latihan eyd 2

download latihan eyd 2

of 9

description

bhasa indonesia

Transcript of latihan eyd 2

1

A. Silangkan Salah Satu Huruf Dimuka Pernyataan yang Penulisannya Sesuai dengan Pedoman Ejaan Yang Disempurnakan1) a. Tidak semua orang berbakat menjadi pemimpin, ujar Menteri. b. Tidak semua orang berbakat menjadi pemimpin, ujar Menteri. c. ,Tidak semua orang berbakat menjadi pemimpin: ujar Menteri.2) a. Ayah berpesan : Jalankan tugasmu dengan sebaik-baiknya. b. . Ayah berpesan , Jalankan tugasmu dengan sebaik-baiknya.c. Ayah berpesan: Jalankan tugasmu dengan sebaik-baiknya.3) a. Ayah membeli paku; cat; kertas tebal; dan lem. b. Ayah membeli paku, cat, kertas tebal dan lem. c. Ayah membeli paku, cat, kertas tebal, dan lem. d. Ayah membeli: paku, cat, kertas tebal dan lem.4) a. Kalau ia datang saya tidak akan pergi.b. Kalau ia datang, saya tidak akan pergi. c. Kalau ia datang ; saya tidak akan pergi.d. Kalau ia datang: saya tidak akan pergi.5)a. Buah itu busuk, meskipun begitu, dimakannya juga.b. Buah itu busuk, meskipun begitu dimakannya juga.c. Buah itu busuk meskipun begitu dimakannya juga.d. Buah itu busuk meskipun begitu, dimakannya juga.6) a. Alangkah menjemukan pelajaran itu.b. Alangkah menjemukan pelajaran itu?c. Alangkah menjemukan pelajaran itu!d. Alangkah menjemukan pelajaran itu,7)a. Para mahasiswa libur tanggal 5-10.April 1978.b. Para mahasiswa libur tanggal 5...10 April 1978.c. Para mahasiswa libur tanggal 5-10 April 1978.d. Para mahasiswa libur tanggal 5/10.April 1978.8) a. Kalau begitu.....marilah kita berangkat!b. Kalau begitu...marilah kita berangkat!c. Kalau begitu marilah kita berangkat!d. Kalau begitu, marilah kita berangkat!9) a. Keterangan itu lihat tabel 10 menunjukkan arus perkembangan baru.b Keterangan itu (lihat tabel 10) menunjukkan arus perkembangan baru.c. Keterangan itu; lihat tabel 10, menunjukkan arus perkembangan baru.d. Keterangan itu, lihat tabel 10, menunjukkan arus perkembangan baru.10)a. Tanya ibu, Kau dengar bunyi kring-kring tadi ?b. Tanya ibu, Kau dengar bunyi kring-kring tadi ?c. Tanya ibu, Kau dengar bunyi -kring-kring tadi ?d. Tanya ibu, Kau dengar bunyi kring-kring tadi ?11)a. Saya belum siap. seru Mira; tunggu sebentar!b Saya belum siap seru Mira, tunggu sebentar.c. Saya belum siap seru Mira, tunggu sebentar!.d. Saya belum siap. seru Mira; tunggu sebentar!12)a. Kata ayah, Saya ingin makan.b. Kata ayah Saya ingin makan. c. Kata ayah :Saya ingin makan. d. Kata ayah; Saya ingin makan.13)a. Umur makin tua anak makin banyak.b. Umur makin tua, anak makin banyak. c. Umur makin tua; anak makin banyak. d. Umur makin tua: anak makin banyak.14) a. Ayah membaca koran, ibu memasak di dapur, adik menangis.b. Ayah membaca koran ibu memasak di dapur adik menangis. c. Ayah membaca koran: ibu memasak di dapur: adik menangis. d. Ayah membaca koran; ibu memasak di dapur; adik menangis.15)a. Kita memerlukan alat-alat tulis, seperti: kapur, pensil, penggaris, dan pena.b. Kita memerlukan alat-alat tulis, seperti kapur, pensil, penggaris, pena. c. Kita memerlukan alat-alat tulis seperti; kapur, pensil, penggaris, dan pena.16) a. Mira; Mengapa kau menangis lagi?b. Mira Mengapa kau menangis lagi?c. Mira: Mengapa kau menangis lagi?d. Mira, Mengapa kau menangis lagi? (dalam dialog)17) a. Ibu Aminah terpilih sebagai guru teladan se-Indonesia. b. Ibu Aminah terpilih sebagai guru teladan se Indonesia. c. Ibu Aminah terpilih sebagai guru teladan seIndonesia. d. Ibu Aminah terpilih sebagai guru teladan seindonesia.18) a. Dalam perlombaan itu ia mendapatkan hadiah ke 2. b. Dalam perlombaan itu ia mendapatkan hadiah ke dua. c. Dalam perlombaan itu ia mendapatkan hadiah ke-2.19) a. Sudah ber-kali2 anak itu diperingatkannya. b. Sudah berkali-kali anak itu diperingatkannya.c. Sudah berkali2 anak itu diperingatkannya.20) a. Di bawahnya tertera nama Usman dkk. serta tanggal surat.b. Di bawahnya tertera nama Usman d.k.k. serta tanggal suratc. Di bawahnya tertera nama Usman dkk, Serta tanggal surat

B. Berilah tanda (v) dimuka kata yang penulisannya sesuai dengan Ejaan Yang Disempurnakan.1. ( )Hidroxida2. ( )Taxi3. ( )Akustik4. ( )Atmosfer5. ( )Oktaf6. ( )Eselon7. ( )Psikhologi8. ( )Sistem9. ( )Manajemen10. ( )Steriometri11. ( )Aklamasi 12. ( )Effektiv13. ( )Eksepsi14. ( )Kwota15. ( )Exradiksi16. ( )Skuadron17. ( )Profil18. ( )Sekuriti19. ( )Sekuritas20. ( )Eksklusif

C. Lingkarilah Salah Satu Kalimat yang Penulisannya Sesuai dengan Ejaan Yang Disempurnakan. 1) a. Butir darah merah disebut haemoglobine. b. Butir darah merah disebut haemoglobin. c. Butir darah merah disebut hemoglobine. d. Butir darah merah disebut haemoglobin.2) a. Diantara obat kimia itu terdapat juga caustik soda. b. Diantara obat kimia itu terdapat juga caustic soda. c. Diantara obat kimia itu terdapat juga kaustik soda. d. Diantara obat kimia itu terdapat juga caustic coda.3) a. Bangunan itu mempunyai konstruksi beton yang baik. b. Bangunan itu mempunyai konstrukti beton yang baik. c. Bangunan itu mempunyai konstruktie beton yang baik. d. Bangunan itu mempunyai construksi beton yang baik.4) a. Onderdil mesin itu di antaranya berbentuk cylinder.b. Onderdil mesin itu di antaranya berbentuk cilinder. c. Onderdil mesin itu di antaranya berbentuk silinder. d. Onderdil mesin itu di antaranya berbentuk cylinderr.5) a. Orang itu berbahasa Inggris dengan acsen Australia.b. Orang itu berbahasa Inggris dengan accen Australia.c. Orang itu berbahasa Inggris dengan aksen Australia.d. Orang itu berbahasa Inggris dengan acksen Australia.6) a. Mahasiswa itu kuliah di fakultas tehnik.b. Mahasiswa itu kuliah di fakultas technique.c. Mahasiswa itu kuliah di fakultas tekhnik.d. Mahasiswa itu kuliah di Fakultas Teknik.7) a. Ia seorang gadis keturunan Cina. b. Ia seorang gadis keturunan China.c. Ia seorang gadis keturunan Chyna.d. Ia seorang gadis keturunan Cyna.8) a. Kakak memelihara ikan di dalam aquarium. b. Kakak memelihara ikan di dalam akuarium.c. Kakak memelihara ikan di dalam akwarium.d. Kakak memelihara ikan di dalam aqwarium.9) a. Mahasiswa itu tidak dapat menyelesaikan scripsinya.b. Mahasiswa itu tidak dapat menyelesaikan scriptienya.c. Mahasiswa itu tidak dapat menyelesaikan skriptinya.d. Mahasiswa itu tidak dapat menyelesaikan skripsinya.10) a. Guru itu mengajar dengan metode yang tidak sesuai.b. Guru itu mengajar dengan methode yang tidak sesuai.c. Guru itu mengajar dengan metoda yang tidak sesuai. d. Guru itu mengajar dengan metodhe yang tidak sesuai.11) a. Bayi yang lahir sebelum waktunya disebut bayi premature. b. Bayi yang lahir sebelum waktunya disebut bayi prematur. c. Bayi yang lahir sebelum waktunya disebut bayi prematuur. d. Bayi yang lahir sebelum waktunya disebut bayi prematuure.12) a. Banyak terjadi pengangguran akibat teknologi yang maju. b. Banyak terjadi pengangguran akibat teknology yang maju. c. Banyak terjadi pengangguran akibat teknologieyang maju. d. Banyak terjadi pengangguran akibat tehnologi yang maju.13) a. Kemarin sore taksinya di-charter orang asing. b. Kemarin sore taksinya di charter orang asing. c. Kemarin sore taksinya dicharter orang asing. d. Kemarin sore taksinya dicarter orang asing.14) a. Sampaikan surat ini pada Sujono, M.S.C. b. Sampaikan surat ini pada Sujono, M.S.c. c. Sampaikan surat ini pada Sujono, M.Sc. d. Sampaikan surat ini pada Sujono, MSC.15) a. Semua pembayaran di pabrik itu dengan kwitansi.b. Semua pembayaran di pabrik itu dengan kwitantie.c. Semua pembayaran di pabrik itu dengan kuitansi. d. Semua pembayaran di pabrik itu dengan quitantie.16)a. Ia berjalan di trotoir.b.Ia berjalan di trotoire.c. Ia berjalan di trottoir. d. Ia berjalan di trotoar.17) a. Benang itu terbuat dari bahan Synthesis.b. Benang itu terbuat dari bahan Cinthesis.c. Benang itu terbuat dari bahan Sintesis. d. Benang itu terbuat dari bahan Sinthesis.18)a. System yang digunakan cocok dengan situasi.b. Sistem yang digunakan cocok dengan situasi. c. Sistim yang digunakan cocok dengan situasi. d. Systim yang digunakan cocok dengan situasi.19)a. Mata pelajaran geometry sangat disukainya.b. Mata pelajaran gemetry sangat disukainya. c. Mata pelajaran gemetri sangat disukainya. d. Mata pelajaran geometri sangat disukainya.20)a. Binatang komodo disebut fosil hidup.b. Binatang komodo disebut posil hidup. c. Binatang komodo disebut fossil hidup. d. Binatang komodo disebut fossyl hidup.21)a. Dokter itu mempunyai pasien yang cukup banyak.b. Dokter itu mempunyai pasient yang cukup banyak.c. Dokter itu mempunyai patient yang cukup banyak. d. Dokter itu mempunyai patien yang cukup banyak.22)a. Ibu senang sekali menonton film akir pekan.b. Ibu senang sekali menonton film akhir pekan. c. Ibu senang sekali menonton film ahir pekan. d. Ibu senang sekali menonton film achir pekan.23)a. Para pemuda seIndonesia akan mengadakan konggres. b. Para pemuda se-Indonesia akan mengadakan kongres. c. Para pemuda seIndonesia akan mengadakan congres. d. Para pemuda seIndonesia akan mengadakan kongress.24)a. Tetenggaku mempunyai pabrik komfor. b. Tetenggaku mempunyai pabrik komfoor. c. Tetenggaku mempunyai pabrik konfor. d. Tetenggaku mempunyai pabrik kompor.25)a. Janganlah kita menjadi manusia-manusia kartun. b. Janganlah kita menjadi manusia-manusia karton. c. Janganlah kita menjadi manusia-manusia cartoon. d. Janganlah kita menjadi manusia-manusia kartoon.26)a. Manusia zoologi terdapat di Bogor. b. Manusia zoologie terdapat di Bogor. c. Manusia zologi terdapat di Bogor. d. Manusia zologie terdapat di Bogor.27)a. Setiap pembelian mendapat kopon pengembalian barang.b. Setiap pembelian mendapat kupon pengembalian barang. c. Setiap pembelian mendapat kupond pengembalian barang. d. Setiap pembelian mendapat cupon pengembalian barang.28)a. Universitas Negeri Jakarta menggunakan sistem belajar yang lebih epektif.b. Universitas Negeri Jakarta menggunakan sistem belajar yang lebih efektip. c. Universitas Negeri Jakarta menggunakan sistem belajar yang lebih efektif. d. Universitas Negeri Jakarta menggunakan sistem belajar yang lebih effektive.29)a. Supaya ada hasilnya, frekwensi latihan harus ditambah.b. Supaya ada hasilnya, frekuensi latihan harus ditambah. c. Supaya ada hasilnya, frequency latihan harus ditambah. d. Supaya ada hasilnya, frequensi latihan harus ditambah.30) a. Pegawai itu sangat kecewa karena konditenya menurun.b. Pegawai itu sangat kecewa karena conditenya menurun. c. Pegawai itu sangat kecewa karena conduitenya menurun. d. Pegawai itu sangat kecewa karena konduitenya menurun.

D. Pilihlah Jawaban yang Paling Tepat Penggunaan huruf kapital yang benar terdapat pada kalimat

(A)Pernahkan anda menghadapi situasi tertentu dengan perasaan takut?

(B)Sementara itu, bawahan tuan Hasan saling berlomba menyambut kedatangan nyonya Marta.

(C)Tahun 1984 ia pernah dipanggil untuk memperkuat PSSI ke Merdeka Games di Malaysia.

(D)Pemerintah telah menjadikan Pulau komodo sebagai habitat pelestarian komodo.

(E)Mulai Bulan April tahun depan, harga berbagai jenis minyak bumi dalam negeri naik.

Penulisan yang seluruhnya benar berdasarkan aturan EYD terdapat dalam kalimat.

(A)Waktu Anda terlalu berharga untuk dihabiskan hanya dengan menonton acara tayangan ulang, sinetron, reality show dan iklan.

(B)Namun daging tetap diperlukan untuk kesehatan.

(C)Masjid Istiqlal merdeka dilengkapi menara di sebelah timur, setinggi 6,666 cm dengan diameter 5 m yang melambangkan jumlah ayat-ayat Al-quran.

(D)Luapan air Sungai Melawai menenggelamkan beberapa infrastruktur hingga 3 meter lebih.

(E)Satuan Narkoba Polres Jakarta Barat membelalakan mata bukan soal jumlah narkoba yang mereka temukan, melainkan narkoba jenis kopi berlabel King White dari Malaysia.

Kepada barang siapa yang menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera dilaporkan kepada polisi.Perbaikan yang tepat terhadap kalimat di atas adalah...

(A)Barang siapa yang menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera dilaporkan kepada polisi.

(B)Yang menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera lapor kepada polisi.

(C)Kepada siapa saja yang menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera lapor kepada polisi.

(D)Kepada barang siapa yang menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera melaporkannya kepada polisi.

(E)Barang siapa menemukan dompet berisi SIM a.n. Drs. A. Subagyo harap segera melaporkannya kepada polisi.

Para mahasiswa termasuk mahasiswa Program Pasca Sarjana merupakan civitas academica sehingga memiliki hak yang sama untuk menggunakan fasilitas perpustakaan.

Kalimat di atas akan menjadi kalimat baku jika ejaannya diperbaiki sebagai berikut, KECUALIsetelah para mahasiswa diberi tanda koma (,)setelah kata Sarjana diikuti tanda koma (,)penulisan Pasca Sarjana dirangkaikankata Program Pasca Sarjana semuanya ditulis dengan huruf kecilkata sehingga didahului tanda koma (,)

Kalimat di bawah ini terdapat penulisan kata yang salah, KECUALI

(A)Zat-zat kimia yang sering dipakai pada kemasan makanan siap saji, pakaian, dan alat masak anti lengket ditengarai akan melemahkan respon imun anak.

(B)Setelah menyelesaikan program strata satu di Universitas Gajah Mada, Guntur Saputra pergi ke Tokyo untuk mengambil program pasca sarjana di kota itu.

(C)Hanya akibat dari persoalan yang sederhana, pertikaian bahkan perkelahian antar wilayah seringkali terjadi pada tahun-tahun terakhir ini.

(D)Insomnia bisa bebas dari hukuman karena dalam pedoman diagnosis gangguan jiwa insomniapun termasuk gangguan kejiwaaan.

(E)Kepala Dinas Perhubungan dan Telekomunikasi Kalimantan Barat, Ibrahim Basri, mengatakan bahwa dua perusahaan transportasi berminat melayani rute bus antarnegara.

E. Bubuhilah Paragraf Berikut dengan Mengikuti EYD dengan Tepat!mencapai potensi hidup yang maksimalsetiap orang mendambakan massa depan yang lebih baik kesuksesan dalam karir, rumah tangga dan hubungan sosial, namun seringkali kita terbentur oleh berbagai kendala kendala terbesar justru ada pada diri kita sendirimelalui karyanya joel osteen menantang kita untuk keluar dari pola fikir yang sempit dan mulai berfikir dengan paradigma yang baru