Kuesioner

download Kuesioner

of 2

description

Pertanyaan yang diajukan kepada ibu hamil tentang gizi

Transcript of Kuesioner

PENGARUH EDUKASI DENGAN MENGGUNAKAN LEMBAR BALIK TERHADAP PENGETAHUAN NUTRISI PADA IBU HAMIL RESPONDENDI PUSKESMAS KASIHAN 1 BANTUL YOGYAKARTA TAHUN 2015

No Responden:Inisial Responden:Alamat:Usia:Hamil ke:Pendidikan terakhir:BB sebelum hamil:BB sekarang:Usia kehamilan:

1. Apa yang disebut dengan nutrisi pada ibu hamil?a. Nutrisi seimbang untuk pertumbuhan ibub. Nutrisi seimbang zat gizi untuk pertumbuhan ibu dan janinc. Nutrisi untuk ibu dan janind. Nutrisi untuk pertumbuhan ibu2. Apa resiko kekurangan nutrisi pada ibu hamil?a. Melahirkan bayi berat badan rendahb. Melahirkan bayi prematurc. Bayi yang dilahirkan besard. Tidak ada resikonya3. Ibu hamil sebaiknya banyak menkonsumsi buah dan sayur yang banyak mengandunga. Mineralb. Vitamin Ec. Vitamin Cd. Vitamin D4. Makanan yang harus dikonsumsi ibu hamil untuk keceradasan bayi adalaha. Makanan tinggi asam folat seperti kacang-kacangan, sayuran hijau, roti gandum, dan brokolib. Makanan tinggi lemak seperti santan kelapa, daging, dllc. Makanan tinggi protein seperti tahu, tempe, dan ayamd. Makanan yang mengenyangkan5. Suplemen atau vitamin apa yang harus dikonsumsi oleh ibu hamila. Vitamin Db. Tablet penambah darahc. Vitamin Ad. Vitamin E6. Untuk memenuhi kebutuhan kalsium sebaiknya ibu mengkonsumsia. Susu, kacang-kacangan, sardenb. Sarden, nasi, ikanc. Kacang-kacangan, ayam, bawangd. Buah, jeruk, bayam, dan katuk7. Untuk memperlancar sistem pencernaan sehingga dapat mencegah sulit BAB ibu hamil sebaiknya mengkonsumsia. Makanan yang banyak menganduk serat seperti sayur-sayuranb. Makanan yang mengandung vitamin dan mineralc. Makanan yang mengandung minyak jenuhd. Makanan yang mengandung protein8. Selain menyebabkan berat badan bayi rendah, nutrisi seimbang pada ibu hamil dapat mencegaha. Bayi besarb. Anemia pada kehamilanc. Mual dan muntahd. Tekanan darah tinggi9. Makanan untuk memenuhi gizi ibu adalaha. Makanan yang mengandung lemak, buah dan sayurb. Makanan yang mengandung vitamin dan mineralc. Makanan yang mengandung lemak, karbohidrat dan sayurand. Makanan yang mengandung buah dan sayuran yang banyak mengandung vitamin C10. Kenaikan BB yang dianjurkan pada ibu hamil adalah...a. 5-9 kgb. 10-12 kgc. 17-20 kgd. 20-25 kg