latihanteoribilangan-1pp01

2
POSTES TEORI BILANGAN 1. Tentukan besar angka satuan dari 8 2015 2. Tunjukkan bahwa jika 10m + n adalah perkalian 7, maka m – 2n juga merupakan perkalian dari 7. 3. Tentukan semua bilangan yang terdiri dari 2 angka, yang besaran bilangannya meningkat sebesar 75% kalau posisi angkanya ditukar. 4. Tentukan suatu bilangan kuadrat sempurna yang angka-angkanya berturut turut adalah : n , n + 1, n + 2, 3n, n + 3. 5. Diberikan dua bilangan bulat berjumlah 37. Jika bilangan yang lebih besar dibagi dengan bilangan yang lebih kecil, maka hasil baginya adalah 3 dan sisanya 5. Selisih kedua bilangan tersebut adalah … 6. Carilah Banyak pembagi positif dari 10000000. 7. Tentukanlah semua nilai (m,n) ebilangan bulat positif yang memenuhi: 8. Tentukan semua bilangan tiga angka sehingga nilai bilangan itu adalah 30 kali jumlah ketiga angka itu! 9. Bilangan 10200000 memiliki 5 nol berurutan. Berapakah banyaknya angka nol yang berurutan pada bilangan hasil dari perkalian 1 × 2 × 3 × … × 2011

description

boenfie

Transcript of latihanteoribilangan-1pp01

Page 1: latihanteoribilangan-1pp01

POSTES

TEORI BILANGAN

1. Tentukan besar angka satuan dari 82015

2. Tunjukkan bahwa jika 10m + n adalah perkalian 7, maka m – 2n juga merupakan perkalian

dari 7.

3. Tentukan semua bilangan yang terdiri dari 2 angka, yang besaran bilangannya meningkat

sebesar 75% kalau posisi angkanya ditukar.

4. Tentukan suatu bilangan kuadrat sempurna yang angka-angkanya berturut turut adalah :

n , n + 1, n + 2, 3n, n + 3.

5. Diberikan dua bilangan bulat berjumlah 37. Jika bilangan yang lebih besar dibagi dengan

bilangan yang lebih kecil, maka hasil baginya adalah 3 dan sisanya 5. Selisih kedua

bilangan tersebut adalah …

6. Carilah Banyak pembagi positif dari 10000000.

7. Tentukanlah semua nilai (m,n) ebilangan bulat positif yang memenuhi:

8. Tentukan semua bilangan tiga angka sehingga nilai bilangan itu adalah 30 kali jumlah

ketiga angka itu!

9. Bilangan 10200000 memiliki 5 nol berurutan. Berapakah banyaknya angka nol yang

berurutan pada bilangan hasil dari perkalian 1 × 2 × 3 × … × 2011

10. Carilah bilangan bulat positif terkecil sedemikian hingga hasil kali dari 840 dan bilangan

itu merupakan bilangan kuadrat suatu bilangan bulat!

11. Manakah yang paling besar di antara dua bilangan a dan b jika a = 37150 dan b = 215100

12. Bagilah 192 atas 4 bagian; bagian pertama ditambah 7 = bagian ke-2 dikurangi 7 = bagian

ke-3 dikalikan 7 = bagian ke-4 dibagi 7. Carilah keempat bilangan itu!

Page 2: latihanteoribilangan-1pp01