(kunci smp(1).pdf)

12
PEMBAHASAN SMP 1. Jawaban: C Penyelesaian: Percepatan dapat terjadi saat ada perubahan kelajuan atau arah. 2. Jawaban: C Penyelesaian: Jadi percepatan andi berlari adalah -0,2 . 3. Jawaban: B Penyelesaian: Jarak sumber ke pendengar dengan waktu tempuh t=12 sekon adalah Jadi jarak sumber ke pendengar adalah 4,08 km 4. Jawaban:B Penyelesaian: 5. Jawaban: C Penyelesaian: Gerak AB adalah gerak vertikal ke atas Gerak BC adalah gerak jatuh bebas Cara lain: Menggunakan hukum kekekalan energi mekanik

Transcript of (kunci smp(1).pdf)

Page 1: (kunci smp(1).pdf)

PEMBAHASAN SMP1. Jawaban: C

Penyelesaian:Percepatan dapat terjadi saat adaperubahan kelajuan atau arah.

2. Jawaban: CPenyelesaian:

Jadi percepatan andi berlariadalah -0,2 .

3. Jawaban: BPenyelesaian:Jarak sumber ke pendengar denganwaktu tempuh t=12 sekon adalah

Jadi jarak sumber ke pendengaradalah 4,08 km

4. Jawaban:BPenyelesaian:

5. Jawaban: CPenyelesaian:

Gerak AB adalah gerak vertikal keatas

Gerak BC adalah gerak jatuh bebas

Cara lain:Menggunakan hukum kekekalanenergi mekanik

Page 2: (kunci smp(1).pdf)

Jadi kelajuan bola basket saat akanmenyentuh tanah adalah 15 m/s.

6. Jawaban: CPenyelesaian:Nyamuk akan terjepit di antarakedua tangan bertemu. Keduatangan bergerak dengan kelajuanyang sama sehingga keduanya akanbertemu pada posisi tengah. Yakniberjarak masing-masing 10 cm darititik dimana kedua tangan berasal.Masing masing akan tiba diposisitengah dalam waktu 1 detik.Sehingga jarak yang ditempuhadalah

Jadi jarak yang ditempuh nyamukselama bergerak bolak-balik adalah20 cm.

7. Jawaban: DPenyelesaian:Apabila raksa dimasukkan dalamgelas maka permukaan raksa akanberbentuk cembung (meniskuscembung), karena gaya adhesiraksa dan gelas lebih kecildibandingkan gaya kohesinya,sehingga sudut kontaknya lebihbesar dari 90 .Apabila air dimasukkan dalam gelasmaka permukaan air akanberbentuk cekung (meniskuscekung), karena gaya adhesi airdengan gelas lebih besardibandingkan gaya kohesi, sehinggasudut kontaknya kurang dari 90 .

Jadi, pernyataan yang benaradalah Permukaan air berbentukcekung karena gaya adhesi lebihbesar dibandingkan gaya kohesisehingga sudut kontaknya kurangdari 90 .

8. Jawaban : BPenyelesaian:Albert berlari dengan kecepatanawal 7m/s

Bima berlari dengan kecepatan awal5m/s

Untuk berpapasan syaratnya

Kemudian, cari t2

Karena syarat berpapasan adalahsA=sB maka pasti tA=tB. Jadi tTotaluntuk berpapasan adalah 4 detik

9. Jawaban : APenyelesaian:

Page 3: (kunci smp(1).pdf)

10. Jawaban: CPenyelesaian:Tekanan hidrostatis dinyatakandengan P=ρgh.Pada gambar terlihat bahwakeempat bejana memiliki ketinggianair yang sama, sehingga tekananhidrostatik yang dialami oleh dasarbejana adalah sama.PA=PB=PC=PD.Jadi, tekanan hidrostatis yangdialami oleh dasar bejana adalahsama, PA=PB=PC=PD.

11. Jawaban : APenyelesaian:Kecepatan sesaat sebelum Ipuljatuh kedalam air dapat diketahuimelalui hukum kekekalan energimekanik

Saat Ipul masuk ke dalam airterdapat perubahan energi kinetikmenjadi usaha.

12. Jawaban: APenyelesaian:Mencari jarak CB denganmenggunakan rumus pitagorassehingga jarak CB adalah 5 m,sehingga sin θ = 3/5

13. Jawaban: CPenyelesaian:Berdasarkan hukum Pascal bahwatekanan yang diberikan dalamruang tertutup akan diteruskansama besarke segala arah.P2= P 3=P 4= P5= P1

Jadi, besar gaya pada pengisap lainsecara berturut-turut adalah F1 =19,6 N, F3= 78,4N, F4 = 160 N, F5 =176,4 N.

14. Jawaban: APenyelesaian:Tekanan hidrostatis dirumuskanP=ρgh. Ketinggian air dapat dicari

Page 4: (kunci smp(1).pdf)

dengan volume air dalam gelas(silinder).

Tekanan hidrostatis yang dialamicicak

Jadi, tekanan hidrostatis yangdialami semut di dasar gelas adalah1000 Pa.

15. Jawaban : BPenyelesaian:Gambar gerakan partikel air saatdipanaskan adalah sebagai berikut

Saat air dipanaskan, partikel airyang berada di bawah akan panaslebih dulu. Kerapatan partikel airakan berkurang sehingga partikelair bergerak keatas. Partikel airyang ada diatas memiliki kerapatanyang lebih besar sehingga bergerakkebawah mengisi tempat partikel airyang bergerak keatas.

16. Jawaban: DPenyelesain:Sifat-sifat muatan listrik antaralain:(1) Muatan total dalam sistem

terisolasi adalah kekal(2) Muatan listrik terdiri dari

muatan negatif dan positif(3) Muatan listrik merupakan

muatan terkuantisasi(4) Muatan berlainan jenis

akan tarik-menarik dan muatansejenis akan tolak-menolak

(5) Muatan listrik tidak dapatdiciptakan

Jadi, dari pernyataan yang sesuaidengan sifat-sifar muatan listrikadalah pernyataan (3) dan (4).

17. Jawaban: C

Penyelesaian:Hukum Archimedes menyatakanbahwa gaya apung yang bekerjapada benda yang tercelup dalamfluida sama dengan berat fluidayang dipindahkannya.Jika benda terapung maka gayaapung (FA) = gaya berat (w)

Perbandingan volume bendatercelup dalam fluida 1 denganfluida 2 adalah:

Jadi, perbandingan volume kapalyang tercelup yang dialami kapalpesiar Toni dan Tono adalah 15:20.

18. Jawaban: APenyelesaian:

Jadi besar hambatan listrik elemen

Page 5: (kunci smp(1).pdf)

pemanas adalah 50 Ω.19. Jawaban: C

Penyelesaian:Pernyataan yang menyatakanperistiwa getaran mekanik dengangetaran adalah gerak bolak-balikdisekitar titik setimbang.(1)

Andi bermain ayunan.

(3)

Air dalam wadah yang

ditetesi air.

(4)

Sopo bermain

jungkat-jungkit dengan

jarwo.

Untuk pernyataan nomor (2) bukantermasuk getaran mekanik sebabyang ditinjau Coki yang memukulgendang bukan gerakan kulitgendang yang dipukul.

20. Jawaban : CPenyelesaian:Persamaan umum Efek Dopplerdiberikan sebagai berikut :

Jadi, besar frekuensi teriakan Feriadalah 1715 Hz

21. Jawaban: DPenyelesainUsaha Pedagang bakso :

Usaha Pedagang rujak :

Usaha Pedagang pecel:

(karena gaya yang dikenakan tegaklurus dengan arah perpindahan)

22. Jawaban: DPenyelesaian:Dalam soal ini, Bu Ida mengalamirabun dekat/hipermetropiAgar dapat membaca pada jaraknormal s = 25 cm, Bu Ida harusmenggunakan kacamata berlensapositif (konvek) yang dapatmembentuk bayangan pada jarakbaca paling dekat 50 cm.

Page 6: (kunci smp(1).pdf)

Jika jarak benda = s, jarakbayangan = s’, dan jarak fokus = fmakas = 25 cm dan s’ = -40 cm (kacamataselalu membentuk bayangan semu,sehingga s’ = - )Sehingga didapatkan:

Jadi, jenis dan kekuatan lensakacamata yang seharusnyadigunakan Bu Ida adalah konvekdengan kuat lensa sebesar +2dioptri.

23. Jawaban: CPembahasan:

Jarak antara pantulan satu kepantulan selanjutnya (a) dapatditentukan sebagai berikut:

Penambahan 1 jumlah pantulankarena saat sinar jatuh kecermin langsung dipantulkan.Dengan demikian,

Secara geometris jarak antarakedua cermin x didapat dari

Jadi jarak antara kedua cerminadalah 10 cm.

24. Jawaban : DPenyelesaian:2. Atom terdekat kembali menabrak

atom terdekat lainnya, begituseterusnya di sepanjang bahan.Atom-atom itu sendiri tidakbergerak dari daerahnya(pernyataan 1 salah), tetapienerginya berpindah seperti padapernyataan (2) sebab atom-atompada daerah panas bertumbukandengan atom terdekat,memberikan sebagian energinya

3. kalor mencapai ujung yang lebihdingin dengan konduksi melaluibahan adalah benar karenakonduksi adalah perpindahankalor melalui zat penghantartanpa disertai perpindahanbagian-bagian zat itu.

4. atom pada daerah panasmemiliki rata-rata energi kinetiklebih besar daripada daerahdingin adalah benar karena kaloryang diterima bahan diubahmenjadi energi kinetic atomdalam bahan

Jadi pernyataan yang benar adalah2, 3, dan 4

25. Jawaban: APenyelesaian:Berdasarkan hukum Mersenne,perbandingan frekuensi senar 1

dan senar 3 diberikan

Page 7: (kunci smp(1).pdf)

sebagai berikut :

Karena panjang senar , massajenis , dan gaya tegang padasenar sama besar, maka ,

, dan . Dengan luaspenampangnya , maka

Jadi, perbandingan frekuensiantara senar pertama dan senarketiga adalah : 1

26. Jawaban: B.PembahasanKetika cahaya masuk ke dalammedium yang memiliki permukaandatar pada kedua sisinya makaarah rambat cahaya ketika cahayameninggalkan medium akan sejajardengan arah rambat cahaya ketikamemasuki medium.

27. Jawaban: BPenyelesaian:Prinsip susunan seri Arus sama Tegangan dan daya beda-bedaLampu A

Lampu B

Sehingga perbandingan

Arus pada

rangkaian,

Daya kedua lampu

Page 8: (kunci smp(1).pdf)

Jadi jumlah daya 12 WJadi pernyataan yang sesuai adalah

1 dan 4.28. Jawaban: C

Penyelesaian:

Gerak A-B dari diamkemudian dipercepat denganpecepatan 4 m/s2 selama 20 sekon

Gerak B-C, mobil bergerak dengankecepatan konstan yaituGerak yang ditempuh adalah GLBsehingga jarak yang ditempuhadalah

Gerak C-D, mobil bergerak denganperlambatan selama 10s. Kecepatan awal sebelum mobildiperlambat sama dengankecepatan ketika mobil bergerakdaari B ke C dengan kecepatankonstan, sehinggaMaka jarak yang ditempuh dari C keD adalah

Kecepatan rata-rata adalah jaraktotal dibagi dengan waktu

Jadi mobil bergerak dengankecepatan konstan selama 25 sekon.

29. Jawaban: APenyelesaian:

Karena medannya sejajar makatidak ada fluks medan magnet yangmelewati bidang sehingga jumlahgaris medannya sama dengan nol.

30. Jawaban: APenyelesaian:Cari supaya bola tepat masuk kering

E

Page 9: (kunci smp(1).pdf)

Sedangkan kecepatan awallemparan bola dalam soal adalah 9m/s, jadi dapat disimpulkan bolamelampaui ring/tidak masuk ring.

31. Jawaban : APenyelesaian

Balok dan peluru bersatu maka:

Jika maka dan

=> subsitusikan :

32. Jawaban: APenyelesaian:Balok yang dimasukkan dalam air,1/15 dari tingginya muncul di

permukaan air. Kita dapat mencarimassa jenis benda dengan adanyagaya setimbang antaragaya beratdan gaya angkat ke atas.

Jika minyak dituangkan di atas air,maka gaya yang bekerja padabenda yaitu gaya berat, gaya apungoleh minyak dan gaya apung olehair.

Page 10: (kunci smp(1).pdf)

Jadi, perbandingan tinggi balok di minyak dan di air adalah 1:2.33. Jawaban:C

Penyelesaian:Diketahui :

Ditanya:Jawab :

Jadi besar pertambahan panjangcerobong asap (∆r) yang miringadalah

34. Jawaban: CPenyelesaian:

Bila t1 adalah waktu yangdibutuhkan batu sampai ke air dant2 adalah waktu yang dibutuhkansuara batu mengenai air sampai ditelingan Andi, maka waktutotal sehingga

Jadi waktu35. Jawaban : D

Penyelesaian:persamaan untuk menentukanfrekuensi asilasi bandul sebagaiberikut.

Jika panjang l1 = L dan l2 = 9/16 L,maka

ht1t2

Page 11: (kunci smp(1).pdf)

Jadi frekuensi bandul menjadi 4/3kali frekuensi semula.

36. Jawaban: BPenyelesaian:

Karena sebanding dengan E danB, jika E dan B konstan makapartikel juga akan konstan. Grafikyang sesuai adalah B.Ketika sesuai denganhukum I Newton maka benda akanbergerak lurus beraturan dengankecepatan konstan atau diam.

37. Jawaban: APenyelesaian:Pemantulan total terjadi ketikacahaya merambat dari mediumdengan indeks bias yang besarmenuju medium dengan indeks biasyang lebih kecil. Jika sudut datangcahaya diperbesar secara bertahapmaka pada sudut tertentu cahayaakan dibiaskan pada sudut 900,Pada kondisi ini terjadi pemantulantotal.

38. Jawaban: CPenyelesaian:Debit fluida selalu tetap. Karenaluas permukaannya menyempit,maka kecepatannya bertambah,sehingga tekanannya berkurang

dan energi kinetiknya bertambah.Jadi, hubungan antara debit,tekanan, dan energi kinetik fluidaadalah debit tetap, tekananberkurang, dan energi kinetikbertambah.

39. Jawaban : APenyelesaian:

Pada gambar terlihat bahwafrekuensi tinggi jangkauannyarelatif lebih sempit dibandingkandengan frekuensi sedang. Hal initerjadi karena frekuensi tinggikebanyakan tidak dipantulkan olehlapisan ionosfer. Oleh sebab itu,siaran radio FM hanya dapatdidengar pada daerah tertentu.Ketika Anda berpindah dari satutempat ke tempet lain, namastasiun radionya sudah berubah danmenyesuaikan dengan daerahnyamasing-masing. Berbeda denganradio AM, jika Anda pergi daritempat tinggal Anda ke tempatlainnya, nama stasiun radionyamasih tetap ada. Hal ini disebabkanoleh jangkauan frekuensi sedanglebih luas jika dibandingkan denganjangkauan frekuensi tinggi.

40. Jawaban: C.Pembahasan.

30x

DiketPada gambar terlihat bahwa sudut

30

Page 12: (kunci smp(1).pdf)

bias yang terjadi ketika cahaymemasuki air adalah

sehinggabesar sudut datang dapat diketauimelalui persamaan Vair¬ sin = Vudara

sin

Sedangkan jarak lubang dari titikjatuh cahaya dipermukaan airadalah.

Jadi besar sudut datang serta jarak

lubang adalah