Luka Bakar (Combusio)

46
REFERAT LUKA BAKAR (COMBUSTIO)

Transcript of Luka Bakar (Combusio)

Page 1: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 1/46

 

REFERAT LUKA BAKAR

(COMBUSTIO)

Page 2: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 2/46

 

Pendahuluan

Luka bakar atau combustio adalah kerusakan kulit yg

dpt disertai dgn kerusakan jaringan dibawahnya

Luka bakar dapat terjadi karena langsung terbakar

oleh api ataupun secara tidak langsung melalui

pajanan atau kontak dengan sumber panas spt api,

air panas, listrik, bhn kimia dan radiasi

Page 3: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 3/46

 

Patofisiologi

Gangguan fungsi kulit

- Kulit yang normal berfungsi sebagai barier terhadap

mikroorganisme dan mengatur penguapan air dan

pengeluaran panas. Akibat luka bakar

mikroorganisme dengan mudah masuk kedalam

tubuh. Pengaturan penguapan air dan pengeluaran

panas juga rusak sehingga mudah terjadi dehidrasi.

Makin luas luka bakar, makin banyak cairan yang

keluar

Page 4: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 4/46

 

Kerusakan pembuluh dan limfe

- Akibat luka terjadi vasodilatasi sehingga

permeabilitas kapiler meningkat dan cairan bersama

elektrolit dan protein lebih mudah keluar. Hal ini

dapat menyebabkan edema jaringan sekitarnya dan

permukaan luka menjadi basah. Jika isi pembuluh

darah rusak, dapat terjadi trombosis, sel eritrosit

rusak

Page 5: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 5/46

 

Gangguan metabolisme

- Setiap terjadi trauma, tubuh meningkatkan sekresi

katekolamin dan kortikosteroid akibatnya terjadi

balance N yang negatif dan cadangan lemak

digunakan untuk memenuhi kebutuhan kalori.

Gangguan metabolisme menimbulkan manifestasi

klinis berupa anoreksia, muntah-muntah

Page 6: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 6/46

 

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BERAT

RINGANNYA LUKA BAKAR

Derajat luka bakar

Luas luka bakar

Umur penderita

Lokasi luka bakar

Keadaan umum sebelum mendapat luka bakar

Ada tidaknya trauma lain selain luka bakar

Page 7: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 7/46

Derajat luka bakar

Derajat luka bakar atau kedalaman luka bakarditentukan oleh tingginya suhu suatu benda danlamanya penderita terpajan dengan benda

tersebut

Page 8: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 8/46

 

Page 9: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 9/46

1.

Derajat I : hanya mengenai epidermis,

biasanya kelihatan kemerahan dan bengkak,tidak ada blister (gelembung) kecil-kecil /

bula, kulitnya kering tapi sangat sensitif

(hipersensitivitas) dan biasanya sembuh dalam

5 ² 7 hari, misalnya tersengat matahari.Biasanya tidak menimbulkan parut

Page 10: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 10/46

 

Page 11: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 11/46

2. Derajat II : luka mencapai dermis namun masih adaelemen epitel sehat yang tersisa, yaitu sel epitelbasal, sel kelenjar sebasea, kelenjar keringat dan

pangkal rambut.D

engan adanya sisa epitel-epitelini, luka dapat sembuh sendiri dalam 2-3 minggu.Gejala yang timbul adalah kulit kemerahan yanglebih jelas, kulitnya basah dan masih sensitif , adagelembung / bula. Bula berisi cairan eksudat yang

keluar dari pembuluh darah karena permeabilitasmeninggi.

 

Page 12: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 12/46

Dibagi menjadi:

i. Superfisial

- Luka bakar kena seluruh epidermis (papilar dermis

and sensitive nerve ends).

- Timbul kemerahan dan lepuh (blister) (pink or moist).

- Folikel rambut, kelenjar keringat, kelenjar sebasea

masih utuh.- Penyembuhan dalam waktu 10-14 hari, bisa ada scar

atau tidak.

 

Page 13: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 13/46

ii. Profunda

- Luka bakar sudah kena stratum germinativum dan

korium (papillary reticular dermis).

- Kulit tampak merah atau merah muda (white or

mottled pink).

- Folikel rambut, kelenjar keringat dan sebasea

sebagian mengalami kerusakan (dapat tak sakit).- Penyembuhan dalam 25-35 hari, significant scar keloid.

Page 14: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 14/46

 

Page 15: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 15/46

3. Derajat III : luka meliputi seluruh lapisan kulit sampaisub-kutis atau organ yang lebih dalam. Biasanyaterjadi karena temperatur yang tinggi dan kontak

yang lama. Tidak ada lagi elemen kulit yang hidup.Untuk mendapatkan kesembuhan harus dilakukanskin-grafting. Kulit tampak pucat abu-abu gelap /hitam atau putih dengan permukaan lebih rendahdari jaringan sekeliling yang masih sehat,

permeabilitas kapiler meningkat. Bula tidak ada,rasa nyeri tidak ada.

Page 16: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 16/46

 

Page 17: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 17/46

Terjadi anestesi dimana kulit tidak bisa merasakan

nyeri karena sudah terjadi kerusakan reseptor rasa

nyeri. Pin prick test: jarum steril dimasukkan ke

daerah luka bakar. Bila tidak terasa nyeri, testdikatakan (+).

Eritrosit banyak yang rusak, terjadi edema hebat

dan kerusakan permanen. Penyembuhan berlangsung lama karena tidak ada

proses epitelisasi spontan

 

Page 18: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 18/46

Luas luka bakar

Cara telapak tangan

- Cara ini menggunakan luas telapak tangan

penderita, prinsipnya luas telapak tangan = 1%.

Cara ini merupakan cara cepat dapat digunakan

pada keadaan darurat

 

Page 19: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 19/46

Rumus Rule of Nine, yaitu : luas kepala dan leher,

dada, punggung, perut, pinggang dan bokong,

ekstremitas atas kanan, ekstremitas atas kiri, paha

kanan, paha kiri, tungkai dan kaki kanan, sertatungkai dan kaki kiri masing-masing 9%, sisanya 1% 

untuk daerah genital.

Page 20: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 20/46 

Page 21: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 21/46

Untuk anak dapat digunakan Rule of five, yaitu :

� Digunakan pada bayi dan anak-anak karena luas

permukaan bagian tubuh anak berbeda dimana luas

relatif permukaan kepala anak lebih besar dan luasrelatif permukaan kaki lebih kecil

 

Page 22: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 22/46

Lund and Border Chart, cara ini paling

akurat

 

Page 23: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 23/46

Umur penderita

Pada anak kecil dan orang tua lebih berbahaya karena daya tahan tubuhrelatif kurang sehingga toleransi daya tahan tubuh terhadap stress kurang.

Lokasi luka bakar

Didaerah muka dan leher terutama di ruang tertutup lebih berbahayakarena berpotensial untuk terjadi gangguan pernafasan yang disebutedema laring. Juga pada tempat-tempat yang sering bergerak, lukabakar lama sembuh.

Keadaan umum sebelum luka bakar (Associated Disease)

Penderita mempunyai penyakit Diabetes melitus, congestive heart failure,penyakit paru-paru, immunosupresison drugs.

Ada tidaknya trauma lain selain luka bakarAda faktor lain seperti adanya inhalation injury, fraktur, head injury.

 

Page 24: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 24/46

Menurut Berat Ringannya luka bakar dibagi 

menjadi :

Luka bakar ringan

-Luka bakar derajat I dan II dengan luas < 15% pada orang

dewasa.

-Luka bakar derajat I dan II dengan luas < 10% pada anak-anak.

-Luka bakar derajat III dengan luas < 2%.

Penderita cukup berobat jalan

 

Page 25: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 25/46

Luka bakar sedang

-Luka bakar derajat II dengan luas 15-25% pada

orang dewasa.

-Luka bakar derajat II dengan luas 10-20% pada

anak-anak.

-Luka bakar derajat III dengan luas < 10%

Penderita sebaiknya dirawat

 

Page 26: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 26/46

Luka bakar berat

-Luka bakar derajat II dengan luas > 25% pada orangdewasa.

-Luka bakar derajat II dengan luas > 20% pada anak-anak.

-Luka bakar derajat III dengan luas > 10%.

-Luka bakar yang mengenai tangan, wajah, mata,telinga, kaki, dan genitalia, persendian sekitar ketiak.

-Semua penderita dengan inhalasi, luka bakar dengankomplikasi trauma berat, luka bakar resiko tinggi.

Penderita harus dirawat

Page 27: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 27/46

Page 28: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 28/46 

Page 29: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 29/46

Perawatan Umum

Terapi Cairan

Pemberian analgetik yang kuat

Pemberian ATS dan Toksoid

Pemberian Antibiotik

Terapi posisi penderita

Fisioterapi

Psikoterapi Nutrisi (kalori,protein,dan vitamin)

Page 30: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 30/46 

Page 31: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 31/46

Pemberian cairan intravena dapat

menggunakan rumus

Rumus Evans, pada rumus evans untuk pengganti diberikan :� Elekrolit : NaCl 0,9% atau Ringer Laktat = 1cc/kg/1% untuk 24 jam

pertama

� Protein : Plasma expander (albumin) = 1cc/kg/1% untuk 24 jampertama

� Untuk maintenance diberi Dextrose 5% sebanyak 2000 cc

½ dari jumlah kebutuhan cairan diberikan dalam 8 jam Idan sisanya diberikan dalam 16 jam berikutnya. Waktupemberian cairan dihitung dari saat terjadi luka bakar.Pada hari ke II diberikan cairan dengan jumlah ½ darijumlah cairan yang diberikan pada hari I/24 jam.

 

Page 32: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 32/46

Rumus Brooke

Hari I diberikan untuk pengganti cairan : NaCl 0,9% / Ringer Laktat 1,5cc/kg/1%

Plasma expander / kolloid 0,5cc/kg/1%

D

extrose 5%

 2

L/2000

cc Maintenance cairan

Hari II :

NaCl 0,9% / Ringer Laktat 0,5cc/kg/1%

Plasma expander / kolloid 0,5cc/kg/1% Maintenance cairan

 

Page 33: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 33/46

Rumus Baxter

yaitu :

Ringer Laktat = 3-4cc x % luas luka bakar x BeratBadan/ 24 jam

½ dari jumlah kebutuhan cairan diberikan dalam 8jam I dan sisanya diberikan dalam 16 jamberikutnya. Waktu pemberian cairan dihitung darisaat terjadi luka bakar.

Pada hari ke II diberikan cairan dengan jumlah ½ dari jumlah cairan yang diberikan pada hari I/24 jam.

 

Page 34: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 34/46

Monitoring sirkulasi : observasi tensi, nadi,

kesadaran

Monitoring diuresis (dewasa : 30 cc/jam, anak :

1cc/kgBB/jam), CVP, Hb, Ht, elektrolit, ureum,creatinine

 

Page 35: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 35/46

Perawatan luka bakar

Perawatan luka bakar tertutup

Biasa digunakan antibiotik topikal yang langsung

pada luka bakar kemudian tutup dengan kasa

steril. Atau menggunakan kasa khusus yang sudahada antibiotiknya (sufratulle, daryantulle, dll).

Kasa pembalut harus ada daya serap dan diganti

tiap 8-24

jam, bila basah, berbau dan bila timbulnyeri.

Keuntungan: imobilisasi luka lebih sempurna

 

Page 36: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 36/46

Perawatan luka bakar terbuka

Luka dibiarkan terbuka dan diharapkan sembuh

sendiri.

Perawatan harus benar-benar steril.

Bila terdapat pus, kompres dengan NaCl 0,9%.

Keuntungan: luka mudah kering, bakteri sukar

berkembang biak, pengawasan luka lebih mudah,tidak perlu ganti verban

Page 37: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 37/46

Page 38: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 38/46 

Page 39: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 39/46

Komplikasi luka bakar

Infeksi: Merupakan masalah utama, jika infeksi

berat dapat terjadi sepsis. Jika terjadi infeksi beri

antibiotik spektrum luas atau dalam bentuk

kombinasi. Kortikosteroid jangan diberikan karenabersifat imunosupresif kecuali pada keadaan

tertentu misalnya edema laring berat

 

Page 40: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 40/46

Curling·s Ulcer (tukak Curling): Merupakan

komplikasi serius, biasa muncul pada hari ke ² 5 ² 

10. Terjadi ulkus pada duodenum atau lambung,

kadang-kadang disertai hematemesis. Antasidaperlu diberikan pada penderita luka bakar sedang

hingga berat

 

Page 41: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 41/46

Gangguan jalan napas: Komplikasi yang biasanya

sudah muncul pada hari ke-1. Terjadi akibat

inhalasi, aspirasi, edema paru dan infeksi.

Penanganannya dengan membersihkan jalan napas,memberikan oksigen trakeostomi, kortikosteroid

dosis tinggi dan antibiotik

Page 42: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 42/46

 

Page 43: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 43/46

Konvulsi: Komplikasi paling unik terjadi pada anak-

anak disebabkan ketidakseimbangan elektrolit,

hipoksia, infeksi, obat-obatan, sisanya tidak

diketahui. Lain-lain: Kontraktur, gangguan kosmetis

Page 44: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 44/46

 

Page 45: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 45/46

Prognosis pd Luka Bakar

Pemulihan tergantung kepada kedalaman dan lokasi

luka bakar

Pada luka bakar superfisial (derajat I dan derajat II

superfisial), lapisan kulit yang mati akan mengelupasdan lapisan kulit paling luar kembali tumbuh menutupi

lapisan di bawahnya. Lapisan epidermis yang baru

dapat tumbuh dengan cepat dari dasar suatu luka

bakar superfisial dengan sedikit atau tanpa jaringanparut. Luka bakar superfisial tidak menyebabkan

kerusakan pada lapisan kulit yang lebih dalam (dermis)

 

Page 46: Luka Bakar (Combusio)

5/7/2018 Luka Bakar (Combusio) - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/luka-bakar-combusio 46/46

Luka bakar dalam menyebabkan cedera pada

dermis. Lapisan epidermis yang baru tumbuh secara

lambat dari tepian daerah yang terluka dan dari

sisa-sisa epidermis di dalam daerah yang terluka.Akibatnya, pemulihan berlangsung sangat lambat

dan bisa terbentuk jaringan parut