Konservasi-karies Kedalam Email

2
KONSERVASI KARIES KE DALAM EMAIL No. Dokumen No. Revisi A Halaman 1/2 Prosedur Tetap Tanggal Terbit Oktober 2010 Ditetapkan Direktur Dr. Dian Fitri Rosetikarini 1. NAMA KELAINAN : Karies ke dalam email DEFINISI : Kerusakan anatomi berupa kavitas pada email dan gigi PATOFISIOLOGI : - Disebabkan proses demineralisasi dan hilangnya struktur gigi karena rendahnya PH pada permukaan gigi yang berplaque akibat komunitas streptoccous muttan dan lactobacilus yang tinggi 2. PEMERIKSAAN DAN GEJALA KLINIS Gejala klinis : Ekstra Oral (E.O) Intra Oral (I.O) 3. DIAGNOSIS BANDING : ………………… 4. PEMERIKSAAN PENUNJANG : X-Foto : dento-alveoral (bila perlu) 5. KONSULTASI : 6. TERAPI : PROSEDUR TINDAKAN : a. Eksavasi jaringan karies dan preparasi kavitas b. Desinfeksi kavitas …………………… Frisur, sealent, tumpatan glass ionomer, Jarang terdapat gejala klinis Tidak ada kelainan Sondasi : Perlunakan dasar email Perkusi : (-) Tekanan : (-) Palpasi : (-)

description

gigi

Transcript of Konservasi-karies Kedalam Email

Page 1: Konservasi-karies Kedalam Email

KONSERVASIKARIES KE DALAM EMAIL

No. Dokumen No. Revisi

A

Halaman

1/2

Prosedur Tetap

Tanggal Terbit

Oktober 2010

Ditetapkan Direktur

Dr. Dian Fitri Rosetikarini

1. NAMA KELAINAN : Karies ke dalam email

DEFINISI : Kerusakan anatomi berupa kavitas pada email dan gigi

PATOFISIOLOGI : - Disebabkan proses demineralisasi dan hilangnya struktur gigi karena rendahnya

PH pada permukaan gigi yang berplaque akibat komunitas streptoccous muttan dan lactobacilus yang tinggi

2. PEMERIKSAAN DAN GEJALA KLINIS

Gejala klinis :

Ekstra Oral (E.O) :

Intra Oral (I.O) :

3. DIAGNOSIS BANDING : …………………

4. PEMERIKSAAN PENUNJANG : X-Foto : dento-alveoral (bila perlu)

5. KONSULTASI :

6. TERAPI :

PROSEDUR TINDAKAN :a. Eksavasi jaringan karies dan preparasi kavitasb. Desinfeksi kavitasc. Aplikasi semend. Tumpatan tetap dan poles

7. PERAWATAN RUMAH SAKIT : rawat jalan

8. JUMLAH KUNJUNGAN : 1 - 2 kali kunjungan

9. KOMPLIKASI (PENYULIT) :

……………………

Frisur, sealent, tumpatan glass ionomer, composite resin

……………………

Jarang terdapat gejala klinis

Tidak ada kelainan

Sondasi : Perlunakan dasar emailPerkusi : (-)Tekanan : (-)Palpasi : (-)

Page 2: Konservasi-karies Kedalam Email

KONSERVASIKARIES KE DALAM EMAIL

No. Dokumen No. Revisi

A

Halaman

2/2

Prosedur Tetap

Tanggal TerbitDitetapkan

Direktur

Dr. FX. Suharto, M.Kes

10. MASA PEMULIHAN : …………..

11. PROGNOSIS : Baik

12. INFORMED CONSENT (PERSETUJUAN TINDAKAN MEDIK) : Lisan

13. TENAGA : Dokter Gigi