LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

download LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

of 3

Transcript of LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

  • 8/20/2019 LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

    1/3

    LKS 5

    1. Jelaskan a) pengertian sikap, b)faktor-faktor yangmempengaruhi/menentukan sikap

    2. Jelaskan contoh, ranah afektif yang bersifat penerimaan,penanggapan, penilaian, organisasi, dan pemeranan

    3. Jelaskan pengertian ranah psikomotorik4. Jelaskan contoh ranah psikomotorik yang termasuk kategori

    persepsi, kesiapan, mekanisme, respon yang kompleks,penyesuaian yang kompleks dan mencipta

    LKS 6

    1. Jelaskan indikator dalam hal a) acuan ealuasi /pengukuran!alidasi isi, aliditas konstruk)" b) kata ker#a dalam indikator!menun#ukkan kompetensi)

    2. Jelaskan pengertian asesmen otentik, tes obyektif dengan tessubyektif 

    3. $eskripsikan kriteria tes benar-salah4. %uatlah & soal benar-salah berdasarkan indikator

    • 'enyebab maag adalah berlebihnya cairan (l pada lambung!benar-salah)

    • 'enyakit *% disebabkan oleh +ikrobacterium *uberculosis

    !benar-salah)

    • %erdasarkan alat geraknya protooa dibedakan men#adi 4 kelasyaitu cilliata, rhiopoda, agellata, dan sporooa !benar-salah).

    • Charles Darwin adalah pengembang metode sistem tata nama

    ganda. !%apak *aksonomi) !benar-salah)

    'rotein akan diubah men#adi pepton oleh enim amilase. !benar-salah)&. $eskripsikan kriteria tes isian singkat

     Jaab

    Soal bentuk jawaban singkat adalah soal yang jawabannya ditandai dengan adanyatempat kosong yang disediakan bagi pembuat tes untuk menuliskan jawabannya sesuai

    dengan petunjuk.

    Kaidah Penulisan tes jawaban singkat

    Soal harus sesuai dengan indicator • Jawaban yang benar hanya satu

    • Rumusan kalimat soal harus komunikatif 

    • Butir soal menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar 

    • idak menggunakan bhasa local

    es Isian Singkat dan Jawaban Pendek ! "elengkapi#

  • 8/20/2019 LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

    2/3

    es bentuk isian singkat dan jawaban pendek keduanya hampir sama$ hanya

     berbeda dalam bentuk persoalan yang disajikan. Jika masalah yang disajikan

    dalam bentuk pertanyaan$ maka tes itu menjadi bentuk jawaban pendek$ danapabila disajikan dalam bentuk pernyataan yang belum selesai$ maka tes itu

    menjadi bentuk isian singkat.

    %alam mempersiapkan soal&soal bentuk ini perlu diperhatikan hal&hal berikut'a#  (ati&hati terhadap soal&soal isian yang terbuka. Jawaban yang diinginkan

    harus benar&benar dibatasi.

     b#  itik&titik lebih baik diletakkan pada ujung pernyataan dari pada di depan.c#  %i dalam satu pernyataan janganlah terlalu banyak yang dikosongkan.

    d#  Jika masalahnya memerlukan jawaban yang berupa angka$ nyatakanlah

    satuan&satuan tertentu dari perhitungan itu.

    Kelebihan dan kelemahan tes isian singkat)jawaban pendek sebagai berikut'

    Kelebihan es IsianSingkat)Jawaban Pendek 

    Kelemahan es Isian Singkat)JawabanPendek 

    *.  "udah dalam pembuatan+.  Kemungkinan menebak

     jawaban sangat sulit

    ,.  -ocok untuk soal&soal hitungan.  (asil&hasil pengetahuan dapat

    diukur secara luas

    *.  Sulit menyusun kata&kata yang jawabannya hanya satu

    +.  idak cocok untuk mengukur

    hasil&hasil belajar yang komplek ,.  Penilaian menjemukan dan

    memakan waktu banyak 

    0. %uatlah 1 soal isian singkat berdasarkan indikator. $eskripsikan kriteria tes men#odohkan

    Bentuk soal menjodohkan yaitu bentuk soal yang memasangkan kalimat satu dengan

    kalimat lain yang merupakan jawaban dari kalimat tersebut !memiliki hubungan satusama lain#. Soal bentuk menjodohkan !matching # adalah bentuk soal yang terdiri atas dua

    kelompok pernyataan. /ajur sebelah kiri merupakan soal atau pernyataan$ sedangkan

    lajur sebelah kanan merupakan jawaban atau respon.

    Kaidah penulisan soal menjodohkan adalah sebagai berikut '

    • ulislah seluruh pernyataan soal disebelah kiri0

    • uliskan seluruh pernyataan jawaban disebelah kanan0

    • Beri petunjuk yang baik berdasarkan pencocokan0

    • Buat semua jawaban masuk akal0

    • Jawaban harus pendek • Pernyataan jawaban harus lebih banyak daripada pernyataan soal

    es menjodohkan merupakan 1ariasi dari tes pilihan ganda. %engan mengubah ke

    dalam bentuk menjodohkan dapat dihindari pengulangan dari jawaban alternatifdan menyajikan soal&soal sama dalam bentuk yang lebih komplek. es

    menjodohkan terdiri dari serangkaian pernyataan yang disebut premis dan

    serangkaian jawaban alternatif yang disebut respons. Ini semua disusun dalam

  • 8/20/2019 LKS 5 Dan 6 Asesmen Evaluasi

    3/3

    kolom dengan petunjuk&petunjuk yang mengatur aturan&aturan untuk

    memasangkan)menjodohkan.

    Ketentuan&ketentuan yang harus diperhatikan dalam menulis tes menjodohkan'a.  %iusahakan hanya materi&materi yang homogen dalam serangkaian soal.

     b.  %iusahakan urutan&urutan soal singkat dan tempatkan jawaban secara singkatdi sebelah kanan.

    c.  Jumlah respon lebih banyak dari premis.d.  Petunjuk harus jelas$ apakah satu respon hanya dipakai satu kali atau lebih dari

    satu kali.

    e.  Serangkaian soal menjodohkan ditulis dalam halaman yang sama.

    Kelebihan dan kelemahan tes menjodohkan sebagai berikut'

    Kelebihan es "enjodohkan Kelemahan es "enjodohkan

    *.Suatu bentuk yang efisiendiberikan di mana sekelompok

    respon sama menyesuaikandengan rangkaian isi soal

     

    +.2aktu membaca dan merespon

    relatif singkat 

    ,."udah untuk dibuat

     

    . Penilaian mudah$ objektif dandapat dipercaya

    *. "ateri soal dibatasi oleh faktoringatan)pengetahuan yang sederhana

    dan kurang dapat dipakai untukmengukur penguasaan yang bersifat pengertian dan kemampuan membuat

    tafsiran

    +. Sulit menyusun soal yangmengandung sejumlah respons yang

    homogen

     

    ,."udah terpengaruh dengan

     petunjuk yang tidak rele1an

    . %uatlah & soal men#odohkan berdasarkan indikator