Materi Geo

17
Pengantar: Pengantar: Istilah GEOGRAFI pertama kali Istilah GEOGRAFI pertama kali dikemukakan oleh ERATOSTHENES, dikemukakan oleh ERATOSTHENES, melalui Karya Tulisnya yang melalui Karya Tulisnya yang berjudul berjudul GEOGRAPHICA. GEOGRAPHICA. Geo = Bumi, Geo = Bumi, Graphica = gambaran/keterangan. Graphica = gambaran/keterangan. Geografi = Gambaran/keterangan Geografi = Gambaran/keterangan bumi. bumi. Geografi berkembang pesat sejalan Geografi berkembang pesat sejalan dengan berkembangnya pandangan dan dengan berkembangnya pandangan dan pengetahuan manusia tentang bumi. pengetahuan manusia tentang bumi.

Transcript of Materi Geo

Page 1: Materi Geo

Pengantar:Pengantar:Istilah GEOGRAFI pertama kali dikemukakan Istilah GEOGRAFI pertama kali dikemukakan oleh ERATOSTHENES, melalui Karya Tulisnya oleh ERATOSTHENES, melalui Karya Tulisnya

yang berjudulyang berjudul GEOGRAPHICA. GEOGRAPHICA.

Geo = Bumi, Geo = Bumi, Graphica = gambaran/keterangan.Graphica = gambaran/keterangan.Geografi = Gambaran/keterangan bumi.Geografi = Gambaran/keterangan bumi.Geografi berkembang pesat sejalan dengan Geografi berkembang pesat sejalan dengan berkembangnya pandangan dan pengetahuan berkembangnya pandangan dan pengetahuan manusia tentang bumi.manusia tentang bumi.

Page 2: Materi Geo

Menurut Ikatan Geografi Indonesia Menurut Ikatan Geografi Indonesia (IGI), melalui seminar lokakarya di (IGI), melalui seminar lokakarya di IKIP Semarang 13 April 1988, IKIP Semarang 13 April 1988, dirumuskan bahwa:dirumuskan bahwa:

GEOGRAFI adalah ilmu yang GEOGRAFI adalah ilmu yang mempelajari persamaan dan mempelajari persamaan dan perbedaan Fenomena Geosfer dengan perbedaan Fenomena Geosfer dengan sdut pandang kelingkungan dan sdut pandang kelingkungan dan kewilayahan dalam konteks kewilayahan dalam konteks keruangan.keruangan.

Page 3: Materi Geo

Tujuan mempelajari Geografi.

Agar kita memiliki pengetahuan, sikap dan keterampilan untuk mengembangkan kemampuan berpikir analis geografis dalam memahami:

1. Fenomena Geosfer,

2. Memupuk rasa cinta pada tanah air,

3. Menghargai keberadaan negara-negara lain dalam menghadapi masalah yang timbul sebagai akibat interaksi manusia dengan lingkungannya.

Page 4: Materi Geo

Fungsi mempelajari Geografi.

• Mengembangkan sikap rasional dan bertanggung jawab dalam:

1.Menghadapi fenomena geosfer,

2.Permasalahan yang timbul sebagai akibat interaksi manusia dengan lingkungannya.

Page 5: Materi Geo

Geografi harus mampu menjelaskan :

• 1. Sebab akibat dari hubungan timbal balik didalam ruang dan waktu.

• 2. Sebab akibat terjadinya perubahan disuatu ruang (fenomena Geosfer)

Page 6: Materi Geo

Untuk menjelaskan fenomena Geosfer yang terjadi:Diawali dengan menjawab 6 pertanyaan

pokok (dikenal dengan 5W+1H), yaitu:

1. What = Apa

2. Where = Dimana

3. When = Kapan

4. Why = Mengapa

5. Who = Siapa

6. How = Bagaimana

Page 7: Materi Geo

KONSEP GEOGRAFI

1. Lokasi 2. Jarak 3. Keterjangkauan 4. Pola 5. Morfologi 6. Aglomerasi 7. Nilai Kegunaan 8. Interaksi dan Interdependensi 9. Diferensiasi Area10. Keterkaitan Keruangan.

Page 8: Materi Geo

1. LOKASI• Yaitu letak atau posisi suatu obyek dipermukaan

bumi.

• Konsep Lokasi dibedakan 2 macam:1. Lokasi Absolut (mutlak);

Yaitu letak yang bersifat tetap (statis)Contoh: Letak Astronomis suatu obyek.

2. Lokasi Relatif (nisbi);Yaitu letak yang berubh-ubah (dinamis)

berdasarkan keadaan lingkungan disekitarnya.

Contoh: Letak Sosial Ekonomi suatu obyek.

Page 9: Materi Geo

2. J A R A K

• Yaitu ukuran diantara obyek keruangan.

• Konsep jarak dibedakan 2 macam:1. Jarak Mutlak (Absolut);

Yaitu ukuran geometris yang dinyatakan dalam satuan jarak.

Contoh: Jarak Jakarta-Cirebon=260km2. Jarak Relatif (Nisbi);

Yaitu ukuran jarak tempuh, yang dinyatakan dalam satuan waktu.

Contoh: Waktu tempuh Cirebon – Jakarta = 5jam

Page 10: Materi Geo

3. KETERJANGKAUAN

• Yaitu hubungan antar obyek keruangan (wilayah) berdasarkan sarana dan prasarana angkutan atau komunikasi.

• Hal ini menyebabkan mudah atau sulitnya suatu lokasi untuk dijangkau (Aksebilitas).

• Contoh: karena sulitnya angkutan, maka suatu daerah dipegunungan tinggi, menjadi sulit dijangkau (diakses)

Page 11: Materi Geo

4. P O L A

• Yaitu bentuk persebaran suatu fenomena geosfer dimuka bumi.

• Misal:

- Pola aliran sungai

- Pola pemukiman, dll.

Page 12: Materi Geo

5. MORFOLOGI

• Yaitu bentuk permukaan bumi (Relief) sebagai hasil kerja tenaga geologi (Endogen dan Eksogen).

• Contoh: bentuk-bentuk relief, seperti:

- Pegunungan

- Lembah

- Lereng

- Dataran, dll.

Page 13: Materi Geo

6. AGLOMERASI

• Yaitu kecenderungan mengelompoknya fenomena geosfer yang terkait dengan aktivitas manusia disuatu kawasan.

• Misal : - industr,

- Perdagangan,

- Pemukiman, dll.

Page 14: Materi Geo

7. NILAI KEGUNAAN

• Yaitu nilai guna (manfaat) suatu ruang (lahan) bagi kehidupan.

• Misal: Didaerah pantai yang landai mempunyai nilai guna yang berbeda bagi penduduk kota dengan penduduk yang tinggal didaerah pantai tersebut.

Page 15: Materi Geo

8. Interaksi dan Interdependensi

Yaitu adanya saling mempengaruhi dan saling ketergantungan antara obyek keruangan.

• Misal : Interaksi Desa dengan Kota

Page 16: Materi Geo

9. Diferensiasi Area (Region)

• Yaitu perbedaan corak karakteristik antar wilayah.

• Misal :

Perbedaan antara kondisi dipedesaan dan perkotaan.

Page 17: Materi Geo

10. Keterkaitan Keruangan

• Yaitu adanya keterkaitan persebaran suatu fenomena dengan fenomena lain disuatu tempat.

• Misal:

Didaerah Pegunungan karena suhunya rendah, tumbuh dengan baik sayur- sayuran