Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

30
BADAN LITBANG DAN DIKLAT KOTA SAMARINDA Presented By Rustan A., SP, MA, M.S.E (081355271421)

Transcript of Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Page 1: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

BADAN LITBANG DAN DIKLAT KOTA SAMARINDA

Presented By Rustan A., SP, MA, M.S.E (081355271421)

Page 2: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Kelembagaan Ketatalaksanaan Kepegawaian

LATAR BELAKANG...... (1)

Permasalahan

1. Komposisi keahlian atau keterampilan pegawai yang belum proporsional

2. Pendistribusian pegawai masih belum mengacu pada kebutuhan nyata organisasi

3. Pembentukan organisasi cenderung tidak berdasarkan kebutuhan nyata

Page 3: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Paradigma Peningkatan Daya Saing

Perpres 81/ 2010; Permenpan & RB 37/2013; Kepmenpan & RB 96/ 2013

Permendagri 12/ 2008 Tentang Analisis Beban Kerja

SDM aparatur yang memadai pada setiap instansi

LATAR BELAKANG...... (2)

UU 43/ 1999 Unsur Aparatur Negara Pegawai Negeri Sipil Harus Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat Secara Profesional

Page 4: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

• UU Nomor 43 Tahun 1999 Formasi PNS ditetapkan untuk jangka waktu tertentu berdasarkan jenis, sifat, dan beban kerja yang harus dilakukan (Pasal 16 ayat(2))

• PP Nomor 97 Tahun 2000 tentang Formasi PNS Analisis Kebutuhan PNS dilakukan berdasarkan analisis beban kerja dan perkiraan kapasitas seorang Pegawai dalam jangka waktu tertentu

• Keputusan MENPAN No: KEP/75/M.PAN/7/2004 Formasi PNS disusun Berdasarkan Beban Kerja

• Permendagri Nomor 57 Tahun 2007 Untuk menentukan besaran susunan organisasi dilakukan melalui analisis beban kerja

• Permendagri Nomor 12 Tahun 2008 Penataan kelembagaan, ketatalaksanaan dan kepegawaian berdasarkan Analisis Beban Kerja

Dasar Hukum Pelaksanaan ABK

Page 5: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

RUMUSAN MASALAH

Bagaimana pola pemetaan SDM aparatur di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Samarinda?

Apa saja kendala serta masalah yang dihadapi dalam pemetaan SDM aparatur di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Samarinda?

RUANG LINGKUP & METODE 5 (lima) Satuan Kerja Perangkat Daerah Pemerintah Kota Samarinda yang dipilih secara bertujuan (purposive sampling)

Analisis deskriptif kuantitatif dengan mengadopsi Permendagri No. 12 Tahun 2008 Mapping (ABK)

Page 6: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Analisis Jabatan

Informasi / Uraian Jabatan

Standar Kompetensi Manajerial

Analisis Beban Kerja

AKD dan Evaluasi Jabatan

KELENGKAPAN ANALISIS JABATAN YANG KOMPREHENSIF

Belum Memperhitungkan Kinerja &

Level Kompetensi

Permendagri 12/ 2008 Tentang Analisis Beban Kerja

Page 7: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Standar norma waktu kerja

Jumlah beban kerja jabatan dan jumlah beban kerja unit

Jumlah kebutuhan pegawai

Efektivitas dan efisiensi jabatan serta efektivitas dan efisiensi unit kerja

Prestasi kerja jabatan dan prestasi kerja unit

Hasil Pelaksanaan ABK

Page 8: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013
Page 9: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

TAHAPAN PELAKSANAAN ABK... (1)

Es IV

Es III

Es II Es I

1. Penumpukan tugas berada di level Eselon IV

2. Secara umum pada level Eselon IV terdapat staff

3. Beban kerja Eselon IV menunjukkan beban kerja Eselon III, dan beban kerja Eselon IV kolektif menunjukkan beban unit kerja

Dilakukan pada level

Eselon IV karena :

Page 10: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Norma waktu

Volume kerja

Jam kerja

efektif

TAHAPAN PELAKSANAAN ABK... (2)

Analisis beban kerja dilakukan terhadap aspek-aspek, yaitu :

Page 11: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

1 • Pengumpulan data

2 • Pengolahan data

3 • Penyusunan draft hasil analisis beban kerja

4 • Ekspose hasil analisis beban kerja

5 • Penyusunan Laporan Akhir

TAHAPAN PELAKSANAAN ABK... (3)

Page 12: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

>> SAMPEL PELAKSANAAN ABK

1. Dinas Bina Marga dan Pengairan = 21

2. Dinas Kebersihan dan Pertamanan = 15

3. RSUD IA. MOEIS = 7 4. BP2TSP = 6 5. Kecamatan Samarinda

Kota = 8

1. Dinas Lainnya 2. Badan Lainnya 3. Kantor Lainnya 4. Setda & Setwan

Page 13: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Untuk perhitungan beban kerja masing-masing jabatan menggunakan pehitungan :

Jumlah Beban Kerja Jabatan = Volume Kerja x Norma Waktu

Untuk perhitungan jumlah kebutuhan aparatur menggunakan pehitungan :

Untuk perhitungan efektivitas dan efisiensi jabatan/ unit menggunakan pehitungan

>> ASPEK-ASPEK DALAM ANALISIS BEBAN KERJA

Page 14: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Untuk penilaian Efektivitas/ Efisiensi Jabatan/ Unit dan Prestasi Kerja Jabatan/ Unit menggunakan pedoman:

a. EJ/ EU > 1 : A (Sangat Baik) b. EJ/ EU 0,90 – 1,00 : B (Baik) ②

c. EJ/ EU 0,70 – 0,89 : C (Cukup) ①

d. EJ/ EU 0,50 – 0,69 : D (Sedang) e. EJ/ EU < 0,50 : E (Kurang)

PEDOMAN PENILAIAN ANALISIS BEBAN KERJA

Page 15: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

A. Sangat Baik

B. Baik

C. Cukup

D. Sedang

E. Kurang

+ +

+/ Tetap

Tetap

Pengalihan (-)

Pengalihan (-)

- -

-/ Tetap

Tetap

+

+ +

Perluasan

Perluasan

Tetap

Penyesuaian

Penyesuaian

Prestasi Jabatan SDM URTUG Kelembagaan

TINDAK LANJUT TERHADAP HASIL ABK

√ √ √

Page 16: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

1. DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN ..(1)

Page 17: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

1. DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN ..(2)

Page 18: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

1. DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN ..(3)

Page 19: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

1. DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN ..(4)

No Eselon IV ABK

GAP Efektivitas

Jabatan Prestasi Jabatan

Pegawai Existing

Kebutuhan Riil

UPTD 28 25.65 2.35 0.92 B (Baik) 16. UPTD Pelayanan Teknik

Perawatan Jalan dan Saluran Wilayah I

7 8.39 -1.39 1.20 A (Sangat Baik)

17. Sub Bagian Tata Usaha Wilayah I

2 1.29 0.71 0.64 D (Sedang)

18. UPTD Pelayanan Teknik Perawatan Jalan dan Saluran Wilayah II

6 8.39 -2.39 1.40 A (Sangat Baik)

19. Sub Bagian Tata Usaha Wilayah II

1 1.29 -0.29 1.29 A (Sangat Baik)

20. UPTD Pelaksana Teknik Laboratorium dan Peralatan

11 4.73 6.27 0.43 E (Kurang)

21. Sub Bagian Tata Usaha UPTD Pelaksana Teknik Laboratorium dan Peralatan

1 1.56 -0.56 1.56 A (Sangat Baik)

JUMLAH 132 116.05 15.95 0.88 C (Cukup)

Total PNS = 94 Total Non-PNS = 38 Kebutuhan PNS

22

Page 20: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

2. DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN... (1)

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Page 21: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

2. DINAS KEBERSIHAN DAN PERTAMANAN... (2)

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Total PNS = 67 Total Non-PNS = 337

Kebutuhan PNS 101

Page 22: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

3. BADAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU SATU PINTU

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Total PNS = 47 Total Non-PNS = 15

Kebutuhan PNS 8

Page 23: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

4. RSUD IA. MOEIS SAMARINDA ... (1)

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Page 24: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

4. RSUD IA. MOEIS SAMARINDA ... (2)

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Total PNS = 16 Total Non-PNS = 15 Kebutuhan PNS

15

Page 25: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

5. KECAMATAN SAMARINDA KOTA... (1)

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD PEMKOT SAMARINDA

Total PNS = 18 Total Non-PNS = 11

Kelebihan PNS 5

Page 26: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

HASIL ANALISIS BEBAN KERJA DI 5 SKPD SAMPEL

“Untuk menentukan besaran susunan organisasi dilakukan melalui analisis beban kerja... “ (Permendagri 57/ 2007)

Page 27: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

SKPD mengajukan kebutuhan pegawai, BKD melakukan rekruitmen namun terkadang tidak sesuai dengan kebutuhan SKPD

Permasalahan-Permasalahan Yang Dihadapi

Dokumen ANJAB cenderung tidak digunakan sebagai dasar penempatan pegawai Efek Kepentingan Politis

Pengembangan pegawai melalui pemberian kesempatan diklat baik teknis maupun fungsional masih berdasarkan “like and dislike” pimpinan

Sebagian besar pegawai tidak mau diarahkan untuk menjadi fungsional khusus, dengan alasan tunjangan jabatan yang kecil serta syarat kenaikan pangkatnya terlalu berat

Uraian tugas yang tidak lagi sesuai dengan kondisi riil

Page 28: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

REKOMENDASI (1)

• Perlunya dilakukan Analisis Beban Kerja Lanjutan untuk mengetahui gambaran menyeluruh kebutuhan riil pegawai dan beban kerja SKPD;

• Perlunya Penyesuaian/ Evaluasi Uraian Tugas untuk menghilangkan adanya overlapping/ duplikasi tugas;

• Evaluasi Uraian Tugas hendaknya dilakukan simultan dengan evaluasi kelembagaan;

• Untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas kinerja diperlukan Dukungan Piranti Modern dan Teknologi Informasi;

Page 29: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

REKOMENDASI (2)

• Dengan jumlah beban kerja tinggi tentu perlu dibarengi dengan Peningkatan Kapasitas Pegawai secara memadai, sehingga pelaksanaan tugas jabatan, unit kerja, dan bahkan satuan kerja dapat dijalankan secara optimal;

• Perlu dilakukan re-distribusi pegawai antar unit, serta antar SKPD jika dimungkinkan

• Melakukan rasionalisasi jumlah pegawai sehingga tidak mengalami kelebihan pegawai dengan memanfaatkan tenaga outsourcing, tenaga kontrak atau memanfaatkan jasa event organizer

Page 30: Mapping PNSD Berbasis ABK di Lingkungan Pemerintah Kota Samarinda 2013

Badan Litbang dan Diklat Kota Samarinda PKP2A III LAN Samarinda