Laporan Kegiatan Uks Binong Jati

7
LAPORAN KEGIATAN UKS PAUD KENARI RW 10 KELURAHAN BINONG JATI (Implementasi Pe!Plannin"# I$ Nama Ke"iatan Skrining perkembangan dan penyuluhan cuci tangan serta sikat gigi pada anak. II $ Lata B el a%an " Kesehatan me rupakan ha l ya ng dicari oleh semua or ang. Menurut World Healt h Organization (WHO) kesehatan adalah suatu keadaan sehat yang utuh secara fisik mental dan sosial serta bukan hanya merupakan bebas dari penyakit. Salah satu cara men!aga agar tubuh tetap dalam keadaan sehat adalah dengan gaya hidup yang bersih dan sehat. Mencegah lebih baik daripada mengobati. "ntuk mengetahui dera!at kesehatan masyarakat desa dapat diperoleh melalui pendataan terhadap masyarakat desa tentang #erilaku Hidup yang $ersih dan Sehat. Salah satu upaya ya ng stra tegis unt uk men ing kat kan kua litas masy arak at %ndonesia adalah upaya pendidikan dan kesehatan dan upaya ini paling tepat dilakukan melalui institusi  pendidikan. Sekolah sebagai tempat berlangsungnya proses bela!ar menga!ar harus men!adi &  Health Promoting School ' artinya &Sekolah yang dapat meningkatkan dera!at kesehatan arg a sekola hny a'. Semu anya akan tercapa i bila sekolah dan lingk unga nny a dibin a dan dikembangkan antara lain melalui "KS. "saha Kesehatan Kesekolah ("KS) adalah suatu adah ya ng men gurus ber bag ai hal terk ait den gan kes eha tan mas ya raka t sekola h ya itu sisa guru kepala sekolah dan semua pegaai sekolah. "KS !uga merupakan sarana yang digunakan oleh programprogram kesehatan untuk mencapai tu!uan pembangunan kesehatan. Salah satu program tersebut adalah Health Promoting School, dengan memberikan promosi kesehatan secara dini kepada sisa sekolah diharapkan dapat membantu tu!uan pembangunan kesehatan nasional. Hasil obser*asi #+", Kenari Kelurah an $ino ng -ati. ,itin!au dari fasilitas keseha tan yang belum memadai kami mengambil sekolah ini untuk ditin!au lebih dalam dari segi keseha tan denga n peme riksaan skrin ing perkembanga n dan membe ri peny uluha n tentan g kesehatan. III$ T& '&a n %%%. /u !ua n "mu m 0 Keg iat an pemeri ksaa n per kembangan ini dih ara pka n sebaga i langka h aal unt uk mengetahui per kembangan sis a seca ra umum di # +", Kenari Kelurahan $inong -ati

description

uks

Transcript of Laporan Kegiatan Uks Binong Jati

LAPORAN KEGIATAN UKS PAUD KENARI RW 10 KELURAHAN BINONG JATI(Implementasi Pre-Planning)

I. Nama Kegiatan

Skrining perkembangan dan penyuluhan cuci tangan serta sikat gigi pada anak.

II. Latar Belakang

Kesehatan merupakan hal yang dicari oleh semua orang. Menurut World Health Organization (WHO) kesehatan adalah suatu keadaan sehat yang utuh secara fisik, mental, dan sosial serta bukan hanya merupakan bebas dari penyakit. Salah satu cara menjaga agar tubuh tetap dalam keadaan sehat adalah dengan gaya hidup yang bersih dan sehat. Mencegah lebih baik daripada mengobati. Untuk mengetahui derajat kesehatan masyarakat desa dapat diperoleh melalui pendataan terhadap masyarakat desa tentang Perilaku Hidup yang Bersih dan Sehat.

Salah satu upaya yang strategis untuk meningkatkan kualitas masyarakat Indonesia adalah upaya pendidikan dan kesehatan, dan upaya ini paling tepat dilakukan melalui institusi pendidikan. Sekolah sebagai tempat berlangsungnya proses belajar mengajar harus menjadi Health Promoting School artinya Sekolah yang dapat meningkatkan derajat kesehatan warga sekolahnya. Semuanya akan tercapai bila sekolah dan lingkungannya dibina dan dikembangkan antara lain melalui UKS. Usaha Kesehatan Kesekolah (UKS) adalah suatu wadah yang mengurus berbagai hal terkait dengan kesehatan masyarakat sekolah yaitu, siswa, guru, kepala sekolah, dan semua pegawai sekolah. UKS juga merupakan sarana yang digunakan oleh program-program kesehatan untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan. Salah satu program tersebut adalah Health Promoting School, dengan memberikan promosi kesehatan secara dini kepada siswa sekolah diharapkan dapat membantu tujuan pembangunan kesehatan nasional.Hasil observasi PAUD Kenari Kelurahan Binong Jati. Ditinjau dari fasilitas kesehatan yang belum memadai, kami mengambil sekolah ini untuk ditinjau lebih dalam dari segi kesehatan dengan pemeriksaan skrining perkembangan dan memberi penyuluhan tentang kesehatan.III. Tujuan

III.1 Tujuan Umum : Kegiatan pemeriksaan perkembangan ini diharapkan sebagai langkah awal untuk mengetahui perkembangan siswa secara umum di PAUD Kenari Kelurahan Binong Jati

III.2 Tujuan Khusus : Selain untuk mengetahui perkembangan siswa, kegiatan penyuluhan sebagai salah satu upaya preventif untuk mencegah penyakit pada siswa.IV. Stategi

Sebelum implementasi kegiatan pemilihan sekolah dikonsultasikan dan pihak puskesmas, kemudian meminta izin sekolah dan dilakukan pengkajian menyeluruh tentang dimensi fisik sekolah, dimensi sosial, dimensi psikologis, dimensi perilaku dan sistem kesehatan yang digunakan oleh sekolah. Dari hasil pengkajian tersebut disusun rencana untuk implementasi kegiatan.V. Kegiatan

Pra PelaksanaanPelaksanaanPasca Pelaksanaan

1. Konsultasi dengan pihak puskesmas untuk menentukan sekolah yang akan dipilih

2. Meminta izin dan menyampaikan tujuan kepada pihak sekolah

3. Observasi dan wawancara dengan kepala sekolah tentang dimensi fisik, dimensi psikologis, dimensi sosial, dimensi perilaku, dan dimensi sistem kesehatan4. Persiapan kegiatan implementasi, pemeriksaan perkembangan siswa, penyuluhan tentang cara mencuci tangan serta menyikat gigi yang benar.1. Pemeriksaan perkembangan siswa PAUD Kenari Kelurahan Binong Jati2. Penyuluhan tentang cara mencuci tangan dan menyikat gigi yang benar.1. Melakukan pemeriksaan kesehatan secara rutin oleh puskesmas dan melibatkan UKS2. Memberikan penyuluhan- penyuluhan terkait dengan kesehatan pada anak.

VI. Indikator Output/OutcomeSetelah dilakukan pemeriksaan perkembangan diharapkan didapatkan hasil secara umum tentang perkembangan siswa, dan setelah diberikan penyuluhan tentang cara mencuci tangan serta menyikat gigi yang baik dan benar, diharapkan siswa/siswi dapat mengerti dan dapat mendemostrasikan cara mencuci tangan dan sikat gigi yang baik dan benarVII. Teknik Evaluasi

Teknik evaluasi dilakukan dengan sistem tanya jawab dan diskusi dengan pemberian pertanyaan-pertanyaan lisan kepada siswa.VIII. Penanggung Jawab

PJ

: Okky A, S.Kep

Anggota : Aini, S.Kep

Deni A, S.Kep

Erni H, S.Kep

Hasmy D, S.Kep

Ike S, S.Kep

Sehabudin S, S.KepIX. Waktu

Pengkajian : Rabu, 4 Desember 2013 jam 09.00 WIB dan Rabu, 8 Desember 2013 jam 08.30 WIBImplementasi : Rabu, 18 Desember 2013 jam 08.30 WIBX. Tempat

PAUD Kenari RW 10XI. Pembiayaan

Biaya Fotocopy SAP

: Rp. 10.000Biaya cendramata untuk sekolah

: Rp. 50.000Biaya konsumsi/Hadiah

: Rp. 30.000

XII. Standar Kegiatan

Kegiatan diharapkan mencakup pengkajian semua warga sekolah termasuk tenaga pengajar dan kepala sekolah. Pencapaian kegiatan penyuluhan diharapkan mencakup semua kelas (PAUD A dan PAUD B), dan diharapkan pengetahuan siswa meningkat setelah diberikan penyuluhan.XIII. Kesimpulan dan SaranKegiatan yang diadakan di PAUD Kenari RW 10 ini diikuti secara antusias oleh para siswa/siswi, Hal ini ditunjukan oleh partisipasi siswa/siswi saat menyimak materi dan video, menjawab pertanyaan dan saat demonstrasi mencuci tangan yang baik dan benar. Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan siswa/siswi dapat menerapkan pola hidup bersih dan sehat dalam kehidupan sehari-hari, khususnya cuci tangan dan para staf guru dapat memfasilitasi perlatan untuk mencuci tangan.XIV. Lampiran1) Absensi(terlampir)

2) Foto Kegiatan

Penyuluhan

Pemeriksaan Fisik dan Tumbuh Kembang

Poster Cuci Tangan dan Panitia Kegiatan UKS

3) Notulensi

Semua anak dapat menjawan pertanyaan pada kriteria evaluasi (5 item pertanyaan) Semua anak dapat mendemostrasikan cuci tangan dan sikat gigi yang benar dengan bimbingan.

4 orang anak yang mengajukan diri dapat mendemostrasikan cuci tangan dan sikat gigi tanpa bimbingan

4) Hasil temuan

a. Deteksi Dini Tumbuh Kembang AnakLaporan Status Kesehatan

NoNamaUsiaStatus KesehatanKeterangan

1Maulida Nurul74 BulanSakitMata berair

2Rahmadani Dwi P68 BulanSakitMata minus

3Amelia Nurcahyani84 BulanSakitBatuk, Flu

4Andika Maulana Y76 BulanSakitAmandel

5Bintang Putri A72 BulanSakitBatuk, Flu

6Walid Darmawan72 BulanSakitBatuk, Flu

Laporan Status Gizi

NoNamaAntopometriStatus Gizi

BB (Kg)TB (Cm)Gizi BaikGizi KurangGizi BurukGizi Lebih

1M. Arif F12103

2Devi Nurrahyu13107

3Amelia N13107

Laporan Perkembangan Anak

NoNamaHasil

Keterangan

GKGHBahasaSosialKemandirian

1M. Adim HattaMeragukan

2Lisa KamesliniMeragukan

3Fauzi RukmanaMeragukan

Laporan Hasil Pemeriksaan Daya Lihat

NoNamaUsiaHasil pemeriksaanKeterangan

1Rahmadani Dwi P68 BulanCuriga ada gangguanPenglihatan kurang jelas (minus), tidak memakai kacamata

b. Laporan Evaluasi Promosi Kesehatan

MateriPromosi Kesehatan: Cuci tangan yang baik dan benar

Jumlah Peserta

: 36 Anak

Rentang Usia Peserta

: 4 7 tahun

Evaluasi

: Semua anak dapat menjawan pertanyaan pada kriteria evaluasi (6 item pertanyaan) Semua anak dapat menjawan pertanyaan pada kriteria evaluasi (5 item pertanyaan) Semua anak dapat mendemostrasikan cuci tangan dengan bimbingan.

3 orang anak yang mengajukan diri dapat mendemostrasikan cuci tangan tanpa bimbingan