Leaflet Rokok

3
1.Pengertian Rokok Rokok adalah hasil olahan tembakau yang terbungkus yang mengandung NIKOTIN dan TAR atau tampa bahan tambahan. TAR: Dapat merusak sel pau-paru dan menyebabkan kanker. KARBON MONOKSIDA: menghambat kemampuan darah membawa oksigen. BAHAYA ROKOK RAHMAT APRIANTO POLTEKKES KEMENKES BENGKULU JURUSAN KEPERAWATAN 2.akibat rokok atau bahaya rokok Angina Asma Alergi kanker lidah Kanker paru-paru Penyakit Jantung gangguan otak tekanan darah tinggi TBC

description

Leaflet Rokok

Transcript of Leaflet Rokok

5.cara menghindari agar tidak menjadi pencandu rokok Meskipun orang tuamu merokok,kamu tidak perlu harus meniru untuk merokok Jangan mudah terpengaruh oleh iklan iklan rokok di televisi Jangan ikut merokok karena teman-teman mu Merokok.

BAHAYA ROKOK

RAHMAT APRIANTO

POLTEKKES KEMENKES BENGKULU

JURUSAN KEPERAWATAN

1.Pengertian Rokok

Rokok adalah hasil olahan tembakau yang terbungkus yang mengandung NIKOTIN dan TAR atau tampa bahan tambahan.

TAR: Dapat merusak sel pau-paru dan menyebabkan kanker.

KARBON MONOKSIDA: menghambat kemampuan darah membawa oksigen.

NIKOTIN: dapat merusak jantung dan sirkulasi drah.

2.akibat rokok atau bahaya rokok

Angina

Asma

Alergi

kanker lidah

Kanker paru-paru

Penyakit Jantung

gangguan otak

tekanan darah tinggi

TBC

4. Tipe-Tipe Perokok

1.Sangat beratMengkonsumsi rokok lebih dari 31 batang sehari

2.Berat Mengkonsumsi rokok sekitar 21-30 batang per hari

3.SedangMenghabiskan rokok sekitar 11-21 batang per hari

6..gejala-gejala gangguan kesehatan

Iritasi mata

sakit kepala,

pusing

sakit tenggorokan,

batuk dan sesak nafas.