Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP...

60
Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |1

Transcript of Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP...

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |1

2| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |i

KATA PENGANTAR

“OM SWASTIASTU”

Puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widi Wasa / Tuhan Yang

Maha Esa atas Asung Kerta Wara Nugraha-Nya, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

Provinsi Bali masih diberi kesempatan untuk menyelesaikan “Laporan Akuntabilitas

Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Tahun 2014”.

Laporan Akuntabilitas Kinerja adalah laporan kinerja tahunan yang berisi

pertanggungjawaban kinerja suatu instansi dalam mencapai tujuan/sasaran

strategis instansi.

Dalam rangka penerapan system akuntabilitas sebagai persyaratan

terwujudnya Good Governance dan dalam rangka melaksanakan tugas dan

fungsinya Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali, menerapkan sistem

pertanggungjawaban yang efisien, efektif, dan transparan. Pemerintah telah

menerbitkan Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah yang mewajibkan setiap instansi

Pemerintah untuk membuat Laporan Akuntabilitas Kinerja. Badan Kesatuan Bangsa

dan Politik Provinsi Bali menyusun LAKIP Tahun 2014 sebagai wujud

pertanggungjawaban atas kinerja instansi berdasarkan perencanaan strategis yang

telah ditetapkan. Secara umum laporan ini memberikan gambaran mengenai

tingkat capaian kinerja sasaran pada tahun 2014.

Kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan LAKIP

ini saya ucapkan terima kasih. Semoga LAKIP Tahun 2014 ini dapat digunakan

sebagai alat komunikasi pertanggungjawaban dan dapat menjadi bahan informasi

bagi pihak yang berkepentingan.

“OM CANTHI, CANTHI, CHANTI, OM”

Denpasar, 26 Januari 2015

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Drs. I Gede Putu Jaya Suartama, M.Si Pembina Utama Muda NIP. 19581202 198503 1 012

ii| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

IKHTISAR EKSEKUTIF

Visi Jangka Menengah Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun 2013-2018 adalah ”Terwujudnya Masyarakat Bali Aman, Tertib, dan

Harmonis, Serta Bebas dari Ancaman”.

Untuk mewujudkan Visi tersebut di atas, maka ditetapkan Misi Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik sebagai berikut :

a). Meningkatkan keamanan dan kenyamanan yang berstandar internasional

melalui sistem deteksi dini

b). Meningkatkan Pemahaman wawasan kebangsaan melaui pembinaan lembaga

kemasyarakatan

c). Meningkatkan pendidikan politik masyarakat melalui pembinaan politik daerah

dan pembinaan organisasi kemasyarakatan dan LSM

d). Memelihara ketentraman dan ketertiban umum dari berbagai hakekat

ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik Tahun 2014 ini merupakan bentuk

pertanggungjawaban atas perjanjian kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

Provinsi Bali yang memuat rencana, capaian dan realisasi indikator kinerja dan

sasaran strategis. Sasaran dan indicator kinerja yang dipilih termuat dalam indicator

Kinerja Utama Instansi Tahun 2014-2018 sebagaimana tertuang pada Renstra Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014-2018, dimana indikator yang

digunakan adalah indicator Kinerja Utama yang dianggap mampu mengukur

pecapaian sasaran yang dimaksud. Untuk mencapai sasaran tersebut, ditempuh

dengan melaksanakan strategi, kebijakan, program, dan kegiatanseperti yang telah

dirumuskan dalam rencana strategis.

A. Capaian Kinerja

Ringkasan Capaian Kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun 2014 dari pelaksanaan program dan kegiatan dapat digambarkan sebagai

berikut :

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |iii

a. Sasaran 1

Terciptanya situasi dan kondisi yang kondusif di 9 Kab/Kota

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran 2014

adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 64,88% , yaitu

terjadi penurunan serapan anggaran sebesar 20,8 % dari Tahun Anggaran

2013, yaitu sebesar 85,68%. Sasaran terciptanya situasi dan kondisi yang

kondusif di 9 Kab/Kota untuk Capaian Kinerja sudah memenuhi target yang

diharapkan sedangkan serapan dana Tahun Anggaran2014 belum mencapai

target. Hal ini dikarenakan adanya regulasi ketentuan Perpres Nomor 67

Tahun 2013 tentang Koordinasi Intelijen Negara dan Permendagri Nomor 16

Tahun 2011, bahwa kegiatan keintelijenan tidak bisa dilaksanakan karena

perubahan nomenklatur dari Komunitas Intelijen Daerah menjadi Komite

Intelijen Daerah yang langsung dikoordinir oleh BIN. Untuk tahun berikutnya

akan diupayakan mengefektifkan dan mensinergikan dengan kegiatan yang

telahada, serta tetap berpedoman dengan ketentuan peraturan yang

berlaku demi terciptanya situasi yang kondusif dalam masyarakat.

b. Sasaran 2

Meningkatnya pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran 2014

adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 75,54%. Serapan

Anggaran belum mencapai target maksimal dikarenakan adanya beberapa

kegiatan pusat yang dilaksanakan di Bali, sehingga terjadi efisiensi anngaran

untuk Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah. Sasaran meningkatnya

pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat untuk Capaian Kinerja sudah

memenuhi target, dimana telah dilaksanakan kegiatan pembinaan terhadap

LSM, Ormas dan OKP, untuk selanjutnya diharapkan dapat meningkatkan

pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat.

c. Sasaran 3

Meningkatnya kecerdasan ber politik melalui pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran 2014

adalah sebesar 85,34% dengan serapan anggaran sebesar 74,03%. Capaian

Kinerja pada sasaran meningkatnya kecerdasan ber politik melalui

iv| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

pembinaan lembaga kemasyarakatan dan LSM belum maksimal dikarenakan

jumlah Organisasi Masyarakat (Ormas) yang melakukan pendaftaran

sebanyak 4 Ormas dari 20 Ormas yang ditargetkan, maka diperlukan upaya

memberikan pemahaman kepada kelompok masyarakat tentang pentingnya

melakukan pendftaran organisasi yang mereka bentuk sebagai fungsi kontrol

pemerintah dalam rangka pembinaan terhadap organisasi organisasi yang

ada.

d. Sasaran 4

Meningkatnya pemahaman masyarakat tentang Kesadaran Bela Negara dan

Ideologi

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran 2014

adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 71,40%. Sasaran

Meningkatnya pemahaman masyarakat tentang Kesadaran Bela Negara dan

Ideologi telah memenuhi target Capaian Kinerja dan diharapkan melalui

bintek yang diberikan kepada Tokoh-tokoh Agama, Adat, Etnis, Ormas dan

Guru SLTA dapat memberikan pemahaman tentang Kesadaran Bela Negara

dan Ideologi.

B. Kinerja Keuangan

RealisasiKeuangan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali di

Tahun Anggaran 2014 sebesar Rp. 13.752.946.211,- Atau sebesar 70,63 % dari

total anggaran sebesar Rp. 19.472.157.150,- dan lebih rendah jika dibandingkan

dengan realisasi di tahun 2013 yang realisasinya sebesar 83,15%.

C. Permasalahan

Yang menjadi permasalahan pelaksanaan program Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik Provinsi Bali Pada Tahun Anggaran 2014 adalah pada

kegiatan :

1. Pemantauan dan penanganan konflik sosial

2. Pengembangan dan Pemberdayaan Partai Politik dan Aparatur Pemerintah

3. Penelitian Dokumen dan Penelitian Lapangan Pendaftaran Orkesmas

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |v

Untuk mengatasi permasalahan tersebut kedepannya akan ditempuh

hal-hal sebagai berikut :

a. Akan diupayakan penambahan kamera pengawas di tempat tempat

strategis.

b. Mengupayakan pemberian pemahaman kepada masyarakat terhadap

pentingnya persatuan dan kesatuan bangsa dalam wilayah Negara Kesatuan

Republik Indonesia.

c. Akan lebih proaktif memberikan pemahaman tentang pentingnya

pendaftaran ormas kepada masyarakat

d. Meningkatkan koordinasi dan pemahaman bagi Partai Politik penerima

Bantuan Politik tentang mekanisme pelaksanaan dan penyusunan LPJ

terhadap peraturan perundang-undangan terkait.

vi| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ...………………………………………….……………………………………………………. i

IKHTISAR EKSEKUTIF ………………………………………………………………………………………………… ii

DAFTAR ISI ………………………………………………………………….…………………………………………… vi

DAFTAR TABEL ……………….……………………………………………………………………………………….. vii

DAFTAR GAMBAR ……………….…………………………………………………………………………………… vii

BAB I PENDAHULUAN ……………………………………………………………………………………………… 2

1 Struktur Organisasi ………...……………………………………………………………………… 3

2 Tugas dan Fungsi …………………………………………………………………………………… 4

3 Keadaan Pegawai ...……………………………………………………………………………….. 6

4 Keadaan Sarana dan Prasarana ….………………………………………………………….. 9

5 Keuangan ……………………………………………………………………………………………… 10

6 Sistematika LAKIP ....................................................................................... 11

BAB II PERENCANAAN KINERJA ................................................................................... 12

1 Perencanaan Strategis ............................................................................... 12

a. Visi Dan Misi ........................................................................................ 12

b. Tujuan dan Sasaran .............................................................................. 12

c. Strategi ................................................................................................. 14

d. Rencana Kegiatan Tahunan (RKT) ......................................................... 16

2 Perjanjian Kinerja Tahun 2014 ................................................................... 16

3 Rencana Anggaran ..................................................................................... 17

a. Target Belanja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali ......... 17

b. Alokasi Anggaran Per Sasaran Strategis ............................................... 18

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA .................................................................................. 20

1 Capaian Kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun

2014 ..........................................................................................................

20

2 Realisasi Anggaran ..................................................................................... 26

BAB IV PENUTUP ......................................................................................................... 30

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |vii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Pendidikan........................................

6

Grafik 1.1 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Pendidikan........................................

6

Tabel 1.2 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Glongan Pangkat ............................

7

Grafik 1.2 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Glongan Pangkat .............................

7

Tabel 1.3 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Jabatan ............................................

8

Grafik 1.3 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Jabatan ............................................

8

Tabel 1.4 Sarana dan Prasarana.............................................................. 9

Tabel 1.5 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014 ........................................................

10

Grafik 1.5 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014 ......................................................

10

Tabel 2.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali ................................

12

Tabel 2.4 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi BaliTahun Anggaran 2014 ......................................................

17

Grafik 2.4 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi BaliTahun Anggaran 2014 .......................................................

17

Tabel 2.5 Ringkasan Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014 ..........................................

18

Tabel 2.6 Anggaran Belanja Langsung per sasaran Strategis .................... 18

Grafik 2.6 Anggaran Belanja Langsung per sasaran Strategis ..................... 19

Tabel 3.1 Skala Nilai Peringkat Kinerja ..................................................... 20

Tabel 3.3 Target dan Relisasi Kinerja Sasaran 1 ........................................ 22

Tabel 3.4 Target dan Relisasi Kinerja Sasaran 2 ........................................ 23

Tabel 3.5 Target dan Relisasi Kinerja Sasaran 3 ....................................... 24

Tabel 3.6 Target dan Relisasi Kinerja Sasaran 4 ....................................... 25

Tabel 3.7 Laporan Realisasi Anggaran (LRA) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali ....................................................................

27

Tabel 3.8 Anggaran dan Realisasi Belanja per Sasaran Tahun 2014 .......... 28

viii| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Struktur Organisasi .................................................................... 3

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |ix

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Struktur Organisasi ............................................................. 2

x| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

2| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

PENDAHULUAN

Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIP) Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 dilaksanakan berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah dan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 29 tahun 2010 Tentang Pedoman Penyusunan

Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Hal ini

merupakan bagian dari implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah guna menciptakan tata kelola Pemerintahan yang efektif, bersih dan

bertanggungjawab.

Dengan disusunnya LAKIP Badan Kesatuan Bnagsa dan Politik Provinsi

Bali Tahun 2014 diharapkan dapat :

1. Mendorong Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali dalam

melaksanakan tugas dan fungsinya secara transparan sesuai dengan peraturan

perundangan dan dapat dipertanggungjawabkan.

2. Memberikan kepercayaan kepada masyarakat terhadap Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik Provinsi Bali di dalam pelaksanaan Program/Kegiatan dalam

rangka peningkatan keamanan dan kenyamanan masyarakat.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |3

1. STRUKTUR ORGANISASI

Berdasarkan Peraturan Gubernur Bali Nomor 85 Tahun 2011 tentang

Rincian Tugas Pokok Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali, Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali merupakan unsur penyelenggara

pemerintahan daerah dengan struktur organisasi pada gambar 1.1 sebagai berikut

GAMBAR 1.1 STRUKTUR ORGANISASI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

SEKRETARIAT

SUB BAGIAN

UMUM

BIDANG

KEWASPADAAN DINI

SUB BAGIAN

KEPEGAWAIAN

BIDANG

POLITIK DALAM NEGERI

SUB BIDANG

DETEKSI DINI

KEPALA BADAN

SUBBAG KEUANGAN

BIDANG PENYULUHAN DAN

PELAYANAN INFORMASI

SEKSI PENYULUHAN

SEKSI PELAYANAN INFORMASI

DAN JASA

SUB BIDANG MASALAH

SIKONDA

BIDANG EKONOMI DAN SOSIAL

BUDAYA

SUBBID EKONOMI SUBBID SOSIAL BUDAYA

BIDANG

KETAHANAN NASIONAL

SUB BAGIAN KEUANGAN DAN

SUNPROG

SUB BIDANG

HUB. KELEMBAGAAN

SUB BIDANG

POLITIK & PEMILU

SUB BIDANG

BINA IDEOLOGI

SUB BIDANG WAWASAN

KEBANGSAAN

KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

FUNSIONAL

4| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

2. TUGAS DAN FUNGSI

Berdasarkan Peraturan Gubernur Bali Nomor 85 Tahun 2011 tentang

Rincian Tugas Pokok Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali, mempunyai

tugas melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan pelaksanaan kebijakan

daerah bidang Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri.

Dalam melaksanakan tugasnya Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

menyelenggarakan fungsi :

a. Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya

b. Pemberian dukungan atas pelaksanaan pemerintahan daerah sesuai dengan

lingkup tugasnya.

c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas sesuai dengan lingkup tugasnya.

d. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Gubernur sesuai dengan tugas dan

fungsinya.

Susunan organisasi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

adalah sebagai berikut :

1) Kepala Badan

2) Sekretariat, mempunyai tugas dan fungsi merencanakan, melaksanakan,

mengoordinasikandan mengendalikan kegiatan administrasi umum,

kepegawaian, keuangan dan penyusunanprogram dan anggaran.Rencana

Strategis 2013-2018 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali.

Sekretariat membawahi :

a) Sub Bagian Umum;

b) Sub Bagian Kepegawaian;

c) Sub Bagian Keuangan dan Penyusunan Program .

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |5

3) Bidang Kewaspadaan Dini, mempunyai tugas dan fungsi merumuskan

kebijakan operasional, pedoman teknis, pengendalian, pemantauan,

pengawasan, konsultasi, evaluasi dan fasilitasi di bidang pengawasan dini dan

kerjasama intelkam.

Bidang Kewaspadaan Dini membawahi :

a) Sub Bidang Deteksi Dini;

b) Sub Bidang Masalah Sikonda.

4) Bidang Politik Dalam Negeri, mempunyai tugas dan fungsi

menyelenggarakan fasilitasi, koordinasi di bidang sitem implementasi politik,

menyelenggarakan koordinasi penetapan kebijakan teknis, pengawasan,

fasilitasi dan pelaksanaan di bidang kelembagaan organisasi kemasyarakatan,

pemerintah dan kelembagaan partai politik.

Bidang ini membawahi :

a) Sub Bidang Politik dan Pemilu;

b) Sub Bidang Hubungan Kelembagaan

5) Bidang Ketahanan Nasional, mempunyai tugas dan fungsi menyusun dan

merumuskan rencana kebijakan teknis, koordinasi, menyiapkan bahan

masukan materi kebijakan dan fasilitasi perumusan kebijakan teknis di

bidang ketahanan ideology Negara dan wawasan kebangsaan, bela Negara,

pembauran bangsa, akulturasi budaya, nilai-nilai sejarah kebangsaan,

penghargaan kebangsaan, kerukunan umat beragama, dan kepercayaan

bekerjasama dengan Instansi/Lembaga dan satuan kerja terkait.

Bidang ini membawahi :

a) Sub Bidang Wawasan Kebangsaan;

b) Sub Bidang Bina Ideologi

6| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

3. KEADAAN PEGAWAI

Kondisi riil pegawai berdasarkan Pendidikan, Golongan Pangkat, dan

Jabatan akan dijelaskan pada tabel di bawah ini :

Tabel 1.1 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Pendidikan

No Jenjang Pendidikan Jumlah

1 S D 2

2 S L T P 0

3 S L T A 16

4 D-III/SARMUD 3

5 S – 1 24

6 S – 2 7

Jumlah keseluruhan 52

Grafik 1.1 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Pendidikan

0

5

10

15

20

25

30

OR

AN

G

JUMLAH

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |7

Tabel 1.2 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Golongan Pangkat

No. Golongan Jumlah

1 Golongan IV 6

2 Golongan III 33

3 Golongan II 11

4 Golongan I 0

5 CPNS 2

Jumlah Keseluruhan 52

Grafik 1.2 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Golongan Pangkat

0

5

10

15

20

25

30

35

Golongan IV Golongan III Golongan II Golongan I CPNS

OR

AN

G

JUMLAH

8| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Tabel 1.3 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Jabatan

No Jabatan Jumlah

1 ESELON II 1

2 ESELON III 4

3 ESELON IV 9

4 PELAKSANA (STAF) 38

Jumlah keseluruhan 52

Grafik 1.3 Kualifikasi Pegawai Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Berdasarkan Jabatan

0

5

10

15

20

25

30

35

40

ESELON II ESELON III ESELON IV PELAKSANA(STAF)

OR

AN

G

JUMLAH

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |9

4. KEADAAN SARANA DAN PRASARANA

Tabel 1.4 Sarana dan Prasarana SKPD

NAMA BARANG JUMLAH NAMA BARANG JUMLAH

Station Wagon 1.125 Meja Biro 17 Sepeda Motor 27 Kaca Bening 1 Perahu Penumpang 8 Meubelair Lainnya 2 Global Positioning System 18 Mesin Potong Rumput 1 Mesin Ketik Manual Standar (14-16)

2 AC Split 46

Lemari Besi 6 Kipas Angin 9 Rak Kayu 14 Kompas Gas 1 Filing Besi/Metal 25 Kompor Minyak 10 Band Kas 2 Alat Dapur Lainnya 20 Papan Visuil 1 Tabung Gas 1 Alat Penghancur Kertas 3 Treng Air 10 Papan Nama Instansi 1 Radio 24 Papan Pengumuman 2 Televisi 3 Papan Absen 1 Cassette Recorder 7 White Board 9 Loudspeaker 1 Peta 2 Sound System 19 Alat Kantor Lainnya (lain-lain) 107 Compact Disc 2 Lemari Kayu 35 Wireless 3 Rak Kayu 3 Microphone Floor Stand 1 Meja Kayu/Rotan 43 Tustel 26 Kursi Kayu/Rotan/Bambu 35 Gambar Presiden/Wakil Presiden 4 Meja Rapat 14 Tangga Aluminium 1 Meja Tulis 7 Dispenser 1 Meja Telpon 1 Mimbar/Podium 1 Meja Reseption 1 Gucci 10 Kursi Rapat 163 Handy Cam 4 Kursi Tamu 13 Alat Rumah Tangga Lain-lain 86 Kursi Putar 19 Alat Pemadam Portable 4 Kursi Lipat 15 Personal Komputer Lain-lain 1 Meja Komputer 1 Komputer Personal (P.C. Unit 14 Tenda 3 Laptop 2 Notebook 39 Personal Komputer Lain-lain 21 Hardisk 2 Peralatan Komputer mainframe Lain 1 CPU 1 Monitor 5 Printer 18 Scanner 1 Peraatan Personal Komputer lai n 10 Server 2 Router 1 Modem 2 Peralatan Jaringan Lain-lain 10 Lemari Arsip untuk arsip Dinamis 4 Proyektor + Attachment 3 Uninterruptible Power Supply (UPS) 7 Camera Electronic 2 Video Patch Panel 1 Power Supply 12 Slide Projector 1 Peralatan Studio Video dan Film lain

1 Headset 3

Telephone (PABX) 1 Pesawat Telephone 7 Handy Talky 34 Facsimilie 3 Handphone 12 Alat Komunikasi Lain 3 Unit Transceiver SSB Portable 1 Alat Komunikasi Radio SBB lain 1 Alat Komunikasi Radio HF/FM lain 5 Peralatan Antena UHF lain 6 Switcher Manual 4 Alat Kedokteran Umum lain 1 Stabilizer 1 Generator 1 Fire Extinguisher 1 Alat Keamanan Lain 6

10| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

5. KEUANGAN

Jumlah anggaran yang dikelola sebesar Rp.19.472.157.150,- Yang terdiri

dari Belanja Tidak Langsung Rp.6.305.985.000,- Dan Belanja Langsung

Rp.13.166.172.150,- (rincian anggaran terlampir).

Tabel 1.5 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014

Uraian Target Prosentase

Belanja Tidak Langsung Rp. 6.305.985.000,- 32,4%

Belanja Langsung Rp. 13.166.172.150,- 67,6%

JUMLAH Rp. 19.472.157.150,- 100%

Grafik 1.5 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014

0

2

4

6

8

10

12

14

Belanja Tidak Langsung Belanja Langsung

MIL

YA

R R

UP

IAH

TARGET

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |11

6. SISTEMATIKA LAKIP

BAB I PENDAHULUAN

1 Struktur Organisasi

2 Tugas dan Fungsi

3 Keadaan Pegawai

4 Keadaan Sarana dan Prasarana

5 Keuangan

6 Sistematika LAKIP

BAB II PERENCANAAN KINERJA

1 Perencanaan Strategis

e. Visi Dan Misi

f. Tujuan dan Sasaran

g. Strategi

h. Rencana Kegiatan Tahunan (RKT)

2 Perjanjian Kinerja Tahun 2014

3 Rencana Anggaran

c. Target Belanja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

d. Alokasi Anggaran Per Sasaran Strategis

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA

1 Capaian Kinerja Tahun 2014

2 Realisasi Anggaran

BAB IV PENUTUPAN

LAMPIRAN-LAMPIRAN

12| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |13

12| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

PERENCANAAN KINERJA

1. PERENCANAAN STRATEGIS

a. Visi Dan Misi

visi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2013-2018 adalah

”Terwujudnya Masyarakat Bali Aman, Tertib, dan Harmonis, Serta Bebas

dari Ancaman”.

Untuk mewujudkan Visi tersebut di atas, maka ditetapkan Misi Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik sebagai berikut :

Meningkatkan keamanan dan kenyamanan yang berstandar

internasional melalui sistem deteksi dini;

Meningkatkan Pemahaman wawasan kebangsaan melalui pembinaan

lembaga kemasyarakatan;

Meningkatkan pendidikan politik masyarakat melalui pembinaan

politik daerah dan pembinaan organisasi kemasyarakatan dan LSM;

Memelihara ketentraman dan ketertiban umum dari berbagai hakekat

ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan.

b. Tujuan dan Sasaran

Tabel 2.1 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Pelayanan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

No. Tujuan Sasaran Indikator Kinerja Satuan Kondisi Awal

Target Akhir 2018

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Misi 1 : Meningkatkan keamanan dan kenyamanan yang berstandar internasional melalui sistem deteksi dini

1 Meningkatkan

keamanan dan

kenyamanan

masyarakat

Terciptanya

situasi dan

kondisi yang

kondusif di 9

Kab/Kota

Jumlah informasi jejaring

jumlah data pemantauan

orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

lokasi 9

Kab/kota

9

Kab/kota

Jumlah lokasi

pemeliharaan CCTV

lokasi 9

Kab/kota

9

Kab/kota

Jumlah informasi

intelijen

lokasi 9

Kab/kota

9

Kab/kota

Jumlah Lokasi

pelaksanaan sistem

deteksi dini

lokasi 9

Kab/kota

9

Kab/kota

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |13

No. Tujuan Sasaran Indikator Kinerja Satuan Kondisi Awal

Target Akhir

2018

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Misi 2 : Meningkatkan Pemahaman wawasan kebangsaan melaui pembinaan lembaga kemasyarakatan

2 Meningkatkan

pemahaman wawasan

kebangsaan masyarakat

Meningkatnya

pemahaman

wawasan

kebangsaan

masyarakat

Jumlah kegiatan

pembinaan terhadap

LSM, Ormas dan OKP

orang 300 2000

Misi 3 : Meningkatkan pendidikan politik masyarakat melalui pembinaan politik daerah dan pembinaan organisasi

kemasyarakatan dan LSM

3 meningkatan kecerdasan

dan kedewasaan

masyarakat dalam

berpolitik

Meningkatnya

kecerdasan ber

politik melalui

pembinaan

lembaga

kemasyarakatan

dan LSM

Jumlah kegiatan

pembinaan politik daerah

dan pembinaan

organisasi

kemasyarakatan serta

LSM

orang 80 400

Misi 4 :Memelihara ketentraman dan ketertiban umum dari berbagai hakekat ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan

4 Meningkatnya

pemahaman masyarakat

berkaitan dengan

heterogenitas etnis dan

agama di Indonesia dan di

Bali khususnya sehingga

tidak terjebak dan

dimanfaatkan sebagai

pilar-pilar untuk menjaga

kepentingan politik, aliran

ataupun sektarian

Meningkatnya

pemahaman

masyarakat

tentang

Kesadaran Bela

Negara dan

Ideologi

Jumlah masyarakat yang

diberikan pemahaman

tentang kesadaran bela

negara

Jumlah siswa SLTA,

generasi muda/STT yang

diberikan penahaman

tentang Ideologi

orang

orang

40

40

160

160

Indikator lainnya :

5 Terpenuhinya kinerja

pelayanan administrasi

perkantoran

Terciptanya

pelayanan

administrasi

perkantoran

yang maksimal

Persentase layanan

administrasi yang

tertangani

persen 100 100

6 Meningkatkan kualitas

sumber daya aparatur di

bidang Kesatuan Bangsa

dan Politik.

Meningkatnya

kualitas sumber

daya manusia di

bidang Kesatuan

Bangsa dan

Politik

Persentase jumlah sarana

prasarana dalam kondisi

baik

persen 100 100

14| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

c. Strategi

1). Misi 1

Meningkatkan keamanan dan kenyamanan yang berstandar

internasional melalui sistem deteksi dini

Strategi : Mewujudkan sistem keamanan berstandar Internasional untuk

menciptakan kondisi Bali yang aman dan kondusif di 9 Kab/kota

Kebijakan : Mengembangkan sistem keamanan yang berstandar

internasional dengan sarana dan prasarana yang memadai, terukur dan

dikelola secara profesional

Program :Program peningkatan keamanan dan kenyamanan lingkungan

Kegiatan :

Koordinasi Jejaring, Pemantauan orang asing serta rekomendasi

penelitian

Pengembangan, Pemeliharaan Ketentraman dan Ketertiban

Masyarakat

Melaksanakan Operasi/Kerjasama aparat Keamanan

Pemantauan dan Penanganan Konflik sosial

2). Misi 2

Meningkatkan Pemahaman wawasan kebangsaan melaui pembinaan

lembaga kemasyarakatan

Strategi : Meningkatkan pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat

Kebijakan : Menguatkan fungsi lembaga tradisional Bali yang ada dengan

mengedepankan kemandirian, sikap toleransi dan tenggang ras,

kepedulian sosial, saling hormat menghormati dan meningkatkan rasa

kekeluargaan serta persaudaraan dalam konteks NKRI, Bhineka Tunggal

Ika dan Pancasila.

Program :Program Pengembangan wawasan kebangsaan

Kegiatan :

Bintek Pembauran Bangsa BagiGenerasi Muda

Bintek Pemantapan Wawasan Kebangsaan

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB)

Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) se-Bali

Forum Penguatan Pendidikan Kebangsaan

Penguatan Demokrasi Lokal Dalam Meningkatkan Capaian Indek

Demokrasi Indonesia (IDI)

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |15

3). Misi 3

Meningkatkan pendidikan politik masyarakat melalui pembinaan politik

daerah dan pembinaan organisasi kemasyarakatan dan LSM

Strategi : Meningkatkan kecerdasan masyarakat dalam berpolitik melalui

pembinaan lembaga kemasyarakatan dan LSM

Kebijakan : Mengupayakan peningkatan kecerdasan dan kedewasaan

masyarakat dalam berpolitik, melalui pendidikan politik yang teratur dan

berkesinambungan serta bekerjasama dengan lembaga pendidikan, LSM,

Media massa dan partai politik.

Program :Program pendidikan politik masyarakat.

Kegiatan :

Forum Komunikasi dan KonsultasiOrmas dan LSM Provinsi Bali

Fasilitasi Kegiatan OrganisasiKemasyarakatan

Pengembangan dan PemberdayaanPartai Politik dan Aparatur

Pemerintah

Penelitian Administrasi Pengganti AntarWaktu Anggota DPRD

Provinsi, DPRD Kab/Kota

Penelitian Dokumen dan PenelitianLapangan Pendaftaran Orkesmas

Provinsi Bali

Fasilitasi Koordinasi Pemilihan UmumTahun 2014

4). Misi 4

Memelihara ketentraman dan ketertiban umum dari berbagai hakekat

ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan

Strategi : Meningkatkan sosialisasi kepada masyarakat

Kebijakan : Meningkatnya pemahaman masyarakat berkaitan dengan

heterogenitas etnis dan agama di Indonesia dan di Bali khususnya

sehingga tidak terjebak dan dimanfaatkan sebagai pilar-pilar untuk

menjaga kepentingan politik, aliran ataupun sectarian.

Program : Program peningkatan kesadaran bela Negara.

Kegiatan :

Bintek Peningkatan Kesadaran Bela Negara Bagi Guru-guru SLTA,

Tokoh-tokoh Agama, Adat, Etnis dan Ormas

Bintek Peningkatan Pemahaman Ideologi Bagi siswa-siswa SLTA,

Generasi Muda/STT

16| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

5). Indikator Lainnya

Program : Program Pelayanan administrasi perkantoran

Kegiatan :

Penyediaan jasa surat menyurat

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

Penyediaan jasa pemeliharaan danperizinan kendaraan dinas

Penyediaan jasa kebersihan kantor

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan

Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan

kantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Penyediaan makanan dan minuman

Rapat-rapat kordinasi dan konsultasi keluar dan dalam daerah

Upacara Keagamaan

Rapat koordinasi Kesbangpol Prov. Balidengan Kab./ Kota Se-Bali

Program : Program peningkatan sarana dan prasarana aparatur

Kegiatan :

Pengadaan peralatan gedung kantor

Pemeliharaan rutin/berkala peralatan gedung kantor

Rehabilitasi sedang/berat gedung kantor

d. Rencana Kegiatan Tahunan (RKT)

Rencana Kegiatan Tahunan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

akan dijelaskan pada Tabel 2.2 Lampiran II-1 LAKIP ini.

2. PERJANJIAAN KINERJA TAHUN 2014

Dokumen Perjanjian Kinerja (PK) merupakan dokumen pernyataan

kinerja/kesepakatan kinerja/perjanjian kinerja antara atasan dan bawahan

untuk mewujudkan target kinerja tertentu berdasarkan pada sumber daya yang

dimiliki oleh instansi. Dokumen tersebut memuat sasaran strategis, indikator

kinerja utama, beserta target kinerja dan anggaran.

Dalam penyusunan Perjanjian Kinerja instansi mengacu pada Renstra,

RKT, IKU, dan DPA. PK Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun

2013 akan dijelaskan pada Tabel 2.3 Lampiran II-2 LAKIP ini.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |17

3. RENCANA ANGGARAN

Pada Tahun Anggaran 2014, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi

Bali melaksanakan kegiatan dengan anggaran murni sebesar

Rp.18.573.359.650,-, melalui mekanisme perubahan APBD 2014 menjadi

Rp.19.472.157.150,-,Dengan rincian belanja Tidak Langsung sebesar

Rp.6.305.985.000,- Dan Belanja Langsung sebesar Rp.13.166.172.150,-

Adapun realisasi anggaran sebesar Rp. 13.752.946.211,- (70,63%)

dengan rician Belanja Tidak Langsung Rp. 4.267.025.197,- (21,92%), Belanja

Langsung sebesar Rp. 9.485.921.014 (48,72%). Sisa pagu anggaran

Rp.5.719.210.939,- terdiri dari Belanja Tidak Langsung Rp.2.038.959.803,- dan

Belanja Langsung Belanja Langsung Rp.3.680.251.136,-.

a. Target Belanja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tabel 2.4 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014

Uraian Target Prosentase

Belanja Tidak Langsung Rp. 6.305.985.000,- 32,4%

Belanja Langsung Rp. 13.166.172.150,- 67,6%

JUMLAH Rp. 19.472.157.150,- 100%

Grafik 2.4 Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014

0

2

4

6

8

10

12

14

Belanja Tidak Langsung Belanja Langsung

MIL

YA

R R

UP

IAH

TARGET

18| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Tabel 2.5 Ringkasan Pagu Anggaran Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun Anggaran 2014 Kode Rek.

Uraian Jumlah (Rp.) Bertambah/berkurang

Sebelum perubahan

Setelah perubahan

(Rp.) (%)

5 Belanja Daerah

5.1 Belanja Tidak Langsung

5.428.787.500,- 6.305.985.000,- 877.187.500,- 16,16

5.1.1 Belanja Pegawai 5.428.787.500,- 6.305.985.000,- 877.187.500,- 16,16

5.2 Belanja Langsung

13.144.572.150,- 13.166.172.150,- 21.600.000,- 0,16

5.2.1 Belanja Pegawai 379.110.000,- 799.010.000,- 419.900.000,- 110,76

5.2.2 Belanja Barang/jasa

11.646.898.350,- 11.248.598.350,- (398.300.000,-) (3,42)

5.2.3 Belanja Modal 1.118.563.800,- 1.118.563.800,- - -

Total Belanja 18.573.359.650,- 19.472.157.150,- 898.797.500,- 4,84

Suplus/Defisit (18.573.359.650,-) (19.472.157.150,-) (898.797.500,-) 4,84

b. Alokasi Anggaran Per Sasaran Strategis

Anggaran Belanja Langsung Tahun Anggaran 2014 yang dialokasikan

untuk pencapaian sasaran strategis Badan Kesatuan bangsa dan Politik

Provinsi Bali adalah sebagai berikut :

Tabel 2.6 Anggaran Belanja Langsung per sasaran Strategis

No. Sasaran Anggaran Persentase Ket

1 Terciptanya situasi dan kondisi yang kondusif di

9 Kab/Kota Rp. 6.354.513.500 32,6%

2 Meningkatnya pemahaman wawasan

kebangsaan masyarakat Rp. 1.588.095.000 8,2%

3 Meningkatnya kecerdasan ber politik melalui

pembinaan lembaga kemasyarakatan dan LSM Rp. 1.628.025.000 8,4%

4 Meningkatnya pemahaman masyarakat

tentang kesadaran bela Negara dan Ideologi. Rp. 574.619.000 3,0%

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |19

Grafik 2.6 Anggaran Belanja Langsung per sasaran Strategis

0

1

2

3

4

5

6

7

Terciptanyasituasi dan

kondisi yangkondusif di 9

Kab/Kota

Meningkatnyapemahaman

wawasankebangsaanmasyarakat

Meningkatnyakecerdasan berpolitik melalui

pembinaanlembaga

kemasyarakatandan LSM

Meningkatnyapemahamanmasyarakat

tentangkesadaran bela

Negara danIdeologi.

MIL

YA

R R

UP

IAH

ANGGARAN

20| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |21

20| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

AKUNTABILITAS KINERJA

1. Capaian Kinerja Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun

Anggaran 2014

Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIP) Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 dilaksanakan berdasarkan Peraturan

Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah dan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 53 tahun 2014 Tentang Petunjuk Teknis Perjanjian

Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah yang merupakan wujud pertanggungjawaban, keberhasilan/kegagalan

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi serta Misi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

Provinsi Bali yang telah ditetapkan dalam Renstra Badan Kesatuan Bangsa dan

Politik Provinsi Bali Tahun 2014-2018. Hal ini merupakan bagian dari implementasi

Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah guna menciptakan tata kelola

Pemerintahan yang efektif, bersih dan bertanggungjawab.

Penilaian Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Badan Kesatuan

Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014dilakukan melalui kegiatan evaluasi data

capaian kinerja yang dinilai dengan menggunakan stándar nilai peringkat kinerja,

dan hasilnya akan memberikan gambaran keberhasilan dan kegagalan dalam

pencapain tujuan dan sasaran. Selanjutnya dilakukan kategorisasi kinerja

(penentuan posisi) sesuai dengan tingkat capaian kinerja, yaitu :

Tabel 3.1

Skala Nilai Peringkat Kinerja *) No. Interval Nilai Realisasi Kinerja Kriteria Penilaian Realisasi Kinerja Kode

1 91 ≤ 100 Sangat Baik Hijau Tua

2. 76 ≤ 90 Tinggi Hijau Muda

3. 66 ≤ 75 Sedang Kuning Tua

4. 51 ≤ 65 Rendah Kuning Muda

5. ≤ 50 Sangat Rendah Merah

*) Berdasarkan Permendagri Nomor 54 Tahun 2010

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |21

Pengukuran target kinerja dari sasaran strategis yang telah ditetapkan

oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali dilakukan dengan

membandingkan antara target kinerja dengan realisasi kinerja.

Indikator kinerjasebagai ukuran keberhasilan dari tujuan dan sasaran

strategisBadan Kesatuan Bangsa dan Politik beserta target dan capaian realisasinya

yang pembiayaannya tercantum dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA)

Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi

Bali No.918/15/DPA/2014, tanggal 2 Januari 2014. Pengukuran target kinerja

tersebut akan dijelaskan pada tabel 3.2 pada Lampiran III-1 LAKIP ini.

Evaluasi dan Analisis Capaian Kinerja per sasaran strategis akan

dijelaskan sebagai berikut :

a. Sasaran 1

Terciptanya situasi dan kondisi yang kondusif di 9 Kab/Kota

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran

2014 adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 64,88% , yaitu

terjadi penurunan serapan anggaran sebesar 20,8 % dari Tahun Anggaran 2013,

yaitu sebesar 85,68%.

Indeks Capaian = Realisasi x 100% Target

22| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Tabel 3.3 Target dan Realisasi Kinerja Sasaran 1

No

Indikator

Capaian

Kinerja

Tahun

2013

Capaian Kinerja Tahun 2014 Target

akhir

renstra

(2018)

Capaian s/d

Tahun 2014

terhadap

2018 (%)

Target Realisasi Realisasi

(%)

1 Jumlah informasi

jejaring jumlah

data

pemantauan

orang asing dan

jumlah

rekomendasi

penelitian.

100% 100% 100% 100% 100% 20%

2 Jumlah lokasi

pemeliharaan

CCTV

100% 100% 100% 100% 100% 20%

3 Jumlah informasi

intelijen

100% 100% 100% 100% 100% 20%

4 Jumlah Lokasi

pelaksanaan

sistem deteksi

dini

100% 100% 100% 100% 100% 20%

Sasaran terciptanya situasi dan kondisi yang kondusif di 9 Kab/Kota

untuk Capaian Kinerja sudah memenuhi target yang diharapkan sedangkan

serapan dana Tahun Anggaran2014 belum mencapai target. Hal ini dikarenakan

pada indikator kinerja Jumlah lokasi pelaksanaan sistema deteksi dini terdapat

adanya regulasi ketentuan Perpres Nomor 67 Tahun 2013 tentang Koordinasi

Intelijen Negara dan Permendagri Nomor 16 Tahun 2011, bahwa kegiatan

keintelijenan tidak bisa dilaksanakan karena perubahan nomenklatur dari

Komunitas Intelijen Daerah menjadi Komite Intelijen Daerah yang langsung

dikoordinir oleh BIN. Untuk tahun berikutnya akan diupayakan mengefektifkan

dan mensinergikan dengan kegiatan yang tela hada, serta tetap berpedoman

dengan ketentuan peraturan yang berlaku demi terciptanya situasi yang

kondusif dalam masyarakat.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |23

b. Sasaran 2

Meningkatnya pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran

2014 adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 75,54%. Serapan

Anggaran belum mencapai target maksimal dikarenakan adanya beberapa

kegiatan pusat yang dilaksanakan di Bali, sehingga terjadi efisiensi anggaran

untuk Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah.

Tabel 3.4 Target dan Realisasi Kinerja Sasaran 2 No

Indikator Capaian

Kinerja

Tahun

2013

Capaian Kinerja Tahun 2014 Target

akhir

renstra

(2018)

Capaian

s/d Tahun

2014

terhadap

2018 (%)

Target Realisasi Realisasi

(%)

1 Jumlah kegiatan

pembinaan

terhadap LSM,

Ormas, dan OKP

100% 300

orang

3120

orang

100% 100% 15%

Sasaran meningkatnya pemahaman wawasan kebangsaan masyarakat

untuk Capaian Kinerja sudah memenuhi target, dimana telah dilaksanakan

kegiatan pembinaan terhadap LSM, Ormas dan OKP, untuk selanjutnya

diharapkan dapat lebih meningkatkan pemahaman wawasan kebangsaan

masyarakat.

24| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

c. Sasaran 3

Meningkatnya kecerdasan ber politik melalui pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran

2014 adalah sebesar 85,34% dengan serapan anggaran sebesar 74,03%.

Tabel 3.5

Target dan Realisasi Kinerja Sasaran 3

No Indikator Capaian

Kinerja

Tahun

2013

Capaian Kinerja Tahun 2014 Target

akhir

renstra

(2018)

Capaian s/d

Tahun 2014

terhadap

2018 (%)

Target Realisasi Realisasi

(%)

1 Jumlah kegiatan

pembinaan politik

daerah dan

pembinaan

organisasi

kemasyarakatan

serta LSM

100% 80

orang

220

orang, 55

ormas,

dan 20SK

85,34% 100% 20%

Capaian Kinerja pada sasaran meningkatnya kecerdasan berpolitik

melalui pembinaan lembaga kemasyarakatan dan LSM belum maksimal

dikarenakan jumlah Organisasi Masyarakat (Ormas) yang melakukan

pendaftaran sebanyak 4 Ormas dari 20 Ormas yang ditargetkan, maka

diperlukan upaya memberikan pemahaman kepada kelompok masyarakat

tentang pentingnya melakukan pendftaran organisasi yang mereka bentuk

sebagai fungsi kontrol pemerintah dalam rangka pembinaan terhadap organisasi

organisasi yang ada.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |25

d. Sasaran 4

Meningkatnya pemahaman masyarakat tentang Kesadaran Bela Negara dan

Ideologi

Capaian Kinerja sampai dengan akhir Bulan Desember Tahun Anggaran

2014 adalah sebesar 100% dengan serapan anggaran sebesar 71,40%.

Tabel 3.6

Target dan Realisasi Kinerja Sasaran 4

No Indikator Capaian

Kinerja

Tahun

2013

Capaian Kinerja Tahun 2014 Target

akhir

renstra

(2018)

Capaian

s/d Tahun

2014

terhadap

2018 (%)

Target Realisasi Realisasi

(%)

1 Jumlah masyarakat

yang diberikan

pemahaman

tentang kesadaran

bela negara

100% 40

orang

100

orang

100% 100% 25%

2 Jumlah siswa SLTA,

generasi muda/STT

yang diberikan

pemahaman

tentang Ideologi

100% 40

orang

150

orang

100% 100% 25%

Sasaran Meningkatnya pemahaman masyarakat tentang Kesadaran Bela

Negara dan Ideologi telah memenuhi target Capaian Kinerja dan diharapkan

melalui bintek yang diberikan kepada Tokoh-tokoh Agama, Adat, Etnis, Ormas

dan Guru SLTA dapat memberikan pemahaman tentang Kesadaran Bela Negara

dan Ideologi.

Perbandingan realisasi target dan capaian kinerja serta target dan

realisasi anggaran Tahun Anggaran 2014 dengan tahun lalu akan dijelaskan pada

Lampiran Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) ini.

26| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Upaya Upaya Yang Akan Dilakukan Tahun - Tahun Berikutnya adalah :

a. Akan diupayakan penambahan kamera pengawas di tempat tempat

strategis.

b. Mengupayakan pemberian pemahaman kepada masyarakat terhadap

pentingnya persatuan dan kesatuan bangsa dalam wilayah Negara Kesatuan

Republik Indonesia.

c. Akan lebih proaktif memberikan pemahaman tentang pentingnya

pendaftaran ormas kepada masyarakat

d. Meningkatkan koordinasi dan pemahaman bagi Partai Politik penerima

Bantuan Politik tentang mekanisme pelaksanaan dan penyusunan LPJ

terhadap peraturan perundang-undangan terkait.

2. Realisasi Anggaran

Program dan kegiatan yang ada pada Badan Kesatuan Bangsa dan

Politik Provinsi Bali didukung dengan anggaran Dokumen Pelaksanaan

Anggaran (DPA) Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Badan Kesatuan Bangsa

dan Politik Provinsi Bali Rp. 19.472.157.150,- dengan realisasi keuangan

sebesar Rp. 13.752.946.211,-(70,63%), realisasi fisik 96,33% dari target 100 %,

sisa anggaran Rp. 5.719.210.939,- dirinci sebagai berikut :

a. Belanja Tidak Langsung dengan anggaran belanja sebesar Rp.

6.305.985.000,-terealisasi sampai akhir Desember 2014 sebesar Rp. .

4.267.025.197,- (67,67%), realisasi fisik 100 % dari target 100 %, sisa

anggaran Rp. 2.038.959.803,-

b. Belanja Langsung dengan anggaran belanja sebesar Rp. 13.166.172.150,-

realisasi keuangan sebesar Rp. 9.485.921.014 (72,05%), realisasi fisik

96,33% dari target 100 %, sisa anggaran Rp. Rp.3.680.251.136,-

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |27

Tabel 3.7 Laporan Realisasi Anggaran (LRA) *) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

No. urut

Uraian

Anggaran Realisasi

Sisa Anggaran (Rp.) (Rp.)

2 Belanja Daerah 19.472.157.150,- 13.752.946.211,- 5.719.210.939,-

2.1 Belanja Operasi 18.353.593.350,- 12.659.291.211,- 5.694.302.139,-

2.1.1 1. Belanja Pegawai 7.517.570.000,- 5.053.415.197,- 2.464.154.803,-

2.1.2 2. Belanja Barang/jasa 8.836.023.350,- 5.831.126.014,- 3.004.897.336,-

2.1.5 5. Belanja Hibah 2.000.000.000,- 1.774.750.000,- 225.250.000,-

2.2 Belanja Modal 1.118.563.800,- 1.093.655.000,- 24.908.800,-

2.2.2 Peralatan dan Mesin 519.708.800,- 514.844.000,- 4.864.800,-

2.2.3 Gedung dan Bangunan 598.855.000,- 578.811.000,- 20.044.000,-

Total Belanja 19.472.157.150,- 13.752.946.211,- 5.719.210.939,-

Suplus/Defisit (19.472.157.150,-) (13.752.946.211,-) (5.719.210.939,-)

*) sumber data : LRA SIPKD Provinsi Bali

Penyerapan anggaran Belanja Langsung pada Tahun Anggaran 2014

sebesar 48,72 % dari total anggaran yang dialokasikan. Realisasi anggaran untuk

Program/kegiatanutama sebesar 35,63%, sedangkan realisasi untuk

program/kegiatan pendukung sebesar 13,08%. Jika dilihat dari realisasi anggaran

per sasaran, penyerapan anggaran terbesar pada Program Peningkatan Keamanan

dan Kenyamanan Lingkungan (21,17%). Sedangkan penyerapan terkecil/terendah

pada Program Peningkatan Kesadaran Bela Negara (2,11 %).

Jika dikaitkan antara kinerja pencapaian sasaran dengan penyerapan

anggaran, pencapaian sasaran yang relatif baik dan diikuti oleh penyerapan

anggaran yang kurang dari 100% menunjukkan bahwa dana yang disediakan untuk

pencapaian sasaran pembangunan Tahun 2014 telah mencukupi.

Anggaran dan realisasi Belanja Langsung Tahun Anggaran 2014 yang dialokasikan

untuk membiayai program/kegiatan dalam pencapaian sasaran disajikan pada tabel

berikut :

28| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Tabel 3.8 Anggaran dan Realisasi Belanja per Sasaran Tahun 2014

No. Sasaran Anggaran (Rp.)

Realisasi

(Rp.) %

Belanja Langsung Utama 10.145.252.500,- 6.938.339.804,- 68.39

1 Terciptanya situasi dan kondisi yang

kondusif di 9 Kab/Kota

6.354.513.500,-

4.123.107.100,- 64.88

2 Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

1.588.095.000,-

1.199.652.800,- 75.54

3

Meningkatnya kecerdasan ber

politik melalui pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM

1.628.025.000,-

1.205.305.600,- 74.03

4

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran Bela

Negara dan Ideologi

574.619.000,-

410.274.304,- 71.40

Belanja Langsung Pendukung 3.020.919.650,- 2.547.581.210,- 84.33

5 Terciptanya pelayanan administrasi perkantoran yang maksimal

1.782.644.650,- 1.385.003.677,- 77,69

6 Meningkatnya kualitas sumber daya manusia di bidang Kesatuan Bangsa dan Politik

1.238.275.000,- 1.162.577.533,- 93.89

Total Belanja Langsung 13.166.572.150,- 9.485.921.014,- 72.05

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |29

30| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

30| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

PENUTUP

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan

Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 disusun berdasarkan

Kebijakan Umum Anggaran (KUA) Tahun Anggaran 2014, serta penetapan Kinerja

Tahun 2014 sebagai pelaksanaan akuntabilitas kinerja instansi yang merupakan

wujud pertanggungjawaban dalam pencapaian misi dan tujuan instansi serta dalam

rangka mewujudkan good governance.

Tujuan penyusunan laporan ini adalah untuk memberikan gambaran

tingkat pencapaian sasaran maupun tujuan instansi sebagai jabaran dari visi, misi

dan strategi instansi yang mengindikasi tingkat keberhasilan dan kegagalan

pelaksanaan kegiatan-kegiatan sesuai dengan program dan kebijakan yang

ditetapkan.

Penyelanggaraan kegiatan di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi

Bali pada Tahun Anggaran 2014 merupakan Tahun kesatu dari Rencana Strategis

Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali tahun 2014-2018. Keberhasilan

yang dicapai merupakan berkat kerjasama dan partisipasi semua pihak dan

diharapkan dapat dipertahankan serta ditingkatkan. Sementara itu target-target

yang belum tercapai perlu diantisipasi dan didukung oleh berbagai pihak.

Hasil dari LAKIP Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun

2014 dapat disimpilkan sebagai berikut :

1. Keberhasilan capaian kinerja sasaran yang dicerminkan dari capaian indikator

kinerja sasaran ditentukan oleh berbagai faktor, antara lain sumber daya

manusia, anggaran, sarana dan prasarana.

2. Dari analisis 4 (empat) sasaran, terdapat 4 (empat) indikator kinerja utama yang

dipilih sebagai tolak ukur.

Langkah-langkah yang perlu diambil untuk mengatasi permasalahan yang

dihadapi dalam peningkatan kualitas penyusunan LAKIP, maka dirumuskan saran-

saran sebagai berikut :

1. Perlu dilakukan upaya upaya peningkatan kapasitas SDM tentang system

akuntabilitas kinerja instansi pemerintah serta kemampuan teknis dalam

menyusun dokumen kinerja untuk mempercepat terwujudnya pemerintahan

yang akuntabel.

2. Perlu adanya kebijakan yang mewadahi penyerapan SAKIP di instansi

pemerintah agar terciptanya kejelasan arah dalam penerapan SAKIP yang baik

dan benar dijajaran instansi pemerintah, serta meningkatkan kualitas

pelaksanaan monitoring dan evaluasi capaian penetapan kinerja.

Laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah tahun 2014 ini

diharapkan dapat dimanfaatkan sebagai bahan evaluasi akuntabilitas kinerja

bagi pihak yang membutuhkan , penyempurnaan dokumen perencanaan

periode yang akan datang , penyempurnaan pelaksanaan program dan kegiatan

yang akan datang serta penyempurnaan berbagai kebijakan yang diperlukan.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |31

32| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

32| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun Anggaran : 2013 DAN 2014

TARGETCAPAIAN

KINERJAPAGU ANGGARAN REALISASI % TARGET

CAPAIAN

KINERJAPAGU ANGGARAN REALISASI %

1 2 4 5 6 7 8

100% Rp2,523,650,000 Rp2,162,207,700 85.68 9 Kab/Kota 100%

Rp6,354,513,500 4,123,107,100Rp

64.88

Jumlah informasi

jejaring jumlah data

pemantauan orang

asing dan jumlah

rekomendasi

penelitian.

1 Koordinasi Jejaring,

Pemantauan orang asing

serta rekomendasi

penelitian

12 bulan 100% Rp315,100,000 Rp218,716,600 69.41 9 Kab/Kota se

Bali dan luar

provinsi lainnya 100%

Rp346,600,000 250,326,200Rp 72.22

2 12 bulan 100% Rp186,000,000 Rp112,933,300 60.72 100% Rp3,017,139,000 2,553,927,500Rp 84.65

3 82 orang 100% Rp1,870,550,000 Rp1,733,012,800 92.65 100% Rp945,930,000 711,686,600Rp 75.24

4 - 0% Rp0 Rp0 0.00 9 Kab/Kota 100% Rp2,044,844,500 607,166,800Rp 29.69

5 Gelar Apel Bersama 1500 orang 100% Rp152,000,000 Rp97,545,000 64.17 - Rp0 Rp0 0.00

540 orang 100% Rp371,267,800 Rp348,940,800 93.99 3120 orang 100% Rp1,588,095,000 1,199,652,800Rp 75.54

1 30 orang 100% Rp68,333,500 Rp63,803,500 93.37 1260 orang 100% Rp363,962,500 324,403,050Rp 89.13

2 30 orang 100% Rp66,992,500 Rp63,292,500 94.48 1260 orang 100% Rp363,362,500 330,715,400Rp 91.02

3 225 orang 100% Rp96,600,000 Rp91,743,200 94.97 100 orang 100% Rp195,470,000 149,694,600Rp 76.58

4 225 orang 100% Rp96,541,800 Rp95,431,800 98.85 100 orang 100% Rp196,000,000 137,150,400Rp 69.97

5 30 0rang 100% Rp42,800,000 Rp34,669,800 81.00 400 orang 100% Rp174,800,000 120,939,950Rp 69.19

6 - 0% Rp0 Rp0 0.00 Kab/Kota se Bali 100% Rp294,500,000 136,749,400Rp 46.43

100% Rp15,938,474,000 Rp14,003,379,300 87.86 85.34% Rp1,628,025,000 1,205,305,600Rp 74.03

1 40 0rang 100% Rp93,140,000 Rp76,322,200 81.94 60 orang 100% Rp209,384,000 191,062,200Rp 91.25

2 Sosialisasi persiapan

penyelenggaraan Pemilu

Kepala Daerah dan Wakil

Kepala Daerah Provinsi

Bali

180 orang

pengurus

orkesmas dan

aparatur

pemerintah

100% Rp248,756,000 Rp201,376,200 80.95 0 0% Rp0 Rp0 0

3 15 orkesmas 100% Rp113,364,000 Rp69,068,900 60.93 35 orkesmas 62,01% Rp395,100,000 245,009,300Rp 62.01

4 40 0rang 100% Rp165,142,000 Rp138,497,600 83.87 60 orang 100% Rp254,175,000 198,548,800Rp 78.11

5 Forum Komunikasi dan

Konsultasi Partai Politik

40 0rang 100% Rp91,430,000 Rp83,954,400 91.82 - - Rp0 Rp0 0

5 10 kali 100% Rp107,202,000 Rp76,367,300 71.24 20 SK 100% Rp190,400,000 139,013,500Rp 73.01

6 50 orkesmas 100% Rp119,440,000 Rp68,924,800 57.71 50% Rp232,800,000 114,744,000Rp 49.29

7 - 0% Rp0 Rp0 0.00 100 orang 100% Rp346,166,000 316,927,800Rp 91.55

8 Pengamanan dalam

rangka Pilkada 2013

1 kali 100% Rp15,000,000,000 Rp13,288,867,900 88.59 - - Rp0 Rp0 0

50 orang 100% Rp229,050,000 Rp221,729,600 96.80 250 0rang 100% Rp574,619,000 410,274,304Rp 71.4

Jumlah masyarakat

yang diberikan

pemahaman tentang

kesadaran bela

negara

1 25 orang 100% Rp64,525,000 Rp62,630,000 97.06 100 orang se Bali 100% Rp241,686,000 151,988,300Rp 62.89

Jumlah siswa SLTA,

generasi muda/STT

yang diberikan

pemahaman tentang

Ideologi

2 Bintek Peningkatan

Pemahaman Ideologi Bagi

siswa-siswa SLTA,

Generasi Muda/STT

25 orang 100% Rp164,525,000 Rp159,099,600 96.70 150 orang se Bali 100% Rp332,933,000 258,286,004Rp 77.58

terpenuhinya kinerja

pelayanan administrasi

perkantoran

Presentase layanan

administrasi

perkantoran yang

tertangani

100% Rp1,184,298,200 Rp1,049,098,319 88.58 100% 92.62% Rp1,782,644,650 1,385,003,677Rp 77.69

1 Penyediaan jasa surat

menyurat

1800 lembar 100% Rp7,500,000 Rp7,500,000 100.00 3600 lembar 100% Rp15,000,000 14,700,000Rp 98

2 Penyediaan jasa

komunikasi, sumber

daya air dan listrik

3 buah tlp, 1 unit

air PDAM dan 1

unit listrik

100% Rp150,000,000 Rp84,090,119 56.06 4 buah tlp, 1 unit

air PDAM dan

listrik

100% Rp198,000,000 125,311,777Rp 62.29

3 Penyediaan jasa

pemeliharaan dan

perizinan kendaraan

dinas

22 kendaraan dan

4 orang100% Rp487,928,200 Rp484,716,500 99.34 23 kendaraan dan

6 orang100% Rp723,878,700 658,794,300Rp 91.01

4 Penyediaan jasa

kebersihan kantor

1 tahun 100% Rp125,000,000 Rp124,414,000 99.53 12 bulan 100% Rp140,000,000 139,326,000Rp 99.52

5 Penyediaan alat tulis

kantor

1 paket 100% Rp40,000,000 Rp37,380,600 93.45 12 bulan 100% Rp40,000,000 37,337,600Rp 93.34

6 Penyediaan barang

cetakan dan

penggandaan

1 tahun 100% Rp35,000,000 Rp34,340,000 98.11 12 bulan 100% Rp35,000,000 34,550,000Rp 98.71

7 Penyediaan komponen

instalasi

listrik/penerangan

bangunan kantor

1 tahun 100% Rp5,000,000 Rp4,992,400 99.85 1 paket 100% Rp10,000,000 7,547,500Rp 75.47

8 Penyediaan bahan

bacaan dan peraturan

perundang-undangan

1 tahun 100% Rp16,000,000 Rp15,965,000 99.78 12 bulan 100% Rp20,000,000 19,920,000Rp 99.6

9 Penyediaan makanan

dan minuman

2200 kotak 100% Rp32,800,000 Rp16,782,000 0.00 3200 kotak 58.30% Rp55,400,000 32,296,000Rp 58.3

10 Rapat-rapat kordinasi

dan konsultasi ke luar

dan dalam daerah

1 tahun 100% Rp200,000,000 Rp161,163,100 80.58 18 kali dalam

daerah dan 33 kali

luar daerah

53.13% Rp261,800,000 139,082,700Rp 53.13

11 Upacara Keagamaan 1 tahun 100% Rp43,000,000 Rp43,000,000 100.00 12 bulan 100% Rp141,565,950 120,360,400Rp 85.02

12 Rapat koordinasi

Kesbangpol Prov. Bali

dengan Kab./ Kota Se-

Bali

1 kali 100% Rp42,070,000 Rp34,754,600 82.61 2 kali 100% Rp142,000,000 55,777,400Rp 39.28

100% Rp785,240,000 Rp648,867,000 82.63 100% 100% Rp1,238,275,000 1,162,577,533Rp 93.89

1 24 buah 100% Rp78,400,000 Rp73,537,000 93.80 100% Rp323,875,000 317,996,200Rp 98.18

2 Pemeliharaan

rutin/berkala peralatan

gedung kantor

90 unit dan 10

orang serta CCTV

100% Rp506,840,000 Rp395,230,000 77.98 175 unit dan 12

orang100% Rp314,400,000 265,020,333Rp 84.29

3 Rehabilitasi

sedang/berat gedung

kantor

1 paket 100% Rp200,000,000 Rp180,100,000 90.05 1 paket 100% Rp600,000,000 579,561,000Rp 96.59

Jumlah Anggaran Kegiatan 21,031,980,000.00Rp 13,166,172,150.00Rp

Jumlah Realisasi Anggaran Kegiatan 100% 18,434,222,719Rp 87.65 96.33% 9,485,921,014Rp 72.05

3 unit AC, 2 unit

komputer PC, 8

unit laptop, 6 unit

printer, 2 buah HD

eksternal, 2 unit

penghancur kertas,

1 unit LCD, 2 unit

camera Zoom, 4

unit alat perekam,

70 buah kursi

kerja, 1 shet meja

tamu

TAHUN 2013 TAHUN 2014

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang

Kesadaran Bela Negara dan

Ideologi

Program peningkatan

kesadaran bela negara

Bintek Peningkatan

Kesadaran Bela Negara

Bagi Guru-guru SLTA,

Tokoh-tokoh Agama,

Adat, Etnis dan Ormas

Program Pelayanan

administrasi perkantoran

Program pendidikan politik

masyarakat

220 orang, 55

ormas, dan 20 SK

Forum Komunikasi dan

Konsultasi Ormas dan

LSM Provinsi Bali

Meningkatnya kualitas

sumber daya manusia di

bidang kesatuan bangsa

Presentase jumlah

sarana prasarana

dalam kondisi baik

Program peningkatan sarana

dan prasarana aparatur

Fasilitasi Kegiatan

Organisasi

Kemasyarakatan

Pengembangan dan

Pemberdayaan Partai

Politik dan Aparatur

Pemerintah

Penelitian Administrasi

Pengganti Antar Waktu

Anggota DPRD Provinsi,

DPRD Kab/Kota

Penelitian Dokumen dan

Penelitian Lapangan

Pendaftaran Orkesmas

Provinsi Bali

Forum Kerukunan Umat

Beragama (FKUB)

Forum Pembauran

Kebangsaan (FPK) se-Bali

Forum Penguatan

Pendidikan Kebangsaan

20 organisasi

kemasyarakatan

Fasilitasi Koordinasi

Pemilihan Umum Tahun

2014

Penguatan Demokrasi

Lokal Dalam

Meningkatkan Capaian

Meningkatnya kecerdasan

ber politik melalui

pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM

Jumlah kegiatan

pembinaan politik

daerah dan

pembinaan organisasi

kemasyarakatan serta

LSM

Pemantauan dan

Penanganan Konflik sosial

Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan

masyarakat

Jumlah kegiatan

pembinaan terhadap

LSM, Ormas, dan OKP

Program Pengembangan

wawasan kebangsaan

Bintek Pembauran

Bangsa Bagi Generasi

Muda

Bintek Pemantapan

Wawasan Kebangsaan

FORMULIR PERBANDINGAN TARGET DAN REALISASI KINERJA

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

3

Terciptanya situasi dan

kondisi yang kondusif di 9

Kab/Kota

Program peningkatan

keamanan dan kenyamanan

lingkungan

Pengadaan peralatan

gedung kantor

1582 orang, 12

bulan

TAHUN ANGGARAN 2013 DAN TAHUN ANGGARAN 2014

Jumlah lokasi

pemeliharaan CCTV

Pengembangan,

Pemeliharaan

Ketentraman dan

Ketertiban Masyarakat

9 Kab/Kota se

Bali dan luar

Jumlah informasi

intelijen

Melaksanakan

Operasi/Kerjasama

aparat Keamanan

9 Kab/Kota se

Bali dan luar

provinsi lainnya

Jumlah Lokasi

pelaksanaan sistem

deteksi dini

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |33

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun Anggaran : 2014

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU ANGGARAN REALISASI %

1 2 4 5 6 7 8

9 Kab/Kota 100% Rp6,354,513,500 4,123,107,100Rp 64.88

1 9 Kab/Kota se Bali 100% Rp346,600,000 250,326,200Rp 72.22

2 100% Rp3,017,139,000 2,553,927,500Rp 84.65

3 100% Rp945,930,000 711,686,600Rp 75.24

4 9 Kab/Kota 100% Rp2,044,844,500 607,166,800Rp 29.69

3120 orang 100% Rp1,588,095,000 1,199,652,800Rp 75.54

1 1260 orang 100% Rp363,962,500 324,403,050Rp 89.13

2 1260 orang 100% Rp363,362,500 330,715,400Rp 91.02

3 100 orang 100% Rp195,470,000 149,694,600Rp 76.58

4 100 orang 100% Rp196,000,000 137,150,400Rp 69.97

5 400 orang 100% Rp174,800,000 120,939,950Rp 69.19

6 Kab/Kota se Bali 100% Rp294,500,000 136,749,400Rp 46.43

85.34% Rp1,628,025,000 1,205,305,600Rp 74.03

1 60 orang 100% Rp209,384,000 191,062,200Rp 91.25

2 35 orkesmas 62,01% Rp395,100,000 245,009,300Rp 62.01

3 60 orang 100% Rp254,175,000 198,548,800Rp 78.11

4 20 SK 100% Rp190,400,000 139,013,500Rp 73.01

5 50% Rp232,800,000 114,744,000Rp 49.29

6 100 orang 100% Rp346,166,000 316,927,800Rp 91.55

250 0rang 100% Rp574,619,000 410,274,304Rp 71.4

Jumlah masyarakat yang

diberikan pemahaman

tentang kesadaran bela

negara

1 100 orang se Bali 100% Rp241,686,000 151,988,300Rp 62.89

Jumlah siswa SLTA, generasi

muda/STT yang diberikan

pemahaman tentang Ideologi

2 Bintek Peningkatan

Pemahaman Ideologi Bagi

siswa-siswa SLTA, Generasi

Muda/STT

150 orang se Bali 100% Rp332,933,000 258,286,004Rp 77.58

terpenuhinya kinerja pelayanan

administrasi perkantoran

Presentase layanan

administrasi perkantoran

yang tertangani

100% 92.62% Rp1,782,644,650 1,385,003,677Rp 77.69

1 Penyediaan jasa surat

menyurat

3600 lembar 100% Rp15,000,000 14,700,000Rp 98

2 Penyediaan jasa

komunikasi, sumber daya

air dan listrik

4 buah tlp, 1 unit air

PDAM dan listrik100% Rp198,000,000 125,311,777Rp 62.29

3 Penyediaan jasa

pemeliharaan dan perizinan

kendaraan dinas

23 kendaraan dan 6

orang100% Rp723,878,700 658,794,300Rp 91.01

4 Penyediaan jasa kebersihan

kantor

12 bulan 100% Rp140,000,000 139,326,000Rp 99.52

5 Penyediaan alat tulis kantor 12 bulan 100% Rp40,000,000 37,337,600Rp 93.34

6 Penyediaan barang cetakan

dan penggandaan

12 bulan 100% Rp35,000,000 34,550,000Rp 98.71

7 Penyediaan komponen

instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor

1 paket 100% Rp10,000,000 7,547,500Rp 75.47

8 Penyediaan bahan bacaan

dan peraturan perundang-

undangan

12 bulan 100% Rp20,000,000 19,920,000Rp 99.6

9 Penyediaan makanan dan

minuman

3200 kotak 58.30% Rp55,400,000 32,296,000Rp 58.3

10 Rapat-rapat kordinasi dan

konsultasi ke luar dan

dalam daerah

18 kali dalam daerah

dan 33 kali luar

daerah

53.13% Rp261,800,000 139,082,700Rp 53.13

11 Upacara Keagamaan 12 bulan 100% Rp141,565,950 120,360,400Rp 85.02

12 Rapat koordinasi

Kesbangpol Prov. Bali

dengan Kab./ Kota Se-Bali

2 kali 100% Rp142,000,000 55,777,400Rp 39.28

100% 100% Rp1,238,275,000 1,162,577,533Rp 93.89

1 Pengadaan peralatan

gedung kantor

100% Rp323,875,000 317,996,200Rp 98.18

2 Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor175 unit dan 12 orang

100% Rp314,400,000 265,020,333Rp 84.29

3 Rehabilitasi sedang/berat

gedung kantor

1 paket 100% Rp600,000,000 579,561,000Rp 96.59

Jumlah Anggaran Kegiatan Tahun 2014 13,166,172,150.00Rp

Jumlah Realisasi Anggaran Kegiatan Tahun 2014 9,485,921,014Rp 72.05

TABEL 3.1

Meningkatnya kualitas sumber

daya manusia di bidang kesatuan

bangsa dan politik

Presentase jumlah sarana

prasarana dalam kondisi baik

Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

Meningkatnya kecerdasan ber

politik melalui pembinaan

lembaga kemasyarakatan dan LSM

Jumlah kegiatan pembinaan

politik daerah dan pembinaan

organisasi kemasyarakatan

serta LSM

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran

Bela Negara dan Ideologi Bintek Peningkatan Kesadaran

Bela Negara Bagi Guru-guru

SLTA, Tokoh-tokoh Agama,

Adat, Etnis dan Ormas

Program Pelayanan administrasi

perkantoran

Forum Kerukunan Umat

Beragama (FKUB)

Forum Pembauran

Kebangsaan (FPK) se-Bali

Forum Penguatan Pendidikan

Kebangsaan

Bintek Pembauran Bangsa

Bagi Generasi Muda

Bintek Pemantapan Wawasan

Kebangsaan

Pengembangan dan

Pemberdayaan Partai Politik

dan Aparatur Pemerintah

Terciptanya situasi dan kondisi

yang kondusif di 9 Kab/Kota

Program peningkatan keamanan

dan kenyamanan lingkungan

Koordinasi Jejaring,

Pemantauan orang asing serta

rekomendasi penelitian

Program pendidikan politik

masyarakat

Forum Komunikasi dan

Konsultasi Ormas dan LSM

Fasilitasi Kegiatan Organisasi

Kemasyarakatan

Jumlah kegiatan pembinaan

terhadap LSM, Ormas, dan

OKP

Program peningkatan sarana dan

prasarana aparatur

3 unit AC, 2 unit

komputer PC, 8 unit

laptop, 6 unit printer,

2 buah HD eksternal,

2 unit penghancur

kertas, 1 unit LCD, 2

unit camera Zoom, 4

unit alat perekam, 70

buah kursi kerja, 1

shet meja tamu

Jumlah Lokasi pelaksanaan

sistem deteksi dini

Pemantauan dan Penanganan

Konflik sosial

Penelitian Administrasi

Pengganti Antar Waktu

Anggota DPRD Provinsi, DPRD

Penelitian Dokumen dan

Penelitian Lapangan

Pendaftaran Orkesmas

20 organisasi

kemasyarakatan

Fasilitasi Koordinasi Pemilihan

Umum Tahun 2014

Program peningkatan kesadaran

bela negara

Penguatan Demokrasi Lokal

Dalam Meningkatkan Capaian

Indek Demokrasi Indonesia

Jumlah lokasi pemeliharaan

CCTV 9 Kab/Kota se Bali

dan luar provinsi

Program Pengembangan wawasan

kebangsaan

Jumlah informasi intelijen Melaksanakan

Operasi/Kerjasama aparat

Keamanan

Pengembangan, Pemeliharaan

Ketentraman dan Ketertiban

Masyarakat

9 Kab/Kota se Bali

dan luar provinsi

lainnya

220 orang, 55 ormas,

dan 20 SK

FORMULIR PENGUKURAN KINERJA

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

Jumlah informasi jejaring

jumlah data pemantauan

orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

PROGRAM/KEGIATAN

3

34| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun Anggaran : 2015

SASARAN STRATEGIS TARGET BIAYA (Rp.)

1 4 5

9 Kab/Kota 4,423,752,700.00

1 Koordinasi Jejaring, Pemantauan

orang asing serta rekomendasi

penelitian

9 Kab/Kota se Bali

dan luar provinsi

346,914,100.00

2 1,789,344,500.00

3 839,748,000.00

4 9 Kab/Kota 563,557,200.00

5 12 bulan 884,188,900.00

615 orang 993,224,700.00

1 100 orang se Bali 175,829,300.00

2 100 orang 186,487,200.00

3 100 orang 158,984,700.00

4 100 orang 149,635,000.00

5 165 orang 193,936,100.00

6 50 orang 128,352,400.00

1,765,538,000.00

1 50 orang 292,548,700.00

2 100 orang 228,726,300.00

3 100 orang 224,898,200.00

4 20 SK 349,970,400.00

5 398,605,600.00

6 20 ormas 270,788,800.00

250 0rang 358,645,800.00

1 100 orang se Bali 167,163,900.00

2 Bintek Peningkatan Pemahaman

Ideologi Bagi siswa-siswa SLTA,

Generasi Muda/STT

100 orang 191,481,900.00

100% 1,909,289,260.00

1 Penyediaan jasa surat menyurat 3600 lembar 15,000,000.00

2 Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

3 buah tlp, 1 unit air

PDAM dan listrik

180,000,000.00

3 Penyediaan jasa pemeliharaan dan

perizinan kendaraan dinas

15 kendaraan roda 4,

8 kendaraan roda 2

dan 6 orang

776,589,760.00

4 Penyediaan jasa kebersihan kantor 12 bulan 150,000,000.00

5 Penyediaan alat tulis kantor 1 paket 50,000,000.00

6 Penyediaan barang cetakan dan

penggandaan

12 bulan 40,000,000.00

7 Penyediaan komponen instalasi

listrik/penerangan bangunan

kantor

1 paket 10,000,000.00

8 Penyediaan bahan bacaan dan

peraturan perundang-undangan

12 bulan 20,000,000.00

9 Penyediaan makanan dan

minuman

3296 kotak 55,400,000.00

10 Rapat-rapat kordinasi dan

konsultasi ke luar dan dalam

daerah

18 kali dalam daerah

dan 38 kali luar daerah

264,288,000.00

11 Upacara Keagamaan 12 bulan 297,540,000.00

12 Rapat koordinasi Kesbangpol Prov.

Bali dengan Kab./ Kota Se-Bali

1 kali 50,471,500.00

100% 875,570,620.00

1 Pengadaan peralatan gedung

kantor

307,651,600.00

2 Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor 175 unit dan 12 orang

375,323,520.00

3 Rehabilitasi sedang/berat gedung

kantor

1 paket 192,595,500.00

Rp. 10,326,021,080.00

2

PROGRAM/KEGIATAN

3

Program peningkatan keamanan dan

kenyamanan lingkungan

INDIKATOR KINERJA

Program Pelayanan administrasi

perkantoran

Program peningkatan sarana dan prasarana

aparatur

Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

Terciptanya situasi dan kondisi yang

kondusif di 9 Kab/Kota

Jumlah Lokasi pelaksanaan sistem deteksi

dini

Pengembangan, Pemeliharaan

Ketentraman dan Ketertiban

Masyarakat

Melaksanakan Operasi/Kerjasama

aparat Keamanan

Jumlah informasi jejaring jumlah data

pemantauan orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

Jumlah lokasi pemeliharaan CCTV

3 unit AC, 7 unit

komputer PC, 4 unit

printer, 1 unit kamera,

2 unit almari, 3 unit

filling kabinet, 1 unit

handycam, 1 paket

LCD in focus, 1 unit

wireles, 3 unit alat

perekam, dan 2 unit

papan white board

Terciptanya pelayanan administrasi

perkantoran yang maksimal

Persentase layanan administrasi yang

tertangani

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran Bela

Negara dan IdeologiBintek Peningkatan Kesadaran Bela

Negara Bagi Guru-guru SLTA, Tokoh-

tokoh Agama, Adat, Etnis dan Ormas

Jumlah masyarakat yang diberikan

pemahaman tentang kesadaran bela

negara

Jumlah siswa SLTA, generasi muda/STT

yang diberikan pemahaman tentang

Ideologi

Program peningkatan kesadaran bela

negara

6 Kab/Kota se Bali

Meningkatnya kualitas sumber

daya manusia di bidang Kesatuan

Bangsa dan Politik

Persentase jumlah sarana prasarana dalam

kondisi baik

Meningkatnya kecerdasan ber

politik melalui pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM

Jumlah kegiatan pembinaan politik daerah

dan pembinaan organisasi kemasyarakatan

serta LSM

Jumlah informasi intelijen

9 Kab/Kota se Bali

dan luar provinsi

lainnya, 20 orang

BAIS dan 45 orang

FKDM

9 Kab/Kota se Bali

dan luar provinsi

lainnya

Penguatan Demokrasi Lokal Dalam

Meningkatkan Capaian Indek

Demokrasi Indonesia (IDI)

Pelatihan Kelompok Penggerak

Pembaharuan Lapangan (KPPL)

Program Pengembangan wawasan

kebangsaan

Jumlah kegiatan pembinaan terhadap LSM,

Ormas, dan OKP

Penelitian Administrasi Pengganti

Antar Waktu Anggota DPRD Provinsi,

DPRD Kab/Kota

Bintek Pemantapan Wawasan

Kebangsaan

Forum Kerukunan Umat Beragama

(FKUB)

Forum Pembauran Kebangsaan (FPK)

se-Bali

Forum Penguatan Pendidikan

Kebangsaan

Pengembangan dan Pemberdayaan

Partai Politik dan Aparatur Pemerintah

Forum Komunikasi dan Konsultasi

Ormas dan LSM Provinsi Bali

Program pendidikan politik masyarakat 250 orang, 20 SK, 20

Ormas dan 6

Kab/Kota se Bali

TABEL 2.2

FORMULIR RENCANA KINERJA TAHUNAN

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

Jumlah Anggaran Kegiatan Tahun 2015

Pemantauan dan Penanganan Konflik

sosial

Pelaksanaan posko terpadu

pengamanan daerah bali

Forum Komunikasi dan Konsultasi

Partai Politik

Fasilitasi Koordinasi Pilkada di

Kabupaten/Kota se Bali

Penelitian Dokumen dan Penelitian

Lapangan Pendaftaran Orkesmas

Provinsi Bali

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |35

Satuan Kerja Perangkat Daerah : Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali

Tahun Anggaran : 2014

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA TARGET ANGGARAN

1 2 3 5

9 Kab/Kota Rp6,354,513,500

Jumlah informasi jejaring

jumlah data pemantauan

orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

1 Koordinasi Jejaring, Pemantauan

orang asing serta rekomendasi

penelitian

Rp346,600,000

Jumlah lokasi pemeliharaan

CCTV

2Rp3,017,139,000

Jumlah informasi intelijen 3 Rp945,930,000

Jumlah Lokasi pelaksanaan

sistem deteksi dini

4 Pemantauan dan Penanganan

Konflik sosialRp2,044,844,500

3120 orangRp1,588,095,000

1 Rp363,962,500

2 Rp363,362,500

3 Rp195,470,000

4 Rp196,000,000

5 Rp174,800,000

6 Rp294,500,000

Rp1,628,025,000

1 Forum Komunikasi dan Konsultasi

Ormas dan LSM Provinsi Bali

Rp209,384,000

2 Fasilitasi Kegiatan Organisasi

Kemasyarakatan

Rp395,100,000

3 Pengembangan dan Pemberdayaan

Partai Politik dan Aparatur

Pemerintah

Rp254,175,000

4 Penelitian Administrasi Pengganti

Antar Waktu Anggota DPRD Provinsi,

DPRD Kab/Kota

Rp190,400,000

5 Penelitian Dokumen dan Penelitian

Lapangan Pendaftaran Orkesmas

Provinsi Bali

Rp232,800,000

6 Fasilitasi Koordinasi Pemilihan

Umum Tahun 2014

Rp346,166,000

250 0rang Rp574,619,000

Jumlah masyarakat yang

diberikan pemahaman

tentang kesadaran bela

negara

1 Bintek Peningkatan Kesadaran Bela

Negara Bagi Guru-guru SLTA, Tokoh-

tokoh Agama, Adat, Etnis dan Ormas

Rp241,686,000

2 Bintek Peningkatan Pemahaman

Ideologi Bagi siswa-siswa SLTA,

Generasi Muda/STT

Rp332,933,000

100% Rp1,775,444,650

1 Penyediaan jasa surat menyurat Rp15,000,000

2 Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

Rp198,000,000

3 Penyediaan jasa pemeliharaan

dan perizinan kendaraan dinas

Rp716,678,700

4 Penyediaan jasa kebersihan

kantor

Rp140,000,000

5 Penyediaan alat tulis kantor Rp40,000,000

6 Penyediaan barang cetakan dan

penggandaan

Rp35,000,000

7 Penyediaan komponen instalasi

listrik/penerangan bangunan

kantor

Rp10,000,000

8 Penyediaan bahan bacaan dan

peraturan perundang-undangan

Rp20,000,000

9 Penyediaan makanan dan

minuman

Rp55,400,000

10 Rapat-rapat kordinasi dan

konsultasi ke luar dan dalam

daerah

Rp261,800,000

11 Upacara Keagamaan Rp141,565,950

12 Rapat koordinasi Kesbangpol

Prov. Bali dengan Kab./ Kota Se-

Bali

Rp142,000,000

100% Rp1,223,875,000

1 Pengadaan peralatan gedung

kantor

Rp323,875,000

2 Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor

Rp300,000,000

3 Rehabilitasi sedang/berat gedung

kantor

Rp600,000,000

Jumlah Anggaran Program Rp13,144,572,150

Denpasar, Januari 2015

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik

Provinsi Bali,

Drs. I Gede Putu Jaya Suartama, M.Si

Terciptanya situasi dan kondisi

yang kondusif di 9 Kab/Kota

Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

Persentase layanan

administrasi yang tertangani

Persentase jumlah sarana

prasarana dalam kondisi baik

Terciptanya pelayanan

administrasi perkantoran yang

maksimal

Meningkatnya kualitas sumber

daya manusia di bidang Kesatuan

Bangsa dan Politik

Made Mangku Pastika

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran

Bela Negara dan Ideologi

Gubernur Bali,

Program peningkatan sarana dan

prasarana aparatur

Bintek Pemantapan Wawasan

Kebangsaan

Forum Kerukunan Umat Beragama

(FKUB)

Jumlah siswa SLTA, generasi

muda/STT yang diberikan

pemahaman tentang Ideologi

Program peningkatan kesadaran bela

negara

Program Pelayanan administrasi

perkantoran

Pengembangan, Pemeliharaan

Ketentraman dan Ketertiban

Masyarakat

Jumlah kegiatan pembinaan

politik daerah dan pembinaan

organisasi kemasyarakatan

serta LSM

Bintek Pembauran Bangsa Bagi

Generasi Muda

Forum Pembauran Kebangsaan (FPK)

se-Bali

Jumlah kegiatan pembinaan

terhadap LSM, Ormas, dan

OKP

Program pendidikan politik masyarakat220 orang, 55

ormas, dan 20 SK

Forum Penguatan Pendidikan

Kebangsaan

TABEL 2.3

FORMULIR PERJANJIAN KINERJA

TINGKAT SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

PROGRAM/KEGIATAN

Meningkatnya kecerdasan ber

politik melalui pembinaan

lembaga kemasyarakatan dan

LSM

Program Pengembangan wawasan

kebangsaan

4

Program peningkatan keamanan dan

kenyamanan lingkungan

Melaksanakan Operasi/Kerjasama

aparat Keamanan

Penguatan Demokrasi Lokal Dalam

Meningkatkan Capaian Indek

Demokrasi Indonesia (IDI)

36| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |37

TUGAS POKOK BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI :

FUNGSI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI :

a.      Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya

b.      Pemberian dukungan atas pelaksanaan pemerintahan daerah sesuai dengan lingkup tugasnya.

c.      Pembinaan dan pelaksanaan tugas sesuai dengan lingkup tugasnya.

d.      Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Gubernur sesuai dengan tugas dan fungsinya.

VISI SKPD

”Terwujudnya Masyarakat Bali Aman, Tertib, dan Harmonis, Serta Bebas dari Ancaman”.

MISI SKPD

Misi 1 : Meningkatkan keamanan dan kenyamanan yang berstandar internasional melalui sistem deteksi dini

Misi 2 : Meningkatkan Pemahaman wawasan kebangsaan melaui pembinaan lembaga kemasyarakatan

Misi 3 : Meningkatkan pendidikan politik masyarakat melalui pembinaan politik daerah dan pembinaan organisasi kemasyarakatan dan LSM

Misi 4 : Memelihara ketentraman dan ketertiban umum dari berbagai hakekat ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan

1 2 3 6 7 8 9 10 11 12

Meningkatkan keamanan,

kenyamanan serta perlindungan

masyarakat

Jumlah informasi jejaring

jumlah data pemantauan

orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota Mengembangkan sistem keamanan yang

berstandar internasional dengan sarana dan

prasarana yang memadai, terukur dan

dikelola secara profesional.

Program

peningkatan

keamanan dan

kenyamanan

lingkungan

1 Koordinasi Jejaring,

Pemantauan orang asing

serta rekomendasi penelitian

Jumlah lokasi

pemeliharaan CCTV

9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 2

9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 3

Jumlah Lokasi

pelaksanaan sistem

deteksi dini

9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 9 Kab/kota 4 Pemantauan dan

Penanganan Konflik sosial

300 orang 350 orang 400 orang 450 orang 500 orang 1

2

3

4

5

6

Peningkatan kecerdasan dan

kedewasaan masyarakat dalam

berpolitik

Jumlah kegiatan

pembinaan politik

daerah dan pembinaan

organisasi

kemasyarakatan serta

LSM

80 orang 80 orang 80 orang 80 orang 80 orang Mengupayakan peningkatan kecerdasan

dan kedewasaan masyarakat dalam

berpolitik, melalui pendidikan politik yang

teratur dan berkesinambungan serta

bekerjasama dengan lembaga pendidikan,

LSM, Media massa dan partai politik.

Program pendidikan

politik masyarakat

1 Forum Komunikasi dan

Konsultasi Ormas dan LSM

Provinsi Bali

2 Fasilitasi Kegiatan Organisasi

Kemasyarakatan

3 Pengembangan dan

Pemberdayaan Partai Politik

dan Aparatur Pemerintah

4 Penelitian Administrasi

Pengganti Antar Waktu

Anggota DPRD Provinsi,

DPRD Kab/Kota

5 Penelitian Dokumen dan

Penelitian Lapangan

Pendaftaran Orkesmas

Provinsi Bali

6 Fasilitasi Koordinasi

Pemilihan Umum Tahun

2014

Jumlah masyarakat yang

diberikan pemahaman

tentang kesadaran bela

negara

160 orang 40 orang 30 orang 30 orang 30 orang 30 orang 1 Bintek Peningkatan

Kesadaran Bela Negara Bagi

Guru-guru SLTA, Tokoh-

tokoh Agama, Adat, Etnis

dan Ormas

Jumlah siswa SLTA,

generasi muda/STT yang

diberikan pemahaman

tentang Ideologi

160 orang 40 orang 30 orang 30 orang 30 orang 30 orang 2 Bintek Peningkatan

Pemahaman Ideologi Bagi

siswa-siswa SLTA, Generasi

Muda/STT

100% 100% 100% 100% 100% 1 Penyediaan jasa surat

menyurat

2 Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

3 Penyediaan jasa

pemeliharaan dan perizinan

kendaraan dinas

4 Penyediaan jasa kebersihan

kantor

5 Penyediaan alat tulis kantor

6 Penyediaan barang cetakan

dan penggandaan

7 Penyediaan komponen

instalasi listrik/penerangan

bangunan kantor

8 Penyediaan bahan bacaan

dan peraturan perundang-

undangan

9 Penyediaan makanan dan

minuman

10 Rapat-rapat kordinasi dan

konsultasi ke luar dan dalam

daerah

11 Upacara Keagamaan

12 Rapat koordinasi Kesbangpol

Prov. Bali dengan Kab./ Kota

Se-Bali

100% 100% 100% 100% 100% 1 Pengadaan peralatan gedung

kantor

2 Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor

3 Rehabilitasi sedang/berat

gedung kantor

Target Tujuan

Jumlah informasi

intelijen

4

KET

Strategi

Kebijakan ProgramIndikator Kinerja 2018

Tujuan Sasaran Strategis

Jumlah masyarakat yang

paham tentang

kesadaran bela negara

Jumlah siswa SLTA,

generasi muda/STT yang

paham tentang Ideologi

Jumlah kegiatan

pembinaan politik

daerah dan pembinaan

organisasi

kemasyarakatan serta

LSM

Jumlah kegiatan

pembinaan terhadap

LSM, Ormas, dan OKP

Meningkatnya

pemahaman wawasan

kebangsaan masyarakat

Tercapainya

pembinaan wawasan

kebangsaan terhadap

LSM, Ormas, dan OKP

sebanyak 2000 orang

Indikator Tujuan Uraian

5

Meningkatnya pemahaman

masyarakat berkaitan dengan

heterogenitas etnis dan agama di

Indonesia dan di Bali khususnya

sehingga tidak terjebak dan

dimanfaatkan sebagai pilar-pilar

untuk menjaga kepentingan

politik, aliran ataupun sektaran.

Tercapainya

pembinaan politik

daerah dan pembinaan

organisasi

kemasyarakatan serta

LSM sebanyak 400

orang

RENSTRA BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI

TAHUN 2014-2018

2014 2015 2016 2017

Target

Uraian

Badan Kesbangpol mempunyai tugas melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan pelaksanaan kebijakan daerah bidang Kesatuan

Bangsa dan Politik Dalam Negeri

Terciptanya situasi dan

kondisi yang kondusif di

9 Kab/Kota

Jumlah informasi

intelijen

terpenuhinya kinerja pelayanan

administrasi perkantoran

Presentase layanan

administrasi perkantoran

yang tertangani

tercapainya pelayanan

adminstrasi

perkantoran sebanyak

100%

Terciptanya pelayanan

administrasi perkantoran

yang maksimal

Meningkatnya

kecerdasan ber politik

melalui pembinaan

lembaga

kemasyarakatan dan

LSM

Meningkatnya

pemahaman masyarakat

tentang Kesadaran Bela

Negara dan Ideologi

Presentase layanan

administrasi

perkantoran yang

tertangani

Program

Pengembangan

wawasan

kebangsaan

Pengembangan,

Pemeliharaan Ketentraman

dan Ketertiban Masyarakat

Melaksanakan

Operasi/Kerjasama aparat

Keamanan

13

Jumlah Lokasi

pelaksanaan sistem

deteksi dini

Jumlah informasi jejaring

jumlah data

pemantauan orang asing

dan jumlah rekomendasi

penelitian.

Jumlah lokasi

pemeliharaan CCTV

Program Pelayanan

administrasi

perkantoran

Meningkatkan pemahaman masyarakat

berkaitan dengan heterogenitas etnis dan

agama di Indonesia dan di Bali khususnya

sehingga tidak terjebak dan dimanfaatkan

sebagai pilar-pilar untuk menjaga

kepentingan politik, aliran ataupun

sektaran.

Jumlah kegiatan

pembinaan terhadap

LSM, Ormas, dan OKP

Penguatan Demokrasi Lokal

Dalam Meningkatkan

Capaian Indek Demokrasi

Indonesia (IDI)

Meningkatkan pelayanan administrasi

perkantoran

Meningkatkan peningkatan

kualitas sumber daya aparatur di

bidang Kesatuan Bangsa dan

Politik.

Presentase jumlah

sarana prasarana dalam

kondisi baik

Terciptanya kualitas

sumber daya manusia

yang profesional

sebanyak 100%

Meningkatnya kualitas

sumber daya manusia di

bidang kesatuan bangsa

dan politik

Presentase jumlah

sarana prasarana dalam

kondisi baik

Program

peningkatan

kesadaran bela

negara

Menguatkan fungsi lembaga tradisional Bali

yang ada dengan mengedepankan

kemandirian, sikap toleransi dan tenggang

ras, kepedulian sosial, saling hormat

menghormati dan meningkatkan rasa

kekeluargaan serta persaudaraan dalam

konteks NKRI, Bhineka Tunggal Ika dan

Pancasila.

Meningkatkan pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

Meningkatkan kualitas sumber daya

manusia di bidang kesatuan bangsa dan

politik

Program

peningkatan sarana

dan prasarana

aparatur

Bintek Pembauran Bangsa

Bagi Generasi Muda

Bintek Pemantapan

Wawasan Kebangsaan

Forum Kerukunan Umat

Beragama (FKUB)

Forum Pembauran

Kebangsaan (FPK) se-Bali

Forum Penguatan

Pendidikan Kebangsaan

38| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014

TUGAS POKOK BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI :

FUNGSI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI :

a.      Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya

b.      Pemberian dukungan atas pelaksanaan pemerintahan daerah sesuai dengan lingkup tugasnya.

c.      Pembinaan dan pelaksanaan tugas sesuai dengan lingkup tugasnya.

d.      Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Gubernur sesuai dengan tugas dan fungsinya.

SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA PENJELASAN (alasan)PENANGGUNG

JAWABSUMBER DATA KETERANGAN

1 2 3 4 5 6

Jumlah informasi intelijen

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran

Bela Negara dan Ideologi

Jumlah masyarakat yang

diberikan pemahaman

tentang kesadaran bela

negara

Meningkatnya pemahaman

masyarakat tentang Kesadaran Bela

Negara dan Ideologi

Kepala Bidang

Ketahanan Nasional

Bidang Ketahanan

Nasional

Program peningkatan kesadaran

bela negara

Bidang Politik Dalam

Negeri

Meningkatnya kecerdasan

berpolitik melalui pembinaan

lembaga kemasyarakatan dan

LSM

Jumlah kegiatan pembinaan

politik daerah dan pembinaan

organisasi kemasyarakatan

serta LSM

Jumlah siswa SLTA, generasi

muda/STT yang diberikan

pemahaman tentang Ideologi

Jumlah lokasi pemeliharaan

CCTV

Jumlah Lokasi pelaksanaan

sistem deteksi dini

Program Pengembangan

wawasan kebangsaan

Meningkatnya pemahaman

wawasan kebangsaan

masyarakat

Jumlah kegiatan pembinaan

terhadap LSM, Ormas, dan

OKP

Program pendidikan politik

masyarakat

Kepala Bidang

Politik Dalam

Negeri

Untuk meningkatkan kecerdasan ber

politik melalui pembinaan lembaga

kemasyarakatan dan LSM sebesar

400 orang

Kepala Bidang

Ketahan Nasional

Untuk meningkatkan pemahaman

wawasan kebangsaan masyarakat

sebesar 2000 orang

Bidang Ketahan

Nasional

Agar tercipta situasi, kondisi

masyarakat yang aman dan kondusif

di 9 Kab/Kota

Bidang

Kewaspadaan Dini

INDIKATOR KINERJA UTAMA

BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PROVINSI BALI

PERIODE 2013 - 2018

Badan Kesbangpol mempunyai tugas melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan pelaksanaan kebijakan daerah bidang Kesatuan Bangsa dan Politik Dalam Negeri

Program peningkatan

keamanan dan kenyamanan

lingkungan

Kepala Bidang

Kewaspadaan Dini

Terciptanya situasi dan kondisi

yang kondusif di 9 Kab/Kota

Jumlah informasi jejaring

jumlah data pemantauan

orang asing dan jumlah

rekomendasi penelitian.

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014 |39

40| Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Bali Tahun 2014