Mata3_kat

29
Mata lanjutan Diskusi bareng yuuk…

description

m

Transcript of Mata3_kat

Page 1: Mata3_kat

Mata lanjutanDiskusi bareng yuuk…

Page 2: Mata3_kat

Bapak Jati 60 tahun,(tukang becak) datang dengan keluhan pandangan buram pada mata kanan sejak satu bulan lalu. Pandangan berangsur2 buram seperti melihat asap….

Informasi lanjut apa yang ingin anda tanyakan?

Page 3: Mata3_kat

PENYEBAB DASAR PENURUNAN VISUS•Kelainan media refrakta•Refraksi anomali•Kelainan pada sistem syaraf

Page 4: Mata3_kat

Tanyakan Gejala Subjektif :•6 bulan terakhir, lebih jelas apabila melihat di malam hari •Silau apabila melihat cahaya•Melihat ganda•Sblumnya sering meminta ganti kacamata (merasa minus nambah terus) Riwayat Peny. :Tidak ada

LAKUKAN PEMERIKSAAN FISIK !!!

Page 5: Mata3_kat

1. VS :Tensi 125/85HR 90x/menitSuhu 37RR 18x/menit

2. Pem. Tajam Visus (Snellen) VOD = 1/300VOS = 6/6

Page 6: Mata3_kat

Sudah Cukupkah pemeriksaan yg anda lakukan?

Page 7: Mata3_kat

3.Focal illum..OD : Iris terdorong, COA dangkal. OS:normal4. Pem. Oblique illuminatOD: Lensa keruh, abu keputihan dengan latar hitam (belum total). OS:normal

5. Pem. OphtalmoskopOD:Tampak hitam dengan latar orange. OS : Normal

Page 8: Mata3_kat

Diagnosanya?K 474 RK

Page 9: Mata3_kat

Benarkah cukup begitu saja diagnosanya?

Page 10: Mata3_kat

Katarak senile Imatur

Page 11: Mata3_kat

SELANJUTNYA?

Page 12: Mata3_kat

Lakukan Inform. Cons. Untuk melakukan terapi, terapi yang paling baik saat ini adalah EKEK dengan fakoemulsifikasi

Page 13: Mata3_kat

Dikatakan paling baik karena memiliki durasi kesembuhan yang paling cepat dengan hanya membuat sayatan 2-3 mm, sedangkan terapi lain seperti EKIK (14-15 mm), EKEK yang dulu (10-11mm)

Page 14: Mata3_kat

Setelah diekstraksi, tindakan mana yang paling baik untuk menggantikan lensa yang telah rusak?1.Kacamata2.Lensa Kontak3.Lensa tanam

Page 15: Mata3_kat

Sekarang coba latihan skenario lagi ya…..

Page 16: Mata3_kat

Bapak Jati 57 tahun,(sopir becak) datang dengan keluhan pandangan berkabut pada kedua mata sejak setahun terakhir. Pandangan berangsur2 buram seperti tertutup film dan akhir2 ini mengeluh matanya memerah…Informasi lanjut apa yang ingin anda tanyakan?

Page 17: Mata3_kat

Tanyakan Gejala Subjektif :• lebih jelas apabila melihat di malam hari •Silau apabila melihat cahaya•Melihat ganda•Sblumnya sering meminta ganti kacamata (merasa minus nambah terus)•Bisa membaca dengan jelas dg jarak yg dekat•Sering pusing, mual dan terkadang muntah

Riwayat Peny. :Gula….

Selanjutnya?

Page 18: Mata3_kat

•Pandangan buram berkabut•Sering pusing, mual dan terkadang muntah•Penyakit GulaCuriga terdapat glaukoma-katarak (akibat diabetes)

Lakukan pemeriksaan fisik!!!

Page 19: Mata3_kat

1. VS :Tensi 120/80HR 90x/menitSuhu 37RR 18x/menit

2. Pem. Tajam Visus (Snellen) VOD =1/300VOS = 1/300

Page 20: Mata3_kat

3.Focal illum..OD n OS : Iris terdorong, COA dangkal4. Pem. Oblique illuminatOD n OS: Lensa keruh, abu keputihan

5. Pem. OphtalmoskopOD n OS:Tampak hitam tanpa latar

Page 21: Mata3_kat

Sudah Cukupkah pemeriksaan yg anda lakukan?

Page 22: Mata3_kat

Temukan trias glaukoma dengan 6.periksa….dengan…7.periksa… dengan…9.periksa… dengan…

Page 23: Mata3_kat

Diagnosanya?

Page 24: Mata3_kat

Katarak komplikata (DM dengan penyulit glaukoma sekunder sudut tertutup)

Page 25: Mata3_kat

SELANJUTNYA?

Page 26: Mata3_kat

EKEK dengan fakoemulsifikasi aman untuk orang kaya gula?

Page 27: Mata3_kat

Aman dengan syarat :Gula darah stabilTes AnelTekanan darahEKGPernafasanRiwayat alergi obatdll

Page 28: Mata3_kat

Setelah diekstraksi, tindakan mana yang paling baik untuk menggantikan lensa yang telah rusak?1.Kacamata2.Lensa Kontak3.Lensa tanam

Page 29: Mata3_kat

Sekian, terimakasih….Wassalaamu’alaykum….