Korban atau kurban

4
KORBAN ATAU KURBAN??? Sebuah telaah tentang kesalahan pemakaian bahasa antara korban dan kurban, mengapa bisa??

Transcript of Korban atau kurban

Page 1: Korban atau kurban

KORBAN ATAU KURBAN???

Sebuah telaah tentang kesalahan pemakaian bahasa antara korban dan

kurban, mengapa bisa??

Page 2: Korban atau kurban

Mana yang benar???

A

• Danging korban itu dibagikan kepada yang berhak menerima

• Jumlah korban yang tewas dalam musibah itu terus bertambah

B

• Daging kurban itu dibagikan kepada yang berhak menerima

• Jumlah kurban yang tewas dalam musibah itu terus bertmbah

Page 3: Korban atau kurban

PENYELESAIAN!!!

Kurban maupun korban berasal dari bahasa arab, qurban yang pengertian pertamanya adalah “persembahan”. Dan pengertian keduanya adalah “orang yang menderita atau mati karena suatu kejadian”

Akhirnya qurban pengertian pertama dalam bahasa indonesia menjadi kurban (dengan <u>), dan korban (dengan <o>)

Page 4: Korban atau kurban

Nah, anda tentu sudah paham

penggunaan kurban dan korban bukan???