Latar Belakang Uu

18
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Telah umum diketahui bahwa hampir tidak ada bidang kehidupan masyarakat yang tidak terjamah oleh hukum, baik sebagai kaidah maupun sikap tindak manusia yang teratur dan unik. Hal ini teutama disebabka n kar ena pada dasarnya manusia mempunyai hasrat untuk hidup teratur. Akan tetapi, keteraturan bagi seseorang belum tentu sama dengan ketraturan bagi orang lain. Oleh karena itu, diperlukan kaidah- kaidah yang mengatur kehidupan manusia agar kepentingan-kepentingan sesama warga masyarakat. Salah satu kaidah yang diperlukan manusia adalah kaidah hukum yang mengatur hubungan antarmanusia untuk mencapai kedamaian melalui keserasian antar ketertban dengan ketentraman. Etika merupakan studi tentang nilai dengan pendekatan kebenaran. ata etik !atau etika" beras al dari kata ethos !bahasa #u nani" yang berarti karakt er, watak kesus ilaan atau adat. Sebagai suatu objek, etika akan berkai tan dengan konsep yang dimil iki oleh indi$i du ata upun keompok unt uk men ila i apa kah tin daka n % ti ndak an yang tel ah dikerjakannya itu salah atau benar, buruk atau baik. ata etika sering disebut dengan ist il ah etik atau ethics !ba hasa &nggris" ata u ethicus !bahasa'a tin " yang ber art i kebiasaan. (aka secara etimologi, yang dikatakan baik adalah yang sesuai dengan kebiasaan. Organisasi pro)esi merupakan organisasi yang anggotanya adalah para praktisi ya ng me net apkan di ri me rek a se bag ai pr o) esi dan berg abung bersama untuk melaksanakan )ungsi-)ungsi sosial yang tidak dapat mereka laksanakan dalam kapasitas mereka seb agai indi$ idu. (odel dan stan dar pro)e si ode etik kedok teran dan kode eti k apoteker ber beda -be da ole h kar ena it u unt uk men geta hui per beda an ant ara keduanya, maka berikut ini akan dijelaskan mengenai ode etik pro)esi baik apoteker maupun edokteran 1

Transcript of Latar Belakang Uu

Page 1: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 1/18

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Telah umum diketahui bahwa hampir tidak ada bidang kehidupan masyarakat

yang tidak terjamah oleh hukum, baik sebagai kaidah maupun sikap tindak manusia

yang teratur dan unik. Hal ini teutama disebabkan karena pada dasarnya manusia

mempunyai hasrat untuk hidup teratur. Akan tetapi, keteraturan bagi seseorang belum

tentu sama dengan ketraturan bagi orang lain. Oleh karena itu, diperlukan kaidah-

kaidah yang mengatur kehidupan manusia agar kepentingan-kepentingan sesama warga

masyarakat. Salah satu kaidah yang diperlukan manusia adalah kaidah hukum yang

mengatur hubungan antarmanusia untuk mencapai kedamaian melalui keserasian antar 

ketertban dengan ketentraman.

Etika merupakan studi tentang nilai dengan pendekatan kebenaran. ata etik !atau

etika" berasal dari kata ethos !bahasa #unani" yang berarti karakter, watak kesusilaan

atau adat. Sebagai suatu objek, etika akan berkaitan dengan konsep yang dimiliki oleh

indi$idu ataupun keompok untuk menilai apakah tindakan % tindakan yang telah

dikerjakannya itu salah atau benar, buruk atau baik. ata etika sering disebut dengan

istilah etik atau ethics !bahasa &nggris" atau ethicus !bahasa'atin" yang berarti

kebiasaan. (aka secara etimologi, yang dikatakan baik adalah yang sesuai dengan

kebiasaan.

Organisasi pro)esi merupakan organisasi yang anggotanya adalah para praktisi

yang menetapkan diri mereka sebagai pro)esi dan bergabung bersama untuk 

melaksanakan )ungsi-)ungsi sosial yang tidak dapat mereka laksanakan dalam kapasitas

mereka sebagai indi$idu. (odel dan standar pro)esi ode etik kedokteran dan kodeetik apoteker berbeda-beda oleh karena itu untuk mengetahui perbedaan antara

keduanya, maka berikut ini akan dijelaskan mengenai ode etik pro)esi baik apoteker 

maupun edokteran

1

Page 2: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 2/18

1.2 Rumusan Masalah

*. Apa (aksud dan Tujuan dari Etika+

. agaimamna edoman disiplin dan Etika edokteran &ndonesia+/. agaimana edoman disiplin dan Etika Apoteker &ndonesia+

0. Apa perbedaan Etika edokteran dengan Etika Apoteker +

1.3 Tujuan Penulsan

*. (engetahui (aksud dan Tujuan dari etika

. (engetahui edoman disiplin dan Etika edokteran &ndonesia/. (engetahui edoman disiplin dan Etika Apoteker &ndonesia

0. (engetahui erbedaan Etika edokteran dengan Etika Apoteker 

BAB II

TIN!AUAN PU"TA#A

2

Page 3: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 3/18

2.1 Pengertan Ds$ln

1isiplin berasal dari bahasa &nggris yaitu 2disciple3 yang berarti pengikut atau murid.

erkataan disiplin mempunyai arti latihan dan ketaatan kepada aturan.

2.1.1 Pe%&man Ds$ln

edoman disiplin adalah peraturan yang mengatur mengenai kewajiban, larangan, dan

sanksi .

2.1.2 Pe%&man Ds$ln A$&teker %an D&kter In%&nesa

a.Apoteker 

1isiplin Apoteker adalah kesanggupan Apoteker untuk menaati kewajiban dan

menghindari larangan yang ditentukan dalam peraturan perundang-undangan dan4atau

 peraturan praktik yang apabila tidak ditaati atau dilanggar dijatuhi hukuman disiplin.

edoman disiplin Apoteker &ndonesia ini disusun untuk menjadi pedoman bagi (ajelis

Etik dan 1isiplin Apoteker &ndonesia !(E1A&" dalam menetapkan ada4atau tidak adanya

 pelanggaran disiplin oleh para praktisi dibidang )armasi, serta menjadi rambu-rambu yang

tidak boleh dilanggar oleh para praktisi tersebut agar dapa tmenjalankan praktik ke)armasian

secara pro)esional. 1engan ditegakkannya disiplin ke)armasian diharapkan pasien akan

terlindungi dari pelayanan ke)armasian yang kurang bermutu5 dan meningkatnya mutu

 pelayanan apoteker5 serta terpeliharanya martabat dan kehormatan pro)esi ke)armasian.

 b.1okter 1isiplin edokteran adalah aturan-aturan dan4atau ketentuan penerapan keilmuan dalam

 pelaksanaan pelayanan yang harus diikuti oleh dokter dan dokter gigi. enegakan 1isiplin

adalah penegakan aturan-aturan dan4atau ketentuan penerapan keilmuan dalam pelaksanaan

 pelayanan yang harus diikuti oleh dokter dan dokter gigi.

edoman penegakan disiplim pro)esi kedokteran ini disusun untuk menjadi pedoman bagi

(ajelis ehormatan 1isiplin edokteran &ndonesia !(1&" dalam menetapkan ada4atau

tidak adanya pelanggaran disiplin oleh para praktisi di bidang kedokteran dan kedokteran

gigi, serta menjadi rambu-rambu yang tidak boleh dilanggar oleh para praktisi tersebut agar 

dapat menjalankan praktik kedokteran secara pro)esional. 1engan ditegakkannya disiplin

kedokteran diharapkan pasien akan terlindungi dari pelayanan kedokteran yang kurang

 bermutu5 dan meningkatnya mutu pelayanan dokter dan dokter gigi5 serta terpeliharanya

martabat dan kehormatan pro)esi kedokteran dan kedokteran gigi.

2.2 Pengertan Etka

3

Page 4: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 4/18

engertian Etika !Etimologi", berasal dari bahasa #unani adalah 2Ethos3, yang

 berarti watak kesusilaan atau adat kebiasaan !custom". Etika biasanya berkaitan erat

dengan perkataan moral yang merupakan istilah dari bahasa 'atin, yaitu 2(os3 dan

dalam bentuk jamaknya 2(ores3, yang berarti juga adat kebiasaan atau cara hidup

seseorang dengan melakukan perbuatan yang baik !kesusilaan", dan menghindari hal-

hal tindakan yang buruk 

erdasarkan pernyataan tersebut di atas dapat dikatakan bahasa etika yang

menghasilkan religi dan akhlak lebih tertuju kepada kesempurnaan diri manusia

 pribadi. #ang menghasilkan sopan santun dan hukum tertuju kepada kehidupan antar 

 pribadi !interaksi". Etika dalam proses selanjutnya, yang semula merupakan etika

kemasyarakatan, sesuai dengan subsistem yang ada, dapat mengkhususkan diri pada

masing-masing subsistem. 1engan demikian, mungkin ada etika politik, etika social,

etika budaya, etika kesehatan, dan seterusnya.

Titik sentral etika adalah penilaian terhadap hal-hal yang disetujui dan yang tidak 

disetujui. 1aya cakup titik sentral itu adalah antara lain5

*. Apa yang benar dan apa yang salah,

. Apa yang merupakan kebaikan dan apa yang merupakan keburukan,

/. Apa yang merupakan kebajikan dan apa yang merupakan kejahatan,

0. Apa yang dihendaki dan apa yang ditolak.

ada dasarnya etika atau etiket merupakan pedoman tata karma, aturan-aturan

 penggunaan tata tertib yang dilaksanakan dalam pergaulan oleh manusia untuk manusia

mengatur manusia dalam segala tindak dan gerak. Tata cara hubungan antara manusia

yang saling membutuhkan.

2.3 Maksu% Dan Tujuan Dar Etka ' Etket

(aksud dan tujuan dari etika 4 etiket itu sendiri adalah sebagai berikut5

*. Etika akan membuat hidup seorang manusia lebih nyaman dan menyenangkan.

. ita dapat lebih lancar berinteraksi dengan lingkungan manapun dan dapat mencapai

tingkat penemuan harmonis antara pribadi dan lingkungannya.

4

Page 5: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 5/18

/. 6ntuk dapat melakukan segala sesuatu pada waktu dan tempat secara tepat dan

sesuai.0. Agar sukses dan lingkup keluarga, masyarakat dan kehidupan karier.

2.( Etka #esehatan

Sebagaimana dijelaskan di muka, hal-hal yang berkaitan dengan etika berkembang

 pada masing-masing subsistem sehingga mungkin ada etika kesehatan yang

 berkembang dalam masyarakat yagn bersangkutan. Etika kesehatan itu jelas mencakup

 penilaian terhadap gejala kesehatan yang disetujui atau ditolak, dan juga mencakup

suatu kerangka rekomendasi bagaimana bersikap tindak secara pantas didalam bidang

kesehatan.

ersoalan etika kesehatan menjadi bahasan urgen dalam lingkup dunia kedokteran

karena berhubungan dengan sumpah seorang dokter yang lebih mengutamakan

kemanusiaan !bukan semata keuntungan". Anda mungkin sulit terlupa dengan kasusnya

rita (ulyasari yang sempat menghebohkan gara-gara berperkara dengan salah satu

rumah sakit berlabel internasional.

(emberikan keterangan setransparan mungkin ke pasien ihwal  penyakit dan atau

diagnosa media merupakan bagian dari etika, yang harus dipenuhi setiap dokter sebagai

indi$idu dan rumah sakit sebagai institusi. rita, konon telah dilanggar haknya tersebut

karena ketika berusaha untuk melakukan kon)irmasi menyoal hasil tes pemeriksaannya,

 jawaban yang diberikan pihak rumah sakit tidak komprehensi).

ersoalan diatas jelas merupakan bagian dari etika kesehatan yang harus dipenuhi

oleh masing-masing insitusi kesehatan dimanapun. arena apa+ 1imanapun, termasuk 

di rumah sakit yang membutuhkan interaksi diantara manusia harus dilandasi dengan

sikap dan perilaku yang mengandung etika.

2.) #&%e Etk  

Etika dalam konteks pro)esi digariskan dengan apa yang disebut sebagai kode etik,

yakni serangkaian aturan-aturan atau norma yang berisi tata laku atau pedoman dalam

5

Page 6: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 6/18

menjalankan suatu pro)esi tertentu. Seorang jurnalis, mempunyai kode etik yang

disebut dengan kode etik jurnalistik. 1emikian juga, seorang dokter, perawat atau

 perangkat lainnya memiliki kode etik pro)esi yang sering disebut dengan kode etik 

kedokteran yang wajib ditaati.

anyak )aktor yang mempengaruhi kode etik dalam bidang kesehatan, yang

diantaranya kita bisa menyebut7 tingkat kemajuan teknologi, ilmu pengetahuan  yang

 berkembang demikian dinamis semisal7 alat kedokteran yang bisa dipakai untuk 

memperpanjang usia, cangkok organ, legalisasi aborsi, teknik kloning, dsb. Hal-hal

demikian patut direnungkan bersama karena jelas ada sisi-sisi kontradikti) dengan

sistem etika yang terangkum dalam kode etik tadi.

ertanyaannya, mana yang harus menjadi prioritas disaat kedua hal tadi bertemu

dalam satu simpul dan mengharuskan untuk dipilih salah satu-satunya+ Apakah tetap

mempertahankan nilai etika kesehatan, atau mendahulukan hasil dari kemajuan

teknologi dan ilmu pengetahuan sekalipun bertentangan dengan kode etik, atau diambil

langkah lain yang bisa jadi merupakan kondisi tengah-tengah diantara keduanya+

6ntuk itu paling tidak diperlukan perumusan etika kesehatan yang mengatur pola

hubungan antara institusi kesehatan dengan sang pasien. (ungkin sebagai alternati)  berikut beberapa diantaranya7

*. Sistem paternalisme, yakni sikap membimbing, mengarahkan dan mengayomi dari

institusi kesehatan kepada pasiennya.

. Sistem indi$idualisme, yakni pasien-pasien mempunyai hak yang absolut terhadap

nasib dan kehidupannya.

/. 8esiprokalisme, yakni adanya saling kerjasama antara  pekerja kesehatan  dengan

 pasien dan pihak keluarga.

2.* Etka A$&teker In%&nesa

Apoteker adalah tenaga kesehatan pro)essional yang juga mempunyai kode etik.

ode Etik Apoteker &ndonesia mecakup7

6

Page 7: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 7/18

*. ewajiban umum,

. ewajiban apoteker terhadap masyarakat,

/. ewajiban apoteker terhadap teman sejawatnya,0. ewajiban apoteker terhadap sejawatnya petugas kesehatan lainnya.

(engenai kewajiban apoteker terhadap masyarakat diatur hal-hal sebagai berikut7

*. Seorang apoteker harus berbudi luhur dan memberikan contoh yang baik di dalam

lingkungan kerjanya.

. Seorang apoteker dalam rangka pengabdian pro)esinya harus bersedia untuk 

menyumbangkan keahlian dan pengetahuannya./. Seorang apoteker harus selau akti) mengikuti perkembangan peraturan perundang-

undangn di bidang kesehatan pada umumnya dan di bidang )armasi pada khususnya.0. Seorang apoteker hendaknya selalu melibatkan diri d dalam pembangunan nasional

khususnya di bidang kesehatan.9. Seorang apoteker harus menjadi sumber in)ormasi sesuai dengan pro)esinya bagi

masyarakat dalam rangka pelayanan dan pendidikan kesehatan.

:. Seorang apoteker hendaknya menjauhkan diri dari usaha-usaha untuk mencari

keuntungan drinya semata-mata yagn bertentangan dengan martabat dan tradisi luhur 

 jabatan ke)armasian.

Setiap Apoteker bersungguh-sungguh menghayati dan mengamalkan ode Etik 

Apoteker &ndonesia dalam menjalankan tugas ke)armasiannya sehari-hari. ;ika

seorang Apoteker baik dengan sengaja maupun tak sengaja melanggar atau tidak 

mematuhi ode Etik Apoteker &ndonesia, maka Apoteker tersebut wajib mengakui

dan menerima sanksi dari pemerintah, &katan4Organisasi ro)esi <armasi yang

menanganinya yaitu &S<& dan mempertanggungjawabkannya kepada Tuhan #ang

(aha Esa.

2.+ "um$ah A$&teker

*. Saya bersumpah 4 berjanji akan mengabdikan hidup saya guna kepentingan

 perikemanusiaan terutama dalam bidang kesehatan.

. Saya akan merahasiakan segala sesuatu yang saya ketahui karena pekerjaan saya

dan keilmuan saya sebagai apoteker.

/. Sekalipun diancam, saya tidak akan mempergunakan pengetahuan ke)armasian

saya untuk sesuatu yang bertentangan dengan hukum perikemanusiaan

7

Page 8: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 8/18

0. Saya akan menjalankan tugas saya dengan sebaik-baiknya sesuai dengan martabat

dan tradisi luhur jabatan ke)armasian.9. 1alam menunaikan kewajiban saya, saya akan berikhtiar dengan sungguh-sungguh

supaya tidak terpengaruh oleh pertimbangan keagamaan, kebangsaan, kesukuan,

kepartaian, atau kedudukan sosial.:. Saya ikrar sumpah 4 janji ini dengan sungguh-sungguh, dengan penuh keinsya)an

2., #&%e Etk A$&teker In%&nesa

ewajiban 6mum

asal *

Sumpah4;anjiSetiap Apoteker harus menjunjung tinggi, menghayati dan mengamalkan Sumpah

Apoteker.

asal

Setiap Apoteker harus berusaha dengan sungguh-sungguh menghayati dan mengamalkanode Etik Apoteker &ndonesia.

asal /Setiap Apoteker harus senantiasa menjalankan pro)esinya sesuai kompetensi Apoteker 

&ndonesia serta selalu mengutamakan dan berpegang teguh pada prinsip kemanusiaan

dalam melaksanakan kewajibannya.

asal 0

Setiap Apoteker harus selalu akti) mengikuti perkembangan di bidang kesehatan pada

umumnya dan di bidang )armasi pada khususnya.

asal 9

1i dalam menjalankan tugasnya setiap Apoteker harus menjauhkan diri dari usaha

mencari keuntungan diri semata yang bertentangan dengan martabat dan tradisi luhur 

 jabatan ke)armasian.asal :

Seorang Apoteker harus berbudi luhur dan menjadi contoh yang baik bagi orang lain.

asal =

Seorang Apoteker harus menjadi sumber in)ormasi sesuai dengan pro)esinya.asal >

Seorang Apoteker harus akti) mengikuti perkembangan peraturan perundang-undangan di

idang esehatan pada umumnya dan di idang <armasi pada khususnya.

ewajiban Apoteker Terhadap enderita

asal ?Seorang Apoteker dalam melakukan pekerjaan ke)armasian harus mengutamakan

kepentingan masyarakat dan menghormati hak asa@i penderita dan melindungi makhluk 

hidup insani.

8

Page 9: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 9/18

ewajiban Apoteker Terhadap Teman Sejawat

asal *Setiap Apoteker harus memperlakukan Teman Sejawatnya sebagaimana ia sendiri ingin

diperlakukan.

asal **Sesama Apoteker harus selalu saling mengingatkan dan saling menasehati untuk 

mematuhi ketentuan-ketentuan ode Etik.asal *

Setiap Apoteker harus mempergunakan setiap kesempatan untuk meningkatkan

kerjasama yang baik sesama Apoteker di dalam memelihara keluhuran martabat jabatan

ke)armasian, serta mempertebal rasa saling mempercayai di dalam menunaikan tugasnya.

ewajiban Apoteker4<armasis Terhadap Sejawat etugas esehatan 'ainnya

asal */Setiap Apoteker harus mempergunakan setiap kesempatan untuk membangun dan

meningkatkan hubungan pro)esi, saling mempercayai, menghargai dan menghormati

Sejawat etugas esehatan.

asal *0Setiap Apoteker hendaknya menjauhkan diri dari tindakan atau perbuatan yang dapat

mengakibatkan berkurangnya4hilangnya kepercayaan masyarakat kepada sejawat petugas

kesehatan lainnya.

enutup

asal *9Setiap Apoteker bersungguh-sungguh menghayati dan mengamalkan ode Etik Apoteker 

&ndonesia dalam menjalankan tugas ke)armasiannya sehari-hari. ;ika seorang Apoteker 

 baik dengan sengaja maupun idtak sengaja melanggar atau tidak mematuhi ode Etik 

Apoteker &ndonesia, maka Apoteker tersebut wajib mengakui danmenerima sanksi dari

 pemerintah, &katan4Organisasi ro)esi <armasi yang menanganinya yaitu &S<& dan

mempertanggungjawabkannya kepada Tuhan #ang (aha Esa.

2.- Etka #e%&kteran In%&nesa

Etika kedokteran pada dasarnya merupakan suatu kerangka sikap tindak yang

dianggap pantas bagi seorang dokter. Oleh karena itu, biasanya etika kedokteran

 berisikan pedoman-pedoman yang mencakup kewajiban-kewajiban umum, seperti

9

Page 10: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 10/18

misalnya7 21alam melakukan pekerjaan kedokerannya seorang dokter dipengaruhi oleh

 pertimbangan keuntungan pribadi.3

Etika kedokteran juga berisikan pedoman-pedoman megenai kewajiban dokter 

terhadap penderita, kewajiban terhadap teman sejawatnya, dan kewajiban dokter 

terhadap dirimnya sendiri. Bontoh kewajiban dokter terhadap pasien menurut ode

Etik edoktera &ndonesia tercantum dalam pasal 9 sebagai berikut7

*. Setiap dokter harus seantiasa mengingat akan kewajibannya melindungi hidup

makhluk insana.

. Setiap dokter wajib bersikap tulus ikhlas dan mempergunakan segala imu dan

keterampilannya untuk kepentingan penderita./. 1alam hal ia tidak mampu melakukan suatu pemeriksaan atau pengobatan, maka ia

wajib merujuk penderita kepada doktr lain yang mempunyai kealian dalam penyakit

tersebut.

0. Setiap dokter wajib merahasiakan segala sesuatu yang diketahuinya tentang seorang

 penderita, bahkan juga setelah penderita itu meninggal dunia.9. Setiap dokter wajib melakukan pertolongan darurat sebagai suatu tugas

 perikemanusiaan, kecuali bila ia yakin ada orang lain bersedia dan mampu untuk 

memberikannya.

Apabila Etika esehatan &ndonesia dipelajari dengan seksama, maka tampaknyasecara sepintas tidak ada hal-hal yang tidak serasi dengan etika kesehatan secara umum.

Akan tetapi, kemungkinan tetap ada bahwa dari sudut pena)siran timbul perbedaan-

 perbedaan. (isalnya, salah satu perbuatan dokter yang dipandang bertentangan dengan

etika kedokteran adalah setiap perbuatan yang bersi)at memuji diri sendiri.

Apabila seorang dokter menulis suatu artikel di surat kabar mengenai cara

 pengobatan penyakit tertentu yang dianggapnya ampuh,dapatkah perbuatan itu dipandang

atau dita)sirkan sebagai sikap tindak yang melanggar etika kedokteran+ 1ari sudut

 pandangan masyarakat yang menjadi dasar etika kesehatan, perbuatan itu mungkin

dianggap biasa atau memeang dihendaki karena wajib memberikan penerangan kepada

warga masyarakat mengenai kesehatan.

10

Page 11: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 11/18

(engenai hal itu pernah diadadakan penelitian eksploratoris terhadap mahasiswa

)akultas hokum suatu perguruan tinggi di ;akarta. ertanyaan yang diajukan adalah

sebagai berikut7 2Apabila seorang dokter banyak menuis tentang perawatan suatu

 penyakit di surat kabar atau media masa lainnya, apakah hal itu tidak melanggarkode etik 

keokteran+3

;awaban yang diperoleh adalah, *C dari mahasiswa menganggap perbuatan itu

sebagai tindak melanggar kode etik. Halite disebabkan karena dapat dita)sirkan sebagai

usaha mengiklankan kemampuan dokter. Akan tetapi, sebanyak >>C dari seluruh

responden beranggapan bahwa hal itu tidak melanggar etik karena warga masyarakat

memang menghendakinya.

Secara pro)essional hak-hak dan kewajiban-kewajiban dokter adalah sebagai berikut7

*. Hak-hak7

a. Hak untuk bekerja sesuai dengan standar pro)esi medis.

 b. Hak untuk menolak melaksanakan tndakan medis yang tidak dapat

dipertanggungjawabkan secara pro)essional.

c. Hak untuk menolak malakukan tindakan medis yang menurut hati nuraninya tidak 

 baik atau tidak benar.

d. Hak atas itikad baik pasien.

e. Hak atas balas jasa.

). Hak untuk memilih pasien.. ewaiban-kewajiban7

a. ewajiban yang berkaitan dengan )ungsi social pemeliharaan kesehatan.

 b. ewajiban yang berhubungan dengan standar medis.c. ewajiban sehubungan dengan tujuan ilmu dan teknologi kedokteran.

d. ewajiban yang berkaitan dengan asas keserasian.

e. ewajiban yang berhubungan dengan hak-hak pasien.). ewajiban yang berkaitan dengan hak-hak tenaga kesehatan lainnya.

2.1 La/al "um$ah %&kter

;enewa !*?0>" yang isinya menyempurnakan Sumpah Hippokrates.

'a)al Sumpah 1okter &ndonesia pertama kali digunakan pada *?9? dan diberikan

kedudukan hukum dengan eraturan emerintah Do.:? Tahun *?:. Sumpah

mengalami perbaikan pada *?>/ dan *??/.

'a)al Sumpah 1okter 

Saya ersumpah ahwa 7

11

Page 12: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 12/18

*. Saya akan membaktikan hidup saya guna kepentingan peri kemanusiaan.Saya

akan menjalankan tugas saya dengan cara yang terhormat dan bersusila, sesuai

dengan martabat pekerjaan saya.

. Saya akan memelihara dengan sekuat tenaga martabat dan tradisi luhur jabatan

kedokteran./. Saya akan merahasiakan segala sesuatu yang saya ketahui karena pekerjaan dan

keilmuan saya sebagai dokter. 0. Saya akan senantiasa mengutamakan kesehatan pasien.

9. Saya akan berikhtiar dengan sungguh-sungguh supaya saya tidak terpengaruh oleh

 pertimbangan eagamaan, ebangsaan, esukuan, olitik epartaian, atau

edudukan Sosial, dalam menunaikan kewajiban saya terhadap penderita.

:. Saya akan memberikan kepada uru-uru saya, enghormatan dan ernyataan

Terima asih yang selayaknya.

=. Saya akan memperlakukan Teman Sejawat saya sebagai saudara kandung.>.Saya akan menghormati setiap hidup insani mulai dari saat pembuahan.

?. Saya tidak akan mempergunakan pengetahuan edokteran saya untuk sesuatu yang

 bertentangan dengan Hukum erikemanusiaan, sekalipun saya diancam.

*.Saya ikrarkan Sumpah ini dengan sungguh-sungguh dan dengan mempertaruhkan

kehormatan diri saya.

2.11 #&%e etk #e%&kteran In%&nesa

ode Etik edokteran &ndonesia ewajiban 6mum

asal *

Setiap dokter harus menjunjung tinggi, menghayati dan mengamalkan sumpah dokter.asal

Seorang dokter harus senantiasa berupaya melaksanakan pro)esinya sesuai dengan

standar pro)esi yang tertinggi.asal /

1alam melakukan pekerjaan kedokterannya, seorang dokter tidak boleh dipengaruhi oleh

sesuatu yang mengakibatkan hilangnya kebebasan dan kemandirian pro)esi.asal 0

Setiap dokter harus menghindarkan diri dari perbuatan yang bersi)at memuji diri.

asal 9

Tiap perbuatan atau nasehat yang mungkin melemahkan daya tahan psikis maupun )isik 

hanya diberikan untuk kepentingan dan kebaikan pasien, setelah memperoleh persetujuan

 pasien.asal :

12

Page 13: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 13/18

Setiap dokter harus senantiasa berhati-hati dalam mengumumkan dan menerapkan setiap

 penemuan teknik atau pengobatan baru yang belum diuji kebenarannya dan hal-hal yang

dapat menimbulkan keresahan masyarakat.

asal =Seorang dokter hanya memberi surat keterangan dan pendapat yang telah diperiksa

sendiri kebenarannya.

asal =aSeorang dokter harus, dalam setiap praktik medisnya, memberikan pelayanan medis yang

kompeten dengan kebebasan teknis dan moral sepenuhnya, disertai rasa kasih sayang

!compassion" dan penghormatan atas martabat manusia.

asal =b

Seorang dokter harus bersikap jujur dalam berhubungan dengan pasien dan sejawatnya,

dan berupaya untuk mengingatkan sejawatnya yang dia ketahui memiliki kekurangandalam karakter atau kompetensi, atau yang melakukan penipuan atau penggelapan, dalam

menangani pasien

asal =c

Seorang dokter harus menghormati hak-hak pasien, hak-hak sejawatnya, dan hak tenaga

kesehatan lainnya, dan harus menjaga kepercayaan pasien

asal =d

Setiap dokten harus senantiasa mengingat akan kewajiban melindungi hidup makhluk 

insani.

asal >

1alam melakukan pekerjaannya seorang dokter harus memperhatikan kepentingan

masyarakat dan memperhatikan semua aspek pelayanan kesehatan yang menyeluruh

!promoti), pre$enti), kurati) dan rehabilitati)", baik )isik maupun psiko-sosial, serta

 berusaha menjadi pendidik dan pengabdi masyarakat yang sebenar-benarnya.

asal ?

Setiap dokter dalam bekerja sama dengan para pejabat di bidang kesehatan dan bidang

lainnya serta masyarakat, harus saling menghormati.

ewajiban 1okter Terhadap asien

asal *Setiap dokten wajib bersikap tulus ikhlas dan mempergunakan segala ilmu dan

ketrampilannya untuk kepentingan pasien. 1alam hal ini ia tidak mampu melakukan

suatu pemeriksaan atau pengobatan, maka atas persetujuan pasien,ia wajib menujuk 

 pasien kepada dokten yang mempunyai keahlian dalam penyakit tersebut.

asal **

13

Page 14: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 14/18

Setiap dokter harus memberikan kesempatan kepada pasien agar senantiasa dapat

 berhubungan dengan keluarga dan penasehatnya dalam beribadat dan atau dalam masalah

lainnya.

asal *

Setiap dokter wajib merahasiakan segala sesuatu yang diketahuinya tentang seorang pasien, bahkan juga setelah pasien itu meninggal dunia.

asal */

Setiap dokter wajib melakukan pertolongan darurat sebagai suatu tugas perikemanusiaan,

kecuali bila ia yakin ada orang lain bersedia dan mampu memberikannya.

ewajiban 1okter Terhadap Teman Sejawat

asal *0Setiap dokter memperlakukan teman sejawatnya sebagaimana ia sendiri ingin

diperlakukan.asal *9

Setiap dokter tidak boleh mengambil alih pasien dan teman sejawat, kecuali dengan

 persetujuan atau berdasarkan prosedur yang etis.ewajiban 1okter Terhadap 1iri Sendiri

asal *:

Setiap dokter harus memelihara kesehatannya, supaya dapat bekerja dengan baik.asal *=

Setiap dokter harus senantiasa mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi

kedokteran4kesehatan

14

Page 15: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 15/18

BAB III

PEMBAHA"AN

(aksud dan tujuan dari etika 4 etiket itu sendiri yaiutu membuat hidup seorang manusia

lebih nyaman dan menyenangkan, memudahkan untuk berinteraksi dengan lingkungan manapun

dan dapat mencapai tingkat penemuan harmonis antara pribadi dan lingkungannya selain itu

dapat melakukan segala sesuatu pada waktu dan tempat secara tepat dan sesuai serta sukses

dalam lingkup keluarga, masyarakat dan kehidupan karier.

ewajiban umum seorang dokter diatur dalam kode etik edokteran &ndonesia terdiri

dari pasal * sampai pasal ? dimana pasal = dibagi menjadi =a,=b,=c dan =d. dari pasal % pasal ini

dapat secara singkat dijelaskam bahwa kewajiban umum dari kode etik edokteran mengatur 

tentang kewajiban dokter untuk menjunjung tinggi serta mengamalkan sumpah dokter, dan

seorang dokter tidak boleh terpengaruh oleh sesuatu yang mengakibatkan hilangnya kebebasan

dan kemandirian pro)esi. Selain itu, dalam memberikan nasihat atau keterangan kepada pasien

tidak boleh melemahkan daya tahan psikis maupun )isik melainkan hanya bersi)at kepentingan

untuk kebaikan pasien berdasarkan kebenarannya demi menjaga kepercayaan pasien.

Sedangkan kewajiban umum seorang apoteker yang diatur dalam kode etik apoteker 

&ndonesia terdiri dari pasal * sampai pasal > antara lain mewajibkan setiap apoteker untuk 

menjunjung tinggi dan mengamalkan sumpah apoteker dengan berpegang teguh pada prinsip

kemanusiaan, menjauhkan diri dari usaha mencari keuntungan serta menjadi sumber in)ormasi

sesuai dengan pro)esinya.

15

Page 16: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 16/18

1ari serangkaian kewajiban umum antara dokter dan apoteker sebagaimana yang diatur 

dalam kode etik masin % masing pero)esinya diketahui bahwa dokter dalam kewajibannya dapat

mengumumkan dan menerapkan setiap penemuan teknik atau pengobatan baru yang belum diji

kebenarannya meskipun secara berhati % hati sedangkan dalam kewajibannya apoteker dapat

 juga memberikan in)ormasi namun lebh khusus untuk bidang )armasi dengan salah satu syarat

akti) mengikuti perkembangan artinya menjalankan pro)esinya sesuai dengan kompetensi

apoteker.

Selain kewajiban umum, kode etik kedokteran maupun kode etik apoteker juga mengatur 

kewajiban lain yaitu kewajiban terhadap masyarakat, kewajiban terhadap teman sejawatnya

serta kewajiban terhadap sejawatnya petugas kesehatan lainnya

16

Page 17: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 17/18

BAB I0

PENUTUP

#esm$ulan

/. Apoteker adalah sebuah pro)esi kesehatan yang diakui keberadaannya oleh 66

tenaga kesehatan. ode etik apoteker mengatur hubungan dengan sesama

apoteker dan tenaga kesehatan lain dan juga dalam berpraktek pro)esi.

0. ode etik adalah suatu cara untuk menjalankan suatu pro)esi secara

 pro)esionalisme, baik apoteker, dokter dan tenaga kesehatan lainnya. ode etik 

apoteker menjelaskan bahwasanya bagaimana seorang apoteker menjalankan

 pro)esinya, begitu pula dengan kode etik dokter..

17

Page 18: Latar Belakang Uu

8/16/2019 Latar Belakang Uu

http://slidepdf.com/reader/full/latar-belakang-uu 18/18

DATAR PU"TA#A

Supramono, atot. =. Hukum Darkoba &ndonesia. ;akarta7 1jambatan

Soekanto, Soerjono.*?>=. pengantar Hukum esehatan. andung7 8emadja arya BF

 Dilna, 8. isna. September >, >. Etika dan Hukum esehatan

Pedoman Penegakan Disiplin Profesi Kedokteran Konsil Kedokteran Indonesia . 

2006. KEPUTUSAN KONSIL KEDOKTERAN INDONESIA NOMOR 17/KKI/KEP/VIII/2006 

18