Macam-Macam Perawatan Kulit

10
 Kuning Langsat den gan W ortel 18-02-2011 diposkan oleh melindacare Ingatkah Anda bagaimana putri-putri di jaman kerajaan diceritakan memiliki kulit kuning langsat dan membuatnya menarik di mata semua pria? Kulit kuning langsat memang sempat menjadi simbol kecantikan di Indonesia. Mengapa dikatakan sempat, karena sekarang ini muncul tren kulit putih  pucat adalah yang lebih cantik. Anda pemilik kulit kuning langsat seharusnya merasa  beruntung mengingat warna ku li t ini terlihat lebih menarik dan sehat. Hal ini diungkapkan dalam sebuah penelitian yang dilakukan tim St. Andrews and Br istol Universi ty, Inggris. Ro na kekuningan pada kulit seseorang ini bisa datang dari zat karoten yang berasal dari wortel dan  buah plum. Ian Stephen, salah seorang peneliti menyebutkan, seseorang yang menambahkan wortel dan  buah plum dalam menu kesehariannya selama dua bulan akan memperlihatkan hasil rona kekuningan pada kulitnya. Sebenarnya mengkonsumsi wortel dan sayuran serta buah-buahan  baik untuk kesehatan tu buh, namun setelah diiming-imingi mampu mempercantik kulit tentunya orang akan lebih tertarik dan bersemangat untuk lebih rajin mengkonsumsi makanan sehat. Kesehatan kulit dan kuku juga akan lebih membaik jika Anda memperbanyak mengkonsumsi  buah dan sayuran, selain wortel dan plum. Misalnya, aprikot kering yang mengandung vitamin A dan terbukti memberikan nutrisi penting pada ku li t. Sedangkan vitamin C yang b isa Anda temukan dalam buah-buahan sitrus, k iwi, anggur, dan paprika merah, mampu mengurangi kulit kendur karena dapat membangun kolagen pembangun jaringan kulit. Anda yang ingin menghilangkan kerut serta bekas luka, disarankan untuk mengkonsumsi makanan bervitamin E, seperti bayam dan selada air. Tidak ada salahnya bukan untuk memperbanyak konsumsi sayur dan buah sedini mungkin. Selain menyehatkan, mempercantik  penampilan, juga harganya ekonomis. Sumber: http://www.melindahospital.co m/modul/user/detail_artikel.p hp?id=1065_Kuning-Langsat- dengan-Wortel  

Transcript of Macam-Macam Perawatan Kulit

Page 1: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 1/10

 

Kuning Langsat dengan Wortel

18-02-2011 diposkan oleh melindacare

Ingatkah Anda bagaimana putri-putri di jaman kerajaandiceritakan memiliki kulit kuning langsat dan membuatnyamenarik di mata semua pria? Kulit kuning langsat memangsempat menjadi simbol kecantikan di Indonesia. Mengapadikatakan sempat, karena sekarang ini muncul tren kulit putih pucat adalah yang lebih cantik.

Anda pemilik kulit kuning langsat seharusnya merasa beruntung mengingat warna kulit ini terlihat lebih menarik dansehat. Hal ini diungkapkan dalam sebuah penelitian yangdilakukan tim St. Andrews and Bristol University, Inggris. Rona

kekuningan pada kulit seseorang ini bisa datang dari zat karoten yang berasal dari wortel dan buah plum.

Ian Stephen, salah seorang peneliti menyebutkan, seseorang yang menambahkan wortel dan buah plum dalam menu kesehariannya selama dua bulan akan memperlihatkan hasil ronakekuningan pada kulitnya. Sebenarnya mengkonsumsi wortel dan sayuran serta buah-buahan baik untuk kesehatan tubuh, namun setelah diiming-imingi mampu mempercantik kulit tentunyaorang akan lebih tertarik dan bersemangat untuk lebih rajin mengkonsumsi makanan sehat.

Kesehatan kulit dan kuku juga akan lebih membaik jika Anda memperbanyak mengkonsumsi buah dan sayuran, selain wortel dan plum. Misalnya, aprikot kering yang mengandung vitamin A

dan terbukti memberikan nutrisi penting pada kulit. Sedangkan vitamin C yang bisa Andatemukan dalam buah-buahan sitrus, kiwi, anggur, dan paprika merah, mampu mengurangi kulitkendur karena dapat membangun kolagen pembangun jaringan kulit.

Anda yang ingin menghilangkan kerut serta bekas luka, disarankan untuk mengkonsumsimakanan bervitamin E, seperti bayam dan selada air. Tidak ada salahnya bukan untuk memperbanyak konsumsi sayur dan buah sedini mungkin. Selain menyehatkan, mempercantik  penampilan, juga harganya ekonomis.

Sumber: http://www.melindahospital.com/modul/user/detail_artikel.php?id=1065_Kuning-Langsat-

dengan-Wortel 

Page 2: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 2/10

 

Cara Alami Memutihkan Kulit Wajah

Kulit wajah putih, bersih dan segar dijamin menjadi dambaan para belia di seantero jagad ( uhuk..uhuk, ketinggian nie bahasanya). Meski

tidak dipungkiri bahwa kenyataan untuk mewujudkan impian itu pasti butuh biaya gedhe. Tapi, jangan salah, ada kok cara alami

memutihkan wajah yang gak butuh banyak biaya. Hanya saja memangdibutuhin ketelatenan, atau bahasa normalnya rutin. Penasaran? Gadis-gadis indonesia memiliki keturunan kulit kuning langsat, meski banyak  juga yang terlahir sawo matang, namun, impian memiliki kulit wajah putih tetep aja jadi topik waktu ngerumpi. Padahal ga semua wajah

 putih jadi idaman para adam. Tapi, mau apa lagi, wajah putih dan bersih emang banyak diminatidaripada wajah kusam dan kering.

Karenanya, banyak produk kimiawi kemudian memenuhi layar kaca, lembar majalah, dan media

lainnya untuk menawarkan segala hal yang bisa memutihkan wajah. Tapi, itu semua produk kimiawi. Memang banyak yang telah memperlihatkan khasiatnya, meski banyak juga yangmerasa sia-sia.

Eits, jangan patah semangat, masih ada cara alami bikin wajah putih dan segar. Memang sihtetep ngeluarin duit tapi gak banyak? Dan yang pasti dijamin tanpa bahan kimia, alami, mudahdidapat. Penasaran? Hehehe..

Oke, ini dia perawatan buat memutihkan wajah: 

1. Ambil satu buah Pisang Ambon, kupas kemudian lumatkan hingga halus

2. Tambahkan satu sendok teh : madu, lalu aduk rata

3. Oleskan pada seluruh bagian wajah, termasuk leher, dan diamkan selama 15 menit

4. Cuci bersih dengan air dingin.

Lakukan rutin sehari sekali ya (^_+). Oh iya, musti diingat juga nih, kulit yang senantiasa dijagakebersihannya dan tidak terlalu sering menempelkan tapak tangan di area wajah menjadi nilai penting dalam hal ini.

Sumber: http://oktavita.com/cara-alami-memutihkan-kulit-wajah.htm 

Page 3: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 3/10

 

 

CARA MEMUTIHKAN KULIT WAJAHDAN BADAN ALAMI

Memiliki kulit wajah yang sehat bersinar memang menjadidambaan setiap wanita. Tak jarang diantara merekamencoba berbagai produk  perawatan kulit untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Mulai dari perawatankulit yang mampu meremajakan kulit, menghilangkankerutan di wajah hingga perawatan pemutih yang mampumembuat kulit nampak cerah bersinar.

Memutihkan kulit bukan hal yang aneh di masa modernseperti sekarang ini, dan ternyata bukan hanya wanita sajayang melakukan perawatan tersebut. Pria juga tidak mauketinggalan untuk melakukan hal yang sama. Yakni ingin memutihkan kulitnya yang kurang putih entah karenatuntutan pekerjaan atau keinginan tersendiri supaya dilirik oleh lawan jenisnya dalam rangka mencari jodoh. Karena bagaimanapun juga, kulit kering memang tidak sedap

untuk dipandang dan disentuh, karena menimbulkan kesan kurangnya perawatan diri yang padaakhirnya akan menimbulkan kesan negatif dan ilfil oleh lawan jenis.

Kulit wajah adalah hal paling merepotkan bagi tiap wanita. Di antara bahan-bahan aktif yangsekarang mulai dipakai baik di kedokteran maupun di salon kecantikan untuk memutihkan kulitadalah dengan cara pengelupasan sel-sel mati seperti produk dengan bahan-bahan aktif. Kulityang halus kini sudah menjadi kebutuhan banyak orang. Karena itu, banyak produk perawatankulit ditawarkan. Tak hanya memutihkan kulit atau menjaga kelembabannya saja, tapi jugauntuk menjaga agar kulit tetap semulus bayi.

Berikut ada beberapa bahan-bahan untuk membantu Anda memutihkan kulit secara alami agar senantiasa terlihat indah di pandang mata, tidak hanya menghaluskan tetapi juga menyehatkan.

Jeruk Nipis 

Buah yang satu ini lebih dikenal sebagai penghilang bau amis, atau campuran penyedapmakanan. Tapi sebenarnya air jeruk nipis ini juga banyak manfaatnya untuk kecantikan dankesehatan. Air yang berasal dari daging buah ini dikenal sanggup membuat pori-pori mengecildan menghilangkan kelebihan lemak pada jenis kulit berminyak.

Page 4: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 4/10

 

Manfaat :Untuk merapatkan pori-pori kulit. Ambil daging jeruk nipis, oleskan pada kulit wajah. Biasanyadi sekitar hidung dan pipi yang pori-porinya terlihat besar. Untuk memutihkan danmenghaluskan kulit. Usapkan potongan jeruk nipis pada wajah dan kulit bagian tubuh lainnya.

Alpukat 

Konon alpukat banyak sekali nianfaatnya terutama untuk kecantikan. Dengan ilmu pengetahuan,terbukti bahwa alpukat memang kaya vitamin, mineral dan minyak alami. Alpukat banyak mengandung vitamin A, C, dan E, zat besi, potasium, niasin, asam pantotenik serta protein yangtidak biasanya terdapat dalam buah. Semua zat ini berguna bagi keindahan dan kesehatan kulit.

Manfaat :Sebagai pelembab. Ambil bagian dalam kulit alpukat, yang mengandung humektan, dan mampumenahan kelembaban kulit. Gosokkan secara lembut ke seputar wajah dan biarkan selama 15menit. Setelah itu basuhlah wajah menggunakan air dingin. Lakukan malam hari sebelum Anda

tidur karena malam hari adalah waktu yang tepat bagi kulit untuk bekerja. Wajah yang terjagakelembabannya membuat make- up bertahan lama sesudahnya.

Penggunaan Masker dan Lulur 

Penggunaan masker merupakan salah satu upaya untuk mempercantik diri dengan perawatanmenggunakan beberapa jenis tumbuhan seperti halnya sayuran. Masker dapat menegangkan danmelicinkan kulit. Penggunaan produk tumbuhan termasuk dalam pembuatan masker. Kulit yangmasih remaja boleh menggunakan masker dari sayuran seperti ketimun, tomat, bengkuang,kentang, wortel.

Masker Bengkuang : Dapat memutihkan dan menghilangkan tanda hitam dan pigmentasi di kulit.Masker Kentang : Dapat melembutkan dan memutihkan kulit.Masker Tomat : Dapat menghaluskan dan melicin

Page 5: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 5/10

 

CARA MEMUTIHKAN KULIT WAJAH

Lakukan perawatan scrubbing khusus untuk wajah (banyak dijualdi toko-toko produk kesehatan dan kecantikan) sekurang-kurangnya 1 atau 2 minggu sekali. Kenakan masker sesuai jenis

kulit dan kebutuhan Anda (berminyak, berjerawat, kering atauyang mengandung pemutih dan Iain-lain). Gunakan cream tabir surya pada pagi dan siang hari serta cream malam yangmengandung pemutih.

Tapi perlu diingat, bila wajah sedang mengalami perawatan dengan zat pemutih, sebaiknyahindari terpaan langsung sinar matahari karena malah akan membuat iritasi kulit. Atau Anda jugadapat melakukan perawatan peeling. Perawatan ini harus berhati-hati karena akanmengelupaskan kulit secara cepat dan sering berakibat iritasi atau kerusakan pada kulit bila penggunaannya tidak berhati-hati. Terlebih lagi bila jenis kulit wajah Anda tergolong sensitif.Satu hal lagi, bila mengenakan cream pemutih sebaiknya jangan melupakan bagian leher.

CARA MEMUTIHKAN KULIT TUBUH

Lakukan luluran atau srubbing secara teratur (1 atau 2 minggusekali) agar sel-sel kulit mati penyebab kulit kasar dan kusam akanterangkat dan terkelupas. Cara ini akan mempercepat pergantianlapisan sel-sel kulit yang lebih muda yang dengan sendirinya akanmenjadikan permukaan kulit akan tampak segar dan bercahaya.Jangan lupa memakai cream sunblock setiap kali Anda ke luar rumah pada pagi dan siang hari, agar kulit terlindung dari sinar UV. Pada malam hari kenakan krem pelembut raga (body lotion)

yang mengandung pemutih.

**Sumber : Majalah Wanita 

Sumber: http://www.isdaryanto.com/cara-cepat-memutihkan-kulit/2 

Page 6: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 6/10

 

CARA MENGHILANGKAN JERAWAT- MENGHILANGKAN BEKAS

JERAWAT

Siapa yang tidak tau dengan jerawat, hampir semua orag di dunia ini pernah mengalami yangnamanya jerawatan. Jerawat memang membuat penampilan kita jadi kurang menarik, apalagi

  jika jerawat makin banyak di tambah lagi bekasnya susah untuk dihilangi. Berbagai Cara

Menghilangkan Jerawat pernah dilakukan beberapa orang.

Berikut ini Kami akan memberikan beberapa C ara Menghilangkan Jerawat dan C ara

 Menghilangkan Bekas Jerawat, Nah kita mulai saja Cara dari kami.

Cara Menghilangkan Jerawat dan Cara Menghilangkan Bekas Jerawat secara alami:

1. Selalu rajin membersihkan muka terutama untuk kulit berminyak, apalagi sehabis melakukanaktifitas di luar ruangan. Biasanya debu yang mengandung kotoran akan hinggap ke wajah.

Bersihkan dengan kain atau handuk yang bersih setelah cuci muka, karena bakteri suka dengantempat yang lembab dan hangat. Jangan pakai tangan telanjang karena tangan kadang kurang bersih.

2. Hindari / minimalkan mengkonsumsi makanan yang mengandung gula, coklat, kacang,makanan pedas, berminyak dan makanan berlemak. Makanan-makanan itu akan mengganggu  peredaran darah pada tubuh, jadi proses detoxitasi tidak bisa berjalan dengan lancar. Usakanrajin mengkonsumsi sayuran dan buah. Daun kemangi dan daun peterseli (parsley) dipercaya juga bisa mengobati jerawat dari dalam tubuh. Konsumsi apel karena mengandung antioksidan.

3. Rajin berolahraga. Karena dengan berolahraga, panas tubuh akan membuka pori-pori wajah

dan mengeluarkan kotorannya. Penjelasannya begini, saat kita olahraga maka peredaran darahkita akan lancar dan proses detoxitasi akan berjalan teratur, jadi darah-darah kotor yang ada didalam tubuh bisa terbuang.

4. Minum air putih (air mineral) secukupnya.

Kalau bisa, penuhi anjuran para dokter dengan konsumsi air mineral 8 gelas perhari. Karenamenurut sebuah sumber yang dapat dipercaya, dengan berolahraga dan minum air putih secarateratur membuat jerawat enggan muncul.

5. Hindari stress & Istirahat yang cukup

Menurut banyak sumber yang saya baca, salah satu pemicu jerawat adalah akibat stress. Jadikalau kamu ingin menghilangkan jerawat atau mencegahnya agar tidak muncul, sebisa mungkinhindari stress dan biasakanlah untuk tidur yang cukup dan teratur. Karena saat kita tidur, kulitakan beregenerasi dan membuang racun2 yang berbahaya sehingga saat kita bangun keesokanharinya kulit kita akan kebali segar.

Page 7: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 7/10

 

6. Memakai masker dari pepaya

Coba buat masker pepaya untuk menghilangkan jerawat secara alami. Caranya, Pepaya yangsudah matang dihaluskan (bisa ditambahkan jeruk nipis), dan pakailah untuk maskeran. Diamkansampai kering. Kemudian bersihkan dengan air hangat. Lebih baik dilakukan menjelang tidur.

Masker pepaya, selain bisa menghilangkan jerawat secara alami, juga mempunyai khasiatmenghilangkan komedo dan mencegah wajah kusam. Sebenarnya masih banyak komposisimasker alami yang bisa digunakan untuk menghilangkan jerawat. Misalnya masker tomat danmentimun, caranya buah tomat atau timun, dipotong tipis-tipis, kemudian diamkan di kulitsekitar 10-15 menit.

7. Jangan pernah memencet jerawat

Bukan malah sembuh, tapi malah bisa menyebabkan noda-noda hitam dan bopeng pada wajah.

8. Rajin BAB minimal 1 kali sehari

Selain akibat mengkonsumsi makanan berlemak, pikiran, jerawat juga timbul akibat pembuanganyang tidak lancar. Seperti yang kita ketahui bahwa kotoran /feses itu mengandung zat-zat buangan yang harus dikeluarkan dari dalam tubuh. Nah, jika tidak terbuang sempurna maka zat-zat buangan tersebut akan menumpuk di dalam tubuh dan berakibat memberikan tambahan racunkepada tubuh kita. Dan racun yang menumpuk itulah yang menjadi salah satu pemicu timbulnya  jerawat. Supaya buang air besar (BAB) lancar kita bisa mengkonsumsi makanan berserat dan  buah-buahan seperti pepaya. Percaya deh, karena saya dapat tips ini dari guru SD saya yangketika remaja jerawata dan sudah mencoba banyak cara menghilangkan jerarawat, tapi setelahmemakai tips ini jerawatnya bisa hilang. :D

Page 8: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 8/10

 

Cara Menghilangkan Jerawat dan Cara Menghilangkan Bekas Jerawat secara tradisional:

# Menghilangkan jerawat dengan ODOL (pasta gigi)

Bahan : ODOL yang berbentuk pasta misalnya pepsodent, ciptadent, dll bukan yang berbentuk 

gel seperti close up loh.Cara : Oleskan odol pada bagian tubuh yang berjerawat tiap malam hari (sebelum tidur) dan  bilaslah dengan air bersih di pagi harinya. Dipercaya kandungan mentol dalam odol dapatmempercepat mengeringnya jerawat.

Tapi, jangan terlalu sering menggunakan cara ini (odol) karena kulit akan mudah mengering.

# Menghilangkan jerawat dengan ramuan air kelapa:

Siapkan satu gelas air kelapa campur dengan 25 gram pasta kunyit, biarkan semalam. Keesokanharinya, tambahkan ke dalam ramuan tersebut tiga sendok teh bubuk cendana merah. Aduk sampai merata. Simpan selama tiga hari. Setelah itu, saring ramuan dengan menggunakan kainkasa. Simpan air perasan dalam botol. Oleskan ramuan tersebut pada wajah yang berjerawat, duakali sehari sampai jerawat lenyap.

Sumber: http://global-dongeng.blogspot.com 

Page 9: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 9/10

 

Obat Tradisional MENGHALUSKAN MUKA YANG KASAR DAN

BERBINTIK-BINTIK HITAM

Muka atau wajah yang bersih; halus dan segar adalah dambaan tiap orang, terutama

mereka-mereka yang masih gadis atau perjaka. Hal ini tidaklah mengherankan,karena sudah merupakan sifat manusia yaitu Jngin tampil menarik dan dipuji orang

lain.

Pada halaman yang telah lalu sudah diterangkan bagaimana cara menghilangkan

noda-noda hitam yang ada di wajah. Namun kalau Anda ingin mencoba resep yang

lain, maka inilah obat nya :

-Ambil ketimun yang masih segar, lalu cuci hingga bersih.

- Kemudian parutlah timun tesebut dan peraslah untuk diambil airnya.- Gunakan air perasan tersebut untuk mencuci muka atau wajah setiap hendak tjdur,

baik siang maupun malam. Dan selesai tidur, cucilah wajah Anda tersebut dengan air

hangat-hangat kuku.

Dengan cara seperti disebutkan diatas, niscaya wajah Anda yang semula kasar dan

berbintik-bintik hitam akan menjadi halus, ber¬sih, dan berseri-seri.

Source: http://obatkuno.com/menghaluskan-muka-yang-kasar-dan-berbintik-bintik-

hitam.htm 

Page 10: Macam-Macam Perawatan Kulit

5/12/2018 Macam-Macam Perawatan Kulit - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/macam-macam-perawatan-kulit 10/10

 

Jeruk Nipis Sebagai Penghalus muka

saran aku coba aja pake jeruk nipis. caranya jeruk nipis dibelah menjadi 4 bagian

trus diolesin keseluruh wajah. tnggu sampe kering nd bilas pake air hangat. gunakan

maksimal 2x sehari. untuk meredam rasa perih nya jangan lupa olesin madu. ini

manjur banged, soalnya aku juga nyoba smpe skrg :)