terima Aset Fasos Fasum

7

Walikota /

Bupati

BPAD

PD/UPD

Permohonan

pencatatan

aset

Penelitian dokumen,

pencatatan aset,

pengelompokan aset

berdasarkan tupoksi PD/UPD Penandatanganan

BAST dan

pencatatan aset ke

dalam KIB PD/UPD

Dilengkapi surat pengantar dan dokumen pendukung (SIPPT,

Dokumen Hasil Penelitian Fisik dan Teknis TP3W, dan surat

pernyataan tidak sengketa oleh pihak ketiga)

Page 8: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

8 Keterangan

Kepala Bidang P2P

Kepala Sub

Bidang

Penerimaan

Pengurus Barang

PPADKepala BPAD

Staf Bidang

Penatausahaan Aset

1

Kepala Bidang P2P menerima Surat Pengantar beserta

Dokumen Pendukung Kelengkapan BAST dan

mendisposisikan ke Kepala Sub Bidang Penerimaan

Surat Pengantar dan dokumen

pendukung1 hari

2Kepala Sub Bidang Penerimaan mendisposisikan kepada

Pengurus Barang PPAD

Surat Pengantar dan dokumen

pendukung1 hari

a. Surat Pengantar Penyerahan BAST

dari Walikota/Bupati

b. Surat Izin Penunjukkan Penggunaan

Tanah

c. Dokumen Hasil Penelitian Fisik dan

Teknis oleh TP3W

d. Berita Acara Peninjauan Lapangan

e. Surat Pernyataan tidak sengketa

dari Pihak Ketiga

4Pengurus Barang PPAD mencatat Aset Hasil Kewajiban

Pihak KetigaBerita Acara Serah Terima 2 hari

Tercatat di Kartu Inventaris

Barang (KIB) PPAD -

BPAD Provinsi DKI Jakarta

5Pengurus Barang PPAD mengelompokkan aset

berdasarkan Tupoksi SKPD

Kartu Inventaris Barang (KIB) PPAD

BPAD Provinsi DKI Jakarta2 hari

KIB PPAD BPAD Provinsi

DKI Jakarta yang sudah

terkelompok berdasarkan

tupoksi

6

Pengurus Barang PPAD membuat Berita Acara Serah

Terima antara BPAD Provinsi DKI Jakarta dengan SKPD

terkait

Surat Pengantar Penyerahan BAST

dari Walikota/Bupati, Surat Izin

Penunjukkan Penggunaan Tanah,

Dokumen Hasil Penelitian Fisik dan

Teknis oleh TP3W, Berita Acara

Peninjauan Lapangan, Surat

Pernyataan tidak sengketa dari pihak

ketiga

5 hari

Berita Acara Serah Terima

antara BPAD Provinsi DKI

Jakarta dan SKPD terkait

7Kepala BPAD melakukan tanda tangan BAST dengan

SKPD terkait1 hari

Berita Acara Serah Terima

antara BPAD Provinsi DKI

Jakarta dan SKPD terkait

8Staf Bidang Penatausahaan Aset melakukan pencatatan

aset di KIB SKPD1 hari KIB SKPD

Sejak Terbit BASTPengurus Barang PPAD melakukan penelitian terhadap

Dokumen Pendukung3 30 hari Berita Acara Serah Terima

No Uraian ProsedurKelengkapan Output

Mutu bakuPelaksana

Waktu

Mulai

Selesai

Page 9: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

9

Akses bahan sosialisasi:

https://tinyurl.com/4ubjepxc

Atau dengan mengunjungi situs bpad.jakarta.go.id

Berita terkait sosialisasi akan segera ditayangkan

Isi presensi kehadiran melalui link berikut:

https://forms.gle/vVhEXta6kJvw8z3F6

(tersedia di kolom chat Zoom)

Page 10: Mekanisme Penyerahan BAST Fasos Fasum ... - BPAD DKI Jakarta

TERIMA KASIH

Jaga amanah, berikan yang terbaik!

Hubungi kami :

Lantai 4, 5, dan 7

Gedung Dinas Teknis Abdul Muis

Jalan Abdul Muis nomor 66

Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat

DKI Jakarta 10160

bpad_jakarta

Aset BPAD

http://bpad.jakarta.go.id

[email protected]

[email protected]

021-3865745

10