Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

24
CMYK DI lampu merah, pria pengendara motor menanya pria di boncengannya, “Sudah baca koran?” “Sudah!” jawab yang ditanya. “Tapi koran utama tak me- muatnya di halaman depan!” “Mungkin karena orangnya kurang banyak!” ujar pengenda- ra, lalu meluncur begitu lampu hijau. Edi yang mendengar percakapan itu sesampai kantor lang- sung menyimak koran, demo apa yang tak masuk halaman depan pagi itu. Ternyata berita demo Badan Eksekutif Ma- hasiswa (BEM) se-Indonesia di Bandar Lampung masuk halaman depan, bahkan fotonya jadi banner di atas! Edi pun membuka-buka halaman lain sambil coba menebak berita apa yang pantas masuk halaman depan tapi karena jum- lah pelakunya dianggap kurang dialihkan ke halaman dalam! Dan Edi pun tercengang, ternyata berita lima orang bergolok merampok minimarket dekat SMAN 8 Telukbetung Selatan, Bandar Lampung, hanya dimuat koran harian di halaman da- lam! Wajar kalau perampok yang mendambakan berita aksi mereka masuk halaman depan kecewa be- rat! Edi terbahak! “Masuk kantor kok ngakak, ada apa?” tanya Edo. Edi tuturkan ihwalnya. “Kalau asumsi mereka benar berita pe- rampokannya tak masuk halaman depan karena jumlah pelakunya kurang banyak, jangan-jangan mereka mengerah- kan bandit lebih banyak untuk aksi berikutnya!” ujar Edi. “Atau kalau tak dimuat di halaman depan karena nilai hasil rampokan pukul 22.20 saat minimarket mau tutup itu ke- cil, hanya sekitar Rp5 juta, terdiri uang tunai dari laci Rp2 juta serta rokok dan sejumlah dagangan lainnya. Ke depan para perampok bisa memaksakan hasil lebih besar se- hingga bisa mengancam jiwa petugas minimarket!” “Perampok mendamba berita koran halaman depan itu hal baru, tapi tak mustahil! Sebab, saat seorang penjahat tertang- kap di Metro, dalam dompetnya ditemukan guntingan koran berisi berita aksi kejahatan yang dia lakukan!” timpal Edo. “Mungkin, berita koran itu mereka butuhkan sebagai track re- cord—bukti reputasi di kalangan mereka! Pemuatan di halam- an depan bisa jadi memberi derajat reputasi yang tinggi!” “Unik juga!” tukas Edi. “Tapi jelas, berita halaman depan apalagi dengan huruf judul yang besar, bisa mempermalu- kan polisi apalagi kalau setiap kejadian langkahnya terting- gal dari perampok!” “Bisa jadi wartawannya teman akrab polisi, maka beritanya dimuat tersembunyi agar polisi teman si wartawan tak malu dikecundangi perampok!” timpal Edo. “Cuma, jika tekanan malu akibat dikecundangi perampok tak berat, polisi mu- dah lengah hingga selalu didahului perampok!” *** Liverpool (4-4-2) Pemain 25-Reina 3-Enrique 23-Carragher 37-Skrtel 2-Johnson 19-Downing 8-Gerrard 26-Adam 14-Henderson 9-Carroll 7-Suarez Cadangan 32-Doni 6-Aurelio 34-Kelly 20-Spearing 11-Maxi 18-Kuyt 39-Bellamy Arsenal (4-1-4-1) Pemain 13-Szczesny 28-Gibbs 49-Miguel 6-Koscielny 3-Sagna 17-Song 14-Walcott 8-Arteta 16-Ramsey 27-Gervinho 10-Van Persie Cadangan 21-Fabianski 25-Jenkinson 56-Yenaris 30-Benayoun 15-Chamberlain 9-Chu Young 29-Chamakh 28 13 3 14 6 8 17 49 27 16 10 19 9 29 3 37 23 7 8 2 14 25 Head to Head 20 Agu 2011 Arsenal 0 2 Liverpool (EPL) 17 Apr 2011 Arsenal 1 1 Liverpool (EPL) 15 Agu 2010 Liverpool 1 1 Arsenal (EPL) Pelatih: Arsene Wenger Pelatih: Kenny Dalglish Steven Gerrard Robin van Persie Tim terdiri atas empat orang, yaitu AKP Rifan, Ipda A. Daniel, dan dua anggota lainnya. Identifi- kasi yang dibantu petugas dari Pol- res Tulangbawang itu berlangsung mulai pukul 09.00 hingga pukul 11.00. Saat tim datang, Agus Mar- dihartono masih berkantor. Kasat Reskrim Polres Tulangba- wang AKP Agustian Daru menga- takan setelah melakukan peneli- tian, kuat dugaan terbakarnya ga rasi dan sebuah kamar di rumah itu bukan karena kor- sleting a r us listrik, melainkan sengaja dibakar. Dari hasil pe- nyelidikan, diper- kirakan pelaku menyiramkan bensin tepat pada pintu kanan garasi yang juga merupakan gudang selanjutnya. Api yang membakar garasi ke- mudian merambat ke kamar. Tim Labfor juga mengambil beberapa sampel berupa sisa-sisa pembakaran, seperti abu, arang, dan potongan kayu bekas pemba- karan, serta beberapa sidik jari. Barang bukti tersebut langsung dibawa ke Palembang untuk diteliti. Hasilnya akan dikirim kembali ke Polres Tulangbawang. “Hasil penelitian akan kita ketahui setelah satu minggu,” ujarnya. Rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihar- tono di Jalan Cemara, Meng- gala, Tulangbawang, terbakar, Rabu (29-2), sekitar pukul 03.00. Bagian yang terbakar adalah garasi dan sebuah kamar. Sepi Dukungan Pascaterbakarnya rumah di- nas tersebut, tak banyak pejabat di Tulangbawang yang datang. Me reka yang da- tang, di antara- nya Ketua DPRD Tulangbawang Winarti, Sekre- taris Kabupaten Darwis Fauzi, Asisten I Khirnali, Kadis Kominfo Firmansyah, Kabag Perlengkap- an Nasrizal, ser ta beberapa masyarakat dan keluarga besar Cak Agus (panggilan akrab Agus Mardihartono) dari luar daerah. “Mereka datang guna mem- berikan support kepada Bapak,” ujar Dimas, anak kandung Agus Mardihartono, kemarin. (ATA/R-2) KURS JUMAT, 2 MARET 2012 SUMBER BI 1 US$ Rp9.108 Terbit Sejak 1974 Sirkulasi: (0721) 788999 Layanan Umum: (0721) 783693 Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 Redaksi (0721) 773888 SMS: 0812 7200 999 www.lampungpost com BURAS H. BAMBANG EKA WIJAYA Perampok Damba Halaman Depan! SEBUAH penelitian menyebutkan bahwa orang yang meng- alami masalah sehingga membuat- nya trauma, pada selanjutnya akan menyebabkan orang tersebut lebih jarang merasa tertekan. Para ilmuwan mengatakan keja- dian traumatis, seperti kehilangan orang yang dicintai, kesulitan saat bencana alam, atau mengalami pelecehan seksual saat kecil, pada akhirnya akan membuat seseorang tersebut lebih tangguh dalam menjalani hari-hari setelah masa depresinya hilang. Dikutip dari Times Health, seorang psikoterapi, Anjali Chhabria, menyatakan hal tersebut bergantung pada ke- pribadian seseorang. Namun, memang dalam penelitian ditemukan bahwa tingkat traumatis seseorang pada waktu lampau akan menyumbang energi positif untuk membuat- nya lebih tahan dari tekanan sehari-hari. Berbeda halnya dengan Kanan Khatau, seorang ahli psikolo- gis klinis. Baginya seseorang yang pernah mengalami trauma terkadang sampai menderita gangguan depresi. (R-2) Sindikat pembobol rumah asal Tangerang dibekuk... HLM. 2 Michael Douglas promosikan kontes kesenian... HLM. 16 TERBIT 24 HALAMAN I HARGA ECERAN : Rp3.000 SABTU, 3 MARET 2012 L NO. 12367 L TAHUN XXXVII DINAMIKA MASYARAKAT LAMPUNG Miami Heat teruskan tren kemenangan... HLM. 17 D ari jejaknya dapat terlihat rumah ini dibakar dari bagian pintu kanan garasi. OASIS Trauma Bisa Jadi Ketangguhan Perampok mendamba berita koran halaman depan itu hal baru, tapi tak mustahil! Tim Labfor Teliti Rumah Wabup Tuba MENGGALA (Lampost): Tim Laboratorium Forensik (Labfor) Palembang kemarin didatangkan untuk meneliti rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihartono yang terbakar pada Rabu (29-2) dini hari. MEDAN (Lampost): Sebanyak 17 sis wa—15 siswa TK dan 2 siswa SMP—Perguruan Budhis Boddhicita, Medan, Sumatera Utara, ditabrak mobil gurunya saat senam, Jum at (2-3) pagi, sekitar pukul 08.30. Korban adalah A.R. Tasya, Ceslly, Robert, Yunita, Franssica, Josephin, Sherrly, Sallah, Sheren, Jesica, Kezia, Angelia Lucia, Vereness, Yosephine, Derrick, Kelly Tawin, dan Silvia. Peristiwa terjadi saat mobil To- yota Avanza warna perak BK-1272 -VO yang dikemudikan seorang guru Perguruan Budhis Boddhi- citta, Marini (22), hendak keluar dari sekolah dengan cara mundur. Tiba-tiba, mobil menabrak siswa yang sedang senam pagi. “Mobil terakhir menabrak tembok,” kata Afuk, salah seorang saksi. Para korban sempat dilarikan ke Rumah Sakit Umum (RSU) Muhammadiyah yang berada tak jauh dari sekolah. Seterus- nya, sebagian korban dibawa ke RSU Columbia Asia untuk mendapat perawatan lanjutan. Tim dokter Rumah Sakit Umum (RSU) Columbia Asia, Kimiyanto N., menjelaskan dari 17 korban, lima di antaranya luka serius, sedang 12 siswa lainnya luka ri- ngan. “Dari sejumlah korban, lima di antaranya patah tulang,” kata Kimiyanto. Sementara korban yang mengalami luka lecet dan memar diperbolehkan pulang setelah menjalani perawatan. Marini sudah diamankan polisi tetapi belum dimintai keterangan. “Bagaimana mau ditetapkan seba- gai tersangka, dimintai keterangan saja belum bisa. Yang bersang- kutan masih shock,” kata Waka- polresta Medan AKBP Pranyoto kepada wartawan di RS Columbia Asia, Jumat (2-3). (R-2) KECELAKAAN Ditabrak Mobil Guru, 17 Siswa Luka-Luka LIGA PRIMER Liverpool-Arsenal Sama-sama Yakin TANGERANG (Lampost): Dua pegawai negeri sipil (PNS) asal Lampung ditangkap petugas Customs Tactical Unit (CTU) Bea dan Cu kai Soekarno-Hatta dan Polres Bandara Soekarno- Hatta, Rabu (29-2). Kedua janda tersebut, Farida (54) dan Suranti Edi (41), diintai polisi saat berada di tempat jasa pengiriman barang. Sedianya mereka hendak mengambil ba- rang kiriman dari Afrika yang belakangan diketahui sebagai sabu-sabu (mentafetamine). “F, yang menelepon ke kantor jasa titipan, menanyakan apakah barang kiriman dari Afrika sudah sampai. Setelah tahu barang ada, SE mengambil paket, sedangkan F menunggu dalam mobil. Begitu SE masuk ke lokasi jasa titipan, kami tangkap juga F,” kata Wakil Kepala Polres Bandara Ajun Komisaris Besar Tantan Sulistyana. Farida dan Suranti mengaku diupah seseorang sebesar Rp15 juta. “Kami masih dalami siapa pemberi upah itu,” kata Tantan dalam jumpa pers di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, Jumat (2-3). Paket yang ternyata berisi 40 gram sabu-sabu dan dikemas pada bagian tengah alas sandal sepatu itu dikirim oleh Sakari Awude beralamat C/89 Avenue Agustin Nicare Qrtier Avlekele, Immeuble Espace Dina, Cotonou, Benin, Afrika Barat. Sedangkan, peneri- manya atas nama Farida berala- mat di Rawalaut, Tanjungkarang Timur, Bandar Lampung. Sementara itu, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kota Bandar Lampung M. Umar meng- aku belum mengetahui sta tus kepe- gawaian dua tersangka tersebut. “Kami akan klarifikasi dulu, apakah benar mereka (Farida dan Surenti, red) adalah PNS Bandar Lampung. Tapi, yang jelas belum ada laporan dari satuan kerja men- genai kasus ini,” kata Umar, Jumat (2-3) malam. (VER/R-2) NARKOTIKA 2 PNS Lampung Dibekuk di Bandara LAMPUNG POST/RIAN PRANATA SELIDIKI KEBAKARAN. Tim Laboratorium Forensik Palembang, yakni AKP Rifan, Ipda A. Daniel, dan dua anggota timnya, kemarin melakukan identifikasi rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihartono yang dibakar pelaku tak dikenal. ANTARA/MUHAMMAD DEFFA SABU DAN TERSANGKA. Kepala Kantor Bea Cukai Oza Olivia (dua kiri) didampingi Wakapolres Bandara Soetta AKBP Tantan Sulistyana (kiri) menunjukkan sabu dan dua tersangka Farida dan Suranti Edi di Bandara Soekarno- Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (2-3). LIVERPOOL—Laga di pekan ke- 27 Liga Primer Inggris menghad- irkan big match antara Liverpool dan Arsenal. Kemenangan men- jadi target utama kedua tim da- lam perburuan menuju kancah Liga Champions. Kedua kesebelasan membu- tuhkan tambahan nilai agar tetap menjaga peluang meng- genggam satu tiket ke kompetisi tertinggi di Eropa. Khusus bagi Liverpool yang kini menghuni posisi 7 klasemen dengan poin 39, kemenangan membuka pe- luang untuk bisa masuk empat besar di akhir musim. Pasukan Kenny Dalglish pan- tas optimistis merebut 3 angka dengan modal keberhasilan Steven Gerrard dkk. merebut trofi Piala Liga Inggris dengan menun- dukkan Cardiff City melalui adu tendangan penalti, akhir pekan kemarin. Ditambah lagi dengan tampil di depan ribuan Liverpu- dilan yang pastinya akan me- nambah motivasi para pemain untuk kembali mempersembah- kan yang terbaik. Setali tiga uang. Arsenal pun membidik kemenangan di laga ini untuk tetap men- jaga asa mengakhiri musim dengan menggenggam satu tiket untuk berkompetisi di Liga Champions. Bagi tim yang kini menghuni urutan 4 klase- men dengan 46 angka, itulah satu-satunya harapan terbesar menjaga reputasinya. Pasukan Arsene Wenger pun memiliki kepercayaan tinggi me- natap laga. Adalah kemenangan telak 5-2 atas musuh sekotanya di London Utara, Tottenham Hotspurs, setelah tertinggal dua gol lebih dulu, menjadi motivasi besar melanjutkan performa ter- baiknya. (DBS/O-2) BERSAMBUNG KE Hlm. 17 Danrem Garuda Hitam kunjungi Sritanjung... HLM. 24

description

Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

Transcript of Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

Page 1: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

DI lampu merah, pria pengendara motor menanya pria di boncengannya, “Sudah baca koran?”“Sudah!” jawab yang ditanya. “Tapi koran utama tak me-muatnya di halaman depan!”“Mungkin karena orangnya kurang banyak!” ujar pengenda-ra, lalu meluncur begitu lampu hijau.Edi yang mendengar percakapan itu sesampai kantor lang-sung menyimak koran, demo apa yang tak masuk halaman de pan pagi itu. Ternyata berita demo Badan Eksekutif Ma-hasiswa (BEM) se-Indonesia di Bandar Lampung masuk halaman depan, bahkan fotonya jadi banner di atas!Edi pun membuka-buka halaman lain sambil coba mene bak berita apa yang pantas masuk halaman depan tapi karena jum-lah pelakunya dianggap kurang dialihkan ke halaman dalam! Dan Edi pun tercengang, ternyata berita lima orang bergolok merampok minimarket dekat SMAN 8 Telukbetung Selatan, Bandar Lampung, hanya dimuat koran harian di halaman da-lam! Wajar kalau perampok yang mendambakan berita aksi mereka masuk halaman depan kecewa be-rat! Edi terbahak!“Masuk kantor kok ngakak, ada apa?” tanya Edo.Edi tuturkan ihwalnya. “Kalau asumsi mereka benar berita pe-rampokannya tak masuk halaman depan karena jumlah pelakunya kurang banyak, jangan-jangan mereka mengerah-kan bandit lebih banyak untuk aksi berikutnya!” ujar Edi.“Atau kalau tak dimuat di halaman depan karena nilai hasil rampokan pukul 22.20 saat minimarket mau tutup itu ke-cil, hanya sekitar Rp5 juta, terdiri uang tunai dari laci Rp2 juta serta rokok dan sejumlah dagangan lainnya. Ke depan para perampok bisa memaksakan hasil lebih besar se-hingga bisa mengancam jiwa petugas minimarket!”“Perampok mendamba berita koran halaman depan itu hal baru, tapi tak mustahil! Sebab, saat seorang penjahat tertang-kap di Metro, dalam dompetnya ditemukan guntingan koran berisi berita aksi kejahatan yang dia lakukan!” timpal Edo. “Mungkin, berita koran itu mereka butuhkan sebagai track re-cord—bukti reputasi di kalangan mereka! Pemuatan di halam-an depan bisa jadi memberi derajat reputasi yang tinggi!”“Unik juga!” tukas Edi. “Tapi jelas, berita halaman depan apalagi dengan huruf judul yang besar, bisa mempermalu-kan polisi apalagi kalau setiap kejadian langkahnya terting-gal dari perampok!”“Bisa jadi wartawannya teman akrab polisi, maka beritanya dimuat tersembunyi agar polisi teman si wartawan tak malu dikecundangi perampok!” timpal Edo. “Cuma, jika tekanan malu akibat dikecundangi perampok tak berat, polisi mu-dah lengah hingga selalu didahului perampok!” ***

Liverpool (4-4-2)

Pemain

25-Reina3-Enrique

23-Carragher37-Skrtel

2-Johnson19-Downing

8-Gerrard26-Adam

14-Henderson9-Carroll7-Suarez

Cadangan

32-Doni6-Aurelio34-Kelly

20-Spearing11-Maxi18-Kuyt

39-Bellamy

Arsenal (4-1-4-1)

Pemain

13-Szczesny28-Gibbs49-Miguel6-Koscielny3-Sagna17-Song14-Walcott8-Arteta16-Ramsey27-Gervinho10-Van Persie

Cadangan

21-Fabianski25-Jenkinson56-Yenaris30-Benayoun15-Chamberlain9-Chu Young29-Chamakh

28

13

3

14

68

17

49

27

16

10

19

929

33723

78

2

14

25

Head to Head

20 Agu 2011 Arsenal 0 2 Liverpool (EPL)

17 Apr 2011 Arsenal 1 1 Liverpool (EPL)

15 Agu 2010 Liverpool 1 1 Arsenal (EPL)

Pelatih: Arsene WengerPelatih: Kenny Dalglish

Steven Gerrard

Robin van Persie

Tim terdiri atas empat orang, yaitu AKP Rifan, Ipda A. Daniel, dan dua anggota lainnya. Identi fi -kasi yang dibantu petugas dari Pol-res Tulangbawang itu ber langsung mulai pukul 09.00 hingga pukul 11.00. Saat tim datang, Agus Mar-dihartono masih berkantor.

Kasat Reskrim Polres Tulangba-wang AKP Agustian Daru me nga-takan setelah melakukan peneli-tian, kuat dugaan terbakarnya

ga rasi dan sebuah kamar di rumah itu bukan

karena kor-s l e t i n g a r u s

l i s t r i k ,

m e l a i n k a n sengaja di bakar.

Dari hasil pe-nyelidikan, diper-k i ra ka n pela k u m e n y i r a m k a n bensin tepat pada pintu kanan garasi yang juga meru pakan gudang selanjutnya. Api yang membakar garasi ke-mudian merambat ke kamar.

Tim Labfor juga mengambil beberapa sampel berupa sisa-sisa pembakaran, seperti abu, arang, dan potongan kayu bekas pemba-karan, serta beberapa sidik jari.

Barang bukti tersebut langsung dibawa ke Palembang untuk diteliti. Hasilnya akan dikirim kembali ke Polres Tulangbawang. “Hasil penelitian akan kita ketahui setelah satu minggu,” ujarnya.

Rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihar-tono di Jalan Cemara, Meng-gala, Tulangbawang, terbakar, Rabu (29-2), sekitar pukul 03.00. Bagian yang terbakar adalah garasi dan sebuah kamar.

Sepi Dukungan Pascaterbakar nya rumah di-

nas tersebut, tak banyak pejabat di Tulangbawang yang datang.

Me reka yang da-tang, di antara-nya Ketua DPRD Tu l a n g b a w a n g Wi na r t i , Sek re-taris Kabupaten D a r w i s F a u z i , Asisten I Khir nali, K ad i s Kom i n fo

Firmansyah, Kabag Perlengkap-an Nasrizal, ser ta beberapa masyarakat dan keluarga besar Cak Agus (panggilan akrab Agus Mardihartono) dari luar daerah.

“Mereka datang guna mem-berikan support kepada Bapak,” ujar Dimas, anak kandung Agus Mardihartono, kemarin. (ATA/R-2)

KURS

JUMAT, 2 MARET 2012SUMBER BI

1 US$Rp9.108

Terbit Sejak 1974Sirkulasi: (0721) 788999Layanan Umum: (0721) 783693Iklan: (0721) 774111SMS: 0815 4098 5000Redaksi (0721) 773888SMS: 0812 7200 999www.lampungpostcom

BURASH. BAMBANG EKA WIJAYA

Perampok DambaHalaman Depan!

SEBUAH penelitian menyebutkan bahwa orang yang meng-alami masalah sehingga membuat-nya trauma, pada selanjutnya akan menyebabkan orang tersebut lebih jarang merasa tertekan.Para ilmuwan mengatakan keja-dian trau matis, seperti kehilangan orang yang dicintai, kesulitan saat bencana alam, atau mengalami pelecehan sek sual saat kecil, pada akhirnya akan membuat seseorang

tersebut lebih tangguh dalam menjalani hari-hari setelah masa depresinya hilang.Dikutip dari Times Health, seorang psikoterapi, Anjali Chhabria, menyatakan hal tersebut bergantung pada ke-pribadian seseorang. Namun, memang dalam penelitian ditemukan bahwa tingkat traumatis seseorang pada waktu lampau akan menyumbang energi positif untuk membuat-nya lebih tahan dari tekanan sehari-hari.Berbeda halnya dengan Kanan Khatau, seorang ahli psikolo-gis klinis. Baginya seseorang yang pernah meng alami trauma terkadang sampai menderita gangguan depresi. (R-2)

Sindikat pembobol rumah asal Tangerang dibekuk... HLM. 2

Michael Douglas promosikan kontes kesenian... HLM. 16

TERBIT 24 HALAMAN I HARGA ECERAN : Rp3.000SABTU, 3 MARET 2012 L NO. 12367 L TAHUN XXXVII DINAMIKA MASYARAKAT LAMPUNG

Miami Heat teruskan tren kemenangan... HLM. 17

Dari jejaknya dapat terlihat

rumah ini dibakar dari bagian pintu kanan garasi.

OASIS Trauma Bisa Jadi Ketangguhan

Perampok mendamba berita koran halaman depan itu hal baru, tapi tak mustahil!

Tim LabforTeliti RumahWabup Tuba

MENGGALA (Lampost): Tim Laboratorium Forensik

(Labfor) Palembang kemarin didatangkan untuk

meneliti rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus

Mardihartono yang terbakar pada Rabu (29-2) dini hari.

MEDAN (Lampost): Sebanyak 17 sis wa—15 siswa TK dan 2 siswa SMP—Perguruan Budhis Boddhi ci ta, Medan, Sumatera Utara, di tabrak mobil gurunya saat senam, Jum at (2-3) pagi, sekitar pukul 08.30.

Korban adalah A.R. Tasya, Ceslly, Robert, Yunita, Franssica, Jo sephin, Sherrly, Sallah, Sheren, Jesica, Kezia, Angelia Lucia, Vereness, Yosephine, Derrick, Kelly Tawin, dan Silvia.

Peristiwa terjadi saat mobil To-yota Avanza warna perak BK-1272-VO yang dikemudikan seorang guru Perguruan Budhis Boddhi-citta, Marini (22), hendak keluar dari sekolah dengan cara mundur. Tiba-tiba, mobil menab rak siswa yang sedang senam pagi. “Mobil terakhir menabrak tembok,” kata Afuk, salah seorang saksi.

Para korban sempat dilarikan ke Rumah Sakit Umum (RSU)

Muhammadiyah yang berada tak jauh dari sekolah. Seterus-nya, sebagian korban dibawa ke RSU Columbia Asia untuk mendapat perawatan lanjutan.

Tim dokter Rumah Sakit Umum (RSU) Columbia Asia, Kimiyanto N., menjelaskan dari 17 korban, lima di antaranya luka serius, sedang 12 siswa lainnya luka ri-ngan. “Dari sejumlah korban, lima di antaranya patah tulang,” kata Kimiyanto. Sementara korban yang mengalami luka lecet dan memar diperbolehkan pulang setelah menjalani perawatan.

Marini sudah di amankan polisi tetapi belum di mintai keterangan. “Bagaimana mau ditetapkan seba-gai tersangka, di mintai kete rangan saja belum bisa. Yang bersang-kutan masih shock,” kata Waka-polresta Medan AKBP Pra nyoto kepada wartawan di RS Columbia Asia, Jumat (2-3). (R-2)

KECELAKAAN

Ditabrak Mobil Guru, 17 Siswa Luka-Luka

LIGA PRIMER

Liverpool-Arsenal Sama-sama Yakin

TANGERANG (Lampost): Dua

pe gawai negeri sipil (PNS) asal

Lampung ditangkap petugas

Customs Tactical Unit (CTU)

Bea dan Cu kai Soekarno-Hatta

dan Polres Ban dara Soekarno-

Hatta, Rabu (29-2).

Kedua janda tersebut, Farida

(54) dan Suranti Edi (41), diintai

polisi saat berada di tempat jasa

pengiriman barang. Sedianya

mereka hendak mengambil ba-

rang kiriman dari Afrika yang

belakangan diketahui sebagai

sabu-sabu (mentafetamine).

“F, yang menelepon ke kantor

ja sa titipan, menanyakan apakah

ba rang kiriman dari Afrika sudah

sampai. Setelah tahu barang ada,

SE mengambil paket, sedangkan F

menunggu dalam mobil. Begitu SE

masuk ke lokasi jasa titipan, kami

tang kap juga F,” kata Wakil Kepala

Polres Bandara Ajun Komisaris

Besar Tantan Sulistyana.

Farida dan Suranti mengaku

diupah seseorang sebesar Rp15 juta.

“Kami masih dalami siapa pemberi

upah itu,” kata Tantan dalam jumpa

pers di Bandara Soekarno-Hatta,

Cengkareng, Jumat (2-3).

Paket yang ternyata berisi 40

gram sabu-sabu dan dikemas pada

bagian tengah alas sandal sepatu

itu dikirim oleh Sakari Awude

beralamat C/89 Avenue Agustin

Nicare Qrtier Avlekele, Immeuble

Espace Dina, Cotonou, Benin,

Afrika Barat. Sedang kan, peneri-

manya atas nama Farida berala-

mat di Rawalaut, Tanjungkarang

Timur, Bandar Lampung.

Sementara itu, Kepala Badan

Ke pegawaian Daerah (BKD) Kota

Bandar Lampung M. Umar meng-

aku belum mengetahui sta tus kepe-

gawaian dua tersangka tersebut.

“Kami akan klarifikasi dulu,

apa kah benar mereka (Farida dan

Su renti, red) adalah PNS Bandar

Lampung. Tapi, yang jelas belum

ada laporan dari satuan kerja men-

genai kasus ini,” kata Umar, Jumat

(2-3) malam. (VER/R-2)

NARKOTIKA

2 PNS Lampung Dibekuk di Bandara

LAMPUNG POST/RIAN PRANATA

SELIDIKI KEBAKARAN. Tim Laboratorium Forensik Palembang, yakni AKP Rifan, Ipda A. Daniel, dan dua anggota timnya, kemarin melakukan identifi kasi rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihartono yang dibakar pelaku tak dikenal.

ANTARA/MUHAMMAD DEFFA

SABU DAN TERSANGKA. Kepala Kantor Bea Cukai Oza Olivia (dua kiri) didampingi Wakapolres Bandara Soetta AKBP Tantan Sulistyana (kiri) menunjukkan sabu dan dua tersangka Farida dan Suranti Edi di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (2-3).

LIVERPOOL—Laga di pekan ke-27 Liga Primer Inggris menghad-irkan big match antara Li verpool dan Arsenal. Kemena ngan men-jadi target utama kedua tim da-lam perburuan menuju kancah Liga Champions.

Kedua kesebelasan membu-tuhkan tambahan nilai agar tetap menjaga peluang meng-genggam satu tiket ke kompetisi tertinggi di Eropa. Khusus bagi Liverpool yang kini menghuni posisi 7 klasemen dengan poin 39, kemenangan membuka pe-luang untuk bisa masuk empat besar di akhir musim.

Pasukan Kenny Dalglish pan-tas optimistis merebut 3 angka dengan modal keberhasilan Steven Gerrard dkk. merebut trofi Piala Liga Inggris dengan menun-dukkan Cardiff City melalui adu tendangan penalti, akhir pekan kemarin. Ditambah lagi dengan tampil di depan ribuan Liverpu-dilan yang pastinya akan me-nambah motivasi para pemain untuk kembali mempersembah-kan yang terbaik.

Setali t iga uang. A rsenal pun membidik kemenangan di laga ini untuk tetap men-jaga asa mengakhiri musim

dengan menggenggam satu tiket untuk berkompetisi di Liga Champions. Bagi tim yang kini menghuni urutan 4 klase-men dengan 46 angka, itulah satu-satunya harapan terbesar menjaga reputasinya.

Pasukan Arsene Wenger pun memiliki kepercayaan tinggi me-natap laga. Adalah kemenangan telak 5-2 atas musuh sekotanya di London Utara, Tottenham Hotspurs, setelah tertinggal dua gol lebih dulu, menjadi motivasi besar melanjutkan performa ter-baiknya. (DBS/O-2)

BERSAMBUNG KE Hlm. 17

Danrem Garuda Hitam kunjungi Sritanjung... HLM. 24

Page 2: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

I 2Sabtu, 3 Maret 2012 lampung post Bandar Lampunglintas

Kapolresta Bandar Lampung Kombes Pol. Nurochman menga-takan jajarannya menangkap tiga dari empat pencuri itu di sebuah rumah yang terletak di belakang RSUDAM.

“Saat kami menyergap sebuah rumah kontrakan yang ditem-pati mereka, seorang pelaku, De (DPO), tidak berada di tempat. Dia masih lolos dari penyer-gapan,” kata Nurochman saat ekspos perkara, Jumat (2-3).

Tiga tersangka yang ditangkap adalah Fahrul Oji alias Paung (30), Iwan Gunawan (43), dan Richo Wijaya (42), ketiganya warga Tangerang.

“Mereka suda h l ima ka l i beraksi di Bandar Lampung. Ter akhir, mereka beraksi di Perumah an Bilabong, Kemiling, Selasa (28-2). Selain itu, mereka pernah beraksi di Tanjungkarang Pusat dan Tanjungkarang Barat,” kata Kapolresta.

Dalam melancarkan aksinya, sindikat asal Tangerang ini be-kerja sama dengan dua warga Bandar Lampung, yakni Afrizal (43) dan Aang Pratama (34). Keduanya berperan menentukan target rumah yang dibobol.

“Kedua warga Bandar Lam-pung itu hanya menunjukkan lokasi target dan menyurvei. Sedangkan, empat tersangka dari Tangerang yang mengeksekusi,” kata Nurochman.

DitembakKedua warga Bandar Lampung

itu, kata Kapolresta, ikut ditang-kap setelah mendapat penjelasan tiga pelaku asal Tangerang yang lebih dulu dibekuk.

“Saat menangkap tersangka Aang di Kaliawi, anggota ter-paksa menembak kakinya karena berusaha melakukan perlawan-an. Selain Aang, tersangka Richo juga ditembak saat dibekuk di kontrakannya karena melakukan hal yang sama,” kata dia.

Paung, seorang tersangka asal Tangerang, mengakui jika sindikatnya sudah lima kali

beraksi di Bandar Lampung. “Karena relatif lebih mudah dan sudah beberapa kali tidak ter-cium polisi, kami kerap datang kembali,” kata dia.

Paung dkk. tiba di Bandar Lampung pada Selasa (28-2), menumpang mobil Xenia warna silver B-1829-NFZ yang me-reka sewa. Mobil itu juga untuk memudahkan mereka dalam mengeksekusi.

Usai disambut dua tersangka asal Bandar Lampung, kawanan itu langsung melihat target di Perumahan Bilabong dan men-jalankan aksinya pada malam hari.

Barang bukti yang berhasil disita adalah TV f lat warna hitam, 1 unit organ merek Korg, handycam merek JVC, kamera digital, 5 buah jam tangan, 2 pasang sepatu merek Adidas, brankas warna hijau, dan ponsel Samsung.

Saat ini kel ima tersangka mendekam di Polresta Bandar Lampung. Akibat perbuatan-nya para tersangka akan di-jerat Pasal 363 KUHP tentang Pencuiran dengan Pemberatan dan akan diancam 7 tahun penjara.

“Saat ini kami tengah men-dalami perkara ini, apakah ada lokasi lain yang dibobol me reka. Sementara ini, pengakuan me-reka (tersangka) tidak terkait de-ngan pencurian yang terjadi siang hari di kediaman Musyofa di Tanjungseneng belum lama ini. Keberadaan De juga tengah ditelu-suri,” kata Nurochman. (mg7/K-2)

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Aparat kepolisian te-lah melakukan olah tempat kejad ia n perka ra (TK P) d i lokasi mini market yang dis-ambangi lima perampok ber-golok. Dari rekaman kamera CCTV, wajah lima pelaku tak terlihat.

Kapolresta Bandar Lampung Kombes Pol. M. Nurochman mengat a ka n da r i reka ma n kamera CCTV yang dilihat tim olah TKP, tidak terlihat wajah kel ima pelaku perampokan karena me reka menggunakan helm.

“Sepertinya pelaku mengeta-hui ada CCTV di minimarket tersebut sehingga kelima pelaku menga nt i sipa si nya denga n menggunakan helm,” kata dia, Jumat (2-3).

Aparat yang berwajib juga te ngah berupaya melakukan penyelidikan terhadap perkara perampokan minimarket ini. “Identitas pelaku belum dike-tahui, kami masih bekerja keras

mengungkap perkara ini,” kata Nurochman.

Senada dengan Kapolresta, Kapolsek Telukbetung Sela-tan Kompol O.M. Sigalingging me ngatakan jajarannya masih melakukan penyelidikan terh-adap kasus ini. “Masih diselidiki, tunggu saja, semoga cepat ter-ungkap.”

Seperti diketahui, lima pe-rampok yang membawa golok membobol sebuah minimarket yang terletak di sekitar SMAN 8 Bandar Lampung, Rabu (29-2), sekitar pukul 22.20.

Khadijah (25), karyawan mini-market, mengatakan saat dia dan tiga rekan akan menutup mini market, tiba-tiba datang lima tersangka perampok meng-gunakan sepeda motor dan bersenjata golok.

Dalam waktu singkat para per-ampok itu menggondol sejumlah rokok, kosmetik, dan susu, serta uang tunai Rp2 juta yang berada di meja kasir. Kerugian ditaksir mencapai Rp5 juta. (mg7/K-2)

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Hingga kini belum ada perintah dari Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Lampung soal dugaan kasus korupsi jalan lin-tas pantai timur (jalinpantim) senilai Rp25 miliar.

Kepala Seksi Penyidik Ke-jaksaan Tinggi Lampung Ardi-yansah mengakui dia merupa-kan koordinator penyidik kasus dugaan korupsi tersebut. Tapi, masalah itu tersendat, karena belum ada perintah atasan untuk menindaklanjuti kasus itu.

“Saya bukan tidak mau mem-beritahu perkembangan kasus korupsi ini, tapi Kajati belum beri perintah,” kata dia, saat ditemui di ruang kerjanya, kemarin.

Ardiyansyah tidak memberi-tahu sampai kapan Kajati akan memberi perintah. Dia mengaku menunggu perintah walaupun dia sendiri ikut terlibat pena-nganan kasus ini.

Ardiyansyah mengaku tidak

akan menutup-nutupi dugaan kasus korupsi jalinpantim yang menelan uang negara hingga pu-luhan miliar rupiah itu. Karena publik berhak mengetahuinya. “Kami tetap terbuka, karena kami tahu publik menunggu, kami pasti terbuka, tenang saja,” kata dia.

Sebelumnya, Kejati Lampung, Jumat (3-2), mengatakan segera menuntaskan kasus ini dan me-nyatakan sudah ada tersangka da-lam kasus tersebut, yaitu pengawai di Dinas Bina Marga Provinsi Lampung berinisial Mn.

Sementara itu, Aspidsus Te-guh ketika dikonfirmasi menge-nai perkembangan kasus korupsi proyek jalinpamtim itu tidak ber-sedia diwawancarai wartawan.

Alasannya tidak ingin ber-selisih dengan Kasi Penkum. “Tanya saja ke Kasi Penkum. Saya tidak mau nanti dibentur-kan lagi dengan Kasi Penkum,” kata dia. (mg-6/K-2)

n lampung post/ZaInuDDIn

INTEROGASI TERSANGKA. Kapolresta Bandar lampung Kombes pol. m. nurochman menginterogasi pelaku spesialis rumah kosong di Bandar lampung kemarin. modus pelaku dengan cara merusak kunci pintu dan mengambil barang di dalam rumah.

n lampung post/sYaIFulloH

pemimpin umum Bambang Eka Wijaya dan jajaran redaksi lampung post menerima kunjungan silaturahmi Radar grup yang dipimpin Dewan pengawas Jawa post grup taswin Hasbullah dan pemimpin Redaksi Radar lampung nizwar, di kantor redaksi lampung post, Jumat (2-3).

baNDaR LaMPuNG (Lampost): Polresta bandar Lampung membekuk sindikat pembobol rumah kosong berasal dari tangerang, Rabu (29-2), sekitar pukul 20.00. Kawanan itu diringkus setelah melancarkan aksi kelima kalinya di Kota bandar Lampung.

Sindikat asal Tangerang Dibekuk

PERAMPOKAN MINIMARKET

Wajah Pelaku Tak Terlihat di CCTV

PENYELIDIKAN

Dugaan Korupsi Jalinpantim Tak Jelas

Silaturahmi Radar Grup

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Dunia tulis-menulis merupakan bagian dari proses belajar siswa. Mengarang suatu novel bukan hal yang mudah karena membutuh-kan sense of art, dan kepekaan me-nangkap ide-ide yang dapat timbul dalam kehidupan sehari-hari.

Hal itu dikatakan Ketua Yayasan Mitra Lampung Andi Surya, saat launching sekaligus bedah buku yang berupa teenlit karangan siswa kelas II SMP Global Surya Bandar Lampung Zaria S. Putri Dangga, di sekolah setempat, Jumat (2-3).

Andi mengapresiasi keberhasilan Zaria yang mampu menghasilkan novel remaja berjudul The Pieces of Molen’s Story. “Saya bisa membuat skripsi, tesis, dan disertasi, tapi sampai saat ini saya belum mampu

menghasilkan novel,” kata dia. Dia juga mengimbau para guru

agar dapat menciptakan situasi yang kondusif bagi siswa di seko-lah, sehingga siswa dapat meng-optimalkan potensinya, seperti Zaria. Andi berharap keberhasilan Zaria dapat memotivasi siswa lain, agar memacu prestasinya dengan menghasilkan karya yang mem-banggakan.

Sastrawan Lampung Isbedi Setiawan hadir menjadi pemateri yang membedah teenlit Zaria. Dia menjelaskan mengenai teenlit yang tergolong novel popular de-ngan mengangkat kehidupan para remaja. “Umumnya pengarang teenlit adalah remaja dan pemba-canya juga remaja,” kata dia.

Isbedi juga menjelaskan awal

mula kebangkitan teenlit di Indo-nesia yang dimulai dengan karya Eifel Im in Love dan Dealova. Sejak itu, muncul pengarang-pe-ngarang muda dengan karya teen-lit yang mengusung tema roman-tisme percintaan remaja, keluarga, persahabatan, dan sekolah. “Gaya bahasa yang ringan menjadi ciri teenlit,” kata Isbedi. (mg-4/K-2)

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Setiap siswa memiliki po-tensi menjadi pemenang dalam bidangnya. Mengusung moto “Yes I can, yes you can, yes we can”, SMA BPK Penabur Bandar Lampung menyelenggarakan Penabur English Day di sekolah itu, Jumat (2-3).

Sekolah yang menjadi peserta lomba ini adalah SMP Fransiskus 1, SMP Xaverius 1 dan 2, SMPN 2 Bandar Lampung, SMP Pelita Bangsa, SMP Darma Bangsa, dan SMP Penabur. Beberapa jenis lomba seperti story telling diikuti sembilan peserta, speech diikuti delapan peserta, singing contest diikuti 11 peserta, dan wall maga-zine diikuti tujuh kelompok.

Ketua Pelaksana Dwi Yalianto menjelaskan lomba tersebut un-tuk melatih siswa mengadakan acara dan bekerja dalam tim serta memperkenalkan SMA Penabur kepada masyarakat, termasuk kepada para peserta lomba.

Hadiah yang diperebutkan berupa piala, uang tunai, voucer tabungan, dan merchandise dari sponsor. Dewan juri berasal dari berbagai kalangan, yaitu lembaga Bahasa Inggris LIA, JES School of English, SKH Lampung Post, dan pelatih vokal profesional.

Menurut Dwi, tema yang diangkat, Show your potentials, memberikan ruang kepada siswa yang memiliki daya dan potensi yang dapat dikembangkan, se-hingga membawa siswa pada

kesuksesan. Lomba bahasa Ing-gris ini diadakan bagi siswa SMP untuk menunjukkan potensi berbahasa Inggris, baik melalui pidato, menyanyi, majalah din-ding, dan becerita.

Bahasa Inggris, kata Dwi, me-rupakan salah satu mata pelajaran utama di SMP-SMA BPK Pena-bur. Tema lomba speech yaitu The importance of character building at school, alternative resources to save nonrenewable natural resources, can corrup-tion be eradicated? The impacts of internet dan how to antici-pate deception through SMS. Sementara tema lomba untuk wall magazine yaitu Alternative resources to save nonrenewable natural resources.

Untuk lomba story telling, pe-serta dapat memilih satu dari be-berapa cerita berikut, yaitu The Legend of Malin Kundang, The Legend of Sangkuriang, dan The Legend of Timun Emas. Panitia lomba juga menyediakan bebera-pa pilihan lagu yang dapat dipilih peserta lomba menyanyi yaitu Hero (Mariah Carey), Greatest Love of All (Whitney Houston), Reflection (Christina Aguilera), You Raise Me Up (Josh Groban), I Believe I Can Fly (R. Kelly), dan That’s what Friends are For (Rod Stewart).

Pemenang lomba speech yaitu Nadira dari SMPN 2 Bandar Lampung, Theodorus dari SMP Xaverius 1, dan juara ketiga Yo-van dari SMP Penabur. (mg4/K-1)

KARYA TULIS

Zaria S. Putri Dangga Luncurkan Novel

KREATIVITAS

SMA BPK Penabur Gelar Lomba Bahasa Inggris

mereka sudah lima kali beraksi di Bandar lampung. terakhir, mereka beraksi di perumahan Bilabong, Kemiling.

‘‘

siswa sD tewas di KolamNataR—Siswa kelas IV SD, Win bin Rusmin (10), tewas saat bermain di kolam milik warga di Dusun Kaliasin II, Desa Merakbatin, Natar, Lampung Selatan, Kamis (1-3), sekitar pukul 11.00.Andi, kerabat korban, mengatakan saat itu Win mandi di kolam ikan bersama teman-teman sebayanya. Namun, tiba-tiba Win yang diketahui mengidap epilepsi mengalami kejang-kejang dan teng-gelam. Teman-temannya lalu melaporkan Win tenggelam kepada keluarganya. “Memang Win punya penyakit ayan (epilepsi),” ujar Andi, Jumat (2-3). (RIs/K-2)

Page 3: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Kasat Reskrim Polresta Bandar Lampung Komisaris Polisi Syaiful Wahyudi menjelaskan tersangka ditangkap di tempat kerjanya bersama Bunga di bilangan Ku-rungannyawa, Gedongtataan, Pesawaran. Tersangka menyembu-nyikan Bunga sejak awal Februari lalu. “Tersangka Iis membawa kabur korban sejak awal Februari,” kata Syaiful kemarin (2-3).

Modusnya, kata dia, Bunga dijemput saat pulang sekolah, lalu diajak pergi tersangka. Kemudian, selama satu bulan Bunga diinap-kan di tempat kerja tersangka.

Terungkapnya keterlibatan ter-sangka Lis Junanto berawal dari kecurigaan Sum, orang tua Bunga. Pasalnya selama beberapa hari pu-trinya tak pernah pulang ke rumah.

Setelah mencari ke sana kemari, termasuk bertanya kepada sejum-lah teman Bunga tetapi tidak juga menemukan Bunga, Sum kemu-dian memutuskan melaporkan kejadian itu ke Polresta Bandar Lampung.

Berdasarkan hasil penyelidikan dan keterangan sejumlah saksi, keberadaan Lis Junanto, warga Jalan Ikan Teri, Telukbetung Selatan, itu diketahui berada di Pesawaran. “Dari pengakuannya, Lis Junanto merupa-kan kekasih korban,” kata Syaiful.

Namun, orang tua Bunga tidak menyetujui hubungan putrinya

dengan Lis Junanto. Karena itu, akhirnya tersangka nekat memba-wa kabur Bunga yang masih dalam kategori gadis di bawah umur.

Kasat Reskrim menambahkan selama satu bulan bersama ter-

sangka, mereka sempat melakukan hubungan intim. Perbuatan itu diakui tersangka dengan dalih dilakukan suka sama suka. “Saya memang sudah hampir setahun berpacaran, tapi tidak disetujui orang tuanya. Karena dia (korban) tidak menolak, ya saya bawa lari saja,” kata Iis.

Sejak Kamis (1-3) tersangka ditahan di sel Polresta Bandar Lam-pung. Akibat perbuatannya, Iis bisa dijerat Pasal 332 KUHP tentang Kejahatan terhadap Kemerdekaan Orang Lain dengan ancaman mak-simal 7 tahun penjara. (MG7/K-3)

I 3Bandar Lampungsabtu, 3 maret 2012 laMpunG post

Karena itu, akhirnya tersangka nekat membawa kabur Bunga yang masih dalam kategori gadis di bawah umur.

‘‘BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Pemerintah wajib membe-rikan dana pembangunan ulang ruko yang terkena penataan kota, jika bangunan dalam keadaan layak. Hal ini dapat dibuktikan dengan sertifikat yang diterbitkan tim ahli independen konstruksi bangunan oleh pemilik ruko.

“Kalau tidak layak, ya pemilik ruko harus rela membongkar ba-ngunannya dengan mandiri. Tapi kalau masih layak, ya tidak dapat dibongkar. Atau kalau pemerintah mau membongkar dengan tujuan tertentu, harus memberi kompen-sasi,” kata Sekretaris Umum Asosia-si Tenaga Ahli Konstruksi Indonesia (ATAKI) Lampung I.B. Ilham Ma-lik, di Bandar Lampung, Jumat (2-3), menanggapi rencana Pemkot Ban-dar Lampung melebarkan Jalan Raden Intan dan meminta pemilik ruko memundurkan ba ngunan tokonya sejauh dua meter.

Menurut I lham, Pemkot memiliki wewenang melakukan pembongkaran bangunan yang tidak laik sesuai dengan UU No.28 Tahun 2002 Pasal 39. Ba-ngunan dapat dibongkar apabila bangunan tidak laik fungsi dan sudah tidak dapat diperbaiki. Lalu dapat menimbulkan bahaya dalam pemanfaatan bangunan gedung maupun lingkungan. Selain juga bangunan dapat di-

bongkar paksa jika tidak memiliki izin mendirikan bangunan.

Untuk itu, menurut dia, pemi-lik ruko harus mampu mem-buktikan kelaikan bangunannya agar pemerintah tidak sewenang-wenang dalam mengambil kepu-tusan pembongkaran tanpa kompensasi apa pun.

Salah satunya dengan meng-urus sertifikat laik agar tim ahli independen yang berasal dari perguruan tinggi untuk melaku-kan kajian teknis. Sertifikat laik akan menjadi kekuatan besar un-tuk mempertahankan bangun an sekaligus agar pemerintah mem-berikan kompensasi jika ingin membongkarnya.

Ilham mengatakan jika dari

kajian didapati bangunan tidak laik, pemiliki ruko harus rela di-bongkar tanpa adanya kompen-sasi. Mengingat tidak adanya ke-wajiban bagi pemerintah untuk memberikan dana bagi bangunan yang sudah tidak laik. Apalagi untuk bangunan yang sudah berdampak luas bagi keselamatan masyarakat dan lingkungan.

Dia mengatakan jika dilihat dari sisi konstruksi bangunan ruko yang ada dominan tak lagi laik. Sebab, usia bangunan sudah men-capai 50 tahun. Regulasi pembong-karan memang harus dilakukan untuk bangunan publik, seperti ruko ataupun pusat perbelanjaan yang tidak lagi aman dari sisi kon-struksinya. (VER/K-1)

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Pemkot Bandar Lampung akan menyerahkan draf pemekaran kecamatan dan kelurahan kepada DPRD setempat, Senin (5-3).

Hal itu dipastikan Wali Kota Ban-dar Lampung Herman H.N., saat ditemui di ruang kerjanya, Jumat (2-3). “Penetapan nama kecamatan dan kelurahan ini sudah final. Senin (5-3, red), kami akan serahkan ke DPRD untuk disahkan,” kata dia.

Menurut Herman, dalam penen-tuan nama kelurahan tidak akan menghilangkan nama yang lama. Bahkan, untuk memudahkan seka-ligus melakukan penataan wilayah telah mengelompokkan nama kelurahan berdasarkan nama yang telah dikenal sebelumnya.

“Kami tidak menghilangkan nama kelurahan yang lama, tapi ditambahkan di belakangnya, misalnya Beringin, pasti warga sudah paham itu ada di Kecamat-an Kemiling, maka akan menjadi Beringinraya dan Beringinjaya. Ini dilakukan agar masyarakat tidak bingung,” kata dia.

Mengenai jumlah pegawai yang akan menempati kecamatan dan kelurahan baru, Herman mengata-kan pihaknya masih terus mendata kebutuhan pegawai tersebut. Na-mun, dia menegaskan pada awal-nya pihaknya tentu masih akan memaksimalkan pegawai yang ada di pemkot Bandar Lampung. “Kami akan memaksimalkan pe-gawai yang ada di Pemkot Bandar Lampung ini, karena tahun ini tidak ada penerimaan PNS. Tapi saya rasa dengan pegawai yang ada

sekarang pasti cukup,” ujarnya.Herman berharap DPRD segera

mengesahkan draf pemekaran keca-matan dan kelurahan tersebut. Pa-ling lambat April semua sudah dapat selesai sehingga pemerintahan di tingkat kelurahan dan kecamatan baru dapat segera dijalankan. “Jika DPRD setuju, pasti akan cepat di-sahkan. Saya harap segera disahkan oleh DPRD. Sebab, begitu selesai diperdakan, semua langsung akan kita tata, dan menetapkan lurah dan camatnya,” kata dia.

Herman H.N. menjelaskan te-lah disepakati adanya pemekaran 20 kecamatan dari sebelumnya hanya 13 kecamatan, dan 125 ke-lurahan dari 98 kelurahan yang ada. Pemekaran kecamatan dan kelurahan dilaksanakan sesuai dengan PP No. 19/2009 tentang Pemekaran Daerah.

“Pemekaran menjadi solusi untuk mempertegas batas-batas wilayah. Juga untuk memper-pendek rentang kendali, sehingga pelayanan kepada masyarakat akan lebih baik,” kata dia.

S eba nya k 2 0 ke c a mat a n berdasarkan hasil pemekaran, meliputi Kecamatan Enggal, Te-lukbetung Utara, Telukbetung Barat, Telukbetung Selatan, Te-lukbetung Timur, Bumi Waras, Panjang, Kemiling, Langkapura, dan Tanjungkarang Barat. Se-lain itu, Tanjungkarang Pusat, Tanjungkarang Timur, Keda-maian, Kedaton, Labuhanratu, Rajabasa, Tanjungsenang, Su-kabumi, Sukarame, dan Way Halim. (VER/K-1)

lintas

Wali Kota ‘rolling’ PejabatBanDaR laMPUnG—Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N. me-mastikan melakukan rolling pejabat eselon II dan III dalam waktu dekat ini. Rendahnya penguasaan kondisi sektor yang dipimpin menjadi kriteria utama pergantian personel pada Pemkot Bandar Lampung.“Saya akan melakukan rolling pejabat dalam waktu dekat ini, tapi tepatnya kapan, kita liat saja nanti,” kata Wali Kota Herman H.N., Jumat (2-3).Menurut dia, rolling pejabat eselon II dan III ini dilakukan setelah dirinya mengevaluasi kinerja masing-masing pejabat. Dia mengakui masih ada beberapa pejabat yang memang belum menguasai bidang ilmu instansi yang di bawahinya. “Saya telah melakukan evaluasi kinerja mereka. Saya ingin mereka menguasai data di luar kepala, jangan sampai jika saya bertanya, mereka bilang nanti dulu saya tanya dengan kabid,” ujarnya.Herman H.N. mengatakan untuk eselon II terdapat sekitar dua orang yang akan di-rolling. Sedangkan untuk eselon III kurang dari sepuluh pejabat akan di-rolling untuk mengisi kekosongan jabatan yang ada. “Kami akan me-rolling eselon II, satu atau dua orang, karena untuk mencabut keputusan Wali Kota, tapi untuk penetapan harus melalui SK Gubernur,” kata dia. (VER/K-1)

n laMpunG post/HEnDRIVan GuMaY

Wakil Gubernur lampung M.s. Joko umar said didampingi sekprov lampung Berlian tihang memberikan keterangan pers usai mengadakan pertemuan dengan semua pejabat, di ruang sungkai pemprov lampung, Jumat (2-3).

PEMEKaRan

Penetapan Nama Kecamatan dan Kelurahan Sudah Final

PEMBOnGKaRan RUKO

Tak Perlu Ada Kompensasi

Wakil Gubernur Jumpa Pers Sembunyikan Siswi SMA, Pria DitangkapbaNDaR LaMPuNG (Lampost): Reserse Kriminal Polresta bandar Lampung meringkus Iis Junanto (26), Rabu (29-2). Pria ini dilaporkan melarikan siswi salah satu sMa swasta, sebut saja bunga (19).

Page 4: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYKCMYK CMYKCMYK

Bandar Lampung I 4SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

Eko Sumaryono, ketua SBNIP,

mengatakan PT Nestle Indonesia

telah melakukan PHK terhadap 53

pekerjanya di Pabrik Nestle Pan-

jang. PHK dilakukan berdasarkan

surat factory manager PT Nestle

Indonesia, Panjang Factory, pada

5-6 Oktober 2011.

Da la m upaya ma najemen

Nestle Indonesia melakukan

PHK, beredar fi tnah bahwa per-

mintaan SBNIP adalah kenaikan

upah, seperti upah dengan stan-

dar Eropa.

Padahal, yang diperjuangkan

SBNIP adalah pengaturan skala

upah sesuai dengan sistem yang

diatur Undang-Undang No. 13

Tahun 2003 tentang Ketena-

gakerjaan. Dan secara spesifik

diatur dalam Keputusan Menteri

Tenaga Kerja No. 49 Tahun 2004

tentang Ketentuan Struktur dan

Skala Upah.

“Bahkan, manajemen Nestle

Indonesia melakukan serang-

kaian fitnah dan kebohongan

publik yang menyatakan anggota

SBNIP melakukan perusakan

terhadap aset perusahaan, yang

mengakibat kan kerugian sampai

Rp10 miliar. Padahal, itu tidak

benar,” kata dia.

Keputusan MenteriSebelumnya, Head of Public Re-

lations Nestle Indonesia Brata T.

Hardjosubroto mengatakan para

pemogok telah mendapat dua kali

surat panggilan. Sesuai dengan

peraturan perundang-undangan

yang berlaku di Indonesia, mereka

diminta untuk kembali bekerja

dalam suatu jangka waktu ter-

tentu yang ditentukan peraturan

ketenagakerjaan.

D i a m e n a m b a h k a n j a n g-

ka waktu itu berakhir pada 5

Oktober 2011. Sesuai dengan

peraturan perundang-undan-

gan yang berlaku, Nestle telah

memberitahukan kepada ke-53

pekerja yang ikut dalam aksi

mogok dan yang telah menolak

untuk kembali bekerja bahwa

mereka dianggap mengundur-

kan diri.

Ketua SBNIP Eko Sumaryono

kembali menjelaskan Nestle In-

donesia dalam melakukan PHK

sepihak, berusaha berargumen

PHK ini karena sudah sesuai

Keputusan Menteri (Kepmen)

Tenaga Kerja dan Transmigrasi

RI No. 232 Tahun 2003 tentang

Akibat Hukum Mogok Kerja yang

Tidak Sah.

Namun, kenyataan dan fakta-

nya, kesepakatan antara SBNIP

dan manajemen Nestle Indonesia

telah dibuat pada tanggal 5 Okto-

ber 2011, yang menyepakati SB-

NIP menghentikan aksi mogok.

Namun, PHK dengan kategori

mengundurkan diri diberikan

manajemen Nestle kepada 53

anggota SBNIP pada tanggal 6

Oktober 2011, walaupun anggota

SBNIP siap untuk bekerja kembali.

“PHK ini bukanlah karena mogok

kerja, tapi karena kesewenang-

wenangan manajemen Nestle

Indonesia yang melakukan PHK

tanpa sebab,” kata dia. (MG5/K-2)

BANDAR LAMPUNG—Siapa ingin lahir cacat?

Tentu tak satu pun orang menginginkannya.

Namun, jika itu yang didapat, kita juga tak bisa

menolak. Tegar Ramadhani, misalnya, bayi ber-

usia enam bulan ini mengalami bibir sumbing

(labiopalatoskizis) dan benjolan sebesar telur

ayam di ubun-ubun kepalanya sejak lahir.

Saat ini putra ketiga pasangan Suwanda (34)

dan Rasumi (34) itu dirawat di kamar kelas

III, Ruang Kemuning, Rumah Sakit Umum

Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM).

Bagian mata bayi warga Desa Pancamulya,

Kecamatan Bandar Baru, Kabupaten Tulang-

bawang, itu tidak berfungsi normal. Mata kiri

rabun dan mata kanan tidak bisa melihat.

“Sejak lahir anak saya sudah seperti ini,

terus ada benjolan seperti daging sebesar telur

ayam di ubun-ubunnya. Dulunya sih bolong

waktu umur satu bulan. Tapi lama-kelamaan

tumbuh benjolan di ubun-ubunnya,” kata Ra-

sumi, ibu bayi tersebut saat menjaga anaknya

di Ruang Kemuning, Kamis (1-2).

Rasumi mengatakan anaknya pernah

diopera si pada Senin (27-2), oleh dokter spesia-

lis bedah syaraf RSUDAM, Sulyaman. Namun,

dokter tersebut hanya mengoperasi bagian

benjolan yang ada di bagian kepala anaknya.

“Anak saya pernah ditangani dokter spe-

sialis bedah mulut Agus Salim, tapi dokter

itu enggak sanggup, dan nyerahin ke dokter

Sulyaman,” kata ibu rumah tangga ini.

Rencananya anaknya dirujuk ke Rumah

Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) da-

lam waktu dekat ini. Namun, dirinya belum

mendapatkan kepastian jadwal operasi bibir

sumbing dan benjolan di kepalanya di RSCAM

tersebut.

Bayi ini sudah dirawat sejak Rabu (22-02), di

RSUDAM, lima hari kemudian langsung men-

jalani operasi. Sebelumnya, bayi tersebut dibawa

ke Puskesmas Panja Karsa Tulangbawang. Ke-

mudian dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah

(RSUD) Menggala. Namun, akibat keterbatasan

tim medis khusus dan peralatan, Tegar Rama-

dhani langsung dibawa ke RSUDAM untuk

mendapatkan perawatan lebih lanjut.

“Anak saya sekarang belum bisa ngunyah

makanan, dikasih susu SUN dan ASI aja.

Anak saya juga sering panas dingin sejak

dioperasi waktu itu,” kata Rasumi, yang meng-

gunakan Jamkesta ini.

Selain itu, Tegar sering mengeluarkan air

liur, baik saat digendong maupun saat ter-

baring di kasur (tidur). Kemudian, mata bayi

tersebut pun sipit dan sering mengeluarkan

air mata saat tidak sedang menangis. Namun,

berat tubuh bayi tersebut pun ideal, saat ini

berat badannya 7,3 kg. Setiap bulan bayi ini

mengalami penambahan berat badan seba-

nyak 1 ons. (MG5/K-1)

BANDAR LAMPUNG (Lam-

post): SDN 3 Sukajawa, Tan-

jungkarang Barat, menggelar

sunatan massal dalam rangka

mem peringati Maulid Nabi Mu-

hammad saw. kemarin.

Menurut Kepala SDN 3 Su-

kajawa, Siti Faringsih, tahun ini

pihaknya melakukan peringatan

Maulid Nabi dengan cara ber-

beda, yaitu dengan menggelar

sunatan massal.

Pada tahun-tahun sebelumnya,

Siti mengaku memperingati hari-

hari besar dengan mendatangkan

penceramah. “Untuk tahun-

tahun berikut juga akan kami

gelar acara yang berhubungan

dengan sosia l dalam rangka

memperingati hari-hari besar

agama,” kata dia.

Sementara itu, Kepala UPTD

Pendidikan Tanjungkarang Indro

Hadiyanto dalam sambutannya

mengatakan mendukung kegiat-

an tersebut. Kegiatan mem-

peringati hari besar Islam de-

ngan kegiatan sunatan masal itu

kemungkinan satu-satunya yang

pernah dilakukan sekolah di Kota

Bandar Lampung.

Indro juga berpesan kepada

wali murid yang hadir untuk

mewajibkan pendidikan sampai

SMP karena gratis. Hal itu sesuai

dengan instruksi Wali Kota Ban-

dar Lampung bahwa pendidikan

wajib belajar 9 tahun gratis.

Bagi keluarga yang kurang

m a m p u , k a t a d i a , d a p a t

menunjuk kan surat keterangan

tidak mampu. Harapannya, tidak

ada lagi anak yang putus sekolah

karena tidak ada biaya.

Sunatan massal diikuti 9 pe-

serta yang berasal dari sekolah

itu. Mereka mendapat baju, sa-

rung, dan uang saku. Menurut

Siti, minimnya peserta karena

banyak yang masih takut untuk

dikhitan. “Semoga ke depan, apa-

bila dilaksanakan kegiatan serupa

semakin meningkat pesertanya,”

kata dia. (FAN/K-2)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

Sejumlah kendaraan menerobos banjir di Jalan Kimaja, Bandar Lampung, Jumat (2-3). Masalah banjir di daerah itu tidak kunjung selesai karena tidak adanya saluran pembuangan air dari drainase ke sungai.

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Sebanyak 53 buruh PT Nestle Indonesia Cabang Panjang yang di-PHK kembali berunjuk rasa, Jumat (2-3). Mereka mempertanyakan PHK sepihak oleh perusahaan terhadap buruh yang tergabung dalam Serikat Buruh Nestle Indonesia Panjang (SBNIP).

53 Buruh Nestle Kembali Demo

PELAYANAN KESEHATAN

Tegar yang ‘Tegar’ Melawan Penyakit

Jalan Kimaja Selalu Banjir

BANDAR LAMPUNG (Lam-

post): Jumlah penghafal Alquran

di Lampung bertambah lagi.

Pondok Pesantren Shuff ah Hiz-

bullah Madrasah Alfatah Mu-

hajirun, Negararatu, Kecamatan

Natar, Lampung Selatan, Selasa

lalu, mewisuda 205 santri hafi z

Alquran setelah mengikuti pro-

gram akselerasi tahfi dzul quran

selama dua bulan.

Humas Pondok Pesantren

Madrasah Alfatah, Ali Farkhan

Tsani, di Lampung Selatan,

Rabu, mengatakan mereka yang

diwisuda Selasa lalu terdiri atas

97 putra dan 108 putri. Mereka

terbagi dalam kategori hafal 2—3

juz, 4 juz, 5 juz, 6—7 juz, 7—8 juz,

9—13 juz, 14 juz, 15—18 juz, 20

juz, 25 juz, dan 30 juz.

Ia menyebutkan program ber-

tajuk Dauroh Tahfi dzul Quran

Tajul Waqar Lil Aqsha Intishar

atau program akselerasi mengh-

afal Alquran untuk kemenang-

an Al Aqsha ini bekerja sama

dengan Ma’had Tahfidz Daar

Alquranul Karim was Sunnah

Gaza, Palestina, dimulai sejak 1

Januari—27 Februari 2012.

Menurutnya, dalam program

dua bulan itu, para peserta dari

13 provinsi di Indonesia serta

utusan Malaysia dan China

menerima bimbingan langsung

dari lima syekh utusan Daar

Alquran Gaza.

Bimbingan dauroh meliputi

tahsin, tajwid, akselerasi tahfi z,

manajemen pengelolaan kelas,

bimbingan motivasi, teknik

evaluasi, problem solving, dan

teknik pengelolaan program

tahfi dzul quran.

Syekh Yasser Hassouna Al-

Hafidz mengatakan Dauroh

Tajul Waqor di Alfatah Lam-

pung tersebut merupakan pro-

gram pertama di dunia yang

diselenggarakan di luar Gaza.

“Di Gaza biasanya dilakukan

selama dua bulan pada liburan

musim panas, di tengah sua-

sana perang, dengan hasil bisa

mencapai 10 ribu hafi z diwisuda

pada akhir program,” ujar Ali

menirukan ucapan syekh.

Menurutnya, Ma’had Tahfi dz

Daar Alquran Gaza bersedia

melanjutkan program serupa di

daerah-daerah di Indonesia yang

membutuhkan. Dengan begitu,

akan semakin banyak penghafal

Alquran, sehingga mampu me-

nambah keberkahan di negeri

yang mayoritas berpenduduk

muslim ini. (ANT/K-1)

BANDAR LAMPUNG (Lam-

post): Rumah Sakit Umum Dae-

rah Abdul Moeloek (RSUDAM)

membutuhkan anggaran sebesar

Rp66 miliar untuk menindaklan-

juti seluruh rekomendasi BPK RI.

Anggaran tersebut dalam rangka

memenuhi standar pelayanan

minimal (SPM).

Hal ini disampaikan Ketua

Pansus LHP BPK DPRD Lam-

pung yang membahas persoalan-

persoalan di RSUDAM ,Toto

Herwantoko, Jumat (2-3). Toto

mengatakan RSUDAM telah

menyerahkan perkiraan ang-

garan yang dibutuhkan untuk

menindaklanjuti rekomendasi

BPK dan memenuhi SPM.

Menurut Toto, berdasar ke-

terangan RSUDAM, anggaran

sebesar Rp66 miliar dibutuhkan

di antaranya untuk ruang OK,

V VIP, pembangunan insta-

lasi sanitasi, penambahan ruang

kelas III.

Selain itu, melengkapi sarana

lain yang dibutuhkan di semua

kelas serta banyak kebutuhan

lainnya. Toto mengaku tidak

menduga kebutuhan anggaran

RSU DA M ma si h dem i k ia n

besar.

U n t u k i t u , m e n g i n g a t

kemampu an anggaran daerah

yang masih sangat terbatas, Pan-

sus akan membahas beberapa

kebutuhan yang menjadi prioritas

dan mendesak untuk segera dire-

alisasikan. “Kami akan memba-

has mana yang harus didahulu-

kan. Sebab, Pemprov tidak bisa

memenuhi itu sekaligus, harus

bertahap,” kata Toto.

Menurut Toto, kemungkinan

kebutuhan RSUDAM itu baru

dapat masuk pada tahun anggar-

an berikutnya (2013) atau paling

cepat jika memang mendesak

akan dimasukkan pada APBD

Perubahan 2012.

Namun, Toto memberikan

catatan, peningkatan sarana

dan prasarana harus diikuti

dengan peningkatan pelayanan.

Sehingga masyarakat mendap-

atkan pelayanan kesehtaan yang

optimal.

Terkait dengan rencana pe-

nambahan ruang kelas III, RSU-

DAM harus membuat detail

eng ineering design (DED) ter-

lebih dahulu. Selain itu, beber-

apa kejadian adanya pasien yang

hendak operasi harus ditunda

karena dokter tidak berada di

tempat juga tidak boleh terjadi

lagi. (WAH/K-2)

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

BIBIR SUMBING. Tegar (6 bulan), penderita bibir sumbing dan benjolan di kepala, ditemani sang ibu saat perawatan di Ruang Kemuning RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung, Jumat (2-3).

MAULID NABI

SDN 3 Sukajawa Gelar Sunatan Massal

PENGHAFAL ALQURAN

Alfatah Lahirkan 205 Santri Hafiz

TEMUAN BPK

Penuhi SPM, RSUDAMButuh Rp66 Miliar

LAMPUNG POST/HENDRIVAN GUMAY

SUNATAN MASSAL. Kepala UPTD Pendidik Tanjungkarang Barat Indro Hadiyanto, didampingi Kepala SDN 3 Sukajawa Siti Faringsih, menengok peserta sunat massal di sekolah tersebut, Jumat (2-3).

Page 5: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

LINTAS28 Imigran Pakistan DitangkapBENGKULU̶Kantor Imigrasi Bengkulu, bersama Polda Bengkulu, me-nangkap 28 orang imigran gelap asal negara Pakistan dan Afganistan, Jumat (2-3). Imigran gelap yang ditangkap itu terdiri dari 22 warga negara Pakistan dan 6 Afganistan. Enam imigran gelap asal Afganistan tertangkap pada Kamis (1-3) malam.Penangkapan berawal saat anggota polisi yang menggelar razia kendaraan bermotor menangkap sebuah mobil minibus dari arah Kabupaten Rejanglebong, Provinsi Bengkulu, menuju ke Bengkulu.Saat diberhentikan, petugas mencurigai penumpang berjumlah enam orang pria asing tanpa identitas, mulai dari paspor, visa, dan identitas lainnya. (MI/U-4)

Polres Jakarta Barat Jaring 234 PremanJAKARTA̶Razia preman terus digalakkan Polri lewat Operasi Kilat Jaya. Polres Jakarta Barat menjaring 234 preman. Sedikitnya 54 orang ditahan. “Jumlah tersangka 234 orang. Yang ditahan 54 orang,” kata Kasat Reskrim Polres Jakarta Barat AKBP Abdul Karim, Jumat (2-3).Dari operasi yang digelar mulai 24 Februari hingga 2 Maret ini, polisi menyita barang bukti berupa uang tunai sebesar Rp710 ribu, 6 unit ponsel, 3 senjata tajam, 4 kendaraan roda dua, dan 1 kendaraan roda empat. “Wilayah yang terbanyak itu Tamansari, yng kedua Palmerah, kemudian Tanjungduren,” ujarnya. (DTC/U-4)

Ormas Tidak Identik dengan AnarkismeJAKARTA̶Forum Lintas Organisasi Masyarakat menyesalkan kesan yang sengaja dibentuk, bahwa Ormas identik dengan anarkisme. Lintas Ormas meminta pemerintah tidak menyudutkan ormas sebagai tempat bagi para preman.Ketua Perhimpunan Masyarakat Betawi (PMB) Trisumarso menengarai adanya upaya memperlemah keberadaan ormas atau LSM. “Dengan mendiskreditkan ormas sebagai kelompok preman yang kerap melakukan tindakan kekerasan dan anarkisme untuk keuntungan kelompoknya semata,” kata dia dalam pernyataan sikap 37 ormas dan LSM di Gedung Joeang 45, Menteng, Jakarta, Jumat (2-3). (DTC/U-4)

Nasional I 5SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

J A K A R T A ( L a m p o s t ) :

Ketidakjelasan rencana pemerin-

tah menaikkan harga bahan

bakar minyak (BBM) bersubsidi

berpotensi memicu aksi penim-

bunan. Jika hal ini terus ber-

lanjut, PT Pertamina (Persero)

selaku penyedia dan distributor

akan sulit mencegah terjadinya

aksi penyelewengan BBM ber-

subsidi.

“Yang penting bagi kami ada-

lah kejelasan. Apabila kenaikan

ditunda-tunda, penimbunan

BBM akan terjadi,” ujar Direktur

Utama Pertamina Karen Agus-

tiawan, di sela penghijauan lereng

Merapi di Kabupaten Magelang,

Jawa Tengah, Jumat (2-3).

Menurut dia, jika rencana

tersebut sudah diumumkan tetapi

belum jelas waktu kenaikannya,

Pertamina sulit menjaga BBM.

Bahkan, pihaknya sudah me-

nerima adanya laporan penim-

bunan BBM, seperti di Sumatera

Utara dan Gorontalo.

“Kalau BBM sudah kami distri-

busikan tetapi di lokasi tidak ada,

pasti ada penimbunan,” ujar dia.

Namun, Pertamina tidak bisa

menindak aksi tersebut karena

hal itu merupakan wewenang

penegak hukum. Untuk memi-

nimalkan aksi penyelewengan,

pihaknya berharap peran serta

aktif pemerintah daerah karena

pengawasan distribusi dan kon-

sumsi BBM tidak bisa hanya me-

ngandalkan Badan Pengatur Hilir

Minyak dan Gas (BPH Migas).

Karen juga mengatakan terkait

dengan konversi BBM ke bahan

bakar gas (BBG) pihaknya tengah

berkonsentrasi membuat satellite

hub stasiun pengisian bahan ba-

kar gas (SPBG) di Jabodetabek.

Pembangunan empat SPBG

utama dan 12 SPBG pendukung

itu selesai pada akhir tahun ini.

“Cara yang dilakukan sama

seperti konversi minyak tanah

ke LPG. Untuk Jabodetabek oleh

Pertamina, sedangkan di wilayah

luar Jabodetabek, kami buka

untuk keterlibatan pelaku usaha

swasta,” kata dia. (MI/U-4)

JAKARTA (Lampost): Mantan

Menteri Hukum dan HAM Yus-

ril Ihza Mahendra me nyentil

tindakan tidak manusiawi Men-

kumham Amir Syamsuddin

terkait dengan perizinan Antasari

Azhar untuk menghadiri resepsi

anaknya. Yusril menilai sebaik-

nya Amir memberikan diskresi

bagi Antasari.

“Sebab itu, saya mendesak

Amir Syamsuddin untuk meng-

gunakan pertimbangan kema-

nusiaan untuk mengizinkan

Antasari,” kata Yusril dalam

siaran pers, Jumat (2-3).

Mantan Ketua Umum Par-

tai Bulan Bintang itu menilai

sebenarnya tidak ada larangan

memberi izin. Sepenuhnya ke-

wenangan ada di tangan seorang

menteri. Setelah seseorang dipi-

dana, kewenangan pembinaan

narapidana sepenuhnya ada pada

pemerintah.

“Pemerintah yang demokratis

dan menjunjung tinggi nilai kema-

nusiaan seharusnya mengizinkan

Antasari untuk hadir dalam resep-

si tersebut,” kata dia.

Soal keamanan, Kementerian

tidak perlu khawatir. Antasari

bisa dikawal sipir penjara. “Ten-

tu dengan pengawalan penuh

petugas Ditjen Pemasyarakatan.

Penolakan Kemenkumham tanpa

alasan kepada Antasari, meng-

gambarkan pemerintah yang

masih melaksanakan sistem

penjara dengan penekanan balas

dendam, bukan pembinaan ter-

hadap warga negara yang menjadi

terpidana,” kata dia.

Sebelumnya, Kemenkumham

melarang Antasari menghadiri

pernikahan putrinya, Andita Di-

anoctora Antasariputri, dengan

Mochamad Ahdiyansyah. Resep-

si akan digelar pada 11 Maret

2012 di Balai Sudirman, Jakarta

Selatan. (DTC/U-4)

ANTARA/SEPTIANDA PERDANA

Sejumlah petugas medis membawa seorang siswa TK korban tertabrak mobil, ketika mendapatkan pertolongan pertama di Rumah Sakit Columbia Asia Medan, Sumatera Utara, Jumat (2-3). Sebanyak 16 siswa TK Yayasan Bodhicita Medan mengalami luka-luka dan patah tulang setelah tertabrak sebuah mobil yang dikemudikan seorang gurunya di halaman sekolah mereka. BERITA Hlm. 1

ANTASARI AZHAR

Yusril Sentil Amir Tidak Manusiawi

KENAIKAN BBM

Ketidakjelasan Waktu Picu Penimbunan

JAKARTA (Lampost): Menteri

Dalam Negeri Gamawan Fauzi

mengakui kewibawaan pemer-

intah di mata publik cenderung

menurun belakangan ini. Ban-

yaknya kasus penyelewengan

yang dilakukan aparat pemer-

intahan membuat publik makin

kehilangan kepercayaan.

“Seringnya pemberitaan peri-

laku buruk aparat, ya, mau tidak

mau membuat kepercayaan itu

tergerus,” katanya usai mem-

beri sambutan dalam seminar

bertema Peningkatan Peran

Aparatur Pemerintah dalam

Penguatan Ketahanan Bangsa,

di Jakarta, Jumat (2-3).

G a m aw a n menye but k a n

pemberitaan negatif aparat pe-

merintah terutama dalam hal

pungutan liar, korupsi, dan peng-

gelapan pajak. Namun, dia tidak

menyalahkan pemberitaan me-

dia yang sangat terbuka.

“Ini justru menjadi catatan

bagi aparat untuk berbenah.

Jawabannya tidak menyalahkan

pers, tapi membenahi diri, jangan

maling lagi, berikan pelayanan

sungguh-sungguh,” ujarnya.

Menurut mantan Bupati So-

lok, Sumatera Barat itu, hal ini

sebagai konsekuensi adanya

keterbukaan. Berbeda halnya

dengan masa Orde Baru saat

media massa tidak bisa terbuka

memberitakan perilaku buruk

aparat. “Ya, dulu kan tinggal

diberedel saja medianya apabila

ada yang memberitakan buruk.”

Karena itu, Gamawan mem-

inta aparat terutama pegawai

negeri sipil mengintrospeksi diri

dan memperbaiki kinerja. Ia juga

meminta pengawasan di setiap

kelembagaan dan satuan tugas

ditingkatkan.

Ia menyarankan penataran Pe-

doman Penghayatan dan Penga-

malan Pancasila (P4) pada masa

Orde Baru sebaiknya kembali di-

laksanakan. Alasannya, niai-nilai

Pancasila kini tidak lagi menjiwai

perilaku masyarakat Indonesia

sekarang.

“Tidak terlihat lagi semangat

gotong-royong, kebersamaan,

dan semangat tenggang rasa di

antara unsur-unsur masyarakat.

Nilai-nilai Pancasila seperti-

nya sudah tidak lagi menjiwai

masyarakat,” kata dia.

P4 berfungsi menginternalisa-

si nilai-nilai Pancasila pada siswa

sekolah di tingkat menengah

pertama dan atas, serta beberapa

perguruan tinggi. (MI/U-4)

PEMERINTAHAN

Mendagri Akui WibawaPemerintah Merosot

“Atas dasar penyidikan ter-

hadap DW, kami penyidik mene-

mukan bukti yang cukup kuat

terhadap yang bersangkutan

melakukan pidana yang kami

sangkakan. Penahanan dilakukan

mulai 2 sampai 21 Maret 2012.

DW ditahan di Rutan Salemba

Cabang Kejaksaan Agung,” kata

Kapuspenkum Kejaksaan Agung

Adi Toegarisman di Kejaksaan

Agung, Jalan Hasanuddin, Jakarta

Selatan, Jumat (2-3).

DW dijerat dengan Pasal 3,

5, 11, dan 12 UU Tipikor dan

Pasal 3 dan 5 UU Tindak Pidana

Pencucian Uang. Kejaksaan terus

mengusut pihak yang diduga

bermain bersama DW.

“Total aset Rp 1,2 miliar se-

suai yang dilaporkan ke LHKPN

(Laporan Harta Kekayaan Pe-

nyelenggara Negara),” kata kuasa

hukum Dhana, Reza Dwijanto.

Sebelumnya, Kejakgung juga

menelusuri keterkaitan kasus

tersangka karyawan Ditjen Pa-

jak Dhana Widyatmika dengan

kasus Gayus Tambunan.

Melalui pengacaranya, PNS

golongan III/c itu membantah

memiliki rekening hingga Rp60

miliar, tapi Kejakgung tidak

surut. Bahkan, Kejakgung me-

nelusuri keterkaitan kasus Dhana

dengan kasus Gayus Tambunan,

karyawan Ditjen Pajak lainnya

yang sudah menjadi terpidana.

Wakil Jaksa Agung Darmono

di Jakarta kemarin mengatakan

pihaknya tidak terburu-buru me-

nyamakan kasus Dhana dengan

kasus Gayus, tetapi menelusuri

keterkaitan kedua kasus itu. Ha-

sil pengembangan kasus Dhana,

ter utama soal aliran dana, akan

menentukan tersangka lainnya.

“Semua pihak yang terkait perkara

itu pasti diperiksa,” ujar Darmono.

Dia menambahkan kasus Dha-

na bisa saja berkaitan dengan

wajib pajak serta pejabat lainnya

di Ditjen Pajak. “Bisa jadi pula ada

kaitannya dengan pemeriksaan

yang dilakukan Gayus dahulu.”

Gayus telah divonis 6 tahun

penjara oleh Pengadilan Tipikor

Jakarta pada Kamis (1-3). Dia di-

adili untuk perkara korupsi dan

pencucian uang. Seluruh harta

Gayus disita, baik rumah, dana

di bank yang mencapai Rp74 mi-

liar, mobil, serta 31 batang emas

masing-masing 100 gram.

Sedangkan Dhana menjadi

tersangka karena memiliki re-

kening senilai Rp60 miliar. Dana

itu tidak sesuai dengan pos-

turnya sebagai PNS golongan

III/c. Kemarin Dhana dibawa ke

Bank Mandiri Cabang Jalan Ga-

tot Subroto untuk memverifi kasi

rekening atas namanya.

Kuasa hukum Dhana, Reza

Edwijanto, mengatakan kliennya

mengaku mengenal Gayus, bahkan

keduanya pernah bertemu dalam

suatu acara. Namun, Reza tidak

menjelaskan di mana kedua kar-

yawan Ditjen Pajak itu bertemu.

Dhana melalui pengacaran-

ya membantah memiliki dana

miliar an rupiah. Dia mengaku

hanya memiliki rekening sekitar

Rp400 juta. “Jumlah uang di lima

rekening bank hanyalah Rp400

juta. Tidak ada miliaran, apalagi

sampai Rp60 miliar,” ujar Reza.

Selain menyebut Dhana memi-

liki rekening hingga Rp60 miliar,

penyidik juga telah menyita barang

bukti berupa 17 unit truk milik

Dhana dari showroom PT Mitra

Modern Mobilindo. (MI/U-4)

Dhana Widyatmika DitahanJAKARTA (Lampost): Setelah diperiksa sejak kemarin pagi, Kejaksaan Agung (Kejakgung) menahan bekas pegawai Ditjen Pajak, Dhana Widyatmika. Dhana akan ditahan di Rutan Salemba Cabang Kejakgung.

ANTARA/JESSICA HELENA WUYSANG

Sejumlah imigran asal Afghanistan berunjuk rasa dalam ruang isolasi Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Pontianak, Kalimantan Barat, Jumat (2-3). Mereka meminta perlindungan Organization for Migration (IOM) dan United Nations High Commisioner for Regugees (UNHCR) setelah tewasnya rekan mereka, Taqi Naroyee (28), karena dianiaya sejumlah petugas pada Minggu (26-2).

Imigran Minta Perlindungan

Siswa TK Tertabrak

Page 6: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYKCMYK± ± ±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Seorang pejabat senior AS, dalam wawancara dengan CNN, Jumat (2-3), mengatakan rencana tersebut mencakup beberapa jenis operasi, jumlah personel, serta jenis-jenis peralatan militer yang dibutuhkan. “Ada banyak gagasan yang ber-munculan,” kata pejabat yang tidak disebutkan namanya itu.

Sementara itu, pasukan Peme-rintah Suriah merebut Distrik Baba Amr di pinggiran Kota Homs. Hal itu merupakan kemunduran kel-ompok pemberontak dalam upaya menggulingkan Assad.

Pemberontak mengatakan me-reka mundur dari Baba Amr pada hari kedua serangan darat besar-be-saran oleh Divisi Lapis Baja IV yang dipimpin adik Bashar, Maher.

Serangan terhadap pangkalan pemberontak itu terjadi pada Rabu pagi, setelah 27 hari se-rangan yang tiada henti ke Kota Homs, satu kota pusat dilan-carkannya protes yang meletus Maret tahun lalu.

Dewan Nasional Suriah (SNC) yang antipemerintah Bashar mem-peringatkan akan ada pembantaian di Baba Amr, sementara badan-badan kemanusiaan mengatakan akan berusaha keras untuk me-nyerahkan bantuan dan meng-evakuasi mereka yang cedera.

SNC mendesak masyarakat internasional bertindak untuk melindungi penduduk, menuduh Divisi Lapis Baja IV melaku-kan operasi yang kejam terhadap warga sipil. Kelompok hak asasi manusia observatorium untuk hak asasi manusia Suriah mengatakan 21 orang tewas di Homs, Kamis, termasuk 17 warga sipil yang terperangkap dalam pertempuran untuk menguasai Baba Amr.

Seluruhnya, 39 orang ter-masuk delapan tentara peme-rintah dan tujuh tentara yang membelot tewas dalam aksi kekerasan di seluruh Suriah, kata observatorium itu.

Sanksi BaruSementara itu, para pemimpin

Eropa berjanji memperketat jerat terhadap Suriah dengan sanksi-sanksi baru untuk mengakhiri kekerasan dan pelanggaran hak asasi oleh rezim itu.

Sebuah draf pernyataan Kon-ferensi Tingkat Tinggi (KTT) Uni Eropa yang diperoleh AFP me-ngatakan bahwa blok 27-negara itu menegaskan komitmennya untuk lebih meningkatkan te-kanan pada rezim Suriah se-lama kekerasan dan pelanggaran HAM terus berlangsung.

R a n c a n g a n p e r n y a t a a n juga meminta para menteri lua r neger i Un i Eropa u n-tuk mempersiapkan tindakan lainnya ditujukan membatasi tindakan-tindakan kekerasan rezim itu.

Para menteri Uni Eropa pekan lalu mengeluarkan sanksi-sanksi baru terhadap Suriah, termasuk pembekuan aset-aset bank sen-tralnya, putaran ke-12 sanksi Uni Eropa terhadap rezim Presiden Bashar al-Assad.

Tindakan-tindakan juga ter-masuk pembekuan aset dan larangan perjalanan pada tujuh menteri Suriah, larangan perda-gangan emas dan logam mulia, serta larangan penerbangan kargo ke Uni Eropa yang di operasikan oleh Suriah. Uni Eropa telah memasukkan ke daftar hitam hampir 150 perusahaan dan orang Suriah. (BBC/ANT/U-3)

Internasional I 6sabtu, 3 maret 2012 lAmpUNg posT

‘‘para menteri Uni Eropa pekan lalu mengeluarkan sanksi-sanksi baru terhadap suriah.

TEHERAN (Lampost): Iran meng-gelar pemilihan umum untuk memilih 290 anggota parlemen, Jumat (2-3). Pemilu ini dianggap sebagai persaingan antara pendu-kung Ahmadinejad dan Ayatollah Ali Khamenei.

Para pemimpin Iran berupaya sekeras mungkin agar pemilih memberi hak suara, dengan me-nyebar poster di jalan-jalan Te-heran yang menyebutkan jumlah pemilih sedikit akan menyebab-kan serangan militer asing.

Jumlah pemilih yang tinggi di mata para pemimpin Iran menun-jukkan mereka masih didukung rakyat dan mencegah serangan Israel atau Amerika terhadap

fasilitas nuklir Iran.Pemilu ini adalah yang per-

tama sejak pemilihan presiden 2009 dan disebut oposisi penuh dengan kecurangan yang meng-untungkan Presiden Mahmoud Ahmadinejad.

Pihak oposisi, Gerakan Hijau, tidak ikut serta. Para pemimpin partai itu dikenakan tahanan ru-mah selama lebih dari satu tahun. Televisi Iran menayangkan Ayatol-lah Khamenei yang tengah memilih di ibu kota Teheran. Ia mengatakan merupakan tugas dan hak bagi rakyat Iran untuk memilih.

“Karena berbagai kontroversi terkait Iran dan meningkatnya ancaman, semakin banyak orang

datang ke tempat pemungutan suara, dan ini semakin bagus un-tuk negara. Pemungutan suara ini selalu membawa pesan untuk rekan dan musuh kami,” kata Ayatollah.

Sebanyak 48.288.799 warga Iran secara hukum diizinkan memberi-kan suara di tempat-tempat pemung-utan suara yang dibuka sampai pukul 18.00 waktu setempat, Jumat.

Dari penduduk Iran yang me-menuhi syarat memilih, 3.960.000 orang memberikan suara untuk pertama kalinya. Di dua Provinsi Khorassan Razavi dan Kurdestan, para pemilih juga memberikan suara pada pemilihan-sela ketiga putaran keempat pemilihan Ma-jelis Ahli. (U-3)

AMSTERDAM (Lampost): Pen-gadilan Kejahatan Internasional ICC mengeluarkan surat perin-tah penangkapan terhadap Men-teri Pertahanan Sudan Abdel Raheem Muhammad Hussein sebagai bagian dari penyelidikan atas kekejaman di Darfur.

Hussein adalah orang terakhir dari sejumlah pejabat pemerin-tah di Sudan yang didakwa oleh pengadilan di Den Haag itu.

Pengadilan tersebut juga ber-usaha menangkap Presiden Omar Hassan Al-Bashir atas tuduhan mendalangi genosida, serta seorang mantan men-teri dalam negeri dan seorang pemimpin milisi. Mereka semua hingga kini masih bebas.

Dalam sebuah pernyataan, peng-adilan itu mengatakan ada cukup alasan untuk meyakini bahwa Hus-sein bertanggung jawab atas 20 kasus kejahatan atas kemanusiaan, termasuk penganiayaan dan pe-merkosaan dan 21 kejahatan perang, termasuk pembunuhan dan serang-an terhadap warga sipil.

Desember, Jaksa ICC Luis Moreno-Ocampo mengatakan Hussein diburu karena kejahatan atas kemanusiaan dan kejahatan perang di Darfur dari Agustus 2003 hingga Maret 2004.

PBB mengatakan lebih dari 300

ribu orang tewas sejak konflik me-letus di wilayah Darfur pada 2003, ketika pemberontak etnik minori-tas mengangkat senjata melawan pemerintah yang didominasi orang Arab untuk menuntut pembagian lebih besar atas sumber-sumber daya dan kekuasaan. Pemerintah Khartoum menyebut jumlah ke-matian hanya 10 ribu.

Perpecahan di kalangan pem-berontak dan pertempuran yang terus berlangsung menjadi dua halangan utama bagi perundingan perdamaian yang berlangsung sejak 2003 di Chad, Nigeria, dan Libya, sebelum pindah ke Doha.

Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon telah mengungkapkan kekhawatiran atas peningkatan pertempuran antara gerilyawan dan pasukan pemerintah di wilayah Sudan Barat itu.

Ban mengatakan Ia khawatir mengenai pertempuran antara pasukan pemerintah dan kelom-pok gerilya Gerakan Keadilan dan Persamaan Hak (JEM), serta Ten-tara Pembebasan Sudan (SLA) yang setia pada Minni Minnawi.

JEM dan SLA mengangkat senjata melawan Pemerintah Su-dan di Darfur pada 2003 dengan menuduh mereka mengabaikan wilayah barat Sudan yang ter-pencil itu. (ANT/U-3)

MEXICO CITY (Lampost): Aksi kejahatan yang dilakukan geng narkotika di Mexico semakin brutal. Tujuh orang tewas ter-penggal, serta kepalanya “dipa-merkan” di tepi jalan.

Ketujuh korban itu dibuang di jalanan Durango. “Penemuan dilaporkan sekitar pukul 06.00. Tujuh kepala manusia ditemu-kan di sebuah jalan di Santiago Papasquiaro,” kata juru bicara kantor jaksa wilayah Durango, Raymundo Enriquez, seperti dilansir AFP, Jumat (2-3).

Kepala-kepala ini ditemukan di dekat pemukiman penduduk, sekitar 1.200 km sebelah barat laut Mexico City. Temuan ini menjadi pesan yang cukup serius dari para kelompok-kelompok penjahat di Meksiko yang sering mengancam aparat penegak hukum setempat.

Sebagian wilayah Meksiko, ter-masuk Durango, didominasi aksi kekerasan antargeng. Sering aksi tersebut melibatkan pembunuh-an brutal, seperti salah satunya pemenggalan. Hal ini biasanya dimaksudkan untuk memberi pesan bagi geng musuh.

Sementara itu, Presiden Mek-siko Felipe Calderon pada awal pertemuan dengan Organisasi Negara Amerika (OAS), meng-

usulkan para jaksa regional membentuk satu front bersama melawan tantangan besar keja-hatan yang terorganisasi.

“Seluruh negara harus menun-jukkan satu front bersama untuk menumpas musuh yang tidak mengakui perbatasan-perbatasan ini. Kejahatan lintas negara yang terorganisasi adalah satu tantangan besar pada negara di dunia saat ini, terutama di benua kita yang meng-alami aksi itu,” kata Calderon.

Para pejabat peradilan Ame-rika Latin, Amerika Serikat, Spa-nyol dan Italia ikut serta dalam pertemuan yang diselenggarakan saat aksi kekerasan menyangkut narkoba meningkat di Meksiko, Amerika Tengah, dan daerah-daerah lain Amerika Selatan.

Wakil Jaksa Agung AS James Cole dalam pertemuan itu menge-mukakan jaringan-jaringan keja-hatan “terlibat dalam satu kegiat-an ilegal yang tidak pernah terjadi sebelumnya yang mengacaukan negara-negara dan penduduk di seluruh dunia.” “Dalam 15 tahun belakangan ini, jaringan kejahat-an lintas negara telah menjalin aliansi baru yang kuat di antara mereka dan dengan tokoh-tokoh berpengaruh dalam bisnis dan pemerintah,” kata Cole. (U-3)

LINtaS

Mantan PM New South Wales Jadi Menlu AustraliaCaNBerra—Perdana Menteri Australia Julia Gillard di Canberra, Jumat (2-3), menyatakan mantan Perdana Menteri New South Wales Bob Carr akan bergabung dengan Senat dan menjadi menteri urusan luar negeri. Ini adalah perombakan kedua kementeriannya dalam tiga bulan.Sampai Carr aktif bergiat di Senat, Craig Emerson akan terus bertin-dak sebagai menteri urusan luar negeri.Kate Lundy telah dipromosikan untuk menteri olahraga dan urusan multikultural, selain sebagai menteri untuk industri dan inovasi.David Bradbury juga telah dipromosikan untuk bertugas sebagai menteri keuangan, dan untuk posisi baru dibuat jabatan pembantu menteri untuk deregulasi. (ANT/U-3)

33 Tewas dalam Pertempuran di PakistanISLamaBaD—Setidaknya 10 tentara Pakistan tewas dalam baku tem-bak dengan para militan. Sebanyak 23 militan juga tewas dalam peris-tiwa di wilayah kesukuan Pakistan yang dilanda konflik tersebut.Kontak senjata tersebut terjadi di Desa Tirah, Distrik Khyber, yang berbatasan dengan Afghanistan. Pertempuran berlangsung selama hampir enam jam. “Setidaknya 10 tentara menjadi martir dan 23 militan tewas serta tiga lainnya luka-luka,” kata seorang pejabat keamanan senior Pakistan kepada kantor berita AFP, Jumat (2-3).Konflik di Khyber kian memanas dalam beberapa tahun terakhir. Seki-tar 18 ribu orang meninggalkan rumah-rumah mereka di Khyber pada Oktober 2011, disebabkan kekhawatiran akan pecahnya pertempuran baru antara militer dan para militan terkait dengan Taliban Pakistan.Para militan Islam telah menewaskan lebih dari 4.800 orang di selu-ruh Pakistan sejak pasukan pemerintah menyerang sebuah masjid ekstremis di Islamabad pada Juli 2007. (U-3)

Diserang Demonstran, Sarkozy Terjebak di BarBaYONNe—Presiden Prancis Nicolas Sarkozy berlindung dari serangan beberapa ratus demonstran yang marah dalam sebuah bar. Insiden itu terjadi saat Sarkozy berkampanye di negara bagian Basque.Polisi antihuru-hara mengelilingi Bar du Palais, di mana Sarkozy berlin-dung selama sekitar satu jam untuk menghindari serangan demonstran yang terdiri dari nasionalis Basque dan pendukung rival kandidat Presiden Prancis Francois Hollande. Meskipun tidak populer, serangan terhadap Sarkozy itu tidak biasa. Presiden Prancis itu memang mengu-rangi jumlah pendukungnya saat berkampanye dalam upayanya untuk berhubungan langsung dengan para pemilihnya. Di dalam bar tersebut, Sarkozy mengutuk aksi serangan tersebut sebagai aksi yang tidak bisa diterima dan hanya dilakukan oleh kelompok minoritas. (Ap/U-3)

Iran Vonis Mati Pendeta, AS MengecamWaSHINGtON---Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat (House of Representatives) mengecam vonis mati yang dijatuhkan pengadilan Iran terhadap seorang pendeta kelahiran Iran. Vonis mati itu disebut sebagai pelanggaran hak-hak dasar beragama universal.Dalam voting yang digelar DPR seperti diberitakan AFP, Jumat (2-3), para anggota parlemen AS menyetujui dengan suara bulat atas resolusi simbolis yang menyerukan pembebasan segera pendeta bernama Yusef Nadarkhani tersebut. Hasil voting adalah 418 anggota setuju, tak satu pun yang menolak. Resolusi tersebut juga mengecam penekanan yang disponsori negara atas para penganut agama minoritas di Iran.Nadarkhani yang berumur 34 tahun, berpindah agama dari Islam ke Kristen sejak usia 19 tahun. Pria itu kemudian menjadi pendeta sebuah komunitas kecil yang dinamai Gereja Iran. Dia ditangkap pada Oktober 2009 dan divonis mati atas dakwaan kemurtadan karena meninggalkan keimanan muslimnya.Hukum syariat Islam memungkinkan vonis mati tersebut dibatalkan jika terpidana mati menyesal dan kembali ke agama semulanya. Namun Nadarkhani menolak melakukan hal tersebut.Sejumlah negara Barat termasuk AS, Inggris, Jerman, Prancis dan Polandia telah mengecam vonis mati tersebut dan menyerukan pembebasannya. Kini dengan vonis mati tersebut, para tokoh HAM khawatir Nadarkhani bisa sewaktu-waktu dieksekusi. (U-3)

meXICO

Geng NarkotikaSemakin Brutal

GeNOSIDa

Para Pemimpin Sudan Didakwa Kejahatan Perang

IraN

Kesuksesan Pemilu Jadi Taruhan

Opsi Militer Hentikan Rezim AssadWasHINGtON (Lampost): Pemerintah amerika serikat (as) menyiapkan rencana serangan militer untuk menggulingkan kekuasaan Presiden suriah bashar al-assad.

n ANTARA/HERmANUs pRIHATNA

sejumlah wisatawan melihat dari dekat patung manneken pis yang merupakan salah satu landmark paling terkenal di Kota Brussels, Kamis (1-3). patung anak kecil telanjang yang sedang “pipis” ke bawah air mancur ini hanya berukuran 61 cm, terbuat dari perunggu yang dirancang oleh Jerome Duquesnoy pada tahun 1388 dan direnovasi tahun 1619. patung ini dikaitkan dengan budaya setempat dan ada beberapa versi tentang cerita keberadaan patung ini.

Manneken Pis

Page 7: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Anggota Tim Verifikasi DPD PDIP Lampung, Tulus Purnomo, di DPRD Lampung, Jumat (2-3), mengatakan seluruh calon, kec-uali calon bupati yang mendaftar untuk pilkada Tanggamus, Akuan Efendi, telah hadir dalam proses verifikasi di DPD PDIP Lampung.

Menurut Tulus, proses selan-jutnya adalah melengkapi berkas bagi calon yang belum lengkap. Setelah itu akan dilakukan survei menggunakan jasa lembaga survei nasional, yakni JSI.

Tulus menjelaskan sudah be-berapa kali PDIP menggunakan jasa lembaga survei itu. Hasil survei akan menjadi salah satu pertimban-gan bagi DPP untuk menentukan calon. Khusus untuk calon yang tidak hadir dalam verifikasi di DPD, menurut dia, otomatis gugur.

“Surveinya oleh JSI. Kemung-kinan waktu dekat ini sudah bisa dimulai. Sekarang ini waktunya melengkapi berkas bagi calon yang belum lengkap berkasnya,” kata Tulus.

Sebelumnya Wakil Ketua Bi-dang Infokom DPD PDIP Lam-pung Ferdi Gunsan mengatakan biaya survei akan ditanggung renteng oleh partai dan calon. Lembaga survei ditentukan oleh

DPP sebanyak enam lembaga dan DPD memilih salah satunya.

Tujuh cabup Tulangbawang yang masuk dalam penjaringan PDIP adalah Hanan A. Razak, Agus Mardihartono, Hotman Atik, Ferdi Gunsan, Winarti, Dedi Afrizal, dan A.A. Sopandi. Semen-tara empat cawabup adalah Heri Wardoyo, Heri Koko, Edy Saputra,

dan Kirnali.Cabup dari Tanggamus ialah

Bambang Kurniawan, Fauzan Sya’ ie, dan Akuan Efendi. Se-dangkan cawabup, yaitu Heri Iswahyudi, Khoirul Basri, Samsul Hadi, dan Muhtar.

Selanjutnya, dari Lampung Barat, Mukhlis Basri sebagai satu-satunya cabup. Selain itu, sebagai cawabup, yakni Sarkoti Toha, Jon Edward, Elti Yunani, Jafar Sodiq, Yanuar Irawan, Fathurrohman, dan Makmur.

Rangkul ParpolSementara itu, Sekretaris DPD

Partai Golkar Lampung Ismet Roni yang berencana maju sebagai calon bupati pada pilkada di Tuba mengatakan DPP Partai Golkar sedang menyurvei popularitas dan elektabilitas calon. Rencananya setelah hasil survei keluar, Partai Golkar akan menentukan calon yang diusungnya.

“Ini survei DPP yang pertama untuk menentukan calon. Mudah-mudahan bulan depan sudah tahu calonnya,” kata Ismet melalui sam-bungan telepon kemarin.

Selain mengandalkan hasi l survei, Ismet juga mengatakan Partai Golkar, melalui calon, beru-paya merangkul partai-partai lain yang hanya memiliki satu kursi di DPRD Tulangbawang. Selain itu, Ismet juga berupaya menda-patkan dukungan Partai Hanura dan PKPB.

Ismet mengatakan masih fokus pada proses sosialisasi dan men-cari tambahan partai pendukung sehingga belum mengambil lang-kah-langkah terkait calon wakil. Menurut Ismet, selain mengikuti penjaringan di partainya sendiri, Golkar, Ismet juga berupaya mer-angkul partai-partai yang hanya memiliki satu kursi di DPRD Mesuji dan belum menetapkan calon.

Sejauh ini komunikasi masih terus dilakukan. Tetapi, menurut dia, belum ada dukungan yang fix dari partai-partai satu kursi itu. Ismet juga mengaku mengikuti proses penjaringan di Hanura dan PKPB untuk mendapatkan dukun-gan kedua partai itu.

“Sekarang belum bisa disebut partai-partai yang akan kami ajak bergabung. Tetapi komunikasi jalan terus. Saya memikirkan itu dulu di samping sosialisasi. Soal calon wakil belum ada langkah sama sekali,” kata Ismet. (WAH/U-3)

Politika I 7sabtu, 3 maret 2012 lAmpUng post

LINtastak Penuhi 30% Perempuan, Parpol Diberi sanksiJAKARTA—Partai politik yang tidak memenuhi persyaratan 30% calon anggota legislatif perempuan pantas diberi sanksi. Wakil Sekjen Partai Golkar Nurul Arifin berharap Rancangan Undang-Undang Pemilu mengatur sanksi tersebut.“Selama ini belum ada sanksi yang tegas kalau misalnya ada parpol yang dibawah 30% dalam pengajuan caleg. Selama ini baru ada sanksi sosial,” kata Nurul dalam diskusi DPD di Kompleks DPR, Jakarta, Jumat (2-3).Hal senada diungkapkan anggota Komite I DPD Eni Khairani. Dia berharap standar pengajuan 30% caleg perempuan bukan sekadar imbauan. “Tapi juga harus diberi teguran atau sanksi buat parpol yang tidak mengindahkan,” ujarnya.Menurutnya, kesulitan mendapatkan caleg perempuan tidak bisa dijadikan alasan bagi parpol untuk tidak memenuhi prinsip keter-wakilan perempuan di parlemen. “Mestinya harus ada evalua si, harusnya parpol sudah melakukan upaya yang konkret untuk kadernya,” kata Eni. (U-3)

Kontras Laporkan Kekerasan Parpol di PapuaJAKARTA—Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (Kontras) akan melakukan audiensi dengan pimpinan Badan Penga-wasan Pemilihan Umum (Banwaslu). Kontras juga berniat melaporkan kekerasan yang dilakukan sejumlah partai politik pada Pilkada Papua.“Audiensi ini terkait dengan maraknya kasus-kasus kekerasan yang terjadi di Papua terkait dengan konflik yang dilatarbelakangi oleh pemilukada,” kata Kepala Divisi Advokasi dan HAM Kontras, Sinung Karto, dalam siaran tertulis, Jumat (2-3). Kontras datang bersama sejumlah elemen masyarakat Papua. “Kami sangat khawatir dan memandang hal ini berpotensi menjadi komoditas partai-partai politik dan upaya memperburuk kondisi di Papua,” kata dia.Secara terpisah, pihak Banwaslu menyatakan pihaknya siap mene rima audiensi Kontras dan sejumlah elemen Papua tersebut. “Terkait pemilukada di Papua dan Aceh. Kira-kira seperti di Papua, ada dua kasus dan bagaimana upaya pencegahan yang harus kita diskusikan bersama,” kata Ketua Banwaslu Bambang Eka Cahyo Widodo, Kamis (1-3). (U-3)

‘‘Ini survei Dpp yang pertama untuk menentukan calon.

JAKARTA (Lampost): Istana Kepresidenan telah menyerah-kan daftar nama calon pimpinan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Ba-waslu) periode tahun 2012—2017 kepada DPR.

Tahap uji kepatutan dan ke-layakan 24 orang kandidat di DPR dapat dimulai pekan depan. “Kemungkinan telah DPR terima pada Selasa (29-2),” kata Juru Bi-cara Kepresidenan Julian Aldrin Pasha, Jumat (2-3).

Daftar calon pimpinan KPU dan Bawaslu diterima Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dari Panitia Seleksi (Pansel) KPU-Bawaslu, Senin (28-2), di Istana Bogor, Jakarta.

Menurut Julian, daftar terse-but langsung diproses untuk diteruskan kepada pimpinan DPR sebelum tenggatnya pada hari ini. “Setelah diterima dari Pansel langsung diproses karena setelah itu kami kunjungan kerja ke Banten,” ujar Julian.

Sesuai jadwal, tahap uji ke-patutan dan kelayakan oleh DPR akan dimulai pada pekan depan hingga akhir bulan ini. Diharap-kan pada awal April, pimpinan KPU dan Bawaslu terpilih sudah

bisa langsung bekerja.Ada 14 calon pimpinan KPU

dan 10 calon Bawaslu. Salah satu calon pimpinan KPU berasal dari Lampung, yakni Ari Darmastuti.

Secara lengkap ke-14 calon itu, adalah Arief Budiman (anggota KPU Provinsi), Ari Darmastuti (dosen ilmu politik), Enny Nurban-ingsih (dosen hukum tata negara), Evie Ariadne Shinta (dosen ko-munikasi politik), Ferry Kurnia Rizkiyansah (ketua KPU provinsi), Hadar Nafis Gumay (peneliti dan pegiat pemilu), Hasyim Asy’ari (dosen hukum tata negara).

Berikutnya, Husni Kamil Man-ik (anggota KPU provinsi), Ida Budhiati (ketua KPU provinsi), Juri Ardiantoro (ketua KPU provinsi), Muhammad Adhy Syahputra Aman (peneliti pemi-lu), Mochammad Najib (anggota KPU provinsi), Sigid Pamungkas (dosen ilmu politik), dan Zainal Abidin (anggota KIP Komite Independen Pemilu Aceh).

Sedangkan Bawaslu, yakni Dan-iel Zuchron, Endang Wihdatin-ingtyas, Luky Djuniardi Djani, Muhammad, Nasrullah, Nelson Simanjuntak, Pramono Ubaid Tan-towi, Razaki Persada, Refly Harun, dan Sunny Ummul Firdaus. (U-3)

PEK A N BA RU (L a mpost): Pelantikan pejabat eselon II di Pemerintah Provinsi Riau, Jumat (2-3), diwarnai keributan antara Wakil Gubernur Riau Mambang Mit dan Sekretaris Provinsi Syamsir Yus.

Pelantikan pejabat yang ber-langsung di gedung daerah itu dimulai pukul 14.00. Dalam gedung tersebut, telah berjejer sejumlah pejabat yang akan menerima jabatan baru.

Pelantikan ini dipimpin Sekda Riau Wan Syamsir Yus. Lewat pengeras suara, sejumlah peja-bat yang akan menerima posisi jabatan berbaris di bagian depan. Sekprov Riau pun mengambil po-sisi paling depan untuk melantik para pejabat yang baru.

Ket ika a kan mengambi l sumpah jabatan, tiba-tiba Wakil Gubernur Riau Mambang Mit tiba di acara itu. Mambang merasa heran atas pelantikan tersebut, yang diduga tidak melibatkan dirinya.

Mambang sempat menegur Wan Syamsir. Dia meminta agar pelantikan dihentikan terlebih dulu. Namun, teguran itu tak diindahkan. “Lanjut aja,” kata Wan Syamsir.

Melihat sikap Wan Syamsir yang tidak mematuhi perin-tahnya, wajah Mambang merah

padam. Dia melangkahkan kaki nya ke tengah acara pelan-tikan, tapi langkahnya diha-langi petugas Satpol PP.

Petugas Satpol PP berjejer di hadapan Mambang Mit. Karena dihalangi Satpol PP, dia mening-galkan acara pelantikan. Proses pelantikan eselon II ini pun tetap berjalan. Sejumlah pejabat yang dilantik pun sempat tercengang melihat kekisruhan Sekda den-gan Wakil Gubernur.

Sementara itu, aktivis sosial dari Advokasi Publik Rawa El Amadi mengatakan keributan itu merupakan bukti perpeca-han antara Wakil Bupati dan Sekprov. “Keduanya sudah tidak harmonis lagi.”

Sebagaimana diketahui, Wagub Riau Mambang Mit saat ini juga menjabat sebagai ketua DPD Demokrat Riau, semen-tara Gubernur Riau Rusli Zainal menjabat pengurus DPP Golkar. Kedua petinggi partai ini secara kasat mata telah menunjukkan perang politik yang sudah sangat terbuka.

“Inilah gambaran ketidak-akur an gubernur dengan wakil-nya. Ketidakakuran ini ten-tunya dilatarbelakangi partai yang berbeda. Ini efek buruk jika pemimpin sama-sama pen-gurus partai,” kata Rawa. (U-3)

n AntARA/YUDHI mAHAtmA

PEREMPUAN DALAM POLITIK. Wakil Ketua DpD gKR Hemas (kanan), anggota DpR F-partai golkar nurul Arifin (kedua kanan), anggota Komite 1 DpD Bengkulu Eni Khairani (kedua kiri), serta Koordinator pemberdayaan perempuan dalam politik titi sumbung (kiri) menjadi pembicara dalam diskusi politik di DpD, Jakarta, Jumat (2-3). Diskusi tersebut membahas keterwakilan suara perempuan dalam parlemen, partisipasi politik, serta pendidikan politik bagi perempuan.

n AntARA/sAHRUl mAnDA tIKUpADAng

Ketua mahkamah Konstitusi mahfud m.D. memberikan orasi ilmiah pada Dies natalis Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin (Unhas), makassar, sulsel, Jumat (2-3). Dalam orasi tersebut, mahfud menegaskan pentingnya moralitas dan etika dalam penegakan hukum.

PDIP dan Golkar Andalkan SurveiBANDAR LAMPUNG (Lampost): Partai Golkar dan PDIP mengandalkan hasil survei untuk menetapkan pasangan calon bupati-wakil bupati yang akan diusung dalam pilkada di tiga kabupaten.

PENYELENGGARA PEMILU

Calon KPU-Bawaslu Diserahkan ke DPR

RIAU

Saat Melantik Pejabat,Wagub-Sekprov Adu Mulut

Orasi Ilmiah Mahfud

Page 8: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±JAKARTA (Lampost): Istri mantan Wa­kil Kapolri Adang Daradjatun, Nunun Nurbaeti, didakwa telah membagi­bagi cek perjalanan senilai Rp20,85 miliar kepada anggota DPR.

Cek itu adalah bagian dari total cek pelawat senilai Rp24 miliar dalam rang­ka pemenangan Miranda S. Goeltom dalam pemilihan deputi gubernur senior Bank Indonesia (DGSBI) pada 2004.

Saat membacakan dakwaan di Pen­gadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta, kemarin, Jaksa Andi Suharlis me­maparkan Nunun membagi cek pelawat kepada penyelenggara negara dengan nilai total Rp20,85 miliar melalui Ahmad Hakim Syafari alias Arie Malangjudo.

Suharlis menambahkan Arie Ma­langjudo diperintahkan membagi cek itu kepada anggota DPR dari F­PG se­nilai Rp7,8 miliar, F­PPP senilai Rp1,25 miliar, F­PDIP senilai Rp9,8 miliar, dan F­TNI/Polri senilai Rp2 miliar.

Menurut Suharl is, Nunun, yang merupakan direktur PT Wahana Esa Sejati, memperkenalkan Miranda den­gan sejumlah anggota Komisi IX DPR pada Mei 2004 untuk memuluskan

pemilihan. Jaksa M. Rum, seusai persidangan,

menjelaskan selain Rp20,85 miliar yang dibagi ke anggota Dewan, ada Rp1 mil­iar yang mengalir ke rekening Nunun. Artinya, masih ada Rp2,15 miliar yang belum jelas keberadaannya. Menurut Rum, masih ada sisa dari 480 cek pela­

wat yang belum dicairkan. “Sisanya ada yang belum dicairkan,” kata Rum.

Menanggapi dakwaan itu, Nunun menyatakan tidak mengajukan nota keberatan atau eksepsi. Nunun menga­jukan permohonan kepada Majelis Ha­kim agar diizinkan untuk memeriksa kesehatan seusai persidangan. (MI/U-2)

SIAPA MENGAPA

Di Takalar Kemampuannya DiujiSELAMA berkarier menjadi hakim lebih

dari 40 tahun, Harifin Andi Tumpa, ketua Mahkamah Agung yang per Kamis (1-3) telah melepaskan ja-batan yang dimulainya dari Takalar,

Sulawesi Selatan.“Takalar, daerah perdana saya

bertugas menjadi hakim,” kata Harifin, yang dituangkan da-lam biografinya yang ber-judul Harifin A Tumpa Pemu-kul Palu dari Delta Sungai Walanae.Dalam buku setebal 551

halaman ini, Harifin mengungkapkan bahwa selama bertugas di Takalar, dia menjadi hakim tunggal dan tidak ada namanya Majelis Hakim.

“Benar-benar mandiri, jadi kemampuan saya benar-benar di-uji karena berkas yang saya terima harus diperiksa dan diputus sendiri,” ujar Harifin dalam bukunya di halaman 69 ini.

“Takalar justru memberikan lebih dari apa yang saya beri-kan karena Takalar-lah yang memberikan saya seorang ga-dis cantik yang membuat hari-hari saya berlalu begitu manis dan penuh semangat. Takalar-lah yang membuat hidup saya sempurna,” kata suami Herawati Sikki ini.

Dia juga mengungkapkan bahwa selama tiga tahun bertugas di Takalar, tidak sampai 10 perkara yang ditanganinya. “Se-ingat saya selama tiga tahun bertugas di Takalar (1969—1972) tidak ada sampai 10 perkara yang saya tangani.” (ANT/U-2)

Sopir Mabuk Tutup Bandara ASDI ipa-ipa jelma sangon nyani susah (Di mana-mana orang mabuk memang bikin susah). Penerbangan di Bandara In-ternasional Philadelphia, Amerika Serikat (AS), sempat kacau selama 40 menit. Penyebabnya bukan masalah cuaca atau-pun gangguan lain, melainkan ulah seorang pria mabuk.

Pria tersebut diketahui mengendarai mobilnya dalam keadaan mabuk menuju gerbang bandara yang terlarang bagi warga umum. Tiba-tiba saja mobilnya pun diarahkan ke landasan pacu yang digunakan oleh pesawat.

Polisi pun langsung mengambil tindakan menghentikan si supir mabuk tersebut. Aksi nekat ini baru berakhir setelah pria yang diketahui bernama Kenneth Richard Mazik menabrak-kan mobilnya ke sebuah gerbang terkunci.

“Dia menabrak sebuah fasilitas yang terkunci dan tentunya aman bagi warga. Na, begeluk sekam tinjuk (Kami pun lang-sung menangkapnya),” ujar juru bicara polisi, Jil-lian Russel, seperti diku-tip AFP, Jumat (2-3).

Kendaraan sempat terdeteksi radar ketika bergerak menuju satu landasan. Polisi pun sempat mengepungnya saat mobil yang digunakan bergerak ke arah landasan lainnya.

Lelawa (Astaga). (U-2)

I 8sabtu, 3 maret 2012 www.lampungpostncomTerbit Sejak 1974 n Sirkulasi: (0721) 788999 n Layanan Umum: (0721) 783693 n Iklan: (0721) 774111 SMS: 0815 4098 5000 n Redaksi (0721) 773888 n SMS: 0812 7200 999

WAT-WAT GAWOH

BANDAR LAMPUNG (Lam­post): Gaji anggota DPR D Lampung dipotong Rp550 ribu per bulan sampai akhir masa jabatan guna mengem­balikan kelebihan tunjangan rumah yang diterima pada tahun anggaran 2010.

Sekretaris DPRD Lampung Sudarno Eddi, Jumat (2­3), mengata ka n sesua i hasi l temuan BPK RI, kelebihan tun­jangan rumah anggota DPRD Lampung sebesar Rp1,2 miliar harus dikembalikan sehingga mulai Januari 2012 lalu gaji anggota Dewan dipotong.

Menurut Sudarno, hingga Februari 2012, uang yang sudah dikembalikan terkum­pul Rp160 juta. Berdasarkan hasil rapat pimpinan Dewan, sisanya diangsur Rp550 ribu setiap bulan.

Sudarno menjelaskan tun­jangan rumah anggota DPRD Lampung pada 2010 mencan­tumkan anggaran tunjangan listrik, air, telepon dan lain­lain. Padahal, yang diperbolehkan

hanya tunjangan rumah. Tunjangan rumah plus lis­

trik, air, dan telepon para anggota Dewan pada 2010 hampir mencapai Rp8 juta. Sementara pada 2011 dan 2012 hanya tunjangan rumah sebesar Rp6 juta lebih.

Mengenai anggota DPRD Lampung yang ikut menerima kelebihan tunjangan, tapi saat ini sudah tidak menjadi ang­gota Dewan, Sudarno menga­takan yang bersangkutan tetap harus mengembalikan.

Sementara itu, menyusul kunjungan Panitia Akunta­bi litas Publik (PAP) DPD RI pada Kamis (1­3) lalu, Wakil Guber nu r La mpu ng M.S. Joko Umar Said memimpin rapat tertutup dengan semua satuan kerja di Provinsi Lam­pung, Jumat (2­3) pagi.

Menurut Joko, pihaknya meminta seluruh satuan kerja secepatnya menindaklanjuti temuan BPK dan melaksana­kan rekomendasi yang diberi­kan. (WAH/R-2)

n ANTARA/FANNy OcTAvIANUS

ALI MUDHORI BERSAKSI. Ali Mudhori (kanan), mantan staf asistensi Menakertrans Muhaimin Iskandar, bersama terdakwa kasus suap dana Percepatan Pembangunan Infrastruktur Daerah (PPID) di Kemenakertrans Dadong Irbarelawan (kiri) dan Dharnawati (tengah) mengikuti sidang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Jumat (2-3).

n ANTARA/FANNy OcTAvIANUS

SIDANG PERDANA NUNUN. Nunun Nurbaeti, tersangka kasus cek pelawat saat pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Miranda Swaray Goeltom, menjalani sidang perdana di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Jumat (2-3).

KELEBIHAN TUNJANGAN

Gaji Dewan Dipotong Rp550 Ribu

Rekaman penyadapan ini diputar Jaksa Muhibuddin saat saksi kunci kasus suap dana Percepataan Pembangunan In­frastruktur Daerah (PPID) Sesditjen P2KT Kementerian Tenaga Kerja dan Trans­migrasi (Kemenakertrans), Ali Mudhori, kembali hadir di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Jumat (2­3), untuk bersaksi atas terdakwa I Nyoman Suisnaya.

Ali berbelit­belit saat ditanya menge­nai sebutan “ketum” yang dibicarakan­nya melalui telepon dengan mantan tim asistensi Menakertrans Muhaimin Iskandar, M. Fauzi.

Pada persidangan, Jaksa Muhibudin mengonfirmasi berita acara pemerik­saan (BAP) milik Ali saat ia mengaku bertanya kepada Fauzi. Pertanyaan itu terkait dengan pertemuan Fauzi dengan “ketum” untuk membicarakan menge­nai teknis penerimaan uang sebesar

Rp1,5 miliar dari Dadong Irbarelawan.Namun, alih­alih menjawab per­

tanyaan jaksa dengan tegas, Ali justru meminta jaksa bertanya ke Fauzi saja. Ali mengaku kepentingannya meng­hubungi Fauzi hanya untuk menagih pengeluaran tiket yang dikeluarkan untuk mengenalkan Sindu dan Acos ke jajaran Kemenakertrans.

“Saya hanya mengikuti Fauzi. Kalau kepentingan saya hanya satu, saya mengambil yang saya keluarkan kem­bali,” kata Ali Mudhori dalam per si­dang an di Pengadilan Tipikor.

Mendengar jawaban Ali yang berbe­lit­belit, Majelis Hakim yang diketuai oleh Hakim Sudjatmiko pun kesal. Sud­jatmiko pun mengingatkan Ali untuk jangan terlalu banyak berbohong dan peringatan diberikan dalam bahasa Jawa. “Mbujuk yo mbujuk nanging yo

ojo ne (Bohong ya bohong, tapi jangan keterlaluan),” kata Sudjatmiko.

Tamsil Juga DisebutPada kesempatan lain, terdakwa kasus

suap dana PPID Sesditjen P2KT Kemen­terian Tenaga Kerja dan Transmigrasi I Nyoman Suisnaya mengakui nama Wakil Ketua Badan Anggaran Tamsil Linrung sering disebut oleh mantan pejabat Kemenkeu Sindu Malik dan pengusaha bernama Iskandar Pasojo alias Acos.

Nyoman, yang kemarin berbicara sebagai saksi atas terdakwa Kepala Biro Perencanaan dan Evaluasi P2KT Dadong Irbarelawan, mengakui kalau Tamsil sering disebut oleh Sindu dan Acos untuk menekan Kuasa Direksi PT Alam Jaya Papua Dharnawati. “Orang ini mau ke Tamsil Linrung apa bisa ditu­runkan (nilai uang komitmen dari 10% menjadi 8%),” kata Nyoman, kemarin.

Ia mengatakan hal itu didengarnya dari pembicaraan antara Dharnawati dengan mantan pejabat Kemenkeu Sindu Malik dan pengusaha bernama Iskandar Pasojo alias Acos. (MI/DTc/U-2)

Ali Sebut MuhaiminJAKARTA (Lampost): Dua percakapan antara Ali Mudhori dan M. Fauzi diputar di Persidangan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Dalam rekaman itu, Ali memanggil Menakertrans dengan dua sebutan, “bos besar” dan “ketum”.

JAKARTA (Lampost): Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi meminta seluruh kepala daerah memperhatikan penempatan dan komposisi pegawai negeri sipil (PNS) se­suai dengan kompetensi. Hal itu penting untuk meningkatkan kualitas kerja birokrasi.

“Intinya, jangan taruh aparatur PNS sesukan­ya tanpa melihat kompetensi mereka. Ini harus jadi perhatian daerah,” ujarnya usai memberi­kan sambutan dalam Seminar Peningkatan Peran Aparatur Pemerintah dalam Penguatan Ketahanan Bangsa, di Jakarta, kemarin.

Menurut Gamawan, pernyataan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Re­formasi Birokrasi (PAN dan Rebiro) Azwar Abubakar, bahwa hanya 5% PNS yang bekerja sesuai kompetensi, harus dijadikan bahan ko­reksi bagi semua pihak di jajaran birokrasi.

Pasalnya, hingga kini dirinya banyak melihat pejabat di daerah yang ditempatkan tidak sesuai dengan latar belakang pendidi­kan. “Ini sarjana agama jadi kepala dinas pekerjaan umum. Padahal, dulu hanya ilmu bumi jadi kadis pertambangan,” ujarnya.

Wakil Ketua Komisi II DPR Abdul Hakam Naja menilai angka 95% PNS tidak memiliki kompetensi menunjukkan adanya kesalahan dalam rekrutmen PNS. “Artinya, proses re­krutmen yang tidak benar dan tidak berbasis kriteria, kualifikasi, dan kompetensi.”

Proses rekrutmen selama ini lebih didasa­ri oleh kekerabatan dan transaksi. Karena itu, langkah pembenahan dengan membuat sistem dan perencanaan yang matang dalam proses rekrutmen. “Ke depan tidak boleh lagi ada transaksi dan sogok­menyogok. Harus tegas, jangan ada kompromi,” ujar dia. (U-2)

BIROKRASI

Penempatan PNS Semrawut

INdEKS MINGGU

FOKUSDi Bawah Rayuan Rentenir

BISNIS meminjamkan uang den-gan cara mudah tetapi berbunga tinggi sangat dikenal masyarakat

bawah.

WAWANCARARaja Majapahit Bali

Tanggal 24 Januari 2012, terjadi konflik antarwarga di Dusun Napal, Desa Sidowaluyo, Kecamatan Sidomulyo, Lampung Selatan. Benarkah faktor etnis dan budaya yang menjadi penyebab?

KASUS SUAP BI

Cek dari Nunun Belum Semua Cair

n dok. lampung post

n dp. raharjo

Page 9: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

KURS JUAL KURS BELI

DOLLAR KANADA (CAD)

KURS JUAL KURS BELI

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

KURS JUAL KURS BELI

KOMODITAS LOKASI SENTRA HARGA (Rp/Kg)YEN JEPANG (JPY) 100

KURS JUAL KURS BELI

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS JUAL KURS BELI

EURO (EUR)

KURS JUAL KURS BELI

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL KURS BELI

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL KURS BELI

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP)

KURS JUAL KURS BELI

Inde

ks V

ALU

TA A

SIN

G

Inde

ks K

OM

OD

ITA

S

per Jumat, 2 Maret 2012 n Sumber Bank Indonesia per Jumat, 2 Maret 2012 n Sumber: Bappebti-Kementerian Perdagangan

Minyak Kelapa Bitung 11.913

Kopi Arabika Medan 0Kopi Robusta Lampung 19.261Karet TSR 20 Palembang 34.292Lada Hitam Lampung 48.925Lada Putih Pangkalpinang 82.211Jagung (kering) Lampung 1.813

CPO Medan 9.645

Kakao Makassar 18.362

I 9EkonomiMemeriahkan ulang tahunnya ke-28, Superstore Chandra menggelar program 28 Anniversary yang memberikan diskon 30% Hlm. 10

Para guru yang lu-lus pendidikan dan latihan profesi guru (PLPG) harus mampu membuat lembar kerja siswa (LKS) sendiri. Hlm. 15 SAbtu, 3 Maret 2012 lampung post

klik

11,833.97 10,600.99 9,608.00 8,608.00

9,751.34 8,731.99 7,704.27 6,896.88 1,238.96 1,109.86

8,054.39 7,212.64 12,800.74 11,467.58 15,339.17 13,739.23

10,379.52 9,296.64

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung Mo-hamad Razif, Kamis (1-3), menga-takan secara keseluruhan ekspor Lampung periode Januari 2012 mencapai 310,5 juta dolar. Angka ini naik 88,9 juta dolar (40,14%) dibandingkan Desember 2011. Sementara dibandingkan ekspor Januari 2011 naik 38,09% atau 85,6 juta dari 224,9 juta.

“Golongan lemak dan minyak hewan/nabati mengalami kenaik-an 119,7 juta dolar, yakni dari 43,8 juta pada Desember 2011 menjadi 163,5 juta,” kata Razif. Kenaikan ekspor juga terjadi pada golon-gan karet dan barang dari karet sebesar 4,4 juta dolar. Kemudian, golongan minuman 1,2 juta dan kakao/cokelat 0,3 juta.

Sementara itu, enam golongan barang utama mengalami penu-runan, yaitu ampas/sisa industri makanan (49,4 juta), bubur ker-tas/pulp (14,4 juta), olahan dari buah-buahan/sayuran (4,3 juta), daging dan ikan olahan (2,9 juta), dan kopi, teh, rempah-rempah turun 1 juta dolar.

“Pada Januari 2012 ini juga ada dua golongan barang ekspor utama, yaitu miniman dan am-pas/sisa industri makanan yang menggantikan kayu, barang, dari kayu dan bahan kimia organik di Desember 2011.”

Kontribusi terbesar ekspor Lampung periode Januari 2012 selain disumbang CPO juga berasal dari kopi, teh, rempah-rempah (7,61%), ikan dan udang

(5,63%), dan olahan dari buah-buahan/sayuran (3,40%).

Keempat golongan utama itu memberikan kontribusi 69,28% terhadap total nilai ekspor Januari 2012. Sedangkan dilihat dari ne-gara tujuan ekspor, India menjadi tujuan utama ekspor Lampung dengan total nilai 45,8 juta dolar. Diikuti Italia 35,8 juta, Jepang 31,6 juta, China 31,5 juta, dan Amerika Serikat 24,6 juta dolar.

Peranan kelima negara ini mencapai 54,50% terhadap total ekspor Lampung. Sedangkan ekspor ke Vietnam secara pre-sentase mengalami kenaikan tertinggi yaitu 1.191,91% dan ekspor ke Belanda mengalami penurunan tertinggi secara persentase, yakni 58,13%.

tumbuh Lemah Sementara itu, secara nasional

ekspor Indonesia hanya tumbuh 6,07% selama Januari 2012, jauh lebih rendah dibanding pertumbu-han ekspor pada kurun yang sama pada 2011 yang mencapai 24,65%.

“Kinerja ekspor selama Janu-ari masih meningkat, meskipun pertumbuhannya mengalami pelemah an akibat dampak krisis global,” kata Wakil Menteri Per-dagangan Bayu Krisnamurthi dalam siaran pers Kementerian Perdagang an Jakarta, Kamis (1-3). Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) nilai total ekspor pada Januari tahun ini sebesar 15,49 miliar dolar AS, naik 6,07% dibanding Januari tahun lalu. (noV/E-1)

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Sebagai pemain baru dalam penya-luran KPR Subsidi melalui Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP), BRI Syariah terus mem-persiapkan diri. Bank BRI Syariah Tanjungkarang menyatakan min-ggu kedua Maret 2012 ini mulai menyalurkan KPR tersebut.

Menurut Pemimpin Cabang BRI Syariah Bandar Lampung Ciknan Sawak, BRIS tidak mem-batasi berapa banyak dana yang akan digelontorkan untuk mem-biayai perumahan ini. Meskipun demikian, Ciknan mengakui na-sabah KPR BRIS tidak terlalu besar. Untuk itu, pihaknya akan

melakukan kerja sama dengan developer yang akan membangun perumahan subsidi.

“Dana yang kami sediakan cu-kup banyak, dan tidak dibatasi,” kata Ciknan Sawak, Jumat (2-3). Menurut Ciknan, untuk pem-biayaan KPR ini menggunakan sistem murabahah atau jual beli, yang besarnya bisa disetarakan dengan bunga.

Ciknan mengatakan pada 2011, BRIS menyalurkan program KPR BRIS mencapai Rp12 miliar. De ngan adanya program FLPP diharapkan penyaluran kredit perumahan dapat lebih meningkat. Selama ini produk KPR BRI Syariah baru

dapat dinikmati nasabah de ngan penghasilan tetap, seperti PNS dan karyawan perusahaan swasta.

Seperti diketahui, tahun 2012 ini jumlah bank yang ikut ber-main dana KPR subsidi FLPP menjadi lima bank yakni BRI, Mandiri, BTN, BNI, dan BRI Sya-riah. Namun, banyak pihak yang meragukan kesiapan dari bank tersebut dalam hal penyiapan SDM maupun sistem jaringan. Sekretaris Asosiasi Perumahan dan Permukiman Seluruh Indone-sia (Apersi) Lampung Pendi Hasa-nudin mempertanyakan kesiapan bank lain non-BTN yang bermain di KPR Subsidi FLPP. (E-1)

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Tingkat penghunian kamar (TPK) hotel di Lampung periode Januari 2012 hanya mencapai 40,06% atau turun 7,41% dibandingkan Desember 2011 yang tercatat 47,47%.

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung Moha-mad Razif, Kamis (1-3), mengata-kan seluruh TPK hotel, baik hotel berbintang maupun nonbintang, periode Januari menurun. Ter-catat, TPK hotel berbintang di Bandar Lampung periode Januari 2012 mencapai 47,08%, turun 15,76% dibandingkan Desember 2011 yang mencapai 62,84%.

Sementara TPK hotel non-bintang pada Januari 2012 mencapai 37,50%, turun 3,87% dibandingkan bulan sebelum-nya yang mencapai 41,37%.

Sementara itu, jumlah tamu menginap periode Januari 2012 di hotel bintang dan nonbintang

sejumlah 85.550 orang yang terdiri dari 1.374 tamu asing dan 84.176 tamu domestik. Jumlah ini turun 13,235 orang (13,40%) dibandingkan Desember 2011 yang tercatat 98.785 orang.

Sementara jumlah tamu di hotel bintang bulan Januari 2012 sebanyak 12.826 orang, terdiri dari 1.313 tamu asing dan 11.513 tamu domestik. “Jumlah ini turun 22,85% dibandingkan Desember 2011 yang tercatat 16,625 orang,” kata Razif.

BPS juga mencatat rata-rata lama tamu menginap pada Janu-ari 2012, baik di hotel berbintang dan nonbintang, tercatat 1,42 hari naik 0,02 hari dibanding Desember 2011. Tamu asing rata-rata menginap 1,54 hari, tu-run 0,30 hari dibanding Desem-ber 2011, sedangkan tamu dalam negeri rata-ratanya 1,42 hari naik 0,03 hari dibanding bulan sebelumnya. (noV/E-1)

JAKARTA (Lampost): Harga rata-rata minyak mentah Indonesia (ICP/Indone-sia Crude Price) di Februari 2012 men-capai 122,17 dolar AS/barel, naik 6,26 dolar AS/barel dari 115,91 dolar AS/barel di Januari 2012. Sementara harga minas/SLC mencapai 124,63 dolar AS/barel atau naik 6,25 dolar AS/barel dari Januari 2012 yang mencapai 118,38 dolar AS/barel.

Demikian pengumuman Tim Harga Minyak Indonesia yang dikutip dari Direktorat Jenderal Migas Kementerian ESDM, Selasa (1-3). Tim Harga Minyak

Indonesia mengemukakan peningkatan harga minyak mentah di pasar interna-sional naik disebabkan beberapa faktor.

Antara lain, eskalasi ketegangan antara Iran dan negara-negara Barat terkait de-ngan masalah nuklir Iran, meningkatnya permintaan produk minyak khususnya jenis heating oil di kawasan Eropa akibat musim dingin yang ekstrem, serta gang-guan pasokan gas dari Rusia.

Kemudian, turunnya pasokan minyak mentah dari negara-negara non-OPEC lebih rendah daripada yang diperkirakan

sebelumnya, serta adanya gangguan pa-sokan minyak mentah dari Sudan, Suriah, dan Yaman akibat konflik politik.

Sedangkan untuk kawasan Asia Pa-sifik, peningkatan harga minyak mentah disebabkan faktor tingginya permintaan minyak mentah jenis direct burning untuk pembangkit listrik di Jepang akibat musim dingin yang berkepanjangan dan membaik-nya perekonomian China dengan adanya kebijakan moneter Bank Sentral China.

Seperi diketahui, pemerintah sebelumnya berencana menaikkan harga BBM subsidi

karena harga minyak telah tembus di atas 120 dolar AS/barel atau di atas perhitungan APBN 2012 sebesar 90 dolar AS/barel. Harga BBM subsidi rencananya dinaikkan Rp1.500/liter, sehingga harga bensin pre-mium dan solar menjadi Rp6.000/liter.

Sementara itu, Menteri Keuangan Agus Martowardojo di Jakarta, Jumat (2-3), me-ngatakan anggaran pemerintah bisa “jebol” hingga Rp108 triliun pada tahun 2012. Hal tersebut bisa terjadi jika tidak ada penyesuai-an tarif dasar listrik (TDL) dan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. (E-1)

Bi Perketat Transaksi Emas Jangka PendekJAKARtA---Bank Indonesia melalui penerbitan Surat Edaran SE Nomor 14/7/DPbS tanggal 29 Februari 2012 mengenai Produk Qardh Beragun Emas memperketat aturan perbankan syariah untuk pembiayaan beragun emas.“Tujuannya jangan jadikan pembiayaan ini untuk yang spekulatif, tapi untuk jangka pendek dan mendesak bagi masyarakat. Agar masyarakat punya akses bagi yang memiliki emas,” kata Direktur Direktorat Perbankan Syariah BI Mulya E Siregar di Jakarta, Jumat (2-3). Mengenai karakteristiknya, bank sentral menetapkan produk Qardh beragun emas bertujuan membiayai keperluan dana jangka pendek atau tambahan modal kerja jangka pendek untuk golongan nasabah usaha mikro dan kecil. Biaya yang dapat dikenakan bank syariah dan unit usaha syariah (UUS) kepada nasabah, antara lain biaya administrasi, biaya asuransi, dan biaya penyimpanan dan pemeliharaan. (E-1)

iHSG Tembus 4.000, Rupiah MelemahJAKARtA---Aksi profit taking yang biasanya terjadi pada akhir pekan tampaknya tidak terjadi kemarin. Indeks harga saham gabungan (IHSG) bahkan ditutup menembus level 4.000. IHSG sore ini ditutup naik 42,58 poin atau 1,07% ke 4.004,87. Indeks LQ45 menguat 4,33 poin atau 0,6% dan Jakarta Islamic Indeks (JII) naik 5,85 poin atau 1,0%.Terpantau 92 saham melemah, dengan 154 saham menguat, dan 102 saham stagnan. Transaksi terjadi dengan nilai tercatat mencapai Rp3,80 triliun dengan volume transaksi sebanyak 3,27 miliar lembar saham yang diperdagangkan. Investor asing terpantau melakukan aksi beli mencapai Rp584,20 miliar. Sedangkan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) kembali mengalami perlemah-an. Rupiah kembali diperdagangkan di kisaran Rp9.100/dolar AS. Menurut kurs tengah Bank Indonesia (BI) rupiah diperdagangkan pada kisaran Rp9.108 per dolar AS, dengan rata-rata perdagangan harian Rp9.062-Rp9.154/dolar AS. (E-1)

n antaRa/Rosa panggabEanpekerja beraktivitas dalam pembangunan gedung bertingkat di kawasan perkantoran, Jakarta, Jumat (2-3). bank Indonesia memperkirakan inflasi bertambah 2,3%-2,4% dari perkiraan angka inflasi 3,5%-5,5% jika pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak sebesar Rp1.500.

n antaRa/Rosa panggabEan

KeMBaLI Ke LeVeL 4.000. pialang saham memantau pergerakan indeks harga saham gabungan (IHsg) di pt profindo International securities, Jakarta, Jumat (2-3). IHsg bertambah 42,582 poin atau naik 1,07% ke level 4.004,868.

eNerGI

Harga Minyak Mentah Tembus 122 Dolar AS/Barel

bANDAR LAMPuNG (Lampost): Golongan lemak dan minyak hewan/nabati dengan komoditasnya crude palm oil (CPO) mendominasi ekspor Lampung periode Januari 2012. Kontribusi CPO ini mencapai 52,64% dari total ekspor 310,5 juta dolar AS.

Ekspor Lampung Didominasi CPO

PrOPertI

BRI Syariah Siap Salurkan KPR Subsidi

PerHOteLaN

Tingkat Hunian Kamar di Lampung Hanya 40,6%

Prediksi Inflasi Indonesia

Page 10: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Bisnis & KorporasiSabtu, 3 Maret 2012 lampung post

KLIK

I 10

n lampung post/mg3

memeriahkan ulang tahunnya ke-28, superstore Chandra menggelar program 28 anniversary yang memberikan diskon 30% untuk aneka produk busana. program yang berlangsung 1—31 maret 2012 ini berlaku di Chandra tanjungkarang, telukbetung, metro, Bandarjaya, dan pringsewu.

n antaRa/FERI

‘WeBSIte’ GLOBaL teLeSHOP. Finance Director global teleshop Januar Chandra (kiri) bersama Director global teleshop Danang Cahyono mencoba website baru untuk belanja secara online melalui www.globalteleshop.com yang diluncurkan di Jakarta, Jumat (2-3).

Manager of Product Manage­ment & Marketing Asus Indriyani mengatakan dengan teknologi tersebut Eee PC 1025 Flare Series memungkinkan pengguna menya­lakan netbook­nya dalam waktu dua detik dari kondisi sleep dan memiliki waktu stand by hingga 21 hari.

Dengan teknologi Asus Super Hybrid Engine II ini, menjadikan Eee PC Flare Series memiliki daya tahan baterai hingga 12 jam. Teknologi ini juga menawarkan keseimbangan antara kinerja dan daya tahan baterai sehingga sangat cocok untuk menemani segala kegiatan pengguna sepanjang hari, dari bermain game ataupun seka­dar mendengarkan musik, tanpa mengenal istilah baterai habis.

“Produk ini memberikan per­forma grafis tiga kali lebih tinggi dari generasi sebelumnya, tapi mengonsumsi baterai lebih sedikit sehingga memiliki ketahanan ba­terai 10% lebih lama,” kata Indri­yani di Jakarta, kemarin (2­3).

Selain itu, Eee PC 1025 Flare Series memungkinkan pengguna menikmati video full HD 1080p di HDTV melalui port HDMI. Selain itu, netbook ini juga dileng­kapi dengan USB 3.0, DLNA, dan Wi­Fi Direct untuk menunjang konektivitas.

Desain MetalikDesain Eee PC Flare Series ter­

inspirasi dari kilatan cahaya yang biasanya muncul setelah terjadi gerhana. Kilatan cahaya ini sangat indah dan Asus menerapkan kon­

sep itu dalam desainnya. Eee PC Flare Series dileng­

kapi dengan port HDMI yang me­mungkinkan pengguna memutar film atau file multimedia lainnya di HDTV dengan resolusi full HD 1080p (1.920 x 1.080). Kini, peng­guna bisa mengundang semua teman untuk menonton bersama di bioskop pribadi.

“Dengan teknologi USB char-ger+ pada Eee PC Flare Series da­pat mengisi ulang daya perangkat elektronik, seperti smartphone dan tablet, melalui port USB meskipun Eee PC 1025 dalam keadaan tidak nyala,” kata Indri.

Bahkan, jika pengisian ulang daya perangkat elektronik dengan kondisi Eee PC Flare Series tidak nyala, hasilnya, baterai perangkat elektronik tersebut akan lebih cepat penuh 30% dibandingkan jika Eee PC Flare Series sedang dinyalakan.

Asus juga memperkaya desain Eee PC Flares Series ini melalui tambahan finishing metalic pada bagian penutupnya, dan aksen krom di sepanjang sisi sampingnya. Eee PC 1025 Flare Series hadir da­lam 8 pilihan warna menarik, yakni silk white (glossy), tuxedo black, gentleman blue, lisptick red, silk white (matte), city gray, paris pink, dan ecpresso brown. (HEs/E-2)

BANDAR LAMPUNG (Lam­post): Diamond House Jewelry menggelar The Most Luxurious Jewelry Exhibition di Hotel No­votel, 3—6 Maret 2012. Dalam pameran ini, Diamond House memberikan program Mega Sale dengan potongan harga 50% plus 10% dan harga pabrik langsung.

Supervisor Diamond House Veronica, Jumat (2­3), mengata­kan pameran kali ini Diamond House menampilkan koleksi masterpiece terbaru 2012. Mela­lui pameran ini, koleksi terbaru Diamond House dapat dimiliki masyarakat Lampung. Adapun koleksi tersebut antara lain wed-ding jewelry, wedding rings, aksesori pria, dan cincin pria.

Pameran yang terbuka untuk umum dan tanpa dipungut biaya ini berlangsung mulai pukul

11.00—22.00 setiap harinya. Lebih lanjut Veronica mengata­

kan selama pameran berlangsung, Diamond House Jewelry menawar­kan harga spesial sebagai bentuk apersiasi terhadap masyarakat Lampung yang setia mengoleksi perhiasan Diamond House. Dia­mond House memberikan harga pabrik untuk setiap perhiasan yang dipamerkan, dan tentu saja didu­kung kualitas yang terbaik pula.

Pada pameran kali ini, Dia­mond House juga melayani tukar tambah dan penjualan kembali perhiasan Diamond House yang sebelumnya dibeli konsumen. Dalam setiap pamerannya, Dia­mond House juga memberikan penawaran gratis untuk cuci perhiasan. Sementara untuk reparasi dan sepuh perhiasan tetap dikenai biaya. (WIn/E-2)

Tung Desem Gelar Seminar Finansial baNDaR LaMPuNG—Pelatih sukses nomor 1 Indonesia, Tung Desem Waringin, akan menggelar seminar Financial Revolution Berbagi rahasia dan motivasi menjadi kaya atau uang kembali 100% dan bonus boleh tetap Anda simpan, Sabtu-Minggu (10-11 Maret) mendatang di Hotel Marcopolo, Bandar Lampung. Dalam seminar dua hari tersebut, Tung Desem yang mendapat gelar sebagai Pembicara Terbaik di Indonesia dari majalah Marketing, Pelatih Sukses No. 1 Indonesia, dan masuk dalam 10 eksekutif Indonesia versi Jawa Pos Group akan mengajarkan apa yang ia praktekkan dan mem-praktekkan apa yang ia ajarkan. Tung Desem membawa misi mem-perkaya kehidupan masyarakat Indonesia melalui seminar Financial Revolution yang akan diselenggarakan di 11 kota besar Indonesia. Dalam seminar tersebut, Tung Desem Waringin akan mengajarkan bagaimana uang mengejar Anda, bagaimana membuat peternakan uang, bagaimana memulai usaha tanpa modal, bagaimana memulai usaha dengan kemungkinan berhasil 98%, serta bagaimana tumbuh semakin kaya dalam kondisi resesi. Pendaftaran seminar dapat dilaku-kan melalui SMS, ketik FR_Nama_Kota kirim ke 0811787795. (Rls/E-2)

Samsung Raih 10 Penghargaan Gadget+JaKaRta—PT Samsung Electronics Indonesia meraih 10 penghargaan dalam ajang penganugerahan Gadget+ Awards. Prestasi tersebut mereka umumkan secara resmi di X2 Club Plaza Senayan, Kamis (1-3) malam. “Kategori tersebut antara lain adalah mobile phone, notebook, tablet, kamera/video camcorder, LED TV,” kata Editor in Chief Gadget+ PT Samsung Electronics Indonesia Charly Himawan.Kategori tersebut merupakan ulasan produk-produk Samsung di tahun 2011 dan diumumkan pada penghargaan Gadget+ tahun 2012. Samsung melakukan penilaian secara objektif terhadap se-jumlah produk yang beredar di pasaran dengan beberapa kategori penilaian dan di antaranya adalah kategori Inovasi. (HEs/E-2)

Axis Net Hadirkan Fitur BaruBANDAR LAMPUNG—Operator telekomunikasi Axis memperkaya layanan Axis Net dengan menghadirkan berbagai fitur baru di portal http://net.axisworld.co.id. Melalui layanan pelanggan online mandiri ini, pelanggan dapat menikmati berbagai kemudahan untuk menikmati layanan komunikasi Axis sesuai dengan kebutuh-annya secara langsung, kapan saja dan di mana saja.“Layanan pelanggan online mandiri melalui Axis Net pertama kali kami luncurkan pada November 2011 dan mendapatkan respons positif dari para pelanggan. Untuk memenuhi kebutuhan pelang-gan akan kemudahan dalam memperoleh dan menikmati layanan komunikasi Axis, kami telah memperkaya fitur-fitur layanan baru pada Axis Net,” kata Chief Marketing Officer Axis Daniel Horan melalui keterangan resminya, Jumat (2-3). (noV/E-1) JaKaRta (Lampost): asus meluncurkan netbook

dengan prosesor Intel atom Cedar trail N2800 Dual Core terbaru, Eee PC 1025 Flare Series. netbook ini juga dilengkapi dengan teknologi asus Super Hybrid Engine II eksklusif dengan instan on.

Asus Rilis Eee PC Flare Series

‘‘Eee pC 1025 Flare series dengan teknologi asus super Hybrid Engine II memiliki daya tahan baterai hingga 12 jam.

PaMeraN

Diamond House Helat Mega Sale

Promosi Ulang Tahun

Page 11: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYKCMYK± ± ±CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Pariwara I 11sabtu, 3 maret 2012 lampung post

Page 12: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Endang AslianaDosen Jurusan Ekonomi dan Bisnis Politeknik Negeri Lampung

Da la m s ebua h nega r a demokrasi, uang negara yang dikelola pemerintah

adalah uang rakyat yang harus digu­nakan untuk kemakmuran rakyat. Namun, ada dua hal yang membuat uang negara tidak maksimal digu­nakan sebagai alat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Pertama, pelaksanaan program pemerintah yang tidak jelas ke­manfaatannya. Uang negara yang dipakai menjalankan program pemerintah mungkin besar, tapi kemanfaatannya bagi masyarakat minim, bahkan nyaris tidak ada. Program dilaksanakan, dana ha­bis, tapi dampaknya nihil. Hal ini bisa disebabkan kesalahan peren­canaan maupun penyimpangan.

Kedua, adanya korupsi baik yang dilakukan pejabat politik seperti anggota Dewan dan kepala peme­rintahan, pejabat karier di berbagai kantor pemerintah, bahkan pegawai negeri sipil (PNS) yang belum men­duduki jabatan tinggi. Korupsi yang mereka lakukan berdampak pada berkurangnya dana pembangunan, serta menurunnya kualitas pelaksa­naan program pemerintah.

Jika hal pertama terkait dengan aspek manajerial, faktor kedua terkait dengan aspek mental. Solusi untuk hal pertama, bisa dilakukan dengan meningkatkan kompetensi

para pegawai perencana pemba­ngunan di instansi pemerintah. Sedangkan, solusi untuk masalah kedua dapat dilakukan dengan membenahi sistem keuangan par­tai politik, penegakan hukum yang tegas, serta reformasi birokrasi.

Politisi KorupKa su s ma nt a n Benda ha ra

Umum Partai Demokrat Muham­mad Nazaruddin yang menjadi terdakwa korupsi proyek wisma atlet dan beberapa proyek lainnya memberikan gambaran terang benderang mengenai perspektif politisi terhadap uang negara. Nazaruddin mempersepsi uang negara sebagai modal yang bisa dimanfaatkan untuk kemaslahat­an pribadi dan golongan (parpol) dengan cara apa pun, hatta dengan tindakan ilegal dan melawan hu­kum seperti korupsi.

Nazaruddin mungkin tak bisa dikatakan mewakili gambaran ke­seluruhan politisi di negeri ini. Na­mun, dari banyaknya kasus korupsi yang melibatkan para anggota DPR dan kepala daerah, kita bisa membuat kesimpulan awal bahwa banyak poli­tisi yang memiliki cara pandang se­perti Nazaruddin. Yakni, mengang­gap uang pemerintah adalah “kue” yang bisa dikeruk untuk kepentingan pribadi dan kelompok.

Parpol tentu saja membutuh­kan dana untuk menjalankan roda organisasi, rekrutmen anggota, peserta pemilihan umum legislatif, pemilihan presiden, serta pilkada.

Dengan kebutuhan dana yang besar, sangat wajar jika parpol memberikan jalur khusus bagi mereka yang dinilai memiliki sumber daya yang bisa menghidupkan mesin partai, seperti pengusaha dan kepala daerah yang punya akses terhadap uang negara.

Parpol biasanya membentang­kan “karpet merah” bagi para pe­ngusaha berduit dan kepala daerah yang hendak merapat ke struktur partai. Mereka tak perlu mengantre

untuk bisa mendapatkan posisi strategis dalam partai politik. Ba­nyak di antara mereka yang terpilih menjadi ketua parpol di daerah, meskipun baru beberapa hari masuk menjadi anggota partai.

Pemanfaatan APBN/APBD sebagai sumber keuangan politisi dan parpol dilakukan dengan berbagai cara, seperti melalui proyek pengadaan ba­rang/jasa pemerintah, serta distribusi dana bantuan. Para politisi berupaya mendapatkan fee dari para pengusaha yang minta dibantu memenangkan tender proyek pemerintah. Pos ban­tuan sosial terutama yang dianggar­

kan pemerintah daerah juga menjadi keran untuk mengalirkan uang negara ke brankas politisi.

Birokrat KorupPemanfaatan uang negara un­

tuk kepentingan pribadi diduga di­lakukan pula oleh sejumlah PNS. Temuan PPATK soal “rekening gendut” PNS muda memperkuat dugaan adanya praktek korupsi di tubuh birokrasi. Sepanjang 2003—2012, PPATK menemukan “reken­ing gendut” PNS dengan nominal Rp50 juta—Rp20 milliar.

Sama halnya dengan para politisi korup, PNS korup juga melihat uang negara sebagai sumber uang yang bisa dikeruk dengan cara apapun untuk kepentingan pribadi dan kelompok.

Paling tidak, ada empat hal yang bisa dilakukan untuk menyelamat­kan uang negara dari tindakan pen­curian. Pertama, penegakkan hu­kum yang tegas. Tanpa hukuman yang tegas dan keras, seseorang tidak takut mencuri uang negara karena mereka tahu hukum bisa dimanipulasi dengan uang.

Kedua, mengingat pengadaan barang dan jasa pemerintah men­jadi bidang yang banyak menyum­bang kasus korupsi. Pemerintah sudah selayaknya menerapkan sistem pengadaan barang dan jasa secara elektronik atau yang dikenal dengan tender online. Sistem lelang secara elektronik ini membuat panitia lelang dan para peng usaha tidak perlu menemukan tatap muka. Sistem elektronik ini juga

relatif lebih fair karena berjalan secara otomatis sehingga sulit bagi panitia pengadaan maupun pejabat tinggi di instansi pemerintah untuk merekayasa pemenang tender.

Lelang proyek pengadaan ba­rang dan jasa secara elektronik ini sudah diamanatkan dalam Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah.

Selain itu, Presiden SBY juga telah menerbitkan Instruksi Presiden Nomor 17 Tahun 2011 tentang Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Tahun 2012. Salah satu poinnya adalah instruksi agar peme­rintah daerah menggunakan sistem pengadaan secara elektronik, melalui layanan pengadaan secara elektronik untuk sekurang­kurangnya 40% be­lanja pemda yang digunakan untuk pengadaan barang/jasa.

Ketiga, reformasi birokrasi, ter­masuk peningkatan kompetensi aparatur pemerintah dalam pe­rencanaan program pembangun an sehingga bisa merancang program yang tepat sasaran dan bermanfaat secara maksimal.

Keempat, reformasi di tubuh parpol, terutama soal kemandirian finansial. Jika parpol tidak memiliki kemandirian secara finansial, masih sangat mungkin akan melakukan berbagai cara untuk mengeruk sum­ber pendanaan dari APBD/APBN. Dulu, kita berhasil menyelamatkan negara ini dari imperialisme asing. Kini bisakah kita menyelamatkannya dari ketamakan bangsa sendiri? n

Selamatkan Uang Negara

Parpol biasanya membentangkan “karpet merah” bagi para pengusaha berduit dan kepala daerah.

‘‘‘Killing Me Softly’TERJEMAHKAN ke dalam bahasa Inggris! Begitu bunyi tugas yang tertulis

di dalam buku pekerjaan rumah anak saya, Grace. Ada sepuluh kalimat pendek dalam Bahasa Indonesia yang mesti ia terjemahkan. Dengan bantuan kamus, Grace yang duduk di bangku kelas III sekolah dasar itu menyelesaikan semua tugas dari gurunya .

Selesai mengerjakan tugasnya, Grace menda-tangi saya. “Pa, minta tanda tangan,” kata Grace sambil menyodorkan buku PR-nya.

Seperti biasa, sebelum menandatangani tugas yang telah ia selesai-kan itu, saya membaca dan meneliti untuk melihat kemungkinan ada kesalahan. Saat tiba di soal “Matikan televisi”, saya terkejut. Grace me-nerjemahkan kalimat itu menjadi Kill the television. “Grace, kalau untuk matikan televisi jangan pakai kill. Pakai turn off,” kata saya. Lalu saya minta Grace memperbaiki kalimat itu menjadi turn off television.

Kata “matikan” lazim diucapkan dalam berbahasa Indonesia sehari-hari. Kata “matikan” punya padanan kata “bunuh”. Karena itu kata “matikan” sebenarnya berkonotasi kejam. Tapi sejak kecil hingga kini, kita sudah terbiasa menggunakan kata “matikan” yang “kejam” itu untuk tidak mengaktifkan lagi barang-barang elektronik. “Matikan televisi; matikan radio; matikan telepon” .

Kata-kata yang kejam. Tapi kita sudah terbiasa. Kita meyakini bahwa bahasa adalah kebiasaan. Meskipun kata “matikan” punya konotasi kejam, tidak ada yang salah dalam menggunakan “matikan” karena kita sudah terbiasa.

Namun, kebiasaan boleh “kejam” itu hanya dalam hal berbahasa. Bukan dalam hal bertindak. Sebab, dalam bertindak kita diatur oleh norma hukum, norma agama, dan norma-norma kesusilaan yang lainnya, yang tentu saja penuh dengan kesantunan dan kebaikan.

Tapi kini, kebiasaan “kejam” itu bukan hanya dalam hal berbahasa. Be-berapa kali dalam tayangan televisi, ada berita tentang perilaku-perilaku kejam yang dilakukan oleh sesama kita. Biasanya, kalau berita tentang kekejaman itu ditonton anak-anak, si orang tua segera tanggap. “Matikan televisinya!”. Begitu perintah orang tua kepada si anak dengan harapan jangan mencontoh perilaku kejam itu. Namun, di balik harapan dan pe-rintah yang santun dan baik itu terselip juga kata “kejam”; “matikan!”.

Kebiasaan memakai kata “kejam”, hanya boleh diucapkan terhadap apa yang diciptakan manusia. Untuk makhluk yang diciptakan Tuhan, jangan sekali-kali menggunakan kata “matikan”. Tidak mungkin kita mengatakan “matikan dia!”, walau manusia itu tidak mengakui adanya Tuhan atau menyimpangkan pengertian tentang ajaran Tuhan.

Tuhan menciptakan manusia, adalah keyakinan dari orang-orang yang beragama. Manusia ada karena Tuhan ada.

Namun bagi orang ateis, logika iman itu terbalik. Manusia yang men-ciptakan Tuhan. Tuhan ada karena diciptakan oleh pikiran manusia.

Kita tidak boleh kejam terhadap sesama. Kalau kita melihat tayang-an kekejaman, lebih baik kita mendengarkan nyanyian Killing me softly. Meskipun terdengar kejam, lagu yang dinyanyikan pertama kali oleh Roberta Flack itu, menyentuh hati. (KRISTIANTO)

NuANsA

TAJUK

P O J O K

P A K D E P A K H O

n FERIAL

M. Iwan satriawan Dosen Hukum Tata Negarauniversitas Lampung

Fakultas hukum banyak berdiri di Indonesia, tapi tidak banyak orang mengingatnya dan hal

ini menjadi sebuah ironi tersendiri. Bahkan, ketika hukum memerlukan bantuan untuk mereformasinya, fakultas hukum tersebut seakan­akan tidak ada dan tidak terdengar. Sangat jarang tindakan atau gerakan yang mengatasnamakan fakultas hu­kum untuk mengoreksi pelaksanaan hukum sehari­hari yang notabene mengkhianati rasa keadilan. Ketika tombak hukum lebih runcing ke bawah dan tumpul ke atas, para aka­demisi bagai diam seribu bahasa.

Sebagai lembaga pendidikan tem­pat kawah candradimuka calon­calon penegak hukum, seperti ha­kim, advokat, jaksa, dan sebagian polisi, sudah menjadi kewajiban untuk mempertanggungjawabkan ketika banyak alumninya yang me­robohkan hukum. Bahkan, secara berkelakar Prof. Sahetapy menga­

takan para lulusan sarjana hukum dengan gelar S.H. bukan “sarjana halal” melainkan “sarjana haram”.

PeradilanMeminjam istilah Satjipto Ra­

hardjo, hakim, jaksa, pengacara, dan polisilah yang menjadi penegak dan pembuat hukum (rule mak-ing). Namun, apabila perannya tidak dapat dilaksankaan dengan baik, para penegak hukum justru berubah menjadi penghancur hukum itu sendiri (rule breaking).

Oleh sebab itu, dibutuhkan refor­masi rekrutmen para penegak hukum secara menyeluruh. Namun, rekrut­men yang didasarkan kepada seberapa banyak uang yang diberikan atau siapa orang dalam atau suksesor dengan sendirinya akan menciptakan jaksa, polisi, dan hakim yang korup.

Rekrutmen yang tidak bersih akan menghasilkan penegak hukum seperti Jaksa Urip Tri Gunawan, Hakim Muhtadi Asnun, dan aparat polisi yang memperkaya diri sendiri dengan menggelembungkan re­keningnya (rekening gendut para

petinggi Polri) yang hingga saat ini tak tersentuh hukum. Namun, jus­tru yang tersentuh adalah beberapa aparat kepolisian yang mengutip Rp50 ribu dan tepergok di youtube atau video amatir masyarakat.

Bahkan, Mahkamah Agung sebagai pemegang kedaulatan hu­kum tertinggi dengan berani dan terang­terangan membatalkan delapan poin kode etik hakim yang justru karena pasal­pasalnya digu­nakan Komisi Yudisial (KY) untuk menghukum hakim kasus Antasari. Peradilan juga tidak pernah sepi dari terpaan badai korupsi yudisial mulai dari panitera hingga hakimnya.

AdvokatFenomena yang sama juga me­

nerpa dunia advokat, yang menurut undang­undang juga termasuk pe­negak hukum. Dalam dunia advokat, etika, moral, dan susila kadang terke­san tidak laku. Mereka sering terlibat dalam percaloan atau jual­beli perkara dan dengan gampangnya berpindah ke pihak yang berlawanan. Bagaimana bisa menjaga rahasia klien jika de­

ngan mudahnya berpindah ke pihak lawan kliennya? Sementara itu, sosok Asosiasi Advokat diam seribu bahasa. Terlebih, hingga kini tidak ada satu suara dalam penunjukan satu asosiasi yang membawahi profesi advokat.

Fenomena yang berkembang saat ini, para ahli hukum yang duduk manis di Fakultas Hukum yang tersebar di Indonesia bagaikan berada di puncak menara gading. Mereka sulit tersentuh oleh realitas di masyarakat. Mereka seolah hidup sendiri dengan kesibuk­annya mengajar, penelitian, dan peng­abdian sebagaimana disebutkan dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Mengajar bagi mereka hanya berupa transfer keilmuan yang notabene nilai sebagai tujuan akhir, bukan perbaikan moral generasi penerus bangsa. Penelitian bagi mereka hanyalah untuk mening­katkan kapasitas individu berupa materi, bukan penelitian yang dapat menunjang peningkatan ke ilmuan untuk mengubah orientasi anak bangsa menjadi jujur, bersih, dan mandiri. Terakhir pengabdian masyarakat hanya berupa penyuluh­

an hukum yang tidak mengakar dan menyentuh masyarakat.

Bungkam MeluluMenyimak perkataan Wiji Thukul

“Apa guna punya ilmu tinggi kalau hanya untuk mengibuli. Apa guna banyak baca buku kalau mulut kau bungkam melulu.” Sudah saatnya para akademisi fakultas hukum me­ngaplikasikan keilmuannya secara masif kepada masyarakat sekitar, sebagaimana disampaikan Antonio Grampsi tentang intelektual organik. Keilmuan yang tidak hanya mem­berikan hitam dan putih, tapi juga mampu memberikan solusi kompre­hensif terhadap akar permasalahan yang mendera bangsa ini.

Agar ke depan tidak lagi muncul ungkapan “jika ingin jadi koruptor, masuklah fakultas hukum karena dengan mengerti ilmu hukum kamu akan dapat dengan bebas berbuat se­suka hati”, tapi berganti menjadi salah satu magnet reformasi kondisi bangsa menjadi lebih baik karena baiknya fakultas hukum dalam menghasilkan lulusan yang berkualitas. n

Ironi Fakultas Hukum di Indonesia

Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Wakil Pemimpin Umum: Djadjat Sudradjat. Pemimpin Redaksi: Sabam Sinaga. Wakil Pemimpin Redaksi: Heri Wardoyo. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Dewan Redaksi Media Group: Elman Saragih (Ketua), Ana Widjaya, Andy F. Noya, Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Djafar H. Assegaff, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Rahni Lowhur Schad, Saur M. Hutabarat. Sugeng Suparwoto, Suryopratomo, Toeti Adhitama. Redaktur Pelaksana: Iskandar Zulkarnain, Iskak Susanto. Sekretaris Redaksi: M. Natsir. Redaktur: Alhuda Muhajirin, Sri Agustina, Amiruddin Sormin, Wiwik Hastuti, Heru Zulkarnain, Zulkarnain Zubairi, Hesma Eryani, Sudarmono, Trihadi Joko, Umar Bakti, D. Widodo. Asisten Redaktur: Aris Susanto, Muharam Chandra Lugina, Musta’an, Kristianto, Nova Lidarni, Syaifulloh, Lukman Hakim. Liputan Bandar Lampung: Sri Wahyuni, Rinda Mulyani, Vera Aglisa, Sony Elwina Asrap, Zainuddin. Biro Lampung Utara: Buchairi Aidi (Kabiro), Ruhiman, Hari Supriyono. Lampung Barat: Henri Rosadi (Plt. Kabiro), Eliyah. Way Kanan: Yoel Lukasim (Kabiro), , Mat Saleh. Lampung Tengah: Ikhwanuddin (Kabiro), Andika Suhendra (Wakabiro), M. Lutfi, Agus Hermanto. Metro/Lampung Timur: Sudirman (Kabiro), Djoni Hartawan Jaya (Wakabiro), Chairuddin (Wakabiro), Agus Chandra, Eddy Ribut Herwanto, Suprayogi. Tulangbawang: Muhammad Guntur Taruna (Kabiro), Juan Santoso Situmeang. Tanggamus: Mif Sulaiman (Kabiro), Sudiono, Sayuti, Widodo. Lampung Selatan: Herwansyah (Plt. Kabiro), Aan Kridolaksono, Usdiman Genti. Pesawaran: Meza Swastika. Desain Grafis: DP. Raharjo, Sugeng Riyadi, Sumaryono, Sugito, Malianingsih, Ridwansyah, David Jackson, Djadi Satmiko, Ferial, Nanang B, Nurul Fahmi. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim). Account Executive Iklan: Oki Haray, Merry Destaria, Shiera Maqhruf, Mardlian Shah, Ferawati. Manajer Keuangan dan Akunting: Rosmawati Harahap. Manajer Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampungpost.com e-mail: [email protected] [email protected]. Kantor Pembantu Sirkulasi dan Iklan: Jl. A.Yani No.7 Bandar Lampung, Telp: (0721) 255149, 264074. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Sanggar Pramuka No. 9, Kalianda Telp/Fax: (0727) 322724. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewantara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Imam Bonjol No.1, Telp/Fax: (0725) 47275. Menggala: Jl. Gunung Sakti No.271 Telp/Fax: (0726) 21305. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan

Provokasi Bakar Rumah DinasRABU (29-2), pukul 03.00, pemantik yang menghanguskan sebagian rumah dinas Wakil Bupati Tulangbawang Agus Mardihartono mele-tupkan api. Memang hanya garasi dan kamar tamu yang jadi arang, tetapi dari pemantik itu pula yang membuat suhu politik di Kabupaten Tulangbawang naik tajam.

Pada September 2012, kabupaten ini akan ada mutasi kepala daerah dengan mekanisme pemilihan kepala daerah secara langsung oleh rakyat. Daerah otonom dengan aset dunia usaha terbesar di Lampung itu bak muli cantik yang menggoda para mekhanai. Tak heran jika syahwat orang-orang yang merasa mampu mulai menggegak.

Ketertarikan para petarung kali ini lebih kuat. Sebab, Abdurrachman Sarbini (Mance), sang Bupati, segera mengakhiri kekuasaannya karena sudah dua periode. Kabar terakhir, Mance menyiapkan putra mahkota bernama Frans Agung Mula Putra untuk mewarisi takhtanya. Di pihak lain, Agus Mardihartono yang hingga tahun ketiga menjadi wakilnya Mance menyatakan tidak akan mencalonkan diri, belakangan kepincut juga.

Terlalu dini untuk menunjuk kasus pembakaran rumah dinas Agus ada kaitannya dengan konflik interes masalah menjelang pilkada. Namun, siapa yang bisa menampik adanya korelasi positif antara ke-duanya. Sebab, cerita yang beredar santer di masyarakat menunjukkan ke arah fakta-fakta yang mendukung.

Posisi Mance kali ini menjadi amat buruk dengan kasus pembakaran rumah dinas wakilnya itu. Namun, amat gegabah pula jika menyatakan kasus ini terkait dengan seteru jelang pilkada. Sebab, jika ditarik ke ranah politik, siapa yang percaya dengan permainan politik saat ini?

Tak kurang berang, Mance membuat statement akan memberi ha diah Rp100 juta kepada siapa yang bisa menangkap pelaku pem-bakaran. Sikap itu wajar. Sebab, opini publik yang menganalisis dan merangkai drama “bumi hangus” itu dari peristiwa-peristiwa sebelum-nya, pihak Mance menjadi amat dirugikan. Sebab, boleh jadi ini strategi untuk membangun citra buruk lawan.

Baiklah. Kita tidak usah terlalu peduli dengan hasil penyelidikan polisi terhadap kasus pembakaran rumah Agus. Tak perlu pula meng-hakimi pihak yang telanjur mendapat kesan publik sebagai pelaku yang sedang membuat langkah politik dengan cara teroris. Mari kita maknai peristiwa ini sebagai pembelajaran bahwa politik itu seha-rusnya tidak dilakukan dengan cara-cara tidak terhormat.

Kehormatan berupa jabatan tinggi yang dibangun dengan strategi dan prilaku yang culas, boleh jadi menang. Namun, sejatinya ia kalah di hadapan rakyat. Omongan Anda memang di dengar di depan, tetapi dicibir di belakang. Itu sesungguhnya hukuman yang paling menyakitkan. n

Menpan: Hanya 5% PNS yang berkompeten pada bidang tugasnyaSelebihnya, 95% amtenar penggembira yang digaji oleh rakyat.

nPungutan di sekolah penerima BOS mengkhianati konstitusi

Sama artinya dengan mengkhianati istri, sama-sama berkhianat

Opini I 12SABTU, 3 MARET 2012 lAmPuNg POST

Lima perampok membawa golok menggasak mini-

market di Cimeng

Aksi pelaku kriminal di Bandar Lampung semakin

berani

n FERIAl

Page 13: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Kecewa pada Maskapai PenerbanganSEBAGAI salah satu pengguna jasa transportasi penerbangan Indonesia, saya sungguh dikecewakan dengan kejadian yang saya alami. Bermula dari keberangkatan saya yang semula dijad-walkan pukul 16.40 ternyata mengalami keterlambatan. Mungkin wajar, apalagi untuk maskapai dengan inisial L, ber-lambang singa ini.

Akan tetapi, kejadiannya bukan sekadar terlambat seperti biasa. Jelasnya jadwal penerbangan saya pukul 16.40, boarding time pukul 16.20. Saya check in pukul 15.30 dan di konter check in tersebut (sayang saya lupa konter berapa) petugas mengatakan pesawat kemungkinan delay. Namun, untuk pastinya ibu tanyakan saja ke gate B3, begitu katanya. Saya bayar boarding pass dan masuk ke gate B3. Sekitar pukul 16.00 saya menanyakan ke petugas apakah benar pesawat delay. “Ya bu, ada keterlambatan. Kira-kira terlam-bat 1 jam dari sekarang,” jawabnya.

Kemudian saya tanyakan apakah saya bisa keluar sebentar dan membeli oleh-oleh kue buat anak saya. Kemudian dijawab bisa. Cepat-cepat saya keluar ke bawah dan beli kue tersebut. Memang agak mengantre membelinya. Namun, saya berulang-ulang melihat arloji saya, masih aman waktunya. Setengah berlari saya kembali ke gate B3, ternyata pesawat sudah take-off.

Saya kaget, arloji saya belum menun-jukkan pukul 17.15 kok pesawat sudah take-off. Petugas menyalahkan saya dan menyarankan saya untuk reschedule. Saya ajak petugas tersebut, terutama yang memberi informasi delay tadi ke bawah untuk komplain, tapi mereka

tidak ada yang bersedia. Akhirnya satu orang petugas mengan-

tar saya ke bawah. Di tempat penjualan tiket saya komplain kenapa ada pe-ngumuman delay, tetapi pesawat pergi sebelum jam yang diumumkan tadi. Alangkah terkejutnya ketika petugas memberitahukan pesawat tidak jadi delay dan terbang normal seperti jadwal yang ditetapkan sebelumnya. Kenapa tidak ada panggilan walaupun petugas di atas berkeras memanggil? Kenapa tidak terdengar karena tempat saya membeli kue masih di terminal yang sama?

Lebih terkejut lagi, ternyata ada ba-nyak penumpang dengan jurusan yang berbeda dari saya mengalami hal yang sama. Begitu mendengar pengumuman delay, ada yang keluar beli makanan atau sekadar ke toilet.

Lucunya cerita penumpang jurusan Jakarta—Palembang sedang di toilet, men-dengar namanya dipanggil, belum ada 3 menit dia keluar dan masuk ke pintu keluar dari ruang tunggu, sudah tidak bisa karena pesawat sudah siap untuk take-off.

Belum kasus yang lain yang serupa. Dan sangat kebetulan bahwa ternyata pesawat berangkat lebih awal dari yang sudah diumumkan delay tadi. Masih wajar kalau yang tertinggal seperti saya atau beberapa orang lain yang keluar. Kasus bapak yang di toilet tadi, dia tidak keluar dari gate-nya, hanya ke toilet da-lam ruang tunggu tersebut. Jadi ramailah kami di situ dan semua disarankan untuk reschedule dengan penerbangan berikutnya dan dengan harga yang luar biasa, sampai lebih dari dua kali lipat dari harga tiket semula dibeli.

Suatu kebetulan yang aneh karena

menimpa hampir semua penerbangan dari Jakarta sore itu. Jakarta—Lampung, Jakarta—Palembang, Jakarta—Jambi, serta Jakarta—Medan. Tidak ada kata sepakat untuk penyelesaian kasus ini. Semua harus reschedule atau beli tiket lagi yang lebih murah esok harinya. Tetapi mereka tidak menanggung penginapan.

Setelah berdebat cukup lama, akhir-nya beberapa dari kami termasuk saya mengiyakan membeli tiket penerbangan

berikutnya dengan pertimbangan tidak mungkin menginap lagi di Jakarta. Bahkan ada warga negara Thailand yang sangat marah karena barangnya sudah masuk ke bagasi, sedangkan dia terting-gal di bandara.

Sementara menurut dia dalam Inter-national Aviation Rules, barang tidak mungkin terbang tanpa penumpangnya ikut terbang bersama barang tersebut. Sewaktu menunggu penerbangan beri-kutnya, ternyata menurut banyak orang yang berbincang dengan saya, kasus ini tidak satu dua kali terjadi.

Bahkan lucunya, ada anak muda yang mengatakan pernah baku hantam dengan petugas karena mengalami hal yang sama

dengan saya, lalu dia di gelandang ke pos petugas. Setelah itu dia menelepon sau-daranya yang menduduki jabatan penting di Mabes Polri. Begitu saudaranya datang, serta-merta dia terbang dengan pesawat Garuda kelas bisnis menuju tujuannya.

Apa yang membedakan penyelesaian masalah seperti ini? Kasus saya serta orang tua yang ke toilet tadi sama de-ngan anak muda tersebut. Namun, kami harus membayar ulang penerbangan berikutnya dengan harga mahal. Semen-tara anak muda tersebut dialihkan ke pesawat Garuda kelas bisnis serta free of charge lagi.

Apakah kami harus menelepon sau-dara kami untuk datang kalaupun sau-dara kami tersebut pejabat atau orang penting? Bagaimana dengan nasib be-lasan penumpang lain yang mengalami kejadian seperti saya sore itu? Sungguh ironis menurut saya, kondisi seperti ini karena ada seseorang mengatakan seper-tinya ini merupakan modus baru untuk mengambil dana lagi dari penumpang dan lain motifnya.

Sayangnya, tidak banyak alternatif penerbangan lainnya di jam-jam yang serupa sehingga kami penumpang tidak menjadi captive, tetapi bisa menjadi choice, memilih maskapai lain yang lebih bonafide.

Rahayu SulistyoriniDosen Transportasi

FT Universitas Lampung

Kekayaan Sumber Pangan Indonesia

INDONESIA merupakan negara terbe-

sar kedua dalam sumber keanekaragaman hayati. Yaitu hutan Indonesia memiliki 12% dari jumlah spesies menuyusui atau mamalia di dunia, 16% binatang reptilia dan amfibi, 1.519 spesies burung, dan 25% ikan dunia berada di Indonesia.

Luas laut 2/3 dari keseluruhan luas In-donesia seluas 5,8 juta km persegi dengan potensi ikan lestari sebesar 6,4 juta ton/tahun. Berdasarkan data Kementerian Pertanian, luas lahan sawah Indonesia mencapai 7,6 juta hektare.

Namun, keadaan itu berbanding terbalik dengan fakta yang sekarang terjadi. Ibarat tikus kelaparan di lumbung padi. Sebanyak 13,8 juta atau 6% penduduk Indonesia terancam rawan pangan dan 100 juta pen-duduk terancam hidden hungry.

Ironis memang, sebagai negara yang di-sebut sebagai negara berswasembada beras, tapi untuk memenuhi stok beras dalam negeri pemerintah harus mengeluarkan kebijakan impor beras. Banyak rakyat negeri ini yang tidak bisa mengakses pangan yang layak. Hal ini karena tingginya harga dan rendahnya daya beli masyarakat Indonesia.

Tingginya harga antara lain dipicu adanya perjanjian dengan WTO, di mana pangan dijadikan komoditas perdagang-an sehingga harga pangan dikendalikan harga global dan hanya ditentukan pemi-lik modal atau para kapitalis yang berupa perusahaan-perusahaan multinasional.

Krisis pangan ini tidak lain merupakan buah dari liberalisasi pangan. Hal ini tidak lepas dari tangan para kaum kapitalis du-nia. Untuk itu pemerintah harus melaku-kan langkah politis, yakni melepaskan diri dari kungkungan kapitalisme global.

Pemerintah harus berpihak pada kepentingan rakyat demi keberlanjutan

negeri ini dan meninggalkan sistem kapi-talis yang kufur dan beralih ke sistem Islam yang rahmatan lil alamin.

Noni HandayaniMahasiswi Budi Daya Tanaman

PanganPoliteknik Negeri Lampung;

MHTI Chapter Kampus Lampung

Tanggapan PT AskesSehubungan dengan surat pembaca

Ismanair di Lampung Post edisi 29 Fe-bruari 2012, dengan ini kami sampaikan syarat-syarat pengajuan klaim IOL ada-lah sebagai berikut:

1. Fotokopi kartu peserta Askes.2. Kuitansi asli bermeterai secukup

nya.3. Resep asli dari dokter spesialis mata

PPK Askes. 4. Surat jaminan pelayanan (SP) atau

rujukan.5. Nilai ganti rugi sesuai SK direksi

yang berlaku.6. Surat kuasa apabila diwakilkan.

Waktu penyelesaian pembayaran per kasus maksimal 2 hari. Ukuran waktu pembayaran tagihan pada peserta dihi-tung sejak persyaratan lengkap diterima petugas Askes sampai dengan pemba-yaran tagihan diterima peserta.

Demikian penjelasan yang kami berikan semoga dapat bermanfaat. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Plh. Kepala PT Askes (Persero) Bandar Lampung

Ratu Syarifah

Realisasikan Penggantian Tiang ListrikYth. Pimpinan PLN Cabang Bumi­abung Kotabumi, sebelum terjadi hal­hal yang tidak kita inginkan untuk kesekian kalinya kami mo­honkan realisasi penggantian tiang listrik miring di Jalan H. Barmawi, Kalipasir, Kotabumi Udik. Terima kasih.

IwanJl. H. Barmawi,Kotabumi Udik085268605883

Tertibkan TKS Berseragam PNSYth. Bapak Gubernur Lampung, to­long ditertibkan para TKS yang ber­seragam layaknya PNS sungguhan. Seragam PNS itu milik korps tidak bisa dipakai sembarangan orang

tanpa disumpah terlebih dahulu. Segala tindak tanduk PNS dipantau masyarakat. Apa jadinya kalau ba­nyak TKS berseragam PNS yang hobi nongkrong seperti di Tulangbawang Barat, tolong Pak biar masyarakat tahu mana PNS dan mana yang bukan. Karena PNS sungguhan me­nganggap seragam sebagai amanat bukan untuk ber gaya seperti para TKS. Terima kasih.

Bachtiar085758965710

Terima Kasih atas Kinerja Polres LampuraKami masyarakat Abung Timur mengucapkan terima kasih kepada Bapak Kapolres Lampung Utara karena sudah menangkap pelaku begal dan bandar narkoba di wilyah

Abung Timur. Supaya Bapak was­padai bos besarnya berencana menukar barang bukti dari yang asli menjadi palsu melalui oknum aparat. Kepada Pak Jaksa tolong tuntut bandar narkoba ini seberat­beratnya. Jangan coba­coba makan menyuap untuk diringankan.

Hanafi Bumi Agung, Lampura

082179833396

Hibah Proyek Dikti ke PTS Rawan KecuranganProyek hibah dari Ditjen Pendidikan Tinggi ke perguruan tinggi swasta sangat rawan kecurangan. Salah satunya di sebuah universitas swasta terkenal di Bandar Lampung yang dikucuri anggaran Rp1 miliar. Harga barang di­mark­up, bahkan bebera­

pa kegiatan fiktif. Pelaksanaan lelang hanya formalitas dan hanya kalangan internal. Sangat disayangkan orang kampus tidak transparan. Coba hibah itu dirilis ke media untuk membeli apa saja dan harganya. Untuk Lam­pung Post terima kasih.

085768192499

Buka Rute Bus DAMRI Pringsewu-MetroMohon dibuka trayek baru untuk bus DAMRI yaitu rute Pringsewu—Metro via Bekri—Wates. Pasti tidak ada pro­kontra.

081279689999

Jalur Jepara-Polres di Lamtim Rawan PenodonganYth. Kapolres Lampung Timur, tolong di sekitar jembatan yang

jalannya rusak di daerah Jepara sampai ke arah Polres banyak terja­di penodongan di malam hari. Aksi kriminalitas itu sangat meresahkan. Tolong ditindak. Terima kasih.

CarlosKarya Tani, Lamtim

081996876783

Tindak Tegas Begal di KotabumiYth. Bapak Kapolres Lampura, kapan Kotabumi aman dari begal? Tolong tindak begal di daerah yang bapak pimpin. Kalau perlu perintah tembak ditembak bagi pelakunya. Sudah banyak kor­bannya.

AndezKotabumi

081997220777

Bendungan Batutegi Kurang DiperhatikanYth. Pemerintah Provinsi Lampung, tolong agar memperhatikan taman wisata Bendungan Batutegi agar dapat dikelola dengan baik dan menarik lebih banyak wisatawan untuk datang ke lokasi tersebut.

AdieKotabaru

089630970095

Jadikan Kekalahan Telak PSSI sebagai CambukSkor telak 10­0 dari Bahrain seha­rusnya membuka mata wahai pe­ngurus PSSI Johan Arifin dkk. Indo­nesia mempunyai pemain terbaik, kenapa Anda memilih pemain yang tidak berkualitas? Mari satukan pemain IPL dan ISL demi kemajuan

bola Indonesia. Hilangkan kepen­tingan pribadi, baru sepak bola kita bisa maju di mata dunia.

Gatot N.B.081369777555

Perhatikan Kinerja Pimpinan PDAM Way RilauYth. Bapak Wali Kota Bandar Lam­pung, tolong perhatikan pimpinan PDAM Way Rilau. Kami warga blok V sudah sepakat dengan warga lainnya akan mendatangi kantor PDAM. Air kami cuma tiga hari hidup yang biasanya setiap hari 24 jam. Di sini sulit dapat air sumur, Pak. Terima kasih.

Uyung IsmailPerum BKP Blok V

081927855550

Lampung Post menerima kiriman tulisan berupa opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke [email protected] atau [email protected]. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung. Pengiriman surat pembaca via e-mail harus dilengkapi alamat lengkap dan nomor telepon.

Kami membuka ruang keluhan, harapan, kritik, dan saran terhadap pelayanan umum, fasilitas publik, masalah sosial, atau kebijakan pemerintah dalam rubrik suara pembaca. Tanggapan Anda dapat dikirim via short message service (SMS) ke nomor 0815-405-9000 disertai nama dan alamat lengkap. Redaksi.

Suara Pembaca I 13sabtu, 3 MAReT 2012 LAMPUNG PoST

Semua harus reschedule atau beli tiket lagi yang lebih murah esok harinya. Tetapi mereka tidak menanggung penginapan.

‘‘

Page 14: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYKCMYK± ± ±CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Pariwara I 14SABTU, 3 maret 2012 lampung post

Page 15: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Aan ArizandyMahasiswa IAIN Raden Intan Lampung

Konflik di berbagai daerah menyisakan keprihatinan. Me­ngapa hal ini terjadi di tengah masyarakat Indonesia yang men­junjung tinggi nilai­nilai toleransi. Kita patut mengkaji konflik yang terjadi, seperti konflik agraria di Mesuji, konflik Sidomulyo yang sering disebut sebagai konflik berisu sara (sosial, agama, ras dan antargolongan), pembakaran kantor polisi di Tulangbawang dan masih banyak lagi isu konflik yang bernuansa sara yang terjadi di negeri ini.

Melihat kondisi demografis, In­

donesia merupakan masyarakat majemuk baik secara horizon­tal maupun vertikal. Secara horizontal berbagai kelompok masyarakat Indonesia di ka­tegorikan berbeda suku bangsa, penutur bahasa tertentu, kebu­dayaan maupun dalam golongan penganut ajaran agama yang berebeda satu sama lainya.

Secara vertikal mengh­adapi berbagai macam bentuk hubung an dengan pemimpin tidak mungkin dilepaskan dari keberadaan stratifikasi sosialnya. Tetapi dalam realitas empiriknya keberagaman ini justru terabai­kan, sehingga memicu terjadinya konflik di samping lemahnya toleransi akibat corak kehidupan

masyarakat yang tergerus mo­dernisasi. Modernisasi melahir­kan budaya individualistis tanpa mempedulikan rambu­rambu yang berlaku dalam sistem ke­hidupan masyarakat.

Ego fanatisme kedaerahan yang tidak menganggap bahkan tidak mengakui keberadaan sesa­ma yang berbeda latar belakang­nya. Sangatlah wajar jika berbagai konflik pecah di negeri ini.

Salah satu solusi untuk meredakan atau meminimalisa­si konflik­konflik di masyarakat, dengan menerapkan pendidikan multikultural sejak dini kepada peserta didik. Pendidikan mul­tikultural merupakan upaya kolektif masyarakat majemuk

untuk mengelola berbagai pra­sangka sosial serta menyelaras­kan keanekaragaman yang ada dengan cara yang baik.

Fungsi strategis pendidikan multikultural juga sebagai sebuah proses mengembangkan kom­petensi melihat berbagai dimensi perbedaan sebagai satu kodrati. Apabila kita kelola dengan baik, akan menjadi potensi dan khasa­nah kekayaan guna mewujudkan kemajuan bersama yang lebih bermakna bagi kehidupan.

Sebenarnya semangat mul­tikultural telah diajarkan Nabi Muhammad saw. sejak 15 abad silam. Hal itu tercantum dalam piagam Madinah, tepatnya pada Bab IV Pasal 16 yang berbunyi

“Sesungguhnya kaum Bangsa Yahudi yang setia pada negara kita, berhak mendapatkan ban­tuan dan perlindungan. Tidak boleh dikurangi haknya dan tidak boleh diasingkan dalam pergaulan”. Sangatlah jelas da­lam Piagam Madinah tersese­but Nabi mengajarkan kepada kita untuk saling menghargai dan menghormati sekalipun berbeda latar belakangnya.

Melalui proses pendidikan multikuktural peserta didik di­latih dan dibimbing sejak dini untuk berkomunikasi dengan teman­temannya yang berbeda dari segi latar belakang. Menjauh­kan diri mereka dari pra sangka­prasangka buruk terhadap orang lain dengan menanamkan kesa­daran multikultural. Juga mem­bangun paradigma peserta didik bahwa mereka sebagai insan yang

diciptakan Tuhan Yang Maha Esa mempunyai keanekaragaman dan budaya yang berbeda. Pen­didikan multikultural bertujuan menciptakan hubungan yang serasi dan harmonis di antara berbagai golongan penduduk dan masyarakat.

Di lingkungan lembaga pen­didikan, misalnya, peserta didik yang datang dari berbagai golong­an masyarakat dibimbing untuk saling mengenal dan mengerti cara hidup, kebiasaan, dan adat. Juga memahami aspirasi­as­pirasi dengan jalan mengakui dan menghormati bahwa setiap golongan yang hidup di bumi Indonesia mempunyai hak untuk menyatakan diri menurut cara mereka masing­masing. Se perti itulah konteks dalam tatanan negara kita dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika. n

PEMBACA budiman, Forum Guru yang tampil setiap Sabtu, bertujuan lebih mendekatkan dunia pendidikan, khusus-nya guru. Melalui Forum Guru, kami ingin memberi ruang kepada guru untuk me nyalurkan bakat menulis, ide, saran, masukan, sekaligus unek-uneknya. Kami juga yakin guru yang berkualitas akan memberikan pendidikan yang berkualitas pula kepada para siswanya. Melalui rubrik ini, kualitas dan profesionalitas guru di Lampung diharapkan me ningkat. Bagi guru yang ingin mengirimkan tulisan, perta nyaan, saran, atau masukan untuk rubrik Forum Guru, silakan dikirim melalui surat dengan alamat Lampung Post: Jalan Soekarno-Hatta No. 108, Bandar Lampung. Bisa juga melalui e-mail: [email protected]. Anda juga bisa mengirimkan masukan untuk profil guru inspiratif dan berprestasi melalui SMS ke 08154059000. Kami menunggu tulisan, saran, pertan-yaan, dan masukan Anda. Redaksi.

GAGAS

Pendidikan Multikultural Cegah Konflik Sosial

Forum Guru I 15SABTU, 3 mAret 2012 lampung post

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Forum Martabat Guru Indoneia (FMGI) Lampung mendukung pemberian kewenangan Peme­rintah Provinsi melalui Gubernur dalam pendistribusian guru.

Namun, FMGI meminta agar dalam pelaksanaannya Pemerin­tah Provinsi harus mempersiapkan proses pemerataan guru secara matang agar tidak menimbulkan masalah baru di lapangan.

“Dalam pelaksanaannya, pe­merataan guru harus berdasar data pemetaan dan kebutuhan guru di lapangan dan bukan ke­pentingan,” ujar Sekretaris FMGI Lampung Hadi Aspirin kepada Lampung Post, Jumat (2­3).

Persoalannya, menurut Hadi, saat ini baik Pemerintah Provinsi maupun kabupaten/kota belum memiliki database kebutuhan guru di lapangan sehingga ke­wenangan ini tidak bisa serta­merta dipergunakan.

Hadi juga mengingatkan ja­ngan sampai kewenangan pendis­tribusian guru ini dijadikan alat kepala daerah untuk kepenting­an yang lain. Jika tidak, akan bertentangan dengan semangat pendistribusian ulang guru.

“Kami berharap agar Peme­rintah Provinsi dapat melibatkan lembaga profesi guru dalam proses pendistribusian ulang guru sehingga ada unsur yang da­pat mengakomodasi kepentingan para guru agar guru tidak men­jadi korban,” kata dia. (mg1/s-3)

teNAGA PeNDIDIK

Distribusikan Guru Sesuai Kebutuhan

Ketua Pelaksana PLPG 2011, Buchori Asyik, mengungkapkan hal itu di sela­sela acara pembe­

rian sertifikat kelulusan PLPG kepada dinas kabupaten/kota Provinsi Lampung, di Ruang

Sidang Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unila, Jumat (2­3).

LPTK Unila membagikan 9.315 sertifikat kepada wakil dinas ka­bupaten/kota untuk selanjutnya diberikan kepada guru yang ber­sangkutan.

Buchori menjelaskan materi PLPG terus dikembangkan, con­tohnya pada PLPG 2011 terdapat materi pengembangan perangkat pembelajaran. Melalui materi itu, guru diajar membuat pemetaan standar kompetensi dan kom­petensi dasar.

Setelah itu, guru mengembang­kan materinya menjadi silabus dan rencana pelaksanaan pem­belajaran (RPP). “RPP ini akan dikembangkan lagi oleh guru menjadi bahan untuk buku ajar,” kata dia.

Harapannya buku ajar yang dibuat guru dapat dimengerti siswa, salah satu caranya dengan menuangkan materinya melalui LKS. Dengan demikian, guru tidak perlu mengandalkan LKS dari penerbit karena mampu menyusun LKS sendiri sesuai dengan materi ajar yang d i­susunnya.

Beberapa jenis sertifikasi guru, yaitu portofolio, pemberian serti­fikat langsung (PSPL), dan PLPG. Pada tahun ini tidak ada guru di Lampung yang mendaftar melalui portofolio dan PSPL. “Guru di Lampung seluruhnya mendaftar PLPG, sedangkan secara nasional yang mendaftar PSPL ada 170 orang.”

Ia mengakui PSPL sepi pemi­nat karena persyaratan guru yang ingin mendaftar minimal

golonga n 4/c at au 4/ b ya ng sudah S­2 . Ia meni la i secara umum peserta PLPG memang pantas menjadi guru, berdasar­kan hasil performa mengajar. Namun, secara teoritis peserta guru masih harus banyak be­lajar, terbukti ada 204 peserta PLPG yang terpaksa mengulang dalam ujian.

Sementara itu, 15 orang tidak lulus PLPG. “Yang tidak lulus kemungkinan karena sakit atau melahirkan sehingga tidak meng­ikuti PLPG sampai selesai,” kata Buchori.

Sementara itu, Dekan FKIP Unila Bujang Rahman menekan­kan pentingnya peranan pemda kabupaten/kota melalui Dinas Pendidikan untuk terus meng­awasi kinerja para guru setelah lulus PLPG. Guru harus terus dibina dan diawasi agar penge­tahuan yang telah didapatkan benar­benar diimplementasikan saat mengajar.

Peran monitoring pengawas Dinas Pendidikan sangat penting bagi guru­guru yang baru lulus, bahkan yang sudah lulus sertifikasi dari periode sebelumnya.

Sertifikat yang diserahkan ke­pada masing­masing dinas kabu­paten/kota telah dilengkapi de­ngan fotokopi sertifikat sebanyak 10 lembar yang diberikan secara gratis. (mg4/s-2)

B A N DA R L A M P U N G —Teknologi merupakan alat bantu yang sangat penting dan stra­tegis bagi setiap orang, terutama bagi siswa di sekolah. Mengem­bangkan pengetahuan mengenai teknologi dan informasi adalah salah satu syarat bagi siswa untuk meningkatkan kompetensinya.

Wajiran, guru Teknik Komputer dan Jaringan yang mendapat tugas tambahan sebagai wakil kepala SMKN 2 Bandar Lampung Pen­jamin Mutu, mengungkapkan hal itu. Sebagai pengajar, ia berharap seluruh materi ajar yang diberikan dapat ditangkap dan dimanfaatkan para siswa untuk hal­hal positif.

Pria kelahiran Yogyakarta, 13 Agustus 1967, ini menerapkan standar mutu dalam setiap me­ngajar. Mengajar baginya bukan

sekadar mentransfer ilmu, tetapi juga menjaga agar ilmu tersebut dapat diterima dan dimengerti secara utuh oleh siswa. Dengan demikian, pengajaran dan

pendidikan yang diberikannya dapat meningkatkan mutu siswa

itu sendiri.Wajiran terus ber­

upaya menjadi te­naga pendidik yang

mengedepankan mutu, sesuai sta­

tusnya sekolah tempat ia me­

ngajar, sebagai sekolah RSBI. Dia terus mencari strategi pengajaran yang efektif dan bermutu agar kualitas lulusan­nya semakin baik dan dapat diterima di dunia kerja.

Sebagai guru di SMKN 2 Bandar Lampung, ia mengem­bangkan model pembelajaran teaching factory, yaitu proses pembelajaran yang dikondisi­kan seperti apa yang dilakukan di dunia kerja.

Tidak hanya mengusahakan peningkatan mutu siswa, seba­gai wakil kepala sekolah pen­jamin mutu, ia berusaha turut meningkatkan profesionalisme guru melalui tiga program, yaitu program preservice education, inservice education, dan inser-vice training. (DElIma/s-2)

Guru Harus Mampu Buat LKS

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Para guru yang lulus pendidikan dan latihan profesi guru (PLPG) harus mampu membuat lembar kerja siswa (LKS) sendiri.

DeDIKASI

Wajiran: Penting Menjaga Mutu Pendidikan

n lampung post/mg4

PemBAGIAN SertIFIKAt. sejumlah perwakilan dari dinas kabupaten dan kota sedang menghitung jumlah sertifikat kelulusan pendidikan dan latihan profesi guru (plpg) di ruang sidang FKIp unila, Jumat (2-3). sebanyak 9.315 sertifikat dibagikan ke para guru.

n lampung post/mg4

Page 16: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Hiburan I 16Sabtu, 3 Maret 2012 lampung post

n KapanlagI

n Kapan

lagI

ACARA TELEVISI

05.05 Metro Pagi07.05 Bedah Editorial Media Indonesia08.05 Jendela Rumah08.30 Agung Sedayu09.05 Starbuzz09.30 Agung Sedayu10.05 Untuk Buah Hati10.30 Metro Xin Wen11.05 Good Living 12.05 Metro Siang13.05 Spirit Football13.30 Auto Zone14.05 Mozaik : Laksamana Musik Pen-

jelajah Dunia14.30 Travelista : Perjalanan ke Roma15.05 Inovator : 3 Maret 201215.30 Young On Top16.05 Tea Time With Desi Anwar : San-diaga Uno16.30 Tea Time With Desi Anwar17.05 Metro Hari Ini18.05 Metro Hari Ini18.30 Metro Highlights19.05 Idenesia : From Novel to Movie20.05 Metro Files : Edisi 3 maret 201221.05 Top 9 News21.30 IB Shockwave : 3 Maret 201222.30 Galau Nite23.30 Metro Sports

Sabtu 3 Maret 201200.00 Musik Spesial00.30 Liputan 6 Malam01.00 Buser01.30 SCTV Sinema Malam03.30 Sinetron Dini Hari04.00 Program Rohani: Kata Ustaz Solmed04.30 Liputan 6 Pagi06.00 Infotainment: Was Was07.00 SCTV Musik: Inbox09.00 Liputan 6 Terkini09.03 Infotainment: Hot Shot10.00 SCTV FTV Pagi

11.00 Liputan 6 Terkini11.03 SCTV FTV Pagi12.00 SL Liputan 6 Siang12.30 Usaha Anda12.34 SCTV FTV Siang14.00 Liputan 6 Terkini14.03 SCTV FTV Siang14.30 Infotainment: Status Selebriti15.00 SCTV FTV Sore16.00 Liputan 6 Terkini16.03 SCTV FTV Sore17.00 SL Liputan 6 Petang17.30 FTV Anak Istimewa: Nama Gue Pitung19.30 SCTV Sinetron: Putih Abu-Abu20.30 SCTV Sinetron: Cahaya Gemilang

22.00 SCTV Musik Spesial: SCTV Musik Spesial Karnaval 2012 (Bekasi 2)

SangkuriangTayang: 3-Mar-2012 16.30 Seorang konglomerat bernama Sungging Perbangkara yang gemar berburu, suatu hari bersama beberapa orang sahabat plus pengawal pergi menyelusuri hutan di dekat mana Sungging memiliki sebuah pesanggrahan pribadi. Tujuan mereka jelas berburu. Saat berburu itulah Sungging bertemu seorang gadis dusun bernama Nyai Sariti, dengan siapa Sungging kemudian

melakukan hubungan di luar nikah.

04.00 Assalamu’alaikum Ustadz 04.30 Seputar Indonesia Pagi 05.30 Go Spot 06.30 Disney Clubhouse 07.30 Saladin 08.00 Dahsyat Weekend 11.00 Infotainment INTENS12.00 Seputar Indonesia Siang 17.30 SILET20.00 Mega Sinetron: Putri yang Ditukar 21.00 Mega Sinetron: Anugerah

06.00 Lintas Pagi07.00 Animasi Spesial07.30 Disney Club-3008.00 Anak Pantai08.30 Santapan Nusantara09.00 Layar Spesial10.30 Mata Pancing11.00 Jendela11.30 Sidik Kasus12.00 Layar Spesial14.00 Cerita Siang15.00 Baitul GaulSewaktu-waktu acara tv

dapat berubah.

info musik

AKTRIS Atiqah Hasiholan telah memerankan berbagai macam karakter dalam berakting. Mulai dari sosialita, wanita

ambisius hingga kaum yang tertindas. Ternyata, Atiqah memendam keinginan bermain dalam film super-hero.

“Jadi siapa ya, Wonder Woman,” ujarnya seraya tertawa saat ditemui di Epicentrum Walk, Kuningan,

Jakarta Selatan, Kamis (1-3).Menurut aktris kelahiran Jakarta, 3 Januari

1982, itu peran tersebut akan menjadi tantan-gan baru. Apalagi dalam industri film Indo-

nesia masih jarang tema film superhero. “Itu akan jadi tantangan baru buat aku, akan sangat senang sekali.” Atiqah pertama kali akting di

film Berbagi Suami pada 2006. Karier ak-tingnya diasah di panggung teater Teater

Satu Merah Panggung. Ia sempat dua kali mendapat

nominasi Piala Citra, yaitu Pem-eran Utama Wanita Terbaik di

Festival Film Indonesia (FFI) 2009 lewat f i lm Ruma Maida dan Pemeran

Pendu k u ng Wa n it a Terbaik di ajang yang

sama 2011 lewat f i lm T he Mir-ror Never Lies. (DtC/s-2)

VOKALIS band Geisha, Momo, dikabarkan sering mengunjungi Ariel di Rumah Tahanan Kebon Waru, Bandung, Jawa Barat. Kabarnya mereka kini berpac-aran. Benarkah?

Namun, Momo menyanggah kabar tersebut. Menurut dia, kunjungannya itu bukan kar-ena kabar tentang kisah cinta mereka berdua, melainkan memang sedang ada proyek

yang tengah dikerjakan dengan pria bernama lengkap Narziel Irham itu.

“Ada project dengan Ariel dan teman-teman. Jadi intensitasnya berkunjung sering,” ujarnya usai mengisi acara musik di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (2-3).

Recananya proyek terbaru mereka keluar dalam waktu dekat ini. Sayangnya, perem-

puan asal Medan itu masih merahasiakan proyek tersebut.

Tapi Momo mengaku tak bisa menutupi kebahagiaan-nya bisa bekerja sama dengan Ariel. Hmm, apakah ini tanda-tanda adanya bunga-bunga cinta antara mereka?

“Jujur aku sendiri pertama kali mendapat berita ada proj-ect bareng, (Ariel) senang,” kata dia.

Menurutnya, Ariel merupa-kan sosok yang mudah berbaur. Perempuan kelahiran 7 Juni 1986 itu menilai Ariel sebagai pria yang menyenangkan. “Ariel itu bagaimana ya, easy going, sangat enak banget dijadikan temen,” kata Momo.

Momo pun mengaku sering berbagi ilmu dengan pria yang tengah punya proyek musik ber-sama dengannya itu. (DtC/s-2)

MENGAKU belum pernah membawakan lagu orang lain, grup band The Fly bangga diizinkan mengaransemen ulang lagu lama Flamboyan milik grup legendaris Bimbo. Rencananya, lagu yang sama akan dijadikan soundtrack film Belenggu yang disutra-darai Upi Rock (Upi Avi-anto).

“Sebetulnya udah lama mau dijadiin single,” ujar Kin, gitaris The Fly. “Tapi izinnya baru keluar sekarang. Ke-

betulan Falcon juga produksi film.”

Kalau Flamboyan asli dibawakan Bimbo dulu bertempo slow, seka-rang oleh band yang baru mendapatkan voka l is lag i in i, temponya dinaik-kan jadi rock. “Ka-lau orang enggak tahu itu lagu lama, mereka akan pikir itu lagu baru,” kata Kin. Kpl/s-2)

MESKIPUN baru pertama kali terlibat dalam pergelaran musik jazz terbesar di Indonesia, Java Jazz Festival (JJF), tetap membuat musisi mancanegara Chris Standring begitu antusias.“Nanti saya akan main dua show di hari per-tama dan hari ketiga JJF. Untuk bagaimana selanjutnya saya nanti, lebih baik kita lihat saja hasilnya dan aksi saya nanti saat tampil di JJF,” kata Chris. Lantas apakah Chris akan memberikan kejutan istimewa kepada pe-nikmat jazz yang hadir di JJF 2012 itu?“Kalau yang dimaksud adalah kehadiran bintang tamu saat penampilan saya itu enggak ada ya. Tapi, siapa tahu nanti kalau akan ada persiapan tiba-tiba, saya belum tahu juga,” ujarnya jelang pergelaran musik ini. Chris menuturkan dirinya akan tampil sekitar 12 lagu dengan durasi sekitar 1 jam saat tampil di JJF 2012.Sementara itu, penampilan kontroversial dalam ajang Java Jazz 2012 ini adalah Erykah Badu. Belum lama ini, ia menyulut kemarahan publik Malaysia, ketika penyanyi asal Amerika Serikat itu memperlihatkan tato “Allah” dalam tubuhnya. “Saya sangat

menyesal jika umat Islam Malaysia tersing-gung. Aku secara tulus meminta maaf atas ketidaksengajaan tersebut,” kata dia seperti dikutip dari alarabiya.net.Namun, terlepas dari kontroversi itu, Erykah termasuk musisi yang ditunggu-tunggu kehadirannya dalam ajang Java Jazz 2012 ini. Terlahir dengan nama Erica Abi Wright, Eryka Badu mengubah ejaan namanya dari Erica menjadi Erykah karena ia sangat yakin itu adalah nama aslinya sebagai orang Ghana.Erykah dikenal sebagai musisi kawakan. Ia adalah seorang penyanyi, penulis lagu, pro-duser rekaman, aktivis dan aktris. Karyanya mencakup unsur-unsur dari R&B, hiphop, dan jazz. Dia dikenal karena menjadi ikon tren neo subgenre, eksentrik, stylings musik dan fashion yang berbeda dengan lainnya. Dia juga dikenal sebagai “Ibu dari Neo-Soul” atau “Ratu Neo-Soul”.Bakatnya memang banyak. Saat berumur 14 tahun saja, ia sudah menjadi penyanyi, dengan mengisi acara di stasiun radio lokal. Tidak hanya berprofesi sebagai seorang penyanyi, Erykah Badu juga berprofesi sebagai seorang ak-tris, baik tampil dalam sebuah teater maupun film. Sejumlah film ia bintangi, di antaranya Blues Brothers 2000, The Cider House Rules, dan House of D. (Kpl/s-2)

Kontestan yang berusia antara 5 dan 17 tahun

diminta untuk menonton sebuah film pendek mengenai bahaya senjata nuklir. Mereka kemudian diminta untuk menggambarkan bayangan mereka mengenai dunia yang bebas senjata nuklir.

“Seni adalah bahasa universal. Seni berbicara ke hati dan pikiran kita. Seni bisa membawa peruba-han,” ujar Douglas.

Douglas juga menyatakan bah-wa nuklir mempunyai efek luar biasa dalam kehidupan manusia. Apalagi jika energi itu disalahgu-nakan, bisa mengganggu perda-maian di dunia.

Pria bernama Michael Kirk Douglas lahir di New Bruns-wick, New Jersey, Amerika Ser-ikat , 25 September 194 4. Ia adalah aktor bertinggi 178 cm dan produser f i lm Amerika Serikat pemenang Oscar. Peran terkenalnya sebagai rekan Karl Malden, yaitu Inspector Steve Kel ler d i seria l telev isi T he Streets of San Francisco.

Sejak terserang penyakit kank-er dan menja lani perawatan penyembuhan, Douglas jarang sekali tampil di depan publik. Meskipun demikian, bintang Wall Street ini tampil kembali

di depan publik pada pergelaran Oscar 2012 nanti sebagai pre-senter.

Douglas membacakan nomi-nasi dan mengumumkan siapa pemenang Oscar nantinya. Doug-las sempat berkelakar bahwa ada cara yang lebih mudah untuk bisa mendapatkan standing ovation selain harus menderita kanker terlebih dahulu. Kehadirannya sebagai presenter Golden Globe tahun lalu sukses membuat seisi ruangan Golden Globe berdiri dan tepuk tangan menyambut-nya.

Terakhir kali Douglas tampil di panggung Oscar adalah ketika ia dan ayahnya, Kirk, membacakan pemenang Best Picture, yang akhirnya dimenangkan Chicago, film yang dibintangi istrinya, Catherine Zeta Jones.

Douglas pernah memenangkan kategori best-picture dalam ajang Oscar pada 1975 untuk film One Flew Over The Cuckoo’s Nest. Ke depannya, ia bakal membintangi film Behind The Caledabra ber-sama dengan Matt Damon. Film tersebut adalah bentuk kerja samanya kembali bersama den-gan Steven Soderbergh setelah sebelumnya pernah bekerja sama dalam Traffic. (mI/s-2)

AKTOR Michael Douglas yang merupakan Duta Besar Perdamaian PBB tengah mem­promosikan sebuah kontes kesenian bagi kaum muda untuk mempromosikan dunia yang bebas nuklir.

n Michael DouglaS

Promosikan Seni untuk Perdamaian

atiqah haSiholan

Ingin Main Film ‘Superhero’

MoMo ‘geiSha’

Kerjakan Proyek Bareng Ariel

JaruM Super MilD Jakarta internaSional Java Jazz FeStival 2012

Chris Standring Nyanyi 12 Lagu

the Fly

Jadi Flamboyan karena Bimbo

n REUTERS

Page 17: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

Miami Heat kembali mendominasi

dan kali ini Portland Trail

Blazers menjadi korban

kesembilan beruntun James

dkk. Meskipun tanpa Chris

Bosh, Heat tetap menang

dengan skor telak 107-93.

James dan Dwyane Wade

seperti sulit dihentikan pemain ber-

tahan Blazers. Terbukti, mereka men-

jadi top skor dengan James meng-

hasilkan 38 poin dan 11 rebound,

sedangkan Wade menyumbang 33

poin dan 10 assist.

Dalam pertandingan di Rose Gar-

den, Jumat (2-3), Heat tidak diperkuat

Bosh karena seorang sanak keluarga-

nya meninggal dunia. Bosh juga ke-

mungkinan tidak tampil saat Heat

melawan Utah Jazz dan Los Angeles

Lakers.

Dominasi sudah diperlihatkan Heat

sejak kuarter pertama. Kemudian,

Udonis Haslem membuat poin mem-

bawa Heat memimpin dengan skor

60-42 atas Blazers menutup kuarter

kedua.

Heat makin meninggalkan per-

olehan poin Blazers setelah James

melakukan aksi dunk untuk men-

jadikan skor 77-55 menutup kuarter

ketiga. Pada kuarter empat, Heat

meng istirahatkan James. Namun, skor

sudah tidak terkejar.

LaMarcus Aldridge menjadi peng-

umpul angka terbanyak Blazers dengan

20 poin. Jamal Crawford menyumbang

18 poin, sedangkan pemain cadangan

Wesley Matheus menambah dengan

15 poin.

Sementara itu, Durant mencapai

permainan itu saat timnya Oklahoma

City Th under mengungguli tuan ru-

mah Orlando Magic 105-102 di Amway

Center.

Dari 38 angka yang dibuat Durrant,

18 di antaranya tercipta di kuarter

keempat. Russell Westbrook menam-

bahkan 29 poin dan 10 assist untuk

Th under, yang sempat tertinggal sam-

pai 14 poin sebelum akhirnya bangkit

dan menang.

Sebenarnya Magic sempat unggul 11

poin memasuki kuarter empat, sebe-

lum Th under bangkit dan mengejar

ketinggalan. Mereka berbalik unggul

93-89 saat pertandingan tersisa 3

menit 22 detik.

Jameer Nelson sempat melepaskan

lemparan tiga angka sehingga skor

berubah menjadi 96-94. Tapi, Du-

rant membalas lemparan tiga angka

mempertegas keunggulan Thunder

menjadi 99-94.

Magic terus memberikan perla-

wanan. Dwight Howard dkk. sempat

mengejar ketinggalan hanya menjadi

tiga angka 105-102. Bahkan, tim tuan

rumah berpeluang memaksa pertan-

dingan ke overtime.

Sayang, bola lemparan tiga angka

yang dilepaskan Jason Richardson

tidak masuk. Akhirnya, Thunder

meraih kemenangan ketujuh berun-

tun dalam pertandingan di kandang

Magic.

Howard kembali menjadi andalan

Magic dengan menorehkan 33 poin

dan 9 rebound, sementara Richardson

menghasilkan 16 poin. Sedangkan,

Ryan Anderson dan Nelson masing-

masing menambah dengan 15 poin.

Sayang, walaupun sudah tampil baik,

Howard tak bisa menghentikan pasukan

Th under yang dalam performa bagus, se-

lalu menang dalam enam pertandingan

sebelum nya berturut-turut.

James dan Durant sama-sama men-

dulang 36 poin dalam laga All-Star

akhir pekan lalu. Durrant, yang mem-

bawa tim Barat mengatasi Timur,

terpilih sebagai Most Valuable Player

(MVP) di pertandingan para bintang

itu. (O-2)

REUTERS REUTERS

I 17Olahraga SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

Keberhasilan PSBL maju ke 24 besar nasional tidak lepas dari polesan tangan dingin Aidi Sofyan. HAL 18

Hasil kurang bagus pada tes pramusim di Sirkuit Sepang membuat Valentino Rossi khawatir. HAL 19

NBA

Kemenangan atas Portland Trail Blazers yang kesembilan beruntun bagi Miami Heat.

‘‘

OFFSIDE

KUALA LUMPUR (Lampost/

Ant): Konfederasi Sepak Bola Asia

(AFC) mendukung penyelidik-

an yang dilakukan FIFA terkait

kemenangan 10-0 Bahrain atas

Indonesia dalam laga grup E

zona Asia kualifi kasi Piala Dunia

2014. “AFC mendukung investi-

gasi yang dilakukan FIFA. Kami

akan memberikan bantuan yang

diperlu kan FIFA,” kata AFC da-

lam pernyataannya, Jumat (2-3).

Kemenangan Bahrain ini men-

imbulkan kecurigaan karena neg-

ara itu memang membutuhkan

kemenangan besar untuk lolos

ke babak selanjutnya. Untuk lolos,

Bahrain butuh menang de ngan

skor besar atas Indonesia dan ber-

harap Qatar kalah dari Iran.

Namun, hasil imbang antara

Qatar dan Iran membuat ke-

menangan besar Bahrain sia-sia.

Iran dan Qatar lolos ke babak

selanjutnya.

Indonesia sebelumnya me-

mang sudah dipastikan ter-

singkir. Tampil dengan pemain-

pemain muda melawan Bahrain,

Indonesia tidak mampu berbuat

banyak dan harus menerima

kenyataan gawang Merah Putih

kebobolan 10 kali.

Sementara itu, Ketua Umum

PSSI Djohar Arifi n Husin mene-

gaskan investigasi yang akan

dilakukan FIFA merupakan hal

yang diharapkan Federasi Sepak

Bola Indonesia. “Setelah laga

kami langsung protes. Ternyata

protes kami langsung direspons

FIFA. Yang jelas investigasi FIFA

itu yang PSSI harapkan,” kata

Djohar Arifi n Husin di kantor

PSSI Senayan Jakarta, kemarin.

Menurut dia, selama pertan-

dingan berlangsung terjadi ba-

nyak kejadian yang aneh. Hal

yang aneh pertama adalah kartu

merah kepada kiper Samsidar

pada awal laga. Kondisi itu mem-

buat strategi yang dirancang

pelatih menjadi berubah.

Kejanggalan kedua yang men-

colok, kata dia, diusirnya pelatih

Aji Santoso oleh wasit Andre

El Haddad meski sebelumnya

tidak mendapatkan peringatan.

“Terus terang kami kecewa hasil

ini. Kami dikerjai dengan sem-

purna. Bahkan pengurus sepak

bola Bahrain meminta maaf ke-

pada kami terkait dengan kinerja

wasit,” katanya.

Dengan investigasi yang di-

lakukan FIFA, kata dia, diharap-

kan secepatnya mendapat kan

titik terang terkait kekalah-

an memalukan tersebut serta

kepemimpinan wasit yang dinilai

sangat merugikan Indonesia.

“Dengan adanya investigasi

siapa bajingan dalam laga kemarin

bisa diketahui. Terus terang kami

terhina. Makanya kami (PSSI)

akan mendukung penuh investi-

gasi FIFA,” kata mantan Sekjen

KONI Pusat itu. (RTR/MI/O-2)

KEKALAHAN MEMALUKAN

AFC Dukung Investigasi FIFA

Heat TeruskanTren Positif

PORTLAND (Dtc/Lampost): Dua bintang NBA, LeBron James dan Kevin Durant, tampil fantastis saat membela timnya pada lanjutan NBA. Keduanya mencetak 38 poin dan membawa timnya menang.

REUTERS

CETAK ANGKA. Aksi shooting guard Miami Heat, Dwyane Wade (3), yang akan memasukkan bola ke jaring berusaha dihadang small forward Portland Trail Blazers, Nicolas Batum (88), pada lanjutan kompatisi NBA yang berlangsung di Rose Garden, Jumat (2-3).

REUTERS

Pemain sepak bola China, Chen Zhi Zhao, saat menjalani sesi latihan di Sao Paulo, Jumat (2-3). Zhi Zhao menjadi pemain China pertama di kompetisi Brasil setelah menandatangani kontrak dengan Corinthians.

Ditawari Kontrak BaruGELSENKIRCHEN̶FC Schalke 04 telah mengaju-kan kontrak baru kepada striker veteran Raul Gon-

zalez. Mereka berharap pemain Spanyol berusia 34 tahun itu mau bertahan di Stadion Veltins Arena.

Uniknya, penawaran kontrak ini disampaikan melalui surat elektronik (e-mail). Hal ini disebabkan Direktur Olahraga Schalke Horst Heldt dan agen Raul, Gines Carvajal, tidak memiliki waktu yang cocok untuk bertemu dan membicarakan masa depan Gonzalez.“Kami sepakat mengirimkan proposal (kontrak) kepada Gines Carvajal dengan menggunakan metode komunikasi modern, maksudnya e-mail,” ujar Heldt, seperti dikutip situs resmi klub Bundes-liga itu.Untuk selanjutnya, Heldt akan terus memantau kotak suratnya, menung-

gu jawaban dari agen Gonzalez. “Pertama, agen Raul akan mem-pertimbangkan kontrak tersebut dan membicarakannya dengan pe-main,” katanya. “Kami sementara ini sepakat bertemu pada akhir Maret

untuk membicarakan kontrak itu.” (TEAMTALK/MI/O-2)

Berlatih di BlackpoolLONDON̶Mantan striker Liverpool Robbie Fowler berlatih bersama Blackpool dan berpe-luang menandatangani kontrak jangka pendek dengan klub Divisi II tersebut. Striker berusia

36 tahun itu meninggalkan sepak bola Inggris tiga tahun lalu untuk bermain

di Australia kemudian Thailand. Dia kembali ke Negeri Ratu Elizabeth itu setelah batal bermain di Liga Primer India yang ditunda.Fowler yang juga pernah bermain di Leeds United dan Manchester City ini merupakan pencetak gol terbanyak keempat Liga Primer dengan 163 gol. “Apakah dia berkuali-tas, bisa melakukan passing dan men-cetak gol? Tentu saja dia bisa,” ujar arsitek Blackpool Ian Hollo-way. “Saya rasa dia masih sangat lapar dan memiliki kuali-tas yang mumpuni.”

(RTR/MI/O-2)

PSG Bidik SuarezLONDON̶Paris Saint-Germain akan terus membuat sensasi dalam mendatangkan pemain-pemain bintang. Kini PSG dikabar-kan akan memboyong striker Liverpool Luis Suarez musim depan.Seperti yang dilansir English Channel, Jumat (2-3), klub asuhan Carlo Ancelotti itu sudah menyiapkan dana 35 juta pounds. Dana itu mereka siapkan untuk memu-luskan proses kedatangan Suarez dari Anfi eld.Surat kabar L’Equipe pernah me-laporkan jika PSG telah lama mengamati sosok Suarez. Terlebih, Ancelotti mengi-syaratkan menda-p a t k an p ema i n yang pernah terbelit kasus rasisme dengan Patrice Evra itu.“Luis Suarez? Ia adalah pemain yang cukup gemilang sebagai centre forward. Kesem-patan kita mendatangkannya pada musim depan cukup terbuka karena akan banyak pemain yang tertarik bergabung dengan PSG,” ujar Ancelotti. (O-2)

Pemain China Pertama

PASTINYA, pertarungan sengit akan

terjadi di lapangan. Strategi masing-

masing pelatih yang ditopang para

pemain andalan akan menjadi syarat

untuk bisa menjadi pemenang.

D a l g l i s h kemu n g k i n a n t e t ap

menurun kan starting eleven seperti

yang ditampilkan pada fi nal Piala Liga

Inggris. Walaupun harus kehilangan

Daniel Agger yang harus menepi ka-

rena cedera, Dalglish masih memiliki

pemain senior Jamie Carragher yang

akan berduet dengan Martin Skrtel.

Sedangkan di tengah dan depan

kemungkinan tak banyak peruba-

han. Gerrard bersama Charlie Adams

akan bahu-membahu menggalang lini

tengah.

Begitu juga di lini penyerangan, Luis

Suarez akan menjadi kartu as Dalglish

dibantu Andy Carroll. Selain itu, di lini

ini masih terdapat nama Dirk Kuyt yang

tampil apik di fi nal Piala Liga Inggris

lalu dan pemain supersub pada diri

Craig Bellamy.

Wenger pun sepertinya tak akan

banyak mengutak-atik komposisi pe-

main yang akan diturunkan. Seperti

yang dialami kubu lawan, pria Prancis

itu juga kehilangan bek tangguhnya

Th omas Vermaelen yang sedang berge-

lut dengan cedera.

Di sinilah Wenger harus sedikit me-

mutar otak. Sebab, stok pemain di posisi

ini sangat minim setelah sebelumnya

Per Mertesacker lebih dulu masuk

ruang perawatan.

Ini harus menjadi perhatian ka-

rena kalau tidak, celah tersebut bisa

dimanfaatkan para pemain Th e Kops.

Kehilangan Th omas Rosicky yang me-

nyumbang satu gol ke gawang Spurs

masih bisa diatasi dengan kehadiran

Aaron Ramsey.

Namun, kubu tuan rumah pun

jangan terlalu jemawa. Sebab, Arsenal

pun memiliki “daya ledak” yang cukup

dahsyat di lini depan. Walaupun hanya

menempatkan Robin van Persie seba-

gai striker tunggal, tidak mengurangi

ketajaman dalam mengoyak gawang

lawan. (DBS/O-2)

SAMBUNGAN HLM. 1

Liverpool-Arsenal Sama-Sama Yakin

LAMPOST/DOK

Page 18: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Olahraga I 18sabtu, 3 maret 2012 lampung post

‘‘langkah Rijal/Debby diikuti tunggal putri Indonesia, lindaweni Fanetri, yang mengalahkan wakil spanyol, Carolina marin, 21-16, 17-21, dan 21-19.

Selain itu, pebulu tangkis tung-gal putri Linda Wenifanetri me-lenggang ke perempat final Jerman Terbuka Grand Prix Gold setelah mengalahkan Carolina Marin 21-16, 17-21, dan 21-19.

Bertanding melawan ganda campuran China, Hong Wei/Pan Pandi, di RWE-Sporthalle, Jumat (2-3) dini hari WIB, Rijal/Debby hanya membutuhkan dua set untuk bisa melaju ke babak delapan besar. Mereka menang 22-20 dan 21-16.

Setelah kejar-mengejar angka di set pertama, Rijal/Debby tampil relatif lebih dominan di set ked-ua. Mereka sempat memimpin 14-8 di pertengahan set, sebelum akhir nya Hong/Pan mempertipis kedudukan menjadi 17-13.

Rijal/Debby kemudian berhasil mempertahankan keunggulan di angka 20-15 dan akhirnya meme-nangi set.

Langkah Rijal/Debby diikuti tunggal putri Indonesia, Lindaweni Fanetri, yang berhadapan dengan wakil Spanyol, Carolina Marin. Lindaweni harus menjalani tiga set sebelum akhirnya bisa menunduk-kan Marin. Ia menang dengan skor 21-16, 17-21, dan 21-19.

Setelah memenangi set per-tama, tapi kalah di set kedua, Lindaweni sempat tertinggal 9-13 di pertengahan set ketiga.

Namun, ia berhasil mengejar dan akhirnya sempat menyama-kan kedudukan menjadi 14-14.

Lindaweni kemudian unggul 19-14 dan akhirnya memenangi set.

Unggulan kelima tunggal putra, Simon Santoso, juga maju ke perem-pat final setelah meraih kemenangan atas Ashton Chen dari Singapura 21-6 dan 21-17, untuk selanjutnya bertemu unggulan 11, Shon Wan

Ho dari Korea, yang menundukkan unggulan ketiga dari Jepang, Sho Sasaki, 21-15, 21-18.

Sedangkan tunggal putra lainnya, Hayom, harus menyerah di tangan Jan O. Jorgensen 14-21 dan 12-21 setelah bertanding selama 33 menit. Ia gagal mengikuti langkah Simon Santoso dan Tommy Sugiarto.

Kemudian juara Olimpiade Beijing 2008, Kido/Hendra, akan menghadapi Hong Wei/Shen Ye dari China setelah sebelumnya menundukkan pasangan Thailand, Songphon Anugritayawon/Sudket Prapakamol, 21-9 dan 21-11 hanya dalam 26 menit. (o-1)

BANDAR LAMPUNG—Sen-tuhan tangan dingin pelatih Persatuan Sepak Bola Bandar Lampung (PSBL) Aidi Sofyan berbuah manis. Berlaga di kom-petisi Divisi I IPL, PSBL menjadi tim pertama yang memastikan diri lolos dari grup IV menuju babak 24 besar nasional.

Prestasi yang sebelumnya tidak terbayangkan, mengingat materi PSBL hanya dihuni pemain lokal dan dengan kekuatan finansial relatif seadanya.

“Jujur saja, saya m e r a s a s a n g a t senang bisa mem-bawa PSBL ke ba-bak kedua. Dilihat dari pendanaan minim dan materi pemain lokal, tapi prestasi kami

jauh lebih tinggi dari tim lainnya,” kata Aidi Sofyan, saat ditemui Lampung Post di Stadion Paho-man, Kamis (1-3).

Mantan pemain PSBL era 1984—1996 ini mengakui prestasi yang diraih PSBL tersebut meru-pakan kado terindah dalam per-ayaan hari lahirnya yang ke-46. “Ini benar-benar kado terindah yang diberikan para pemain PSBL buat saya. Rasanya benar-benar sangat membahagiakan,”

kata pelatih PSBL kelahiran 15 Februari 1966 ini.

Pengidola Jaya Hartono dan Jose Mourinho ini

menuturkan prestasi yang diraih PSBL terse-but merupakan buah

dari kekompakan yang terjalin antarpemain.

Dari awal menangani PSBL, dirinya mencoba menanamkan karakter dalam diri pemain, dan kerap menekankan pentingnya kedisiplinan serta rasa tang-gung jawab. Hal itu dilakukan Aidi de ngan mengedepankan pendekatan persuasif kepada setiap pemain.

“Mereka (pemain, red) itu saya anggap sebagai anak sendiri. Banyak pemain yang suka sharing kepada saya, dan cukup efektif membangun kedekatan emo-sional di antara kami,” kata pelatih berlisensi C ini.

Menurut Aidi, dengan adanya situasi kondusif yang terjalin baik, hal tersebut dapat menum-buhkan semangat kebersamaan dan motivasi tinggi yang tertan-am dalam diri setiap pemain.

Mantan pemain PON Lam-pung 1985 seangkat an Rahmad Darmawan ini mengatakan satu harapan terbesarnya saat ini yakni dapat mengantarkan PSBL lolos ke Divisi Utama. “Harap-an saya sebagai pelatih, tentu saja saya ingin menangani klub profesional,” ujar Aidi, yang kini bekerja sebagai kepala Subbadan Pusat Data Elektronik PDAM Way Rilau. (IYaR JaRKasIH/o-1)

varia sport

rio Jalan tes di JerezJaKarta—Pembalap Indonesia, Rio Haryanto, telah menjalani tes selama tiga hari di Jerez, Spanyol, sejak Selasa (28-2) hingga Kamis (1-3) waktu setempat.“Senang rasanya dapat kembali mengendarai mobil setelah vakum lama. Tes yang saya lakukan ini untuk mengenal lebih dekat tim dan para engineer,” kata Rio dalam siaran pers timnya yang diterima Antara di Jakarta, Jumat (2-3).Menurut dia, pihaknya telah melakukan berbagai set up serta berlatih di pit stops. “Saya telah menyelesaikan banyak lap sehingga ini akan membantu dalam persiapan fisik saya untuk musim ini.“Tim telah bekerja sangat baik dan saya juga belajar dari rekan se-tim yang telah mengikuti GP2 selama tiga tahun,” kata dia.Rio sendiri telah memiliki pengalaman cukup tinggi yang tentunya akan berpengaruh pada lomba kali ini.Bagi Rio, uji coba di Jerez ini merupakan persiapan sebelum tampil pada lomba balap formula GP 2 di Sirkuit Sepang, Malaysia, 23-26 Maret 2012. (ant/o-1)

Gugatan Jordan Dikabulkan ChinaWasHiNGtoN—Legenda hidup NBA, Michael Jordan, pada Kamis waktu setempat atau Jumat, menyambut gembira kabar bahwa pengadilan China telah setuju untuk mendengar tuntutan hukumnya terhadap produsen pakaian olahraga dan sepatu China, yang tanpa izin telah memakai namanya.“Saya sangat bahagia karena pengadilan China telah menerima ka-susku untuk melindungi penggunaan namaku serta dan kepentingan konsumen di China,” demikian pernyataan Jordan.“Qiaodan Sports telah membangun bisnis berdasar nama Chinaku, nomor 23, dan bahkan berusaha menggunakan nama anakku, tanpa kewenangan.” “Saya pikir konsumen-konsumen China layak untuk di-lindungi dari hal-hal menyesatkan, dan mereka sebaiknya tahu betul apa yang mereka beli.” Gugatan hukum tersebut diajukan Jordan pada Februari, yang menuntut dijatuhkannya sanksi pada perusaha-an Qiaodan Sports, yang telah menyesatkan konsumen-konsumen China, terkait dengan penggunaan nama juara NBA sebanyak enam kali tersebut.Jordan dikenal di China dengan nama Qiaodan sejak ia menjadi bin-tang bola basket dunia pada 1980-an, kehebatannya telah disaksikan penduduk China melalui televisi sejak pertandingan NBA All-Star 1987, pertandingan NBA pertama yang disiarkan di China. (ant/o-1)

KOI tawarkan alat berlatihJaKarta—Komite Olahraga Indonesia menawarkan kepada Satuan Pelaksana Indonesia Emas atau Satlak Prima sejumlah peralatan untuk menunjang para atlet yang dipersiapkan untuk Olimpiade London XXX/2012.Manajer Program KOI Greg Wilson di Jakarta, Jumat (2-3), mengatakan Indonesia memerlukan metode pelatihan yang baru untuk dapat meningkatkan peringkat di Olimpiade.“Kalau masih melakukan metode yang sama, peringkat yang akan didapat juga tetap sama,” kata Greg Wilson.Metode pelatihan tersebut, salah satunya mencakup mengenai strategi pemulihan bagi para atlet saat pelatihan.Greg Wilson mengatakan strategi pemulihan merupakan kunci pen-ting dalam pelatihan bagi para atlet.“Strategi pelatihan tersebut mencakup terapi air dingin, metode pemulihan aktif, pijat infra merah, dan penggunaan pakaian kom-presif,” kata dia.Terapi air dingin digunakan untuk melemaskan otot atlet usai latihan, kata dia. Terapi tersebut dilakukan dengan merendam tubuh para atlet di dalam bak yang berisi air es dengan suhu di bawah 17 derajat Celsius. (ant/o-1)

JAKARTA (Ant/Lampost): Enam atlet renang akan mengikuti ke-juaraan Singapore Open pada 13—17 Maret sebagai kualifikasi untuk Olimpiade London XXX/2012.

“Ajang tersebut akan digu-nakan sebagai uji coba dan me-mastikan waktu tercepat yang dibukukan para atlet,” kata kata pelatih Albert C. Susanto di Jakarta, Jumat (2-3).

“Kami hanya ingin memasti-kan apakah benar para atlet sudah mencapai batas waktu tercepat dalam berenang,” katanya.

Keenam atlet renang tersebut adalah I Gede Siman Sudatawa, Glenn Victor, Triadi Fauzi, Enny Susilowati, Yossy Yosaputra, dan Idham Dasuki.

Mereka akan diberangkatkan

ke Singapura pada 11 Maret dan selanjutnya akan mengikuti Malaysia Open dan Kejuaraan Eropa Terbuka.

“Singapore Open akan men-jadi patokan bagi kami apakah mereka sudah mencapai batas limit 99,25 persen,” ujar Albert.

Persatuan Renang Seluruh In-donesia (PRSI) mengirimkan tujuh atletnya untuk mengikuti kualifikasi Olimpiade London XXX/2012. Namun, untuk kejuaraan Singapore Open tersebut, Indra Gunawan tidak ikut serta karena dia berada di Hungaria untuk berlatih.

Usai mengikuti Singapore Open, para atlet tersebut akan mengikuti kejuaraan Malaysia Open pada Mei dan kejuaraan Eropa Terbuka pada Juni. (o-1)

Rijal/Debby ke Perempat FinalMULHEIM (Dtc/Lampost): Pasangan ganda campuran Indonesia, Muhammad Rijal/Debby Susanto, melaju ke babak perempat final Jerman Terbuka GP Gold. Sementara itu, tunggal putra Indonesia, Dionysius Hayom Rumbaka, tersingkir.

aiDi soFYaN

Ingin Bawa PSBL ke Divisi Utama

oLiMpiaDE

Enam Perenang IkutKualifikasi di Singapura

BANDAR LAMPUNG (Lampost): Tim Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung melaju ke final kejuaraan sepak bola Wali Kota Cup I tahun 2012 usai mengan-daskan tim Polresta Bandar 2-1 di Stadion Pahoman, Jumat (2-2).

Di partai puncak yang akan dige-lar Sabtu (3-2), tim Pemkot Bandar Lampung akan menghadapi tim Kodim 0410 yang telah lebih dulu lolos usai menjadi juara pul A.

Sedangkan di pertandingan perebutan tempat ketiga, tim PWI cabang Lampung akan bersua Kejari Bandar Lampung. PWI Cabang Lampung menjadi run-ner up pul A, usai membungkam tim DPRD Kota Bandar Lampung dengan skor tipis 1-0. Sedangkan Kejari Bandar Lampung menjadi runner up pul B.

Ja lannya pertandingan tim Pemkot Bandar Lampung kontra Polresta Bandar Lampung ber-langsung dengan tempo tinggi. Saling serang antarkedua tim me-warnai jalannya laga yang disak-sikan langsung Wali Kota Bandar Lampung Herman H.N..

Pemkot Bandar Lampung ung-gul terlebih dahulu melalui sontek-an Diki pada menit ke-12. Polresta berhasil menyamakan skor di menit ke-20 melalui tendangan penalti yang dieksekusi Fido. Hingga turun minum, skor antarkedua tim masih

imbang 1-1.Di babak kedua, jalannya laga

semakin menarik. Di komandoi Kabag Humas, Zainuddin, tim Pemkot Bandar Lampung lebih mendominasi jalannya laga pada awal babak kedua ini.

Pemkot Bandar Lampung akhir-nya kembali leading menjadi 2-1 melalui gol kedua yang dicetak Diki. Meskipun mencoba bangkit dan tampil lebih ofensif untuk menyamakan skor, hingga wasit meniup pluit panjang, tim Polresta Bandar Lampung tidak mampu menyamakan skor.

Pada laga sebelumnya, Tim PWI Cabang Lampung berhasil mem-bungkan tim DPRD Kota Bandar Lampung dengan skor tipis 1-0. Gol semata wayang kemenangan tim PWI Lampung diciptakan Nurcho-lis pada menit ke-7 melalui tendang-an dari jarak sekitar 30 meter.

Bermain dengan ambisi meraih kemenangan, tim PWI Lampung tampil mendominasi. Meskipun telah unggul 1-0, serangan demi serangan terus dilancarkan Samino, dkk.

Sayang, kokohnya barisan per-tahanan DPRD Kota Bandar Lam-pung yang dikomandoi Ferry Prisal Parinusa, membuat tim PWI Lam-pung gagal menambah gol. Hingga pertandingan berakhir, skor tidak berubah untuk kemenangan PWI Lampung dengan skor 1-0. (YaR/o-1)

WaLi Kota CUp i

Pemkot Vs KodimBertemu di Final

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Persilu Lampung Utara dan Persilas Lampung Selatan melengkapi empat tim yang akan mewakili Lampung di ajang regional Divisi III PSSI.

Sebelumnya, dua tim telah terlebih dahulu memastikan diri lolos ke tingkat regional, yakni Persikomet Metro dan Persilat Lampung Tengah.

Persilu dan Persilas lolos ke ajang regional setelah meraih kemenang-an atas lawannya pada babak delapan besar Divisi III Rayon Lampung yang digelar di stadion sumpah Pemuda, Way Halim, Ban-dar Lampung, Jumat (2-2).

Di pertandingan pertama, Per-silu mengandaskan perlawanan Persilab Lampung Barat dengan skor 2-0. Sedangkan Persilas Lampung Selatan merontokkan perlawanan sengit Persiwaka way kanan dua gol tanpa balas.

Guyuran hujan deras mengaki-batkan pertandingan Persilu kontra Persilab berlangsung dalam tempo lambat. Lapangan dan bola menjadi licin sehingga para pemain sulit mengontrol bola dengan sempurna, praktis hanya umpan-umpan lam-bung yang menjadi pilihan kedua tim untuk melakukan serangan.

Dua menit sebelum turun minum, Persilu membuka keung-gulan melalui gol yang dilesakkan Puadtri dan skor 1-0 bertahan hingga waktu jeda.

Di babak kedua, pemain Persilab mencoba bangkit untuk menya-makan skor. Namun, meskipun tercipta sejumlah peluang, Persilab belum mampu menciptakan gol.

Alih-alih menyamakan skor, gawang Persilab justru kembali kebobolan. Melalui serangan balik cepat di menit ke-64, Hardianto dengan cerdik melepaskan sepak-an terukur untuk memperbesar

keunggulan Persilu menjadi 2-0.Tertinggal dua gol, anak-anak

Persilab terus melancarkan serangan bergelombang ke jantung pertahan-an Persilu. Hingga wasit meniup pe-luit panjang, skor 2-0 tidak berubah untuk kemenangan Persilu.

Di pertandingan lainnya, Persi-las Lampung Selatan sukses mem-bungkam Persiwaka Way kanan dua gol tanpa balas. Dua gol keme-nangan Persilas masing-masing di ciptakan Dalmiansyah menit ke-40 dan Dimas di menit ke-47.

Jalannya laga kedua tim sebe-narnya berlangsung cukup seim-bang. Namun, ketajaman penyerang Persilas Lampung Selatan dalam memanfaatkan peluang berjalan cukup efektif. Setelah unggul 1-0 di akhir babak pertama, pemain Persilas Lampung Selatan kembali merontokkan motivasi anak-anak Persiwaka dengan menciptakan gol di awal babak kedua. (YaR/toR/o-1)

Divisi iii

Wakil Lampung Tambah Dua

n Foto antaRa/puspa pERWItasaRI

pebola voli putri Indramayu alko aprilia s. manganang (kedua kanan) dan mella marshellina (kanan) memblok smes pebola voli Jakarta BnI 46 georgina pada pertandingan putaran I seri 3 proliga 2012 di goR Bontang lestari, Bontang, Kalimantan timur, Jumat (2-3). tim putri Jakarta BnI 46 memenangi pertandingan 3-2 (20-25, 25-19, 23-25, 25-19, dan 15-11).

n lampung post/ZaInuDDIn

tENDaNG BoLa. anton, pemain persilu lampung utara, berusaha menendang bola di kubangan air pada laga Divisi III Wilayah lampung. persilu maju ke babak empat besar setelah mengalahkan persilab lampung Barat dengan skor 2-0.

BNI 46 Menang

BANDAR LAMPUNG (Lam-post): Pengprov Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Lampung menargetkan cabang pencak silat dapat meraih dua emas pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII di Pekanbaru, Riau, September mendatang.

Pelatih pencak silat Lampung, Sukoco, mengatakan pencak silat merupakan olahraga bela diri yang tidak terukur. Meskipun demikian, pihaknya optimistis target untuk meraih medali di PON XVIII bisa diwujudkan.

“Kami menargetkan dapat merebut dua emas di PON nanti,” kata Sukoco, Jumat (2-3).

Pada PON XVIII, cabang pencak silat Lampung akan menurunkan sebanyak tiga atlet, yakni Aubung Widodo dari Tulangbawang yang akan berlaga di kelas A, lalu Rinaldi dari Bandar Lampung turun di kelas B, dan Sugito (Lampung

Timur) bertanding di kelas E. “Kami berharap dapat meraih

medali dari dua kelas yang di-ikuti atlet kami, yakni kelas A dan kelas B,” ujarnya.

Mengenai persiapan menuju PON, kata Sukoco, para atlet silat Lampung saat ini masih melaku-kan latihan rutin yang dipusatkan di daerah asal masing-masing atlet. Sedangkan untuk latihan terpusat, pihaknya masih menunggu in-truksi dari KONI Lampung.

“Untuk sementara latihan masih terpisah di daerah masing-masing sambil menunggu jadwal pemusatan latihan dari KONI.”

Selain menggelar latihan rutin, pihaknya juga akan mencanang-kan program try in dan try out. Rencananya, untuk try in akan dilakukan pada medio Mei atau Juni mendatang, sedangkan try out direncanankan mulai dilaku-kan pada Juli 2012. (YaR/o-1)

poN Xviii

Pencak Silat Targetkan Dua Emas

Page 19: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

Saat menghadapi Tipsarevic,

Kamis (1-3), Djokovic menang

mudah di set pertama dengan

skor 6-1. Tapi, di set kedua, dia

mendapatkan perlawanan sengit

dari lawannya yang juga berke-

bangsaan Serbia itu.

Tipsarevic sempat unggul 6-5

di set kedua dan nyaris meme-

nanginya. Tapi, dia melewatkan

sebuah set point akibat melakukan

double-fault. Kondisi ini diman-

faatkan Djokovic yang akhirnya

berbalik menang 7-6.

“Set kedua sangat menegangkan.

Menjelang akhir, kami berdua

sama-sama punya peluang, sama-

sama tegang, dan membuat bebera-

pa kesalahan yang tidak perlu,”

kata Djokovic seusai pertandingan

seperti dikutip Reuters.

“Kami berdua sudah saling

mengenal dalam waktu yang

sangat lama dan tak ada rahasia.

Kami adalah teman baik, tapi kami

profesional,” katanya.

Pada semifi nal, Djokovic akan

meladeni tantangan Murray. Ini

adalah ulangan semifi nal Austra-

lia Terbuka tahun ini, di mana saat

itu Djokovic menang lewat pertar-

ungan lima set yang melelahkan.

“Dalam beberapa tahun tera-

khir, ada banyak pertandingan

menarik di antara kami,” kata

Djokovic saat ditanya soal per-

temuannya dengan Murray.

“Kami ada di usia yang sama

dan berkembang bersama. Per-

tama kali kami bertemu adalah di

usia 11 tahun. Semoga kami akan

memainkan pertandingan yang

hebat lagi,” kata pemuda berusia

24 tahun ini.

Di pertandingan perempat fi nal

lainnya, Juan Martin del Potro

mengalahkan Jo-Wilfried Tsonga

7-6 dan 6-2. Del Potro selanjutnya

akan menantang Roger Federer di

semifi nal.

Dari turnamen Delray Beach

International, petenis Amerika

Serikat Andy Roddick melaju ke

perempat fi nal setelah mengalah-

kan petenis Uzbekistan, Denis

Istomin, 6-4 dan 7-5. Kemenangan

itu merupakan balasan setelah

Roddick dikalahkan Istomin di

perempat fi nal turnamen tenis di

San Jose pada bulan lalu.

Roddick kini menduduki pe-

ringkat 30 dunia, terendah sejak

2001. Hal itu karena dia dihantui

cedera hamstring dan pergelangan

kaki, serta kesulitan menampilkan

permainan terbaiknya.

Pada perempat fi nal, Roddick

menghadapi unggulan tujuh asal

Afrika Selatan, Kevin Anderson,

yang menundukkan petenis Bel-

gia, Xavier Malisse, 6-3, 3-6, dan

6-3. Petenis bertinggi 2,01 meter

itu sukses membukukan sembilan

servis ace dan memenangkan 77%

dari servis pertamanya.

“Laga kali berlangsung dalam

kondisi yang sangat berangin

se hingga kami berdua sulit mene-

mukan ritme permainan. Kami

gagal menunjukkan permainan

terbaik kami,” ujar Anderson.

Di laga lainnya, unggulan kelima

asal Jerman Philipp Kohlschreiber

juga melaju ke perempat final

se telah mengalahkan petenis

Kroasia, Ivan Dodig, 6-2 dan 6-2.

Pada 8 besar, Kohlschreiber akan

berhadapan dengan petenis Is-

rael, Dudi Sela, yang mengalahkan

petenis Finlandia, Jarkko Niem-

inen, 6-4 dan 6-4.

Dari Meksiko, petenis Spa-

n y o l , F e r n a n d o Ve r d a s c o ,

menga lahkan rekan senegaranya

Nicolas Almagro 6-4 dan 7-6 (5)

untuk melaju ke semifinal tur-

namen tenis Mexican Terbuka.

Verda sco sempat ter t i ng ga l

4-1 di tiebreak set kedua, tapi

mampu memenangkan enam

dari tujuh poin berikutnya un-

tuk memastikan kemenangan

atas Almagro yang merupakan

unggulan kedua.

Verdasco adalah runner-up ta-

hun lalu setelah di fi nal dikalahkan

rekan senegaranya David Ferrer.

Dia menjuarai Mexican Terbuka

itu pada 2008 dan 2009. Verdasco

juga merupakan juara turnamen

tenis Brasil Terbuka pada dua

pekan lalu.

Pada semifi nal, Verdasco akan

berhadapan dengan petenis Swiss,

Stanislas Wawrinka, yang menga-

lahkan petenis Prancis, Jeremy

Chardy, 7-5 dan 6-1. (AP/MI/O-2)

VARIA SPORTTiket Final LC Termurah Rp1,05 JutaNYON̶Federasi Sepak Bola Eropa (UEFA) memastikan harga teren-dah tiket fi nal Liga Champions 2012 sekitar 75 euro (Rp1,05 juta), termasuk biaya booking pada harga kurs saat itu. Tiket fi nal yang akan berlangsung di Munich, Sabtu (19-5), itu akan tersedia di tempat penjualan tiket untuk umum serta para suporter fi nalis yang menye-diakan 13 ribu dalam empat kategori.Penyesuaian harga tiket ini merupakan respons UEFA atas kritikan ter-hadap kebijakan badan Eropa dalam penjualan tiket Liga Champions musim lalu di Wembley yang dinilai terlalu mahal. Kala itu, UEFA mene-tapkan harga tiket 150 euro (Rp2,11 juta) plus biaya booking dan paket dewasa-anak 338 euro (Rp4,76 juta) di tempat penjualan umum.Harga tiket terendah untuk fi nal tahun lalu adalah 80 euro (Rp1,12 juta) plus biaya booking. Itu pun hanya tersedia di klub fi nalis, Barcelona dan Manchester United. (TEAMTALK/MI/O-2)

Laga Amal Nadal di Santiago BernabeuMADRID̶Rafael Nadal akan bermain dalam laga amal untuk meraya-kan ulang tahun ke-110 Real Madrid. Real Madrid adalah klub favorit petenis Spanyol tersebut.Nadal yang kini merupakan peringkat dua dunia akan berhadapan dengan lawan yang belum ditentukan pada 14 Juli di stadion milik El Real, Santiago Bernabeu.Seluruh keuntungan dari laga tersebut akan digunakan membiayai kegiatan yang digelar Real Madrid Foundation dan Rafa Nadal Foun-dation. (AP/MI/O-2)

Rodgers Diskors 9 Bulan akibat DopingCOLORADO SPRINGS̶Sprinter Amerika Serikat, Michael Rodgers, diganjar skors sembilan bulan setelah gagal tes doping. Rodgers yang terbukti positif doping pada Juli dilarang bertanding hingga 19 April. Namun, dia bisa ambil bagian dalam uji coba untuk ajang Olimpiade dan bergabung dengan tim AS di London.Badan Antidoping AS menyebut Rodgers sempat memberikan kesaksian palsu dalam sidang arbitrase. Namun, sebelum mereka sempat memeriksa kesaksian tersebut, Rodgers mengaku bersalah dan menerima sanksi sembilan bulan. (AP/MI/O-2)

Maraton Gaza Diikuti Ribuan PelariKHAN YOUNIS̶Sekitar 2.200 pelajar dan 300 pelari ambil bagian dalam lari estafet yang dimulai di utara Jalur Gaza dan berakhir di selatan de-ngan jarak sama dengan maraton. Aksi tersebut dilakukan untuk me-ngum pulkan dana bagi kegiatan perkemahan yang diadakan PBB.Lomba yang disponsori Badan Amal PBB untuk pengungsi Gaza digelar di bawah guyuran hujan dan cuaca dingin. Para pelajar hanya berlari sejauh 1 kilometer, sementara beberapa pelari dewasa berlari dari start hingga fi nis.Ini merupakan maraton kedua yang digelar di Jalur Gaza dalam tempo dua tahun terakhir. Pemenang tahun lalu, Nader al-Masri, kembali menjadi juara. Namun, karena cuaca buruk, dia mencapai garis fi nis dalam tempo 3 jam dan 20 menit atau satu jam lebih lama dari hasil tahun lalu. (AP/MI/O-2)

Barrichello Berlaga di IndyCar 2012SAO PAULO̶Pembalap veteran Formula 1, Rubens Barrichello, akan tampil sebagai pembalap rookie di kejuaraan IndyCar pada 2012. Setelah selama 19 tahun dan berlaga di 325 perlombaan Formula 1, pembalap berusia 39 tahun itu menyatakan bergabung tim IndyCar KV Racing Technology dengan kontrak satu tahun. Barrichello akan memulai debutnya di IndyCar pada laga pembuka musim di St. Petersburg, Florida pada 25 Maret. “Saya menyukai ke-nyataan saya akan tampil sebagai rookie. Itu membuat saya merasa lebih muda,” ujar Barrichello.Pembalap Brasil itu akan ambil bagian di seluruh dari 16 laga Indy-Car, termasuk Indy 500, yang akan digelar Mei dan empat laga yang dimainkan di sirkuit oval. Barrichello merupakan nama terbesar yang hijrah dari Formula 1 ke balapan Amerika Serikat sejak Nigel Mansell bergabung CART pada 1993. (AP/MI/O-2)

Olahraga I 19SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

SEPANG (Dtc/Lampost): Valen-

tino Rossi me-

nyebut hasi l

tes kedua Mo-

toGP di Sirkuit Sepang sebagai

sesuatu yang negatif. Meskipun

jaraknya dengan Casey Stoner

menipis, jagoan Ducati ini tetap

khawatir.

Dengan motor Desmosedici

GP12, Rossi bisa menjadi pem-

balap tercepat kelima dalam sesi

tes perdana di Sepang. Dia pun

cukup puas dengan hasil itu.

Namun, dalam sesi tes kedua

yang digelar tiga hari terakhir ini

di tempat yang sama, peringkat

Rossi melorot. Di hari penutup,

Kamis (1-3), Th e Doctor menem-

pati posisi kesepuluh.

Memang, selisih waktu Rossi

dengan Stoner yang menjadi

pembalap tercepat berkurang,

kalau di tes pertama Rossi masih

tertinggal 1,22 detik dan di tes

kedua dia memangkasnya men-

jadi 1,07 detik. Namun, hal itu tak

mengurangi kekecewaan Rossi

akibat penurunan peringkatnya.

“Ini cukup negatif,” kata Rossi

di Crash, Jumat (2-3). “Satu-

satunya hal positif adalah jarak

dengan posisi pertama yang lebih

sedikit, tapi sayangnya posisi

kami memburuk,” ujarnya.

“Ada tepat di belakang pem-

balap-pembalap Honda dan Ya-

maha setelah tes pertama sung-

guh positif. Tapi, segala yang

sudah kami coba di sini, khusus-

nya untuk mengatasi masalah

terbesar kami, tidak bekerja.”

“(Catatan waktu) kami lebih

dekat dengan pembalap tercepat.

Tapi, sekarang di depan kami ada

Monster Yamaha dan pembalap

Satelit Honda. Atas alasan ini,

kami sangat khawatir,” ujar pria

Italia ini.

Di sisi lain, Hector Barbera

membuat kejutan pada tes Mo-

toGP terakhir di Malaysia dengan

finis mengungguli Rossi dan

Nicky Hayden. Barbera mengaku

senang bisa mengungguli dua

pembalap Ducati itu.

Padahal dalam tes kali ini Barbera

menunggangi motor Desmosedici

yang dipakai Rossi di Valencia,

November lalu. Pembalap Pramac

itu fi nis di peringkat enam dengan

mencatat waktu 2.01,231 detik.

“Saya sangat senang bisa melewa-

ti tes itu. Feel dengan motor Ducati

semakin membaik dan saya mulai

mengerti bagaimana menggunakan

mesin yang berbeda dengan tahun

lalu 800 cc,” kata Barbera.

“Motor memang sangat berat,

tapi kami masih bisa meningkat-

kan performa untuk mengan-

tisipasi lomba perdana. Saya

tidak bisa apa-apa, selain senang

dengan hasil ini,” kata pembalap

Spanyol itu. (O-2)

‘‘Pertemuan Novak Djokovic dengan Andy Murray di semifi nal merupakan ulangan 4 besar Australia Terbuka.

GUADALAJARA (Lampost):

Lionel Messi disebut Johan

Cruyff adalah pesepak bola pa-

ling spektakuler saat ini, tapi un-

tuk urusan yang terbaik, legenda

Belanda tersebut lebih memilih

Xavi Hernandez.

Dalam tiga tahun terakhir me-

mang selalu menjadi perdebatan

siapa yang paling pantas disemat-

kan gelar pemain terbaik dunia.

Messi dengan segala aksinya di

lapangan sudah membuktikan

dengan mempertahankan Ballon

d’Or sejak 2009 hingga 2011.

Tapi di satu sisi, Xavi juga di-

sebut pantas menyandang gelar

itu melihat kontribusinya untuk

Barcelona dan juga Timnas

Spanyol. Gelar di level interna-

sionallah yang acap membuat

Messi diragukan sebagai pemain

terbaik dunia.

Beda dengan Xavi yang relatif

stabil performanya di klub mau-

pun negara, Messi cenderung

naik turun bersama Albiceleste.

Tapi permainan Xavi boleh jadi

tak seaktraktif Messi dan itulah

yang jadi nilai lebih pesepak bola

berusia 24 tahun itu.

Jika hal tersebut ditanyakan

kepada Cruyff yang kini me-

nangani klub Meksiko, Chivas

Guadalajara, pria asal Belanda itu

mempunyai jawaban diplomatis

soal siapa yang terbaik di antara

Messi dan Xavi.

“Pemain terbaik di dunia tidak

akan ada karena banyak posisi

yang berbeda-beda,” kata Cruyff

kepada ESPN. “Ada banyak pe-

main spektakuler seperti Messi,

tapi jika Anda melihat pemain

seperti Xavi, yang mampu me-

ngontrol bola dan mengatur laju

pertandingan, dia juga adalah

pemain hebat. Tapi sangat ber-

beda dengan Messi.”

“Sangat sulit mengatakan

siapa yang terbaik. (Dalam pan-

danganku), Messi adalah pemain

paling spektakuler, tapi Xavi

yang terbaik.” (O-2)

JOHAN CRUYFF

Messi Spektakuler,Xavi yang Terbaik

BARCELONA (Dtc/Lampost):

Pembalap Lo-

tus, Romain

G r o s j e a n ,

mencatat waktu tercepat dalam

sesi tes ketiga hari pertama di

Barcelona. Grosjean mengungguli

catatan waktu pembalap McLaren,

Jenson Button.

Cuaca cerah memayungi Sirkuit

Catalunya sehingga para pem-

balap menikmati sesi tes tersebut.

Tercatat, ada 10 pembalap yang

melakukan tes hari pertama ini.

Dalam sesi yang berlangsung

Kamis (1-3) waktu setempat,

Grosjean menorehkan catatan

waktu 1.23,252 detik setelah mela-

hap 73 lap. Catatan tersebut ber-

selisih 0,258 detik dengan Button.

Grosjean mencatatkan waktu

terbaiknya itu hanya 30 menit

sebelum sesi ditutup dan melam-

paui catatan terbaik Button. Pem-

balap Inggris itu sendiri menoreh-

kan catatan waktu terbaik 1.23,510

detik setelah melahap 64 lap.

Posisi pembalap ketiga ditempati

Sergio Perez dengan catatan waktu

1.23,820 detik. Sementara itu, Mark

Webber dan Nico Rosberg menem-

pati posisi keempat dan kelima.

Webber memprediksi perebutan

gelar juara dunia Formula 1 tahun

ini akan berlangsung sengit dari

seri perdana. Pembalap Red Bull

ini juga mewaspadai tantangan

dari beberapa tim rival.

Gong pembuka kompetisi F1 ta-

hun ini rencananya akan ditabuh

di GP Australia pada 18 Maret

mendatang. Persaingan di Sirkuit

Albert Park, Melbourne, diikuti 24

pembalap dari 12 tim.

“Kami semua ingin ke Melbourne

dan melihat sampai di mana hasil

kerja kami, tapi saya pikir tim

sudah melakukan pekerjaan yang

fenomenal dalam hal persiapan dan

bekerja sekeras yang kami bisa. Kita

lihat saja apakah itu sudah cukup,”

ujar Webber di Autosport.

“Saya pikir ini akan benar-benar

ketat. Balapan pastinya akan me-

libatkan beberapa tim. Kini sulit

memahami siapa sedang melaku-

kan apa karena ada banyak variasi

dalam hal kondisi bahan bakar,

ban, dan berbagai hal lain,” kata

pembalap Australia ini. (O-2)

MOTOGP

Rossi Waswas Hasil Tes BurukTES BARCELONA

Grosjean Tercepat di Hari Pertama

Djokovic Vs Murray di Semifinal

DUBAI (Dtc/Ant/Lampost): Novak Djokovic melewati hadangan Janko Tipsarevic di perempat fi nal Dubai Tennis Championships. Sesuai dengan skenario, petenis nomor satu dunia itu akan menghadapi Andy Murray di semifi nal.

REUTERS

PESIMISTIS. Pembalap Ducati MotoGP Valentino Rossi saat melewati sebuah tikungan saat melakoni tes pramusim di Sirkuit Sepang, akhir bulan lalu. Hasil buruk di sesi tersebut membuat pembalap Italia itu khawatir.

REUTERS

PERMAINAN DEPAN NET. Petenis Inggris, Andy Murray, maju ke depan net untuk mengembalikan bola ke arah Tomas Berdych dari Republik Ceko pada perempat fi nal turnamen tenis Dubai Tennis Championships, Kamis (1-3).

REUTERS

Pegolf Amerika Serikat, Tiger Woods, memperhatikan bola pukulannya pada babak pertama turnamen golf Honda Classic PGA di PGA National Golf Club Palm Beach Gardens, Florida, Jumat (2-3).

Keseriusan Woods

Hasil Tes Barcelona 1. R. Grosjean, Lotus 1.23,252, 73 Lap 2. J. Button, McLaren 1.23,510, 64 Lap 3. S. Perez, Sauber 1.23,820, 118 Lap 4. M. Webber, Red Bull 1.23,830, 102 Lap 5. N. Rosberg, Mercedes 1.23,992, 128 Lap 6. J.E. Vergne, Toro Rosso 1.24,216, 113 Lap 7. P. di Resta, Force India 1.24,305, 98 Lap 8. F. Masssa, Ferrari 1.24,318, 105 Lap 9. V. Petrov, Caterham 1.24,876, 123 Lap 10. P. Maldonado, Williams 1.25,587, 58 Lap

Page 20: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

LOWONGANMUSIK

CUCI GUDANG

Paket alat music band Rp.15jt dijual

seharga Rp.10jt saja (New) Sound

System Tasso T3 ±6000w Rp.48jt (sec-

ond, new Rp.100jt) OBRAL alat band &

soundsystem berbagai merk terkenal,

disc s/d 40% Yamaha,JBL,Mackie,Allen

& Heath,AXL,Sonor,Tama,RMV,Iban

ez, Artrock,Cort,Best,Rhyme,Gallien

Krger,dll Rama Swara telp.(0721)

251652-0811792034

GM MUSIK jual keyboard Pa50, Pa500,

Pa80, Yamaha, 5910, 710, S650, Casio

Lk270, Ctk 6000, Ctk 7000, sound

system merk EW, Beta 3, peavey,

Rcf, Mackie, DBX, Alesis, Allenhelath,

behringer, karaoke system. Hub.

0721-267915, 0813.10415106

ADI Musik: jl/tkr tmb: i5(4) i4(5) i3(5,5)

Pa50(7) Pa80 Pa500, PSR900, KN1400,

2400,2600,X50,CORA,Blazer,Beta 3

,PV16ch,8ch,CS800,AD3600,Behr.

20 ch, a/esis,DOD, AXL. Ph.268983,

081369139529.

SINARtA musik pernikahan, sourma-

tua, orgen tunggal, pesta bonataon

dlm & luar kota. Hub. 085216105475 Drs. Edison E. Sinurat. n

OBAt-OBAtAN

Produk Sensasional Mengatasi Mslah Kesehatan & Kewanitaan Organ Intim Wnt. Hub:0852-86872003

OBAt tELAt BULAN

Anda telat bulan & lancar haid ?? Kini ada solusi cpt & tpt, ckp 1xpake dlm 3jam dijmn lsg lancar 100% ber-garansi aman tnp efek samping. Hb. 0853.56716666, 087893535666

PRINtING

Digital Printing stby 24 jam, melayani

pembuatan benner, spanduk, baliho, Jl.

Arjuna Gg. Kancil No. 7 Kp. Sawah TKT

0721 9325551, 0821 72350005

PELUANG USAHA

Bantu DANA s/d 1T Se Indonesia,Bg

0,5%,Provisi Nego,Trima Agen.Hub:

0 8 7 8 8 9 0 2 2 3 8 0 , 0 8 2 1 1 1 4 5 2 2 2 6 ,

Jl.Margonda 23A JKT

PELUANG Investasi EMAS,Modal min

Rp.1.Juta Profit hingga 9%/hari Kontrak

selama 20 hari klik: www.invessteer.

com. SMS:MINAT”087788477900

Kami perusahaan TRAVEL resmi men-gajak masyarakat umum & PNS bg yg ingin kerjasama dlm usaha kami. Silakan hub. Andi 0815.41021022

Bantu DANA s/d 1T se-Indonesia, Bg 0,5%, Provisi nego, Trima Agen. Hub. 085781722775,081319635276 Jl.Margonda 23A Jkt.

KESEHAtAN

PIJAt KEBUGARAN

Vivi urut tradisional, refeleksi dll.

Terima panggilan. Hb. 0721-7179066,

085267904681, 081933591789

Iin Massage + lulur,Jl. Nusantara

blkg Radar Lpg. Hub. 0821.83333471,

0721-3610197

KOLAM RENANG

Dunia Kolam Renang: Pembtn,

prwtn, perbaikan, obat-2 an, perala-

tan Jl. Hayam Wuruk 198 E Kedamaian

tlp. 0721- 7444567

KOMPUtER

Roy Komputer . Jual/beli , ser-

vice, trm lelang computer apkir.

085273881562.

Terima JUAL BELI L APtOP BE-K A S s e r v i ce & s p a re p a r t. B e l i

laptop sgl knds hrg menarik. Hub.

0813.19900982, 9010982.

KURSUS MENJAHIt

Bisa cpt cari uang disk 20%-50%,

bisa disalurkan kerja. Cpt2 ikut

kursus menjahit &mode JULIANA

JAYA.T.Umar Gg.Kiwi 5.Cp 701677-

081540816997

MEJA BILLIARD

Sokasi selalu sedia meja billiard

9’’/7 feet Second 95%/ bru + mcm

aksesoris Jl. Ridwan Rais No.9 TKT

Telp. 081272385555, 07217501705,

085789889853

MESIN-MESIN

MESIN fOtO COPY

CV Yupiter. Jual TT/rental F.Copy

Canon & Minolta, S.Part, service

type 50/30/35/70/IR 5000 & Konica,

Recon & baru. Bergaransi 1 thn.

Hub. Jl. Morotai tlp. 0721-7337820,

0852.69525869, 081369934323

CV. Mitra Abadi jual, sewa, per-

baikan, suku cdg, tinta, foto copy,

msn Analog & Digital. Hub. 7505050,

0812. 7909898

MESIN JAHIt PORtABLE

Singer Multi Fungsi harga promo

di Hypermart cash/credit murah Jl.

R. Intan No. 85. Tlp. 0721-3650014,

0813.69933365.

MESIN POtONG

Dijual msn ptg kertas DQ 201 RP

25Jt & msn ctk offset Toko 810 Rp

35Jt, s.pakai,lsg ke Lincah Store

J l.Pemuda 94 TK(sp Ramayana)

Hb.0721-250130

AC

Anda butuh AC baru/second, cuci AC/rental. Hub. ANUGERAH AC, 07219799797, 9900540, 9900530, 9370776

Agen AC RESMI PABRIK LANGSUNG. TERMURAH !!! Jika lebih mahal diganti selisihnya. Panasonic, LG, Sharp. Teri-ma cuci, repair(Agen resmi) tIMMY ELECtRINDO Tlp 242222, 7444470

AC bergaransi 3 th, tunai/ kredit, Pa-nasonic, LG, Sharp, Crystal, Hub LINtAS SURYA Tlp. 0721 241101, 7490054

WINDA AC jual AC/Secd, serv/cuci AC, kulkas, dispenser, PS ms cuci dll, 257556, 7403726 08127921648 & 0721-7174866.Minggu Buka

AHLI GIGI

RAMA DENtAL ahli bikin gigi, psng

behel gigi Jl P. Antasari 18/dpn bio-

skop Sinar Bdl. 0812.7945122, 0721-

268544 Jl.HOS Cokroaminoto 18

Kebon Jahe.

BADUt

Anto Ent: meny,badut,mc,dekorasi balon, sulap, piñata, kursi anak dll. 081379408364, 087899896963

tama Ent. Mulai 150rb. Badut, dekor,

balon dll. Hub.0812.79742313, 0721-

7426047

BIRO JASA

POtONG RUMPUt

Jasa Sabit-Potong Rumput Taman,

Kbn Ling rmh & Parik Hub:Winda Tlp

07217503570/082181824700/085

669307000

BUS PARIWISAtA

Sedia Bus untuk Wisata Rohani,Darma

Wisata Bus Khusus Wisata,Keselamatan

Penumpang Prior itas kami.Kl ik WWW.Darmadutawisata.com, 08154019822

ELEKtRONIK

DIGItAL PARABOLA

Spesialis Parabola system distribusi

Sales & Service. Sedia Indovision/tor tv

dll. Hub. 0811.722855, 475331

fURNItURE

Minimalis Produksi , interior + furnitur,spesialis furnitur minimalis modern,Jl.Flamboyan Raya No.14 Tjg Seneng 0721-9085166

HEWAN PELIHARAAN

ANJING DIJUAL

Jual Cepat: Anjing Pitbull-Red Nose

(Jantan)1 th 2 bln,Coklat-Putih,Sehat-

Jinak + Kandang (Bongkar Pasang) Rp

5jt-Nego. Hp 081379712100.

HORDENG

NEOCLASSIC INtERIOR trm pemesan-an gordeng,vitrage,vertical/horizontal blind dll, hsl memuaskan,hrg variatif.hb.081369342793/081977972187

INDEKOSt

Kost kar y wn/ti fas: Lkap nya-man par-kir luas lok.Enggal. Hb. 0811791229.

Rumah kost fasilitas lengkap, AC, TV, klks, kmr mdi dlm, prkr ls, Jl. P. Kemerdekaan 18 tlp.253967, 0821 840 77293, 082184077293

Kost executive Penginapan dan Perkantoran DIVKA Residen Faslt AC,TV,Laundry dll Jl.P.Antasari No.114, Telp.0721 269763, 085658800281

Trima Kost Mggn, Blnn, Jl Griya Fantasi 2C/8 WHP Hub. 702498, 0812.727.7590

INtERIOR

N A D I A I N t E R I O R , Mendesain/Membuat kitchen set, kmr set, lemari pajangan, counter, bar, counter bank, meja kantor, r. karaoke. Phone 470206, 0811792863

SAfIRA Interior: membuat kichen set, kmr set, lemari pajangan, bar, meja kantor, counter bank, partisi. Showroom: 0813.79129108, 7164443, 0813.79337474

KECANtIKAN

Jual pil pemutih kulit. Ingin kulit

putih spt orang jepang & korea sehat

mulus putih & awet muda. Buktikan

CP 085367141646.

KEHILANGAN

STNK BE 3337 DB, Noka. MH1JF22 119K050339, Nosin. JF22E-1050064, an. Kiki Selvia.

STNK BE 2175 BG, NK:MHYES L4152J 52J530276, NS:G15A1A530279, an. PT.Masa Kini Mandiri.

STNK BE 3474 ED, Nk. MH1JF5116A K419395, Ns. JF51E-142178D, an. Muhammad Khoir Syaifulloh.

STNK BE 7580 DO, Noka: MH1N-F G A 1 7 V K 1 5 4 0 9 8 , N o s i n : N F -GAE1153722, an: Sulaiman T.

STNK BE 8840 E Y, Nok a. MH1-MC22129K032650, Nomor Mesin. MC22E-1032669, an. Rafli Tanza.

STNK BE 3413 DK, NOKA. MH1J-F2218AK266483, NOSIN. JF22E-1265220, AN. WARSA

STNK BE 5413 FN, Nk. MH8BE4DLAAJ-139027, Ns. E451-ID-807640, an. Mariana Sidauruk.

STNK BE 5771 FN, Nk. MHDRGS1 50SJ113171, Ns. G120-ID117694, an. I Gede Putu Suwandara

E s - b at u c h a r g e r Rakit Sendiri Frizer – tnp listrik (beku non-stop) dlm brbgi box kedap udara shl ukr, hemat 50% ttp hidup saat PLN mati/dimatikan, siap 24 jam sms. Hub. 0852.10001955.

PENDIDIKAN PRIVAt

Privat Siklus Guru dtg kermh semua

pelajaran SD,SMP,SMA Hub:0721-

7481330/0857-68003557

Privat : Mtk, Kimia, SMP, SMA, Guru

ke rumah Hub : 085658848752 &

089632740022

Privat Bintang Education smua

pljrn TK, SD, SMP, SMA, umum, me-

ngaji, guru dtg ke rmh, professional

& sabar, siap UN, semester. hub. 0721-

3667558, 0813 69 277 269 n

PENGINAPAN

PONDOK PALAPA, HARGA MULAI DARI 80 RBU, DI PUSAT KOTA, FAS : AC, TV, KM PRIBADI, BREAKFAST, PARKIR LUAS, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 08538151888

PONDOK INAP ANtASARI/ Pengina-pan & Homestay & kost: harian / ming-guan / bulanan, Fas : AC/TV, KM didlm, parkir luas, aman Hub: 07213651116 & 082183437171 Jl. Antasari 171 Bdl hrg mulai 75 rb/hari

PENGOBAtAN

Pengobatan tradisonal & konsul-tasi Spiritual. Hub. Abu Chasan, HP. 081369008696.

Sedia obat herbal batuk, tifus, ken-cing manis, asam urat, alergi, anak & dewasa. Hub. Bashir 087899296123.

Ekstrak ikan gabus sari mina, asli, dpt naikan kdr albumin, prs penyembuhan stroke, kanker. Hub. Evi 081377752488

OBAt tELAt BULAN

Anda telat ? Produk import utk te-lat 5 – 7 jam pasti lancer aman & bergaransi. Hub. Apotik Sinar Farma Jl. Ampera 88 B Tangerang, garansi luar kota obat dipakai baru lunas tlp. 0853.30091112.

tERAPI BEKAM & HERBAL

“solusi sehat, alamiah, ilmiah, ila-hiah” sangat efektif untuk mengobati berbagai macam penyakit. Gadingrejo Pringsewu. Hub. 08127910037

RUPA - RUPA

AtASI MAMPEt

ASM PRO mengatasi WC, wastafel. Saluran air mampet dll. TP bongkar Garansi. 085378721190.

INStALASI AIR

Dijual cepat peralatan/instalasi air isi ulang (second) kondisi baik. Hub. 0812.7943390.

p r o p e r t i

ARSItEKtUR

HK StUDIO ARS: Desain Bangu-

nan – Kawasan (gambar visual 3D,

DED, RAB). Hub. 0812.6104922,

0898.0851961.

O A S E A r s i t e k t u r b e r p n g l a -

man merancang bangunan rmh

t inggal,ktr,bangunan.hb:0812-

72634488BAHAN BANGUNAN

D o u g h l a s A r i s t e k t u r. R a n -

cang+renovasi: rmh, rk, gdg (hrg mrh)

Cont: 081279448120, 081272112499.

Trm panggilan konsultasi (Sabtu

tutup).

ALUMINIUM

Spesialis kusen, jndla, partisi, pntu

almnium, folding gate, rolling door,

rak alm dll, mrh ber garansi. Hub.

toko MItRA Jl. Samratulangi 33 A

tlp.7477282, 081379200333

KEBUN DIJUAL

Dijual Kebun sawit 50 Ha satu

hamparan, SHM, umur > 7 th ja-

rak 1 KM daru jalan aspal. Hub.

0815.4172636.

KOLAM DIJUAL

KOLAM IKAN cck utk lobster, Kp

Baru Unila, SHM, 1400 m2, 750 jt/

nego. Hub. 0812.72738989, 771704,

081379789456

RUMAH KOSt DIJUAL

Rmh kost LT 150 LB 150 m2, 8KT,

8KM, 2 dpr, SHM, Jl. H. Umar 16

Du-rian Payung TKP, strtgs Rp 775 Jt

ng. 0813.69100100(semua kamar

terisi).

RUMAH

DIJUAL

RMH Perum Ragom Gawi F1/16 Kemiling Permai, LT/LB 130/75, 3KT, s.bor, grs, 300 m dr Samsat. Hb. 0813.69112128.

Rmh LT/LB 150/140 m2, 3KT, 2KM, Jl. H. Umar No. 16 Durian Payung TKP Rp 550 Jt ng, SHM. Hub. 0813.69100100

tanah & rumah Ls 1000 m2, SHM, Jl. A. Yani Tanjung Karang Pusat. Hub. 0853.69441100.

Rumah dijual Jl. Jend Gatot Sub-roto No.9 pahoman b. Lampung, SHM, Lt/Lb : 390/100 Hub. 081379764599, 081279260956

Rmh dijual cpt 2 rumah,LT/LB 361/108 & LT/LB 213/216,Jl. W. Monginsidi Gg.Murai 26 T.Betung,garasi luas,SHM. Hub:0821-81050309,0721-273348

ASRAMA DIJUAL

Dijual Asrama 23 kamar leng-kap dengan isinya, kamar mandi di dalam, AC dll, cocok untuk Hotel dan Klinik, LT/LB 860/700 M, SHM, Genset 45 VK, Crisbow. Alamat Jl.Trans Sumatera KM 27 Branti Raya Natar Lam-Sel (dr Bandara Branti + 1 KM. Hub.081272408400, 08154071678

tANAH & BANGUNAN

Tanah & bangunan LT: 1200 m2, LB: 230 m2, Jl Ratudibalau No. 88 Tj. Seneng B. Lampung (cck u/ Ruko atau distributor) Hub : 0811728622.

RUKO

Ruko 2,5 lnt 4 x 28 m, SHM, lnt atas walet, 450 Jt, Jl Ikan tenggiri 64 (Petojo Es). Hub : 08127977773.

Ruko Jl. Imam Bonjol no 236c G. Air pertigaan samratulangi TKB, 3LT, LS. 130m, LB. 5x12m, SHM. Hub. H. M. Muslieh Nurjaya 082191148857, 081369319234

DIKONtRAKKAN

RUKO 31/2 Lt, Jl. Kartini depan Mall

Kartini, List 3000 w, sanyo, Telp. Hub.

0721-9971128 (TP)

tANAH

Jual cpt tnh pekarangan 42 x 65 m dpn jln aspal Sidomulyo ke Tlg Baru Katibung samping Gang, 3 m ke STM. Hb. 0857.68161994.

Dijual tanah luas 2,1 Ha J.Raya Kalianda Sidomulyo dpn SPBU, Rp 100.000/m. Hub. 081379764599, 085841172687.

Tnh kebun 2,1 Ha di Pal Putih Bergen dkt PTPN 7, ada jti,coklat,pinang,sawah 4000m2 ,40rb/m, SHM Jl.Ir.Sutami kea rah kbn PTPN. Hb.0811722018

Tanah SHM + 3500 M2, di Jl Rusa Kel. Sukamenanti Kedaton Bdl, TP, No SMS Hub : 081540933333

tanah Luas 4600 M2, Jl. Ry. Ka-lianda , SHM, Rp. 125.000 / M Hub. 081379764599, 081279260956

tanah Ls 350 M2, Jl. Jati Durian Payung Tanjung Karang Pusat hub. 085369441100

Dijual tanah Luas 3900 M2,Lokasi Jl. Imam Bonjol Gg. Halijah Sumberjo Kemiling Hub: 0812-80549696

tANAH KAVLING

Dijl tnh Kavling dgn berbagai ukuran.Jl AMD Kota Jawa Kel.NOG.TBB dkt Citra Garden hrg mulai 35jt/Kav.Hp.0878-99331993,0721-7539918

Tnh Kav Jl.U.Suropati Gg.Yudistira Kel.Harapan Jaya dkt lpgn Golf Su-karame LS:10X16 M2.Hub:0878-99331993 & 0721-7539918

Pariwara I 20SABTU, 3 maret 2012 lampung post

Dicri 1. SI teknik Industri/Kimia/

Teknologi/Pangan Pglm 4 thn, 2.STM/

D2 Listrik Arus Lemah/Kuat Pengala-

man 3 thn, 3.Fabrikator/TK.Las Trpl

Pengalaman 2 thn. Kirim Lamaran

Kerja & CV ke PO BOX 1022 BDL

M i t r a Pe r s a d a m m b t h kn l l s n

min SMU sdrjt u/ dididik/dijadikan

Guru TK/Paud. Hub. 0721-7389481,

085768322244

Dbthkn Intertmen karaoke luar pu-

lau, gaji 10 Jt – 15 Jt/bln kntrk hanya

3 bln, Wanita cantik/mnrk, fas mkn/

mess gratis. Hub. 0811.7213999.

Dibutuhkan 2 org Karyawati jursn

Adm & Akuntnsi berpengalaman, pdk

min D1 Single, domisili Teluk Betung

Bdl. 0721-480307, 485013, 484266

Bth cpt Baby Sitter, peg toko &

resto u/ Jkt & Batam, gaji 1- 2 Jt, tdk

ditmpg(lsg terbang lsg kerja). Hb.

0812.25085900.

Dicari Asisten Wanita, usia 20 – 30 th, D3/S1, teliti, menarik, lancar komunikasi, gaji pokok 2 Jt. Lamaran tulis tangan kirim via pos ke Jl. Jl. Jend. Suprapto No.3 Tjk Bdl, lmr ditunggu 2 pekan

Dicari sponsor/PL, fee tinggi, b. sister/PRT. Hub. 02171136677,0817788155

K a r y w t i j r s n A D M & A k u n -tansi, berpengalaman, min D1, single, domosili T.betung BDL. Telp

0721480307,485013,484266

Perush Expedisi bth sgr supir truk tronton/fuso/colt diesel, lintas su-matra-jawa, 30-40th, pengalaman min 2th, punya ijazah asli pnddkn terakhir, punya HP, SIM B!/B2 umum, info lbh lnjt hub. 082181686693, 085279170995, 082174743099

Lowongan Kerja di Korea Program

G to G dan Kerja Formal di Brunai.Gaji

Memuaskan,Umur 18 s/d 38 th. Hub:

Jkt 0813-10657865

Dicari Kepala teknisi/Supervisor

Bagian Listrik, Accounting, Supir,

pengalaman minimal 5 tahun u/

Teknisi, menguasai: Instalasi listrik

mesin dari panel induk ke subpanel,

start delta, genset. Kirim lamaran

ke: Jl. Tembesu I No. 1 Campang Raya

Soekarno Hatta By Pass

Dibutuhkan financial Advisior

min SMA/kuliah/krywn bisa part time

income & jenjang karier pasti, krm lam

ke e-mail [email protected]

Dibutuhkan teknisi AC Ruan-

gan. Hubungi LINTAS SURYA, 0721-

241101.

Dibutuhkan tenaga kerja 4 orang

single dibidang Reflexologi, manicure,

pedicure. Lamaran dikirim ke Valenty

Spa n Beauty Clinic Jl.Dr.Susilo No.119

Pahoman Bdl.

KUNCI & REL GARASI

Pasti mrh & berkualitas cek dl harga tmpt lain baru beli disini : kunci komplt 60 rban, engsel stenlis 15 rban, Cavel 55 rb, Engsel plat 6-10 rb, Body Ses 120 rb, Solid 90 rb, Berluci 60 rb, pnt panel press 500 rb, rel tikung 550 rb, P. besi tikung 2 Jt/daun Hub : 07219371367, 268399 & 081369229729.

SEDOt WC

Sedot WC penuh, pipa-2 & westafel mampet hilangkan bau tnp bongkar paling mrh garansi. Hub.7400060

SALSA/ YOGA/DANSA

Membentuk badan jadi padat & berisi, mengobati stress. Hub. 0721473097

SANGGAR BUNGA

Sanggar Bunga fanny, menerima

pesanan bunga papan medan (sewa)

& bunga segar Jl.jend.Sudirman

No.110 tlp.0721-9928989, 3666219.

SERVICE

DARMIN Elktrnik trm srvice pnggil TV, VCD, DVD, speakr active, k.angin, str ika dl l (bs tukr tmbh). Hub. 082184364724, 087899506812

RIZKY Service kulkas, p. air, mesin cuci, AC, Dispenser, water heater, k.gas, tbg elpiji, k. angin, m.com, J.beli AC baru&cuci AC. Hb. 7506931, 082185021331. GRANSI 6 BLN

SERVICE PANGGIL AC, Kulkas, Fr-ezer, M. Cuci, W. Heater, dll. Hub.

081272590428 n

SUMUR BOR

“RIZKY BOR“Menerima Pembuatan Sumur Bor Mesin,Ser vice Pompa air,Gulung Dinamo,Instalasi dl l Hub:085367519001, 081379136574

Win Jaya Bor terima buat sumur bor & servis, pakai mesin manual. Hub. 081272471119, 085369644488.

SUPRANAtURAL

Memenangkan 99% Pilkada jika anda berminat (yakin) Hb.Bp.Andrea 081957040070 (tdk mlyni SMS)

WALEt

Buana Jaya Walet Jl.Kartini 98 (sbrg BNI) tlp.262686 jual alat-2 Walet, telur, sound sytem, Timer dll.

LOWONGAN KERJA

Sebuah perusahaan BUMN yang berg-erak di bidang Asuransi Kerugian membutuhkan :

2 ORANG Accounting Executive (AE) Konvensional dan takaful

dengan persyaratan sebagai berikut:Pria/Wanita max 27 tahun•Beragama Islam/Wanita mengena-•kan Jilbab (khusus Takaful)Berpendidikan minimal D3•Belum menikah•Pengalaman di bidang marketing •min.1 tahunMemiliki kendaraan sendiri •

Lamaran dilengkapi dengan:CV terbaru, Pasfoto terbaru (berwarna) ukuran 4 x 6, Copy legalisir ijasah dan transkrip nilai terakhir.

Lamaran dikiirm, diantar langsung atau diemail ke:

Pt. Asuransi Jasindo (Persero)Jl. Raden Intan No. 84

Bandar Lampung [email protected]

[email protected].(ukuran file max. 2MB)

Lamaran paling lambat diterima tanggal 12 Maret 2012. Bagi Pelamar yang me-menuhi persyaratan akan kami hubungi untuk mengikuti test wawancara.

tANAH & BANGUNAN

Tanah & bangunan LT: 1200 m2, LB: 230 m2, Jl Ratudibalau No. 88 Tj. Seneng B. Lampung (cck u/ Ruko atau distributor) Hub : 0811728622.

LAMPUNG SELAtAN

Dijual tanah 10 Ha, SHM, lokasi di pinggir jalan pegantungan Bakauhe-ni Lamsel, hub. 085269853888, 081929911256 (serius NON SMS)

Pt Multi top Sarana membutuhkan tenaga kerja wnt u/ diposisiskan sebgi staf administrasi umur min 25 th max 35 th pendidikan D3/S1, Lamaran diantar langsung ke alamat : Jl Per-intis Kemerdekaan No 159 Tanjung Gading Tanjung Karang Timur Bandar Lampung Telp : 0721-263714

Ingin berkesempatan bekerja ke luar negeri yang aman & terjamin hanya di Pt MMG bth pria/wanita, usia 18 s/d 35 th, Pria : job pabrik, konstruksi untuk di-malaysia gratis gaji ± 2 jt, wanita untuk di singapura uang saku 5 jt bersih + gaji ± 2,8 jt Jl. Pagar alam ( PU) Gg cendana no. 95 B kedaton. Tlp 0721 782227, 081272376199, 081541032777

Dibthkan Pramu & Kasir, Pria & Wanita max 23 th pddkn SMU, SOPIR: Pria max 38 th SIM B, pdk min SMP, SECURIt Y pria max 30 th pnddkn SMU, lLam lkp dtg lsg Jl. tembesu 8 Campang BDL

PT. Intrias Mandiri Sejati bekerjasama dengan Bank Rakyat Indonesia (BRI) membuka kesempatan untuk Anda bergabung sebagai:

1. CUSTOMER SERVICE 2. FUNDING OFFICER

SYARAT & KUALIFIKASI :Pria/Wanita Pendidikan Min. D3 / S1 Semua Jurusan a. Ipk Min. 2,75b. Single, Usia Max. 27 Tahun (1)c. Single/Menikah, Usia Max. 30 Tahun (2)d. Tinggi Laki – Laki Min. 160 Cm, Wanita Min. 155 Cm e. Berpengalaman Di Bidang Perbankan / Marketing Min. 1 Tahun (2)f. Mampu Bekerja Dengan Target (2)g. Komunikasi Dan Interpersonal Yang Baik h. Ramah Dan Service Oriented i. Mampu Mengoperasikan Komputer (Min. Ms Office)j.

Kirim lamaran + CV + Fotocopy Ijasah, Transkrip Nilai dan KTP Anda atau antar langsung ke alamat:

Pt. Intrias Mandiri Sejati (IMS) Branch LampungGedung Sucofindo Lt.1 Jl. Gatot Subroto No. 161

Garuntang, Bandar Lampung.

Lamaran diterima paling lambat tanggal 09 Maret 2012

LOWONGAN Kami perusahaan berskala Nasional yang ber-gerak dibidang suku cadang otomotif. Membu-tuhkan segera tenaga professional sbb:

ADMINISTRASI, SOPIR &KARYAWAN GUDANG

Wanita umur min. 21th & belum menikah•Pendidikan min. SMU•Mampu mengoperasikan computer•Berpengalaman dibidangnya min. 1th•Berpenampilan menarik, rapi, sopan & dapat •bekerja dalam satu team workEnergik, bertanggungjawab, ulet, jujur dan •memiliki loyalitas yang tinggi

Fasilitas : komisi, gaji, tunjangan, bonus & jenjang karir.Kirim surat lamaran, no. telpon, CV, dan past foto terbaru. Paling lambat 1 minggu setelah iklan dimuat.

Jl. Ikan Mas No. 22 Rt 001 RW 01 Pt PWN tlp. 0721-472467

LOWONGAN KERJA

Pt. MANDRAVA RAYASebuah Pabrik Cosmetic di Jakarta, membutuhkan :

Regional Sales Manager•Area Sales Manager•Supervisor•Salesman•

Domisili Lampung. Pengalaman di Costumer Goods/Cosmetic.

Lamaran kirim ke :Blok B18/19G SUItE#50,

CENGKARENG-JAKARtA BARAt 11730e-mail : [email protected]

LOWONGAN KERJA

Page 21: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

ALAT GPS MOBIL

Bs lacak mbl via komputer/Hp, bs matikan mesin via SMS. Dicari ; Sales-man Toyota, Daihatsu, Mistb. & Hino utk Mitra Penjualan, komisi Rp.250 rb/unit. Hub. CV.Radista GPS 0856 6462 2000, 0812 7251 2000

BOX & BAK MOBIL

PERKASA MOTOR: Jual-Beli, TT bak baru, boks Kabin. Hub. 705054, 7570889, 08154043056

MOBIL DISEwAKAN

Ujang Kisam Car Rental Jl. Tirtayasa Gg.Rewok No.4 Campang Raya Tkt tlp.0721-7161638085269043272

JONI NIAGA RENT CAR: Inova, Kijang Capsul, Avanza, Xenia, APV, Altis, ALphard. Hub. 7403700, 7692086, 0812.7264905

******** OTO RENT CAR ******* ******** XENIA / AVANZA ******* ***** 200 rb/hari – 4Jt/ bln ******* ***** syarat mudah - harga murah *** Call 241241, 7301153, 081279773313

MINANGA OKU CAR , sedia : IN-NOVA, AVANZA, XENIA, APV, Hub: 0721 7165600, 0812 72056000

Disewakan mbl TOYOTA ALPHARD/FORTUNER. Hub. 0721-7349118.

Satria Perdana Rentcar Inova, Avnz, Xenia dll New bln,hrn Hub: 085263539003, 7377246 sgra pesan.

CV. SAMANIA. Cary/Futura 125 – 175 rb Bndra 100 PU/Kda 150-200, Avz/Xen/Apv/Kjg 200-250, Inv 300-350. Hub. 0721-7344447, 9901230

****** OONK RENTAL CAR ****** Sewakan Sedan Pengantin, Innova, Avanza, Xenia. Hub: 0721-7471813, 0811.799813. n

TOUR & TRAVEL

ASSALAM TOUR & TRAVEL, Lam-pung-Jakarta,Lubuk Linggau-Palem-bang PP,n sewa Mobil EBF Microbuss. Hub.081541015053

MOBIL PENGANTIN

Disewakan MOBIL PENGANTIN Mercy New Eyes Warna Silver. Berminat hub. 0721-7361700-0811728117

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

Zebra’90, 1,3 Hijau, BE, msn hls, BR, pintu 4, orisinil, pjk pjg, 16,5 Jt ng. Hub. 0813.79413440.

Grand Max Box th 2010 pjk 08. 12 tgn 1 Rp. 80 Jt Hub : 0819698869

Dijual BU Zebra ZL 1300’2004, ac, coklat metalik pjk baru harga 54 jt nego hub. 087832001080

PROMO DAIHATSUALL NEW XENIA DP Rp 23 Jt-anTERIOS DP Rp 23 Jt-anGRAND MAX PU DP Rp 10 Jt-anGRAND MAX MB DP Rp 15 Jt-anSIRION DP Rp 23 Jt-anLUXIO DP Rp 17 jt-an

Free Jasa Service 50.000 KM, melayani Liwa, W.Kanan, T.Bawang, Kt.Agung , Tanggamus,Kalianda dll. Proses mu-dah & cepat. Hub. ANGGA DAIHATSU 0813.69538676, 3661581.

Espass 1600, warna Biru Met, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

Feroza’96, Biru Met, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

Xenia Li Family ’06, Gold, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

Xenia Li Sporty’08 Hitam BE, tgn I eks dosen dijmn gak kcw, ori, vrsi 115Jt/DP 33jt 3.169x35 ass all risk+tlo. Hub. 0812.72617070. n

Max Family’08, Hitam, BE, siap pakai, 85 Jt ng / DP 24.500, 2.343 x 35, ASS ALL RISK + TLO. Hub. 0812.72617070. n

C e r i a ‘ 0 2 , m e r a h , B E , s i a p p a k a i , H u b . 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022 n

Gran Max MB, 10 , BE, hitam, s iap pakai Hub.081369411030, 085378709022 n

Gran Max pick up ’11, BE, biru siap pakai, Hub.081369411030, 085378709022. n

X enia LI ’08 , Aqua blue, BE , s iap pakai Hub.081369411030, 085378709022. n

Xenia Li ’ 06, hitam , BE, Siap p a k a i , H u b . 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022 n

X e n i a L i S p o r t y ’ 0 9 , s e p e r t i baru, harga 112 juta nego, hub. 081379766664 n

Engkel Daihatsu Delta Bak’79, BE, pajak hidup, bak cargo, siap pakai. Hub. 0813.79986809 n

Taft Hiline’92, hitam, 42jt/nego. Hub. 081541287866 n

Daihatsu Feroza’94, hitam mulus, AC, TP, ban cangkul, p. sendiri, faktur, VR, hub. 081272305000 n

Grand Max PU’2009, hitam BE kodya, kondisi oke dan mulus, hrg nego hub. 0813795926692 n

Xenia VVTI XI, 2006, bensin, hitam, pajak bulan 10, plat B, hub. REGITA MOTOR telp. 0721 701076 ( Cash & Credit ) n

Xenia Li VVTI, 2008, bensin, hitam pajak bulan 2, plat B, mulus, siap pakai, Cash & Credit hub. MELANA 2 telp 0721 7529555 n

Terios TX, 2010, bensin, hitam, pajak bulan 7, BE, , terawat, mesin Ok, harga nego Hub. 0721266706 n

Luxio, th 2009, hitam, BE, mulus mesin OK, s. pakai, hrg nego. Hub. 081369411030, 085378709022 n

Grand Max Blind Pen 2011, hitam,

BE, terawat, s. pakai, hrg nego. Hub.

081369411030, 085378709022 n

Taft Hiline’92, hitam, 142jt/nego.

Hub. 081541287866 n

FORD

Ford Ranger’2005, silver, BE, Hub. 081369587000, 0721 7493939 n

Ford Langer 2,9, th 2005, silver, BE kodya, s. pakai, pajak panjang. Hub. 7493939, 085381467883, 081369587000 n

HONDA

Civic Ex’02 VTiS, mulus, tangan I,

ex. Dokter, jok kulit, BE, hitam. Hub.

0813.6904.0485

Jazz’08 IDSI, Silver, B, DVD, MP3, TV

lyr sentuh, Pwr audio, AC, 145 Jt. Hub.

0813.69089456 u/ pemakai TP.

O T O M O T I FJazz VTI 2006 matic, sporty, silver

met. Ex wanita mulus, khusus pemakai

H. 132 Jt/Ng. Hub: 085377789922

Accord 2.0’00 BE, VR/BR, AC, rmt,Hijau

Met, 90Jt. Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais

68 Kedamaian.

City Z’01,B,VR/BR,AC,PS,PW,Silver..

Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais 68 Ke-

damaian.

Honda Jazz IDSI’05, Mt, HTM, RT,

R, TV, Plat B, Pjk 1 thn,ex DR. Hub:

0721485330, 087899473350

Cielo MT’94, purle, BE pjk br, variasi

khs hobi velg 17 audio 69 Jt ng/ DP 22

Jt 2.200 x 23. Hub. 0812.72617070 n

Accord 2.0’00 BE, VR/BR, AC, rmt,Hijau

Met, 90Jt. Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais

68 Kedamaian. n

Grand Civic’91,B,VR/BR,AC,rmt,sound

system,Htm,49jt. . Hb.0721-3624000

Jl.Rd.Rais 68 Kedamaian. n

City Z’01,B,VR/BR,AC,PS,PW,Silver..

Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais 68 Ke-

damaian. n

Jazz ‘2005, matic, silver, plat B, Hub.

081369587000, 0721 7493939 n

Sedan Prestige ’86, BE kodya, abu-2,

body mulus, siap pakai, tidak menye-

sal. hrg nego,z Hub. 081379986809 n

JAZZ idsi A/T ‘04 bensin, hitam , pjk

bln 11, B, mulus, s. pakai, Cash & Credit

hub. MELANA 2 telp 0721 7529555 n

CRV2.0 A/V‘03, bensin, abu2, pjk bln

6, BE, mls, s.pakai, Cash & Credit hub.

MELANA 2 telp 0721 7529555 n

New CRV 2.0 AT’03, bensin, hitam pjk

bulan 6, plat BE, Hub.0721 268706 n

Jazz IDSI ‘05, matic, silver, B, mulus,

terawat, pjk panjang. Hub. 7493939,

085381467883, 081369587000 n

Ciello’ 94, merah, B, full s.system,

bagus banget & mls, nego, s. pakai.

Hb.0813 69411030, 085378709022 n

Honda CRV 2.0, AT, 04, hitam met,

BE kodya, pajak Jan 12, KM Ren-

dah, istimewa Hub. 0721. 7524751,

081369519239 n

HINO

Dijual 5 Unit mbl Bak HINO Engkel th

90’an hrg nego. Hub:481536

HYUNDAI

Gets Th’2004 Model Jazz, BE Kodya,

sangat istimewa, orisinil L/D. Hub.

0812.7902628

ISUZU

Panther Turbo 2,5 PU’07, BE, AC,

Hitam, 96 Jt. Hub. 3624000 Jl.R.Rais

68 Kedamaian. n

Panther’ 06, plat B, hitam, siap pakai

hub. 081369587000 n

Panther’05, hijau, plat B,istimewa,

siap pakai hub. 081369587000 n

Panther’04, plat B, biru, orisinil,

c a t m u l u s , s i a p p a k a i h u b .

081369587000 n

Panter Pick Up ’2007, kondis i

masih bawaan, hrg 97jt/nego. Hub.

081396161683 n

Panther LM 25’2006, silver met,

solar, plat B, pjk panjang, orisinil,

kondisi oke dan mulus, hrg nego hub.

0813795926692 n

Panther LS’2001, matic, plat B, biru met, kondisi oke dan mulus, hrg nego hub. 0813795926692 n

Panther PU, 2001, solar biru, pajak bulan 7, BE hub. 0721 253817 n

Panter LM-LV, th 2004, silver, plat B, mulus dan terawat, pajak pan-jang. Hub. 7493939, 085381467883, 081369587000 n

Panther Grand Deluxe ’96, BE, AC, PS, PW, VR, BR, TR, Merah, 60 Jt nego. Hubungi 0721-3624000 Jl.Ridwan Rais 68. n

Panther Royal 2.5 Th’97, BE, AC, PS, TR, Biru Met, 66 jt nego. Hb. 0721-3624000 Jl.Ridwan Rais 68. n

MERCY

Mercy F 300, th 1992, hitam, BE,s. pakai, hrg nego. Hub. 081369411030, 085378709022 n

MITSUBISHI

L 3 0 0 ’ 0 6 , H i t a m , B E . H u b . 0853.6836111, 0811724576. n

TS’09 Biru, BE. Hub. 0853.6836111, 0811724576. n

Engkel Box’05, B, siap pakai, nego. Hub. 0853.6836111, 0811724576. n

Dijual Mitsubishi Eterna Th’91 warna Abu-abu, AC dingin, meisn gress, full sound system, hrg 35 jt nego. Hb. 08789811675. n

K u d a S u p e r E X C I T E 1 . 6 , b e n s i n , 9 9 , m e r a h s i l v e r, B E , s iap pakai, Hub.081369411030, 085378709022 n

T S P i c k U p ’ 1 0 , h i t a m , s i a p pak ai , BE , Hub.0 8136941 1030, 085378709022 n

T S P i c k U p ’ 1 0 , P u t i h , s i a p p a k a i , H u b . 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022 n

K u d a D i a m o n d ’ 0 2 , B E , s i a p p a k a i , H u b . 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022 n

Colt Diesel PS 100’03, BE, bak besi, Kuning, 135 Jt, Hub. 3624000 Jl.R.Rais 68 Kedamaian. n

Kuda GLS Diesel 2,5’00, B, AC, VR/BR, PS, PW, Silver, 75 Jt. Hub. 3624000 Jl.R.Rais 68 Kedamaian. n

Kuda GLS Diesel 2,5 ’01, BE, AC, VR, BR, TR, Hitam Met, PS, PW, 79 Jt. Hb. 0721-3624000 Jl.Ridwan Rais 68. n

Mitsubishi Engkel’2004, siap pakai. Hub. 0811.724576. n

Mitsubishi Engkel’2005 Box, siap pakai. Hub. 0811.724576. n

Mitsubishi PS 120’2002, siap pakai. Hub. 0811.724576. n

Mitsubishi PS 120’2005, siap pakai. Hub. 0811.724576 n

Lancer’ 90, putih, bdi kaleng, new, AC, PS, PW, Tape, pjk hidup, BE kodya, nego. Hub. 081379008866 n

Colt Diesel PS 120’ 94, siap cari duit Hub. 081379986809 n

Kuda ‘00, hitam, BE, ors, terawat, siap pakai bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Truck PS 120’94, siap pakai 85 jt, bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Colt Diesel’96 , body mulus, s. pakai, bak tinggi, hrg nego Hub. 081379986809 n

L 300 PU, 2010, solar, hitam, pjk bln 12, A, hrg nego. Hub. 0721266706 n

Kuda Grandia 1.6, 2002, bensin, coklat, pjk bulan 7, Plat BE, mulus L/D harga nego Hub. 0721266706 n

NISSAN

Te r a n o S p i r i t ’ 0 1 , w a r n a H i -tam, brg bgs, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

Nisan X-Trail’2004, abu-abu met, terawat dan mulus spt baru, mesin oke, hrg nego. Hub. 081396161683 n

NISSAN TERANO’97, silver, hrg 85 jt.ng. hub. 089631118222 n

OPEL

Opel Blazer LT’99, Abu-abu Met, BE Kodya, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

Blazer LT 16 V, ‘98, silver, B, mulus & terawat, pjk panjang. Hub. 7493939, 085381467883, 081369587000 n

SUZUKI

Futura MB’2006, BE Kodya, Biru Met, mls, AC dgn, VR, BR, nego. Hub. 0853.6657.2373

Paket SUZUKI Dealer Resmi APV Angsuran 3 jt an.Carry PU Angsuran 2 jt an.Hub: Kiki 0853-84604888

Sedan Suzuki SX4’07, mulus sekali, jrang pakai, Silver. Hub. 0811.728748

APV-X’05, PSPW, AC DB, 2 Din, Coklat Met. Kondisi Sip 95jt Nego. Hub:0812-7309849

Baleno’01, Hijau Met, BE, variasi jamin ori ga kecewa siap pakai, 83.500 ng/DP 24.500, 2343 x 35. Ass all risk+TLO. Hub. 087889913999. n

Vitara JLX AT’08, Hitam, BE, km 14rb dijmn servis dealer resmi ga kecewa ada hrg ada rupa 195jt/dp 55jt, 5.079 x 35. Hub. 087889913999. n

Amenity’90, BE, siap pakai, biru m e t a l i k , H u b. 0 8 1 3 6 9 4 1 1 0 3 0 , 085378709022 n

APV GL, 10, BE, hitam, siap pakai, harga nego Hub. Hub.081369411030, 085378709022 n

Carr y Box 1.0’00, Putih, 35 Jt. Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais 68 Ke-damaian. n

Suzuki Karimun Estilo ’08 Plat BE, Warna Ungu, Velg Racing, bodi kit, kondis i bagus sekal i . Hub. 0813.79492222

Jimni’82, 4x4, putih sahara, PS, AC, tanduk, 45jt. Hub. 085768089144 n

F U T U R A ’ 2 0 0 4 , m e r a h , s i a p pakai, harga 58 juta nego, hub. 081379766664 n

Forsa’ 86, merah, plat D, msn katana, siap pakai nego hub. 08992283077 n

Swift ’2007, abu-2, BE, Built-up, Hub. 081369587000, 0721 7493939 n

Suzuki Apv X, 2007, silver, B, Hub. 081369587000, 0721 7493939 n

CARRY’2002, abu2 met, hrg 80jt/

nego. hub. 089631118222 n

J.Katana’ 96, merah, BE, s. pakai mu-

lus mesin oke Hub. 081369450489 n

Futura GRV, 00 biru muda, orisinil,

55 jt nego, bisa cash & credit Hub.

081379766664 n

Futura MB ’93, hijau, s. paka, mesin

oke, hrg nego, Hub. 081379986809 n

AVP arena GX 2008, bensin, hitam, pajak bulan 5, plat B, terawat, mesin Ok, harga nego Hub. 0721266706 n

TIMOR

T i m o r ’ 9 7 S O H C , w a r n a B i r u Met, siap pakai, harga nego. Hb. 0812.79236565. n

TIMOR ’00, dohc, be, merah , rt, full, interior, 38 jt nego, bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Timor’01, silber, B, 40jt/nego. Hub. 07217380904 n

TRUK DIJUAL

Truck Rino PS115’96, BE, orisinil, siap pakai Hub. 081379986809 n

Truck Rino/Dump Truck th’1991, merah, plat B, s. pakai dan siap kerja berat, hrg nego, Hub. 081379986809 n

TOYOTA

Innova G Matic’05, Hitam, B, brg bgs.

Hub. 0821.79744884

LSX’01 Dbl Blower, VR, Biru, BE, siap

pakai. Hub. 0821.79.744.884.

Corolla Altis 1,8 G’2002 Merah,

B, pjk Des, ban baru, mulus, tera-

watt, orsnl, 120Jt nego. 7900989,

0821.83333336

Kijang Super PU’89 BE htm Ram

Grand pjk baru hrg 39 Jt/Ng Hub :

081369074961 TP

Grand Extra’96 Long, Biru Met, B, brg

bgs 75 Jt nego. Hub. 0853.67201948

Avanza G 1,3 Th’2005 November,

Hitam Met, Plat B, mobil bagus &

terawatt. Hub. 0812.7221250.

Inova type E + 2008, solar, B, silver,

orsnl, pjk bln 7, mls, siap pakai,

Nego, pemakai Hub : 082179153322,

No SMS

Toyota Exsalon’89, 1600cc,AC,hitam

m u l u s , B , m u r a h , n e g o . H b .

081541569333

Starlet’85, hitam, BE kodya, pjk baru,

AC, radio tape, RMT, VR, PS, c.lock, s.

pakai, msn krg, hrg 27,5jt/nh. Hub.

081379549125, 085378046201

BU Kijang LGX 1.8 ’2000, pjk hidup,

bensin, BE, Biru (cat asli), Mls, S.Pakai,

tngn pertama, km baru 107000 km.

122 Jt/ng. Hub. 9971128, tdk SMS.

Toyota Rush Tipe G Desember’07,

KM 58, BE, Htm, mls, trwt, tgn I, hg

165 Jt nego. Hub.0812.72512777,

7360404

Kijang Grand ’94, Merah Marun,

BE Kodya, siap pakai, hrg nego. Hb.

0812.79236565. n

Avanza tipe G, 09 silver Be kodya, siap

pakai harga nego Hub.081369411030,

085378709022 n

Kijang LGX 1.8 ’ 02, bensin, silver, harga 130 juta nego bisas tukar tambah , siap pakai Hub. Bp. Ayub. 081272241557 n

Kijang LGX, 04, BE, silver, siap pakai harga nego. Hub.081369411030, 085378709022 n

Kijang LGX’ 01, solar, over kredit, harga 70 jt angsuran 3.780 rb x 20 bln, siap pakai Hub. 081272241557 n

Kijang, orisinil, 94, BE, abu-abu met-alik, siap pakai, Hub.081369411030, 085378709022 n

Avanza G’08, BE, ACDB, VR, BR, Hitam, 128 Jt. Hub. 3624000 Jl.R.Rais 68 Kedamaian. n

Pariwara I 21SABTU, 3 maret 2012 lampung post

Kijang Krista’03, BE kodya, hitam, pjk bln 9, bensin, brg istimewa luar dlm. Hub. 081369519239 n

BU Kijang LGX’2000, bensin, 1800 CC, pjk hidup, tgn I, km baru 105.000 km. Hb. 262686. n

LGX EFI 1,8’03 , BE, ACDB, PS, PW, rmt, Biru Met, 137Jt. Hb.0721-3624000 Jl.Rd.Rais 68 Kedamaian. n

Grand Extra SGX, 96 siap pakai harga 75 juta. Hub. 08127937256, 07217553110 n

Kijang Lx’ 04, ACDB, PS, harga 108 juta nego hub. 081379766664 n

Dijual cpt Toyota Soluna th 2001 wrn Silver/pilih warna sendiri, hrg mulai 32,5 jt. Hub: 021-94154080, 081311163084

Sedan Vios Matic’07, Plat B 1 angka, Silver, KM 39 rb, 147 Jt. Hb. 0721-3624000 Jl.Ridwan Rais 68. n

Truk Dina 125 HT Th’04, Merah, 118 Jt. Hb. 0721-3624000 Jl.Ridwan Rais 68. n

Avanza Tipe E Press Up’2008, Hitam metailk, pajak baru, bag, istmewa. 0813.69519239. n

Sedan Corona Ex Saloon’87, B, Mer-ah, 25 Jt nego. Hb. 0812 72241557 n

Kijang LGX Solar’01, Coklat Gold, 65 Jt nego. Sisa 24 bln lagi. Hb. Bp. Ayub 0812 72241557 n

Kijang Grand MB’96, Hijau, mulus, Plat B, nego. Hub. 705054 n

Sedan Corolla DX’81, B pajak hidup, AC, body mulus siap pakai, Cash & Credit Hub. 081379986809 n

Kijang Kapsul SX’97, biru, BE, mesin & body bagus Hub. 081369450489 n

Kijang Super Excite, solar, ACDB 78 jt nego, bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Kijang SSX’97, hijau met, super bagus plat B 80 jt, bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Kijang Super’88, merah, vr, br, ac, rt, 37 jt nego, bisa cash & credit Hub. 081379766664 n

Corolla Al New th’1997, hitam, body orisini, mulus dan terawat, s. pakai. hrg nego, Hub. 081379986809 n

Kijang LGX’2001, diesel, biru muda metalic, terawat dan mulus spt baru, mesin oke, hrg 116jt/nego. Hub. 081396161683 n

Yaris Type S’2006, mobil sangat terawat dan mulus seperti mulus, hrg 137jt/nego. Hub. 081396161683 n

Kijang LGX’ 02, B, biru, mulus, full ak sesoris, nego Hub. 085381467883 n

Yaris tipe E’06, metik,hitam km msh 30 rb, B, tgn pertama/wanita, nego Hub. 085381467883 n

Kijang PU’91 Biru &’92 putih hrg 42,5 Juta nego, mls, siap pakai. Hb. 0721-705054. n

Avanza’ 08, gold, ac,tape, s.pakai, Hub. RAJABASA MOTOR .089631118222 n

Avanza S’08, silver BE kodya, VRBR, AC,PW, kondisi oke dan mulus, s.pakai, hrg nego hub. 0813795926692 n

Altis type Z’2002, silver met, mulus dan terawat, hrg 123jt/nego. hub. 081369161683 n

Camri’2004, hitam, harga 176jt/nego, siap pakai, mesin ok hub. 081369161683

OVER KREDIT

Avanza G’2010, Htm Met, BE Kodya, brg bgs skl, 4.374x25 bln. Hub. 0812.79029666

LGX’01 Solar, over kredit 70 Jt, angs. 3.780 rb x 20 bln, Hub. Ayub 0812.72241557.

K i j a n g I n n ova t y p e G ’ 2 0 1 1 , hrg nego, Hitam, sudah 9 x ang-suran, angs/bln Rp 5.853.000. Hb. 0813.69039213.

Kijang Inova Type G’2007 euro, full variasi, Dp. 70jt, siap pakai. Hub. 085279986688 n

METRO

Colt SS Pick Up Th’2010, Hitam, BE. Hub. 0853.79961143

L300 Pick Up Th’2008, BE. Hubungi. 0853.82011116

L300 Pick Up Th’2009, BE, nego. Hub. 0857.69229614

Futura Pick Up Th’2007 Biru, bulan 12, BE, kargo mulus. Hub. 081928291177

MOTOR DIJUAL

Tiger warna hitam tahun 2010 bulan 5 masih mulus terawat hitam jarang dipakai hub. 085669939689 n

Honda Supra Fit 07, orange hitam, BE kodya, mulus, terawat, hrg 6,5jt/ng. Berminat hub. 0811721686

Mio Soul bln 4 Th’2011, Merah, ada asuransi, 12,5 Jt nego. Hb. 085380672578. n

Vixion ’09, hitam BE kdy, mesin oke, mulus terawat sekali, + Helm harga 17 jt nego Hub. 087899946603 n

Honda Mega Pro’2007, hitam, mulus dan mengkilat, full variasi bergaya touring + box givi sh33, VR 17 tapak lebar palang 3, hrg 15,5jt/nego. Hub. 085266894900 n

Jialing ’2011, hitam, BE lamsel, Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Revo Vit’2011, hitam, masih seperti baru, Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Supra X’2006, biru, BE kodya, mesin oke, Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Honda Revo’2010, hitam, mesin ok, Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Supra Fit X’2008, silver hitam, 6,75jt/nego, bisa cash/credit. Hub. Rafi motor 081272445005, 082184070770 n

Vario’2007, merah hitam, hrg 7,5jt/nego, bisa cash/credit. Hub. Rafi motor 081272445005, 082184070770 n

Absolute Revo’2010, hitam, hrg 8,6jt/nego, bisa cash/credit. Hub. Rafi motor 081272445005, 082184070770 n

Absolute Revo ’11, hitam, sep-erti baru, mesin oke. Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Suzuki Smash’2010, biru, velg jari-jari. Hub. 081369635666 n

Suzuki Smash Titan‘2010, merah hitam, BE lamsel, motor masih mu-lus. Hub. Taba Motor 07217395342, 08127915724 bisa cash/credit n

Suzuki Smash’2008, hitam, mulus,

s. pakai, nego, bisa cash/credit. Hub.

Bagus Motor 081379723355 n

Smash Cw’2007, merah hitam, 7jt/

nego. bisa cash/credit. Hub. Rafi motor

081272445005, 082184070770 n

Suzuki Thunder 125cc’2008, hitam,

BE, hrg nego, Hub. 081369635666 n

Suzuki Sky wave 125cc’2008, biru,

mulus, s. pakai, nego, bisa cash/credit.

Hub. Bagus Motor 081379723355 n

Suzuki Spin 125cc’2008, merah

hitam, mulus, s. pakai, nego, bisa

cash/credit. Hub. B agus Motor

081379723355 n

Suzuki Smash’2006, silver, VR, BE,

hrg nego Hub. 081369635666 n

Suzuki Smash’2009, gold hitam, BE

kodya, Hub. Taba Motor 07217395342,

08127915724 bisa cash/credit n

Suzuki Shogun’2008, silver hitam,

mulus dan terawat, Hub. Taba Motor

07217395342, 08127915724 bisa

cash/credit n

Viva Mercury Z’2008, biru hitam, BE

lamsel. Hub. Taba Motor 07217395342,

08127915724 bisa cash/credit n

Viva’2010, hijau, BE kodya, Hub. Taba

Motor 07217395342, 08127915724

bisa cash/credit n

Yamaha RX King’2004, biru, BE lam-

sel, Hub. Taba Motor 07217395342,

08127915724 bisa cash/credit n

Mio Sporty’2009, merah maroon, BE

kodya, Hub. Taba Motor 07217395342,

08127915724 bisa cash/credit n

Mio Sporty’2009, merah, mulus, s.

pakai, nego, bisa cash/credit. Hub.

Bagus Motor 081379723355 n

Mio Sporty’2008, merah, mulus, s.

pakai, nego, bisa cash/credit. Hub.

Bagus Motor 081379723355 n

Mio Soul’2010, hijau, mulus, hrg 9,5

jt/nego, bisa cash/credit. Hub. Rafi mo-

tor 081272445005, 082184070770 n

Vega R’2005, orange, hrg 6jt/nego,

bisa cash/credit. Hub. Rafi motor

081272445005, 082184070770 n

Mio Soul’2009, merah, mulus, trawat.

Hub. 081369635666 n

Vega R’2005, biru, hrg 6jt/nego,

bisa cash/credit. Hub. Rafi motor

081272445005, 082184070770 n

New Vega ’2006, s i lver hitam,

VR, hrg 7,5jt/ng, bisa cash/credit.

Hub. Rafi motor 081272445005,

082184070770 n

Vega ZR’2009, hitam, hrg 9jt/nego,

bisa cash/credit. Hub. Rafi motor

081272445005, 082184070770 n

Page 22: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

LINTAS

Ruwa Jurai I 22SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

KALIANDA (Lampost): Untuk

membantu modal usaha masyarakat

di luar kelompok simpan pinjam

perempuan (SPP), fasilitator PNPM-

MP Lamsel meng gandeng Mikro Fi-

nance Agra tama (MFA). Kerja sama

tersebut didukung UPK PNPM-MP

tingkat kecamatan se-Lamsel.

Fasilitator Keuangan (Faskeu)

PN PM Mandiri Perdesaan Kabu-

paten Lamsel, Nouvil Ardi, menga-

takan sudah cukup lama pihaknya

melakukan penjajakan untuk

mencari pihak ketiga yang mau

membiayai pinjaman keuangan

dari masyarakat di luar kelompok

SPP yang ada di setiap UPK.

Akhirnya, pihaknya bertemu

dengan MFA. “Masih banyak ma-

syarakat di luar kelompok SPP

PNPM-MP yang membutuhkan

mo dal usaha untuk meningkatkan

taraf hidup. Untuk itu, kerja sama

yang disepakati oleh UPK sekabu-

paten ini untuk mempermudah

masyarakat mendapatkan pinjaman

modal usaha,” kata Nouvil Ardi di

Sekretariat UPK PNPM-MP Keca-

matan Sidomulyo, Jumat (2-3).

Menu r ut ny a , su k u bu nga

pinjam an dari pembiayaan MFA

jauh lebih kecil dan tidak member-

atkan kreditur dibanding dengan

perbankan. Hal itu merupakan visi

dan misi MFA yang sama dengan

program pemerintah ini, yaitu

sosial dan mitra kerja. “Saya ber-

harap kerja sama yang dilakukan

oleh UPK se-Kabupaten Lamsel

bisa membantu pertumbuh an

ekonomi masyarakat.”

Sementara itu, Manajer MFA

Faisal mengatakan masyarakat di

luar kelompok SPP ataupun ang-

gota kelompok SPP yang membu-

tuhkan modal usaha cukup meng-

ajukan berkas usulan pinjaman ke

UPK tingkat kecamatan.

Menurutnya, masyarakat yang

akan melakukan pinjaman yang

ber gerak di sektor perkebunan atau

pertanian harus menyertakan ja-

minan sertifi kat tanah atau lainnya.

“Pengajuan pinjaman yang kami ta-

warkan lebih mudah dibandingkan

sistem peminjaman di bank.”

Sementara itu, BP UPK PNPM-

MP Kecamatan Sidomulyo Asep

Hidayat mengatakan sejak menda-

patkan bantuan berupa PNPM-MP

SPP, pihaknya lebih mengutamakan

bantuan modal usaha untuk keluar-

ga kurang mampu yang tergabung

dalam kelompok. (KRI/D-2)

KOTAGAJAH (Lampost): Bupati

Lamteng Ahmad Pairin meng-

ingatkan bahwa pendidikan dan

pelatihan (diklat) prajabatan bagi

para calon pegawai negeri sipil

(CPNS) tidak otomoatis menja-

dikan mereka seorang pegawai

negeri sipil (PNS).

Berubahnya status dari CPNS

menjadi PNS pada dasarnya

akan ditentukan oleh sejauh

mana para peserta diklat mampu

menunjukkan kesungguhan

kerja, kepatuhan melaksanakan

berbagai peraturan dan perun-

dang-undangan yang berlaku

dengan disiplin yang tinggi.

Karena itu, para peserta harus

benar-benar dapat mengikuti

diklat prajabatan itu dengan

sungguh-sungguh, disiplin, dan

penuh tanggung jawab. Apalagi,

kegiatan tersebut hanya akan

berlangsung 24 hari atau tidak

sampai sebulan. “Manfaatkan-

lah ini untuk meningkatkan

wawasan dan profesionalisme

Saudara,” katanya.

Peringatan itu disampaikan

Pairin ketika membuka diklat

prajabatan golongan III gelom-

bang I angkatan I dan II di aula

Badan Pendidikan dan Latihan

Daerah (Bandiklatda) Lamteng,

di Kotagajah, kemarin (2-3).

Kegiatan itu diikuti 66 orang, 26

di antaranya laki-laki.

Bupati mengharapkan para

PNS golongan III di daerahnya

lebih memahami dan mengapli-

ka sikan kode etik pegawai dalam

menjalankan tugasnya. Sebab,

mereka yang notabenenya adalah

para sarjana, yang memiliki ilmu

dan keterampilan lebih diban ding

golongan di bawahnya. “Sau dara

juga dituntut untuk menjauhkan

diri dari hal-hal yang dapat menu-

runkan kehormat an atau marta-

bat negara, pemerintah, atau diri

saudara sendiri,” katanya.

Gu n a mew ujud k a n PNS

se perti itu, para CPNS harus

mengikuti diklat prajabatan,

yaitu jenis pelatihan yang diberi-

kan dan dipersyaratkan sebagai

bekal dasar untuk menjadi PNS.

Hal itu diatur dalam SK Kepala

Lembaga Administrasi (LAN) RI

No. 18 Tahun 2010 tentang Pedo-

man Penyelenggaraan Diklat Pra-

jabatan Golongan I, II, dan III.

Sebab, diklat tersebut mem-

persiapkan CPNS menjadi PNS

yang berwawasan NKRI, me-

mahami posisi dan peran diri

serta institusinya dalam sistem

administrasi Negara Kesatuan

Republik Indonesia (NKRI), me-

mahami jati diri PNS, dan memi-

liki budaya kerja dan dasar-dasar

pengetahuan dalam melakukan

tugas sebagai abdi negara dan

abdi masyarakat.

Diklat prajabatan juga dimaksud-

kan untuk meningkatkan wa wasan

kebangsaan, kepribadi an, dan etika

PNS, di samping pe ngetahuan

dasar tentang sistem penyeleng-

garaan pemerintahan negara, bi-

dang tugas dan budaya organisasi,

agar mampu melaksanakan tugas

dan peranannya sebagai pelayan

masyarakat. (NUD/D-2)

METRO (Lampost): Kota Metro

akan memiliki Islamic Center

yang dibangun di lahan bela-

kang SMP Negeri 1 Kauman,

Metro Pusat. Pembangunan-

nya direncanakan dimulai Mei

2012.

Hal itu disampaikan Staf Ahli

Bidang Ekonomi Keuangan dan

Pembangunan Refandi usai

acara ekspos rencana program

pembangunan 2012 di Pemkot,

Jumat (2-3). Menurut Refandi,

pembangunan Islamic Center

akan menelan dana senilai Rp9,8

miliar. Dana itu merupakan

dana bantuan APBD Provinsi

Lampung.

“Dana untuk membangunnya

didapat dari bantuan provinsi

yang diberikan untuk Metro

senilai Rp9,8 miliar,” ujarnya.

Keberadaan Islamic Center

akan digunakan untuk pusat

kegiatan Islam, termasuk juga

untuk syiar. Menurutnya, ke-

beradaan Islamic Center juga

sudah sejak lama didambakan

masyarakat muslim di Metro.

Namun, selama ini tertunda lan-

taran keterbatasan dana APBD

untuk mendukungnya.

Diharapkan dengan adanya

gedung Islamic Center kegiatan

keagamaan di Metro makin

meningkat dan di dalam gedung

tersebut akan dibangun juga

asrama haji.

Kadis PU Edwin Soni me-

ngatakan pembangunan kom-

pleks kegiatan umat itu di atas

la han seluas 5.000 meter. Di

dalamnya terdapat bangunan

kamar-kamar untuk asrama

haji, serta aula dan tempat iba-

dah lainnya yang representatif

dan multifungsi. “Adanya Is-

lamic Center juga diharapkan

kegiatan syiar bisa meningkat,”

kata dia. (CAN/D-2)

K A L I A N DA ( L a m p o s t ) :

Suheri bin Jumi’in (19), warga

Desa Padangratu, Kecamatan

Gedong tataa n, Pesawa ra n,

hanya bisa tertunduk lesu di

kursi pesakit an.

Dia didakwa Jaksa Ahmadi

dari Kejari Kalianda mencabuli

bocah, di hadapan Majelis Ha-

kim PN setempat, kemarin.

Ahmadi me ngatakan terdakwa

pada Sabtu, 19 November 2011,

pukul 19.00, telah melakukan

ancaman kekerasan dengan

tipu muslihat memaksa atau

membujuk anak melakukan

persetubuhan dengannya.

Kejadian berawal saat terdak-

wa bertemu Tur (16) di rumah

Sumarno di Desa Sidomukti, Ke-

camatan Tanjungsari. Terdak wa

menghampiri dan merayu kor-

ban dengan mengajak menikah.

Mengetahui kemauan ingin

menikahinya, korban akhirnya

luluh dan bersedia dicium dan

cabuli. Bahkan, terdakwa sam-

pai me nyentuh organ intim

korban.

Setelah itu, terdakwa menyu-

ruh kor ban pulang ke rumah-

nya. Namun, malam harinya

sekitar pukul 19.00, terdakwa

menghubungi kor ban melalui

ponselnya. Dia me minta korban

datang ke rumah Su marno de-

ngan alasan dirinya sakit.

Mendengar orang yang in-

gin me nikahinya sakit, korban

langsung datang dan melihat

terdakwa hanya berpura-pura

sakit. Setelah ru mah sepi, ter-

dakwa kembali me rayu korban

dan mengajaknya me lakukan

hubungan suami-istri.

Akibat ulah terdakwa, ke-

luarga korban tidak terima dan

melaporkan kasus tersebut ke

polisi. Dari hasil visum Puskes-

mas Tanjungbintang Nomor

440/210/42/TB-XII/2011 pada

6 Desember 2011 yang ditan-

datangani Yugi Widianingsih,

diketahui korban mengalami

kerusakan selaput dara akibat

benda tumpul.

“Terdakwa telah melakukan

tindak pidana sebagaimana

diatur dan diancam dalam Pasal

81 Ayat (2) UU RI No. 23/2002

tentang Perlindungan Anak,”

kata jaksa.

Usai mendengar dakwaan

jaksa, terdakwa yang bekerja

sebagai buruh kasar itu tidak

mengajukan keberatan dan ber-

sedia melanjutkan persidangan.

“Saya tidak mengajukan kebera-

tan dan siap melanjutkan sidang

selanjutnya, Pak Hakim.”

Majelis Hakim yang diket-

uai A.A. Oka P.B.G. akhirnya

menunda sidang selama sepe-

kan. (TOR/D-2)

PTPN Bekri Gelar Pengobatan GratisBEKRI̶PTPN VII Unit Usaha Bekri menggelar bakti sosial pengobat-an gratis, kemarin (2-3). Karyawan bersama masyarakat sekitar mem-peringati hari jadi ke-16 perusahaan itu juga menggelar sejumlah kegiatan lainnya. Pengobatan gratis itu digelar bekerja sama dengan Yayasan Hilal Ahmar Lampung.Bupati Lamteng Ahmad Pairin yang hadir dalam acara mengharapkan perusahaan pengolah kelapa sawit itu dapat meningkatkan kapasi-tas produksinya. Dengan begitu, akan semakin banyak pihak yang terbantu atas hadirnya perusahaan negara itu. “Bukan saja member kontribusi posisitif atas pemasukan bagi kas negara, melainkan juga masyarakat sekitar yang terbantu dengan menjadi pekerja atapun fasilitas lain yang diberikan,” kata dia. (NUD/D-2)

KPN Karya Guna Miliki Kas Rp15 MiliarSIDOMULYO̶Di tengah keterpurukan dunia perkoperasian, Ko-perasi Pegawai Negeri (KPN) Karya Guna Kecamatan Sidomulyo, Lampung Selatan, berkembang cukup baik. KPN yang didirikan sejak 35 tahun silam itu, kini memiliki dana kas Rp15 miliar lebih.Menurut H. Harna, ketua KPN Karya Guna, koperasinya memiliki volume pinjaman Rp15 miliar, dengan pendapatan bunga koperasi Rp931 juta. “Sedangkan sisa hasil usaha (SHU) Rp959 juta,” kata Harna, saat menyampaikan laporan pertanggungjawaban (Lpj.) di Desa Seloretno, Sidomulyo, Kamis (1-3).Rapat anggota tahunan (RAT) KPN Karya Guna itu dihadiri selu-ruh anggota dan pengurus koperasi milik pegawai negeri yang berjumlah 457 anggota. Menurut Harna, jumlah anggota KPN pada 2011 berkurang enam orang. “Penurunan jumlah anggota koperasi disebabkan enam anggota kita yang sudah pensiun,” kata dia. (KRI/D-2)

Lamteng Mantapkan Lomba KesrakSEPUTIHAGUNG̶Tim Penggerak PKK Lampung Tengah meman-tapkan diri untuk menjadi yang terbaik dalam lomba Kesatuan Gerak PKK KB dan Kesehatan (Kesrak KB Kes). Sebab itu berbagai persiapan pun dimatangkan, untuk menghadapi kedatangan tim penilai dari Pusat.Ketua TP PKK Lamteng Ny. Heriyati Pairin meninjau langsung kesiapan Kampung Fajarasri, Kecamatan Seputihagung, yang akan dinilai. Dia tak segan-segan untuk berkeliling lokasi yang bakal menjadi titik titik peniliaian. “Saya ingin Lamteng mampu menjadi yang terbaik dan bersaing dengan daerah lain yang secara sosial ekonomi lebih maju, khususnya dari Jawa. Berbagai kekurangan, yang kemungkinan akan menurunkan nilai, segera dipenuhi,” kata dia, dalam rapat koordinasi dengan jajarannya, kemarin. (NUD/D-2)

LAMPUNG POST/USDIMAN GENTY

Sebagai ungkapan keluhan atas rusaknya jalan, warga Desa Trans-Tanjungan, Kecamatan Katibung, Lamsel, menanam pisang di permukaan sarana perhubungan darat itu, Jumat (2-3).

HUMAS PEMKAB LAMTENG/DOK.

SALAMI PESERTA. Bupati Lampung Tengah Ahmad Pairin menyalami dua wakil peserta prajabatan golongan III gelombang I angkatan I dan II, di aula Badan Pendidikan dan Latihan Daerah (Bandiklatda) Lamteng, Kotagajah, kemarin (2-3).

LAMPUNG POST/AAN KRIDOLAKSONO

BERI ARAHAN. Fasilitator Keuangan PNPM-MP Simpan Pinjam Perempuan (SPP) Kabupaten Lamsel, Nouvil Ardi (tengah), memberi arahan kepada UPK PNPM-MP Sidomulyo terkait dengan kerja sama dengan MFA di Sekretariat UPK setempat, Jumat (2-3).

PNPM

Bantu Modal Warga, Fasilitator Gandeng MFA

PRAJABATAN

Peningkatan Status PNS karena Kinerja

KASUS ANAK

Cabuli Bocah, BuruhKasar Diancam UUPA

FASILITAS KEAGAMAAN

Metro Siapkan Rp9,8 MBangun Islamic Center

KALIANDA (Lampost): Sebanyak

106 paket proyek melalui dana

alokasi khusus (DAK) 2011 dan

2012 ditenderkan Dinas Pendidik an

(Disdik) Lampung Selatan, di Aula

Seandanan kantor itu, Jumat (2-3).

Ketua Panitia tender proyek Ri-

va Prasetia mengatakan dari 106

paket proyek itu yang ditenderkan

baru 105 paket. Satu paket proyek

No. 84, yakni pembangunan ruang

perpustakaan SD senilai Rp125 juta

dilaksanakan menyusul. Pasalnya,

terjadi keterlambatan rekanan yang

datang. “Sebanyak 106 paket proyek

yang berasal dari DAK itu terdiri

dari 103 paket proyek DAK 2011 dan

3 paket 2012,” ujar dia, kemarin.

Terkait dengan adanya tiga paket

DAK 2012 ikut ditenderkan, pada-

hal dilaksanakan dengan swakelo-

la. Riva Prasetia mengatakan paket

proyek DAK 2012 untuk fi sik akan

dilaksanakan dengan cara swake-

lola. Sedangkan 3 paket proyek itu

bukan berupa pemba ngunan fi sik,

melainkan pengadaan alat peraga

pendidikan.

“Apalagi petunjuk pelaksana-

an (juklak) dan petunjuk teknis

(juknis)-nya dari pusat tentang, pa-

ket proyek berasal dari dana DAK

tiba bersamaan pada Oktober

2011. Jadi, pelaksanaan tendernya

bisa dilaksanakan berbarengan

dengan paket proyek DAK 2011,

terutama pengadaan alat peraga

pendidikan,” kata dia.

Riva Prasetia mengatakan pa-

ket proyek DAK 2011 yang di-

tenderkan kemarin untuk SD dan

SMP tersebar di 17 kecamatan

se-Lamsel. “Jadi, paket proyek yang

ditenderkan kali ini untuk SD dan

SMP yang tersebar pada masing-

masing kecamatan,” ujarnya.

Berdasar data yang dihim-

pun Lampung Post, tiga pa ket

proyek DAK 2012 yang ikut di-

tenderkan adalah pengadaan

alat laboratorium SMP senilai

Rp749.712.000, alat peraga pen-

didikan SD (Rp13.090.116.000)

dan alat peraga pendidikan SMP

(Rp1.474.250.000).

Pelaksanaan tender di Aula Se-

andanan Disdik Lamsel itu dimu-

lai sejak pukul 10.30 dan dijaga

aparat Polres Lamsel. (TOR/D-2)

PROGRAM PEMBANGU

Disdik LamselLelang 106 Paket DAK

Menurut sejumlah pedagang,

pembersihan jalur sepanjang tang-

gul irigasi Way Sekampung antara

Trimurjo dan Seputihba nyak

disosialisasikan pada bulan ini.

Kini petugas Kecamatan Tri murjo,

Punggur, Kotagajah, Seputihra-

man, dan Seputihba nyak tengah

mendata jumlah bangunan liar

yang ada. Mereka mengakui telah

diimbau agar segera pindah.

“Kami sudah didata dan diberi-

tahu untuk pindah karena ini

tanah PU. Tapi kami minta jangan

tebang pilih, memang belasan

tahun kami tidak dipungut biaya

apa pun,” ujar Sutris (40), pedagang

nasi. “Kabarnya Pemkab Lamteng

menyiapkan toko Pasar Koga Mod-

ern untuk lokasi baru,” kata dia.

Menurut Sutris, tidak semua

pedagang akan mau menempati

lokasi baru itu apalagi belum jelas

statusnya di sana. “Apa mungkin

semua pedagang makanan mau

masuk di sana. Statusnya juga apa,

numpang, sewa atau bagaimana,

yang pasti jangan memberatkan

kami,” ujarnya berharap.

Sejumlah pedagang di tanggul

irigasi Kotagajah menuding pe-

nertiban itu dipicu penjualan kave-

ling lahan tanggul di Seputihraman

beberapa waktu lalu. Sejumlah

oknum di Seputihra man sengaja

menjual lahan tanggul irigasi kepa-

da warga. Akibatnya puluhan kios

dan toko permanen bermunculan

bagai jamur di musim hujan.

“Kalau di Kotagajah hanya satu

dua yang permanen dan sejak

belasan tahun lalu tidak dipu-

ngut biaya apa pun,” ujar Siti (35),

pedagang buah-buahan.

Sri (55), pedagang makanan,

me ngatakan, “Saya baru tiga bu-

lan da gang, ini juga mengganti-

kan pu nya orang seharga Rp2,5

juta,” ujar dia sembari menunjuk

warung bambunya.

Sebelumnya, Bupati Lampung

Tengah Ahmad Pairin meminta se-

jumlah camat melaporkan eva luasi

SK Bupati tentang pembongkaran

bangunan liar di sepanjang jaringan

irigasi Way Sekampung. Sejak dike-

luarkan SK pada awal Desember

2011, bangunan liar semipermanen

dan permanen justru terus bertam-

bah. Bahkan, di antara bangunan

sudah tampak garasi mobil pemilik

bangunan liar. “Dalam pekan ini

saya akan panggil camat untuk

evaluasi SK,” kata Bupati.

Milik PejabatBerdasarkan informasi yang

dihimpun Lampung Post, sejum-

lah bangunan liar itu juga dimiliki

anggota DPRD Lamteng. Kendati

telah diketahui oleh Ketua Badan

Kehormatan, badan “penjamin

mutu” kehormatan wakil rakyat itu

tidak dapat berbuat banyak dengan

alasan belum ada laporan.

“Saya sudah mendengar ada

anggota yang memiliki bangun-

an di sana, tapi kami belum bisa

bertindak karena memang belum

ada laporan. Oleh karena iru,

masyarakatnya harus melapor-

kan dong, jangan diam,” ujar

Ketua BK Roni Akhwandi yang

juga politisi Partai Golkar (PG).

Sementara itu, Ketua DPRD

Lamteng Agustian Ahmad Fadil-

lah, yang disebut-sebut sebagai

salah satu pendiri bangunan di ta-

nah irigasi, mengaku sudah memi-

liki izin dari Dinas Pengelolaan

Sumber Daya Air (PSDA) Provinsi.

“Kalau mau digusur, ya silakan saja,

tapi lihat dulu izinnya seperti apa.

Sekarang izin itu dipegang oleh

penjaga pintu air di sana. Artinya,

bangunan itu bukan ilegal dong

karena itu kan sudah ada izinnya,”

kata dia. (DRA/D-2)

Penertiban Jangan Tebang PilihKOTAGAJAH (Lampost): Sejumlah pedagang di sepanjang tanggul saluran irigasi Kotagajah, Lampung Tengah, meminta penertiban jangan tebang pilih. Hal itu terkait rencana Pemkab Lamteng menggusur bangunan liar di jalur itu.

Warga Tanam Pisang di Jalan

Page 23: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

Kepala Dinas PU Tanggamus

Mukhlis Basri, Rabu (29-2), men-

gatakan pihaknya sudah menda-

pat konfi rmasi dari Satker Peren-

ca naan dan Pengawasan Jalan

Nasional (P2JN) di bawah Balai

Besar Pelaksanaan Jalan Nasional

(BBPJN) III jika tahun ini akan

dilakukan perbaikan Jembatan

Way Semangka.

“Tahun ini perbaikan Jembatan

Way Semangka akan dilakukan

dengan alokasi anggaran Rp1,1

miliar,” kata Mukhlis Basri.

Anggaran perbaikan jembatan

yang berada di jalan lintas barat

(jalinbar) Tanggamus—Lampung

Barat—Bengkulu, tepatnya di per-

batasan Pekon Rajabasa, Kecamat-

an Bandarnegeri Semoung, de ngan

Pekon Srikuncoro, Kecamatan

Semaka, tersebut bersumber dari

APBN 2012 dan akan dilaksana-

kan oleh Pemerintah Pusat. “Saat

ini masih dalam proses tender dan

insya Allah bulan Maret sudah

bisa diperbaiki,” ujarnya.

Terpisah, Kepala Bidang (Kabid)

Perencanaan Dinas PU Tangga-

mus Retno Noviana beralasan

kerusakan jembatan karena faktor

usia, cuaca, dan kerap dilintasi

truk dengan tonase yang overka-

pasitas.

“Penyebab utama kerusakan

Jembatan Way Semangka dilalui

banyak truk tronton yang melebihi

kapasitas. Kapasitas jembatan

maksimal 8 ton dengan kelas

jalan 3C, tapi kendaraan yang

melintas dengan beban puluhan

ton,” katanya.

Selain faktor kelebihan tonase,

hujan atau cuaca ikut menyum-

bangkan kerusakan jembatan.

“Hujan dan cuaca juga menyebab-

kan kerusakan pada jembatan,

penyempitan (way) menyebabkan

fondasi jembatan tergerus.

Jembatan rusak juga karena

faktor usia. Jembatan itu dibuat

20 tahun lebih, katanya.

“Alhamdulillah, respons Peme-

rintah Pusat melalui Satker P2JN

cepat, dengan adanya pemberitaan

wartawan, jembatan yang saat

ini mengalami kerusakan segera

diperbaiki dan mencegah hal-hal

yang tidak kita inginkan.”

Jembatan Way Semangka ber-

ada di jalur vital yaitu di jalinbar

yang sibuk. Sebagaimana dike-

tahui, akibat kerusakan Jembatan

Way Semaka di sana-sini, banyak

pengguna jalan yang mengeluh

saat berada di lintasan tersebut.

Mereka khawatir kecelakaan akan

kerap terjadi jika pemerintah tidak

segera memperbaiki, mengingat lalu

lintas kendaraan cukup padat dalam

setiap harinya. (UTI/D-1)

Ruwa Jurai I 23SABTU, 3 MARET 2012 LAMPUNG POST

LINTAS

‘‘Tahun ini perbaikan Jembatan Way Semangka akan dilakukan dengan alokasi anggaran Rp1,1 miliar.

PRINGSEWU (Lampost): Peda-

gang hamparan, melalui Forum Ko-

munikasi Pedagang Pasar Pa gelaran

(FKP3), sepakat membongkar

tembok pembatas los terbuka pasar

tradisional Pegelaran, meskipun

baru diresmikan pemakaiannya

beberapa waktu lalu.

Sementara itu, Kepala Dinas

Pasar Pringsewu Zainal Abidin,

saat dikonfi rmasi, mengatakan

akan turun melakukan survei

ke lokasi pasar apa yang menjadi

keluhan para pedagang sehingga

harus membongkar tembok

pembatas los hamparan. “Sampai

saat ini belum ada laporan ke

saya, sebenarnya pembongkaran

itu tidak diperbolehkan,” ujar

Zainal Abidin.

Idham Kholid, ketua FKP3

Pringsewu, saat ditemui di ke-

diamannya kemarin (2-3), men-

gatakan alasan pembongkaran

tersebut karena keberadaannya

tidak memungkinkan bagi peda-

gang untuk leluasa menjajakan

dagangannya. Tak adanya ruang

gerak antarpedagang dan pe-

nyempitan lahan usaha menjadi

alasan lain tembok pembatas

perlu ditiadakan.

Sejauh ini, para pedagang juga

mengeluhkan pembangunan los

hamparan tersebut. Pasalnya,

saat dilakukan pembangunan

los, pemborong tidak menyesuai-

kan kondisi lapangan yang ada,

juga tidak menyesuaikan jumlah

pedagang hamparan.

Menurut Idham Kholid, kini

ada sekitar 27 pedagang ham-

paran yang berdagang di los

itu. Dan los hamparan tersebut

disekat-sekat secara permanen

sebanyak 12 lokasi, dengan ukur-

an masing-masing 2,5 meter.

“Setiap los hanya ditempati satu

pedagang, sehingga tidak sesuai

dengan kebutuhan,” katanya.

Selain itu, pedagang yang po-

sisinya di tengah tidak bisa ber-

dagang lantaran tertutup barang

pedagang yang ada di depannya.

Muncul persoalan, terutama bagi

mereka yang belum memperoleh

tempat, katanya.

“Dengan berbagai pertimban-

gan tersebut, pedagang sepa-

kat membongkar sekat-sekat los

tersebut agar semua tertampung

dan tidak menimbulkan perso-

alan baru,” ujar dia. (ONO/D-1)

SUKOHARJO (Lampost): Cuaca

eks trem belakangan ini patut

diwaspadai warga. Pasalnya, hu-

jan deras disertai petir kemarin

(2-3) menewaskan Sumarji (42),

warga Pandansari Selatan, RT 9,

Dusun 2, Kecamatan Sukoharjo,

Kabupaten Pringsewu.

Korban ditemukan di salur-

an irigasi areal persawahan,

Pekon Sukoharjo II, Kecamatan

Sukoharjo, sekitar pukul 16.00.

Kapolsek Sukoharjo AKP M.

Daud mengatakan pihaknya

mengetahui adanya peristiwa

tersebut setelah warga memberi

tahu melalui telepon.

Akibat sambaran petir, korban

mengalami luka di bibir dan

wajah, loka gosong di bagian

punggung, dan sebagian kulitnya

mengelupas. Kuat dugaan korban

tersambar petir.

Lokasi penemuan jasad Su-

marji berjarak kurang-lebih

500 meter dari Polsek Sukohar-

jo. Diperkirakan, saat itu kor-

ban tengah berjalan kaki, sebab

menurut keterangan keluarga

korban suka berpergian jalan

kaki tanpa tujuan.

“Saat ditemukan korban da-

lam keadaan telungkup dengan

bagian kepala masuk ke saluran

irigasi. Jasadnya dibawa ke Pus-

kes mas Sukoharjo untuk keper-

luan visum,” ujar M. Daud.

Terpisah, dr. Triyani Rosita

Sari dari Puskesmas Sukoharjo

membenarkan hal itu. Menurut-

nya, jasad korban tidak lama be-

rada di puskesmas, karena setelah

visum pihak keluarga langsung

membawa jenazah korban untuk

dimakamkan. (ONO/D-1)

PRINGSEWU (Lampost): Bupati

Pringsewu Sujadi Saddat bertekad

mengembalikan kejayaan bambu

di kabupaten itu. Saat ini bambu di

wilayahnya kian sulit diperoleh.

Hal itu mengemuka dalam

sambutan tertulis yang disam-

pai kan Asisten I Bidang Peme-

rintahan Firman Muntako pada

rapat koordinasi Badan Koor-

dinasi Penataan Ruang Daerah

(BKPRD) di aula Stimik Pring-

sewu, Kamis (1-3).

Rapat BKPRD menghadirkan

pembicara, di antaranya Paryono,

praktisi Hutan Ke masyarakatan

(HKm); Jon Odius, praktisi pem-

berdayaan masyarakat; Zul Fadli,

praktisi pengembangan bisnis

UMKM; Jok Carles, praktisi

NGO lingkungan dan konservasi;

serta Ruskan Eff endi, kabid Fisik

Bappeda Pringsewu.

Sujadi mengatakan Kabupaten

Pring sewu (Bambu Seribu, red)

ha rus bisa menghadirkan pohon

bambu sebagai ikon daerah serta

bisa menjadikan tanaman bam-

bu sebagai sumber penghasilan

masyarakat.

“Dalam pemikiran saya, Pring-

sewu ini akan menjadi pusat

pengembangan bambu di Indoe-

sia, bahkan dunia,” kata dia.

Menurut Sujadi, program besar

tersebut tidak mustahil bisa ter-

wujud sepanjang didukung kon-

sep yang kuat dari hulu ke hilir,

bahkan sampai pada pemasaran

pada tingkat internasional.

Pada bagian lain dikatakan,

rapat BKPRD sangat penting,

mengingat di dalamnya terdapat

kajian tentang pembahasan Per-

da RTRW (Rencana Tata Ru ang

Wilayah) Pringsewu 2012—2031.

RTRW merupakan landasan

ope rasional kebijakan pemba-

ngun an Kabupaten Pringsewu

da lam kurun waktu 20 tahun ke

depan. Tanpa pemahaman yang

baik dan benar akan sulit bagi

komponen masyarakat untuk

melaksanakan amanat-amanat

yang terkandung dalam pasal-

pasal Perda RTRW.

Tujuan penataan RTRW,

terwu judnya Kabupaten Pring-

sewu se bagai pusat pendidikan,

pusat per dagangan, dan pe-

layanan jasa yang berwawasan

lingkungan de ngan didukung

sumber daya ma nusia (SDM)

yang berdaya saing. (WID/D-1)

BARU DIREHAB

FKP3 Sepakat Bongkar Tembok Pembatas

PERINGATAN WARGA

Lagi, Sambaran Petir Telan Korban

BAMBU SERIBU

Sujadi: KembalikanKejayaan Pringsewu

GEDONGTATAAN (Lampost):

Jika peraturan bupati (perbup)

diberlakukan, dampak persete-

ruan dua lembaga di Pesawaran,

Dinas Pertanian dan Peternakan

kabupaten setempat optimistis

produktivitas padi tercapai.

Ditemui di ruang kerjanya

kemarin, Kepala Dinas Perta-

nian dan Peternakan Pesawaran

Lukmasyah membenarkan akan

ada penurunan anggaran di

dinasnya sekitar Rp4,1 miliar,

mengingat usulan yang tertuang

dalam RAPBD 20122 sebesar

Rp5,2 miliar. Jika itu terjadi,

tahun ini anggaran yang dikelola

tak lebih dari Rp1,1 miliar.

“Tapi, kami optimistis tidak

akan mengganggu program

swasembada pangan,” kata Luk-

mansyah, yang didam pingi Kepala

Bidang Tanaman Pangan dan

Hortikultura Budi Wirawan.

Dia menyakini Pesawaran

bisa kembali surplus padi. Kalau

tahun lalu jumlah luas panen

mencapai 29.514 hektare dengan

produksi padi mencapai 152.764

ton, “Insya Allah tahun ini bisa

melebihi angka panen padi sebel-

umnya.” Tahun ini pihaknya akan

memprioritaskan pembangunan

jaringan irigasi tata usaha tani

(jitut) dan jaringan irigasi desa.

“Meskipun volume pemba-

ngunannya berkurang, kami

a ka n pr ior it a ska n pemba-

ngunannya di titik-titik desa

yang memiliki potensi produk-

tivitas padi yang tinggi sehingga

predikat kabupa ten yang surplus

padi pada tahun lalu bisa diper-

tahankan,” katanya. (IAN/D-1)

LAMPUNG POST/SUDIONO

Jembatan Sasak yang berada di Dusun Jatiringgo, Pekon Waluyojati, Kecamatan Pringsewu, ini tergolong vital. Karena mengalami kerusakan, aktivitas warga menjadi terganggu. Pemkab diminta memprioritaskan perbaikan.

Rp1,1 M untuk Jembatan Way SemakaKOTAAGUNG (Lampost): Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kabupaten Tanggamus memastikan perbaikan Jembatan Way Semaka, menyusul ada kucuran dana Rp1,1 miliar.

PENGURANGAN ANGGARAN

Produktivitas PadiTak akan Terpengaruh

LAMPUNG POST/JUWANTORO

Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) Lampung Selatan menggelar mimbar bebas di pertigaan jalan Desa Blambangan, Kecamatan Penengahan, Lampung Selatan, kemarin (2-3). Mereka menyuarakan tentang kemiskinan dan pengangguran yang terjadi di kabupaten ini.

Maulid Nabi di TanjungjatiKOTAAGUNG̶Bupati Tanggamus Bambang Kurniawan mengharap-kan masyarakat mempertahankan suasana kondusif, tertib, dan aman di wilayah Kabupaten Tanggamus terkait akan digelarnya pemilihan kepala daerah (pilkada) pada 27 September 2012 mendatang.Khusus kepada para tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pe-muda, serta seluruh lapisan masyarakat, Bupati Bambang Kurniawan mengajak agar jangan mudah termakan isu-isu yang menyudutkan Pemkab Tanggamus. Bupati menegaskan hal itu di hadapan ratusan warga saat peringatan Maulid Nabi Muhammad di Pekon Tanjungjati, Kecamatan Kotaagung Timur, Selasa (28-2). (UTI/R-2)

Pringsewu Siapkan HUT Ke-3PRINGSEWU̶Berbagai kegiatan akan digelar guna memeriahkan HUT ke-3 Kabupaten Pringsewu, di antaranya pergelaran barongsai, festival bambu, debus, pameran pembangunan, dan hiburan rakyat. Rencana peringatan HUT Pringsewu terungkap dalam rapat panitia HUT yang dipimpin Bupati Sujadi Saddat di Pendopo Pringsewu, Selasa (27-2) lalu.Bupati mengimbau seluruh satker dan camat untuk bahu-membahu demi suksesnya agenda HUT Pringsewu yang jatuh pada 3 April 2012. Menyongsong puncak HUT Pringsewu, panitia memulai kegiatan se-jak tanggal 26 Maret 2012. Antara tanggal 26 hingga 28 Maret panitia menggelar agenda MTQ tingkat Kabupaten Pringsewu. Masyarakat Pringsewu diimbau untuk peduli karena HUT kabupaten merupakan HUT bersama. Kewajiban masyarakat membersihkan lingkungan rumah sehingga Pringsewu secara umum bisa menjadi kabupaten yang bersih. (WID/D-1)

Pengemudi Korban PenodonganKOTABUMI̶Aksi penodongan kembali terjadi di Lampung Utara. Rosid (31), warga Tulungbuyut, Gununglabuhan, Way Kanan, ditodong empat lelaki bersenjata tajam di Jalan Sukarno-Hatta, tepatnya di depan tempat permakaman umum (TPU) di Kelurahan Tajungharapan, Kotabumi Selatan, Kamis (1-3), sekitar pukul 01.30.Akibatnya, korban kehilangan dua ponsel dan uang tunai Rp1,3 juta. Kepada petugas, Rosid mengungkapkan sebelumnya dia bersama Bedi Andoni (25), kernet kendaraan yang mengakut duku dengan tujuan Kota Bandar Lampung. Di pertengahan Jalan Sukarno-Hatta tiba-tiba dihadang empat tersangka yang mengendarai dua sepeda motor. Dua orang menghampiri dan membuka paksa pintu mobil. Salah seorang menodongkan sebilah pisau ke leher korban hingga keduanya dibuat tak berdaya. (HAR/D-1)

Bawa Senjata, Warga Pakuoanagung DiamankanKOTABUMI̶Seorang pemuda ditangkap petugas karena kedapatan membawa senjata api (senpi) rakitan berikut amunisi di halaman kantor Samsat Kotabumi, Lampung Utara, Kamis (1-3), sekitar pukul 12.00. Dari tangan tersangka, petugas berhasil menyita barang bukti berupa sepucuk senpi rakitan jenis revolver dan empat amunisi (pe-luru) masih aktif serta satu selonsong peluru.Heri Saputra (20), warga Desa Pakuonagung, Muarasungkai, Lam-pung Utara, kini telah diamankan di Polres Lampung Utara guna menjalani proses penyidikan lebih lanjut atas kepemilikkan senjata api (senpi) tersebut. (HAR/D-1)

KOTABUMI (Lampost): Keluhan

menyangkut harga jual tanaman

pangan tidak hanya datang dari

petani sawah, tetapi juga datang

dari pekebun jagung. Di Lampung

Utara, harga komoditas terse-

but merosot hingga Rp1.050/kg

dari harga jagung sebelumnya

Rp2.000/kg.

Kepala Seksi (Kasi) Produksi dan

Pengembangan Tanaman Pangan

Dinas Pertanian dan Peterna-

kan Murdoko melaporkan harga

jual jagung kering panen dengan

kadar air 30% pada November

2011 masih berkisar Rp2.000—

Rp2.100/kg. Akhir Februari—awal

Maret di puncak panen raya ini,

harga jagung turun menjadi hanya

Rp1.050—Rp1.100/kg.

Produktivitas di sentra peng-

hasil jagung, masing-masing Ke-

camatan Abung Timur, Abung-

surakarta, Abungsemuli, dan

Abung Selatan, menunjukkan

level tertinggi mencapai 7—8 ton/

hektare (ha).

Bahkan, menurut tafsiran Ba-

dan Pusat Statistik (BPS) Lampung

Utara, sudah masuk di level 13,6

ton/ha. Sayangnya, hasil panen

jagung yang melimpah itu tidak

dibarengi dengan membaiknya

harga.

Terpisah, Sutiyo (46), salah satu

petani jagung warga Desa Sido-

mukti, Kecamatan Abung Timur,

menuturkan akibat anjlok nya har-

ga, sebagian petani yang memiliki

modal memilih menyim pan sam-

bil menunggu harga membaik.

Berbeda dengan kebanyakan

rekannya yang terjerat utang

pupuk atau terdesak kebutuhan,

mereka terpaksa menjual jagung

mereka ke pedagang pengumpul

walaupun tak seberapa keuntun-

gannya.

Untuk diketahui, biaya produksi

yang dibutuhkan selama penanam-

an per hektare lahan Rp6 juta—

Rp7 juta. Dengan harga sekarang,

petani paling banter menerima

pendapatan bersih hasil panen

antara Rp1,7 juta—Rp2 juta.

Hal yang sama juga diungkap-

kan Kasami (47). Warga Desa

Sidomukti,

Kecamatan Abung Timur, ini

memprediksi harga jagung baru

akan kembali membaik sekitar

bulan April—Mei. (YUD/D-1)

LAMPUNG POST/SUDIONO

Bupati Pringsewu Sujadi Saddat aktif melakukan senam pagi bersama jajarannya di Pemkab Pringsewu, dipusatkan di halan parkir terminal Gadingrejo. Kemarin (2-3), ia juga meninjau pembibitan pohon pejabon yang dilakukan Danramil setempat Kapten Sumarna.

KOMODITAS

Panen Raya, HargaJagung Ikut Merosot

Senam Bersama

Perlu Perbaikan

Suarakan Kemiskinan

Page 24: Lampung Post Edisi Sabtu, 03 Maret 2012

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

CMYK

CMYK

CMYK

CMYK

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

±

Dalam kunjungan tersebut, Danrem melaksanakan salat ju­mat bersama di Masjid Agung kampung setempat. Danrem di­dampingi Dandim 0426/Tulang­bawang Letkol Inf. Sarifudin, perwira penghubung Dandim untuk Kabupaten Mesuji Kapten Hadi Mustofa, Danramil Mesuji Kapten Susmanto, dan Pasi Intel Kapten Bagus Setiawan. Sedang­kan dari Pemkab Mesuji yang hadir mendampingi Danrem ialah Camat Tanjungraya Sobirin.

Dalam pertemuan singkat di Kampung Sritanjung usai salat ju­

mat, Danrem langsung berbincang ringan dengan warga setempat. Gelak tawa canda yang disuguh­kan Kol. Amalsyah membuat suasana pertemuan tersebut men­jadi cair.

Di sela­sela perbicangan terse­but, Danrem menjelaskan kepada warga bahwa pesan pendek (san­dek) dari ponsel yang beredar dan menyebutkan TNI akan mengawal pembangunan PT BSMI atau berlatih militer di lokasi perkebun­an tidak benar. Oleh sebab itu, Danrem meminta masyarakat tidak terprovokasi atas pesan

pendek yang beredar di tengah masyarakat tersebut.

Mengenai peluru yang ditemu­

kan di bekas perumahan atau mes PT BSMI, Darem menyebut­

kan peluru tersebut bukan milik TNI, karena TNI tidak pernah ikut dalam pengamanan di PT BSMI. Darem juga berpesan kepada warga untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. “Mari kita jaga persatuan dan kesatuan karena NKRI wajib kita pertahankan.”

Sementara itu, Camat Tanjung­raya Sobirin dalam kesempatan itu meminta masyarakat tidak mudah terpancing dengan situasi yang tidak menguntungkan. “Kita harus sabar dan menjaga kewaspa­daan, jangan mudah terpancing isu, apalagi yang bakal memicu keributan.”

Masih dalam kesempatan yang sama, Ajar Etikana, warga Kam­pung Sritanjung, mengatakan pihaknya juga kecewa dengan beredarnya sandek gelap tersebut. “Kita mudah terpancing karena kita tidak melihat ada keseriusan

pemerintah dalam penyelesaian persoalan ini.”

Dia melanjutkan, “Ke depan, kami meminta pemerintah benar­benar serius kalau mau menyele­saikan konflik lahan ini. Berapa lama waktunya, satu bulan, dua bulan, atau berapa bulan. Jadi kita jelas tahu kemajuannya.”

Selain itu, ia juga meminta p emer i nt a h menyele s a i k a n persoalan di PT BSMI dengan masyarakat mengacu rekomendasi TPF yang sudah masuk lokasi dan membuat rekomendasi. “TPF merekomendasikan izin HGU PT BSMI dan LIP (anak perusahaan BSMI) dicabut dan diganti dengan perusahaan lain.”

Kemudian Ajar menyerahkan satu bundel hasil rekomendasi TPF dan bukti­bukti milik warga kepada Danrem. “Kami ingin bundel ini di­sam paikan kepada gubernur untuk menjadi pertimbangan.” (UAN/D-3)

Ruwa Juraisabtu, 3 maret 2012 lAmpUNg post I 24I 24

LINtasLambar rehabilitasi Hutan KawasanLIWA—Guna mengatasi kerusakan hutan kawasan, terutama hutan lindung di wilayah Lampung Barat, Dinas Kehutanan setempat kembali memprogramkan rehabilitasi hutan kawasan pada tahun ini yang akan dilaksanakan Juni mendatang. Plt. Kadis Kehutanan Lam-bar Amerian, Jumat (2-3), mengatakan melalui DAK, Dinas Kehutanan menganggarkan program rehabilitasi hutan lindung tahun ini.Menurut dia, ada 280 ha hutan lindung yang akan direhabilitasi tahun ini. Luasan itu terdapat di tiga lokasi, yaitu di Register 17B dan Register 43B di Kecamatan Batuketulis masing-masing 100 ha, kemudian di Register 48B (Sukau) 80 ha dengan ketentuan per ha 400 batang. Bibit terdiri dari kayu-kayuan dan tanaman serbaguna yang bisa menghasilkan buah atau getah.“Tingkat kerusakan hutan itu telah mengkhawatirkan, yaitu lebih dari 60%, baik hutan lindung, hutan produksi terbatas, maupun hutan taman nasional (TNBBS). Namun, untuk TNBBS penan-ganannya dilakukan Pemerintah Pusat melalui Balai Besar TNBBS,” ujarnya. (ElI/D-3)

Pengusaha Wisata sambut ajakan PemkabLIWA—Wacana Pemkab Lampung Barat mengumpulkan pemilik hotel dan agen perjalanan untuk mempromosikan rencana pener-bangan reguler Bandara Serai disambut antusias para pemilik usaha di wilayah Pesisir Lampung Barat. “Kami menyambut baik perjuangan Pak Mukhlis dalam hal pener bangan reguler melalui Bandara Serai, karena itu otomatis meningkatkan kunjungan wisatawan ke Lambar. Kami siap ikut mempromosikan kepada setiap wisatawan yang berkunjung ke Pesisir,” kata seorang pengusaha wisata di Lambar Iwan Setiawan, Jumat (2-3). Menurut dia, lima tahun terakhir kunjungan wisatawan asing ke Lambar meningkat pesat, demikian juga dengan kunjungan wisatawan lokal, sehingga keberadaan penerbangan regu ler Jakarta—Krui akan lebih meningkatkan lagi jumlah kunjung wisatawan. “Kalau ada pesawat Jakarta—Krui, mereka mungkin akan berwisata ke Krui setiap akhir pekan karena waktu perjalanan hanya 1,5 jam. Sedangkan kunjungan wisatawan lokal ke Krui hanya saat musim libur.” (*/D-3)

‘‘Danrem membantah pesan pendek yang beredar dan menyebutkan tNI akan mengawal pembangunan pt BsmI atau berlatih militer di lokasi perkebunan.

MESUJI (Lampost): Seperti be­berapa kabupaten lain, Kabupaten Mesuji juga melakukan penanda­tanganan pakta integritas pemer­intah setempat untuk berkomit­men terkait kinerja dan pemberan­tasan korupsi. Penandatanganan dilakukan di Aula Pemkab Mesuji, Jumat (2­3), dipimpin langsung Pj. Bupati Albar Hasan Tanjung.

Kabag Organisasi Pemkab Me­suji Harun Kurniadi menjelas­kan beberapa poin dalam pakta integritas itu, yakni PNS harus berperan aktif dalam pencegahan dan pemberantasan korupsi.

Berikutnya, PNS atau pejabat di Mesuji tidak menerima atau meminta pemberian langsung atau tidak langsung suap, hadiah ban­tuan atau bentuk lain yang tidak

sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Selanjutnya seorang PNS harus transparan, jujur, objektif, dan akuntabel dalam melaksana­kan tugas.

Kemudian, PNS harus menghin­dari pertentangan kepentingan dalam pelaksanaan tugas, serta dapat memberi contoh dalam kepatuhan terhadap peraturan perundang­undangan. Harun menambahkan langkah tersebut sebagai tindak lanjut Instruksi Presiden No. 17/2001 tentang Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi Tahun 2012. “Sebagai implementasi instruksi itu, Kabu­paten Mesuji juga melaksanakan komitmen ini.”

Kabag Organisasi melanjutkan penandatanganan pakta integritas

di Kabupaten Mesuji merupakan yang pertama sejak kabupaten berdiri. “Kami mengharapkan dengan penandatanganan pakta integritas ini, semuanya dapat melakukan dan melaksanakan tugas lebih baik karena dipacu dan didukung poin­poin yang telah tercantum dalam pakta integritas yang dibuat.”

Penandatanganan pakta integri­tas diikuti semua satker di Pemkab Mesuji. Menurut Harun, penan­datanganan itu merupakan awal peningkatan kualitas pelayanan Pemkab Mesuji kepada masyarakat. “Ini bukan seremonial, melainkan benar­benar menjadi tonggak seja­rah dimulainya pelaksanaan good governance and clean government di Mesuji.” (UAN/D-3)

MESUJI (Lampost): Polres Tu­langbawang menangkap Tulus alias Banjir (52), warga Kampung Muktikarya, Kecamatan Panca­jaya, Mesuji, Jumat (2­3). Banjir diamankan karena kedapatan menyimpan satu paket kecil sabu­sabu sekitar 1 gram.

Kasat Narkoba Polres Tuba AKP Joko Suyanto mengatakan penangkapan Banjir bermula dari informasi masyarakat. “Se­lain itu, tersangka sudah lama menjadi target operasi (TO) kami. Setelah mengintai cukup lama, kami akhirnya dapat me­nangkap tersangka di rumah­nya,” ujarnya, Jumat (2­3).

Joko menjelaskan tersangka Banjir merupakan pengguna aktif barang haram tersebut. “Dia bukan pengedar. Dia mendapat­kan sabu­sabu dari Helmi yang

kini masih dilacak keberadaan­nya. Helmi diketahui adalah warga Pematangpanggang, Su­matera Selatan.”

Tersangka menyimpan sa­bu­sabu di lemari kamarnya. Dengan barang bukti tersebut, petugas menggelandang Banjir ke Mapolres Tuba. “Sampai kini, kami masih mengembangkan kasus ini. Harapannya, pengedar barang haram itu bisa diringkus,” ujarnya.

Menurut warga, Banjir meru­pakan musisi sintreng. “Biasanya sabu­sabu dipakai untuk meng­hilangkan kantuk,” ujar seorang warga Muktikarya, yang men­gaku pernah mendengar penjela­san Banjir. “Kadang, dia bawa lima hingga tujuh bungkus kecil. Tidak pernah dia bawa satu bungkus,” kata warga tersebut. (UAN/R-2)

MESUJI (Lampost): Rohmantika (17) dan Yunus (12), warga Dusun Talanggunung, Kampung Talang­batu, Kecamatan Mesuji Timur, menderita luka tusuk usai diker­oyok delapan pemuda asal Ogan Komering Ilir (OKI), Jumat (2­3). Rohman menderita tujuh tusukan di perut, sedangkan Yunus luka di kepala.

Kedua korban langsung dilari­kan ke RS Griya Medika, Banja­ragung, Tulangbawang. Penge­royokan itu hanya berlangsung 15 menit dan berakhir setelah dua korban terkapar di jalan depan SMA Simpangpemang, Kecamat­an Simpangpematang.

Saksi mata, Andi Ir iawan, menga takan pengeroyokan ter­jadi pukul 15.00, kemarin, di tengah jalan. “Ti ba­tiba dari arah Simpangpematang datang dua pemuda (Rohman dan Yunus)

dan bertemu dengan ti ga pe­muda lain (Marican, Celvin, dan Aldi).” Kedua kelompok lalu ter­libat cekcok. Kemudian Rohman yang membawa potongan kayu menga muk dan memukul Celvin dan Aldi.

Mendengar kegaduhan itu, dari arah sebuah kontrakan keluar delapan orang membawa senjata tajam. Mereka langsung mem­bantu Celvin dan Aldi dengan mengeroyok Rohman.

Akibat perkelahian tidak seim­bang itu, Rohman langsung terka­par. Tidak lama berselang polisi datang, tapi para pengeroyok su­dah kabur.

Informasi yang dihimpun Lam-pung Post di lokasi kejadian, peris­tiwa itu dipicu kedatangan Mari­can dan Aldi ke rumah Rohman. Tanpa basa­basi Marican langsung menampar Rohman. Mendapat

perlakuan itu, Rohman melawan, tapi Marican kabur. Keduanya kemudian bertemu di depan SMA Simpangpematang dan langsung terlibat perkelahian.

Orang tua korban, Gedik, me­min ta polisi segera menangkap pa­ra pelaku. “Jika tidak, kami sendiri yang akan menangkap mereka.”

Kapolsek Simpangpematang AKP Efendi Koto mengatakan telah mengamankan satu barang bukti berupa belati bermata dua dan mengantongi nama para pelaku. “Kami sudah koordinasi dengan orang tua tersangka untuk menyerahkan pelaku ke polisi.”

Selain itu, dia juga meminta keluarga korban maupun ter­sangka tidak bertindak berlebi­han sehingga merugikan semua pihak. “Serahkan saja ke polisi karena kasus ini sudah ditangani kami.” (UAN/D-3)

PA NA R AGA N (Lampost): Pemkab Tulangbawang Barat mulai tahun ini tidak lagi me­nge luarkan izin penambahan toko nirlaba Indomaret dan Alfamart. Pembatasan ini men­jawab keluhan pedagang, terkait dengan menjamur toko tersebut hingga pelosok kampung yang mengancam usaha kecil.

“Kalau izin Indomaret dan Alfamaret ini tidak dibatasi, bagaimana dengan nasib wa­rung kecil di kabupaten ini,” ujar Bupati Bachtiar Basri, Kamis (1­3). Bachtiar mengatakan pem­batasan itu merupakan langkah Pemkab menghidupkan usaha kecil yang dilakoni warga di delapan kecamatan. “Untuk apa kami menambah izin kalau mematikan usaha warga.”

Dia menjelaskan pembatasan itu mulai diberlakukan awal tahun ini dan berharap satuan terkait dapat menolak penga­juan pihak ketiga sehubungan dengan perizinan tersebut. “Pembatasan izin ini harus dipatuhi semua satker terkait.

Saya tidak mau mendengar lagi ada warga yang mengeluhkan masalah ini.”

Pembatasan tersebut disam­but hangat pedagang kecil di kabupaten setempat. Mere ka berharap hal itu dapat mem­bangkitkan usaha kecil, teruta­ma bagi usaha warung manisan. “Menjamurnya toko nirlaba di wilayah ini membuat sejumlah usaha kecil gulung tikar. Lang­kah Pemkab ini sangat kami dukung,” ujar Yadi, pedagang di Panaraganjaya.

Sementara itu, Kadis Peker­jaan Umum (PU) Robinsyah sempat menyampaikan keluhan warga itu di forum rakor terkait dengan munculnya sejumlah toko nirlaba yang melanggar garis sempadan bangunan (GSB).

Dia mengaku hal tersebut dise­babkan tidak adanya koordi­nasi dinas terkait dengan PU saat penerbitan izin. “Secara teknis masalah bangunan harus menda­pat rekomendasi PU. Ini berkaitan dengan GSB.” (mER/D-3)

MENGGALA (Lampost): Penan­ganan kasus perusakan tanaman kelapa sawit milik Sulis, warga Kampung Bumiratu, Kecamatan Rawajitu Selatan, lambat. Pasal­nya, korban telah resmi melapor ke Polsek Rawajitu Selatan, pada 10 Desember 2011, dan sudah memberikan keterangan.

Lalu, ketiga tersangka pe­rusak tanaman kelapa sawit berumur 1,5 tahun—Sugeng, Ari, dan Rudi—telah dipanggil penyidik, tapi tidak ditahan. Be­berapa saksi juga telah dimintai keterangan dan beberapa ba­rang bukti telah diamankan.

Namun, sampai Kapolsek AKP Sulpandi pindah tugas, kasus itu belum juga tuntas. Sebelumnya, Kapolsek AKP Sulpandi menyatakan kasusnya akan dilimpahkan ke Polres Tulangbawang jika kedua pihak tidak mau berdamai.

Namun, Kapolres Tulang­bawang AKBP Shobarmen, yang ditemui usai pembukaan Konfe­rensi Wilayah IV PWI Cabang Lampung Perwakilan Tulang­bawang, Senin (27­2), mengaku tidak tahu­menahu soal kasus perusakan tanaman kelapa sawit

di Kampung Bumiratu. Menurut dia, Polsek Rawajitu Selatan tidak pernah melimpahkan atau me­laporkan kasus tersebut.

Meskipun demikian, pihaknya akan mencari tahu. Shobarmen menepis dugaan kasus tersebut didiamkan. “Tidak mungkin kasus tersebut dipetieskan, siapa yang berani.”

Kapolres mengatakan mung­kin saja ada hal­hal yang belum memenuhi BAP dan sedang di­lengkapi penyidik. Atau, berkas­nya sudah dilimpahkan ke ke­jaksaan, tapi setelah diperiksa ada yang belum lengkap dan ada petunjuk jaksa untuk meleng­kapinya. “Kalau semuanya sudah lengkap seperti ada yang melapor, tersangkanya sudah dimintai ke­te rangan, saksi, dan barang bukti sudah diamankan kenapa harus berhenti kasusnya.”

Ketua LSM Merah Putih Tulangbawang Safarudin juga menyayangkan lambatnya ki­nerja Polsek Rawajitu Selatan. “Semestinya, kasus semacam ini sudah dilimpahkan ke kejaksaan untuk ditindaklanjuti,” ujarnya di sela­sela pemilihan ketua PWI Tulangbawang. (UNA/R-2)

n lAmpUNg post/JUAN sANtoso

KUNJUNGI SRITANJUNG. setelah pembakaran aset pt Barat selatan makmur Investindo (BsmI) di Kabupaten mesuji, Komandan Korem 043/garuda Hitam lampung Kolonel Czi. Amalsyah tarmizi menyambangi Kampung sritanjung, Kecamatan tanjungraya, menggunakan perahu klotok, Jumat (2-3). Kunjungan itu untuk menjalin silaturahmi sekaligus menegaskan aparat tNI tidak terlibat pengamanan perusahaan selama ini.

n DoK. HUmAs pEmKAB WAY KANAN

Bupati Way Kanan Bustami Zainudin menandatangani prasasti sebagai tanda peresmian gedung smA Negeri 2 Buay Bahuga, Jumat (2-3).

PERUSAKAN SAWIT

Penanganan Kasus Terkesan Lamban

TOKO NIRLABA

Pemkab Tuba Barat Setop Pengeluaran Izin

Resmikan Gedung SMAN 2

NARKOBA

Pencandu Sabu-sabu Diciduk di Rumahnya

Danrem Gatam Sambangi Sritanjung

MESUJI (Lampost): Pascapembakaran fasilitas perkebunan milik PT Barat Selatan Makmur Investindo (BSMI), beberapa waktu lalu, Komandan Korem 043/Garuda Hitam Lampung Kolonel Czi. Amalsyah Tarmizi mengunjungi Kampung Sritanjung, Kecamatan Tanjungraya, Kabupaten Mesuji, Jumat (2-3).

KINERJA PNS

Mesuji Teken Pakta Integritas

PERSELISIHAN

Dua Remaja Jadi Korban Pengeroyokan