Latihan Soal Uts

2
Latihan soal Pengantar bisnis. 1.Bisnis adalah aktivitas apapun yang berusaha untuk menyediakan barang dan jasa dalam memenuhi keinginan masyarakat dengan tujuan mendapatkan laba, dalam pengoperasiannya dihadapkan pada kelompok-kelompok sebagai pemegang kepentingan,jelaskan pemangku kepentingan untuk bisnis pertambangan di Indonesia 2.Jika Anda berkeinginan untuk mendirikan bisnis, bisnis apakah yang akan anda dirikan? Ataukah akan memilih mendirikan bisnis yang sudah ada? Jelaskan alasan-alasannya. 3.Faktor ekonomi dapat mempengaruhi bisnis dengan cara meningkatkan atau menurunkan risiko bisnis, jelaskan hal-hal apa saja yang dapat dilakukan pemerintah Indonesia yang akan menaikan dan menurunkan risiko bisnis. 4.Bayangkan bahwa anda adalah manajer sebuah perusahaan kecil yang mencari celah untuk memasuki arena pasar dalam negeri, informasi apa sajakah yang anda perlukan mengenai pasar dalam negeri yang anda masuki tersebut. 5.Perusahaan terbatas adalah, perusahaan yang modalnya diwujudkan dalam bentuk saham, dua jenis saham dalam perusahaan terbatas yaitu saham istimewa dan saham biasa, jelaskan perbedaan dari ke dua saham tersebut.

description

latihan soal uts bisnis

Transcript of Latihan Soal Uts

Page 1: Latihan Soal Uts

Latihan soal Pengantar bisnis.

1. Bisnis adalah aktivitas apapun yang berusaha untuk menyediakan barang dan jasa dalam memenuhi keinginan masyarakat dengan tujuan mendapatkan laba, dalam pengoperasiannya dihadapkan pada kelompok-kelompok sebagai pemegang kepentingan,jelaskan pemangku kepentingan untuk bisnis pertambangan di Indonesia

2. Jika Anda berkeinginan untuk mendirikan bisnis, bisnis apakah yang akan anda dirikan? Ataukah akan memilih mendirikan bisnis yang sudah ada? Jelaskan alasan-alasannya.

3. Faktor ekonomi dapat mempengaruhi bisnis dengan cara meningkatkan atau menurunkan risiko bisnis, jelaskan hal-hal apa saja yang dapat dilakukan pemerintah Indonesia yang akan menaikan dan menurunkan risiko bisnis.

4. Bayangkan bahwa anda adalah manajer sebuah perusahaan kecil yang mencari celah untuk memasuki arena pasar dalam negeri, informasi apa sajakah yang anda perlukan mengenai pasar dalam negeri yang anda masuki tersebut.

5. Perusahaan terbatas adalah, perusahaan yang modalnya diwujudkan dalam bentuk saham, dua jenis saham dalam perusahaan terbatas yaitu saham istimewa dan saham biasa, jelaskan perbedaan dari ke dua saham tersebut.

6. Dalam kebanyakan bisnis manajemen akan terdiri dari 4 (empat) tingkatan, jelaskan tingkatan serta fungsi-fungsi dan tanggung jawab dari manajemen tersebut.

7. Prinsip pemasaran mengantakan “ temui keinginan orang dan penuhilah” untuk itu memerlukan cara atau strategi agar perusahaan mampu memenuhi keinginan , yang disebut dengan strategi pemasaran, jelaskan bagaimana perusahaan melaksanakan strategi pemasaran agar keinginan tersebut terpenuhi dengan menggunakan variable marketing mix.

Page 2: Latihan Soal Uts

1. Kasus ( 70%) berhubungan dengan, Lingkungan bisnis dan corporate sosial Responsibility ( tangggung jawab sosial perusahaan).