Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

download Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

of 8

Transcript of Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    1/8

    MEKANISME PENCERNAAN PADA UNGGAS

    Sistem pencernaan pada ayam berbeda dengan sistem pencernaan padamanusia. Sistem pencernaan ayam terdiri dari Mulut, Kerongkongan, tembolok 

    (crop), Lambung kelenjar (Proventriculus), Giard (!mpedal), usus duabelas jari

    ("uodenum), #sus $alus (Small %ntestine), usus buntu (ceca), usus besar (rektum),

    kloaka, anus. Selain itu juga terdapat pankreas dan $ati yang membantu proses

     perncernaan makanan pada ayam.

    Mekanisme Pencernaan Makanan Pada Ayam

    Makanan masuk melalui mulut. Mulut ayam terdiri dari ra$ang atas dan

    ra$ang ba&a$ yang membentuk paru$. "i dalam mulut ayam juga terdapat lida$

    yang bentuknya seperti pisau dan permukaannya kasar. Kelenjar mulut ayam

    memproduksi enim amilase dan saliva.

    Sebelum mele&ati kerongkongan makanan singga$ di dalam tembolok.

    'entuk tembolok menyerupai kantung yang akan membesar jika terisi penu$ dan

    mengecil jika kosong. "i dalam tembolok tidak terjadi pencernaan makanan

    $anya terjadi pencampuran makanan dengan amilase dan saliva.

    Kerongkongan ayam berupa pipa panjang yang meng$ubungkan mulut

    dengan lambung. Kerongkongan meng$asilkan mukosa yang berguna untuk 

    membasa$i makanan. tototot kerongkongan melakukan gerakan peristaltik.

    Lambung kelenjar pada ayam meng$asilkan enim pepsin yang akan

    mengalir bersama makanan menuju empedal. "i dalam empedal makanan akan

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    2/8

    digiling menjadi ukuran yang lebi$ kecil se$ingga makanan masuk ke dalam usus.

    !mpedal terdiri dari dua pasang otot yang sangat kuat. tototot ini akan

     berkontraksi jika ada makanan yang masuk ke dalam empedal.

    #sus duabelas jari mempunyai saluran yang ber$ubungan dengan pankreas

    dan kantung empedu, yang berguna untuk menyalurkan enim pencernaan dari

     pankreas dan cairan empedu ke dalam usus. *airan empedu ber+ungsi untuk 

    mengelmusikan lemak.

    !nim yang di$asilkan ole$ pankreas

    a. -milase ber+ungsi menguba$ tepung menjadi gula

     b. ripsin ber+ungsi menguba$ protein jadi peptide

    c. Lipase ber+ungsi menguba$ lemak menjadi asam lemak dan gliserol

    "i dalam usus makanan mengalami pencernaan kimia&i. #sus juga

    meng$asilkan enim pencernaan, diantaranya

    a. !nterokinase ber+ungsi mengakti+kan tripsinogen

     b. !repsin ber+ungsi menguba$ peptone menjadi asam amino

    c. Maltase ber+ungsi menguba$ maltosa menjadi glukosa

    d. "isakarase ber+ungsi menguba$ disakarosa menjadi monosakarida

    e. Peptidase ber+ungsi menguba$ polipeptida menjadi asam amino

    +. Sukrase ber+ungsi mencerna sukrosa menjadi +ruktosa dan glukosa.

    Sarisari makanan di serap ole$ dindingdinding usus $alus dan edarkan

    ole$ dara$ ke seluru$ tubu$. "iantara usus $alus dan usus besar terdapat usus

     buntu. "i dalam usus buntu terjadi sedikit penyerapan air dan pembusukan

    karbo$idrat dan protein ole$ bakteri yang terdapat di dalam usus buntu. "ari usus

     buntu makanan masuk menuju usus besar. "i dalam usus besar terjadi

     pembusukan sisa sari sari makanan dan penyerapan air selanjutnya sisa makanan

    di keluarkan melalui anus.

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    3/8

    MEKANISME PENCERNAAN PADA BABI

    Sistem pencernaan babi terdiri dari mulut, eso+agus, lambung, duodenum,ileum, sekum, rektum dan anus. 'abi mengambil makanan pakan, mengunya$,

    dan menyampurkannya dengan air liur (saliva) sebelum menelan. Saliva ber+ungsi

    sebagai pelumas. Perbedaannya pada babi saliva mengandung enim yang mulai

    memeca$kan ba$an pakan menjadi unsurunsur penyusunnya. 'abi tidak terjadi

     proses memama$ biak sebab seluru$ ba$an pakan tela$ dikunya$ $alus sebelum

    ditelan.

    Pakan yang ditelan bergerak menuju eso+agus kemudian masuk ke dalam

    lambung. Lambung pada babi juga ber+ungsi sebagai alat penampung ba$an yang

    suda$ tercerna. /olume lambung seekor babi $anyala$ sekitar 0 liter.

    #sus $alus terdiri dari duedenum, jejunum, dan illeum adala$ tempat

    terjadinya penyerapan atau absorpsi yang utama dari atat pakan $asil

     pencernaan. 'a$anba$an pakan yang tidak tercerna dan tidak diserap bergerak 

    dari usus $alus menuju ke caecum dan ke usus besar. "i bagian usus besar 

    komponen air diserap kembai dan sisa yang tertinggal dari proses pencernaan

    dikeluarkan melalui anus.

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    4/8

    MEKANISME PENCERNAAN PADA KUDA

    Kuda merupakan ternak 1on ruminansia. 2al ini disebabkan ole$ sistem

     pencernaan enimatik terlebi$ da$ulu kemudian dilanjutkan dengan pencernaan

    +ermentati+. Kuda memiliki kemampuan untuk meman+aatkan $ijauan dalam

     jumla$ yang cukup dengan proses +ermentati+ di bagian caecum. Saluran

     pencernaan kuda memiliki ciri k$usus yaitu ukuran kapasitas saluran pencernaan

     bagian belakang lebi$ besar di bandingkan bagian belakang. -lat pencernaan

    adala$ organorgan yang langsung ber$ubungan dengan penerimaan, pencernaan

     ba$an pakan dan pengeluaran sisa pencernaan atau metabolisme. 'erikut penjelasan secara umum maupun k$usus dari alat dan +ungsi pencernaan kuda

    • 3ongga Mulut (mout$)

    Mulut merupakan bagian pertama dari sistem penmcernaan yang mempunyai 4

    +ungsi yaitu mengambil pakan, pengunya$an secara mekanik dan pembasa$an

     pakan dengan saliva. "i dalam rongga mulut terdapat organ pelengkap yaitu lida$,

    gigi, dan saliva. Lida$ merupakan alat pencernaan mekanik. Kuda dapat

    menyeleksi pakan yang dimakan dikarenakan adanya bungkulbungkul pengecap

     pada lida$ dan terbanyak terdapat di daera$ dorsum lida$ dibandingkan bagian

    lain dengan cara merasakan pakan yang dimakan. Gigi adala$ organ pelengkap

    yang secara mekanik relative kuat untuk memulai proses pencernaan. Gigi juga

    digunakan untuk menentukan umur umur dengan meli$at penyembulan (erupsi),

     pergantian sementara, bentuk dan dan derajat keausan gigi. Saliva kuda

    mengandung elektrolit utama yaitu 1a5, K5, *a65, *l, 2*6, 2P7 serta

    tidak atau sedikit sekali mengandung amylase. Saliva di$asilkan ole$ 4 pasang

    kelenjar yaitu kelenjar parotis, kelenjar mandibularis, kelenjar sublingualis. Saliva

     ber+ungsi sebagai pelicin dalam mengunya$ dan menelan pakan dengan adanya

    mucin, mengatur temperatur rongga mulut, pelindung mukosa mulut dan

    detoksikasi.

    • P$aryn8 dan !so+agus

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    5/8

    P$aryn8 adala$ penyambung rongga mulut dan esop$agus. !sop$gagus

    mempunyai panjang kirakira 9:;: inc$i. Pada p$aryn8 dan eso+agus tidak 

    terjadi pencernaan yang berarti.

    • Lambung

    Lambung kuda relati+ lebi$ kecil dibandingkan ternak lain terutama ternak ternak 

    ruminansia. Kapasitas lambung kuda antara 0 dari total

    kapasitas saluran pencernaan. Proses pencernaan yang terjadi di daera$ lambung

    tidak semurna dikarenakan aktivitas mikroorganisme sangat terbatas dimana

     populasi bakteri relati renda$, &aktu tinggal pakan di lambung $anya sebentar 

    sekitar 4:menit, dan $asil proses +ermentati+ adala$ asam laaktat bukan /?-.• Pankreas

    Kuda memiliki perbedaan yang spesi+ik dari segi cairan pankreas dengan ternak 

    lain yaitu konsentrasi enim dan kadar 2*4 renda$. 'agian pankreas kuda

    terdiri dari endokrin dan eksokrin.

    • #sus Kecil

    #sus kecil merupakan tempat utamauntuk mencerna karbo$idrat, protein dan

    lemak serta tempat absorbsi vitamin dan mineral. Kapasitas usus kecil adala$

    4:>.dari seluru$ kapasitas saluran pencernaan kuda. #sus kecil terdiri dari tiga

     bagian yaitu duodenum, jejenum, dan ileum. Proses pencernaan di usus kecil

    kecil adala$ proses pencernaan enimatik. 'eberapa enitersebut adala$

     peptidase, dipeptidase, amylase, dan lipase.

    • #sus 'esar 

    #sus besar terdiri dari caecum, colon, rektum. *aecum dan colon memiliki

    kapasitas ;:> dari keseluru$an saluran pencernaan yang mempunyai +ungsi

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    6/8

    MEKANISME PENCERNAAN PADA KELINCI

    Sistem pencernaan kelinci merupakan sistem pencernaan yang seder$ana

    dengan coecum dan usus yang besar. 2al ini memungkinkan kelinci dapat

    meman+aatkan ba$anba$an $ijauan, rumput dan sejenisnya. 'a$anba$an itu

    dicerna ole$ bakteri di saluran cerna bagian ba&a$ seperti yang terjadi pada

    saluran cerna kuda. Kelinci mempunyai si+at coprop$agy yaitu memakan +eses

    yang suda$ dikeluarkan. ?eses ini ber&arna $ijau muda dan lembek. 2al ini

    terjadi karena konstruksi saluran pencernaannnya se$ingga memungkinkan kelinci

    untuk meman+aatkan secara penu$ pencernaan bakteri di saluran bagian ba&a$

    atau yaitu mengkonversi protein asal $ijauan menjadi protein bakteri yang

     berkualitas tinggi, mensintesis vitamin ' dan memeca$ seluloseBserat menjadi

    energi yang berguna. Kelinci memiliki sistem pencernaan yang amat rumit, dan

    mereka tidak dapat mencerna semua makanan dengan cara yang sama baiknya.

    Sebagai conto$, mereka dapat mencerna +ruktosa (at gula pada bua$bua$an)

    dengan sangat baik, namun kemampuan untuk mencerna gula jenis lain sangat

    renda$. Karenanya permen dan kuekue manis dapat membuat kelinci menjadi

    sangat sakit. 2al ini disebabkan karena gula dan atat makanan yang tidak dapat

    dicerna ole$ usus $alus kelinci akan menumpuk di cecum, dan memancing

     bertamba$nya bakteri produsen racun yang menyebabkan banyak penyakit pada

    kelinci.

    Kelinci de&asa menyerap protein (sampai =:>) di usus $alus mereka,

    namun tergantung pada sumbernya. Protein dari al+al+a, sebagai conto$nya, tidak 

    dapat dicerna ole$ kelinci. Kelinci sangat paya$ dalam $al mencerna selulosa(?raga

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    7/8

    Urutan system pencernaan pada kelinci

    #rutan sistem digesti kelinci adala$ sebagai berikut

    • Mulut.

    "i dalam mulut terjadi pencernaan secara mekanik yaitu dengan jalan mastikasi

     bertujuan untuk memeca$ pakan agar menjadi bagianbagian yang lebi$ kecil dan

    mencampurnya dengan saliva yang mengandung enim amilase yang menguba$

     pati menjadi maltosa agar muda$ ditelan

    • !sop$agus.

    Merupakan lanjutan dari p$aring dan masuk ke dalam cavum abdominale dan

     bermuara pada bagian ventriculus (-nonimous,

  • 8/16/2019 Mekanisme Pencernaan Pada Unggas

    8/8

    *olon berjalan ke ara$ caudal diagonal menyilang coecum. "i sini terdapat

    ascenden dan colon transverasum, colon descenden dan colon sigmoideum yang

     belum jelas

    • 3ectum.

    3ectum merupakan kelanjutan dari colon dan membentuk +eses. 3ektum berak$ir 

    sebagai anus

    • -nus.

    ?eses yang keluar le&at anus mengandung air. ?eses merupakan sisa makanan

    yang tidak tercerna. *airan dari tractus digestivus, selsel epitel usus,

    mikroorganisme, garam organik, stearol dan $asil dekomposisi dari bakteri keluar 

    melalui anus