MEKANISME DASAR PERHITUNGAN BUNGA GIRO, DEPOSITO,.pptx

9
MEKANISME DASAR PERHITUNGAN BUNGA GIRO, DEPOSITO, DAN TABUNGAN GIRO PT Bank Mandiri Tbk menanamkan dana bank berupa giro pada Bank Indonesia sebesar Rp.43.904.419.000.000 pada pihak berelasi sebesar Rp.39.388.000.000 dan pada pihak ketiga sebe Rp.14.008.8!.000.000.

description

Mengetahui bagaimana menghitung bunga, giro, dan deposto di bank

Transcript of MEKANISME DASAR PERHITUNGAN BUNGA GIRO, DEPOSITO,.pptx

MEKANISME DASAR PERHITUNGAN BUNGA GIRO, DEPOSITO, DAN TABUNGAN

MEKANISME DASAR PERHITUNGAN BUNGA GIRO, DEPOSITO, DAN TABUNGANGIROPT Bank Mandiri Tbk menanamkan dana bank berupa giro pada Bank Indonesia sebesar Rp.43.904.419.000.000 pada pihak berelasi sebesar Rp.39.388.000.000 dan pada pihak ketiga sebesar Rp.14.008.687.000.000.Perhitungan bunga giro pada Bank Indonesia :5% X Rp.43.904.419,000.000 = Rp2.195.220.950.000Jurnal :Giro pada Bank Indonesia Rp. 2.195.220.950.000 (D)Pendapatan bungaRp.2.195.220.950.000 (K)

*misal bunga giro pada tingkatan 5%.

Perhitungan bunga giro pada pihak berelasi :

2% X Rp. Rp.39.388.000.000 = Rp.787.760.000

Jurnal :Giro pada pihak berelasiRp.787.760.000 (D)Pendapatan bungaRp.787.760.000 (K)

* misal bunga giro pada tingkatan 2%.Perhitungan bunga giro pada pihak ketiga :

2% X Rp.14.008.687.000.000 = Rp. 280.173.740.000

Jurnal :Giro pada pihak ketigaRp. 280.173.740.000 (D)Pendapatan bungaRp. 280.173.740.000 (K)

*misal bunga giro pada tingkatan 2%.

DepositoPada PT Bank Mandiri Tbk terdapat deposito dari para nasabah senilai Rp.27.976.500.000.000 dari pihak berelasi dan Rp. 141.574.497.000.000 dari pihak ketiga. Perhitungan bunga deposito pihak berelasi :=

= Rp. Jurnal :Beban bunga deposito pihak berelasiRp. (D)Hutang bunga deposito pihak berelasiRp.(K)

*misal bunga deposito pada tingkat 10% dan jangka waktu deposito satu tahun.

Perhitungan bunga deposito pihak ketiga :

=

= Jurnal :Beban bunga deposito pihak ketiga(D)Hutang bunga deposito pihak ketiga(K)

*misal bunga deposito pada tingkat 10% dan jangka waktu deposito satu tahun.

TabunganPT Bank Mandiri Tbk menyediakan produk tabungan kepada para nasabahnya. Dimana total tabungan dari pihak berelasi sebesar Rp.202.205.000.000 dan dari pihak ketiga sebesar Rp. 215.815.405.000.000. Sehingga seluruh tabungan pada PT Bank Mandiri Tbk sebesar Rp.216.017.610.000.000

TanggalSaldo Akhir HariHasil BungaBunga Kumulatif1-x-2014Rp 216.017.610.000.000Rp 30.000Rp 30.0002-x-2014Rp 216.017.610.065.000Rp 35.000Rp 65.0003-x-2014Rp 216.017.610.165.000Rp 35.000Rp 100.0004-x-2014Rp 216.017.610.300.000Rp 40.000Rp 140.0005-x-2014Rp 216.017.610.485.000Rp 45.000Rp 185.000Jadi saldo akhir pada hari ke-5 yaitu sebesar Rp.216.017.610.485.000. Hasil ini diperoleh setelah pengakumulasian bunga perhari dengan saldo tabungan.