Lap.PLC

13
1 BAB I PLC (PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER) 1.1 Tujuan Pemelajaran Mahasiswa dapat: - Mengidentifikasi peralatan sistem kendali PLC - Menjelaskan cara kerja sistem kendali PLC - Menjelaskan keunggulan PLC - Menyebutkan daerah penerapan PLC - Mengidentifikasi struktur PLC 1.2 BASIC INSTRUCTION 1. FUN , untuk memanggil fungsi yang diinginkan, setelah menekan tombol ini diikuti dengan dua digit sesuai dengan nomor fungsi yang dikehendaki. 2. LD , LoaD(LD) memasukkan input yang dikehendaki sebagai bagian awal dari ladder. 3. AND , untuk memasukkan input yang diseri dengan input yang sebelumnya. 4. OR, untuk memasukkan input yang diparallel dengan input yang sebelumnya. 5. OUT(-O-), output dari rangkaian ladder. 6. TIM , timer dikontrol dengan perintah ini, baik untuk fungsi maupun untuk kontak output dari fungsi tersebut. 7. CNT , counter dikontrol dengan perintah ini, baik untuk fungsi maupun untuk kontak output dari fungsi tersebut. 8. NOT , digunakan bersama LD, AND, atau OR untuk menandakan kontak NC (Normally Closed). Digunakan dengan OUT untuk menandakan output invers. Digunakan untuk mendefinisikan fungsi aktif sesaat bila digunakan bersama

description

PLC

Transcript of Lap.PLC

BAB IPLC (PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER)

1.1 Tujuan PemelajaranMahasiswa dapat:- Mengidentifikasi peralatan sistem kendali PLC- Menjelaskan cara kerja sistem kendali PLC- Menjelaskan keunggulan PLC- Menyebutkan daerah penerapan PLC- Mengidentifikasi struktur PLC

1.2 BASIC INSTRUCTION1. FUN , untuk memanggil fungsi yang diinginkan, setelah menekan tombol ini diikuti dengan dua digit sesuai dengan nomor fungsi yang dikehendaki.2. LD , LoaD(LD) memasukkan input yang dikehendaki sebagai bagian awal dari ladder.3. AND , untuk memasukkan input yang diseri dengan input yang sebelumnya.4. OR, untuk memasukkan input yang diparallel dengan input yang sebelumnya.5. OUT(-O-), output dari rangkaian ladder.6. TIM , timer dikontrol dengan perintah ini, baik untuk fungsi maupun untuk kontak output dari fungsi tersebut.7. CNT , counter dikontrol dengan perintah ini, baik untuk fungsi maupun untuk kontak output dari fungsi tersebut.8. NOT , digunakan bersama LD, AND, atau OR untuk menandakan kontak NC (Normally Closed). Digunakan dengan OUT untuk menandakan output invers. Digunakan untuk mendefinisikan fungsi aktif sesaat bila digunakan bersama FUN.9. HR , mendefinisikan Holding Relay.10. TR , mendefinisikan Temporary Relay.11. SFT , menampilkan operasi Shift register.12. SHIFT, digunakan untuk memanggil fungsi dari tombol dengan kegunaan yang lebih, sepertiPLAY/SET, RECORD/RESET, CHannel dan CONTact.13. 0 ~ 9 / A ~ F, memasukkan data berupa angka decimal dan heksadecimal saat pemrogramman.Instruksi AND LD dan OR LDAND LD menghubungkan dua block dalam rangkaian seri.

OR LD menghubungkan dua block dalam rangkaian paralel.

Mengecek Kebenaran Koneksi dari komponen Eksternal ke PLC1. Komponen INPUT (sensor, dll) ke PLC. ON/OFF komponen secara manual, indikator INPUTharus mengikuti ON/OFF dari komponen tersebut.2. Komponen OUTPUT (solenoid, dll) ke PLC. Force SET/RESET dari PLC, OUTPUT harusON/OFF sesuai dengan perintah set/reset.Instruksi TIMInstruksi untuk mengaktifkan ON Delay timer yang beresolusi 0,1 detikInstruksi CNTInstruksi untuk mengaktifkan perhitungan mundur

1.3 Sistem KendaliIstilah sistem kendali dalam teknik listrik mempunyai arti suatuperalatan atau sekelompok peralatan yang digunakan untuk mengaturfungsi kerja suatu mesin dan memetakan tingkah laku mesin tersebutsesuai dengan yang dikehendaki. Fungsi kerja mesin tersebutmencakup antara lain menjalankan (start), mengatur (regulasi), danmenghentikan suatu proses kerja. Pada umumnya, sistem kendalimerupakan suatu kumpulan peralatan listrik atau elektronik, peralatanmekanik, dan peralatan lain yang menjamin stabilitas dan transisi halus serta ketepatan suatu proses kerja.

1.4 FUNGSI PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLERS (PLC) DAN KEGUNAANFungsi dan kegunaan dari PLC dapat dikatakan hampir tidak terbatas. Tapi dalam prakteknya dapat dibagi secara umum dan khusus.Secara umum fungsi dari PLC adalah sebagai berikut :1. Kontrol SekensialPLC memroses input sinyal biner menjadi output yang digunakan untuk keperluan pemrosesan teknik secara berurutan (sekuensial), disini PLC menjaga agar semua step / langkah dalam proses sekuensial berlangsung dalam urutan yang tepat.2. Monitoring PlantPLC secara terus menerus memonitor suatu sistem (misalnya temperatur, tekanan, tingkat ketinggian) dan mengambil tindakan yang diperlukan sehubungan dengan proses yang dikontrol (misalnya nilai sudah melebihi batas) atau menampilkan pesan tersebut ke operatorAdapun aplikasi dari PLC adalah : Konveyor. Produk Counting. Produk Handling. Mesin Bottle Blowing. Steamer/ Oven Temperatur Control. Material Mixing. Elevator. Lift/Escalator. Mesin Lathe. Lighting Control. Traffic Light.

BAB IILATIHAN IA. DefinisiSistem kontrol pneumatik dimana instruksi ke output berjalan secara berurutan dan ada konstruksi yang tumpang tindih.B. Langkah KerjaKetika tombol start (katup 3/2 push button) di tekan maka piston A bergerak maju dan menekan a1 (katup 2.2) menyebabkan piston B bergerak maju dan menekan b1 (katup 1.3) menyebabkan piston A bergerak mundur dan menekan a0 (katup 2.3) menyebabkan piston B bergerak mundur. Jika diinginkan gerakan kontinu maka bisa di pasang b0 sehingga ketika B bergerak mundur maksimum menyebabkan b0 tertekan dan A bergerak maju dan seterusnya.C. Pertanyaan :1. Buatlah step diagramnya secara lengkap2. Buatlah Rangkaiannya3. Jika diinginkan proses tersebut kontinu maka bagaimana rangkaiannya 4. Buatlah Tombol Start , Stop, Emergency untuk rangkaian diatasD. Jawab1. Untuk mempermudah persoalan tersebut dijabarkan dalam bentuk step diagram sebagai berikut :a. Rangkaian selengkapnya adalah : b. Diagram langkah kerjaA

+--

BRS3RS2RS1

+--

RANGKAIAN

LATIHAN IIA. DefinisiSistem kontrol pneumatik dimana instruksi ke output berjalan secara berurutan dan ada konstruksi yang tumpang tindih.B. Langkah KerjaSuatu alat bantu perlobangan dengan mekanisme sebagai berikut: ketika tombol start ditekan maka piston A maju melakukan pencengkraman benda kerja, kemudian piston B melakukan perlobangan disusul piston C dan D. Kemudian piston B, C, dan D, mundur secara bersamaan kemudian disusul piston A.C. Pertanyaan :1. Buatlah step diagramnya secara lengkap2. Buatlah Rangkaiannya3. Buatlah Tombol Start , Stop, Emergency untuk rangkaian diatasD. Jawab1. Untuk mempermudah persoalan tersebut dijabarkan dalam bentuk step diagram sebagai berikut :Deskripsi langkah piston :Keterangan:A+ B+ C+ D+ B- A- C-D-

Diagram langkah piston+RS5

-

RS1

+RS4

-

RS2

+-

RS3

+-

A

B

C

D

RANGKAIAN

Latihan IIIA. DefinisiSistem kontrol pneumatik dimana instruksi ke output berjalan secara berurutan dan ada konstruksi yang tumpang tindih.B. Contoh Alat Penanda Penutup Produk (Stamping)Suatu alat penanda produk dengan langkah kerja sebagai berikut : Produk dimasukkan ke tumpuan secara manual, kemudian tombol start ditekan maka piston A maju dan melakukan penandaan kemudian mundur, setelah piston a mundur barru piston B maju dan kemudian mundur.C. Pertanyaan :1. Buatlah step diagramnya secara lengkap2. Buatlah Rangkaiannya3. Buatlah Tombol Start , Stop, Emergency untuk rangkaian diatasD. Jawab1. Untuk mempermudah persoalan tersebut dijabarkan dalam bentuk step diagram sebagai berikut :a. Rangkaian selengkapnya adalah :b. digram langkah kerjaRS1

+--RS3

RS2AB

+--

RANGKAIAN

Latihan IVA. DefinisiSistem kontrol pneumatik dimana instruksi ke output berjalan secara berurutan dan ada konstruksi yang tumpang tindih.B. Contoh Alat Pelubang dan Penghalusan lubangSuatu alat pelubang dan penghalusan lubang dengan mekanisme sebagai berikut; Piston A maju kemudian mencengkram benda kerja kemudian piston B maju {mengebor} sampai maksimum. Kemudian mundur, kemudian piston C maju memindahkan benda kerja ke alat penghalus lubang setelah itu piston D bergerak maju melakukan penghalusan lubang. Setelah selesai piston D mundur disusul piston C mundur (benda kerja ke posisi semula). Kemudian pencekam benda kerja (piston A) mundur sehingga benda kerja dapat dilepaskan. C. Pertanyaan :1. Buatlah step diagramnya secara lengkap2. Buatlah Rangkaiannya3. Buatlah Tombol Start , Stop, Emergency untuk rangkaian diatasD. Jawab 1. Untuk mempermudah persoalan tersebut dijabarkan dalam bentuk step diagram sebagai berikut :a. Rangkaian selengkapnya adalah :b. diagram langkah kerja+RS7

-

RS1

RS2

+ -

RS3

+RS6

-

RS5

RS4

+ -

BADC

RANGKAIAN

1