Laringo Pharyngeal Reflux

2
Laringo pharyngeal reflux RUMKITAL MINTOHARDJO SUB DEPARTEMEN TELINGA HIDUNG TENGGOROKAN I. PENGERTIAN Laringopharingeal Reflux (LPR) adalah suatu kondisi dimana terjadi aliran balik asam lambung dari lambung ke dalam saluran kerongkongan, tenggorokan dan rongga mulut. II. GEJALA Gejala yang ditimbulkan dari penyakit ini adalah : Suara serak Sering berdehem atau mengeluarkan lendir dari tenggorokan

description

kriteria lpr

Transcript of Laringo Pharyngeal Reflux

Page 1: Laringo Pharyngeal Reflux

Laringo pharyngeal reflux

RUMKITAL MINTOHARDJOSUB DEPARTEMEN

TELINGA HIDUNG TENGGOROKAN

I. PENGERTIAN

Laringopharingeal Reflux (LPR) adalah suatu kondisi dimana terjadi aliran balik asam lambung dari lambung ke dalam saluran kerongkongan, tenggorokan dan rongga mulut.

II. GEJALAGejala yang ditimbulkan dari penyakit ini adalah : Suara serak Sering berdehem atau

mengeluarkan lendir dari tenggorokan

Rasa mengganjal di tenggorok

Batuk lama yang mengganggu

Produksi lendir yang berlebihan

Sulit menelan Sulit bernapas atau

tersedak Nyeri tenggorokan Batuk setelah makan atau

berbaring Rasa panas atau nyeri di

dada Terasa pahit dibelakang

tenggorokanNilai > 13 dicurigai

penyakit refluks laringofaring

III. EDUKASI

Page 2: Laringo Pharyngeal Reflux

Jangan makan terlalu kenyang dan jangan terlalu cepat

Setelah makan tidak boleh berbaring 2-4 jam

Posisi kepala ditinggikan saat berbaring

Dilarang makan terlalu malam

Obat yang diberikan harus diminum 30-60 menit sebelum makan

Berhenti merokok Hindari minum minuman

beralkohol Menurunkan berat badan

hingga mencapai berat badan ideal

Makanan yang harus dihindari : coklat, makanan berlemak, buah yang asam, minuman bersoda, makanan pedas, kopi, red wine (anggur merah), cuka

Hindari pakaian ketat termasuk ikat pinggang yang terlalu kencang

IV. KOMPLIKASI Perubahan suara

permanen Penyempitan laring Keganasan laring dan

pita suara

RUMKITAL MINTOHARDJOSUB DEPARTEMEN THT

JALAN BENDUNGAN HILIR 17

JAKARTA PUSAT