Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ... AWAL.pdf · 2. Bapak Roni Agustino...

10
Team project ©2017 Dony Pratidana S. Hum | Bima Agus Setyawan S. IIP Hak cipta dan penggunaan kembali: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah, memperbaiki, dan membuat ciptaan turunan bukan untuk kepentingan komersial, selama anda mencantumkan nama penulis dan melisensikan ciptaan turunan dengan syarat yang serupa dengan ciptaan asli. Copyright and reuse: This license lets you remix, tweak, and build upon work non-commercially, as long as you credit the origin creator and license it on your new creations under the identical terms.

Transcript of Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ... AWAL.pdf · 2. Bapak Roni Agustino...

  • Team project ©2017 Dony Pratidana S. Hum | Bima Agus Setyawan S. IIP 

     

     

     

     

     

    Hak cipta dan penggunaan kembali: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah, memperbaiki, dan membuat ciptaan turunan bukan untuk kepentingan komersial, selama anda mencantumkan nama penulis dan melisensikan ciptaan turunan dengan syarat yang serupa dengan ciptaan asli.

    Copyright and reuse: This license lets you remix, tweak, and build upon work non-commercially, as long as you credit the origin creator and license it on your new creations under the identical terms.

  • MEDIA RELATION STRATEGIC AT COMPUTRADE TECHNOLOGY

    INTERNATIONAL COMPANY (CTI GROUP) TO BUILD CORPORATE

    IMAGE

    THESIS DEFENCE

    Proposal In Order To Meet The Requirement To Communication Science Title (S.I.Kom)

    Yapriyansin

    11140110154

    COMMUNICATION SCIENCE

    PUBLIC RELATIONS MAJOR

    FACULTY OF COMMUNICATIONS

    UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

    TANGERANG

    2015

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • STRATEGI MEDIA RELATION PERUSAHAAN COMPUTRADE

    TECHNOLOGY INTERNATIONAL (CTI GROUP) DALAM

    MEMBANGUN CITRA PERUSAHAAN

    SKRIPSI

    Ditulis sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi (S.I.Kom)

    Nama : Yapriyansin

    NIM : 11140110154

    Program Studi : Public Relations

    Fakultas : Ilmu Komunikasi

    UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

    TANGERANG

    2015

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • i

    LEMBAR PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

    LAPORAN SKRIPSI

    Dengan ini saya,

    Nama : Yapriyansin

    NIM : 11140110154

    Program Studi : Multimedia Public Relations

    Menyatakan bahwa laporan Skripsi yang berjudul “Strategi Media Relation

    Perusahaan Computrade Technology International (CTI Group) dalam

    membangun Citra Perusahaan” merupakan hasil karya saya sendiri dan bukan

    plagiat dari karya tulis yang ditulis oleh orang atau lembaga lain.

    Jika nantinya saya terbukti melakukan kecurangan atau penyimpangan baik dalam

    proses penulisan laporan skripsi, maka saya bersedia menerima konsekuensi

    dinyatakan tidak lulus untuk mata kuliah Skripsi.

    Tangerang, 21 Agustus 2015

    Yapriyansin

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • ii

    HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI

    Skripsi dengan Judul

    “Strategi Media Relation Perusahaan Computrade Technology International (CTI

    Group) dalam Membangun Citra Perusahaan”

    Oleh

    Yapriyansin

    Telah diujikan pada hari Senin, 10 Agustus 2015

    Pada Pukul 09:30-11:00 dan dinyatakan lulus

    Dengan susunan penguji sebagai berikut :

    Penguji Ahli Ketua Sidang

    (Dian Anggraeni, S.S., M. Si.) (Inco Hary Perdana, S.Ikom., M.Si)

    Dosen Pembimbing

    (Rony Agustino Siahaan, M. Si.)

    Mengetahui :

    Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi - UMN

    (Dr. Bertha Sri Eko M., M. Si.)

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • iii

    KATA PENGANTAR

    Puji Syukur telah Peneliti panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus karena

    berkat dan PertolonganNya, Skripsi Peneliti dengan Judul “Strategi Media

    Relations Perusahaan Computrade Technology International (CTI Group)

    dalam Membangun Citra Perusahaan” telah Peneliti selesaikan dengan

    maksimal dan tepat waktu. Selain itu peneliti ingin mengucapkan terima kasih

    kepada Mama dan Papa yang telah memberikan support kepada Peneliti sewaktu

    menulis skripsi ini.

    Tak lupa juga Peneliti juga mengucapkan terima kasih kepada semua

    pihak yang telah mendukung Peneliti selama proses Skripsi baik dari awal sampai

    dengan akhir :

    1. Ibu Dr. Bertha Sri Eko M., M.Si. selaku Kepala Program Studi Ilmu

    Komunikasi.

    2. Bapak Roni Agustino Siahaan, M.Si. selaku Dosen Pembimbing yang

    sabar serta selalu memberikan bimbingan serta support kepada Peneliti

    hingga laporan Skripsi ini dapat selesai tepat waktu.

    3. Seluruh Dosen-dosen Ilmu Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara

    yang telah memberikan ilmu dan pelajaran selama perkuliahan bagi

    Peneliti.

    4. Seluruh Staf Akademis Program Studi Ilmu Komunikasi yang telah

    memberikan bantuan serta waktunya untuk Peneliti saat proses

    penyelesaian laporan Magang ini.

    5. Kepada Luciana dan Tri Joko Susilo selaku Public Relation dari PT

    Computrade Technology International yang telah memberikan Peneliti

    informasi untuk membantu Penelitian ini.

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • iv

    6. Kepada Firman Hidranto dari Bisnis Indonesia dan Andre Mantri dari

    CHIP yang telah bersedia untuk diwawancarai oleh Peneliti untuk

    membantu Penelitian ini berjalan dengan baik.

    7. Kepada Ari Junaidi yang telah memberikan waktunya untuk menjadi

    Informan Ahli dalam Penelitian ini.

    8. Kepada kawan-kawan Rohani saya di Youth Citra Rembrandt yang selalu

    memberikan support dan doa untuk Peneliti agar bisa menyelesaikan

    Skripsi ini dengan baik.

    9. Sahabat-sahabat saya Arya Dewantoro, Muhammad Reza Satrio, Fenny

    Winata, dan Kathleen Krissa yang selalu mendukung Peneliti untuk

    menyelesaikan skripsi ini.

    10. Serta kepada seluruh teman-teman dari Universitas Multimedia Nusantara

    yang selalu memberikan dukungan serta dorongan kepada Peneliti selama

    Proses Skripsi sampai tersusunnya Skripsi ini.

    Peneliti menyadari bahwa masih adanya kekurangan dalam penyusunan

    skripsi ini. Maka dari itu, Peneliti sangat terbuka dan berterima kasih terhadap

    setiap masukkan dan kritik yang membangun dari Pembaca sebagai bahan

    evaluasi di masa mendatang. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi setiap

    pembaca.

    Tangerang, 21 Agustus 2015

    Peneliti

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • v

    DAFTAR ISI

    Lembar Pernyataan Bebas Plagiat........................................................................i

    Halaman Pengesahan Skripsi...............................................................................ii

    Kata Pengantar.....................................................................................................iii

    Daftar Isi.................................................................................................................v

    Abstraksi...............................................................................................................vii

    BAB I Pendahuluan...............................................................................................1

    1.1 Latar Belakang...................................................................................................1 1.2 Permasalahan Penelitian.....................................................................................9 1.3 Tujuan dan Kegunaan Penelitian.......................................................................9 1.3.1 Tujuan Penelitian.........................................................................................9 1.3.2 Kegunaan Penelitian.....................................................................................9 1.3.2.1 Kegunaan Teoritis........................................................................................9 1.3.2.2 Kegunaan Praktis.......................................................................................10

    BAB II Kerangka Teori.......................................................................................11

    2.1 Penelitian Terdahulu........................................................................................11

    2.2 Public Relations...............................................................................................17

    2.3 Media Relations...............................................................................................24

    2.4 Agenda Setting................................................................................................37

    2.5 Opini Publik.....................................................................................................38

    2.6 Citra.................................................................................................................39

    2.7 Alur Pikir.........................................................................................................41

    BAB III Metodologi Penelitian...........................................................................42

    3.1 Sifat Penelitian.................................................................................................42

    3.2 Paradigma Penelitian........................................................................................44

    3.3 Metode Penelitian.............................................................................................45

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • vi

    3.4 Teknik Pengumpulan Data...............................................................................46

    3.5 Informan...........................................................................................................48

    3.6 Teknik Analisis Data........................................................................................50

    3.7 Fokus Penelitian...............................................................................................52

    3.8 Uji Keabsahan Data.........................................................................................53

    3.9 Lokasi dan Waktu Penelitian...........................................................................56

    BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan........................................................57

    4.1 Gambaran Umum Objek Penelitian.................................................................57

    4.1.1 Gambaran Umum PT Computrade Technology International......................57

    4.2 Hasil dan Pembahasan Penelitian.....................................................................59

    4.2.1 Kedudukan Public Relations Perusahaan Distributor IT dalam PT CTI

    Group......................................................................................................................59

    4.2.2 Strategi Media Relations CTI Group............................................................62

    4.3 Pembahasan......................................................................................................83

    BAB V Kesimpulan..............................................................................................87

    5.1 Kesimpulan......................................................................................................87

    5.2 Saran.................................................................................................................89

    5.2.1 Saran Untuk Perusahaan...............................................................................89

    Daftar Pustaka.....................................................................................................91

    Lampiran..............................................................................................................95

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015

  • vii

    ABSTRAKSI

    Penelitian ini membahas mengenai bagaimana strategi media relations yang

    dilakukan Oleh PT Computrade Technology International (CTI Group) dalam membina

    hubungan dengan media.

    Seiring dengan perkembangan Industri IT saat ini di mana mengarah kepada Big

    Data. Selain itu kebutuhan ICT di Indonesia yang sangat besar, membuat Indonesia

    perlu mengembangkan infrastruktur IT di Indonesia. Masuknya beberapa perusahaan

    terkemuka seperti Oracle, HP, IBM, dll ke Indonesia membuat kinerja perusahaan

    terbantu dengan produk-produk seperti data storage, application solutions, bahkan

    sampai dengan printer pintar. Oleh karena itu perlunya public relations dalam industri

    IT saat ini untuk membantu menjaga hubungan antara perusahaan dengan untuk

    mendapatkan image yang positif dikalangan media melalui media relations.

    Penelitian ini akan mendeskripsikan bagaimana strategi media relations yang

    dilakukan oleh CTI Group melalui wawancara mendalam (Indepth Interview) dengan key

    informan, informan, dan informan ahli sebagai bentuk triangulasi data yang akan membantu

    Peneliti dalam analisa data.

    Penelitian ini menunjukkan bahwa strategi media relations yang dilakukan oleh CTI

    Group adalah bagaimana perusahaan memberikan servis terbaik kepada media, memberikan

    informasi yang baik kepada media, dan membangun hubungan personal kepada media.

    Melalui penyebaran press release, acara press conference, media gathering, dan wawancara

    khusus

    Dalam Penelitian ini terdapat beberapa kelebihan dan kekurangan dari CTI Group

    dalam melakukan hal-hal tersebut seperti misalnya kurangnya data dalam press release,

    kalimat-kalimat yang berbau IT yang sulit dimengerti oleh wartawan, press conference yang

    sudah berjalan dengan baik. Semua hal tersebut dilakukan untuk memperoleh citra positif di

    mata masyarakat melalui pembentukan opini publik yang baik.

    Key Word : Public Relations, Media Relations, Opini Publik, Citra

    Stategi Marketing..., Yapriyansin, FIKOM UMN, 2015