Makalah KE Nu An

download Makalah KE Nu An

of 14

Transcript of Makalah KE Nu An

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    1/14

    MANFAAT BUDAYA NU DALAM PENGEMBANGAN

    DAKWAH ISLAM DI MASYARAKAT JAWADisusun untuk Memenuhi Tugas Mata KuliahKe-NU-an

    Dosenpengampu :WH Tau!!"n A#ma!$ M%P!%I

    D"susuno&e# :

    ARIDA ABIDIN

    '()*()('+*

    PR,GRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

    FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

    UNI-ERSITAS SAINS AL./UR0AN 1UNSI/2

    1

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    2/14

    '()3

    KATA PENGANTAR 

    Segala puji dan syukur kami panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang

    Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga

    kami bisa menyelesaikan makalah ini tepat waktu.

    Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah ke-NU-an

    yang diberikan oleh bapak ! Tajudin "hmad.

    #ami u$apkan terimakasih kepada pihak-pihak yang telah

    membantu dan memberikan dorongan kepada penulis dalam penyelesaian

    makalah ini %

    1. &rang tua penulis yang telah memberikan moti'asi kepada penulis

    sehingga memberikan semangat kepada penulis.

    (. )apak ! Tajuddin "hmad M.*d.+ Selaku dosen mata kuliah #e-

     NU-an yang memberikan pengarahan dalam penulisan makalah.

    ,. ekan-rekan semester yang telah mendukung penulisan makalah

    ini.

    . *ihak-pihak lain yang telah membantu penulisan makalah ini.

    #ami menyadari bahwa masih banyak kekurangan pada makalah

    yang kami susun. Maka dari itu/ kami mengharapkan kritik dan saran yang

    membangun dari berbagai pihak demi ter$iptanya kesempurnaan dalam

    makalah ini.

    Semoga dengan disusunnya makalah ini dapat memberikan

    man0aat terutama dalam menambah pengetahuan dan pemahaman terhadap

    Materi #e-NU-an/ khususnya bagi kami dan juga rekan UNS+ (213 pada

    umumnya.

    !ormat #ami/

    *enulis

    (

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    3/14

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL ..................................................................................................

    KATA PENGANTAR .................................................................................................

    DAFTAR ISI ...............................................................................................................

    BAB I PENDAHULUAN ...........................................................................................

    A% La4a5 Be&a6ang Masa&a#..........................................................................

    B% Rumusan Masa&a#....................................................................................

    7% Tuuan........................................................................................................BAB II PEMBAHASAN ............................................................................................

    A% Pengem8angan Da69a# Is&am !" Ja9a..................................................

    B% Manaa4 Bu!a;a NU Pengem8angan Da69a# Is&am !" Ja9a..............

    BAB III PENUTUP...................................................................................................

    A% S"mpu&an..................................................................................................

    B% Sa5an........................................................................................................

    DAFTAR PUSTAKA................................................................................................

    BAB I

    PENDAHULUAN

    ,

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    4/14

    A% La4a5 Be&a6ang Masa&a#

     Nahdlatul Ulama 4NU5 termasuk organisasi yang memiliki

     perhatian besar terhadap kebudayaan/ baik dari segi penggalian/

     pen$iptaan maupun pelestariannya. NU juga dikenal sebagai organisasi

    yang memiliki paradigma moderat dan terbuka 4inklusi05 terhadap

    keberadaan kebudayaan lokal di tanah air.

     NU adalah organisasi keagamaan sekaligus organisasi

    kemasyarakatan terbesar dalam lintasan sejarah bangsa +ndonesia/

    mempunyai makna penting dan ikut menentukan perjalanan sejarah bangsa

    +ndonesia/ NU lahir dan berkembang dengan $orak dan kulturnya sendiri.

    Sebagaiorganisasi berwatak keagamaan "hlussunnah al 6ama7ah/ maka

     NU menampilkan sikap akomodati0 terhadap berbagai mad8hab keagamaan

    yang ada di sekitarnya. NU tidak pernah ber0ikir menyatukan apalagi

    menghilangkan ma8dhab- ma8dhab keagamaan yang ada.9an sebagai

    organisasi kemasyarakatan/ NU menampilkan sikap toleransi terhadap nilai-

    nilai lokal. NU berakulturasi dan berinteraksi positi0 dengan tradisi dan

     budaya masyarakat lokal. 9engan demikian NU memiliki wawasan

    multikultural/ dalam arti kebijakan sosialnya bukan melindungi tradisi atau

     budaya setempat/ tetapi mengakui mani0estasi tradisi dan budaya setempat

    yang memiliki hak hidup di epublik +ndonesia ter$inta ini

    &leh karena itu segala sikap/ perilaku/ dan karakter perjuangannya

    akan selalu diukur berdasarkan norma dan prinsip ajaran agama +slam yang

    dianut. *rinsip-prinsip ajaran 4ideologi5 yang dianutnya menjadi tuntutanatau pedoman bagi praktik-praktik keagamaan maupun dalam kehidupan

    sosial-kemasyarakatan di kalangan NU/ yang pada gilirannya akan

    membentuk karakteristik tersendiri dalam perjalanan kehidupan NU/ serta

    membedakannya dengan organisasi keagamaan yang lain.

    B% Rumusan Masa&a#

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    5/14

    9ari latar belakang diatas/ dapat kita menarik sebuah

    rumusan masalahnya yaitu bagaimana Man0aat budaya NU dalam

     pengembangan dakwah islam di masyarakat jawa pada umumnya:

    7% Tuuan Penu&"san

    9ari rumusan masalah diatas/ dapat kita menarik sebuah

    tujuan penulisan bagaimana Man0aat budaya NU dalam

     pengembangan dakwah islam di masyarakat jawa pada umumnya

    BAB II

    PEMBAHASAN

    ;

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    6/14

    A% Pengem8angan Da69a# Is&am !" Ja9a

    *enyebaran +slam di pulau 6awa tidak saja hanya di dominasi oleh

     para saudagar melalui perdagangan. "kan tetapi ada juga tokoh-tokoh lain

    yang berperan besar/ diantaranya adalah ulama-ulama lo$al yang

    menguasaia pengetahuan +slam  melalui studi literature/ serta para pengikut

    su0i yang dating dari luar yang sengaja datang untuk mengajarkan islam

    serta meningkatkan pengetahuan mereka yang telah beriman. Selain itu

    +slam juga disebarkan mealui institusi kekuasaan   politik yang dapat

    dipadukan dengan perluasan kepentingan budaya dan ekonomi. Melaluiketiga saluran tersebut di atas/ +slam semakin luas tersebar keseluruk 

     pelosok jawa1.

    9akwah +slam ditianjau dari segi interaksinya dengan lingkungan

    sosial setempat berkembang dua tipe/ yaitu kompromis dan non

    kompromis. *endekatan non kompromis memiliki $iri khusus hanya

    dapat menerima unsur yang seirama dan bisa di integrasikan dengan

    agama +slam. 6ati diri atau kepribadian ajaran agama dijaga dan harus

    dominan  tidak akan dikorbankan. Maka apabila para pendukung

    mempertahankan budaya lama/ tidak toleran dan bersikap progresi0 

     biasanya meman$ing ketegangan dan menimbulkan kon0lik 

    9akwah islam di #epulauan Nusantara yaitu dengan $ara yang

    kompromis dengan budaya lokal/ maka hampir tidak terjadi kon0lik dalam

     penyebaran islam. 9akwah yang kompromis atau toleran dengan budaya

    lokal ini juga memiliki beberapa dampak negati0.Mode dakwah yang

    dikembangkan oleh para penyebar agama +slam di pulau 6awa adalah

    model dakwah cultural yang sangan kompromistis dengan budaya lo$al.

    Seperti apa yang dilakukan oleh ali Songo dalam dakwahnya di pulau

    6awa.

    9ampak negati0 tersebut adalah bahwa muslim di 6awa menjadi

    1 #amajaya !. #arkono/ (223/  Kebudayaan Jawa Pepaduannya dengan  Islam 4Yogyakarta%+#"*+5 hal (

    3

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    7/14

     permisi0 terutama dengan budaya non +slam. Selain dampak negati0/

    dampak positi0nya adalah islamisasi di 6awa se$ara besar-besaran terjadi

    tanpa ada gejolak yang berarti. Selain itu tradisi dan kebudayaan lama

    tidak mereka hapuskan se$ara radikal dan 0rontal tetapi yang mereka

    hilangkan hanyalah hal-hal yang jelasbertentangan dengan ajaran +slam/

    lalu diganti dengan unsur-unsur ajaran +slam(. 

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    8/14

    seperti upa$ara surtanah, nelung ndina, mitung ndina, matang puluh

    dina, mendak, nyewu dan lain sebagainya. )entuk-bentuk sinkretis juga

    terjadi dalam peringatan hari-hari besar +slam/ seperti gerebeg 

    mulud / garebeg pasa 4hari raya 0itrah5/ garebeg besar / dan tanggap

    warsa 4menyambut tahun baru jawa5. ingkasnya adalah bahwa

    sinkretisme +slam di 6awa bisa dilihat bahwa/ se$ara umum kemasan

    ritualnya tetap ritual budaya 6awa/ tetapi isinya telah diganti dengan

    ajaran +slam.

    Selain karena strategi dakwah kultural yang berbasis pada budaya

    masyarakat/ 0aktor lain yang memudahkan diterimanya islam adalah

    adanya nuansa mistik dalam ajaran +slam yang datang ke+ndonesia.

    Mistik +slam ini bersumber pada ajaran tassawuf Al-Ghazali. 9unia

    mistik inilah yang memang merupakan titik pertemuan kebudayaan jawa

    dengan unsur-unsur agama +slam. 9emikian pula 0ilsa0at jawa tidak luput

    dari perpaduan dengan 0ilsa0at +slam/ meskipun terdapat hal-hal pokok 

    yang kurang sepadan. Mistik +slam atau tasawu0 merupakan wilayah

    ajaran +slam yang lebih kompromis dengan budaya dan tradisi setempat/

    termasuk tradisi 6awa. !al ini karena ke$enderungan ajaran su0i yang

    mistis sehingga banyak persamaan warna. +slam yang sinkretis tersebut di

    atas tetap terpelihara dan terus berkembang dalam masyarakat/ terutama

    dilestarikan oleh kalangan pesantren.

    B% Manaa4 Bu!a;a NU !a&am Pengem8angan Da69a# Is&am !"

    Ja9a

    )agi NU 9akwah atau member bimbingan kepada masyarakat

    adalah kegiatan yang tidak boleh diabaikan. *ada masa awal kegiatan

    dakwah NU berbentuk lailatul ijtimak/ pengajian rutin/ pengajian Umum/

     bimbingan se$ara langsung tapi untuk saat ini lebih modern seperti

    melalui artikel/ buku. seminar dll

     Nahdlatul Ulama 4NU5 termasuk organisasi yang memiliki

    >

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    9/14

     perhatian besar terhadap kebudayaan/ baik dari segi penggalian/

     pen$iptaan maupun pelestariannya. NU juga dikenal sebagai organisasi

    yang memiliki paradigma moderat dan terbuka 4inklusi05 terhadap

    keberadaan kebudayaan lokal di tanah air ,.

    !al ini dapat dilihat pada aspek pelaksanaan tradisi ritual

    keagamaan yang dijalani oleh warga NU yang ternyata memiliki

    kaitan erat dengan tradisi-tradisi keagamaan pada masa lampau. Salah

    satu $ontohnya dalam hal ini adalah upa$ara peringatan terhadap hari

    setelah meninggalnya seseorang dengan menggunakan hitungan

    tertentu dan di dalamnya diisi dengan a$ara kirim doa dengan memba$a

    ayat-ayat "l?uran dan tahlil. !itungan hari tersebut misalnya yaitu pada

    hari ketiga 4Nelung 9ino5/ hari ketujuh 4Mitung 9ino5/ hari keempat

     puluh 4Metang *uluh 9ino5/ hari keseratus 4Nyatus5/ hari keseribu

    4Nyewu5/ serta setiap setahun 4!aul5. Upa$ara tersebut merupakan

    hasil dari pribumisasi +slam. Sikap NU yang moderat dan terbuka

    terhadap tradisi lama ini sebenarnya diwarisi dari alisongo

    #! " Musto0a )isri 4@us Mus5 pandangan bahwa keberadaan

    adat atau budaya lama termasuk budaya yang berasal dari agama lain

    tidak harus dihilangkan semua oleh umat +slam. @us Mus

    menyatakan bahwa sepanjang adat atau budaya 4lama5 tidak menyalahi

    syaraA tidak apa-apa untuk dipertahankan. @us Mus mendasarkan

    argumentasinya dengan men$ontohkan pada 8aman Nabi Muhammad

    S" ada hal-hal 4budaya5 yang lama/ dimana oleh Nabi Muhammad

    S" kemudian disempurnakan/ ada pula yang dihapuskan/ dan ada yang

    dibiarkan begitu saja. / engenal !ahdlatul "lama/ Semarang%

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    10/14

    dapat kita ba$a dalam garis perjuangan NU yang dihasilkan pada

    Muktamar #e-1C NU tahun 1C;( di *alembang. 9alam garis perjuangan

     NU tersebut disebutkan bahwa bagi NU/ kebudayaan menunjuk pada

    upaya mempertinggi moral dan akhlak serta membawa kemajuan

    kehidupan rohani masyarakat. NU menghargai dan membantu

    kehidupan kebudayaan yang nyata di dalam tiap-tiap golongan rakyat

    serta turut bergiat mengusahakannya selama kebudayaan itu tidak 

    merusak kerohanian masyarakat umum. NU juga berkehendak 

    memperbanyak pemba$aan dan perpustakaan rakyat serta pengetahuan

    kebudayaan yang mempertinggi moral dan akhlak serta hiburan-hiburan

    yang sesuai dengan keadaan dan 8aman yang membawa kemajuan

    kehidupan rohani masyarakat.

    *rinsip ahlussunnah wal jamaAah yang dianut NU dalam

    mengembangkan kebudayaan dan peradaban umat manusia didasari sikap

    yang berimbang dan menjaga kesinambungan antara yang sudah ada

    dan mengambil hal yang baru. )udaya lama yang masih rele'an terus

    dijaga dan dilestarikan/ sementara budaya baru diterima setelah

    dilakukan penyaringan dan penyesuaian. !al ini sesuai dengan prinsip

     NU/ almuha0adhatu Dala al-?adimi al-shalih wa al-akhd8u bi al-jadidi al-

    ashlahmempertahankan tradisi lama yang baik dan mengambil tradisi

     baru yang lebih baikF yang dapat juga diartikan menyelaraskan

    kepentingan masa lalu/ masa sekarang/ dan masa yang akan datang 4masa

    depan5. Terhadap peradaban dan kebudayaan modern yang datang dari

    )arat/ pada dasarnya NU memandang sebagai hasil ino'asi dan

    kreati'itas manusia atas dasar rasionalisme dalam menjawab tantangan

    yang dihadapi dalam bentuk nilai-nilai/ ilmu pengetahuan dan teknologi.

    Tradisi-tradisi ibadah yang dijalankan dan dikembangkan oleh NU

    apabila dianalisis lebih jauh/ ternyata memiliki nilai-nilai positi0 yang

    )ruinessen/ Martin Ban (212/ !" # $radisi, %elasi-%elasi Kuasa dan Pencarian &acana 'aru/4Yogyakarta% *T G#iS *elangi "ksara5 hal >,

    12

    http://118.97.170.198:8080/pustaka/main/search?pengarang=Martin+van+Bruinessenhttp://118.97.170.198:8080/pustaka/main/search?pengarang=Martin+van+Bruinessenhttp://118.97.170.198:8080/pustaka/main/search?penerbit=PT+LKiS+Pelangi+Aksarahttp://118.97.170.198:8080/pustaka/main/search?penerbit=PT+LKiS+Pelangi+Aksarahttp://118.97.170.198:8080/pustaka/main/search?pengarang=Martin+van+Bruinessen

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    11/14

     berman0aat bagi manusia yang menjalankannya. Misalnya/ NU

    menjalankan dan mengembangkan tradisi ibadah berupa khataman dan

    semaan "l?uran ,2 ju8/ pemba$aan surat Yasin dan kitab Tahlil/

     pemba$aan kitab )ar8anji dan 9ibaA yang berisi syair tentang sejarah

    hidup Nabi Muhammad S"/ pemba$aan manakib 4riwayat hidup5

    tokoh-tokoh +slam yang dikenal sebagai wali/ pemba$aan Shalawat

     Nariyah dan berbagai ma$am shalawat lainnya. Semua itu mendidik umat

    +slam untuk gemar memba$a/ belajar/ dan berdoa.

    #emudian/ ada pula tradisi 8iarah kubur/ baik ke makam leluhur

    maupun ke makam para tokoh +slam/ telah mengajarkan kepada umat

    +slam untuk selalu terhubung dengan leluhurnya dan para tokoh yang

     berjasa dalam pengembangan agama +slam. Sehingga/ hal ini sangat

     berman0aat sebagai media penyambung antara orang yang masih hidup

    dengan yang telah meninggal. "pabila dilihat dari sisi kesejarahan/ tradisi

    8iarah kubur sangat berman0aat dalam menghubungkan setiap periode

    masa sejarah yang telah terlewati yang ditandai dengan keberadaan

    makam-makam para tokoh +slam. Tidak mengherankan/ mayoritas

    warga NU dapat mengetahui se$ara pasti tentang keberadaan makam para

     pendiri dan tokoh NU yang telah meninggal/ bahkan termasuk

    riwayat semasa hidupnya. !al ini akan sulit ditemukan di kalangan umat

    +slam non-NU.

    "da satu $ontoh lagi tradisi ibadah NU yang memiliki man0aat

     besar/ yaitu a$ara Selamatan dan Syukuran yang biasanya diisi dengan

    a$ara doa bersama kemudian kepada orangHorang yang hadir diberikan

    makanan/ minuman/ dan bahkan bingkisan untuk dibawa pulang.

    )ingkisan ini ada yang menamakannya sebagai berkat. 9ari sini/ umat

    +slam diajarkan untuk gemar berbagi/ bersedekah dan menjalin tali

    silaturahmi dengan para tetangganya/ sehingga tertanam nilai-nilai

    kebersamaan dan menghapuskan sikap-sikap indi'idualistik di tengah

    masyarakat.

    )eberapa tradisi ibadah NU yang telah disebutkan di atas

    11

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    12/14

    adalah sebagian tradisi ibadah yang telah berkembang menjadi budaya

    di tengah masyarakat. Namun demikian/ sebenarnya masih banyak tradisi

    ibadah NU lainnya yang sarat dengan man0aat bagi orang-orang yang

    menjalankannya. 9ari sinilah dapat dipahami bahwa NU sangat dekat

    dengan budaya dan menggunakan kebudayaan sebagai media dakwah

    +slam yang terbukti e0ekti0 di +ndonesia.

    BAB III

    1(

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    13/14

    PENUTUP

    A% Kes"mpu&an

    9ari pembahasan di atas dapat kita simpulkan bahwa islam di

    6awa berkembang sangat pesat karena strategi dakwah kultural yang

     berbasis pada budaya masyarakat/ 0aktor lain yang memudahkan

    diterimanya islam adalah adanya nuansa mistik dalam ajaran +slam yang

    datang ke+ndonesia.

     Nahdlatul Ulama 4NU5 termasuk organisasi yang memiliki

     perhatian besar terhadap kebudayaan/ baik dari segi penggalian/

     pen$iptaan maupun pelestariannya. NU juga dikenal sebagai organisasi

    yang memiliki paradigma moderat dan terbuka 4inklusi05 terhadap

    keberadaan kebudayaan lokal di tanah air.

    )eberapa tradisi ibadah NU yang telah disebutkan di atas

    adalah sebagian tradisi ibadah yang telah berkembang menjadi budaya

    di tengah masyarakat. )anyak tradisi ibadah NU yang sarat dengan

    man0aat bagi orang-orang yang menjalankannya. 9ari sinilah dapat

    dipahami bahwa NU sangat dekat dengan budaya dan menggunakan

    kebudayaan sebagai media dakwah +slam yang terbukti e0ekti0 di

    +ndonesia

    B% K5"4"6 !an Sa5an

    9emikian yang dapat kami paparkan mengenai materi yang

    menjadipokok bahasan dalam makalah ini/ tentunya masih banyak 

    kekurangan dan kelemahannya/ kerena terbatas nya pengetahuan dan

    kurangnya rujukan atau re0erensi yang ada hubunganya dengan judul

    makalah ini

    *enulis banyak berharap para pemba$a sudi memberikan kritik 

    dan saran yang membangun kepada penulis demi sempurnanya makalah

    ini.Semoga makalah ini berguna bagi penulis pada khususnya dan

     pemba$a yang budiman pada umum nya

    DAFTAR PUSTAKA

    1,

  • 8/16/2019 Makalah KE Nu An

    14/14

    #amajaya !. #arkono/ (223/  Kebudayaan Jawa Pepaduannya dengan  Islam/

    Yogyakarta% +#"*+

    Mu8adi/ "bdul Mu$hith/ (22>/  engenal !ahdlatul "lama/ Semarang%